mempercepat windows 8 dengan trik registry editor

1
mempercepat windows 8 dengan trik registry editor mempercepat windows 8 dengan mengatur menushowdelay. dengan trik registry ini anda bisa mempercepat kemunculan menu item windows 8 anda. 1. masuk ke start screen windows 8 anda dengan menekan tombol Windows keyboard anda. 2. ketikan regedit (ketikin aja regedit pada start screen) lalu tekan ENTER keyboard. 3. akan muncul jendela registry editor 4. akses key berikut : HKEY_CURRENT_USER > Control Panel > Desktop 5. cari key MenuShowDelay pada panel sebelah kanannya. 6. jika sudah nemu dobel klik key tersebut dan ubah valuenya antara 0 sampai 20. semakin kecil nilai yang anda masukan maka akan semakin cepat pula kemunculan menu item pada windows 8 anda. 7. jika sudah klik OK dan restart komputer. mempercepat windows 8 dengan mousehovertime sekarang kita akan mengatur waktu jeda antara kemunculan menu dengan saat mouse anda diletakan pada menu. 1. akses registry editor 2. cari key berikut HKEY_CURRENT_USER > Control Panel > Mouse 3. cari key MouseHoverTime pada panel sebelah kananya 4. dobel klik key tersebut lalu isikan 20 sebagai value datanya. 5. klik OK dan restart komputer anda.

Upload: hardi-geron

Post on 17-Feb-2015

18 views

Category:

Documents


3 download

DESCRIPTION

kompter

TRANSCRIPT

Page 1: Mempercepat Windows 8 Dengan Trik Registry Editor

mempercepat windows 8 dengan trik registry editor mempercepat windows 8 dengan mengatur menushowdelay.

dengan trik registry ini anda bisa mempercepat kemunculan menu item windows 8 anda.

1. masuk ke start screen windows 8 anda dengan menekan tombol Windows keyboard anda.

2. ketikan regedit (ketikin aja regedit pada start screen) lalu tekan ENTER keyboard.

3. akan muncul jendela registry editor

4. akses key berikut : HKEY_CURRENT_USER > Control Panel > Desktop

5. cari key MenuShowDelay pada panel sebelah kanannya.

6. jika sudah nemu dobel klik key tersebut dan ubah valuenya antara 0 sampai 20. semakin kecil nilai yang

anda masukan maka akan semakin cepat pula kemunculan menu item pada windows 8 anda.

7. jika sudah klik OK dan restart komputer.

mempercepat windows 8 dengan mousehovertime

sekarang kita akan mengatur waktu jeda antara kemunculan menu dengan saat mouse anda diletakan pada menu.

1. akses registry editor

2. cari key berikut HKEY_CURRENT_USER > Control Panel > Mouse

3. cari key MouseHoverTime pada panel sebelah kananya

4. dobel klik key tersebut lalu isikan 20 sebagai value datanya.

5. klik OK dan restart komputer anda.