membuat animasi 2 d dengan adobe flash animasi dasar

10

Click here to load reader

Upload: broadcastsmknpungging

Post on 19-Jul-2015

59 views

Category:

Education


3 download

TRANSCRIPT

Page 1: Membuat animasi 2 d dengan adobe flash animasi dasar

MEMBUAT ANIMASI 2 DIMENSI

DENGAN ADOBE FLASH

(ANIMASI DASAR)

TEKNIK PRODUKSI DAN PENYIARAN PROGRAM PERTELEVISIAN (TP4)

SMK NEGERI 1 PUNGGING – MOJOKERTO

PERTEMUAN 2

Page 2: Membuat animasi 2 d dengan adobe flash animasi dasar

ANIMASI DASAR

PENGERTIANANIMASI :

Animasi sendiri berasal dari bahasa latin yaitu “anima” yang berarti jiwa,hidup, semangat.

Secara umum Animasi dapat diartikan sebagai gambar yang memuatobjek seolah-olah hidup, disebabkan oleh kumpulan gambar itu berubahberaturan dan bergantian untuk ditampilkan. Objek dalam gambar bisaberupa tulisan, bentuk benda, warna dan spesial efek.

Page 3: Membuat animasi 2 d dengan adobe flash animasi dasar

ANIMASI DASAR

PENGERTIANANIMASI :

Secara garis besar, animasi komputer dibagi menjadi dua kategori, yaitu :

Computer Assisted Animation.

Animasi pada kategori ini biasanya menunjuk pada system animasi 2 dimensi, yaitu mengkomputerisasi proses animasi tradisional yang menggunakangambaran tangan. Computer digunakan untuk pewarnaan, penerapan virtual kamera dan penataan data yang digunakan dalam sebuah animasi.

Computer Generated Animation.

Pada kategori ini biasanya digunakan untuk animasi 3 dimensi denganprogram 3D seperti 3D Studio Max, Maya, Autocad dll.

Computer Assisted Animation Computer Generated Animation

Page 4: Membuat animasi 2 d dengan adobe flash animasi dasar

ANIMASI DASAR

JENIS-JENISANIMASI :

Dilihat dari tehnik pembuatannya animasi yang ada saat ini dapat

dikategorikan menjadi 3, yaitu:

Animasi Stop-motion (Stop Motion Animation) / Claymotion.

Animasi yang dihasilkan dari penggambilan gambar berupa obyek (bonekaatau yang lainnya) yang digerakkan setahap demi setahap.

Animasi Tradisional (Traditional animation).

Dinamakan tradisional karena tehnik animasi inilah yang digunakan padasaat animasi pertama kali dikembangkan. Tradisional animasi juga seringdisebut cel animation karena tehnik pengerjaannya dilakukan ada celluloid transparent yang sekilas mirip sekali dengan transparansi OHP.

Animasi Komputer (Computer Graphics Animation).

Animasi ini secara keseluruhan dikerjakan dengan menggunakan komputer. Dari pembuatan karakter, mengatur gerakkan “pemain” dan kamera, pemberian suara, serta special effeknya semuanya di kerjakan dengankomputer.

Page 5: Membuat animasi 2 d dengan adobe flash animasi dasar

ANIMASI DASAR

JENIS-JENISANIMASI :

ANIMASI STOP MOTION

ANIMASI TRADISIONAL

ANIMASI KOMPUTER

Page 6: Membuat animasi 2 d dengan adobe flash animasi dasar

ANIMASI DASAR

MEMBUATANIMASI DENGANADOBE FLASH:

Dalam Adobe Flash Terdapat 2 Jenis Motion Animasi yaitu :

Motion Tween : Pergerakan suatu objek dari keadaan awal sampai keadaan akhir,Contohnya pergerakan dari kanan ke kiri atau dari atas kebawah.

Motion Shape : Perubahan bentuk dari suatu objek ke objek lain, contohnya dari bentukkotak berupah menjadi lingkaran.

Page 7: Membuat animasi 2 d dengan adobe flash animasi dasar

ANIMASI DASAR

MEMBUATANIMASI SEDERHANA :1. Buat Sebuah ractangle/kotak dengan menggunakan Ractangle Tool (R) :

2 Klik kanan Frame 1 >> Create Motion Tween lalu Klik kanan Frame 20 >> Insert KeyFrame

3. Aktifkan Selection Tool (V) , Pada Frame 20 geser object Kotak /Ractangle kekanan lalu tekan ENTER untuk

menjalankan animasi

Page 8: Membuat animasi 2 d dengan adobe flash animasi dasar

ANIMASI DASAR

MEMBUATANIMASI ROTATE/BERPUTAR :4. Masih dalam Project sebelumnya, Klik Kanan Frame 40 >> Insert KeyFrame:

5. Aktifkan Free transform Tool (Q) , lalu putar object sebesar 180 derajat

6. Lalu tekan, ENTER untuk menjalankan animasi

Page 9: Membuat animasi 2 d dengan adobe flash animasi dasar

ANIMASI DASAR

MEMBUATANIMASI PERUBAHAN BENTUK/SHAPETWEEN :1. Buat Sebuah ractangle/kotak dengan menggunakan Ractangle Tool (R) :

2 Klik kanan Frame 1 >> Create Shape Tween lalu Klik kanan Frame 20 >> Insert KeyFrame

Page 10: Membuat animasi 2 d dengan adobe flash animasi dasar

ANIMASI DASAR

MEMBUATANIMASI PERUBAHAN BENTUK/SHAPETWEEN :3. Pada Frame 20, hapus object Ractangle dengan cara menekan tombol DELETE pada keyboard.

4 Buat Object Oval menggunakan Oval Tool (O) , lalu tekan ENTER untuk menjalankan animasi: