media final

26
Teorema Pythagoras

Upload: angelina-elizabeth

Post on 10-Aug-2015

44 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  1. 1. Teorema Pythagoras
  2. 2. KompetensiDasarStandarKompetensiPenerapanTeoremaPythagorasTeoremaPythagoras
  3. 3. Menggunakan Teorema Pythagorasdalampemecahan masalah
  4. 4. Kompetensi DasarMenggunakan Teorema Pythagoras untukmenentukan panjang sisi-sisi segitiga siku-sikuMemecahkan masalah pada bangun dataryang berkaitan dengan TeoremaPythagoras
  5. 5. aaa abbb ba+ba+ba+ba+bccc c
  6. 6. PEMBUKTIANPerhatikan gambar di samping.Berapakah Luas persegi abu-abu disamping?A. a2 B. b2 C. c2
  7. 7. PembuktianL = c2
  8. 8. PembuktianAnda belumberuntung,silakan coba lagi.
  9. 9. Perhatikan gambar di samping.Sekarang, berapakah luas persegi abu-abu di samping?B. a2 +b2A. b2 +c2C. a2 +c2
  10. 10. Anda belumberuntung,silakan coba lagi.
  11. 11. Ya Anda benar
  12. 12. aaaabbbbccccaaabbbApakah luas daerah persegi abu-abudi pertama sama dengan luaspersegi abu-abu kedua? PadahalLuas persegi abu-abu kedua adalahL = a2 + b2 .
  13. 13. Jadi untuk setiap segitiga siku-siku berlaku:Kuadrat sisi miring sama dengan jumlahan dari kuadrat sisi-sisisiku-siku (c2 = a2 + b2)
  14. 14. Menggunakan TeoremaPythagoras untuk menentukanpanjang sisi suatu segitiga321
  15. 15. A BCa86a2 = c2 + b2a2 = 62 + 82a2 = 36 + 64a2 = 100a =10CONTOH SOALJadi panjang AC adalah 10 cm.
  16. 16. r2 = p2 + q2132 = 52 + q2169 = 144 + q2q2 = 169 - 144q2 = 144q = 12PQR135Jadi panjang PR adalah 12 cm.q =
  17. 17. 86531220
  18. 18. SOAL PENERAPAN TEOREMAPYTHAGORAS Soal terdiri atas 5 nomor Pilihlah jawaban yang paling tepat dengan cara klik padajawaban A, B, C, atau D. Selamat mengerjakan, semoga sukses!Start
  19. 19. Sinta bermain layang-layang di pantai dengan benang yangpanjangnya 100 m. Jika saat perahu Budi tepat berada dibawah layangan dan jarak Budi ke layangan adalah 60 m,berapa jarak Budi dari pantai?A. 40 m B. 50 mC. 75 m D. 80 m100 m60 m
  20. 20. Pada suatu hari, Pak Budi melihat buahmangga. Lalu Pak Budi mencobamengambil buah mangga itu dengansebuah tongkat yang memiliki panjang13 m, lalu Pak Budi berdiri sejauh 15m.Ternyata pada saat Pak Budi berdiri 15m dari pohon, tongkat Pak Budi tidaksampai ke buah mangga yang memilikitinggi 13 m. Jika Pak Budi menggangkattangannya setinggi 1 m dari tanah,berapakah jauh minimal Pak Budi harusmaju agar tongkat Pak Budi sampai kebuah mangga?A. 10 m B. 7 mC. 4 m D. 1 m
  21. 21. Pak Sitorus memiliki kebunyang ditanami sayuranberbentuk trapesium siku-sikuseperti gambar di atas.Berapakah luas kebun PakSitorus?A. 710 m2C. 530 m2B. 630 m2D. 500 m2
  22. 22. Setiap hari, Budi pergi ke sekolah menggunakan sepeda. Darirumah Budi, ia harus bersepeda sejauh 3 km ke timur, Lalu iaharus ke selatan sejauh 5 km. Lalu ia menuju ke Barat sejauh 15km. Berapa jarak terdekat dari rumah Budi ke sekolah?3km5km15km?A. 10 kmB. 11 kmC. 12 kmD. 13 km
  23. 23. A BCDE FGHDiketahui kubus ABCD.EFGH. Jika panjang rusuk kubustersebut adalah 10 cm, berapakah panjang AG?
  24. 24. CEKNILAI