mdro prevention

2
Pencegahan infeksi akan mengurangi terjadinya MDRO di tempat layanan kesehatan. Pencegahan terjadinya resisten antibiotic ini tergantung pada praktik klinis yang benar dan komprehensif pada seluruh pelayanan pasien. Hal ini termasuk manajemen kateter IV dan kateter urin yang optimal, pencegahan infeksi saluran nafas atas pada pasien yang diintubasi, penegakan diagnosis yang akurat terhadap etiologi infeksi, pemilihan dan penggunaan antibiotic yang benar. Panduan pencegahan ini menggunakan 4 strategi yaitu : pencegahan infeksi, penegakan diagnosis yang akurat dan treatment yang benar, penggunaan antibiotic yang benar, serta pencegahan penularan. Kampanye ini mulai diterapkan di rumah sakit tipe C, kamar operasi, unit dialysis, unit pealayanan jangka lama dan unit pelayanan penyakit akut pada anak. Untuk mengurangi angka infeksi yang disebabkan dari jalur parenteral dari jalur vena sentral (CVL-BSIs), dan pneumonia disebabkan karena ventilator (VAP), dilakukan penelitian evidence based clinical practices yang telah diterapkan di banyak fasilitas kesehatan di Amerika. Meskipun efek spesifik dari infeksi MDRO dan tingkat kolonisasi belum ada laporan yang bermakna,namun hal

Upload: nabila-exa-talita

Post on 04-Dec-2015

6 views

Category:

Documents


2 download

DESCRIPTION

MDRO Prevention

TRANSCRIPT

Page 1: MDRO Prevention

Pencegahan infeksi akan mengurangi terjadinya MDRO di tempat layanan kesehatan.

Pencegahan terjadinya resisten antibiotic ini tergantung pada praktik klinis yang benar dan

komprehensif pada seluruh pelayanan pasien. Hal ini termasuk manajemen kateter IV dan kateter

urin yang optimal, pencegahan infeksi saluran nafas atas pada pasien yang diintubasi, penegakan

diagnosis yang akurat terhadap etiologi infeksi, pemilihan dan penggunaan antibiotic yang benar.

Panduan pencegahan ini menggunakan 4 strategi yaitu : pencegahan infeksi, penegakan

diagnosis yang akurat dan treatment yang benar, penggunaan antibiotic yang benar, serta

pencegahan penularan. Kampanye ini mulai diterapkan di rumah sakit tipe C, kamar operasi, unit

dialysis, unit pealayanan jangka lama dan unit pelayanan penyakit akut pada anak.

Untuk mengurangi angka infeksi yang disebabkan dari jalur parenteral dari jalur vena sentral

(CVL-BSIs), dan pneumonia disebabkan karena ventilator (VAP), dilakukan penelitian evidence

based clinical practices yang telah diterapkan di banyak fasilitas kesehatan di Amerika.

Meskipun efek spesifik dari infeksi MDRO dan tingkat kolonisasi belum ada laporan yang

bermakna,namun hal ini logis, bahwa jika mengurangi angka penggunaan CVL-BSIs dan

ventilator ini dapat juga mengurangi penggunaan antibiotic dan menurunkan kegawatan dan

transmisi MDRO.