materi kenaikan titik didih

18
Beranda My Chem Diary ~all about my ideas~ KIMIA MAKALAH PENDIDIKAN STORY Your Time Lencana Facebook Aulya Fikra Zaza Buat Lencana Anda Followers Choose Your Languange Total Tayangan Laman 10,378 RPP Kimia Kurikulum 2013 Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) “SIFAT KOLIGATIF LARUTAN” Sekolah : MAN Tembilahan Mata pelajaran : Kimia Kelas/ semester : XII/I Materi Pokok : Sifat Koligatif Larutan

Upload: eflyani-gius

Post on 07-Nov-2015

50 views

Category:

Documents


6 download

DESCRIPTION

chemistry

TRANSCRIPT

Beranda

My Chem Diary~all about my ideas~KIMIA MAKALAH PENDIDIKAN STORYYour Time

Lencana FacebookAulya Fikra Zaza

Buat Lencana AndaFollowers

Choose Your Languange

Total Tayangan Laman 10,378RPP Kimia Kurikulum 2013Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP)SIFAT KOLIGATIF LARUTANSekolah : MAN TembilahanMata pelajaran : KimiaKelas/ semester : XII/IMateri Pokok : Sifat Koligatif LarutanSub Materi : Kenaikan Titik Didih

Pertemuan ke :Alokasi waktu : 2 x 45 menitA. Kompetensi Inti :KI 1 :Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.KI 2 : Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (gotong royong, kerjasama, toleran, damai), santun, responsif dan proaktif dan menunjukan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia.KI 3 : Memahami ,menerapkan, menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural berdasarkan rasa ingintahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah.KI4 : Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, bertindak secara efektif dan kreatif, serta mampu menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan.

B. Kompetensi Dasar :3.1 Menjelaskan penurunan tekanan uap, kenaikan titik didih, penurunan titik beku dan tekanan osmosis termasuk sifat koligatif larutan4.1 Melakukan percobaan untuk mengetahui penurunan tekanan uap, kenaikan titik didih, penurunan titik beku dan tekanan osmosis larutan

C. Indikator :a. Kognitif1. Mengamati kenaikan titik didih larutan akibat penambahan zat terlarut melalui percobaan.2. Menghitung kenaikan titik didih larutan berdasarkan data percobaan.3. Menyimpulkan hasil kegiatanb. Psikomotor1. Menyiapkan bahan yang akan digunakan.2. Mengukur volume larutan dengan teliti.3. Terampil menggunakan alat sesuai dengan fungsinya.4. Menggunakan peralatan praktikum dengan hati hati.c. Afektif (karakter)1. Mengemukakan Pendapat / Ide.2. Menjawab Pertanyaan.3. Mengajukan Pertanyaan.

D. Tujuan Pembelajarana. Tujuan Kognitif1 Siswa mampu menjelaskan pengaruh konsentrasi larutan terhadap kenaikan titik didih suatu larutan dengan benar melalui percobaan dan diskusi.2. Siswa mampu menghitung kenaikan titik didih larutan dengan benar berdasarkan data percobaan melalui penjelasan guru dan pemberian tugas.3. Siswa dapat menyimpulkan hasil percobaan.

b. Tujuan Psikomotor1. Siswa dapat menyiapkan bahan yang akan digunakan.2. Siswa dapat melakukan eksperimen sesuai dengan rincian tugas kinerja yang ditentukan.3. Siswa dapat mengukur volume larutan dan membaca skala thermometer dengan teliti.4. Siswa terampil menggunakan alat sesuai dengan fungsinya.c. Tujuan Afektif (karakter)1. Siswa mampu mengemukakan Pendapat / Ide.2. Siswa mampu menjawab Pertanyaan.3. Siswa mampu mengajukan Pertanyaan.

E. Materi AjarKenaikan Titik didih larutan dan perhitungannya.

F. Pendekatan dan Model Pembelajaran1. Pendekatan : Kontekstual2. Model : Pembelajaran inkuiri terbimbing

G. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajarana. Pendahuluan (15 menit)Fase 1 Menyajikan Pertanyaan atau masalah1. Guru masuk ke dalam kelas dan menyapa siswa, Assalamulaikum anak-anak!2. Guru menciptakan suasana kelas yang religius dengan menunjuk ketua kelas untuk memimpin doa.3. Guru memeriksa kehadiran siswa (guru menanamkan sikap disiplin), kebersihan dan kerapian kelas sebagai wujud kepedulian lingkungan4. Setelah mempersiapkan pembelajaran, guru menyampaikan apersepsi kepada siswa dengan tujuan membimbing ingatan siswa pada materi yang akan diberikan pada pertemuan kali ini dengan bertanya apa yang dimaksud dengan larutan dan zat terlarut?5. Siswa diminta menjawab pertanyaan tersebut lalu guru melengkapi jawaban siswa6. Guru memberikan motivasi kepada siswa untuk menarik perhatian siswa dengan mendeskripsikan proses memasak air dalam kehidupan sehari-hari terlebih dahulu kemudian bertanya, kapan air tersebut mendidih?7. Siswa diminta menjawab tersebut lalu dilengkapi oleh guru8. Guru membagi siswa menjadi beberapa kelompok dengan anggota yang heterogenb. Kegiatan Inti (60 menit)1. Guru membagikan LKS pada setiap kelompok dan menyajikan masalah :Pada suhu berapa larutan berikut mendidih dan manakah yang lebih dahulu mendidih?a. 10 mL aquadesb. 10 mL larutan NaCl 0,5 Mc. 10 mL larutan NaCl 1 M

Fase 2 Membuat Hipotesis2. Guru memberikan kesempatan kepada siswa untuk saling berdiskusi membuat hipotesis dan menuliskannya pada LKSFase 3 Merancang Percobaan3. Guru memberikan kesempatan kepada siswa menyusun langkah-langkah percobaan yang benar dalam diskusi kelompok dalam waktu beberapa menit kemudian membimbing siswa menyusun prosedur yang benar dengan menuliskan prosedur yang benar di papan tulis.Fase 4 Melakukan Percobaan4. Guru membimbing siswa melakukan percobaan untuk menguji hipotesis yang telah dibuat siswa dengan percobaan kenaikan titik didih larutan pada beberapa larutan yang telah disediakan.5. Siswa melakukan pengamatan dan mencatat dengan cermat dan teliti hasil observasi percobaan mereka pada LKS.

Fase 5 Mengumpulkan dan Menganalisis Data6. Siswamenganalisis data hasil percobaan, membuat pembahasan atas hasil yang mereka peroleh dengan membandingkan pada literatur yang ada untuk membuktikan kebenaran hipotesis yang mereka buat, dan menjawab pertanyaan yang ada di LKS.7. Guru memberikan kesempatan kepada setiap kelompok dengan menunjuk salah satu anggota kelompoknya untuk menyampaikan hasil pengolahan data yang terkumpul di depan kelas dan kelompok lain memperhatikan serta memberikan tanggapan terhadap presentasi temannya kemudian guru memberikan penguatan jawaban hasil diskusi agar siswa memahami konsep kenaikan titik didih dan perhitungannya dengan benar.8. Guru memberikan kesempatan pada siswa untuk bertanya mengenai materi yang kurang difahami.

c. Penutup (15 menit)Fase 6 Membuat Kesimpulan9. Guru meminta siswa untuk mengumpulkan LKS10. Guru membimbing siswa untuk menyimpulkan materi pelajaran yang telah dipelajari11. Guru menanyakan pada siswa apakah kalian merasa senang dan mengerti pelajaran hari ini?12. Guru menutup pembelajaran dengan memberi tugas berupa laporan untuk setiap kelompok dan uji tertulis dalam bentuk pekerjaan rumah (PR) pada setiap siswa.

H. Alat dan sumber belajar Buku KIMIA SMA Kelas XII Michael Purba KTSP 2006 LKS Alat dan bahan percobaanI. PenilaianAspek yang dinilai:a. KognitifTertulis : Penilaian ini diperoleh dengan menilai LKS dan uji tertulis yang dikerjakan secara individu dan laporan tertulis dari kelompok.b. Psikomotor Kerja Eksperimenc. Afektif Sesuai dengan lembar penilaian efektif berdasarkan pengamatan guru dalam kelas.

Lembar Penilaian afektif

NO

Nama SiswaAspek yang dinilaiSkorMengajukan PertanyaanMenjawabPertanyaanMemberikanPendapat

123412341234

1

2

3

4

5

6

7

KeteranganAspek yang Dinilai

DiskriptorSkor

Mengajukan pertanyaan

Siswa dapat mengajukan pertanyaan tetapi menyimpang dari materi yang dipelajari1Siswa dapat mengajukan pertanyaan sesuai dari materi yang dipelajari2Siswa dapat mengajukan pertanyaan sesuai dari materi yang dipelajari dengan jelas3Siswa dapat mengajukan pertanyaan sesuai dari materi yang dipelajari dengan jelas, tepat dan logis4Menjawab Pertanyaan

Siswa dapat menjawab pertanyaan tetapi salah1Siswa dapat menjawab pertanyaan tetapi kurang tepat2Siswa dapat menjawab pertanyaan dengan jelas3Siswa dapat menjawab pertanyaan dengan jelas , tepat dan logis4Memberikan PendapatSiswa dapat memberikan pendapat tetapi menyimpang dari materi yang dipelajari1Siswa dapat memberikan pendapatnya sesuai dengan materi yang dipelajari2Siswa dapat memberikan pendapatnya sesuai dengan materi yang dipelajari dengan jelas3Siswa dapat memberikan pendapatnya sesuai dengan materi yang dipelajari dengan jelas, tepat dan logis4

A = amat baik (80 -100)B = baik (60 -79)C = cukup (40 -59)D = kurang (> 39)

Mengetahui,Kepala sekolah Guru

HIKMATULLAH SAg WIDYA SPd2 komentar:

don juan14 Agustus 2014 01.01untuk kelas XI dan kelas XII rpp materi yang lain dimana??http://yasirmaster.blogspot.com

Balas

don juan17 Agustus 2014 02.18untuk kelask XI dimana

Balas

Posting Lebih Baru Posting Lama Beranda

[Pasang Widget] | [tutup]Share This :)

Blog Archive 2015 (1) 2014 (6) April (1) Maret (4) Januari (1)RPP Kimia Kurikulum 2013 2013 (5)Popular PostsSIFAT FISIS ALKOHOL DAN ETERSalah satu yang dipelajari pada mata kuliah kimia organik adalah alkohol dan eter , nah berikut sifat sifat yang dimiliki alkohol dan eter....RPP Kimia Kurikulum 2013Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) SIFAT KOLIGATIF LARUTAN Sekolah : MAN Tembilahan Mata pelajaran... Praktikum Fisika Dasar IIPercobaan Fisika Dasar II Prinsip Transformator Sedikit sharing nih, mengenai percobaan Fisika Dasar yang pernah saya lakukan, ...Makalah Perkembangan Peserta DidikPerkembangan Nilai, Moral dan Sikap BAB I PENDAHULUAN I. LATAR BELAKANG Selain aspek kognitif dan psikomotorik, aspek afe...Jurnal KimiaKu Chaetoceros calcitrans sebagai biosorben logam Pb+2 ABSTRAK Alga dalam keadaan hidup dimanfaatkan sebagai bioindikator tingka... I wanna be a Teacher!Di zaman sekarang, profesi guru sudah sangat menjanjikan bagi masyarakat Indonesia, terutama saya, hehe. pemerintah mulai serius memperhat... 4 Jenis Destilasi yang Harus Kamu TahuBagi ahli kimia, pekerjaan memurnikan zat termasuk pekerjaan sulit dan ribet. Hal ini karena pekerjaan ini butuh kesabaran dan ketelitian y...Sifat Fisis Aldehida dan KetonSecara umum, aldehida dan keton mempunyai titik didih yang lebih tinggi dibandingkan dengan alkena karena adanya gaya tarik menarik dipo...Format RPPRPP (Rencana Pelaksanaan Pembelajaran) Rencana yang menggambarkan prosedur dan pengorganisasian pembelajaran untuk mencapai satu kompe... Link Sinopsis : Jang Ok Jung, Living By LoveNew Drama : Jang ok Jung, Living By Love Satu lagi drama baru yang mulai airing 8 april kemarin, Jang Ok Jung Living By Love. aku baru me...Copyright (c) 2012 My Chem Diary. Designed by Autoradio online and Car Hifi Shop, Autoradioblenden, Autolautsprecher online