makalah profil sekolah smk 3 jakarta

8
PROFIL SEKOLAH SMK Negeri 3 Jakarta Dosen Pembimbing : H. Hasan Basri, MPd Di Susun Oleh : Nama : Moh. Hadi Suharmoko No. Absen : 166 NIM : (2009184202B0328) Semeter : II B Jurusan : Matematika

Upload: m-hadi-suharmoko

Post on 20-Jun-2015

1.091 views

Category:

Documents


30 download

DESCRIPTION

makalah profil sekolah tugas pengantar pendidikan pak edy kurniadi

TRANSCRIPT

Page 1: Makalah Profil Sekolah SMK 3 Jakarta

PROFIL SEKOLAHSMK Negeri 3 Jakarta

Dosen Pembimbing :

H. Hasan Basri, MPd

Di Susun Oleh :

Nama : Moh. Hadi SuharmokoNo. Absen : 166NIM : (2009184202B0328)Semeter : II BJurusan : Matematika

SEKOLAH TINGGI ILMU KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

STKIP PGRI SITUBONDOTAHUN AKADEMIK 2009/2010

Page 2: Makalah Profil Sekolah SMK 3 Jakarta

PROFIL SEKOLAH

    1. Nama Sekolah  : SMK Negeri 3 Jakarta

    2. Kelompok  : Bisnis dan Manajemen

    3. Program Studi : Adm. Perkantoran, Akuntansi, Penjualan

    4. NSS  : 341016001019

    5. NIS  : 40039

    6. Alamat  : Jl.Garuda No. 63

       Tel./Fax  : (021) 4209629, 42889104/Fax. (021) 4209629

       Kelurahan  : Gunung Sahari Selatan

       Kecamatan  : Kemayoran

       Kodya/Propinsi  : Jakarta Pusat/DKI Jakarta

    7. Status Sekolah  : Negeri 

    8. Tahun Akreditasi  : Tahun 2003 s.d. Tahun 2007

    9. Tahun Pendirian Sekolah : Tahun 1954

   10. Penyelenggaraan PBM  : Pukul 06.30 s.d. 14.00 WIB

Sejarah Singkat

SMK NEGERI 3 JAKARTA asalnya adalah SMEA SWASTA PERGURUAN

PEGANGSAAN TIMUR yang beralamat di Jalan Pegangsaan Timur No. 1 A, Berdiri tahun 1952

dengan pimpinan pertamanya seorang Pegawai Tinggi Kementrian PPK yaitu Bapak Drs. T.D.

Situmorang. Dengan S.K. Menteri PPK No. 3707/B 3 Kedj/54 Tanggal 3 Juli 1954 SMEA

SWASTA PERGURUAN PEGANGSAAN TIMUR dinegerikan menjadi SMEA NEGERI 2

BAGIAN KOPERASI. Pada Juli 1955 SMEA NEGERI 2 BAGIAN KOPERASI dipindahkan ke

lokasi Jalan Batu 3 Gambir menempati Gedung Yayasan Raden Saleh bersama-sama dengan

SMA IV/C (SMA NEGERI 4 JAKARTA).

Pada Tanggal 1 Oktober 1969 SMEA NEGERI 2 BAGIAN KOPERASI dihilangkan

BAGIAN KOPERASI nya menjadi SMEA NEGERI 2 JAKARTA. Dengan SK. Gubernur No.

738/7/73 tanggal 19-4-1973 SMEA NEGERI 2 JAKARTA dipindahkan oleh pemerintah DKI

JAKARTA ke Gedung Baru di Jalan Cilacap No. 5, Menteng, Jakarta Pusat. yang

Page 3: Makalah Profil Sekolah SMK 3 Jakarta

penggunaannya bersama dengan SMA SWASTA API dengan aturan Pagi digunakan oleh SMEA

NEGERI 2 JAKARTA, Siang Digunakan oleh SMA SWASTA API.

Pada tanggal 4 Juli 1994 SMEA NEGERI 2 JAKARTA secara resmi menempati gedung

SMT NEGERI GRAFIKA secara keseluruhan, yang sebelumnya menempatinya secara bertahap

mulai dari tahun pelajaran 1991-1992. Gedung ini beralamat di jalan Garuda No. 63, Kemayoran,

Jakarta Pusat.Berdasarkan SK. Mendikbud 036/0/1997 tanggal 7 Maret 1997 nama SMEA

NEGERI 2 JAKARTA berubah menjadi SMK NEGERI 3 JAKARTA.

SMK Negeri 3 Jakarta. SMK yang didirikan pada tahun 1954 ini mempunyai visi:

“Menjadi smk berkualitas unggul berlandaskan imtaq serta menghasilkan tamatan yang mampu

bersaing di tingkat nasional dan global”.

VISI

1. Meningkatnya keimanan dan ketaqwaan terhadap Tuhan Yang Maha Esa.

2. Mampu berpikir dan bertindak secara ilmiah.

3. Selalu beradaptasi terhadap perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi secara arif.

4. Kreatif dalam bidang teknologi, seni dan budaya.

5. Berprestasi dalam bidang akademis, seni dan olah raga.

6. Tanggap terhadap masalah-masalah sosial dan lingkungan hidupnya.

MISI :

1. Melaksanakan kegiatan ibadah dan pengajarannya sesuai dengan agama dan keyakinan

masing-masing.

2. Melaksanakan kegiatan pembelajaran dan bimbingan secara efektif, efisien dan dinamis.

3. Melaksanakan penelitian dan kajian-kajian ilmiah

4. Menjadikan siswa berbudaya cipta di bidang IPTEK dan seni

5. Menumbuhkan semangat keunggulan pada warga sekolah.

6. Menjadikan lingkungan sekolah yang ideal untuk berkembangnya kreativitas.

Page 4: Makalah Profil Sekolah SMK 3 Jakarta

DATA LUAS

Page 5: Makalah Profil Sekolah SMK 3 Jakarta

Tanah : 2.600 m2 Lap. Olah Raga : 260 m2

Halaman Depan Lapangan Olah Raga

  Bangunan : 1.983 m2 Taman : 168 m2

Bangunan Tengah Pojok Taman

Lain-lain (sisi Keliling, Halaman Parkir, dll ): 189 m2

 

DATA FISIK LUAS TIAP RUANG

Ruang Jumlah/Luas Ruang Jumlah/Luas

 Belajar / Teori 15 / 960 m2  Kepala Sekolah 1 / 64 m2

Ruang Belajar 3 Lantai  

 Praktek Akuntansi 1 / 64 m2  Guru 1 / 80 m2

   

 Praktek Adm. Perkantoran 1 / 64 m2  Tata Usaha 2 / 80 m2

Ruang Praktek Adm. Perkantoran Ruang Tata Usaha

 Praktek Penjualan / Toko 1 / 64 m2  BP 1 / 64 m2

Toko  

 Internet 1 / 64 m2  OSIS 1 / 64 m2

Ruang Internet  

 Praktek Komputer 1 / 64 m2  Mushola 1 / 64 m2

Ruang Praktek Komputer  

 Multimedia 1 / 64 m2  Gudang 1 / 64 m2

Ruang Multi Media  

  Praktek Mengetik 1 / 64 m2  Kantin 6 / 102 m2

Ruang Praktek Mengetik  

  Aula / Serbaguna 1 / 320 m2  WC 4 / 16 m2

Ruang Aula  

  Perpustakaan 1 / 80 m2  Pjg. Sekolah 2 / 100 m2

LAMPIRAN