makalah pasar monopolistik

14
EKONOMI MIKRO Bp SUGIYANTO, SE.MM Disusun Oleh: Kelompok 6 02SAKMG/421 Semester 2 Akuntansi ( S1 ) F akultas Ekonomi Universitas Pamulang

Upload: nursamsul-awalludin

Post on 29-Oct-2015

425 views

Category:

Documents


8 download

DESCRIPTION

uhguyi

TRANSCRIPT

7/14/2019 Makalah Pasar Monopolistik

http://slidepdf.com/reader/full/makalah-pasar-monopolistik 1/14

EKONOMI MIKROBp SUGIYANTO,

SE.MM

Disusun Oleh:

Kelompok 6

02SAKMG/421

Semester 2

Akuntansi ( S1 )

Fakultas Ekonomi

Universitas Pamulang

7/14/2019 Makalah Pasar Monopolistik

http://slidepdf.com/reader/full/makalah-pasar-monopolistik 2/14

Kelompok 6

Novitasari

Siregar2012121780

Nopagia

2012121558

Fian Firmansyah

2012121746

7/14/2019 Makalah Pasar Monopolistik

http://slidepdf.com/reader/full/makalah-pasar-monopolistik 3/14

Pasar Persaingan Monopolistik

7/14/2019 Makalah Pasar Monopolistik

http://slidepdf.com/reader/full/makalah-pasar-monopolistik 4/14

Pasar PersainganMonopolistik 

Bentuk pasar di mana terdapat banyakprodusen yang menghasilkan barang

serupa tetapi memiliki perbedaan dalam

beberapa aspek.Penjual pada pasar monopolistik tidakterbatas, namun setiap produk yang

dihasilkan pasti memiliki karaktertersendiri yang membedakannya dengan

produk lainnya.

7/14/2019 Makalah Pasar Monopolistik

http://slidepdf.com/reader/full/makalah-pasar-monopolistik 5/14

Ciri – ciri PasarMonopolistik 

 Terdapat banyak produsen atau penjual.

Adanya Diferensiasi Produk.

Produsen Dapat mempengaruhi harga.

Produsen dapat keluar masuk pasar.

Promosi penjualan harus aktif .

7/14/2019 Makalah Pasar Monopolistik

http://slidepdf.com/reader/full/makalah-pasar-monopolistik 6/14

Contoh Pasar Persaingan Monopolistik 

Meskipun fungsi semuashampoo sama yakni

untuk membersihkanrambut, tetapi setiapproduk yang dihasilkan

produsen yang berbedamemiliki ciri khusus,misalnya perbedaanaroma, perbedaanwarna, kemasan, dan

7/14/2019 Makalah Pasar Monopolistik

http://slidepdf.com/reader/full/makalah-pasar-monopolistik 7/14

Kebaikan Pasar Monopolistik 

Banyaknya produsen di pasar memberikan keuntungan bagi konsumenuntuk dapat memilih produk yang terbaik baginya.

Kebebasan keluar masuk bagi produsen, mendorong produsen untukselalu melakukan inovasi dalam menghasilkan produknya.

Diferensiasi produk mendorong konsumen untuk selektif dalam

menentukan produk yang akan dibelinya, dan dapat membuat konsumenloyal terhadap produk yang dipilihnya.

Pasar ini relatif mudah dijumpai oleh konsumen, karena sebagian besarkebutuhan sehari-hari tersedia dalam pasar monopolistik.

7/14/2019 Makalah Pasar Monopolistik

http://slidepdf.com/reader/full/makalah-pasar-monopolistik 8/14

Kelemahan Pasar Monopolistik 

Pasar monopolistik memiliki tingkat persainganyang tinggi, baik dari segi harga, kualitas maupunpelayanan. Sehingga produsen yang tidak memiliki

modal dan pengalaman yang cukup akan cepat keluardari pasar.

Dibutuhkan modal yang cukup besar untuk masuk kedalam pasar monopolistik, karena pemain pasar didalamnya memiliki skala ekonomis yang cukup tinggi.

Pasar ini mendorong produsen untuk selaluberinovasi, sehingga akan meningkatkan biaya

produksi yang akan berimbas pada harga produk yang harus dibayar oleh konsumen

7/14/2019 Makalah Pasar Monopolistik

http://slidepdf.com/reader/full/makalah-pasar-monopolistik 9/14

Produk yang Dibedakan padaPersaingan Monopolistik 

Produk yang dibedakan yang dijualoleh suatu perusahaan dalam

persaingan monopolistik memilikibeberapa fitur yang membuat

seorang konsumen lebihmenyukainya dibandingkan produk-

produk serupa dari perusahaan-perusahaan lain yang tersedia.

7/14/2019 Makalah Pasar Monopolistik

http://slidepdf.com/reader/full/makalah-pasar-monopolistik 10/14

Keadaan kurva keseimbanganperusahaan persaingan monopolistik 

Harga dan Biaya MC

 ATC

D

MR

 A

B

P

C

Q Jumlah Penduduk0 0

Harga dan Biaya

 A

B

MC

 ATC

D

MR

Q1

P

1C1

Jumlah Penduduk

Perusahaan Memperoleh Keuntungan Perusahaan Mengalami Kerugian

7/14/2019 Makalah Pasar Monopolistik

http://slidepdf.com/reader/full/makalah-pasar-monopolistik 11/14

Efek Persaingan Monopolistik 

Terjadi ketidak efesienan produksi karena produsen tidakberproduksi pada Biaya rata-rata Minimum. Hal ini akibat darikurva permintaan yang menurun harus bersinggungan denganAC, sehingga tidak mungkin terjadi AC minimum melainkan padasaat AC menurun. Ini menandakan bahwa perusahaan dalam

 jangka panjang masih belum memanfaatkan adanya economies of scale secara penuh, sehingga terjadi pemborosan sumberekonomi masyarakat.

Konsumen masih harus membayar harga produk yang lebihtinggi dari ongkos marginal untuk menghasilkan produk tersebut

(P>MC). Hal ini menunjukkan bahwa masyarakat masihmengalami kerugian akibat adanya kekuasaan monopoli

perusahaan. 

7/14/2019 Makalah Pasar Monopolistik

http://slidepdf.com/reader/full/makalah-pasar-monopolistik 12/14

Pengaturan Pasar Monopolistik 

Keseimbangan pada harga dan kuantitas output

keseimbangan dianggap timbul ketidakadilan, karena

perusahaan belum berada pada AC minimum dan harga

yang harus dibayar oleh konsumen melebihi biaya

marginalnya, maka terdapat dua tindakan yang mungkin

dapat dilakukan yaitu:

Pemerintah membuat peraturan tentang kebijakan harga hal iniberhubungan dengan fungsi pemerintah sebagai pengawas pasar.

Pemerintah memberikan subsidi, hal ini berarti pada saat tertentupemerintah harus siap memberikan subsidi paling tidak sebesarkeuntungan produsen yang hilang atau keuntungan sama dengan nol.

7/14/2019 Makalah Pasar Monopolistik

http://slidepdf.com/reader/full/makalah-pasar-monopolistik 13/14

K esi

mpu

la

n

a) Pengaruh ekonomi persaingan monopolistik merupakankeseluruhan kerugian yang tidak diinginkan dari efisiensialokatif dan produktif: konsumen membayar lebih dan

mampu untuk membeli sedikit daripada di persaingansempurna. menyediakan keragaman produk yangbanyak diminta.

b) Perubahan harga oleh suatu perusahan dianggap tidakakan mempengaruhi perusahaan lain untuk beraksi

mengubah harga-harga mereka.c)  Jumlah perusahaan sangat banyak dan memproduksi

produk dasar yang sama. Sejalan dengan waktupersaingan jangka panjang akan banyak perusahaanyang akan memasuki pasar dan jika menawarkan barangpengganti yang hampir serupa maka pasar dariperusahaan yamg pertama akan menurun.

7/14/2019 Makalah Pasar Monopolistik

http://slidepdf.com/reader/full/makalah-pasar-monopolistik 14/14

Terimakasih