mahasiswa luki dia utariningrum nrp: 3115040504...

22
MAHASISWA LUKI DIA UTARININGRUM NRP: 3115040504 MODIFIKASI PERENCANAAN STRUKTUR JEMBATAN PULOREJO-BLOOTO DENGAN SISTEM BUSUR BOX BAJA DI KOTA MOJOKERTO DOSEN PEMBIMBING I Prof.Ir. M. SIGIT DARMAWAN M.Eng. Sc. Ph.D NIP. 19730726 198903 1 003 DOSEN PEMBIMBING II AFIF NAVIR REFANI, ST., MT. NIP. 19840919 201504 1 001 PROYEK AKHIR TERAPAN

Upload: others

Post on 01-Nov-2020

3 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: MAHASISWA LUKI DIA UTARININGRUM NRP: 3115040504 …repository.its.ac.id/75302/2/3115040504-Presentation.pdf · DI KOTA MOJOKERTO”, maka dapat disimpulkan sebagai berikut: 1. Mutu

MAHASISWA LUKI DIA UTARININGRUM

NRP: 3115040504

MODIFIKASI PERENCANAAN STRUKTUR JEMBATAN PULOREJO-BLOOTO DENGAN SISTEM BUSUR BOX BAJA DI KOTA MOJOKERTO

DOSEN PEMBIMBING IProf.Ir. M. SIGIT DARMAWAN M.Eng. Sc. Ph.DNIP. 19730726 198903 1 003

DOSEN PEMBIMBING IIAFIF NAVIR REFANI, ST., MT.NIP. 19840919 201504 1 001

PROYEK AKHIR TERAPAN

Page 2: MAHASISWA LUKI DIA UTARININGRUM NRP: 3115040504 …repository.its.ac.id/75302/2/3115040504-Presentation.pdf · DI KOTA MOJOKERTO”, maka dapat disimpulkan sebagai berikut: 1. Mutu

LATAR BELAKANG • Jembatan merupakan salah satu prasarana yang yang memiliki fungsi sebagai

penghubung jalur transportasi baik dalam kota maupun daerah seperti pedesaan. Untukmelayani kebutuhan masyarakat agar wilayah tersebut lebih berkembang, makaPemerintah Kota Mojokerto Dinas Pekerjaan Umum (PU) membangun jembatan baruyang rencananya akan menghubungkan desa Pulorejo dengan desa Blutoo

• Metode jembatan box baja digunakan untuk bentang panjang, termasuk jembatanpulorejo-bluto ini, serta mampu mengurangi kebutuhan pilar jembatan, dan estetikabentuk fisik pada jembatan menjadi nilai tambahan dalam modifikasi jembatan tersebut

• Untuk keperluan Tugas Akhir Terapan diprogram studi Lanjut Jenjang D4 Teknik Sipil ini,jembatan direncanakan dengan bentang sepanjang 130 meter dan direncanakan lantaikendaraan dibawah, karena melihat fungsi sebagai penghubung dan berada di atas sungaibrantas sehingga pangkal busur tidak akan mengenai Muka Air Banjir (MAB).

Page 3: MAHASISWA LUKI DIA UTARININGRUM NRP: 3115040504 …repository.its.ac.id/75302/2/3115040504-Presentation.pdf · DI KOTA MOJOKERTO”, maka dapat disimpulkan sebagai berikut: 1. Mutu

RUMUSAN MASALAH

BAGAIMANA ??1. menganalisa gaya-gaya yang terjadi

pada struktur jembatan2. Preliminary design3. Merencanakan struktur atas4. Aplikasi ke gambar teknik5. Metode pelaksanaan

Page 4: MAHASISWA LUKI DIA UTARININGRUM NRP: 3115040504 …repository.its.ac.id/75302/2/3115040504-Presentation.pdf · DI KOTA MOJOKERTO”, maka dapat disimpulkan sebagai berikut: 1. Mutu

BATASAN MASALAH

APA SAJA YA.. ??1. hanya membahas struktural atas

2. Perhitungan sambungan dibatasi padabagian-bagian tertentu yang dianggapmewakili secara keseluruhan

3. Gempa respons spectrum RSNI 2833-201X

4. Gambar berdasarkan hitungan

5. Tidak membahas RAB

Page 5: MAHASISWA LUKI DIA UTARININGRUM NRP: 3115040504 …repository.its.ac.id/75302/2/3115040504-Presentation.pdf · DI KOTA MOJOKERTO”, maka dapat disimpulkan sebagai berikut: 1. Mutu

MAKSUD

Mendapatkan desain struktur jembatan dengan menggunakanMetode Sistem Busur Box Baja serta metode pelasanaannya,

Page 6: MAHASISWA LUKI DIA UTARININGRUM NRP: 3115040504 …repository.its.ac.id/75302/2/3115040504-Presentation.pdf · DI KOTA MOJOKERTO”, maka dapat disimpulkan sebagai berikut: 1. Mutu

DESKRIPSI Jembatan

Nama Proyek :Perencanaan teknis

Pembangunan Jembatan

Pulorejo- Blutoo

Kota Mojokerto

Pemilik Proyek : Pemerintahan Kota Mojokerto

Dinas Pekerjaan Umum(PU)

Bentang Jembatan : 130 meter

Bangunan Atas : Busur Box Baja

LOKASI

KEGIATAN Kota Mojokerto

Page 7: MAHASISWA LUKI DIA UTARININGRUM NRP: 3115040504 …repository.its.ac.id/75302/2/3115040504-Presentation.pdf · DI KOTA MOJOKERTO”, maka dapat disimpulkan sebagai berikut: 1. Mutu

Data Bahan

Mutu beton (fc’) : 35 Mpa

Mutu Tulangan lentur (fy) : 360 Mpa

Mutu Profil Baja BJ 55 dengan:

Tegangan Leleh (fy) : 410 Mpa

Tegangan Putus (fu) : 550 Mpa

Page 8: MAHASISWA LUKI DIA UTARININGRUM NRP: 3115040504 …repository.its.ac.id/75302/2/3115040504-Presentation.pdf · DI KOTA MOJOKERTO”, maka dapat disimpulkan sebagai berikut: 1. Mutu

DATA

TANAH

Page 9: MAHASISWA LUKI DIA UTARININGRUM NRP: 3115040504 …repository.its.ac.id/75302/2/3115040504-Presentation.pdf · DI KOTA MOJOKERTO”, maka dapat disimpulkan sebagai berikut: 1. Mutu

TINJAUAN PUSTAKA

Page 10: MAHASISWA LUKI DIA UTARININGRUM NRP: 3115040504 …repository.its.ac.id/75302/2/3115040504-Presentation.pdf · DI KOTA MOJOKERTO”, maka dapat disimpulkan sebagai berikut: 1. Mutu
Page 11: MAHASISWA LUKI DIA UTARININGRUM NRP: 3115040504 …repository.its.ac.id/75302/2/3115040504-Presentation.pdf · DI KOTA MOJOKERTO”, maka dapat disimpulkan sebagai berikut: 1. Mutu

EKSISTING

MODIFIKASI

DENAH

Page 12: MAHASISWA LUKI DIA UTARININGRUM NRP: 3115040504 …repository.its.ac.id/75302/2/3115040504-Presentation.pdf · DI KOTA MOJOKERTO”, maka dapat disimpulkan sebagai berikut: 1. Mutu

EKSISTING

MODIFIKASI

TAMPAK SAMPING

Page 13: MAHASISWA LUKI DIA UTARININGRUM NRP: 3115040504 …repository.its.ac.id/75302/2/3115040504-Presentation.pdf · DI KOTA MOJOKERTO”, maka dapat disimpulkan sebagai berikut: 1. Mutu

TAMPAK SAMPING

EKSISTING MODIFIKASI

Page 14: MAHASISWA LUKI DIA UTARININGRUM NRP: 3115040504 …repository.its.ac.id/75302/2/3115040504-Presentation.pdf · DI KOTA MOJOKERTO”, maka dapat disimpulkan sebagai berikut: 1. Mutu

PEMBEBANAN1. Berat sendiri profil

2. Beban lajur “D”

3. Beban truk “T”

4. Gaya Rem

5. Beban Trotoar

6. Beban Angin

7. Beban gempa

8. Pejalan kaki

9. Bekisting

Page 15: MAHASISWA LUKI DIA UTARININGRUM NRP: 3115040504 …repository.its.ac.id/75302/2/3115040504-Presentation.pdf · DI KOTA MOJOKERTO”, maka dapat disimpulkan sebagai berikut: 1. Mutu

Gempa

Page 16: MAHASISWA LUKI DIA UTARININGRUM NRP: 3115040504 …repository.its.ac.id/75302/2/3115040504-Presentation.pdf · DI KOTA MOJOKERTO”, maka dapat disimpulkan sebagai berikut: 1. Mutu

Metode pemasangan frame

GambarSegmen 1 GambarSegmen 2 GambarSegmen 3

Gambar Pemasangan segmen 4-13 Gambar Pemasangan gelagar

dan penggantung

Page 17: MAHASISWA LUKI DIA UTARININGRUM NRP: 3115040504 …repository.its.ac.id/75302/2/3115040504-Presentation.pdf · DI KOTA MOJOKERTO”, maka dapat disimpulkan sebagai berikut: 1. Mutu

Gambar Pekerjaan Finishing

Gambar Pemasangan deck jembatan

Page 18: MAHASISWA LUKI DIA UTARININGRUM NRP: 3115040504 …repository.its.ac.id/75302/2/3115040504-Presentation.pdf · DI KOTA MOJOKERTO”, maka dapat disimpulkan sebagai berikut: 1. Mutu

Kesimpulan• Dari hasil “MODIFIKASI PERENCANAAN STRUKTUR JEMBATAN

PULOREJO-BLOOTO DENGAN SISTEM BUSUR BOX BAJA DI KOTA MOJOKERTO”, maka dapat disimpulkan sebagai berikut:

1. Mutu baja profil yang di gunakan:

• BJ 55 → fu = 550 Mpa

fy = 410 Mpa

Mutu beton fc’= 35 Mpa

2. Tebal Pelat = 250 mm

Tebal aspal = 50 mm

Tulangan melintang yang dipakai D16-200 mm

Tulangan memanjang D13-300mm

Page 19: MAHASISWA LUKI DIA UTARININGRUM NRP: 3115040504 …repository.its.ac.id/75302/2/3115040504-Presentation.pdf · DI KOTA MOJOKERTO”, maka dapat disimpulkan sebagai berikut: 1. Mutu

3. Kerb → b = 1000 mm

h = 200 mm

Tulangan utama yang dipakai D12-150 mm

Tulangan susut D8-150mm

4. Tiang dan Pipa Sandaran

Jarak tiang sandaran = 2,5 m

Diameter luar (do) = 60,5 mm

Kolom Tiang Sandaran → b= 20 cm

h= 20 cm

L= 1,2 m

Tulangan Utama Dipasang 4D12

Tulangan Geser diPasang Ф 8-90mm

Page 20: MAHASISWA LUKI DIA UTARININGRUM NRP: 3115040504 …repository.its.ac.id/75302/2/3115040504-Presentation.pdf · DI KOTA MOJOKERTO”, maka dapat disimpulkan sebagai berikut: 1. Mutu

Page 21: MAHASISWA LUKI DIA UTARININGRUM NRP: 3115040504 …repository.its.ac.id/75302/2/3115040504-Presentation.pdf · DI KOTA MOJOKERTO”, maka dapat disimpulkan sebagai berikut: 1. Mutu

7. Batang penggantung

Profil yang dipakai OVMXG15-7 D= 56 mm

8. Profil Busur Atas (tengah) → box 1200 800 20

rasio = 0,6 (sap)

rasio = 0,6 (manual)

Profil Busur Atas (tepi) → box 1200 800 30

Rasio = 0,9 (sap)

rasio = 0,83 (manual)

Profil Busur Bawah → box 1200 600 30

rasio = 0,8

9. Ikatan Angin Atas (Vertikal) → WF 250 x 250 x 14 x 14

rasio = 0,8

Ikatan Angin Atas (Diagonal) → 2L 200 200 15

rasio = 0,6 (sap)

rasio = 0,51 (manual)

10. Ikatan Angin bawah (Diagonal) → 2L 200 200 15

Rasio = 0,5 (sap)

rasio = 0,22(manual)

11. Perletakan berupa sendi - rol

Page 22: MAHASISWA LUKI DIA UTARININGRUM NRP: 3115040504 …repository.its.ac.id/75302/2/3115040504-Presentation.pdf · DI KOTA MOJOKERTO”, maka dapat disimpulkan sebagai berikut: 1. Mutu

TERIMA KASIHWASSALAMUALAIKUM WR. WB.