macam-macam pencemaran

10
 Pencemaran Udara Pencemaran udara adalah kehadiran satu atau lebih substansi fisik, kimia, atau biologi di atmosfer dalam jumlah yang dapat membahayakan kesehatan manusia, hewan, dan tumbuhan, mengganggu estetika dan kenyamanan, atau merusak properti. Pencemaran udara dapat ditimbulkan oleh sumber-sumber alami maupun kegiatan manusia. Beberapa definisi gangguan fisik seperti polusi suara, panas, radiasi atau polusi cahaya dianggap sebagai polusi udara. Sifat alami udara mengakibatkan dampak pencemaran udara dapat bersifat langsung dan lokal, regional, maupun global. Sumber – Sumber Pencemaran Udara Pencemar udara dibedakan menjadi dua yaitu, pencemar primer dan pencemar sekunder. Pencemar primer adalah substansi pencemar yang ditimbulkan langsung dari sumber pencemaran udara. [Karbon monoksida]adalah sebuah contoh dari pencemar udara primer karena ia merupakan hasil dari pembakaran. Pencemar sekunder adalah substansi pencemar yang terbentuk dari reaksi pencemar-pencemar primer di atmosfer . Pembentukan ozon dalam [smog fotokimia] adalah sebuah contoh dari pencemaran udara sekunder. Belakangan ini tumbuh keprihatinan akan efek dari emisi polusi udara dalam konteks global dan hubungannya dengan pemanasan global (global warming) yg memengaruhi; Kegiatan manusia Transportasi Industri Pembangkit listrik Pembakaran (perapian, kompor, furnace,[insinerator]dengan berbagai jenis bahan bakar Gas buang pabrik yang menghasilkan gas berbahaya seperti (CFC) Sumber alami Gunung berapi Rawa-rawa

Upload: anzr-c-ctlobelii

Post on 16-Jul-2015

3.359 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

5/13/2018 macam-macam pencemaran - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/macam-macam-pencemaran 1/10

 

Pencemaran Udara

Pencemaran udara adalah kehadiran satu atau lebih substansi fisik, kimia,atau biologi di atmosfer dalam jumlah yang dapat membahayakankesehatan manusia, hewan, dan tumbuhan, mengganggu estetika dankenyamanan, atau merusak properti.

Pencemaran udara dapat ditimbulkan oleh sumber-sumber alami maupunkegiatan manusia. Beberapa definisi gangguan fisik seperti polusi suara,panas, radiasi atau polusi cahaya dianggap sebagai polusi udara. Sifatalami udara mengakibatkan dampak pencemaran udara dapat bersifatlangsung dan lokal, regional, maupun global.

Sumber – Sumber Pencemaran Udara

Pencemar udara dibedakan menjadi dua yaitu, pencemar primer danpencemar sekunder. Pencemar primer adalah substansi pencemar yangditimbulkan langsung dari sumber pencemaran udara. [Karbonmonoksida]adalah sebuah contoh dari pencemar udara primer karena iamerupakan hasil dari pembakaran. Pencemar sekunder adalah substansipencemar yang terbentuk dari reaksi pencemar-pencemar primer diatmosfer . Pembentukan ozon dalam [smog fotokimia] adalah sebuahcontoh dari pencemaran udara sekunder.

Belakangan ini tumbuh keprihatinan akan efek dari emisi polusi udaradalam konteks global dan hubungannya dengan pemanasan global (globalwarming) yg memengaruhi;

Kegiatan manusia

• Transportasi• Industri• Pembangkit listrik• Pembakaran (perapian, kompor, furnace,[insinerator]dengan

berbagai jenis bahan bakar • Gas buang pabrik yang menghasilkan gas berbahaya seperti (CFC)

Sumber alami

• Gunung berapi• Rawa-rawa

5/13/2018 macam-macam pencemaran - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/macam-macam-pencemaran 2/10

 

• Kebakaran hutan• Nitrifikasi  dan denitrifikasi biologi

Sumber-sumber lain

• Transportasi amonia• Kebocoran tangki klor • Timbulan gas metana dari lahan uruk /tempat pembuangan akhir  

sampah• Uap pelarut organic

Dampak Pencemaran Udara :

- Penipisan Ozon

- Pemanasan Global ( Global Warming )- Penyakit pernapasan, misalnya : jantung, paru-paru dan tenggorokan- Terganggunya fungsi reproduksi- Stres dan penurunan tingkat produktivitas- Kesehatan dan penurunan kemampuan mental anak-anak- Penurunan tingkat kecerdasan (IQ) anak-anak.

Solusi :

+ Clean Air Act yang dibuat oleh pemerintah dan menambah pajak bagi

industri yang melakukan pencemaran udara.+ Mengembangkan teknologi yang ramah lingkungan dan dapatdiperbaharui diantaranya Fuel Cell dan Solar Cell.+ Menghemat Energi yang digunakan.+ Menjaga kebersihan lingkungan tempat tinggal.

Pencemaran Tanah

Pencemaran tanah adalah keadaan dimana bahan kimia buatan manusiamasuk dan mengubah lingkungan tanah alami. Pencemaran ini biasanya

terjadi karena: kebocoran limbah cair atau bahan kimia industri ataufasilitas komersial; penggunaan pestisida; masuknya air permukaan tanahtercemar ke dalam lapisan sub-permukaan; kecelakaan kendaraaanpengangkut minyak, zat kimia, atau limbah; air limbah dari tempatpenimbunan sampah serta limbah industri yang langsung dibuang ke tanahsecara tidak memenuhi syarat (illegal dumping ).

5/13/2018 macam-macam pencemaran - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/macam-macam-pencemaran 3/10

 

Ketika suatu zat berbahaya/beracun telah mencemari permukaan tanah,maka ia dapat menguap, tersapu air hujan dan atau masuk ke dalamtanah. Pencemaran yang masuk ke dalam tanah kemudian terendapsebagai zat kimia beracun di tanah. Zat beracun di tanah tersebut dapat

berdampak langsung kepada manusia ketika bersentuhan atau dapatmencemari air tanah dan udara di atasnya.

Sumber – Sumber Pencemaran tanah

Limbah rumah tangga

Dalam rumah tangga, air digunakan untuk minum, memasak, mencuci, danberbagai keperluan lainnya. Setelah digunakan, air dibuang atau mengalir ke selokan. Selanjutnya, air tersebut mengalir ke sungai, danau, dan laut.

Air buangan rumah tangga atau dikenal sebagai limbah domestikmengandung 95% sampai 99% air dan sisanya berupa limbah organik .

Sebagian dari air buangan terdiri atas komponen nitrogen, seperti urea danasam urik yang kemudian akan terurai menjadi amoniak dan nitrit. Padaperairan yang dimasuki oleh limbah rumah tangga biasanya akanmenyebabkan populasi ganggang menjadi meningkat pesat sebagai akibatbanyaknya persediaan nutrien.

Sebaliknya, persediaan oksigen dalam perairan tersebut semakinberkurang. Di sana dapat ditemukan Tubifex sp., hewan air yang mampuhidup dengan baik di bawah kondisi defisiensi oksigen.

Semakin ke hilir atau ke arah muara, limbah organik lebih terurai secarasempurna sehingga kandungan oksigen dalam air kembali normal. Hewandan tumbuhan air dapat tumbuh dengan baik.

Selain itu limbah rumah tangga terpenting adalah sampah.

Sampah dalam jumlah banyak seperti di kota-kota besar, berperan besar dalam pencemaran tanah, air, dan udara. Tanah yang mengandungsampah diatasnya akan menjadi tempat hidup berbagai mikroorganismepenyebab penyakit. Pencemaran oleh mikroorganisme dan polutan lainnyadari sampah akan mengurangi kualitas air tanah. Air tanah yang menurunkualitasnya dapat terlihat dari perubahan fisiknya, misalnya bau, warna,dan rasa, bahkan terdapat lapisan minyak. Beberapa jenis sampah, seperti

5/13/2018 macam-macam pencemaran - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/macam-macam-pencemaran 4/10

 

plastik dan logam sulit terurai sehingga berpengaruh pada kemampuantanah menyerap air.

Limbah pertanian

Dalam kegiatan pertanian, penggunaan pupuk buatan, zat kimiapemberantas hama (pestisida), dan pemberantas tumbuhan pengganggu(herbisida) dapat mencemari tanah, dan air.

Herbisida merupakan pestisida yang 40% produknya sudah digunakan didunia. Para petani menggunakan herbisida untuk mengontrol ataumematikan sehingga tanaman pertanian dapat tumbuh dengan baik.Percobaan pada kelinci dan kera menggunakan dosis herbisida diatas 25%menunjukkan bahwa pemberian makanan dan minuman yang dicampur 

herbisida dapat menyebabkan organ hati dan ginjal hewan tersebut mudahterkena tumor dan kanker.

Fungisida merupakan pestisida yang digunakan untuk mengontrol ataumemberantas cendawan (fungi) yang dianggap sebagai wabah ataupenyakit. Penyemprotan fungisida dapat melindungi tanaman pertaniandari serangan cendawan parasit dan mencegah biji (benih) menjadi busukdi dalam tanah sebelum berkecambah. Akan tetapi, sejak metal merkurisangat beracun terhadap manusia, biji-bijian yang telah mendapat

perlakuan fungisida yang mengandung metal merkuri tidakpernahdimanfaatkan untuk bahan makanan. Fungisida dapat memberidampak buruk terhadap lingkungan.

Insektisida merupakan bahan kimia yang digunakan untuk membunuhserangga hama. Jenis pestisida ini sudah digunakan manusia sejak lama.Pestisida dan herbisida memiliki sifat sulit terurai dan dapat bertahan lamadi dalam tanah. Residu pestisida dan herbisida ini membahayakankehidupan organisme tanah.

Senyawa organoklorin utama di dalam insektisida adalah DDT (DikloroDifenil Trikloroetana) dapat membunuh mikroorganisme yang sangatpenting bagi proses pembusukan, sehingga kesuburan tanah tergangguTanah yang tercemar pupuk kimiawi, pestisida, dan herbisida dapatmencemari sungai karena zat-zat tersebut dapat terbawa air hujan atauerosi.

5/13/2018 macam-macam pencemaran - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/macam-macam-pencemaran 5/10

 

Penggunaan pupuk buatan secara berlebihan menyebabkan tanah menjadimasam, yang selanjutnya berpengaruh terhadap produktivitas tanaman.Tanaman menjadi layu, berkurang produksinya, dan akhirnya mati.Pencemaran tanah oleh pestisida dan herbisida terjadi saat dilakukan

penyemprotan. Sisa-sisa penyemprotan tersebut akan terbawa oleh air hujan, akhirnya mengendap di tanah. Penggunaan bahan-bahan kimiawisecara terus menerus akan mengakibatkan kerusakan tekstur tanah, tanahmengeras, dan akan retak-retak pada musim kemarau.

Pertambangan

Aktivitas penambangan bahan galian juga dapat menimbulkan pencemarantanah. Salah satu kegiatan penambangan yang memiliki pengaruh besar mencemarkan tanah adalah penambangan emas. Pada penambangan

emas, polusi tanah terjadi akibat penggunaan merkuri (Hg) dalam prosespemisahan emas dari bijinya. Merkuri tergolong sebagai bahan berbahayadan beracun yang dapat mematikan tumbuhan, organisme tanah, danmengganggu kesehatan manusia.

1. Dampak yang Ditimbulkan Akibat Pencemaran Tanah

Berbagai dampak ditimbulkan akibat pencemaran tanah,

diantaranya:

1. Pada kesehatan

Dampak pencemaran tanah terhadap kesehatan tergantung

pada tipe polutan, jalur masuk ke dalam tubuh dan kerentanan

populasi yang terkena. Kromium, berbagai macam pestisida dan

herbisida merupakan bahan karsinogenik untuk semua populasi.

Timbal sangat berbahaya pada anak-anak, karena dapat

menyebabkan kerusakan otak, serta kerusakan ginjal pada

seluruh populasi.

5/13/2018 macam-macam pencemaran - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/macam-macam-pencemaran 6/10

 

Paparan kronis (terus-menerus) terhadap benzena pada

konsentrasi tertentu dapat meningkatkan kemungkinan terkena

leukemia. Merkuri (air raksa) dan siklodiena dikenal dapat

menyebabkan kerusakan ginjal, beberapa bahkan tidak dapat

diobati. PCB dan siklodiena terkait pada keracunan hati.

Organofosfat dan karmabat dapat menyebabkan gangguan pada

saraf otot. Berbagai pelarut yang mengandung klorin merangsang

perubahan pada hati dan ginjal serta penurunan sistem saraf 

pusat. Terdapat beberapa macam dampak kesehatan yang

tampak seperti sakit kepala, pusing, letih, iritasi mata dan ruamkulit untuk paparan bahan kimia yang disebut di atas. Yang jelas,

pada dosis yang besar, pencemaran tanah dapat menyebabkan

Kematian.

2. Pada Ekosistem

Pencemaran tanah juga dapat memberikan dampak

terhadap ekosistem. Perubahan kimiawi tanah yang radikal

dapat timbul dari adanya bahan kimia beracun/berbahaya

bahkan pada dosis yang rendah sekalipun. Perubahan ini dapat

menyebabkan perubahan metabolisme dari mikroorganisme

endemik dan antropoda yang hidup di lingkungan tanah

tersebut. Akibatnya bahkan dapat memusnahkan beberapa

spesies primer dari rantai makanan, yang dapat memberi akibat

yang besar terhadap predator atau tingkatan lain dari rantai

makanan tersebut. Bahkan jika efek kimia pada bentuk

kehidupan terbawah tersebut rendah, bagian bawah piramida

makanan dapat menelan bahan kimia asing yang lama-

5/13/2018 macam-macam pencemaran - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/macam-macam-pencemaran 7/10

 

kelamaan akan terkonsentrasi pada makhluk-makhluk penghuni

piramida atas. Banyak dari efek-efek ini terlihat pada saat ini,

seperti konsentrasi DDT pada burung menyebabkan rapuhnya

cangkang telur, meningkatnya tingkat Kematian anakan dan

kemungkinan hilangnya spesies tersebut.

Dampak pada pertanian terutama perubahan metabolisme

tanaman yang pada akhirnya dapat menyebabkan penurunan

hasil pertanian. Hal ini dapat menyebabkan dampak lanjutan

pada konservasi tanaman di mana tanaman tidak mampu

menahan lapisan tanah dari erosi. Beberapa bahan pencemar ini memiliki waktu paruh yang panjang dan pada kasus lain

bahan-bahan kimia derivatif akan terbentuk dari bahan

pencemar tanah utama.

Ada beberapa langkah penangan untuk mengurangi dampak yang

ditimbulkan oleh pencemaran tanah. Diantaranya:

1. Remidiasi

Remediasi adalah kegiatan untuk membersihkan permukaan

tanah yang tercemar. Ada dua jenis remediasi tanah, yaitu in-situ

(atau on-site) dan ex-situ (atau off-site). Pembersihan on-site

adalah pembersihan di lokasi. Pembersihan ini lebih murah dan

lebih mudah, terdiri dari pembersihan, venting  (injeksi), dan

bioremediasi.

Pembersihan off-site meliputi penggalian tanah yang

tercemar dan kemudian dibawa ke daerah yang aman. Setelah itu

di daerah aman, tanah tersebut dibersihkan dari zat pencemar.

5/13/2018 macam-macam pencemaran - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/macam-macam-pencemaran 8/10

 

Caranya yaitu, tanah tersebut disimpan di bak/tanki yang kedap,

kemudian zat pembersih dipompakan ke bak/tangki tersebut.

Selanjutnya zat pencemar dipompakan keluar dari bak yang

kemudian diolah dengan instalasi pengolah air limbah.

Pembersihan off-site ini jauh lebih mahal dan rumit.

2. Bioremediasi

Bioremediasi adalah proses pembersihan pencemaran tanah denganmenggunakan mikroorganisme (jamur, bakteri). Bioremediasi bertujuan

untuk memecah atau mendegradasi zat pencemar menjadi bahan yangkurang beracun atau tidak beracun (karbon dioksida dan air).

Pencemaran Air 

Pencemaran air adalah suatu perubahan keadaan di suatu tempatpenampungan air seperti danau, sungai, lautan dan air tanah akibat

aktivitas manusia. Danau, sungai, lautan dan air tanah adalah bagianpenting dalam siklus kehidupan manusia dan merupakan salah satu bagiandari siklus hidrologi. Selain mengalirkan air juga mengalirkan sedimen danpolutan. Berbagai macam fungsinya sangat membantu kehidupanmanusia. Pemanfaatan terbesar danau, sungai, lautan dan air tanahadalah untuk irigasi pertanian, bahan baku air minum, sebagai saluranpembuangan air hujan dan air limbah, bahkan sebenarnya berpotensisebagai objek wisata.

Walaupun fenomena alam seperti gunung berapi, badai, gempa bumi dll

 juga mengakibatkan perubahan yang besar terhadap kualitas air, hal initidak dianggap sebagai pencemaran.

5/13/2018 macam-macam pencemaran - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/macam-macam-pencemaran 9/10

 

Penyebab

Pencemaran air dapat disebabkan oleh berbagai hal dan memilikikarakteristik yang berbeda-beda.

• Meningkatnya kandungan nutrien dapat mengarah pada eutrofikasi.• Sampah organik seperti air comberan (sewage) menyebabkan

peningkatan kebutuhan oksigen pada air yang menerimanya yangmengarah pada berkurangnya oksigen yang dapat berdampak parahterhadap seluruh ekosistem.

• Industri membuang berbagai macam polutan ke dalam air limbahnyaseperti logam berat, toksin organik, minyak, nutrien dan padatan. Air limbah tersebut memiliki efek termal, terutama yang dikeluarkan olehpembangkit listrik, yang dapat juga mengurangi oksigen dalam air.

• Seperti limbah pabrik yg mengalir ke sungai seperti di sungai citarum• pencemaran air oleh sampah

Akibat

• Dapat menyebabkan banjir • Erosi• Kekurangan sumber air • Dapat membuat sumber penyakit• Tanah Longsor • Dapat merusak Ekosistem sungai• Kerugian untuk Nelayan

Penanggulangan Pencemaran air 

Banyak hal yang kita lakukan sebagai cara penanggulangan pencemaran air.

1. Sadar akan kelangsungan ketersediaan air dengan tidak merusakatau mengeksploitasi sumber mata air agar tidak tercemar.2. Tidak membuang sampah ke sungai.3. Mengurangi intensitas limbah rumah tangga

5/13/2018 macam-macam pencemaran - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/macam-macam-pencemaran 10/10

 

4. Melakukan penyaringan limbah pabrik sehingga limbah limbahyang nantinya bersatu dengan air sungai bukanlah limbah jahatperusak ekosistem.5. Pembuatan sanitasi yang benar dan bersih agar sumber –

sumber air bersihnya tidak tercemar.