macam macam ekosistem

29
Macam-macam Ekosistem Macam-macam Ekosistem

Upload: muhammad-faizal

Post on 21-Jun-2015

2.599 views

Category:

Education


10 download

DESCRIPTION

Macam-macam Ekosistem

TRANSCRIPT

Page 1: Macam Macam Ekosistem

Macam-macam EkosistemMacam-macam Ekosistem

Page 2: Macam Macam Ekosistem

Secara garis besar ekosistem Secara garis besar ekosistem dibedakan menjadi ekosistem darat dibedakan menjadi ekosistem darat dan ekosistem perairan. Ekosistem dan ekosistem perairan. Ekosistem perairan dibedakan atas ekosistem perairan dibedakan atas ekosistem air tawar dan ekosistem air Laut.air tawar dan ekosistem air Laut.

Page 3: Macam Macam Ekosistem

Perubahan iklim Perubahan iklim mempengaruhi tipe mempengaruhi tipe vegetasi atau tumbuhan vegetasi atau tumbuhan yang dominan di ekosistem yang dominan di ekosistem darat. Hal itu disebut darat. Hal itu disebut dengan dengan BIOMA. BIOMA. Bioma Bioma adalah ekosistem darat adalah ekosistem darat yang khas pada wilayah yang khas pada wilayah tertentu dan dicirikan oleh tertentu dan dicirikan oleh jenis vegetasi yang jenis vegetasi yang dominan pada wilayah dominan pada wilayah tersebut.tersebut.

A. Ekosistem Darat

Page 4: Macam Macam Ekosistem

Tipe-tipe bioma di bumi

Jenis-jenis bioma dipengaruhi oleh keadaan iklim, curah hujan, intensitas cahaya matahari, kelembapan, dan posisi lintang ekosistem tersebut.

Page 5: Macam Macam Ekosistem

CIRI-CIRI CIRI-CIRI ::1. 1. KETINGGIAN YANG LEBIH RENDAH DARIKETINGGIAN YANG LEBIH RENDAH DARI PERMUKAAN AIR LAUTPERMUKAAN AIR LAUT 2. 2. TERLETAK DI GARIS KHATULISTIWATERLETAK DI GARIS KHATULISTIWA 3. 3. INTENSITAS CAHAYA MATAHARINYA TINGGIINTENSITAS CAHAYA MATAHARINYA TINGGI 4. 4. WAKTU SIANG DAN MALAMNYA KURANG WAKTU SIANG DAN MALAMNYA KURANG LEBIH SAMALEBIH SAMA 5. 5. INTENSITAS CURAH HUHANNYA TINGGI INTENSITAS CURAH HUHANNYA TINGGI (220-225 CM PER METER)(220-225 CM PER METER)6. 6. SPESIESNYA BERAGAMSPESIESNYA BERAGAM

1. Hutan Hujan Tropis

Page 6: Macam Macam Ekosistem

Bioma Hutan Basah terdapat di daerah tropika dan subtropik.

Hutan Hujan Tropis

Page 7: Macam Macam Ekosistem

Hutan Gambut

Gambut, Kalimantan Tengah

Page 8: Macam Macam Ekosistem

Ciri-ciri :Ciri-ciri :1. 1. Gersang Gersang 2. 2. Curah hujan rendah (25 cm/tahun)Curah hujan rendah (25 cm/tahun)3. 3. Suhu siang hari tinggi (bisa mendapai 45°C) Suhu siang hari tinggi (bisa mendapai 45°C) sehingga penguapan juga tinggisehingga penguapan juga tinggi4. 4. Malam hari suhu sangat rendah (bisa mencapai Malam hari suhu sangat rendah (bisa mencapai 0°C)0°C)5. 5. Perbedaan suhu antara siang dan malam sangat Perbedaan suhu antara siang dan malam sangat besarbesar6. 6. Tumbuhan semusim yang terdapat di gurun Tumbuhan semusim yang terdapat di gurun berukuran kecilberukuran kecil7. 7. Tumbuhan menahun berdaun seperti duri Tumbuhan menahun berdaun seperti duri contohnya kaktus, contohnya kaktus, 8. 8. Tumbuhan tak berdaun dan memiliki akar panjang Tumbuhan tak berdaun dan memiliki akar panjang serta mempunyai jaringan untuk menyimpan air.serta mempunyai jaringan untuk menyimpan air.9. 9. Hewan yang hidup di gurun antara lain rodentia, Hewan yang hidup di gurun antara lain rodentia, ular, kadal, katak, dan kalajengking.ular, kadal, katak, dan kalajengking.

2. Gurun

Page 9: Macam Macam Ekosistem

Gurun

Gurun merupakan wilayah yang kering dengan intensitas curah hujan yang rendah

Page 10: Macam Macam Ekosistem

Ciri-ciri : Ciri-ciri :

1. 1. Curah hujan kurang lebih 25-30 cm per tahun dan Curah hujan kurang lebih 25-30 cm per tahun dan

hujan turun tidak teraturhujan turun tidak teratur

2. 2. Porositas (peresapan air) tinggiPorositas (peresapan air) tinggi

3. 3. Drainase (aliran air) cepatDrainase (aliran air) cepat

4. 4. Tumbuhan yang ada terdiri atas tumbuhan terna Tumbuhan yang ada terdiri atas tumbuhan terna

(herbs) dan rumput yang keduanya tergantung pada (herbs) dan rumput yang keduanya tergantung pada

kelembapankelembapan

5. 5. Hewannya antara lain: bison, zebra, singa, anjing Hewannya antara lain: bison, zebra, singa, anjing

liar, serigala, gajah, jerapah, kangguru, serangga, liar, serigala, gajah, jerapah, kangguru, serangga,

tikus dan ular.tikus dan ular.

3. Padang Rumput (STEPA)

Page 11: Macam Macam Ekosistem

Ciri-ciri :Ciri-ciri :

1. 1. Curah hujan merata sepanjang tahunCurah hujan merata sepanjang tahun

2. 2. Terdapat di daerah yang mengalami empat musim Terdapat di daerah yang mengalami empat musim

(dingin, semi, panas, dan gugur)(dingin, semi, panas, dan gugur)

3. 3. Jenis pohon sedikit (10 s/d 20) dan tidak terlalu Jenis pohon sedikit (10 s/d 20) dan tidak terlalu

rapatrapat

4. 4. Hewannya antara lain rusa, beruang, rubah, bajing, Hewannya antara lain rusa, beruang, rubah, bajing,

burung pelatuk, dan rakoon (sebangsa luwak)burung pelatuk, dan rakoon (sebangsa luwak)

4. Hutan Gugur Temperata

Page 12: Macam Macam Ekosistem

Hutan Gugur Temperata

Pepohonan di hutan gugur temperata mengalami periode dormansi selama musim dingin

Page 13: Macam Macam Ekosistem

Ciri-ciri :Ciri-ciri :

1. 1. Suhu di musim dingin rendahSuhu di musim dingin rendah

2. 2. Biasanya taiga merupakan hutan yang tersusun Biasanya taiga merupakan hutan yang tersusun

atas satu spesies seperti konifer, pinus, dap atas satu spesies seperti konifer, pinus, dap

sejenisnyasejenisnya

3. 3. Semak dan tumbuhan basah sedikit sekaliSemak dan tumbuhan basah sedikit sekali

4. 4. Hewannya antara lain moose, beruang hitam, ajag, Hewannya antara lain moose, beruang hitam, ajag,

dan burung-burung yang bermigrasi ke selatan pada dan burung-burung yang bermigrasi ke selatan pada

musim gugur.musim gugur.

5. Taiga

Page 14: Macam Macam Ekosistem

Taiga atau Hutan Konifer

Taiga didominasi oleh tumbuhan konifer

Page 15: Macam Macam Ekosistem

Ciri-ciri :Ciri-ciri :

1. 1. Bioma tundra terdapat di belahan bumi sebelah utara di Bioma tundra terdapat di belahan bumi sebelah utara di

dalam lingkaran kutub utara dan terdapat di puncak-puncak dalam lingkaran kutub utara dan terdapat di puncak-puncak

gunung tinggigunung tinggi..

2. 2. Pertumbuhan tanaman di daerah ini hanya 60 hariPertumbuhan tanaman di daerah ini hanya 60 hari . .

3. 3. Contoh tumbuhan yang dominan adalah Sphagnum, liken, Contoh tumbuhan yang dominan adalah Sphagnum, liken,

tumbuhan biji semusim, tumbuhan kayu yang pendek, dan tumbuhan biji semusim, tumbuhan kayu yang pendek, dan

rumputrumput..

4. 4. Pada umumnya, tumbuhannya mampu beradaptasi Pada umumnya, tumbuhannya mampu beradaptasi

dengan keadaan yang dingin.dengan keadaan yang dingin.

5. 5. Hewan yang hidup di daerah ini ada yang menetap dan Hewan yang hidup di daerah ini ada yang menetap dan

ada yang datang pada musim panas, semuanya berdarah ada yang datang pada musim panas, semuanya berdarah

panaspanas

6. 6. Hewan yang menetap memiliki rambut atau bulu yang Hewan yang menetap memiliki rambut atau bulu yang

tebal, contohnya muscox, rusa kutub, beruang kutub, dan tebal, contohnya muscox, rusa kutub, beruang kutub, dan

insekta terutama nyamuk dan lalat hitam.insekta terutama nyamuk dan lalat hitam.

6. Tundra

Page 16: Macam Macam Ekosistem

Tundra

Tundra merupakan daratan tanpa pohon

Page 17: Macam Macam Ekosistem

Savana dari daerah tropika terdapat di wilayah dengan Savana dari daerah tropika terdapat di wilayah dengan

curah hujan 40 – 60 inci per tahun, tetapi dengan musim kering curah hujan 40 – 60 inci per tahun, tetapi dengan musim kering

yang berkepanjangan pada saat api menjadi bagian penting dari yang berkepanjangan pada saat api menjadi bagian penting dari

lingkungan. Savana yang terluas di dunia terdapat di Afrika; lingkungan. Savana yang terluas di dunia terdapat di Afrika;

namun dinamun di Australia juga terdapat savana yang luas. Berhubung Australia juga terdapat savana yang luas. Berhubung

dalam ekosistem savana ini, rerumputan dan pohon-pohon yang dalam ekosistem savana ini, rerumputan dan pohon-pohon yang

hidup harus tahan terhadap musim kering dan api, maka jumlah hidup harus tahan terhadap musim kering dan api, maka jumlah

jenis tumbuh-tumbuhan yang hidup di savana ini tidak banyak, jenis tumbuh-tumbuhan yang hidup di savana ini tidak banyak,

tidak seperti yang hidup di hutan hujan tropik. Rumput-rumput dari tidak seperti yang hidup di hutan hujan tropik. Rumput-rumput dari

marga marga Panicum, Pennisetum, Andropogon Panicum, Pennisetum, Andropogon dan dan Imperata Imperata

mendominasi lingkungan ini, sedangkan pepohonan yang hidup di mendominasi lingkungan ini, sedangkan pepohonan yang hidup di

"GramE“"GramE“ di di sana sama sekali berada dengan jenis pohon yang sana sama sekali berada dengan jenis pohon yang

hidup di hutan hujan tropik. Di Afrika diantaranya terdapat pohon hidup di hutan hujan tropik. Di Afrika diantaranya terdapat pohon

AcaciaAcacia yang terbesar di savanna. Di Indonesia "GramE“ yang terbesar di savanna. Di Indonesia "GramE“ padang padang

savanna ini dapat ditemukan di Taman Nasional (TN) Baluran dan savanna ini dapat ditemukan di Taman Nasional (TN) Baluran dan

TN Alas Purwo di Banyuwangi, Jawa Timur. TN Alas Purwo di Banyuwangi, Jawa Timur.

7. Savana

Page 18: Macam Macam Ekosistem

Yang mempengaruhi adalah Yang mempengaruhi adalah kedalaman dan arus air kedalaman dan arus air Jenis ekosistim aquatikJenis ekosistim aquatik : :a. ekosistim air tawar (danau, lahan a. ekosistim air tawar (danau, lahan basah, sungaibasah, sungai ) )b. ekosistem lautb. ekosistem lautc. ekosistim buatanc. ekosistim buatan

B. Ekosistem Akuatik

Page 19: Macam Macam Ekosistem

Ciri-ciri : Ciri-ciri :

1. 1. Ekosistem air tawar antara lain variasi suhu tidak Ekosistem air tawar antara lain variasi suhu tidak

menyolokmenyolok

2. 2. Penetrasi cahaya kurang dan terpengaruh oleh Penetrasi cahaya kurang dan terpengaruh oleh

iklim dan cuacaiklim dan cuaca

3. 3. Macam tumbuhan yang terbanyak adalah jenis Macam tumbuhan yang terbanyak adalah jenis

ganggang, sedangkan lainnya tumbuhan bijiganggang, sedangkan lainnya tumbuhan biji

4. 4. Hampir semua filum hewan terdapat dalam air Hampir semua filum hewan terdapat dalam air

tawartawar

5. 5. Organisme yang hidup di air tawar pada umumnya Organisme yang hidup di air tawar pada umumnya

telah beradaptasitelah beradaptasi

1. Ekosistem Air Tawar

Page 20: Macam Macam Ekosistem

Struktur Danau : Struktur Danau :

Horizontal Horizontal

1. Zona Litoral 1. Zona Litoral (bagian danau yang dangkal)(bagian danau yang dangkal)

2. 2. Zona Zona LLimnetik (bagian danau yang terbuka)imnetik (bagian danau yang terbuka)

VertikalVertikal

1. Zona Fotik 1. Zona Fotik (bagian yang masih tembus cahaya)(bagian yang masih tembus cahaya)

2. Zona Afotik 2. Zona Afotik (bagian yang tidak tembus cahaya(bagian yang tidak tembus cahaya))

Vegetasi Vegetasi : Ganggang: Ganggang

Hewan Hewan : : zooplanzooplankkton, cacing, kerang,ikanton, cacing, kerang,ikan

1.1 Danau

Page 21: Macam Macam Ekosistem

Danau

Danau adalah ceruk atau cekungan pada permukaan bumi yang berisi air.

Page 22: Macam Macam Ekosistem

Zonasi Ekosistem Danau

Page 23: Macam Macam Ekosistem

Sungai adalah suatu badan air yang mengalir ke Sungai adalah suatu badan air yang mengalir ke

satu arah. Air sungai dingin dan jernih serta mengandung satu arah. Air sungai dingin dan jernih serta mengandung

sedikit sedimen dan makanan. Aliran air dan gelombang sedikit sedimen dan makanan. Aliran air dan gelombang

secara konstan memberikan oksigen pada air. Suhu air secara konstan memberikan oksigen pada air. Suhu air

bervariasi sesuai dengan ketinggian dan garis lintang. bervariasi sesuai dengan ketinggian dan garis lintang.

Komunitas yang berada di sungai berbeda dengan danau. Komunitas yang berada di sungai berbeda dengan danau.

Air sungai yang mengalir deras tidak mendukung Air sungai yang mengalir deras tidak mendukung

keberadaan komunitas plankton untuk berdiam diri, karena keberadaan komunitas plankton untuk berdiam diri, karena

akan terbawa arus. Sebagai gantinya terjadi fotosintesis akan terbawa arus. Sebagai gantinya terjadi fotosintesis

dari ganggang yang melekat dan tanaman berakar, dari ganggang yang melekat dan tanaman berakar,

sehingga dapat mendukung rantai makanan.sehingga dapat mendukung rantai makanan.

1.2 Sungai

Page 24: Macam Macam Ekosistem

Sungai

Page 25: Macam Macam Ekosistem

Lahan Basah adalah suatu daerah yang digenangi oleh air Lahan Basah adalah suatu daerah yang digenangi oleh air

sehingga kondisinya menyokong untuk kehidupan sehingga kondisinya menyokong untuk kehidupan

berbagai jenis organisme akuatik. Lahan basah dapat berbagai jenis organisme akuatik. Lahan basah dapat

dibedakan menjadi 3 bagian, yaitu :dibedakan menjadi 3 bagian, yaitu :

1. Rawa (Marsh) = (1. Rawa (Marsh) = (tidak banyak pohon, airnya mengalir tidak banyak pohon, airnya mengalir

dengan kecepatan sedang, dan terhubung dengan danau dengan kecepatan sedang, dan terhubung dengan danau

atau aliran sungai atau aliran sungai ))

2. Rawa Lumpur (Swamp) = ( 2. Rawa Lumpur (Swamp) = ( di dominasi oleh pohon dan di dominasi oleh pohon dan

semak-semak semak-semak ))

3. Tanah Gambut (Bog) = ( 3. Tanah Gambut (Bog) = ( airnya tidak mengalir, pH air airnya tidak mengalir, pH air

asam, tidak ada oksigen serta nitrogenasam, tidak ada oksigen serta nitrogen ) )

1.3 Lahan Basah

Page 26: Macam Macam Ekosistem

Habitat laut (oseanik) ditandai oleh salinitas (kadar Habitat laut (oseanik) ditandai oleh salinitas (kadar

garam) yang tinggi dengan ion CI- mencapai 55% garam) yang tinggi dengan ion CI- mencapai 55%

terutama di daerah laut tropik, karena suhunya tinggi terutama di daerah laut tropik, karena suhunya tinggi

dan penguapan besar. Di daerah tropik, suhu laut dan penguapan besar. Di daerah tropik, suhu laut

sekitar 25°C. Perbedaan suhu bagian atas dan bawah sekitar 25°C. Perbedaan suhu bagian atas dan bawah

tinggi. Batas antara lapisan air yang panas di bagian tinggi. Batas antara lapisan air yang panas di bagian

atas dengan air yang dingin di bagian bawah disebut atas dengan air yang dingin di bagian bawah disebut

daerah termoklin.daerah termoklin.

2. Ekosistem Laut

Page 27: Macam Macam Ekosistem

Ekosistem Laut dapat dibagi menjadi beberapa zona, yaitu :Ekosistem Laut dapat dibagi menjadi beberapa zona, yaitu :

1. Zona Intertidal ( Zona Pasang Surut )1. Zona Intertidal ( Zona Pasang Surut )

2. Zona Neritik ( Zona Laut Dangkal )2. Zona Neritik ( Zona Laut Dangkal )

3. Zona Pelagik ( Zona Laut Terbuka )3. Zona Pelagik ( Zona Laut Terbuka )

Berdasarkan ada atau tidak adanya penetrasi cahaya, ekosistem Berdasarkan ada atau tidak adanya penetrasi cahaya, ekosistem

laut dibagi lagi menjadi :laut dibagi lagi menjadi :

1. 1. Zona FotikZona Fotik adalah area permukaan laut yang masih adalah area permukaan laut yang masih

menerima cahaya matahari dalam jumlah yang cukup untuk menerima cahaya matahari dalam jumlah yang cukup untuk

proses fotosintesis organismenya.proses fotosintesis organismenya.

2. 2. Zona Bentik Zona Bentik adalah area dasar laut.adalah area dasar laut.

3. 3. Zona Afotik Zona Afotik adalah pertengahan antara permukaan dengan adalah pertengahan antara permukaan dengan

dasar laut yang tidak menerima masukan cahaya matahari yang dasar laut yang tidak menerima masukan cahaya matahari yang

cukup untuk fotosintesis organismenya.cukup untuk fotosintesis organismenya.

Page 28: Macam Macam Ekosistem

Ekosistem buatan merupakan ekosistem yang Ekosistem buatan merupakan ekosistem yang

diciptakan manusia untuk memenuhi kebutuhannya. diciptakan manusia untuk memenuhi kebutuhannya.

Ekosistem ini tidak terbentuk secara alami, tetapi Ekosistem ini tidak terbentuk secara alami, tetapi

dibuat oleh manusia untuk diambil manfaatnya. dibuat oleh manusia untuk diambil manfaatnya.

Contoh ekosistem buatan adalah sawah, waduk, Contoh ekosistem buatan adalah sawah, waduk,

tambak, perkebunan kopi, dan hutan tanaman tambak, perkebunan kopi, dan hutan tanaman

produksi seperti jati dan karet.produksi seperti jati dan karet.

3. Ekosistem Buatan

Page 29: Macam Macam Ekosistem

...Selesai......Selesai...