lrk kuliah kerja nyata

6
LAPORAN RENCANA KEGIATAN (LRK INDIVIDU) KULIAH KERJA NYATA TIM I TAHUN 2015 KELURAHAN/DESA : KEBONAGUNG KECAMATAN : SUMOWONO KABUPATEN : SEMARANG Disusun Oleh : Sendi Akhmad Al Mukmin 21110111140068 PUSAT PELAYANAN KULIAH KERJA NYATA (P2KKN) LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT (LPPM) UNIVERSITAS DIPONEGORO

Upload: sendimeter

Post on 06-Nov-2015

17 views

Category:

Documents


5 download

DESCRIPTION

Berisi tentang laporan rencana kerja. silahkan di download

TRANSCRIPT

LAPORAN RENCANA KEGIATAN

(LRK INDIVIDU)

KULIAH KERJA NYATA TIM I TAHUN 2015

KELURAHAN/DESA: KEBONAGUNGKECAMATAN

: SUMOWONO

KABUPATEN

: SEMARANG

Disusun Oleh:

Sendi Akhmad Al Mukmin

21110111140068

PUSAT PELAYANAN KULIAH KERJA NYATA (P2KKN)

LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT (LPPM)

UNIVERSITAS DIPONEGORO

SEMARANG

2015

I. Identifikasi Permasalahan

NoPermasalahanLokasiSumber(P/M/D)*

1.Potensi desa Kebonagung belum terpetakan, perlu adanya informasi spasial yang lengkap mengenai potensi desa Kebonagung.DesaP

2.Kurangnya edukasi tentang peta Rupa Bumi Indonesia untuk anak anak SD.DesaP

3.Kurangnya pengetahuan akan bahaya kerusakan lingkungan dan cara mencegah kerusakan lingkungan kepada anak anak SD.DesaP

4.Masih banyaknya masyarakat yang belum mempunyai sertifikat tanah.DesaP

5.Pengenalan alat permainan edukatif untuk anak-anak.DesaP

*) P = Perangkat Desa, M = Masyarakat, D = Dinas Terkait / StakeholderII. Prioritas Pemilihan Permasalahan

NoPermasalahanAlasan Pemilihan

1.Perlunya pembuatan peta potensi Desa Kebonagung.Bedasarkan hasil analisis KUWAT, program yang sesuai adalah berupa pembuatan peta potensi desa sehingga dapat menjadi inventaris atau data pelengkap pada kantor Desa Kebonagung.

2.Pembelajaran peta Rupa Bumi Indonesia dan cara membaca simbol yang ada di peta untuk anak-anak SD.Untuk memberikan gambaran wilayah teritorial Indonesia dalam bidang datar dan memberikan edukasi kepada anak Indonesia tentang cara membaca peta serta memberikan edukasi tentang betapa luas dan kaya negara Indonesia dan turut serta menjaga keutuhan seluruh wilayah Indonesia dari Sabang sampai Merauke.

3.Kurangnya pengetahuan akan bahaya kerusakan lingkungan dan cara mencegah kerusakan lingkungan kepada anak anak SD.Perlunya pendidikan dini tentang bahaya kerusakan lingkungan agar anak anak sudah mulai membiasakan diri untuk menjaga lingkungan tempat mereka tinggal. Selain itu dengan menjelaskan cara mencegah kerusakan lingkungan agar menumbuhkan rasa cinta lingkungan sejak dini kepada anak anak.

5.Pengenalan alat permainan edukatif untuk anak-anak.Dewasa ini alat permainan edukatif untuk anak-anak semakin berkurang. Anak-anak dibuai dengan adanya gadget-gadget baru sehingga mempersempit ruang sosialisasi dan komunikasi mereka, terutama dengan teman sebayanya. Padahal, masa kanak-kanak adalah masa emas pertumbuhan mereka. Hakikatnya bermain dengan teman sebaya seharusnya lebih sering dilakukan daripada membiarkan mereka asyik bermain sendiri dengan gadgetnya. Oleh karena itu, untuk mengembalikan masa bermain anak dengan teman sebayanya, perlu diadakan pengenalan alat permainan edukatif untuk anak-anak.

III. Rencana Program KKNNoNama ProgramVolumeJam KerjaBahanSumber Dana

1.Perlunya pembuatan peta potensi Desa Kebonagung.-30 jamLaptop, Printer, Kertas BC/ ManilaMahasiswa

2.Pembelajaran peta Rupa Bumi Indonesia dan cara membaca simbol yang ada di peta untuk anak-anak SD.30 orang30 jamPeta RBIMahasiswa

3.Pembelajaran tentang bahaya kerusakan lingkungan dan cara mencegah kerusakan lingkungan kepada anak anak SD.30 orang30 jamLaptop, Materi, LCD, Roll kabelMahasiswa

4.Pengenalan alat permainan edukatif untuk anak-anak.30 orang30 jamPuzzle petaMahasiswa