lpj pemira 2014

3
LAPORAN PERTANGGUNG JAWABAN PEMILLIHAN RAYA UNIVERSITAS RIAU 2014 FAKULTAS TEKNIK Disusun oleh: PPF Fakultas Teknik A. Pembukaan dan Penutupan Pemira Pemira diadakan pada tanggal 18 Maret 2014 di TPS masing- masing Fakultas. Sesuai peraturan dari PPRU yang menyatakan pemilihan dibuka mulai pukul 08.00 WIB, maka setelah di sepakati bersama panwas yang telah hadir dan saksi (yang hadir hanya no 2) pemilihan pun dibuka. Beberapa menit berselang saksi no 1 pun hadir dan duduk di tempat yang telah disediakan. Sedangkan saksi no 3 tidak menghadiri pemilihan di Fakultas Teknik. Suasana selama pemilihan di Fakultas Teknik cukup aman dan lancar, meski ada beberapa kendala yang disebabkan oleh tiba-tiba melonjaknya jumlah pemilih yang melakukan validasi pada suatu waktu sehingga terjadi antrian. Namun hal ini bisa diatasi karena peserta antri dengan tertib. Alhamdulillah tidak terjadi kerusuhan pada saat Pemira di TPS Fakultas Teknik. Pada pukul 14.00 WIB, pemilihan pun ditutup sesuai kesepakan antara PPF, panwas, dan saksi. Kemudian dilakukan penghitungan peserta yang telah melakukan validasi secara manual. Setelah itu hasil pemilihan dibuka dan terdapat selisih satu suara antara penghitungan manual dengan otomatis. Setelah dilakukan penghitungan ulang, akhirnya didapatkan kesamaan antara data manual dengan otomatis. B. Kondisi peralatan Elektronik (Laptop, kabel, Hub) Untuk laptop, sehari sebelum pemira PPF Fakultas Teknik menerima 6 laptop dari PPRU dan disimpan di Mushalla Faklutas Teknik sebelum pemilihan. Dengan komposisi 3 laptop dan 3 notebook dimana salah satunya merupakan server. Setelah pemilihan, laptop langsung diamankan dan dibungkus serta langsung

Upload: alay-layers

Post on 09-Nov-2015

304 views

Category:

Documents


39 download

DESCRIPTION

ok

TRANSCRIPT

LAPORAN PERTANGGUNG JAWABAN PEMILLIHAN RAYA UNIVERSITAS RIAU 2014 FAKULTAS TEKNIKDisusun oleh: PPF Fakultas Teknik

A. Pembukaan dan Penutupan Pemira

Pemira diadakan pada tanggal 18 Maret 2014 di TPS masing-masing Fakultas. Sesuai peraturan dari PPRU yang menyatakan pemilihan dibuka mulai pukul 08.00 WIB, maka setelah di sepakati bersama panwas yang telah hadir dan saksi (yang hadir hanya no 2) pemilihan pun dibuka. Beberapa menit berselang saksi no 1 pun hadir dan duduk di tempat yang telah disediakan. Sedangkan saksi no 3 tidak menghadiri pemilihan di Fakultas Teknik. Suasana selama pemilihan di Fakultas Teknik cukup aman dan lancar, meski ada beberapa kendala yang disebabkan oleh tiba-tiba melonjaknya jumlah pemilih yang melakukan validasi pada suatu waktu sehingga terjadi antrian. Namun hal ini bisa diatasi karena peserta antri dengan tertib. Alhamdulillah tidak terjadi kerusuhan pada saat Pemira di TPS Fakultas Teknik.

Pada pukul 14.00 WIB, pemilihan pun ditutup sesuai kesepakan antara PPF, panwas, dan saksi. Kemudian dilakukan penghitungan peserta yang telah melakukan validasi secara manual. Setelah itu hasil pemilihan dibuka dan terdapat selisih satu suara antara penghitungan manual dengan otomatis. Setelah dilakukan penghitungan ulang, akhirnya didapatkan kesamaan antara data manual dengan otomatis.B. Kondisi peralatan Elektronik (Laptop, kabel, Hub)

Untuk laptop, sehari sebelum pemira PPF Fakultas Teknik menerima 6 laptop dari PPRU dan disimpan di Mushalla Faklutas Teknik sebelum pemilihan. Dengan komposisi 3 laptop dan 3 notebook dimana salah satunya merupakan server. Setelah pemilihan, laptop langsung diamankan dan dibungkus serta langsung diantar ke ruangan PR III untuk menjamin keamanannya. Untuk kabel dan hub, satu set setelah pemilihan disimpan di secretariat BEM Fakultas Teknik untuk menjamin keamanannya.

C. Keuangan

PPF dari Fakultas teknik menggunakan uang dari BEM FT sebesar Rp. 240.000 untuk pembuatan spanduk dan Rp. 17.500 untuk pembelian baterai, dan lem. Kemudian beberapa anggota PPF Fakultas Teknik mengeluhkan tentang pembagian baju yang tidak merata, kami berharap agar hal ini diselesaikan seadil-adilnya agar dapat diterima oleh semua pihak. D. Data dan Hasil

Untuk data manual dan evote tidak ada perbedaan sehingga bisa diterima oleh panwas dan saksi. Untuk datanya kami lampirkan di halaman berikut.

E. Anggota

Anggota PPF Fakultas Teknik berjumlah 11 orang beserta PPRU yang ditugaskan di masing-masing TPS dan semuanya aktif bekerja untuk membantu kelancaran Pemira 2014. Anggota PPF FT yaitu:

1. Abdul Hadi

2. Galuh Rahmadyarto

3. Lukman Arifin

4. M. Rifter Hanafi

5. Taufik Kharnofa

6. Rino Rinaldi

7. Nurul Falah

8. Trivia

9. Jelizanur

10. Nova

11. AgusnadiDemikianlah laporan ini kami buat dengan harapan dapat dijadikan evaluasi untuk penyelenggaraan Pemira berikutnya, mohon maaf atas kesalahan. Terima kasih.

Pekanbaru, 30 Maret 2014

PPF Fakultas Teknik