leeflat penyuluhan yun.docx

2
WASPADA ISK PADA ANAK DAPAT SEBABKAN GANGGUAN GINJAL WASPADAI INFEKSI SALURAN KEMIH PADA ANAK!!!! JIKA BERULANG Apa itu ISK ???? Infeksi saluran kemih (ISK) ialah istilah umum untuk menyatakan adanya pertumbuhan bakteri di dalam saluran kemih, meliputi infeksi di parenkim ginjal sampai Angka Kejadian bagaimana ??? Bayi cukup bulan 1% Pada bayi kurang bulan 3% Anak kurang dari 10 tahun: 3,5% anak perempuan dan 1,1% anak Kenapa Perlu Waspada Kencin g yuk

Upload: yunia-dwi

Post on 01-Feb-2016

216 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: leeflat penyuluhan yun.docx

WASPADA ISK PADA ANAK DAPAT SEBABKAN

GANGGUAN GINJAL

WASPADAI INFEKSI SALURAN KEMIH PADA ANAK!!!!

JIKA BERULANG BERESIKO MENGGANGGU GINJAL

Apa itu ISK ????Infeksi saluran kemih (ISK) ialah istilah umum untuk menyatakan adanya pertumbuhan bakteri di dalam saluran kemih, meliputi infeksi di parenkim ginjal sampai infeksi di kandung kemih.

Angka Kejadian bagaimana ???

• Bayi cukup bulan 1%

• Pada bayi kurang bulan 3%

• Anak kurang dari 10 tahun: 3,5% anak perempuan dan 1,1% anak lelaki

Kenapa Perlu Waspada

Kencing yuk

Timbul tanpa gejala

Jika berlangsung lama tanpa disadari dapat mengakibatkan gangguan ginjal

Bila berkelanjutan dapat beresiko terjadi gagal ginjal atau fungsi ginjal rusak

Cuci darah !!!

Page 2: leeflat penyuluhan yun.docx

Kelainan anatomis

Sering menahan kencing

Gizi kurang

Kurang menjaga kebersihan daerah

genitalia

Riwayat pemasangan kateter

Batu saluran kemih

Hipertensi

Gagal ginjal

Anak yang mengalami dehidrasi, muntah, atau tidak dapat minum oral

Berusia satu bulan atau kurang

Menunjukan gejala ISK yang berulang

Mengajarkan anak untuk minum air putih yang banyak

Memberikan ASI pada anak

Membiasakan anak untuk buang air kecil secara teratur

Membiasakan anak untuk mengeringkan daerah vital dari depan

ke belakang

Penyebab

Masuknya kuman ke dalam saluran kemih.

Jenis kumannya: E. Coli (60-80%), proteus miribialis, klebsiela pneumonia, proteus vulgaris,

Gejalanya

Faktor Resiko

Komplikasi

Kapan harus ke dokter

Pengobatan• Obat antibiotik

• Bedah

• Suportif

Pencegahan

Created by : Dwi Yunia s.ked

demam, tidak merespon, berat badan tidak naik, muntah, mencret, anoreksia, susah minum, dan biru pada bibir atau ujung ujung jari

Bayi usia 0-2 bulan

demam, berat badan sukar naik, atau susah makan

> 2bulan

sakit waktu miksi, frekuensi miksi meningkat, nyeri perut atau pinggang, mengompol, atau urin yang berbau menyengat

Anak