laporan sk web

13
LAPORAN PROGRAM PERSEDIAAN BARANG ATK STUDI KASUS WEB Anggota Bayu Purnomo Lucky Setia Sarinputra Rijal Azani Syela Yuniar Cintya Willy Andrian 3 SI- 1 PROGRAM STUDI MANAJEMEN INFORMATIKA

Upload: rijal

Post on 02-Feb-2016

222 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

laporan

TRANSCRIPT

Page 1: Laporan SK Web

LAPORAN PROGRAM

PERSEDIAAN BARANG ATK

STUDI KASUS WEB

Anggota

Bayu Purnomo

Lucky Setia Sarinputra

Rijal Azani

Syela Yuniar Cintya

Willy Andrian

3 SI- 1

PROGRAM STUDI MANAJEMEN INFORMATIKAKONSENTRASI MANAJEMEN INFORMATIKA

POLITEKNIK KOMPUTER NIAGA LPKIA BANDUNG

2015

Page 2: Laporan SK Web

BAB I

PENDAHULUAN

1.1. Latar Belakang

Informasi merupakan hal yang sangat dominan dan dibutuhkan oleh

setiap individual. perusahaan atau instansi – instansi, dengan adanya

informasi suatu individual, perusahaan atau badan usaha tidak bisa

mengetahui tentang apa yang terjadi pada saat ini, hal ini khususnya

berlaku pada semua perusahaan kecil atau besar.

Informasi Persediaan Barang ATK (Alat-alat Tulis Kantor) di Perusahaan

sangat dibuthkan yang kebanyakan pada saat ini masih dilaksanakan

secara manual, dengan demikian masih sering terjadinya kesalahan

informasi dengan kesalahan-kesalahan informasi tersebut,

mengakibatkan lambatnya pembuatan laporan pemakaian barang ATK

maka diperlukannya pengembangan teknologi dalam pengolahan data-

data keluar masuk barang ATK, agar informasi yang berkaitan dengan

data keluar masuk barang ATK dapat efisien dan efektif.

1.1. Identifikasi Masalah

Berdasarkan hasil observasi maka penulis mengidentifikasi penyebab dari

munculnya permasalahan ini adalah :

1. Pendataan secara manual dapat menyebabkan lamanya proses pencarian

barang.

2. sulitnya mendata barang ATK yang masuk dan keluar karena harus di

periksa secara manual.

2

Page 3: Laporan SK Web

1.1. Tujuan Perancangan

Tujuan dari pengembangan program yang akan dibuat untuk

mempermudah dalam proses Persediaan Barang ATK.

1. Mempersingkat waktu dalam pendataan sehingga menjadi lebih

efesien.

2. Mempermudah pendataan dan pencarian keluar masuk Barang ATK

1.4. Use Case Diagram

Use Case Diagram Persediaan Alat Tulis kantor

Kelola Data Barang

Kelola Transaksi

Order Barang

Petugas

Login

<<include>>

<<include>>

<<include>>

Create UpdateDelete

Kelola Data Divisi

<<include>>

Petugas Divisi

<<extend>> <<extend>> <<extend>>

3

Page 4: Laporan SK Web

1.5. Activity Diagram

Activity Diagram Create Anggota Divisi

Melakukan Login

Memilih Menu Data Divisi

Memilih Buat Anggota Baru

Mengisi Form Anggota Baru

Klik Save

Menekan menu Logout

Validasi Username dan password

Valid( tidak )

Menampilkan Home

( ya )

Menampilkan Data Anggota Divisi

Menampilkan Form Anggota Baru

valid

Menampilkan Pesan Anggota Sudah Terdaftar

( tidak )

Menmapilkan Pesan Data Tersimpan

( ya )

Menampilkan Data Anggota Baru

SistemStaf Div isi

4

Page 5: Laporan SK Web

Activity Diagram Delete Anggota Divisi

Melakukan Login

Memilih Menu Data Divisi

Memilih Delete Anggota Divisi

Menekan yes

Menekan menu Logout

Validasi Username dan password

Valid( tidak )

Menampilkan Home

( ya )

Menampilkan Data Anggota

Menampilkan Pesan Apakah Anda Yakin Di Hapus

Menghapus Data

SistemStaf Div isi

5

Page 6: Laporan SK Web

Activity Diagram Kelola Data Barang

Melakukan Login

Memilih Menu Barang Masuk

Mengisi Form Anggota Baru

Klik Save

Cetak Data

Menekan menu Logout

Validasi Username dan password

Valid( tidak )

Menampilkan Home

( ya )

Menampilkan Form Barang Masuk

Menambah Stock

Cetak

Mencetak Data

( ya )

( tidak )

SistemPetugas

6

Page 7: Laporan SK Web

Activity Diagram Kelola Data Transaksi

Melakukan Login

Memilih Menu Barang Keluar

Mengisi Form Barang Keluar

Klik Save

Cetak Data

Menekan menu Logout

Validasi Username dan password

Valid( tidak )

Menampilkan Home

( ya )

Menampilkan form Barang Keluar

Barang tersediaPemberitahuan Barang Habis

( tidak )

Mengurangi Jumlah Stok

( ada )

Cetak( ya )

Mencetak Data

SistemPetugas

7

Page 8: Laporan SK Web

Activity Diagram Order Barang

Melakukan Login

Memilih menu Permintaan Barang

Mengisi Form Anggota Baru

Klik Request

Cetak Data

Menekan menu Logout

Validasi Username dan password

Valid

Barang tersedia Pemberitahuan Barang habis

Cetak( Ya )

( Tidak )

Mencetak Data

Menampilkan Form Permintaan Barang

Menampilkan Home

( ya )

SistemStaf Div isi

Activity Diagram Update Anggota Divisi

8

Page 9: Laporan SK Web

Melakukan Login

Memilih Menu Data Divisi

Menekan Tombol Update

Mengubah Data Anggota DIvisi

Klik Save

Menekan menu Logout

Validasi Username dan password

Valid

Menampilkan Home

Menampilkan Data Anggota Divisi

Menampilkan Data Anggota

Menmapilkan Form Update Anggota Divisi

( tidak )

( ya )

SistemStaf Div isi

9

Page 10: Laporan SK Web

1.6. Diagram Class

2. Diagram Class Persediaan ATK

SiteController

actionIndex()

barangKeluar

idkd_keluarnama_brgtgl_masukjml_masuknama_divisiusername

validasiStokBarang()

barangKeluarController

actionIndex()actionView()

barangMasuk

idkd_masuknama_brgtgl_masukjml_masuknama_supplierusername

barangMasukController

actionIndex()actionView()

detailAtk

idkd_brgnama_brgstok_awaljml_masukjml_keluar

detailAtkController

actionIndex()actionView()

barangAtk

idkd_brgnama_brghrg_brgstok_awalstok_akhir

barangAtkController

actionIndex()actionView()

permintaan

idnama_brgjml_brgusername

permintaanController

actionIndex()actionView()

Supplier

idkd_suppliernama_supplieralamat

SupplierController

actionIndex()actionView()

PetugasDivisi

idusernamepasswordalamat

afterValidate()encrypt()

PetugasDivisiController

actionIndex()actionView()

1.7 Desain Database

10