langkah-langkah pembelajaran pbl

3
LANGKAH-LANGKAH PEMBELAJARAN DALAM MODEL PEMBELAJARAN BERBASIS MASALAH (PROBLEM BASED LEARNING) Model Pembelajaran Problem Based Learning Kompetensi Dasar : Mengungkapkan makna dalam teks lisan fungsional pendek resmi dan tak resmi secara akurat, lancar dan berterima dalam berbagai konteks kehidupan sehari-hari (teks Pengumuman). Topik : Teks Prosedur Kosakata Terkait i Sub Topik : Kosa Kata Terkait Alokasi Waktu : 1 x TM FASE-FASE KEGIATAN PEMBELAJARAN Fase 1 Orientasi peserta didik kepada masalah Pada tahap ini, dilakukan Tahap 1 sintaks PBM, yaitu mengorientasi peserta didik pada masalah. Masalah tersebut dapat disajikan dalam mengamati) sajian masalah, guru mengajukan pertanyaan pengarah (menanya) untuk mendorong peserta didik mencari kemungkinan pengembangan pemahaman teks. Selanjutnya, guru menginformasikan tujuan pembelajaran bentuk gambar, diagram, film pendek, atau power point. Fase 2 Mengorganisas ikan peserta didik a) Melalui kegiatan tanya jawab (menanya), guru mengingatkan kembali langkah-langkah atau metode ilmiah. Metode ilmiah tersebut dapat disajikan dalam bentuk bagan. b) Guru mengorganisasi peserta didik untuk belajar dalam bentuk diskusi kelompok kecil. Guru dapat menjelaskan lebih rinci alternatif-alternatif strategi untuk menyelesaikan masalah yang ditentukan, yaitu terkait dengan teks. c) Guru membimbing peserta didik secara

Upload: april-mitchell

Post on 19-Feb-2016

24 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

xzsgh

TRANSCRIPT

Page 1: Langkah-langkah Pembelajaran Pbl

LANGKAH-LANGKAH PEMBELAJARANDALAM MODEL PEMBELAJARAN BERBASIS MASALAH

(PROBLEM BASED LEARNING)

Model Pembelajaran Problem Based Learning

Kompetensi Dasar : Mengungkapkan makna dalam teks lisan fungsional pendek resmi dan tak resmi secara akurat, lancar dan berterima dalam berbagai konteks kehidupan sehari-hari (teks Pengumuman).

Topik : Teks Prosedur Kosakata Terkait i

Sub Topik : Kosa Kata TerkaitAlokasi Waktu : 1 x TM

FASE-FASE KEGIATAN PEMBELAJARANFase 1Orientasi peserta didik kepada masalah

Pada tahap ini, dilakukan Tahap 1 sintaks PBM, yaitu mengorientasi peserta didik pada masalah. Masalah tersebut dapat disajikan dalam mengamati) sajian masalah, guru mengajukan pertanyaan pengarah (menanya) untuk mendorong peserta didik mencari kemungkinan pengembangan pemahaman teks. Selanjutnya, guru menginformasikan tujuan pembelajaran bentuk gambar, diagram, film pendek, atau power point.

Fase 2Mengorganisasikan peserta didik

a) Melalui kegiatan tanya jawab (menanya), guru mengingatkan kembali langkah-langkah atau metode ilmiah. Metode ilmiah tersebut dapat disajikan dalam bentuk bagan. b) Guru mengorganisasi peserta didik untuk belajar dalam bentuk diskusi kelompok kecil. Guru dapat menjelaskan lebih rinci alternatif-alternatif strategi untuk menyelesaikan masalah yang ditentukan, yaitu terkait dengan teks.c) Guru membimbing peserta didik secara individual maupun kelompok dalam memahami teks yang diajukan. Masing-masing kelompok mempresentasikan rancangannya untuk mendapat saran dari kelompok lain maupun dari guru. Kelompok-kelompok lain maupun guru dapat memberikan penilaian dan saran terhadap presentasi tersebut. Kelompok yang dinilai paling baik memperoleh penghargaan.

Fase 3Membimbing penyelidikan individu dan

a) Guru memberi bimbingan kepada peserta didik untuk melakukan kegatan. Kegiatan ini meliputi pengumpulan berbagai data berkaitan dengan materi yang diangkat dalam permasalahan.b) Kelompok peserta didik melakukan eksperimen dengan eksplorasi

Page 2: Langkah-langkah Pembelajaran Pbl

FASE-FASE KEGIATAN PEMBELAJARANkelompok gerak berdasarkan rancangan yang telah mereka buat dengan bimbingan

guru (experimenting). Rancangan tersebut dibuat secara sistematis dan disesuaikan dengan kebutuhan. Guru membimbing kelompok yang mengalami kesulitan.

Fase 4Mengembangkan dan menyajikan hasil karya

Peserta didik dalam kelompok mengembangkan laporan sesuai format yang sudah disepakati. Kelompok terpilih mempresentasikan hasil (mengomunikasikan). Setiap kelompok diberi waktu 10 menit. Kelompok lain menanggapi hasil presentasi dan guru memberikan umpan balik.

Fase 5Menganalisa dan mengevaluasi proses pemecahan masalah

a) Guru bersama peserta didik menganalisis dan mengevaluasi terhadap proses pemecahan masalah yang dipresentasikan setiap kelompok maupun terhadap seluruh aktivitas pembelajaran yang dilakukan.

b) Guru memberikan penguatan nya, guru dapat memberikan remidi bagi peserta didik yang belum mencapai (mengasosiasi) terkait penguasaan pengetahuan atau konsep tertentu.

Penutup Dengan bimbingan guru, peserta didik menyimpulkan hasil diskusi. Guru dapat melakukan kegiatan pengayaan bagi peserta didik yang telah mencapai ketuntasan. Sebalik ketuntasan.