lampiran wawancara manajemen bk

3
No. Kriteria Indikator Rincian Keterangan 1 Program. Program Layanan Bimbingan Konseling. Program disusun memuat 4 bidang BK, 9 Layanan, 6 Kegiatan Pendukung, tertuang dalam bentuk Silabus, Program tahunan, Semesteran, Bulanan, dan tertuang dalam bentuk jadwal kegiatan mingguan. 2 Kegiatan Pelayanan. Daftar Konseli. Dibuat dalam bentuk Daftar, memuat Nama Siswa, Kelas, TTL, Agama, Alamat, Nama orang tua,No.Telepon/HP, Foto Siswa. 3 Data Kebutuhan dan Permasalahan Konseli. Dibuat dalam bentuk daftar, terlihat kebutuhan setiap siswaasuh, dihasilkan dari proses aplikasi instrumentasi tes /non tes, dilengkapi dengan grafik. 4 Aktivitas Pelayanan Bimbingan & Konseling. Sosiometri. Melakukan analisis sosiometri dalam bentuk tabulasi, hingga menemukan CRS, Rekapitulasi data CRS positif/negatif, tersusun rekomendasi dan tergambar dalam bentuk sosiogram. 5 Kunjungan Rumah.Terselenggara, dilengkapi dengan surat tugasdariKepala Sekolah, Ada tanda Bukti kunjungan dari pihak yang dikunjungi, ada laporan hasil kunjungan rumah, ada tindak lanjut pemanfaatan hasil kunjungan. 6 Catatan Anekdot.Tercatat dalam bentuk Buku Catatan Anecdot, memuat nama peristiwa, nama pelaku, nama penemu, penanganan awal, tindak lanjut. 7 Konferensi Kasus.Terselenggara karena memang dibutuhkan, dilengkapi dengan bukti penyelenggaraan seperti daftar hadir, notulen penyelenggaraan, RPBK, Laporan Hasil Penyelenggaraan, Tindak Lanjut pemanfaatan hasil konferensi kasus. 8 Pelayanan Langsung. Konseling Individual. Terselenggara, teradministrasi dalam buku catatan konseling, tercatat hari pelaksanaannya, nama masalahnya, nama klien, penyebab masalah, alternatif pemecahan, keputusan pemecahan masalah, dan tindak lanjut. 9 Konseling Kelompok. Terselenggara, teradministrasi dalam buku catatan konseling, tercatat hari pelaksanaannya, nama masalahnya, nama klien, penyebab masalah, alternatif pemecahan, keputusan pemecahan masalah, dan tindak lanjut.

Upload: sumadiyasa

Post on 21-Jul-2015

129 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

No. 1

Kriteria Program.

Indikator Program Layanan Bimbingan Konseling.

2

Kegiatan Pelayanan.

Daftar Konseli.

3

Data Kebutuhan dan Permasalahan Konseli. Aktivitas Pelayanan Bimbingan & Konseling. Sosiometri.

4

5

Kunjungan Rumah.

6

Catatan Anekdot.

7

Konferensi Kasus.

8

Pelayanan Langsung.

Konseling Individual.

9

Konseling Kelompok.

Rincian Program disusun memuat 4 bidang BK, 9 Layanan, 6 Kegiatan Pendukung, tertuang dalam bentuk Silabus, Program tahunan, Semesteran, Bulanan, dan tertuang dalam bentuk jadwal kegiatan mingguan. Dibuat dalam bentuk Daftar, memuat Nama Siswa, Kelas, TTL, Agama, Alamat, Nama orang tua, No.Telepon/HP, Foto Siswa. Dibuat dalam bentuk daftar, terlihat kebutuhan setiap siswa asuh, dihasilkan dari proses aplikasi instrumentasi tes /non tes, dilengkapi dengan grafik. Melakukan analisis sosiometri dalam bentuk tabulasi, hingga menemukan CRS, Rekapitulasi data CRS positif/negatif, tersusun rekomendasi dan tergambar dalam bentuk sosiogram. Terselenggara, dilengkapi dengan surat tugas dari Kepala Sekolah, Ada tanda Bukti kunjungan dari pihak yang dikunjungi, ada laporan hasil kunjungan rumah, ada tindak lanjut pemanfaatan hasil kunjungan. Tercatat dalam bentuk Buku Catatan Anecdot, memuat nama peristiwa, nama pelaku, nama penemu, penanganan awal, tindak lanjut. Terselenggara karena memang dibutuhkan, dilengkapi dengan bukti penyelenggaraan seperti daftar hadir, notulen penyelenggaraan, RPBK, Laporan Hasil Penyelenggaraan, Tindak Lanjut pemanfaatan hasil konferensi kasus. Terselenggara, teradministrasi dalam buku catatan konseling, tercatat hari pelaksanaannya, nama masalahnya, nama klien, penyebab masalah, alternatif pemecahan, keputusan pemecahan masalah, dan tindak lanjut. Terselenggara, teradministrasi dalam buku catatan konseling, tercatat hari pelaksanaannya, nama masalahnya, nama klien, penyebab masalah, alternatif pemecahan, keputusan pemecahan masalah, dan tindak lanjut.

Keterangan

10

Konsultasi.

11

Bimbingan Kelompok.

12

Bimbingan Klasikal ( Layanan Orientasi, Informasi, Layanan Konten ). Referal.

13

14

Pelayanan Tidak Langsung.

Papan Bimbingan.

15

Kotak Masalah.

16

Bibliokonseling.

17

Audio Visual.

Terselenggara, teradministrasi dalam buku catatan konsultasi, tercatat hari pelaksanaannya, topik materi yang dikonsultaskan, nama klien, alasan mendasar sehingga klien berkonsultasi, alternatif pemecahan, keputusan pemecahan masalah, dan tindak lanjut. Terselenggara, teradministrasi dalam buku catatan Bimbingan Kelompok, tercatat hari pelaksanaannya, topik materi pembimbingan, nama klien, alasan mendasar pelaksanaan bimbingan kelompok, hasil evaluasi proses dan tindak lanjut, dilengkapi dengan RPP. Terselenggara, teradministrasi dalam buku catatan Bimbingan Klasikal, tercatat hari pelaksanaannya, topik materi pembimbingan, nama kelas, hasil evaluasi proses dan tindak lanjut, dilengkapi dengan RPP. Terselenggara karena memang dibutuhkan, teradministrasi dalam Buku Catatan Referal, tercatat hari pelaksanaannya, topik masalah, nama klien dan kelas, alasan mendasar penggunaan referal, hasil evaluasi produk tentang bantuan yang pernah dia terima sebelum di referal, dan lembaga penerima klien, dilengkapi dengan berita acara penyerahan klien. Tersedia di sekolah dan ditempatkan di tempat strategis, memuat informasi yang linier dengan urusan ke BK-an, Informasinya bervariasi, Informasi yang pernah dimuat diarsipkan secara baik, diisi secara periodik. Tersedia di sekolah dan ditempatkan di tempat strategis, berfungsi dengan baik, surat pengaduan ter arsip dengan baik, surat pengaduan ditindaklanjuti oleh konselor. Tersedia sarana kepustakaan dalam bentuk cetakan/audio/audiovisual yang dapat difungsikannya sebagai bibliokonseling dalam rangka pemecahan masalah dalam jumlah lebih dari 8 topik. Tersedia beberapa sarana Audio Visual yang dapat berfungsi sebagai materi

18

19

20

Pelaporan.

21

22

Evaluasi.

pelayanan bimbingan konseling untuk bidang bimbingan pribadi, sosial, belajar, karir. Serta difungsikan secara maksimal oleh konselor. Audio Tersedia lebih dari 5 buah rekaman Audio yang dapat berfungsi sebagai motivator menumbuhkan kepercayaan klien terhadap pelayanan bimbingan konseling di sekolah. Media Cetak Tersedia lebih dari 5 buah liflet yang ( liflet, buku saku ). dapat berfungsi sebagai motivator menumbuhkan kepercayaan klien terhadap pelayanan bimbingan konseling di sekolah. Laporan Bulanan Membuat laporan bulanan yang disyahkan kepala sekolah, rincian laporannya terdiri dari : 1. Rencana Kegiatan Bulan bersangkutan. 2. Realisasi Kegiatan Bulanan, disusun per minggu dalam bentuk Jurnal pelaksanaan. 3. Kendala yang dihadapi. 4. Catatan khusus yang perlu disampaikan kepada Kepala Sekolah Membuat laporan Smt/Tahunan disyahkan Laporan kepala sekolah, rincian laporannya terdiri Semesteran / dari : Tahunan 1. Rekapitulasi Realisasi Kegiatan Pelayanan Bimbingan Konseling yang disusun per bulan dalam hitungan kuantitatif dan dijelaskan ringkas secara kualitatif. Laporan Hasil Tersusun Laporan Hasil Evaluasi Program, Evaluasi Program, yang meliputi Evaluasi Proses, Evaluasi Proses dan Produk Produk dan memprogramkan Tindak BK serta tindak Lanjut atas hasil Evaluasi tersebut. lanjutnya.