lampiran - repository.ipb.ac.id · sampel ditimbang sebanyak 2 gram dalam cawan yang sudah...

17
LAMPIRAN

Upload: lenhu

Post on 04-Mar-2019

244 views

Category:

Documents


5 download

TRANSCRIPT

Page 1: LAMPIRAN - repository.ipb.ac.id · Sampel ditimbang sebanyak 2 gram dalam cawan yang sudah dikeringkan (B) kemudian dioven pada suhu 100- 105 ... pengabuan bahan-bahan organik yang

39

LAMPIRAN

Page 2: LAMPIRAN - repository.ipb.ac.id · Sampel ditimbang sebanyak 2 gram dalam cawan yang sudah dikeringkan (B) kemudian dioven pada suhu 100- 105 ... pengabuan bahan-bahan organik yang

40

Lampiran 1. Prosedur Analisis Bahan Baku dan Karakteristik Produk bakto Agar

a) Penetapan Kadar Air dengan Metode Oven (AOAC 2005)

Analisis kadar air dilakukan dengan menggunakan metode oven. Prinsipnya adalah

menguapkan molekul air (H2O) bebas yang ada dalam sampel. Kemudian sampel ditimbang sampai

didapat bobot konstan yang diasumsikan semua air yang terkandung dalam sampel sudah diuapkan.

Selisih bobot sebelum dan sesudah pengeringan merupakan banyaknya air yang diuapkan.

Prosedur analisis kadar air sebagai berikut: cawan yang akan digunakan dioven terlebih

dahulu selama 30 menit pada suhu 100-105oC, kemudian didinginkan dalam desikator untuk

menghilangkan uap air dan ditimbang (A). Sampel ditimbang sebanyak 2 gram dalam cawan yang

sudah dikeringkan (B) kemudian dioven pada suhu 100-105oC selama 6 jam lalu didinginkan dalam

desikator selama 30 menit dan ditimbang (C). Tahap ini diulangi hingga dicapai bobot yang konstan.

Kadar air dihitung dengan rumus:

b) Penetapan Kadar Abu dengan Metode Oven (AOAC 2005)

Analisis kadar abu dilakukan menggunakan metode oven. Prinsipnya adalah pembakaran atau

pengabuan bahan-bahan organik yang diuraikan menjadi air (H2O) dan karbondioksida (CO2) tetapi

zat anorganik tidak terbakar. Zat anorganik ini disebut abu.

Prosedur analisis kadar abu sebagai berikut: cawan yang akan digunakan dioven terlebih

dahulu selama 30 menit pada suhu 100-105oC, kemudian didinginkan dalam desikator untuk

menghilangkan uap air dan ditimbang (A). Sampel ditimbang sebanyak 2 g dalam cawan yang sudah

dikeringkan (B) kemudian dibakar di atas nyala pembakar sampai tidak berasap dan dilanjutkan

dengan pengabuan di dalam tanur bersuhu 550-600oC sampai pengabuan sempurna. Sampel yang

sudah diabukan didinginkan dalam desikator dan ditimbang (C). Tahap pembakaran dalam tanur

diulangi sampai didapat bobot yang konstan. Kadar abu dihitung dengan rumus:

c) Analisis Kadar Lemak (AOAC 2005)

Analisis kadar lemak dilakukan dengan metode sokhlet. Prinsipnya adalah lemak yang

terdapat dalam sampel diekstrak dengan menggunakan pelarut lemak non polar. Prosedur analisis

kadar lemak sebagai berikut: labu lemak yang akan digunakan dioven selama 30 menit pada suhu 100-

105 0C, kemudian didinginkan dalam desikator untuk menghilangkan uap air dan ditimbang (A).

Sampel ditimbang sebanyak 2 gram (B) lalu dibungkus dengan kertas saring, ditutup dengan kapas

bebas lemak dan dimasukkan ke dalam alat ekstraksi sokhlet yang telah dihubungkan dengan labu

lemak yang telah dioven dan diketahui bobotnya. Pelarut heksan atau pelarut lemak lain dituangkan

sampai sampel terendam dan dilakukan refluks atau ektraksi lemak selama 5-6 jam atau sampai

palarut lemak yang turun ke labu lemak berwarna jernih. Pelarut lemak yang telah digunakan, disuling

dan ditampung setelah itu ekstrak lemak yang ada dalam labu lemak dikeringkan dalam oven bersuhu

100-105 0C selama 1 jam, lalu labu lemak didinginkan dalam desikator dan ditimbang (C). Tahap

Page 3: LAMPIRAN - repository.ipb.ac.id · Sampel ditimbang sebanyak 2 gram dalam cawan yang sudah dikeringkan (B) kemudian dioven pada suhu 100- 105 ... pengabuan bahan-bahan organik yang

41

pengeringan labu lemak diulangi sampai diperoleh bobot yang konstan. Kadar lemak dihitung dengan

rumus:

d) Analisis Kadar Protein (AOAC 1995)

Prinsip metode ini adalah senyawa nitrogen diubah menjadi ammonium sulfat oleh H2SO4

pekat. Ammonium sulfat yang terbentuk diuraikan dengan NaOH. Amoniak yang dibebaskan diikat

dengan asam borat dan kemudian dititrasi dengan larutan baku asam.

Sejumlah 0.1 gram bahan baku dan satu gram katalis (Na2SO4 : CuSO4) dimasukkan ke dalam

labu kjedahl, kemudian ditambahkan 2.5 ml H2SO4 pekat. Campuran tersebut kemudian didestruksi

sampai cairan dalam labu menjadi jernih. Sampel selanjutnya didinginkan dan ditambahkan sejumlah

air secara perlahan-lahan dan didinginkan kembali. Isi labu dipindahkan ke alat destilasi yang sudah

dibilas dengan air, lalu ditambahkan 15 ml NaOH 50%. Distilat ditampung dengan 25 ml HCl 0.02 N.

Destilasi dilakukan sampai volume cairan penampung menjadi dua kali semula. serta indikator

mengsel. Hasil destilasi selanjutnya dilakukan titrasi dengan menggunakan H2SO4 0.02 N hingga

cairan berwarna ungu. Dengan cara yang sama dibuat blanko. Kadar protein dihitung dengan rumus :

( )

Keterangan :

FK = Faktor konversi (6.25 untuk produk perikanan)

e) Analisa Kadar Serat Kasar (SNI 01-2891-1992)

Prinsip metode ini adalah ekstraksi contoh dengan asam dan basa untuk memisahkan serat

kasar dari bahan lain. Sampel yang bebas lemak ditimbang sebanyak dua gram dan dipindahkan ke

dalam Erlenmeyer 600 ml. Kemudian ditambahkan 50 ml larutan H2SO4 1.25% dan dididihkan selama

30 menit dengan pendingin tegak. Selanjutnya ditambahkan NaOH 3.25% sebanyak 50 ml dan

dididihkan kembali selama 30 menit.

Dalam keadaan panas, saring dengan kertas saring tak berabu (kertas saring whatman) yang

telah dikeringkan dan diketahui bobotnya. Kemudian endapan yang tersisa dikertas saring dicuci

berturut-turut dengan H2SO4 1.25% panas, air panas, dan etanol 96%. Setelah kertas saring tercuci,

angkat kertas saring beserta isinya kemudian dikeringkan ke dalam oven bersuhu 105oC selama 2 jam.

Setelah kering kertas saring ditimbang dan dihitung. Kadar serat kasar dihitung dengan rumus :

Keterangan :

A = bobot contoh + kertas saring setelah dioven (gram)

B = kertas saring kering (gram)

W = bobot contoh (gram)

Page 4: LAMPIRAN - repository.ipb.ac.id · Sampel ditimbang sebanyak 2 gram dalam cawan yang sudah dikeringkan (B) kemudian dioven pada suhu 100- 105 ... pengabuan bahan-bahan organik yang

42

f) Analisis Kadar Karbohidrat (by difference)

Perhitungan kadar karbohidrat dilakukan dengan cara by difference dengan persamaan :

Kadar karbohidrat (%) =100%-(% air+ % abu+ % protein+ % lemak)

g) Penetapan Nilai pH (AOAC, 1995)

Sampel dalam wadah diukur pHnya dengan menggunakan pH meter. Mula-mula pH meter

dinyalakan dan kemudian dimasukkan kedalam buffer 4,31 dan pH 6,86 untuk dikalibrasi. Sampel

ditimbang sebanyak 1 gram yang dilarutkan dalam 10 ml akuades dan dimasukkan ke dalam gelas

ukur. Setelah itu sampel diukur dengan menggunakan pH meter. Nilai yang diperoleh dari hasil

pembacaan pada pH meter selama satu menit atau sampai angka digital yang menunjukkan nilai pH

tidak berubah.

h) Penetapan Kadar Sulfat (AOAC 1995)

Satu gram contoh dimasukkan ke dalam erlenmeyer dan ditambahkan 50 ml asam klorida 0,2

N. Erlenmeyer tersebut dipasangkan ke kondensor, dipanaskan sampai mendidih, dan direfluks selama

satu jam. Setelah itu, ditambahkan 25 ml larutan hidrogen peroksida 10 % dan refluks dilanjutkan

selama lima jam sampai larutan benar-benar jernih.

Larutan hasil refluks dipindahkan dalam gelas piala 600 ml dan dipanaskan sampai mendidih.

Tambahkan 10 ml barium klorida 10% setetes demi setetes hingga terbentuk endapan. Endapan yang

terbentuk disaring bersih dengan kertas saring bebas abu. Selanjutnya endapan yang terdapat pada

kertas saring dicuci dengan akuades hingga bebas klorida. Kertas saring tersebut dikeringkan dalam

oven dan diabukan pada suhu 1000oC. Dalam tanur sampai didapatkan abu berwarna putih. Setelah

dingin, kemudian dimasukkan ke dalam desikator dan ditimbang. Perhitungan persentase kandungan

sulfat dilakukan dengan rumus sebagai berikut :

( )

( )

i) Penetapan Kekuatan Gel

Larutan agar-agar disiapkan dengan konsentrasi 1,5% kemudian deipanaskan selama 10 menit

sambil diaduk. Bobot total sebelum dan sesudah pemanasan dijaga konstan. Larutan panas

dimasukkan ke dalam cetakan yang berdiameter 3 cm dan 4 cm. Larutan agar-agar dibiarkan

membentuk gel selama satu malam. Pengukuran dilakukan dengan menggunakan alat Texture

Analyzer model TA-XT2i yang dihubungkan dengan program Texture Expert. Kekuatannya

dinyatakan dalam satuan gram force (g/cm2)

j) Rendemen Agar-Agar

Rendemen agar dihitung berdasarkan bobot rumput laut (anhydrous weed). Perhitungan

rendemen agar-agar dilakukan dengan rumus sebagai berikut :

Page 5: LAMPIRAN - repository.ipb.ac.id · Sampel ditimbang sebanyak 2 gram dalam cawan yang sudah dikeringkan (B) kemudian dioven pada suhu 100- 105 ... pengabuan bahan-bahan organik yang

43

k) Viskositas

Pengukuran viskositas digunakan Viscometer Brookfield spindle no.2 dengan kecepatan putar

30 rpm. Sampel berupa filtrat bakto agar bersuhu 50oC dimasukkan ke dalam tabung viscometer,

kemudian viscometer dinyalakan. Viskositas dipengaruhi oleh jumlah zat terlarut yang ada dalam

larutan tersebut. Viskositas dihitung dengan mengalikan hasil pembacaan pada viscometer (dial

reading) dengan faktor kali sesuai dengan nomor spindle dan rpm yang digunakan pada viscometer.

Nilai viskositas dinyatakan dalam satuan centipoises (cP).

l) Uji Mikrobiologi Total Plate Count (Fardiaz 1992)

Peralatan yang digunakan untuk perhitungan TPC terlebih dahulu disterikan dengan

menggunakan autoclave pada suhu 121oC selama 15 menit. Peralatan dan bahan yang disterilan harus

dilindungi dengan cara membungkus, menyumbat, atau menaruhnya dalam suatu wadah yang tertutup.

Dalam perhitungan TPC, digunakan dua macam media yaitu media padat berupa agar dan media cair

berupa larutan garam fisiologis (0.9%) yang digunakan untuk pengenceran.

Pengenceran dilakukan pada tabung ulir hingga pengenceran 10-6

atau 10-7

. Biakan E.Coli dan

khamir sebelumnya diinokulasi dalam nutrient broth dan potato dextrose broth dan diinkubasi pada

suhu 36oC selama 24 jam. Pengenceran yang digunakan adalah pengenceran dengan seri 10

-6 dan 10

7.

Seri pengenceran tersebut kemudian diinokulasikan pada agar cawan dengan metode tuang sebanyak

0.1 ml. Setelah dilakukan plating, agar cawan diinkubasikan dalam inkubator bersuhu 36oC selama 48

jam. Setelah 48 jam, dilakukan perhitungan jumlah koloni dengan menggunakan alat colony counter.

Perhitungan jumlah sel dapat dihitung dengan rumus :

Keterangan :

Satuan perhitungan jumlah sel = CFU/g

FP = Faktor seri pengenceran

FI = inokulasi biakan yang dituang (ml)

Page 6: LAMPIRAN - repository.ipb.ac.id · Sampel ditimbang sebanyak 2 gram dalam cawan yang sudah dikeringkan (B) kemudian dioven pada suhu 100- 105 ... pengabuan bahan-bahan organik yang

44

Lampiran 2. Penampakan Fisik Produk Bakto Agar

No Gambar Keterangan

1

Produk bakto agar yang dihasilkan dengan

menggunakan pengering oven.

2

Produk bakto agar yang dihasilkan dengan

menggunakan pengering semprot.

3

Produk bakto agar yang dihasilkan dengan

menggunakan pengering drum.

Page 7: LAMPIRAN - repository.ipb.ac.id · Sampel ditimbang sebanyak 2 gram dalam cawan yang sudah dikeringkan (B) kemudian dioven pada suhu 100- 105 ... pengabuan bahan-bahan organik yang

45

Lampiran 3. Data Hasil Analisa Fisiko Kimia Bakto Agar

1. Data Rendemen Bakto Agar

Sampel

Jenis

Pengering Rendemen (%)

Ulangan

1

O11 oven 9.88

O12 oven 8.22

S11 spray drier 2.17

S12 spray drier 2.12

D11 drum drier 4.57

D12 drum drier 5.99

Ulangan

2

O21 oven 11.20

O22 oven 10.44

S21 spray drier 2.63

S22 spray drier 2.81

D21 drum drier 8.06

D22 drum drier 8.34

2. Data Kadar Air Bakto Agar

Sampel

Jenis

Pengering

Kadar Air

(%)

Ulangan

1

O11 oven 14.49

O12 oven 14.30

S11 spray drier 9.58

S12 spray drier 9.07

D11 drum drier 8.87

D12 drum drier 7.74

Ulangan

2

O21 oven 13.60

O22 oven 13.73

S21 spray drier 8.87

S22 spray drier 8.90

D21 drum drier 6.84

D22 drum drier 6.22

Page 8: LAMPIRAN - repository.ipb.ac.id · Sampel ditimbang sebanyak 2 gram dalam cawan yang sudah dikeringkan (B) kemudian dioven pada suhu 100- 105 ... pengabuan bahan-bahan organik yang

46

3. Data Kadar Abu Bakto Agar

Sampel

Jenis

Pengering

Kadar Abu

(%)

Ulangan

1

O11 oven 4.26

O12 oven 4.37

S11 spray drier 6.07

S12 spray drier 6.46

D11 drum drier 4.26

D12 drum drier 5.45

Ulangan

2

O21 oven 4.51

O22 oven 4.42

S21 spray drier 6.43

S22 spray drier 6.08

D21 drum drier 5.02

D22 drum drier 5.38

4. Data Nilai pH Bakto Agar

Sampel

Jenis

Pengering Nilai pH

Ulangan

1

O11 oven 5.48

O12 oven 5.57

S11 spray drier 6.11

S12 spray drier 6.07

D11 drum drier 5.76

D12 drum drier 5.70

Ulangan

2

O21 oven 5.56

O22 oven 5.70

S21 spray drier 5.59

S22 spray drier 6.05

D21 drum drier 5.71

D22 drum drier 5.74

5. Data kadar sulfat bakto agar

Sampel

Jenis

Pengering

Kadar Sulfat

(%)

Ulangan

1

O12 oven 1.79

S12 spray drier 3.71

D11 drum drier 3.32

Kontrol Bakto Difco 0.73

Ulangan

2

O21 oven 1.92

S22 spray drier 3.92

D22 drum drier 3.63

Page 9: LAMPIRAN - repository.ipb.ac.id · Sampel ditimbang sebanyak 2 gram dalam cawan yang sudah dikeringkan (B) kemudian dioven pada suhu 100- 105 ... pengabuan bahan-bahan organik yang

47

6. Data kekuatan gel bakto agar

Sampel Konsentrasi

(%)

Kekuatan Gel

(gf)

Waktu

(detik)

Jarak pecah

(mm)

Ulangan

1

O11 1.5 203.0 5.145 5.145

O12 2.0 282.9 5.200 5.198

O13 2.5 330.7 4.645 4.624

S11 1.5 122.8 5.015 5.010

S12 2.0 185.5 4.800 4.798

S13 2.5 222.2 4.675 4.675

D11 1.5 138.1 5.805 5.805

D12 2.0 214.0 5.580 5.580

D13 2.5 280.0 5.630 5.630

Kontrol 1.5 404.4 3.150 3.150

Ulangan

2

O21 2.5 304.8 5.168 5.165

S21 2.5 261.7 5.557 5.557

D21 2.5 269.8 5.581 5.581

7. Data Perhitungan TPC

Perlakuan Jumlah

Koloni 10-6

Jumlah

Koloni 10-7

Jumlah Sel-6

(CFU/g)

Jumlah Sel -7

(CFU/g)

E. coli

Ulangan

1

pengering oven 41 10 4.10.E+08 2.00.E+08

pengering semprot 63 10 6.30.E+08 2.00.E+08

pengering drum 43 7 4.30.E+08 1.40.E+08

Kontrol (NB +Difco) 84 11 8.40.E+08 2.20.E+08

Kontrol Negatif - - - -

S. cerevisiae

pengering oven 129 16 1.29.E+09 3.20.E+08

pengering semprot 110 21 1.10.E+09 4.20.E+08

pengering drum 83 73 8.30.E+08 1.46.E+09

Kontrol (PDB + Difco) 70 33 7.00.E+08 6.60.E+08

Kontrol Negatif - - - -

Ulangan

2

E.coli

pengering oven 51 6 5.10.E+08 1.20.E+08

pengering semprot 61 9 6.10.E+08 1.80.E+08

pengering drum 21 5 2.10.E+08 1.00.E+08

Kontrol (NB + Difco) 50 6 5.00.E+08 1.20.E+08

Kontrol Negatif - - - -

S. cerevisiae

pengering oven 79 10 7.90.E+08 2.00.E+08

pengering semprot 83 21 8.30.E+08 4.20.E+08

pengering drum 58 7 5.80.E+08 1.40.E+08

Kontrol (PDB + Difco) 64 13 6.40.E+08 2.60.E+08

Kontrol Negatif - - - -

Page 10: LAMPIRAN - repository.ipb.ac.id · Sampel ditimbang sebanyak 2 gram dalam cawan yang sudah dikeringkan (B) kemudian dioven pada suhu 100- 105 ... pengabuan bahan-bahan organik yang

48

Lampiran 4. Hasil Analisis Varian Pengaruh Faktor Jenis Pengeringan terhadap Rendemen

Bakto Agar

a. Data Rendemen Bakto Agar

Sampel Ulangan I (%) Ulangan II (%) Rata-rata (%) Standar Deviasi

O 9.05 10.82 9.93 1.25

S 2.14 2.72 2.43 0.41

D 6.25 8.20 7.22 1.38

b. Hasis Analisis Varian Rendemen Bakto Agar

Sumber

Keragaman db

Kuadrat

Jumlah

Kuadrat rata-

rata F Hitung Nilai P F Tabel

Jenis Pengeringan 2 57.77410 28.8871 23.834 0.014 9.552

Error 3 3.6359 1.2119

Total 5 61.4100

* berpengaruh nyata pada α=0.05

c. Hasil Uji Lanjut LSD Rendemen Bakto Agar

Nilai LSD = 1.844

Perlakuan Rata-

rata

S D O Notasi

2.43 7.225 9.935

S 2.43 0 tn a

a

D 7.225 4.795 * 0 tn b

b

O 9.935 7.505 0.28* 0 tn c c

Keterangan :

O = Perlakuan pengeringan dengan menggunakan pengering oven

S = Perlakuan pengeringan dengan menggunakan spray drier

D = Perlakuan pengeringan dengan menggunakan drum drier

Page 11: LAMPIRAN - repository.ipb.ac.id · Sampel ditimbang sebanyak 2 gram dalam cawan yang sudah dikeringkan (B) kemudian dioven pada suhu 100- 105 ... pengabuan bahan-bahan organik yang

49

Lampiran 5. Hasil Analisis Varian Pengaruh Faktor Jenis Pengeringan terhadap Kadar Air

Bakto Agar

a. Data Kadar Air Bakto Agar

Sampel Ulangan I (%) Ulangan II (%) Rata-rata (%) Standar deviasi

O 14.40 13.66 14.03 0.52

S 9.32 8.89 9.11 0.30

D 8.31 6.53 7.42 1.26

b. Hasil Analisis Varian Kadar Air Bakto Agar

Sumber

Keragaman db

Kuadrat

Jumlah

Kuadrat rata-

rata F Hitung Nilai P F Tabel

Jenis Pengeringan 2 47.1913 23.5957 36.29 0.007 9.552

Error 3 1.9505 0.6502

Total 5 49.1418

* berpengaruh nyata pada α=0.05

c. Hasil Uji Lanjut LSD Kadar Air Bakto Agar

Nilai LSD = 0.189

Perlakuan Rata-rata D S O

Notasi 7.47 9.105 14.03

D 7.47 0 tn a

a

S 9.105 1.635 * 0 tn b b

O 14.03 6.56 * 0 tn b

Keterangan :

O = Perlakuan pengeringan dengan menggunakan pengering oven

S = Perlakuan pengeringan dengan menggunakan spray drier

D = Perlakuan pengeringan dengan menggunakan drum drier

Page 12: LAMPIRAN - repository.ipb.ac.id · Sampel ditimbang sebanyak 2 gram dalam cawan yang sudah dikeringkan (B) kemudian dioven pada suhu 100- 105 ... pengabuan bahan-bahan organik yang

50

Lampiran 6. Hasil Analisis Varian Pengaruh Faktor Jenis Pengeringan terhadap Kadar Abu

Bakto Agar

a. Data Kadar Abu Bakto Agar

Sampel Ulangan I (%) Ulangan II (%) Rata-rata (%) Standar Deviasi

O 4.31 4.47 4.39 0.11

S 6.27 6.26 6.26 0.01

D 4.86 5.20 5.03 0.24

b. Hasil Analisis Varian Kadar Abu Bakto Agar

Sumber

Keragaman db

Kuadrat

Jumlah

Kuadrat rata-

rata F Hitung Nilai P F Tabel

Jenis Pengeringan 2 3.6336 1.8168 77.15 0.0026 9.552

Error 3 0.0707 0.236

Total 5 3.7042

* berpengaruh nyata pada α=0.05

c. Hasil Uji Lanjut LSD Kadar Abu Bakto Agar

Nilai LSD = 6.601 x 10-6

Perlakuan Rata-rata O D S

Notasi 4.39 5.03 6.265

O 4.39 0 tn a

a

D 5.03 0.64 * 0 tn b b

S 6.26 1.875 * 0 tn b b

Keterangan :

O = Perlakuan pengeringan dengan menggunakan metode oven

S = Perlakuan pengeringan dengan menggunakan spray drier

D = Perlakuan pengeringan dengan menggunakan drum drier

Page 13: LAMPIRAN - repository.ipb.ac.id · Sampel ditimbang sebanyak 2 gram dalam cawan yang sudah dikeringkan (B) kemudian dioven pada suhu 100- 105 ... pengabuan bahan-bahan organik yang

51

Lampiran 7. Hasil Analisis Varian Pengaruh Faktor Jenis Pengeringan terhadap Nilai pH

Bakto Agar

a. Data Nilai pH Bakto Agar

Sampel Ulangan I Ulangan II Rata-rata Standar Deviasi

O 5.53 5.63 5.58 0.07

S 6.09 5.82 5.96 0.19

D 5.73 5.73 5.73 0.00

b. Hasil Analisis Varian

Sumber

Keragaman db

Kuadrat

Jumlah

Kuadrat rata-

rata F Hitung Nilai P F Tabel

Jenis Pengeringan 2 0.1425 0.0713 5.16 0.107 9.552

Error 3 0.0415 0.0138

Total 5 0.1839

* tidak berpengaruh nyata pada α=0.05

Page 14: LAMPIRAN - repository.ipb.ac.id · Sampel ditimbang sebanyak 2 gram dalam cawan yang sudah dikeringkan (B) kemudian dioven pada suhu 100- 105 ... pengabuan bahan-bahan organik yang

52

Lampiran 8. Hasil Analisis Varian Pengaruh Faktor Jenis Pengeringan terhadap Kadar Sulfat

Bakto Agar

a. Data Kadar Sulfat Bakto Agar

Sampel Ulangan I (%) Ulangan II (%) Rata-rata (%) Standar Deviasi

O 1.79 1.92 1.86 0.09

S 3.71 3.92 3.82 0.15

D 3.32 3.63 3.48 0.22

b. Hasil Analisis Varian Kadar Sulfat Bakto Agar

Sumber

Keragaman db

Kuadrat

Jumlah

Kuadrat rata-

rata F Hitung Nilai P F Tabel

Jenis Pengeringan 2 4.3877 2.1939 83.79 0.002 9.552

Error 3 0.0785 0.0262

Total 5 4.4663

* berpengaruh nyata pada α=0.05

c. Hasil Uji Lanjut LSD Kadar Sulfat Bakto Agar

Nilai LSD = 9.25 x10-6

Perlakuan Rata-rata O D S

Notasi 1.855 3.475 3.815

O 1.855 0 tn a

a

D 3.475 1.62 * 0 tn b b

S 3.815 1.96 * 0 tn b

Keterangan :

O = Perlakuan pengeringan dengan menggunakan metode oven

S = Perlakuan pengeringan dengan menggunakan spray drier

D = Perlakuan pengeringan dengan menggunakan drum drier

Page 15: LAMPIRAN - repository.ipb.ac.id · Sampel ditimbang sebanyak 2 gram dalam cawan yang sudah dikeringkan (B) kemudian dioven pada suhu 100- 105 ... pengabuan bahan-bahan organik yang

53

Lampiran 9. Hasil Analisis Varian Pengaruh Faktor Jenis Pengeringan terhadap Kekuatan

Gel Bakto Agar [2.5%]

a. Data Nilai Kekuatan Gel Bakto Agar

Sampel Ulangan I

(g/cm2)

Ulangan II

(g/cm2)

Rata-rata

(g/cm2)

Standar Deviasi

O 330.70 304.80 317.75 18.31

S 222.20 261.70 241.95 27.93

D 280.00 269.80 274.90 7.21

b. Hasil Analisis Varian Kekuatan Gel Bakto Agar

Sumber

Keragaman db

Kuadrat

Jumlah

Kuadrat rata-

rata F Hitung Nilai P F Tabel

Jenis Pengeringan 2 5778.3100 2889.1550 7.42 0.068 9.552

Error 3 1167.5500 389.1833

Total 5 6945.8600

* tidak berpengaruh nyata pada α=0.05

Page 16: LAMPIRAN - repository.ipb.ac.id · Sampel ditimbang sebanyak 2 gram dalam cawan yang sudah dikeringkan (B) kemudian dioven pada suhu 100- 105 ... pengabuan bahan-bahan organik yang

54

Lampiran 10. Hasil Analisis Varian Pengaruh Faktor Jenis Pengeringan terhadap

Pertumbuhan Mikroorganisme

Hasil Analisis TPC E. coli

a. Data TPC (NB + Bakto Agar)

Sampel Ulangan I

(CFU/g)

Ulangan II

(CFU/g)

Rata-rata

(CFU/g)

O 3.05E+08 3.15E+08 3.10E+08

S 4.15E+08 3.95E+08 4.05E+08

D 2.85E+08 1.55E+08 2.20E+08

b. Hasil Analisis Varian

Sumber

Keragaman db

Kuadrat

Jumlah

Kuadrat rata-

rata F Hitung Nilai P F Tabel

Jenis

Pengeringan 2 3.423E+16 1.712E+16 5.90229 0.0912 9.552

Error 3 8.70E+15 2.90E+15

Total 5 4.293E+16

* tidak berpengaruh nyata pada α=0.05

Hasil Analisis TPC S. cereviceae

a. Data TPC (PDB + Bakto Agar)

Sampel Ulangan I

(CFU/g)

Ulangan II

(CFU/g)

Rata-rata

(CFU/g)

O 8.05E+08 4.95E+08 6.50E+08

S 7.60E+08 6.25E+08 6.93E+08

D 1.15E+09 3.60E+08 7.53E+08

b. Hasil Analisis Varian

Sumber

Keragaman db

Kuadrat

Jumlah

Kuadrat rata-

rata F Hitung Nilai P F Tabel

Jenis

Pengeringan 2 1.061E+16 5.304E+15 0.04356 0.95796 9.552

Error 3 3.653E+17 1.217E+17

Total 5 3.759E+17

* tidak berpengaruh nyata pada α=0.05

Page 17: LAMPIRAN - repository.ipb.ac.id · Sampel ditimbang sebanyak 2 gram dalam cawan yang sudah dikeringkan (B) kemudian dioven pada suhu 100- 105 ... pengabuan bahan-bahan organik yang

55

Lampiran 11. Penampakan Koloni E. coli, S. cerevisiae, dan Kontrol Negatif

No. Gambar Keterangan

1

Aplikasi produk bakto agar dalam media

pertumbuhan mikroorganisme E.coli.

2

Aplikasi produk bakto agar dalam media

pertumbuhan mikroorganisme S.

cerevisiae.

3

Kontrol negatif produk bakto agar (tanpa

diberi NB ataupun PDB).