kuliah 8 bangunan tenaga air - mikrohidro

Upload: aarfaizal

Post on 07-Jul-2018

244 views

Category:

Documents


4 download

TRANSCRIPT

  • 8/18/2019 Kuliah 8 Bangunan Tenaga Air - Mikrohidro

    1/40

    Kuliah ke-7BANGUNAN TENAGA AIR

    Wahyu Widiyanto - UNSOED

  • 8/18/2019 Kuliah 8 Bangunan Tenaga Air - Mikrohidro

    2/40

    Pengertian PLTMH

    • Pembangkit Listrik Tenaga Mikrohidro (PLTMH), biasa disebutmikrohidro, adalah suatu pembangkit listrik skala kecil yangmenggunakan tenaga air sebagai penggeraknya, misalnyasaluran irigasi, sungai atau air terjun alam, dengan caramemanfaatkan tinggi terjunnya (head ) dan jumlah debit airnya(m3/detik).

    • Umumnya PLTMH termasuk jenis run off river dimana head diperoleh tidak dengan membangun bendungan besar,melainkan dengan mengalihkan aliran air sungai ke satu sisi darisungai dan menjatuhkannya lagi ke sungai pada suatu tempatdimana beda tinggi yang diperlukan sudah diperoleh.

    Dengan menggunakan pipa, air dialirkan ke power house (rumahpembangkit) yang biasanya dibangun di pinggir sungai. Melaluinosel air akan menyemprot keluar memutar roda turbin (runner ),kemudian air tersebut dikembalikan ke sungai asalnya. Energimekanik putaran poros turbin akan diubah menjadi energi listrikoleh sebuah generator.

  • 8/18/2019 Kuliah 8 Bangunan Tenaga Air - Mikrohidro

    3/40

    Head diperoleh tidak

    dengan cara membangun

    bendungan besar.

  • 8/18/2019 Kuliah 8 Bangunan Tenaga Air - Mikrohidro

    4/40

    Pipa pesat

    Rumahpembangkit

  • 8/18/2019 Kuliah 8 Bangunan Tenaga Air - Mikrohidro

    5/40

    Bak penenang

    Pipa pesat

    Turbin

  • 8/18/2019 Kuliah 8 Bangunan Tenaga Air - Mikrohidro

    6/40

    • Pembangkit listrik tenaga air dibawah ukuran200 KW digolongkan sebagai PLTMH(mikrohidro). Dalam perencanaan pembangunansebuah PLTMH, diperlukan pengetahuantentang:

    • Hidrologi & Hidraulika

    • Kelistrikan

    •Bangunan sipil

    • Permesinan

    • Ekonomi untuk studi kelayakan.

  • 8/18/2019 Kuliah 8 Bangunan Tenaga Air - Mikrohidro

    7/40

    Komponen-komponen Pembangkit Listrik

    Tenaga Mikrohidro

    Komponen-komponen sebuah PLTMH meliputi:

    1. Diversion Weir dan Intake (Bendung Pengalih dan

    Intake)

    2. Settling Basin (Bak Pengendap)3. Head Race (Saluran Pembawa)

    4. Head Tank (Bak Penenang)

    5. Penstock (Pipa Pesat/Penstock)

    6. Pondasi dan Dudukan Pipa Pesat

    7. Rumah Pembangkit (Power House)

    8. Turbine dan Generator (Turbin dan Generator)

  • 8/18/2019 Kuliah 8 Bangunan Tenaga Air - Mikrohidro

    8/40

    Bagan sebuah PLTMH

  • 8/18/2019 Kuliah 8 Bangunan Tenaga Air - Mikrohidro

    9/40

    Diversion Weir dan Intake

    (Bendung Pengalih dan Pintu Pengambilan)

    • Bendung untuk instalasi PLTMH berfungsi untukmenampung aliran air sungai dan/atau hanyasekedar untuk mengalihkan air supaya masukke dalam intake. Sebuah bendung biasanyadilengkapi dengan pintu air untuk membuangkotoran dan endapan. Perlengkapan lainnyaadalah: penjebak/saringan sampah. PLTMH,umumnya adalah pembangkit tipe run of river ,

    sehingga bangunan intake dibangun berdekatandengan bendung dengan memilih dasar sungaiyang stabil dan aman terhadap banjir.

  • 8/18/2019 Kuliah 8 Bangunan Tenaga Air - Mikrohidro

    10/40

  • 8/18/2019 Kuliah 8 Bangunan Tenaga Air - Mikrohidro

    11/40

  • 8/18/2019 Kuliah 8 Bangunan Tenaga Air - Mikrohidro

    12/40

    Beberapa jenis tipe dasar dam intake

    1. Dam beton graviti

    2. Dam beton mengapung

    3. Dam tanah

    4. Dam urugan batu

    5. Dam pasangan batu

    6. Dam batu bronjong

    7. Dam batu bronjong diperkuat beton

    8. Dam ranting kayu

    9. Dam kayu

    10.Dam bingkai kayu dengan kerikil

  • 8/18/2019 Kuliah 8 Bangunan Tenaga Air - Mikrohidro

    13/40

    Beton graviti Beton apung

    Urugan tanah

    Urugan batu

    Pasangan batu

  • 8/18/2019 Kuliah 8 Bangunan Tenaga Air - Mikrohidro

    14/40

    BronjongBronjong diperkuat beton

    Ranting Kayu

    KayuBingkai kayu dengan

    kerikil

  • 8/18/2019 Kuliah 8 Bangunan Tenaga Air - Mikrohidro

    15/40

    Bendung untuk PLTA Ketenger Baturaden, oleh masyarakat

    sekitar dikenal sebagai Dam Jepang.

  • 8/18/2019 Kuliah 8 Bangunan Tenaga Air - Mikrohidro

    16/40

    Salah satu intake untuk PLTA Ketenger Baturaden, airnya diambil dari

    sungai yang dibendung.

    Pintu

    pembilas

    Trashrack

  • 8/18/2019 Kuliah 8 Bangunan Tenaga Air - Mikrohidro

    17/40

    Tampak belakang intake PLTA Ketenger. Tampak juga saluran

    pembawa sekaligus bak pengendap.

    Bendung

    Lubang

    intake

    Bak

    pengendap

  • 8/18/2019 Kuliah 8 Bangunan Tenaga Air - Mikrohidro

    18/40

    Settling Basin (Bak Pengendap)

    • Bak pengendap digunakan untuk

    mengendapkan partikel-partikel pasir dari air.

    Fungsi dari bak pengendap adalah sangat

    penting untuk melindungi komponen-komponenberikutnya dari dampak pasir. Bak pengendap

    dibuat dengan memperdalam dan memperlebar

    sebagian saluran pembawa dan menambahnya

    dengan beberapa komponen, seperti saluranpelimpah, saluran penguras dan sekaligus pintu

    pengurasnya.

  • 8/18/2019 Kuliah 8 Bangunan Tenaga Air - Mikrohidro

    19/40

  • 8/18/2019 Kuliah 8 Bangunan Tenaga Air - Mikrohidro

    20/40

    PLTA Ketenger: bak pengendap dilengkapi pelimpah samping (side

    channel spillway )

    Pelimpah

    samping(side

    channel

    spillway )

    Pintu

    penguras/

    pembilas

    Sungai

  • 8/18/2019 Kuliah 8 Bangunan Tenaga Air - Mikrohidro

    21/40

  • 8/18/2019 Kuliah 8 Bangunan Tenaga Air - Mikrohidro

    22/40

  • 8/18/2019 Kuliah 8 Bangunan Tenaga Air - Mikrohidro

    23/40

    Head Tank (Bak Penenang)

    • Fungsi dari bak penenang adalah untukmenenangkan air yang akan masuk turbinmelalui penstock sesuai dengan debit yangdiinginkan, dan untuk pemisahan akhir kotoran

    dalam air seperti pasir dan kayu-kayuan. Untukkasus-kasus tertentu, adalah memungkinkanuntuk menggabungkan bak penenang sekaligus

     juga untuk bak pengendap.

    • Terkait dengan fungsi-fungsi tersebut maka bakpenenang dilengkapi dengan pintu air untukmasuk ke penstock, pintu penguras, saluranpelimpah serta saluran penguras.

  • 8/18/2019 Kuliah 8 Bangunan Tenaga Air - Mikrohidro

    24/40

  • 8/18/2019 Kuliah 8 Bangunan Tenaga Air - Mikrohidro

    25/40

    PLTA Ketenger 

    Bak penenang merupakan

    peralihan dari saluran

    terbuka menjadi saluran

    tertutup.

    Saluran terbuka: saluran

    pembawa dari intake

    Saluran tertutup: pipapesat

    Saluran pembawa

    Outlet ke pipa pesat

    Spillway jenis pelimpah

    samping

  • 8/18/2019 Kuliah 8 Bangunan Tenaga Air - Mikrohidro

    26/40

    Penstock (Pipa Pesat/Penstock)

    • Pipa pesat berfungsi untuk mengubah

    energi potensial air di bak penenang

    menjadi energi kinetik air di dalam pipa

    pesat, dan kemudian mengarahkan energikinetik tersebut untuk memutar roda gerak

    turbin air.

  • 8/18/2019 Kuliah 8 Bangunan Tenaga Air - Mikrohidro

    27/40

  • 8/18/2019 Kuliah 8 Bangunan Tenaga Air - Mikrohidro

    28/40

    PLTA Ketenger: pipa pesat

    berdiameter sekitar 75 cm

  • 8/18/2019 Kuliah 8 Bangunan Tenaga Air - Mikrohidro

    29/40

    PLTA Ketenger: pipa pesat

    sebanyak 3 jalur 

  • 8/18/2019 Kuliah 8 Bangunan Tenaga Air - Mikrohidro

    30/40

    Pondasi dan Dudukan Pipa Pesat

    • Dudukan pipa pesat harus mampu

    menahan beban statis dan dinamis dari

    pipa pesat dan air yang mengalir di

    dalamnya. Oleh karena itu harus dihindaribelokan-belokan karena akan

    mengakibatkan gaya yang cukup besar.

  • 8/18/2019 Kuliah 8 Bangunan Tenaga Air - Mikrohidro

    31/40

  • 8/18/2019 Kuliah 8 Bangunan Tenaga Air - Mikrohidro

    32/40

    PLTA Ketenger. Dudukan pipa

    pesat

    Dudukan pipa

    pesat

  • 8/18/2019 Kuliah 8 Bangunan Tenaga Air - Mikrohidro

    33/40

    Rumah Pembangkit (Power House)

    • Di dalam rumah pembangkit, dipasang turbin

    dan generator yang selalu mendapat beban

    dinamis dan bergetar. Di dalam mendisain

    rumah pembangkit, fondasi turbin-generatorharus dipisahkan dari pondasi bangunan rumah

    turbin. Selain itu perlu diperhitungkan

    keleluasaan untuk membongkar pasang turbin

    dan generator, serta masih ditambah perlunyasaluran pembuang di dalam rumah turbin.

  • 8/18/2019 Kuliah 8 Bangunan Tenaga Air - Mikrohidro

    34/40

  • 8/18/2019 Kuliah 8 Bangunan Tenaga Air - Mikrohidro

    35/40

    Rumah pembangkit PLTA Ketenger 

    Pipa pesat

  • 8/18/2019 Kuliah 8 Bangunan Tenaga Air - Mikrohidro

    36/40

    Turbine dan Generator 

    (Turbin dan Generator)

    • Turbin berfungsi untuk mengubah energi

    air (potensial, tekanan dan kinetik)

    menjadi energi mekanik dalam bentuk

    putaran poros. Putaran gagang dari rodaini dapat digunakan untuk memutar

    berbagai macam alat mekanik

    (penggilingan biji, pemeras minyak, mesinbubut, dll), atau untuk mengoperasikan

    generator listrik.

  • 8/18/2019 Kuliah 8 Bangunan Tenaga Air - Mikrohidro

    37/40

  • 8/18/2019 Kuliah 8 Bangunan Tenaga Air - Mikrohidro

    38/40

    1. Bendung

    2. Bak Pengendap

    3. Saluran Pembawa

    4. Bak Penenang

    5. Pipa Pesat6. Turbin & Generator 

  • 8/18/2019 Kuliah 8 Bangunan Tenaga Air - Mikrohidro

    39/40

    PLTM CIKAENGAN #2

    PLTM CIKAENGAN #1

    NEW ACCESS ROAD AND OPEN CHANNEL

    Lokasi Pengukuran Hulu

    9160987 W

    824005 N

    +357

    Lokasi Pengukuran Hilir 

    9160660 W822800

    +258

    Rencana Lokasi

    PLTMH

    Cikaengan, Garut

  • 8/18/2019 Kuliah 8 Bangunan Tenaga Air - Mikrohidro

    40/40