kuesioner kepuasan klien

3
INSTRUMEN EVALUASI KEPUASAN KLIEN / KELUARGA TERHADAP MUTU PELAYANAN DI RUANG PERAWATAN BAJI KAMASE I RSUD LABUANG BAJI MAKASSAR Kode responden : PETUNJUK KUESIONER  Maksud Kue sioner : Menilai tingkat kepuasan pasien dan keluarga terhadap mutu pelayanan  profesi keperawatan di Ruang Perawatan Baji Kamase I Kue sioner ini dis usu n unt uk mempero leh pemaham an tentang tingka t kepu asan pasien dan keluarga terhadap pelayana n profes i keper awatan di Ruang Perawatan Baji Kama se I di tempat dima na saudara di rawat.  Diharapkan hasil kuesioner ini nantinya dapat turut mengembangk an  profesi kep erawatan. Jawaba n saudar a terhad ap pertany aanpert anya an yang ada merup akan  pendapat anda tentang tingkat kepuasan saudara terhadap pelayanan  profesi keperawatan di Ruang Perawatan Baji Kamase I!  Sehingga tidak ada jawaban yang benar atau salah.  "leh karena itu berikanlah jawaban sejujurjujurnya dan seterus terang mungkin. #ebab kuesioner ini tidak ada gunanya bi la jawab an ya ng saudara be rik an buka n ga mb ara n yang sebenarnya. $tas bantuan saudara dalam penyelesaian penelitian yang kami buat! kami atas nama peneliti mengu%apkan &banyak terima kasih”.  ' Petunjuk Pengii!n " '. Ba% alah seti ap poin den gan seksama (. Ber i tan da %e k ) * + p ada kol om yang sesuai ,. -I$K P/R01 M/210I# 2$M$ $2$

Upload: ivana-aprilia-pehopu

Post on 14-Oct-2015

118 views

Category:

Documents


2 download

DESCRIPTION

mankep

TRANSCRIPT

FORMULIR KEPUASAN PASIEN TENTANG MUTU PELAYANAN

INSTRUMEN EVALUASI KEPUASAN KLIEN / KELUARGA TERHADAP MUTU PELAYANAN DI RUANG

PERAWATAN BAJI KAMASE I

RSUD LABUANG BAJI

MAKASSARKode responden :

PETUNJUK KUESIONER

Maksud Kuesioner :

Menilai tingkat kepuasan pasien dan keluarga terhadap mutu pelayanan profesi keperawatan di Ruang Perawatan Baji Kamase I Kuesioner ini disusun untuk memperoleh pemahaman tentang tingkat kepuasan pasien dan keluarga terhadap pelayanan profesi keperawatan di Ruang Perawatan Baji Kamase I di tempat dimana saudara dirawat. Diharapkan hasil kuesioner ini nantinya dapat turut mengembangkan profesi keperawatan.

Jawaban saudara terhadap pertanyaan-pertanyaan yang ada merupakan pendapat anda tentang tingkat kepuasan saudara terhadap pelayanan profesi keperawatan di Ruang Perawatan Baji Kamase I, Sehingga tidak ada jawaban yang benar atau salah. Oleh karena itu berikanlah jawaban sejujur-jujurnya dan seterus terang mungkin. Sebab kuesioner ini tidak ada gunanya bila jawaban yang saudara berikan bukan gambaran yang sebenarnya.Atas bantuan saudara dalam penyelesaian penelitian yang kami buat, kami atas nama peneliti mengucapkan banyak terima kasih.FORMULIR KEPUASAN PASIEN TENTANG MUTU PELAYANAN

DI RUANG PERAWATAN BAJI KAMASE IRSUD LABUANG BAJI MAKASSARJAWABLAH PERTANYAAN INI DENGAN MEMBERIKAN TANDA CHEK LIST (() PADA JAWABAN YANG TELAH DISEDIAKAN.

1. Perawat memperkenalkan diri kepada anda

(Ya

(Kadang-kadang (Tidak

2. Dalam melayani anda perawat bersikap sopan dan ramah

(Ya

(Kadang-kadang (Tidak

3. Perawat menjelaskan peraturan atau tata tertib rumah sakit pertama kali anda masuk rumah sakit

(Ya

(Kadang-kadang (Tidak

4. Perawat menjelaskan fasilitas yang tersedia di rumah sakit pada anda dan pasien baru lainnya

(Ya

(Kadang-kadang (Tidak

5. Perawat menjelaskan dimana tempat-tempat yang penting untuk kelancaran perawatan ( kamar mandi, ruang perawat, tata usaha, dan lain-lain).

(Ya

(Kadang-kadang (Tidak

6. Perawat menjelaskan tujuan perawatan yang diberikan kepada anda.

(Ya

(Kadang-kadang (Tidak

7. Ada perawat atau kepala ruangan yang menunjukkan tentang perawat yang bertanggung jawab kepada anda

(Ya

(Kadang-kadang (Tidak

8. Perawat memperhatikan keluhan anda.

(Ya

(Kadang-kadang (Tidak

9. Perawat menanggapi keluhan anda.

(Ya

(Kadang-kadang (Tidak

10. Perawat memberikan keterangan tentang masalah yang anda hadapi.

(Ya

(Kadang-kadang (Tidak

11. Perawat memberikan penjelasan sebelum melakukan tindakan keperawatan.

(Ya

(Kadang-kadang (Tidak

12. Perawat meminta persetujuan anda atau keluarga sebelum melakukan tindakan .

(Ya

(Kadang-kadang (Tidak

13. Perawat menjelaskan prosedur tindakan yang akan dilakukan sebelum melakukan tindakan.

(Ya

(Kadang-kadang (Tidak

14. Perawat menjelaskan resiko atau bahaya suatu tindakan pada anda sebelum melakukan tindakan.

(Ya

(Kadang-kadang (Tidak

15. Perawat memberikan keterangan atau penjelasan dengan lengkap dan jelas.

(Ya

(Kadang-kadang (Tidak

16. Perawat selalu memantau atau mengobservasi keadaan anda secara rutin

(Ya

(Kadang-kadang (Tidak

17. Perawat selalu mengawasi kebersihan rumah sakit yang dilaksanakan oleh cleaning service.

(Ya

(Kadang-kadang (Tidak

18. Perawat melakukan tindakan keperawatan dengan terampil dan percaya diri

(Ya

(Kadang-kadang (Tidak

19. Perawat selalu berhati-hati dalam memberikan tindakan keperawatan

(Ya

(Kadang-kadang (Tidak

20. Setelah melakukan tindakan keperawatan , perawat selalu menilai kembali keadaan anda.

(Ya

(Kadang-kadang (Tidak

Petunjuk Pengisian :

Bacalah setiap poin dengan seksama

Beri tanda cek ( v ) pada kolom yang sesuai

TIDAK PERLU MENULIS NAMA ANDA

PAGE 3