kriteria paduan suara campuran antar kolom

2
Kriteria Paduan Suara Campuran antar kolom 1) Jumlah Peserta paling sedikit 15 orang anggota diluar dirigen. 2) Peserta berasal dari warga Jemaat GMIM Eben Haezer Koha yang berada di kolom masing-masing 3) Setiap Peserta Paduan Suara wajib memasukkan daftar nama-nama Peserta dan dimasukkan kepada Panitia sebelum melaksanakan lomba. 4) Tiap peserta Paduan Suara Memasukkan Teks Lagu Wajib dan Lagu Bebas masing-masing rangkap 3 kepada panitia. 5) Sebelum Pelaksanaan lomba, Panitia akan mengecek identitas dari seluruh Peserta Lomba setelah berada di atas panggung. 6) Bila ditemukan Peserta yang bukan berasal dari warga Jemaat GMIM Eben Haezer Koha di kolom tersebut maka kelompok paduan suara yang bersangkutan akan diberikan penilaian secara khusus. 7) Untuk Pelatih dan Dirigen Paduan Suara dapat diambil dari Luar Jemaat. 8) Bila ditemukan ada Peserta Paduan Suara yang mengikut sertakan warga Jemaat yang bukan dari warga GMIM di kolom, maka Paduan Suara tersebut dinyatakan Diskualifikasi (tidak diberi nilai). 9) Setiap kelompok Paduan Suara membawakan 2 Lagu berturut-turut a. 1 Lagu Wajib (Pilih salah satu dalam NNBT) b. 1 Lagu pilihan bebas Rohani 11) Sebelum naik panggung tiap Peserta lomba wajib memasukkan Teks Lagu yang akan dilombakan sebanyak rangkap tiga dalam map beserta daftar nama-nama Peserta Paduan Suara kepada Panitia. 12) Pada saat lomba, Peserta akan dipanggil oleh Panitia untuk masuk pada tempat Persiapan I, Meditasi dan panggung lomba. 13) Tiap Peserta yang dipanggil 3 kali berturut-turut dengan interval waktu dan tidak hadir saat itu maka Peserta tersebut akan ditempatkan pada nomor urut terakhir. 14) Nomor urut naik panggung akan di undi oleh Panitia dan akan disampaikan pada Peserta lomba pada waktu pertemuan teknis.

Upload: febrina-ruth-wuwung

Post on 18-Jan-2016

96 views

Category:

Documents


1 download

DESCRIPTION

sda

TRANSCRIPT

Page 1: Kriteria Paduan Suara Campuran Antar Kolom

Kriteria Paduan Suara Campuran antar kolom

1) Jumlah Peserta paling sedikit 15 orang anggota diluar dirigen.2) Peserta berasal dari warga Jemaat GMIM Eben Haezer Koha yang berada

di kolom masing-masing3) Setiap Peserta Paduan Suara wajib memasukkan daftar nama-nama

Peserta dan dimasukkan kepada Panitia sebelum melaksanakan lomba.4) Tiap peserta Paduan Suara Memasukkan Teks Lagu Wajib dan Lagu Bebas

masing-masing rangkap 3 kepada panitia.5) Sebelum Pelaksanaan lomba, Panitia akan mengecek identitas dari seluruh

Peserta Lomba setelah berada di atas panggung.6) Bila ditemukan Peserta yang bukan berasal dari warga Jemaat GMIM Eben

Haezer Koha di kolom tersebut maka kelompok paduan suara yang bersangkutan akan diberikan penilaian secara khusus.

7) Untuk Pelatih dan Dirigen Paduan Suara dapat diambil dari Luar Jemaat.8) Bila ditemukan ada Peserta Paduan Suara yang mengikut sertakan warga

Jemaat yang bukan dari warga GMIM di kolom, maka Paduan Suara tersebut dinyatakan Diskualifikasi (tidak diberi nilai).

9) Setiap kelompok Paduan Suara membawakan 2 Lagu berturut-turut a. 1 Lagu Wajib (Pilih salah satu dalam NNBT)b. 1 Lagu pilihan bebas Rohani11) Sebelum naik panggung tiap Peserta lomba wajib memasukkan Teks Lagu

yang akan dilombakan sebanyak rangkap tiga dalam map beserta daftar nama-nama Peserta Paduan Suara kepada Panitia.

12) Pada saat lomba, Peserta akan dipanggil oleh Panitia untuk masuk pada tempat Persiapan I, Meditasi dan panggung lomba.

13) Tiap Peserta yang dipanggil 3 kali berturut-turut dengan interval waktu dan tidak hadir saat itu maka Peserta tersebut akan ditempatkan pada nomor urut terakhir.

14) Nomor urut naik panggung akan di undi oleh Panitia dan akan disampaikan pada Peserta lomba pada waktu pertemuan teknis.

15) Setiap Peserta membawakan 2 Lagu berturut-turut (Lagu Wajib dan Lagu Bebas Rohani) kemudian Panitia memberikan waktu 10 menit untuk penggalangan dana untuk menunjang pembangunan gereja.

16) Ketentuan pakaian bagi Peserta kelompok Paduan Suara menggunakan pakaian BEBAS RAPIH. ( seragam tidak dinilai)

17) Juri akan melaksanakan penilaian secara Profesional dan Keputusan Juri mutlak dan tidak dapat diganggu gugat.

18) Pelaksanaan Technical Meeting akan diinformasikan oleh panitia. Diikuti oleh Pimpinan atau Pelatih dari masing-masing kelompok Paduan Suara dan bagi yang tidak hadir wajib mentaati Keputusan Meeting tersebut.