konsep

8
Ilmu dan seni untuk memperolehinformasi ttg obyek, daerah/gejala dengan cara menganalisis data yg diperoleh dng menggunakan alat tanpa kontak langsung thdp obyek, daerah, atau fenomena/gejala yang dikaji. Alat penginderaan/ sensor yg dipasang pada wahana (platform) dapat berupa pesawat terbang, satelit, pesawat ulangalik /wahana lainnya Obyek yang diindera berupa obyek di permukaan bumi, udara/di angkasa luar. Artinya yang dikaji adalah hasil rekamannya Penginderaan dilakukan dari jauh tanpa kontak langsung, sehingga diperlukan tenaga yg dipancarkan /dipantulkanoleh obyek tersebut Hasil rekaman disebut data penginderaan jauh yang harus diterjemahkan menjadi informasi tentang obyek, daerah, atau fenomena/gejalayang diindera. Prosesnya disebut analisis data. Citra penginderaan jauh Merupakan gambaran yang terekam oleh kamera atauoleh sensor lainnya. Terjemahan citra adalah image.Ford (1979) memberi batasan: •imageialah gambaran suatu obyek atau suatu perujudan, umumnya berupa peta, gambar atau foto. Kedudukan interpretasicitrauntukgeologi bukan merupakan alternatif darisuatu kerja lapangan. Interpretasicitramerupakan suatu teknik (alat) dalam survai geologi untukmemberikan kelengkapan dalam geologi lapangan.Citra untuk geologi Dengan menggunakan citra, makapekerjaangeologi akan dipercepat, lebih murah, dan lebih teliti Tiga tingkat pengetahuan yang mendasari penginderaan jauh untuk survei geologi •Pengetahuan ilmiah dalam bidang geologi sampai pada tingkat tertentu. •Pengetahuan kondisi lingkungan fisik daerah yang dikaji: iklim, kondisi fisiografi, keadaan geologi regional, hidrologi, tumbuhan penutup, penggunaan lahan. •Pengetahuan teknis ilmu penginderaan jauh. ARTI PENTING PENGINDERAAN JAUH 1. Citra menggambarkan obyek, daerah, dan gejaladi permukaan bumi mirip ujudnya, sehingga baik untuk pembuatan peta dan sumber data. 2.Jenis citra tertentu didapat gambaran 3D. 3.Karakteristik obyek dikenali dengan baik. 4. Citra dapat dibuat cepat, meski pada daerah yang sulit dijelajah. 5.Satu-satunya cara untuk memetakan daerah yang sedang terjadi bencana 6.Alat yang baik untuk monitoring. KONSEP JAMAK (MULTI CONCEPT)PENGINDERAAN JAUH 1.Multi stage 2.Multi temporal/date

Upload: fahroel-mou

Post on 19-Dec-2015

216 views

Category:

Documents


4 download

DESCRIPTION

berisi teknik-teknik dasar

TRANSCRIPT

Ilmu dan seni untuk memperolehinformasi ttg obyek, daerah/gejala dengan cara menganalisis data yg diperoleh dng menggunakan alat tanpa kontak langsung thdp obyek, daerah, atau fenomena/gejala yang dikaji.Alat penginderaan/ sensor yg dipasang pada wahana (platform) dapat berupa pesawat terbang, satelit, pesawat ulangalik /wahana lainnyaObyek yang diindera berupa obyek di permukaan bumi, udara/di angkasa luar.Artinya yang dikaji adalah hasil rekamannyaPenginderaan dilakukan dari jauh tanpa kontak langsung, sehingga diperlukan tenaga yg dipancarkan /dipantulkanoleh obyek tersebutHasil rekaman disebut data penginderaan jauh yang harus diterjemahkan menjadi informasi tentang obyek, daerah, atau fenomena/gejalayang diindera.Prosesnya disebut analisis data.Citra penginderaan jauh Merupakan gambaran yang terekam oleh kamera atauoleh sensor lainnya.Terjemahan citra adalah image.Ford (1979) memberi batasan:imageialah gambaran suatu obyek atau suatu perujudan, umumnya berupa peta, gambar atau foto.Kedudukan interpretasicitrauntukgeologi bukan merupakan alternatif darisuatu kerja lapangan.Interpretasicitramerupakan suatu teknik (alat) dalam survai geologi untukmemberikan kelengkapan dalam geologi lapangan.Citra untuk geologiDengan menggunakan citra, makapekerjaangeologi akan dipercepat, lebih murah, dan lebih telitiTiga tingkat pengetahuan yang mendasari penginderaan jauh untuk survei geologiPengetahuan ilmiah dalam bidang geologi sampai pada tingkat tertentu.Pengetahuan kondisi lingkungan fisik daerah yang dikaji: iklim, kondisi fisiografi, keadaan geologi regional, hidrologi, tumbuhan penutup, penggunaan lahan.Pengetahuan teknis ilmu penginderaan jauh.ARTI PENTING PENGINDERAAN JAUH1. Citra menggambarkan obyek, daerah, dan gejaladi permukaan bumi mirip ujudnya, sehingga baik untuk pembuatan peta dan sumber data.2.Jenis citra tertentu didapat gambaran 3D.3.Karakteristik obyek dikenali dengan baik.4. Citra dapat dibuat cepat, meski pada daerah yang sulit dijelajah.5.Satu-satunya cara untuk memetakan daerah yang sedang terjadi bencana6.Alat yang baik untuk monitoring.KONSEP JAMAK (MULTI CONCEPT)PENGINDERAAN JAUH1.Multi stage2.Multi temporal/date3.Multi spektral/band4.Multi polarisasi5.Multi arah6.Multi penajaman7.Multilevel /multiscale8.Multisource/multidicipline1. Multi stage(multi tingkatan)Pesawatterbangrendah-menengah1.000 9.000 mPesawatterbangtinggi, >18.000 mSatelit400 km 900 km di luaratmosferbumiObyekdirekamdariketinggianyang berbeda-beda.2. Multi temporal/datePenginderaandilakukandisaatyang berbeda-bedapadadaerahyang sama. Informasidisadapmelaluifrekuensiperekamanulang. PJ sebagaialatmonitoring.3. Multi Spektral/BandPenginderaanmenggunakanlebihdarisatusensor/detektorygmasing-masingmenggunakanspektrumelektromagnetikyang berbeda-beda.Karakteristikspektralobyekterdiriatasdayapantul, suhu, dandayapancar. obyek.4. Multi polarisasiCara memperolehdanmenganalisisdata inderajadenganmemanfaatkanbidangobyekyang terekamolehsensor, apakahmengikutibidanghorisontalatauvertikalMisalpolarisasiobyekair dibuatberlainandenganobyekvegetasi.5. Multi arahsensor yang dapatdiaturkesegalaarahuntukmeningkatkankemampuanpengadaandata inderaja, terutamadi daerahtropikyang banyaktertutupawan.Misaltegakluruskebawah, miring kekananataukekiri6. Multi penajamanPenggunaanlebihdarisatupenajamanPadacitrapenajamandapatdilakukandenganmerentangkontras(constraststretch), mengubahnilaipixel sehinggamenghasilkanefekkenampakancitrayang lebih ekspresif sesuaid engan kebutuhan pengguna7. Multilevel/MultiscaleObyekyang sama, tetapimemilikilebihdarisatuskalaPerbedaan skala berpengaruh pada ukuran obyek terkecil yang dapat dibedakan.8. Multisource/multidiciplinePemanfaatanpenginderaanjauhdi berbagaibidang1) Geologia) a) Menentukanstrukturgeologidanmacamnya.b) Pemantauandaerahbencana(gempa, kebakaran) danpemantauandebuvulkanik.c) Pemantauandistribusisumberdayaalam.2) PemanfaatanpenginderaanjauhdalamindustrimigasLaboratoriumpengolahancitrayang dikelolaolehindustrimigastelahmemanfaatkanteknologipenginderaanjauhdalamberbagaiaktivitasbaikdalamkegiatanintern, penelitianbersama, maupundalamrangkapelayananjasakonsultasitekhnologikepadapihakluar.3) BidangMeteorologidanKlimatologia) Membantuanalisiscuacadenganmenentuakndaerahtekananrendahdandaerahbertekanantinggi, daerahhujan, danbadaisiklon.b) Mengetahuisistem/polaanginpermukaan.c) Permodelanmeteorologidandata klimatologi.d) Untukpengamataniklimsuatudaerahmelaluipengamatantingkatkewarnaandankandunganair di udara.4) bidanghidrologia) Pemanfaatandaerahaliransungai(DAS) dankonservasisungai.b) Pemetaansungaidanstudisedimentasisungai.c) Pemanfaatanluasdaerahdanintensitasbanjir.5) BidangOceanografia) Pengamatansifatfisisair sepertisuhu, warna, kadargaramdanaruslaut.b) Pengamatanpasangsurutdengangelombanglaut(tinggi, frekuensi, arah).c) Mencaridistribusisuhupermukaan.d) Studiperubahanpasirpantaiakibaterosidansedimentasi.e) Pemantauanpencemaranlautdanlapisanminyakdi laut.CIRISPEKTRALCiriyang dihasilkanolehtenagaelektromagnetikdenganbenda, yang dinyatakandenganronadanwarnaDipilahmenjadi3 jenis:1.Pantulangelombangpendek2.Pancaranspektruminframerahtermal3.Pancarandanpantulanspectrum gelombangmikro(gelombangpanjang)1. PANTULANSPEKTRUMGELOMBANGPENDEKMacamgelombangpendekyang digunakanuntukpenginderaanjauh:1. SpektrumUV dekat(0,3-0,4 m)2. Spektrumtampak(0,4-0,7 m)3. SpektrumIR dekat/pantulan(0,7-3,0 m)Yang paling banyakdigunakan:-Spektrumtampak-SpektrumIR dekatKecerahanronaobjekpadacitratergantungatasbesarnyatenagapantulanyang datangdariobjekPadapenyinarandenganintensitassama, besarnyapantulandariobjektergantungatas:1.Jenisobjek2.Panjanggelombangyang digunakan3.Kondisiobjek1. JENISOBJEKTiapobjekmemilikisifatkhususdi dalammemantulkantenagayang mengenainyaCirikhususinipadaumumnyaberbedatiapbenda.Ada jugabendayang berbedatetapinilaispektralsamainterpretasicitratidakbolehhanyamenggunakansatucirisajaContoh:-Pohonkelapakelabucerah, pohonkelapasawitkelabu-Vegetasi(padalahanterbuka, kering) lebihgelap(0,6-0,7 m)2. PANJANGGELOMBANGbesarnyapantulantiapobjekmencirikanobjektersebutuntukmengenalinyapadacitra.Besarnyapantulanberbedapadapanjanggelombangyang berbedaBesarnyapantulanyang berbedapadatiappanjanggelombangdapatdigambarkandengankurvapantulan3. KONDISIOBJEKKondisiobjeksangatbesarpengaruhnyaterhadapnilaipantulanKondisiobjekmeliputi:a.Umurb.Kelembabanc.Warnad.WaktuperekamanPANCARAN IR TERMALTergantungpada:-Kepancaranbenda-SuhubendaPANCARANDANPANTULANGELOMBANGMIKRODibagimenjadi2 :a. Sistempasifb. Sistemaktif

a.Sistempasif-Penginderaan jauh sistem gelomban gmikro-Tenagayang digunakan: tenagapancarandaribendadi permukaanbumi-Karenasangatkecilnyatenagagelombangmikro, makaresolusispasialnyasangatkasar-Bidangterapannyaterbatas: monitoring cuacadankelautansecaraglobalb. Sistemaktif-Pantulanlazimdigunakandalampenginderaanjauhsistemradar (Radio detection and ranging)-Radar berartimengenalidanmengukurjarakdenganmenggunakangelombangmikro.-Penginderaandilakukandenganmembangkitkatenagagelombangmikroyang dipancarkanolehantenna, mengenaibendadi permukaanbumi, dipantulkankembalikeantenna dandirekamolehsensor radar.-TenaganyasamalemahdenganpancarangelombangmikrosehinggaresolusisamakasarPERBEDAAN PANCARAN DAN PANTULAN GELOMBANG MIKRO1. Pancarandigunakandalampenginderaanjauhsistempasif, pantulandalamPJ sistemaktif2. PJ sistempasifmenggunakanspectrum gelombangmikrodenganpanjanggelombangyang pendek1-8 mm, padasistemradar panjanggelombangyang lebihpanjang1-50 cm (untukpenetrasiterhadapawandanhujan)3. Nilaispectral padapancarangelombangmikroditentukanolehemisivitastermaldansuhuabsolutpermukaanbenda, nilaispektralsistemradar ditentukanolehbesarnyapantulanpulsaradar olehtiapbenda.Besarnyapantulantenagaradar terutamaditentukanolehkekasaranpermukaanbenda, bukanolehjenisbendasepertipadapantulanspektrumtampak.Pengenalanbendadilakukanmelaluicirikekasaranbendatersebut, bukanlangsungkejenisbendanyaJENISPANTULANGELOMBANGMIKROPantulansempurna-Terjadipadabendarata danhalus(air danau, sawahberairtanpatanaman)-Tenagaradar dipantulkansecarasempurnatetapiarahnyamenjauhisensor radar sehinggatidakadapantulanbalik-Benda tersebutterekandenganronagelapPantulansudut-Misaltenagaradar mengenaihalamanrumah, dipantulkansecarasempurnakearahtembok, dipantulkanlagisecarasempurnakearahsensor radar.-Kota tampakcerahpadacitraradarHamburan-Terjadipadapermukaankasar-Tenagaradar dipantulkankearahserbabeda, sebagiandipantulkanbalikkesensor sehinggaronakelabugelappadacitraHamburanpadapermukaanhalus-Misalpadalapanganrumputyang datar.-Kekasaranpermukaankurangdaribataskasarsehinggahamburankecildansebagianmengarahbalikkesensor sehinggaronakelabugelapHamburanvolume-Misalhutan.-Tenagaradar menembushinggadahan, ranting, daundi bagianbawahtajukdandaritanahdi pantulkankedahan, ranting kemudiandipantulkankesensor.-Rona kelabuRONA(tone/color tone/grey tone)Rona (Ray,1965) :ukuran relatif banyaknya cahaya yang dipantulkan oleh obyek dan terekam pada citra hitam putih.Rona tingkat kehitaman/tingkat kegelapan obyek pada citra.Rona warna benda.Warna :wujud yang tampak oleh mata dengan menggunakan spektrum sempit, lebih sempit dari spektrum tampak.FotoudaraBerwarnaKlasifikasirona(Sabins,1978):Cerah (light)-Putih (white)-Cerah (light)Sedang(intermediate)-Cerah abu-abu (gray light)-Abu-abu cerah (light gray)-Abu-abu (gray)-Abu-abu gelap (dark gray)-Gelap abu-abu (gray dark)Gelap (dark)-Gelap (dark)-Hitam (balck)??Rona fotoudara dipengaruhi oleh:1.Kedudukan benda yang difototerhadap matahari2.Warna benda yang difoto3.Sifat memantulkan sinar dari permukaan batuan4.Bayangan awan5.Kekompakan batuan6.Kelembaban batuan/tanah penutup7.Vegetasipenutup8.Kepekaan filter film dan pemrosesannya1. Kedudukan benda yang difototerhadap mataharia.Sunspot:pantulansinardariobyekyanglangsungmasuklensakamera,makadaerahyangmemantulkansinartadiakantampakmengkilap.b.Bukityangterdiridarisatumacambatuan,apabilaletakmataharimiringterhadappermukaanbumi,makaadabagiandaribukityangronanyaterang(kenasinarmatahari)dangelap(bagianyangterlindungdarisinarmatahari).2.WarnabendayangdipotretBatuanberwarnagelapumumnyaberonagelap,sedangkanbatuanyang putih akanmempunyai ronayanglebihterang.Contoh:batuanbasaltgelapbatupasirkelabubatuangranit,batugamping,batulempung,batuserpihterang

Batuanyang sama bisamempunyai rona yang berbedaBatuan yang berbeda,dapat menghasilkan rona yang sama.Rona tidak mantap dansangatlemahuntuk menafsirkanjenisbatuan3. Sifat memantulkan sinar dari permukaan batuanPermukaanbatuanhalusronaterangPermukaanbatuankasarronagelap

4.BayanganawanBilaposisikapalterbangdiatasawan,makaawantampakputihterang,sedangkanbayangannyatampaksangatgelap.Bilaposisikapalterbangdibawahawan,awantidaktampakpadafotoudara,tetapibayangannyayangtampak.Pengaruhbayanganadalahmempergelapronabatuanitusendiri.5.KekompakanbatuanBatuankompakrona agakgelapdibanding endapanlepas.Contohbatupasiryangmengalamilongsoran,bagianyangtidaklongsornampaksedikitgelapdaripadabagianyanglongsor.Permukaanyanghalusmemantulkanbanyakcahaya.Ronanyapadafotoudaralebihcerahdaripadapermukaanyangkasar,sebaliknya pada cerita SLARatauSIR.6. Kelembaban batuan/tanah penutupBatuanlembabronalebihgelapdibandingbatuankering.Untukkepentingangeologi,sebaiknyafotoudaradibuatpadamusimkering.7. VegetasipenutupDaerahyangtertutupvegetasimempuyaironayanglebihgelapdaripadadaerahyangterbuka.Vegetasimemperlihatkan ronaabu-abu sampai abu-abugelap(fotoudarapankromatik),ronacerah(fotoinfra-merahterpantul).8. Kepekaan filter film dan pemrosesannyaUnsur ini banyak sekali menentukan rona dari fotoudara.Rona yang disebabkan karena kesalahan oleh hal ini, tidak adahubungannya sama sekali dengan geologi.????Kriteriaronauntukpenafsirangeologi:1.Daerahterbukadanbatuannyatersingkapbaik.2.Sesarronagelapsempityangmemanjang.3.Puncakkubahronaterangyangdikelilingiolehronagelapdisekitarnya.

Perbedaanrelief akan membentuk bayangandan dapat menimbulkan rona gelap dan cerah.Keseragamanrona:1.Uniform2.Mottled3.Banded4.ScrabbledUniformtingkat kecerahan disetiap bagian sama.Contoh:endapan alluvial,batuan sedimen datar dan tebal dengan kandungan air dan tekstur yang seragam.Mottledrona gelap dan cerah berubah-rubah dalam jarak ygrelatif dekat.Contoh: batugamping bertopografi karst, coastalplain(dataran pantai), dataran banjirBanded rona gelap dan cerah bergantian merupakan pita yang lurus/meliuk-liuk.Contoh:pematangpantai,bukitpasirlinier,gawirbatuansedimenberlapis,batuanmetamorfikberfoliasiScrabbledrona gelap dan cerah denganbentuktidak menentu dan ukuran luas bervariasi.Contoh:aliranlavavolkanikmuda,daerahberteksturhalustetapitidakteratur