kolaborasi ui dan unpad

Upload: yogidj

Post on 07-Jul-2018

226 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 8/18/2019 Kolaborasi UI Dan Unpad

    1/2

    Kolaborasi UI dan Unpad

    Cegah Kekerasan terhadap Anak melalui Program Konsultan

    Sebaya

    Kekerasan terhadap anak secara verbal berupa bullying di sekolah

    semakin mengkhawatirkan. Hal tersebut dapat menimbulkan beragam

    akibat, mulai dari keengganaan untuk bersekolah hingga tekanan

    mental berujung depresi dan bahkan kematian. Komisi Perlindungan

    Anak Indonesia (KPAI) mencatat per April !"#, terdapat $!!$ kasus

    kekerasan terhadap anak %ang teridenti&kasi. Kondisi ini mendorongteman'teman dari Action! #BreakTheChain  untuk bergerak

    mencegah berlarut'larutn%a masalah melalui program konsultan

    seba%a.

    Action! #BreaktheChain  merupakan bagian dari Young Southeast 

     Asian Leaders Initiatives  (*A+I) %ang digagas oleh "! anak muda

    dari niversitas Indonesia (I) dan niversitas Padjadjaran (npad).

    Program konsultan seba%a menjadi pembeda Action!

    #BreakTheChain dengan inisiati-'inisiati- serupa, karena anak'anak

    sendiri %ang diberda%akan untuk menjadi agen perubahan dalam

    mencegah dan menghentikan kekerasan terhadap anak. elalui

    kegiatan ini, anak'anak dibekali dengan pengetahuan tentang toleransi

    dan panduan untuk bertindak ketika terjadi kekerasan di sekitar

    mereka. Pembekalan bagi konsultan seba%a ini pertama kali akan

    dilaksanakan di /akarta pada bulan aret !"$ dan di 0andung pada

    bulan April !"$ mendatang.

  • 8/18/2019 Kolaborasi UI Dan Unpad

    2/2

    ntuk men%ampaikan pesan'pesan toleransi anti'kekerasan pada

    mas%arakat, Action! #BreakTheChain  juga berkampan%e melalui

    sejumlah media sosial, seperti 1witter, +ine, Instagram, dan Ask 2 di

    3acttobreak. Peluncuran resmi Action! #BreakTheChain  sendiri

    akan berlangsung pada "" aret !"$ di 3america, Paci&c Place,

     /akarta dengan tema 4*mbracing Tolerance: An Action! towards Zero

    Violence in Indonesia5. alah satu agendan%a adalah pembacaan

    6eklarasi Anak Indonesia untuk 1oleransi.

    6alam peluncuran resmin%a, akan hadir juga beberapa pembicara

    %aitu 7akil Ketua KPAI, usanto, A, Founder ejiwa 6iena Har%ana,

    2abel%n 0ab% 7alean dari udah 6ong, serta duta anti kekerasan. (8)