koben 17

12
MEMBANGUN MASYARAKAT BERAHKLAQUL KARIMAH TERBIT KAMIS 12 Halaman Th.VIII/Pekan 1/ Rajab 1431 H Th.VIII/Pekan 3/ Juni 2010 M Edisi 17 klik www.tangerangkota.go.id Prestasi pertama, Anu- gerah Adipura diraih Kota Tangerang pada Selasa (8/ 6). Prestasi kedua, Penilaian WTP dari BPKRI atas La- poran Keuangan Kota Ta- ngerang 2009 diraih Kamis (10/8), yang sekaligus menempatkan peraihan WTP 3 tahun berturut- turut bagi Pemkot Ta- ngerang atas Laporan Ke- uangan Kota Tangerang tahun 2007, 2008, dan kini tahun 2009. Dengan torehan tinta emas menyandingkan dua prestasi terbaik nasional ini, bukan hanya Walikota H. Wahidin Halim bersama Wakil Walikota H. Arief R Wismansyah dan segenap pimpinan serta anggota DPRD Kota Tangerang saja yang berbangga hati, tetapi segenap warga Kota Ta- ngerang pun merasa ke- banggaan hati yang sama. Kebanggaan ini, misalnya jajaran Pengurus NU saat menggelar Konferensinya di Cipondoh, Pengurus Kadin Kota Tangerang saat ge- laran rakerdanya, kalangan Hanya 3 Hari Pemkot Tangerang Pecahkan Rekor Nasional TANGERANG – Tinta emas pun ditorehkan Pemkot Tangerang dibawah kepemimpinan Walkota H. Wahidin Halim di pertengahan Juni 2010 karena dalam 3 hari mampu menyadingkan dua prestasi terbaik skala nasional yaitu Anugerah Adipura dan Penilaian Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) atas Laporan Keuangan Kota Tangerang 2009. pendidikan dan tokoh- tokoh warga. Mereka me- muji dua keberhasilan yang diraih hanya dalam waktu 3 hari itu, yang pada akhirnya dinilai mereka mampu mengharumkan nama Kota Tangerang di bumi Pertiwi. “Raihan Adipura sudah membanggakan, malah di- tambah raihan tiga tahun berturut-turut WTP. Ini torehan tinta emas sejarah kebesaran Kota Tangerang sepanjang zaman…” ung- kap mereka. Bahkan secara khusus Kepala Perwakilan BPKRI Propinsi Banten Slamet Kurniawan dalam Rapat Paripurna Istimewa DPRD Kota Tangerang dalam rang- ka Penyerahan Laporan Hasil Pemeriksaan BPKRI atas Laporan Keuangan Peme- rintah Kota Tangerang Tahun Anggaran 2009 ber- tempat di ruang rapat DPRD Kota Tangerang, Kamis (10/6), memberi peng- hargaan setinggi-tinggi atas keberhasilan Pemkot Tangerang ini. (bersam- bung ke Hal 11) Penghargaan ini merupakan perwujudan semangat dan komitmen seluruh masyarakat Kota Tangerang dalam menjadikan kota akhlakul karimah sebagai kota yang terdepan Walikota H. Wahidin Halim RAIHAN WTP adalah bukti keberhasilan Pemkot Tangerang dalam mengelola ke- uangan terbaik ting- kat nasional,” kata Heru Prasusi, Wakil Kepala Sekolah SMAN 1 Kelapa Dua, Kabupaten Tangerang (bersambung ke Hal 11) KE TUA Kadin Kota Tangerang HAM Bakri memberi apresiasi ter- hadap Walikota H. Wa- hidin Halim atas prestasi tiga tahun berturut-tu- rut raihan Penilaian Wa- jar Tanpa Pengecualian (WTP) atas Laporan Keuangan Kota Tange- rang oleh BPKRI. (bersambung ke Hal 11) HM Bakri, Ketua Kadin, Beri Apresiasi TOKOH Kependidikan Kota Tangerang Dr. HM Suryadi Syarif menga- jak warga Kota Tange- rang untuk bersyukur atas raihan tiga tahun berturut-turut WTP BPKRI karena prestasi ini adalah prestasi warga Kota Tangerang juga. (bersambung ke Hal 11) Dr. Suryadi: Warga Harus Rasakan Manfaatnya “INI prestasi luar biasa karena Pemkot Ta- ngerang berhasil me- raih tiga kali berturut- turut penilaian WTP atas Pengelolaan Ke- uangan Terbaik ting- kat Nasional,” kata Dr. Amarno Wiyono, Direktur Kelas Non Reguler (bersambung ke Hal 11) Dr. Amarno: Tiga Pilar Dukung Pemkot Heru: Bukti Keberhasilan Kelola Keuangan Walikota H. Wahidin Halim menerima berkas opini WTP dari Kepala Perwakilan BPKRI Propinsi Banten Slamet Kurniawan. (boy hadi)

Upload: agundj14

Post on 19-Jun-2015

597 views

Category:

Documents


12 download

DESCRIPTION

TANGERANG – Tinta emas punditorehkan Pemkot Tangerangdibawah kepemimpinan Walkota H.Wahidin Halim di pertengahan Juni2010 karena dalam 3 hari mampumenyadingkan dua prestasi terbaikskala nasional yaitu AnugerahAdipura dan Penilaian Wajar TanpaPengecualian (WTP) atas LaporanKeuangan Kota Tangerang 2009.

TRANSCRIPT

Page 1: KOBEN 17

M E M B A N G U N M A S Y A R A K A T B E R A H K L A Q U L K A R I M A H

TERBIT KAMIS 12 HalamanTh.VIII/Pekan 1/ Rajab 1431 HTh.VIII/Pekan 3/ Juni 2010 M

Edisi 17

klik www.tangerangkota.go.id

Prestasi pertama, Anu-gerah Adipura diraih KotaTangerang pada Selasa (8/6). Prestasi kedua, PenilaianWTP dari BPKRI atas La-poran Keuangan Kota Ta-ngerang 2009 diraih Kamis(10/8), yang sekaligusmenempatkan peraihanWTP 3 tahun berturut-turut bagi Pemkot Ta-ngerang atas Laporan Ke-uangan Kota Tangerangtahun 2007, 2008, dan kinitahun 2009.

Dengan torehan tintaemas menyandingkan duaprestasi terbaik nasional ini,bukan hanya Walikota H.Wahidin Halim bersamaWakil Walikota H. Arief RWismansyah dan segenappimpinan serta anggotaDPRD Kota Tangerang sajayang berbangga hati, tetapisegenap warga Kota Ta-ngerang pun merasa ke-banggaan hati yang sama.

Kebanggaan ini, misalnyajajaran Pengurus NU saatmenggelar Konferensinya diCipondoh, Pengurus KadinKota Tangerang saat ge-laran rakerdanya, kalangan

Hanya 3 Hari Pemkot Tangerang Pecahkan Rekor Nasional

TANGERANG – Tinta emas punditorehkan Pemkot Tangerang

dibawah kepemimpinan Walkota H.Wahidin Halim di pertengahan Juni

2010 karena dalam 3 hari mampumenyadingkan dua prestasi terbaik

skala nasional yaitu Anugerah

Adipura dan Penilaian Wajar TanpaPengecualian (WTP) atas Laporan

Keuangan Kota Tangerang 2009.

pendidikan dan tokoh-tokoh warga. Mereka me-muji dua keberhasilan yangdiraih hanya dalam waktu 3hari itu, yang pada akhirnyadinilai mereka mampumengharumkan nama KotaTangerang di bumi Pertiwi.

“Raihan Adipura sudahmembanggakan, malah di-tambah raihan tiga tahunberturut-turut WTP. Initorehan tinta emas sejarahkebesaran Kota Tangerangsepanjang zaman…” ung-kap mereka.

Bahkan secara khususKepala Perwakilan BPKRIPropinsi Banten SlametKurniawan dalam RapatParipurna Istimewa DPRDKota Tangerang dalam rang-ka Penyerahan Laporan HasilPemeriksaan BPKRI atasLaporan Keuangan Peme-rintah Kota TangerangTahun Anggaran 2009 ber-tempat di ruang rapat DPRDKota Tangerang, Kamis(10/6), memberi peng-hargaan setinggi-tinggiatas keberhasilan PemkotTangerang ini. (bersam-bung ke Hal 11)

Penghargaan inimerupakan perwujudan

semangat dan komitmenseluruh masyarakat Kota

Tangerang dalam menjadikan

kota akhlakul karimahsebagai kota yang terdepan

Walikota H. Wahidin Halim

“RAIHAN WTP adalahbukti keberhasilanPemkot Tangerangdalam mengelola ke-uangan terbaik ting-kat nasional,” kataHeru Prasusi, WakilKepala Sekolah SMAN1 Kelapa Dua, Kabupaten Tangerang(bersambung ke Hal 11)

KE TUA Kadin KotaTangerang HAM Bakrimemberi apresiasi ter-hadap Walikota H. Wa-hidin Halim atas prestasitiga tahun berturut-tu-rut raihan Penilaian Wa-jar Tanpa Pengecualian(WTP) atas Laporan Keuangan Kota Tange-rang oleh BPKRI. (bersambung ke Hal 11)

HM Bakri, KetuaKadin, Beri Apresiasi

TOKOH KependidikanKota Tangerang Dr. HMSuryadi Syarif menga-jak warga Kota Tange-rang untuk bersyukuratas raihan tiga tahunberturut-turut WTPBPKRI karena prestasiini adalah prestasi warga Kota Tangerangjuga. (bersambung ke Hal 11)

Dr. Suryadi: Warga HarusRasakan Manfaatnya

“INI prestasi luar biasakarena Pemkot Ta-ngerang berhasil me-raih tiga kali berturut-turut penilaian WTPatas Pengelolaan Ke-uangan Terbaik ting-kat Nasional,” kata Dr.Amarno Wiyono, Direktur Kelas Non Reguler(bersambung ke Hal 11)

Dr. Amarno: TigaPilar Dukung Pemkot

Heru: Bukti KeberhasilanKelola Keuangan

Walikota H. Wahidin Halim menerima berkas opini WTP dari Kepala Perwakilan BPKRI Propinsi Banten Slamet Kurniawan. (boy hadi)

Page 2: KOBEN 17

Edisi 17Th.VIII/Pekan 1/ Rajab 1431 HTh.VIII/Pekan 3/ Juni 2010 M

- 2 KOTA KITA

Warga Ciben dan wargaKota Tangerang lainnyaberbaur berupaya untuksebanyak-banyaknya men-dirikan telur di sepanjangjogging track bantaranSungai Cisadane. Acarasemakin meriah dengankehadiran Walikota H. Wa-hidin Halim dan Wakil Wa-likota H. Arief Wismansyahyang ikut turun tangandalam upaya pemecahan

TANGERANG – Elvan Wicaksana Wiguna, KetuaKelompok Barongsai Wong Cu Bio, mengaku senangsetiap tahun dapat merayakan Hari Raya Pecun di Fes-tival Cisadane. “Tiap tahun selalu meriah, apalagisekarang tempatnya sudah bagus untuk acaranmya...”

Tempat yang dimaksud adalah bantaran sungaiCisadane yang kini telah dibangun Pemkot Tangerangsehingga semakin baik untuk dijadikan lokasi berbagaiacara. “Senanglah, budaya kami turut didukung PemkotTangerang berbarengan dengan Festival Cisadane.”

Diakui Elvan kehidupan Ciben telah berbaur denganmasyarakat dan mereka juga dikenal oleh masyarakatluar daerah sebagai warga Kota Tangerang. “Barongsaikami pernah dipanggil untuk tampil di Bogor, merekatahunya barongsai Tangerang.”(irfan)

TANGERANG – Menyambutpembukaan Festival Cisa-dane beberapa anak se-tingkat sekolah dasar mem-bawakan Tarian Saman danlagu himbauan Dukung KotaSehat dan Kota Bersih bagiKota Tangerang.

“Jadikan Kota TangerangKota Sehat... Jadikan KotaTangerang Kota Bersih...”begitu bait syair dinyanyikanmereka di Podium 1 Festi-val Cisadane ke-13, Rabu(16/6).

Tarian Saman yang ber-asal dari daerah Aceh danmerupakan tarian kentaldengan budaya Islam inidigelar murid-murid Prin-ces Creative School, yangsebagian anak-anak mu-ridnya beragama non mus-lim. Namun uniknya me-reka dapat mengucapkansalam muslim dengan baik.“Assalamualaikum…” katamereka bersamaan de-

Festival Cisadane Upaya Lestarikan Budaya Bangsa, Kota Benteng, Etnis CinaTANGERANG - Walikota H.Wahidin Halim mengatakanFestival Cisadane dise-lenggarakan untuk meles-tarikan budaya bangsa,khususnya budaya KotaTangerang, terutama bu-daya etnis Tionghoa.

“Sekaligus untuk mem-buktikan bahwa meskipunKota Tangerang sangatheterogen serta multikul-tural namun dapat hiduprukun, saling menghargaidan menghormati satusama lain,” kata walikotasaat membuka FestivalCisadane ke-13 Kota Ta-ngerang 2010 di Jl. Ben-

teng Jaya, Rabu (16/6).Walikota mengatakan

Pemkot Tangerang saat initerus berusaha untuk me-ningkatkan kualitas ling-kungan, termasuk kualitaskebersihan sungai dan air.Untuk itu, Walikota me-minta komitmen para pe-ngusaha yang perusahaan-nya berada di bantaran kaliCisadane agar sama-samamenjaga kualitas air diSungai Cisadane dengantidak membuang limbahpabrik sembarangan.

Diyakini berkat upayaseluruh pihak Kota Ta-ngerang terus berbenah

diri menjadikan bantaranCisadane menjadi lebihbaik, bahkan dapat sepertikota-kota lain di negaramaju seperti Singapura.“Harusnya lebih bagusseperti Singapura,” ung-kap Walikota sambil me-nambahkan bahwa kuncisemua itu adalah rasacinta kita akan keber-sihan, cinta alam, dancinta air bersih.

Terkait penyelengga-raan Festival Cisadane ke-13 yang diikuti seluruhunsur masyarakat ketu-runan Tionghoa, unsurmasyarakat lainnya seperti

dunia usaha, dunia pen-didikan, dan para perajinyang tergabung dalamusaha kecil menengah(UKM), walikota mengha-rapkan agar pesta rakyatini terus berlanjut.

60 Stand Produksi

Sementara Kepala Di-nas Pemuda OlahragaKebudayaan dan Pari-wisata (Disporbudpar) H.Tabrani selaku Ketua pe-nyelenggara menyatakanFestival Cisadane me-rupakan agenda tahunanyang diselenggarakanPemkot Tangerang. Da-

lam festival ditampilkanhasil karya para perajindan produk-produk usahakecil menengah (UKM).

“Ada seki tar 60 standyang terdiri dari standUKM, kecamatan, dandunia pendidikan,” ka-tanya. UKM yang me-meriahkan gelaran Festi-val Cisadane ini meru-pakan binaan Badan Pem-berdayaan Masyarakatdan Keluarga Berencana(BPMKB) dan Dinas Per-industrian PerdaganganDan Koperasi (Perinda-kop) Kota Tanger ang.(imron)

Festival Cisadane 2010 Sekaligus Rayakan Hari Twan Yang (Pecun) & 2 Rekor Muri

Bismillah, WH pun Taruh-Berdiri Telur Ayam...TANGERANG – Ratusan warga Kota

Tangerang dari berbagai unsurberkumpul merayakan Festival

Cisadane ke-13, bersama warga CinaBenteng (Ciben) yang merayakan

Hari Raya Twan Yang, Rabu (16/6).

Mereka bersatu-padu gunamemecahkan rekor Muri dalam

menaruh berdiri telur ayam tegaklurus terbanyak dan membuat bacang

terbanyak.

rekor mendirikan telur ter-sebut.

Dalam upaya pertamawalikota gagal mendirikantelur di depan podium,namun kemudian berhasilmenempatkan berdiri telurdi jogging track bersamawarga. “Bismillah, tuh kanberdiri, liat aja berdirinyapaling tegak, biar kena anginjuga enggak bakal jatuh,”kata walikota gembira.

KOTA BENTENG meng-informasikan menempatkanberdiri telur ayam telahmenjadi budaya Ciben da-lam perayaan Pecun, karenadipercaya pada hari itumatahari dan bumi beradadalam satu garis lurus,sehingga gravitasinya dapatmenyebabkan telur dapatberdiri tegak.

Sebanyak 670 telur punberhasil didirikan warga danlangsung dicatat dalamrekor Muri sebagai pendiriantelur terbanyak di Indone-sia. Termasuk tumpukan1.400 bacang dengan ting-gi sekitar 2 meter dan lebarsekitar 2 meter, berhasildibuat dan dikumpulkanmembentuk segitiga ba-cang.

Sebelumnya WH – sa-paan akrab Walikota H.Wahidin Halim membukasimbolis Festival Cisadane2010 dengan menabuhgenderang barongsai, ke-

mudian melanjutkan sesibudaya Ciben dengan me-lepas bebek ke SungaiCisadane. Setelah itu me-motong bacang rekor Muriuntuk dibagikan. Pertamabacang diserahkan kepadaWakil Walikota H. Arief RWismansyah, kemudiankepada panitia acara, danselanjutnya kepada wargayang hadir.

Setelah acara pembu-kaan walikota dan wakilwalikota diikuti warga me-ngunjugi stand-stand pa-meran yang ada di se-panjang bantaran sungai.Berakhir di podium ke-2ujung deretan stand untukmenerima sertifikat catatan2 rekor Muri tersebut dariperwakilan Muri Indonesia.

“Harusnya yang nerimayang makan bacang palingbanyak, tuh…” seloroh WHsambil menunjuk panitia dantentu saja disambut ge-muruh tawa hadirin. (irfan)

Walikota H. Wahidin Halim ketika meninjau upaya pendirian telur oleh sejumlah warga disepanjang jogging track bantaran Sungai Cisadane. (irfan)

Warga Ciben Senang Rayakan Pecun di Tiap Tahunnya

Elvan bersama kelompok barongsainya usai acaraperayaan Pecun dan Festival Cisadane. (irfan)

Anak-anak Princes Creative School Nari Saman

ngan tarian yang merekaperagakan.

Petugas protokoler me-ngatakan tarian saman ini

juga pernah digelar di Aus-tralia ketika mereka di-undang oleh Kedubes Indo-nesia di sana. “Jadi mereka

pernah membawa namaKota Tangerang untukmewakili Indonesia di sana,”katanya. (irfan)

Murid-murid Princess Creative School tengah memperagakan tarian saman. (irfan)

Page 3: KOBEN 17

Th.VIII/Pekan 1/ Rajab 1431 HTh.VIII/Pekan 3/ Juni 2010 M

Edisi 17 3 -KOTA KITA

Anggota Kadin Jangan Jadi Penonton PembangunanTANGERANG - Wakil Wa-likota H. Arief R Wis-mansyah meminta seluruhAnggota Kamar Dagangdan Industri (Kadin) KotaTangerang untuk me-ningkatkan peran-sertanyamengembangkan lebihmaju dunia usaha KotaTangerang

“Kota Tangerang adalahkota industri berkembangdan mempunyai banyakpotensi yang harus dikajioleh seluruh pengusaha di

Kota Tangerang,” katawakil walikota saat mem-buka Rapat Kerja Kota(Rakerkota) Kadin KotaTangerang di GedungPertemuan Pondok SeleraII, Selasa (15/6).

Diingatkan terkait ba-nyaknya investor yangdatang ke Kota Tangerangdiharapkan seluruh ang-gota Kadin Kota Tange-rang tidak hanya menjadipenonton tetapi mampumenjadi tuan rumah di

Kota Tangerang sendiridengan menggali potensi-potensi usaha sehinggadapat menambah tenagakerja yang tersedia.

Wakil Walikota Tange-rang pun memberi apresiasikepada Anggota KadinTangerang yang telahmemberi perhatian penuhterhadap prestasi PemkotTangerang dan memintaagar dapat mensosiali-sasikan program-programKota Tangerang.

Sementara dalam la-porannya, Ketua PelaksanaRakerkota Kadin KotaTangerang Ir. HA Dasuki,mengatakan raker ber-langsung sehari dan di-ikuti 150 anggota KadinKota Tangerang. Ra-kerkota membahas ma-teri bidang organisasi,Rencana Anggaran Pen-dapatan Belanja Orga-nisasi (RAPBO), serta pro-gram kerja dari setiapbidang dan komite.

Acara Rakerkota KadinKota Tangerang diakhiridengan pemotongan tum-peng oleh Ketua KadinKota Tangerang HAM Bakriyang secara khusus di-berikan kepada Wakil Wa-l ikota Tangerang atasprestasi Anugerah Adipuradan WTP Laporan Ke-uangan Kota Tangerangtiga tahun berturut-turuttelah yang diraih olehPemkot Tangerang.(imron)

Kelurahan Pabuaran Tumpeng Lunas 100%Srikandi Kelurahan Tanah Tinggi Himpun PBB

Kelurahan Bugel Gencarkan Penagihannya

Ny. Rofiah berfoto bersama Eli, Yayah, dan Reni saat melayani warga membayar PBB di kelurahan. (vanessa)

Komari

TANGERANG – Mengejar pelunas PBB 100%,kini aparat Kelurahan Tanah Tinggi menghimpuntagihan dengan cara door to door ke rumah-rumah warga wajib pajak yang belum melunasiPBB-nya.

Rofiah, Staf Penagih PBB Kelurahan TanahTinggi, Jumat (11/6), menjelaskan penagihancara ini untuk menghimpun sisa tagihan PBBtersisa 49,30% lagi. Diperkirakan PBB akan

tercapai 100 persen pada awal Agustus sebesarRp 122.652.127.

Diinformasikan bersama tiga rekan stafwanita kelurahan lainnya, Rofiah bahu-membahu menyelesaikan tugas menagihkepada wajib pajak di 14 RW yang belummembayar. Selain door to door, para wanitainipun melayani pembayaran PBB di kantorkelurahan. (vanessa)

KARAWACI – KelurahanPabuaran Tumpeng telah lunasPBB tahun 2010 dengan jumlahhimpunan Rp 87.222.230.Kelunasan PBB terdiri dari 1.441SPPT itu berkat kesadaran tinggiwarga membayar Pajak Bumi danBangunannya.

Komari, Lurah PabuaranTumpeng, Sabtu (12/6),mengutarakan hasil himpunan PBBkelurahan bahkan telah melampuai

batas wajar penghimpunan yangditetapkan Dinas PengelolaKeuangan dan Aset Daerah(DPKAD) Kota Tangerang sebesar86,55%. “Saya bersyukur…”

Lurah pun mengutarakanpelunasan PBB cepat ini berkatkerjasama petugas kelurahandengan pengurus RT/RW danwarga yang telah memilikikesadaran untuk membayar PBB-nya. (wawan)

KARAWACI – Sekel KelurahanBugel bersama tim kelurahan terusberupaya menghimpun pelunasanPBB wargaya dengan door to doorke rumah-rumah warga, baik di harikerja maupun di hari libur.

“Semua ini demi suksesnya pelu-nasan seratus persen PBB,” kata Ny.Sunarti, Sekertaris Kelurahan Bugel,Selasa (15/6). Dijelaskan penarikanPBB sampai dengan minggu ini telahmencapai 65%, sementara tim

menargetkan bulan Juli akan tercapai100%. Meskipun ada sedikit kesulitandalam pengambilan PBB karenapemiliknya bekerja, tim pun me-nagihnya di sore hari atau di hariminggu atau hari libur.

Purnomo, Lurah Bugel mengutara-kan pihaknya terus mensosialisasikanpelunasan PBB ke pengurus RT/RWdan warga di setiap pertemuan.“Alhamdulillah pengurus RT/RW punterus membantu tim.” (wawan)Purnomo

BENDA – Puluhan kader, ketua RT/RW, danstaf kelurahan se-Kecamatan Bendamenghadiri sosialisasi Pekerja Sosial Masyarakat(PSM) dari Asosiasi PSM Kecamatan Benda danDinas Sosial Kota Tangerang, Kamis (10/6)

Menyikapi masih banyaknya petugas PSMyang belum mendapatkan surat tugas darikelurahan atau asosiasi PSM, Asisten TataPemerintahan H. Rachmat Hadismemerintahkan pihak kelurahan agar segeramembuatkannya. “Namun PSM jangansetengah hati dalam bekerja jika surat tugasbelum ada,” katanya.

Abdul Mutholib, warga yang hadir padakesempatan itu juga menyarankan agar peranPSM terus disosialisasikan agar PSM yang adatahu tugasnya masing-masing. “Contohnyaprosedur bantuan permodalan, kami belumtahu siapa dan bagaimana mendapatkannya.”

Pertanyaan ini kemudian dijawab Nasrul,Ketua Forum Komunikasi PSM Kota Tangerang,bahwa PSM bertugas melaporkan danmerekomendasikan dalam jalur kegiatan sosial.“Dilihat dahulu apakah bentuk usahanyaindividu, kelompok atau lainnya, sehingga jelasarah bantuannya.” katanya. (irfan)

BENDA – Untuk memvalidasi data SensusPenduduk (SP) 2010 yang telah terkumpul diKelurahan Jurumudi Baru, Yeane Irmaningrum,Petugas Task Force (TF) BPS melakukan cross-check data di Aula Kantor Kelurahan Jurumudi Baru.

“Agar lembar data SP 2010 dapat terbacakomputer dengan baik,” katanya, Kamis (10/6).Kelengkapan data ini penting agar sejumlah pro-gram Pemkot atau Pemerintah Pusat yang akandilakukan di kelurahan ini dapat tepat sasarannya.“Misalnya data mengenai pekerjaan dan usahawarga, pemerintah dapat meembuat perencanaanbantuan atau peningkatan usaha berdasarkandata ini.”

Sekitar 40 orang petugas SP 2010 KelurahanJurumudi Baru pun berkumpul memeriksa ulanghasil pekerjaan mereka. “Dari setiap box diambilsecara acak 10 data, kemudian diperiksakelengkapannya, jika ada kesalahan maka seluruhbox harus diulang,” kata Abdul Hamid, Korlap BPSJurumudi Baru. (irfan)

Petugas SP 2010Jurumudi Baru

Cross-Check Data

Jangan Setengah Hati JikaSurat Tugas Belum Ada

Demikian disampaikanWakil Walikota TangerangH. Arief R Wismansyah kehadapan seribu lebih pe-gawai Pemkot Tangerangsaat memimpin apel Senin(14/6) pagi di Plaza GedungPuspem Kota Tangerang.“Walaupun kita sudah men-dapatkan Adipura hen-daknya tidak merasa cukupdengan hasil yang telahdicapai, bahkan harus terus

Raihan Adipura & WTP Hasil Kerja KerasPemkot Bersama Masyarakat

PUSPEM - Keberhasilan KotaTangerang meraih Anugerah Adipura

dan Penilaian WTP PengelolaanKeuangan Terbaik tiga kali berturut-

turut adalah prestasi dan hasil kerjakeras Pemkot Tangerang bersama

masyarakat dalam membangun Kota

Tangerang yang bersih dan sehatdengan pengelolaan pemerintah yang

baik (good governance).

mempertahankan dan me-ningkatkannya.”

Melalui dinas terkait,wakil walikota memintauntuk terus mensosialisasi-kan dan membangun ke-sadaran masyarakat tentangperlunya membangun bu-daya kebersihan.

Sementara terkait pres-tasi pengelolaan keuangandaerah dengan predikatWTP tiga kali berturut turut

yai tu tahun 2007, 2008,dan 2009, wakil walikotamemberi apresiasi kepadapara pengelola keauanganyang telah bekerja secaramaksimal berdasar tupok-sinya sehingga laporankeuangan Pemkot Tange-rang dapat dipertanggung-jawabkan kepada masya-rakat Kota Tangerang.

Terakhir, Wakil Walikotameminta kepada seluruhsatuan kerja perangkatdaerah (SKPD) untuk dapatberpartisipasi dalam kegiatanFestival Cisadane yang akandilaksanakan pada tanggal16-22 Juni 2010. “SeluruhSKPD dapat mempromosi-kan kegiatannya, baik yangsudah dan akan dilaksa-nakan sehingga masyakaratKota Tangerang dapat pe-duli dengan kegiatan-kegiatan Pemkot Tange-rang. (imron)

LARANGAN – Ratusan wargabersama pihak KecamatanLarangan dan Muspika lang-sung menggelar tasyakuranterkait raihan Anugerah Adi-pura dan Penilaian WTP BPKRIatas Laporan Keuangan KotaTangerang tahun ini.

Tasyakuran digelar di AulaKantor Kecamatan Larangan,Kamis (10/6) malam, dihadiriKapolsek Ciledug AKP Kemijdo,tokoh agama, dan ratusanmasyarakat. Kegiatan ta-syakuran diisi dengan pem-bacaan surat yasin, dzikir,hiburan marawis dan tausyiahdari Habib Safiq Bin Ali BinSyekh Abu Bakar. Nampakpeserta yang mengikuti tasya-kuran antusias dan hikmad.

Ratusan Warga Larangan Tasyakuran Adipura dan WTPMulyadi, Camat Larangan,

mengatakan diraihnya Anu-gerah Adipura dan WTP tigatahun berturut-turut olehPemkot Tangerang erkatdukungan semua elemenmasyarakat. “Sebab itu kamimengucapkan terimakasihkepada semuanya,” ucapnya.

Terkait perolehan Adipuradirinya mengharapkan agardijadikan pemicu yang lebihbaik dalam menjaga kebersihanlingkungan. Pemkot Tange-rang dan warga kini agar sama-sama saling mempertahan-kannya.

Sementara Habib Sapiq BinAli Bin Syekh Abu Bakar dalampesannya mengajak agarwarga banyak bersyukur atas

diraihnya piala Adipura danpengelolaan keuangan terbaik.Menurutnya bila masyarakat

bersyukur atas nikmat berupaadipura yang telah diraih makaAllah SWT pun akan me-

nambakan nikmatnya dalambentuk penghargaan lainnya.(iwan)

Page 4: KOBEN 17

Edisi 17Th.VIII/Pekan 1/ Rajab 1431 HTh.VIII/Pekan 3/ Juni 2010 M

POLITIKA- 4

Apresiasi dan Dinamika Warga

2 Ketua RW JurumudiBaru Dukung WH B-1

BENDA – Secara bersamaan Nazar Balok, Ke-tua RW 07 dan Ahmad Putra, Ketua RW09, beserta Abdul Hamid, Korlap BPSKelurahan Jurumudi Baru Kecamatan Bendamengatakan mendukung Walikota H. Wa-hidin Halim menjadi Gubernur Banten. “Kamimendukung dan setuju WH menjadi gu-bernur,” kata mereka secara terpisah, Jumat(4/5).

Sejumlah alasan berbeda dan kuatdiberikan masing-masing ketua RW danKorlap BPS tersebut, misalnya Nazar Balok,lebih menilai WH sebagai sosok yang dekatdengan masyarakat. “WH terbukti bener-bener dapat bermasyarakat dengan wargamanapun, tokoh yang tepat menjadigubernur.”

Sedangkan Ahmad Putra mengatakan,“WH mampu memberikan bukti nyatapembangunan yang harus dilakukan untukmasyarakat, seperti inilah seharusnyaseorang Gubernur Banten.”

Lalu Abdul Hamid mengaku terkesan akanperan WH di dunia pendidikan dankesehatan. “Hasil kerja WH bagi pendidikandan kesehatan, sangat cocok diterapkan ditingkat Propinsi Banten.”(irfan)

Nazar Balok, Abdul Hamid dan Ahmad Putra.

Sjaifuddin yang datangke Jalan Gede Raya Pe-rumnas langsung disambuthangat Ketua RW 09, Ke-tua RT 001, 002, 003, 004,Ketua PKK, Ketua Posyandudan para kader dalam rangkapeletakan batu pertamadalam pembangunan pos-yandu.

H. Susanto HS, KetuaRW 09 Cibodasari meng-ungkapkan rasa senangnya

Adipura Bukti NyataMasyarakat Dukung WH

TANGERANG - Us-tadzah Yuda Prapti D,Sekertaris Pokja I PKKCibodas Baru, Rabu(16/6), megutarakankeberhasilan Adipuradiraih Kota Tangerangmenjadi bukti nyatadukungan masyarakatkepada WH.

Dituturkannya kepe-mimpinan WH di Kota Tangerang memang selaluberorientasi kepada kebutuhan dasar masya-rakat, sehingga saat diprogram raihan Adipuramaka warga pun mendukungnya. (wawan)

Kunjungan Anggota DPRDDisambut Warga RW 09 Cibodasari

Berbagai ungkapan ter-sebut keluar di saat wargaberkumpul usai kerjabakti diwilayahnya setiap Sabtu danMinggu pagi. Mereka salingmengungkapkan atas ke-berhasilan WH memimpindan pantasnya menjadigubernur Banten.

“WH tidak hanya mem-bicarakan program tetapi dialangsung mempraktikan,”kata M Sarmili, Ketua RW

Warga Pondok SuryaSeratus Persen Dukung WH

KARANG TENGAH – WargaPerumahan Pondok Surya di

Kelurahan Karang Tengah siap

mendukung seratus persen apabilaWalikota Tangerang H. Wahidin

Halim mencalonkan menjadigubernur Banten.

11, Jumat (11/6). Programpembangunan fisik sudahbagus namun yang lebihpenting adalah adanya pro-gram pembinaan akhlakyang dijabarkan dari visiakhlakul karimah.

Sarmili menambahkan diwilayahnya ada delapan RTdan jumlah warga punbanyak. Direncanakan se-lanjutnya untuk dukunganWH menjadi B-1 pihaknya

Puluhan warga Perumahan Pondok Surya siap mendukung WH menjadi B-1. (iwan)

akan membut semacamkomunitas WH. Komunitaspun akan bergerak tidakhanya di Pondok Surya.

H. Abiyoso, Ketua DKMMasjid At Taqwa, yang jugamasih warga Pondok Surya,

mengatakan sudah pantasWH menjadi gubernur Ban-ten. “Figurnya yang Islamidan berani sangat disukaiwarga Banten...”

Amlius, Ketua RT 04/11,mengungkapkan WH tidak

hanya banyak prestasi ataskeberhasilannya namun diamasih sempat turun secaradiam-diam ke masyarakat.Hal itu demi mengetahuipersoalan sebenarnya yangdibutuhkan warga. (iwan)

CIBODAS – Kunjungan Anggota DPRD

Kota Tangerang ke permukimanwarga memang selalu disambut

meriah. Inilah yang dialamu MSjaifuddin, Anggota DPRD yang

berkunjung ke wilayah RW 09

Cibodasari, Rabu (16/6).

dengan kedatangan ang-gota DPRD yang pedulimasyarakat ini. “Untuk itupembangunan gedung pos-yandu ini, kami minta ke-sediaannya meletakan batupertama karena berkatperjuangan anggota dewanini pembangunan posyanduini dapat terealisasi.”

Diutarakan warga lainnyakunjungan anggota DPRDke permukiman mereka bo-

leh dibilang untuk pertamakalinya sejak 25 tahun lalu.

M Sjaifuddin menuturkandirinya datang hanya ingin

Kecamatan Karawaci Gelar Coffe Morning SeninKARAWACI – Usai mengi-kuti apel Senin pagi, seluruhlurah, para kasi kelurahan,dan aparatur KecamatanKarawaci mengikuti coffemorning sekitar 10-15 me-nit sebagai ajang silaturahmidan urun-rembug persoalan.

Misalnya coffe morningyang dilakukan di AulaKecamatan Karawaci, Senin(14/6) yang dihadiri lurah,kasi kelurahan, aparat ke-

camatan dan camat. Sua-sana santai dengan me-minum kopi dan menyantapkue membuahkan keakrab-an antarpegawai.

Setelah terjalin keakrabanCamat Karawaci TemmyMulyadi didampingi SekcamKarawaci Kiki Wibhawamenggelar pertemuan dinasdengan jajaran tersebut.Dalam pertemuan ini dibahasprogram kerja seminggu ke Brifing di aula kantor Kecamatan Karawaci. (wawan)

depan dan mengevaluasiprogram kerja telah dila-kukan.

Kiki Wibhawa, SekcamKarawaci, menjelaskan pro-gram ini selain untuk meng-akrabkan kasi, lurah, staf ke-camatan dengan camat, ju-ga memotivasi kinerja apa-ratur. “Dengan melakukanpertemuan seperti ini setiapminggunya maka kita ber-tambah dekat.” (wawan)

Warga Ciledug Indah pun Dukung WH Jadi Gubernur

Warga Ciledug Indah II menyatakan WH patut dicalonkan menjadi Gubernur Banten. (iwan)

Pedurenan, KecamatanKarang Tengah.

“Sudah saatnya WHmemimpin Banten karenadengan pengalamannyayang berhasi,l tidak perludiragukan lagi kepemimpin-annya nanti di Banten,”kata Ariful Fuadi, Ketua RW08, usai wilayahnya men-dapat penilaian programKesatuan Gerak PKK-KB-Kesehatan dari pemerintahpusat, belum lama ini.

Dikatakan WH meru-pakan pemimpin yangpeduli kepada rakyat.Bentuk kepedulian diper-lihatkannya bersama ja-jarannya dalam implemen-tasikan program-programyang menyentuh rakyat.

Suratno, Ketua RT 05/

08, mengatakan WH sa-ngat pantas memimpinBanten. Karena pemba-ngunan di Propinsi Bantenyang belum begitu majumaka bila dipimpin WHyang gemar membangunbisa maju. “Tentunmyatidak saja pembangunanfisik tetapi juga masalahmental apartnya yangselalu dibina,” tandasnya.

Sementara Ny. Murniyatidan Ny. Mimin, dua wargaRW 08 lainnya mengung-kapkan sejak pemekarandari Jawa Barat geliatBanten belum begitu ma-ju. “Sebab itu coba saja bilaWH memimpin maka Ban-ten pasti maju,” kata Ny.Murinyati yang juga KetuaPAUD Matahari. (iwan)

KARANG TENGAH – Du-kungan agar WalikotaTangerang H. Wahidin

Halim dicalonkan menjadiGubernur Banten periode2011-2016 juga datang

dari warga perumahanCiledug Indah (CI) II yangmasuk RW 08 Kelurahan

terus memantau dan men-dengar langsung keluhanwarga dalam hal pemba-ngunan. “Dengan cara

seperti ini saya dapat mem-bantu menganggarkan pro-gram pembangunan di wi-layah Tangerang.” (wawan)

7 RT dan 1 RWParung Serab DilantikCILEDUG – Sebanyak 7 pengurus RT di RW03 Kelurahan Parung Serab dilantik CamatCiledug H. Achmad Fuad, Jumat (11/6) malam.Sekaligus dilantik juga Pengurus RW 03 periode2010-2013.

Kegiatan pelantikan yang digelar di lapanganbulutangkis RW berlangsung meriah karena diisidengan hiburan marawis dari grup Qasidah Al-Haniyah dan juga musik campursari. Di sampingratusan warga, datang pula Kapolsek CiledugAKP Kemidjo dan Lurah Parung Serab MuhamadFarid.

Camat H. Achmad Fuad mengaku banggaatas kekompakan dan kemeriahan pelantikanpengurus RT dan RW 03. Diharapkan ke-kompakan ini bisa mengangkat kemajuanwilayah RW dan umumnya Kelurahan ParungSerab.

Pengurus RT dan RW yang dilantik itu, yakniKetua RW 03 Wihartoyo, Ketua RT 01 Yakub,Ketua RT 02 Budi Saranta, Ketua RT 03 Yahya,Ketua RT 04 Dasuki, Ketua RT 05 Lusino, KetuaRT 06 Kadir dan Ketua RT 07 Mustofa. (iwan)

H. Achmad Fuad tengah melantik pengurusRT dan RW 03 Parung Serab.(iwan)

Yuda Prapti D

Page 5: KOBEN 17

Th.VIII/Pekan 1/ Rajab 1431 HTh.VIII/Pekan 3/ Juni 2010 M

Edisi 17 BUDAYA BERSIH 5 -

480 Jamaah BKMT Dipahami Program Kota Sehat

Ketua FKTS Hj. Siti Rochayah tengah memaparkan program Kota Sehat kepada jamaahBKMT, yang juga dihadiri Wakil Ketua I TP PKK Kota Tangerang Hj. Aini Suci. (vanessa)

TANGERANG – Sedikitnya480 kaum ibu jamaah pe-ngajian bulanan BKMT (Ba-dan Kontak Majelis Taklim)Kota Tangerang mendapatpahaman Program KotaTangerang Sehat dari KetuaForum Kota TangerangSehat (FKTS) Hj. Siti Ro-chayah di Mesjid Al Azhom,Kamis (10/6).

Kegiatan ini dihadiri WakilKetua I TP PKK Kota Tange-rang Hj. Aini Suci besertapengurus Pokja I PKK KotaTangerang. Hj. Si ti Ro-chayah menjelaskan se-rangkaian program kerjaFKTS yang berupaya me-wujudkan ketujuh tatananprogram berstandarisasikota sehat.

Program itu, menatakawasan pemukiman sehatberikut dengan sarana danprasarana umum, sarana lalulintas dan pelayanan trans-portasi sehat, pertambang-

an sehat, hutan sehat,industri dan perkantoransehat, ketahanan pangan,dan gizi sehat.

“Untuk mewujudkan inidibutuhkan peran-sertaseluruh warga agar KotaTangerang bisa menjadi

bersih, sehat, dan hijau.Semua ini bisa kita mulai darilingkungan RT/RW,” tuturHj. Siti Rochayah.

Sementara Ketua BKMTKota Tangerang UstadzahHj. Ani Rohani mengakuipihaknya memang mendu-

kung program FKTS. “Dalamsetiap kegiatan pengajiandan ceramah memenuhiundangan di 13 kecamatanse-Kota Tangerang, pi-haknya mensosialisasikannyadalam sisipan ceramah.”(vanessa)

Staf Kecamatan Cibodas tengah menggelar operasi bersih. (wawan)

Raih Adipura, CibodasGalakkan Opsih

CIBODAS – Seluruh staf KecamatanCibodas terus menerapkan kebersihanlingkungan, baik di lingkungan kantormaupun wilayah yang ditetapkan keca-matan untuk dibersihkan lingkungannyadalam kerja-bakti.

Misalnya Senin (14/6), usai melakukanapel seluruh staf melakukan operasibersih di lingkungan Kantor Kecamatan

Cibodas dengan menyapu serakan daun-daun kering yang berjatuhan.

Gunawan P, Sekcam Cibodas men-jelaskan untuk dapat menciptakan budayabersih harus terus dibiasakan menjagakebersihan. “Bukan setelah mendapatAdipura, lalu menghentikan kebiasaanmenjaga kebersihan lingkungan. Justerusebaliknya semakin ditingkatkan.” (wawan)

Adipura Agar DiimbangiKamtibmas Baik

AKP Kemidjo SH

CILEDUG - Kapolsek Ciledug AKP Kemidjo mengatakankeberhasilan meraih Anugerah Adipura agar diimbangidengan keamanan dan ketertiban masyarakat(Kamtibmas) yang baik. “Hal itu bisa dimulai men-ciptakannya dari lingkungan RT dan RW dengan carasiskamling.”

Kemidjo mengutarakan itu saat menghadiri pelantikanPengurus 7 RT di lingkungan RW 03 Kelurahan ParungSerab, Jumat (11/6) malam. Dikatakan soal menjagakeamanan yang bertanggungjawab tidak selalu aparatatau pengurus RT dan RW saja, tetapi setiap warga.(iwan)

Aparat Kecamatan Ciledug Cat Pot Bunga

“Kecamatan Neglasaritetap lakukan kerja baktiseminggu 2 kali, yaitu padaRabu dan Jumat,” kataCamat Habibullah, Jumat(11/6). Kerja-bakti inipundiarahkan melibatkan ma-syarakat kecamatan itu.

Diakuinya Anugerah Ad-ipura selain membanggakanjajaran Pemkot Tangerang

Melalui Kemasan Kerjabakti K-3 Setiap Rabu dan Jumat

Neglasari KembangkanBudaya Hidup Bersih

NEGLASARI –Setelah meraih

Anugerah

Adipura bukanberarti upaya

menjagakebersihan,

ketertiban, dan

keindahan diKecamatan

Neglasariberakhir, justeru

kerja-bakti K-3

semakinditingkatkan

untukmempertahankanAdipura di tahun-

tahunmendatang.

juga menjadi milik wargaKota Tangerang, karenaberkat kerjasama aparaturdan warga dalam menjagakebersihan kota maka anu-gerah itu bisa diraih. “Semuaitu atas hasil kerja bakti

selama ini dengan tujuanmenciptakan budaya hidupbersih.”

Kegiatan kerjabakti ke-camatan ini dilakukan secarabersama di seluruh ke-lurahan yang ada di Neg-

lasari. “Kekompakan kamiterlihat kemarin, 7 lurahbersama 7 istri dan sayabersama istri jadi 16 orangberpakaian adat cina, naikpickup, arak replika Adipurakeli ling wilayah.”(irfan)

Camat Ciledug pimpin pengecatan pot. (iwan)

CILEDUG – Belasan apa-ratur Kecamatan Ciledugdipimpin langsung CamatH. Acchmad Fuad meng-gelar kerja-bakti K-3 de-ngan mengecat puluhanpot di median Jl. RadenFatah, Selasa (15/6).

Kontan kegiatan itupun menarik perhatiansetiap pengendara mobil,motor, dan pejalan kaki.Tidak sedikit, warga ak-hirnya turut serta bekerjabakti membersihkan ling-kungan. “Wah sudah rapihmasih terus dirapikan,”lontar satu warga yangmelintas.

Camat H. Achmad Fuadmengatakan kegiatan K-3di wi layah Kecamatan Ciledug akan terus ditingkatkan. Kini tugas K-3 semakindigencarkan setelah Kota Tangerag meraih Adipura.

“Jadi kegiatan mempertahankannya ini yang berat dan tentunya perlu dukungansemua pihak,” tuturnya. (iwan)

CIPONDOH – Jalan PetirUtama yang menghubung-kan Jl. KH Ahmad Dahlan diKelurahan Petir ke jalanutama di Jakarta Barat dipinggirannya akan ditanamipohon Simanalagi.

Pohon sejenis mangga

Jalan Petir Utama Siap Ditanami Pohon Mangga Simanalagi

Pohon Simanalagi yang ada di pinggir Jl. Petir Utama tengah dikontrol Matrobin dan Busri. (iwan)

itu kini tengah dipersiapkantanamannya oleh wargalingkungan RW 03 Kelu-rahan Petir. Pohon hasi lswadaya warga \itu saat inibaru berukuran dua me-teran dan berada di salahsatu lahan warga.

Sementara yang ada dipinggir jalan baru ada be-berapa saja, nantinya akanditanami banyak pohonsehingga kawasan tepianjalan protokol itu akanmenjadi hijau, permai, dansejuk.

Busri, Ketua RW 03 Petir,Rabu (16/6), mengatakanpenanam pohon Simanalagidi sepanjang pinggir Jl. PetirUtama agar lingkungan jalanbenar-benar asri. “Selain itutentunya untuk mencegahpolusi.”

Dirinya menyebutkankegiatan rencana penanam-an pohon merupakan bagiandari program mempertahan-kan Adipura yang telahdiraih Kota Tangerang danjuga program Kota Sehat.Kegiatan lainnya yang wargatelah lakukan adalah be-bersih lingkungan setiapbulan.

Matrobin, Lurah Petir, ditempat terpisah mengata-kan rencana penanamanpohon Simanalagi merupa-kan inisiatif pengurus RW 03dan juga didukung pihakkelurahan. Dirinya mengha-rapkan kegiatan serupa bisadiikuti pengurus RW yanglain. (iwan)

15 Bangli Jl. Jenderal Sudirman DibongkarTANGERANG – Sedikitnya 15 bangunanliar (bangli) kosong yang melanggar PerdaK-3 karena berdiri di atas saluran air danlahan milik Kehakiman di Jalan JenderalSudirman Kelurahan Tanah Tinggi,dibongkar petugas Tramtib KecamatanTangerang bekerjasama Sat Pol PP KotaTangerang, Senin (14/6).

Pembongkaran dengan menggu-nakan alat berat yang berlangsungsejak pagi sampai siang ini menghancur-

ratakan bekas warung makan dan kiostambal ban yang sudah ditinggalkanpemiliknya itu.

Kasi Tramtib Kecamatan TangerangAgapito De Araujo menjelaskan kegiatanpenertiban yang berlangsung kondusif inimemang sudah sesuai prosedur. Upayamonitoring K-3 akan terus di lakukanTramtib Kecamatan Tangerang diwilayah-wilayah yang sudah tertib.(vanessa)

Pedestrian Jl. Satria-SudirmanMulai Dibangun

TANGERANG – Sekitar 1 kilometerpedestrian di sepanjang Jl. Satria-Sudirman depan Puspem Pemkot kinimulai dibangun. Berdasarkan pan-tauan, Rabu (16/6), beberapa pav-ing blok mulai dipasang, sebagai tahapawal pembangunan pedestrian untukmenambah keindahan Kota Ta-ngerang.

Pedestrian yang dikonsep sebagaicity walk tersebut sangat tepat beradadi lokasi ini, karena pepohonan yang

tumbuh di sekelilingnya cukup lebatsehingga menambah kesejukan orangyang berada di bawahnya. Disampingletaknya di tengah kota juga akanmempermudah masyarakat umumuntuk menjangkaunya.

Beberapa lokasi untuk menambahkeindahan kota seperti ini tengahdimulai pembangunannya, nampakkeseriusan Pemkot Tangerang tidakberhenti menghias diri walaupunsetelah Adipura.(irfan)

Paving blok pedestrian Jl. Satria-Sudirman seberang Puspem telah dimulaipembangunannnya. (irfan)

Page 6: KOBEN 17

Edisi 17Th.VIII/Pekan 1/ Rajab 1431 HTh.VIII/Pekan 3/ Juni 2010 M- 6- 6

SUSUNAN REDAKSI Pembina/Penasehat: H. Wahidin Halim, H. Arief R. Wismansyah Pengarah:HM Harry Mulya Zein Penanggung Jawab: H Saiful Rohman Pemimpin Redaksi: M. AgunDjumhendi,S.Sos Wakil Pemimpin Redaksi: A. Kholil Kurniawan Sekretaris Redaksi: Ayi Koryati,S.Si, MT Staf Redaksi: Asep Tahyudin, Nurul Ardiyanti, Daryono, Aidi Jauhari Munawar, Surani,

S.Sos Fotografer: Hadi Ismanto Alamat Redaksi: Dinas Informasi dan Komunikasi Kota Tangerang, Gedung Pusat Pemerintahan KotaTangerang Jl. Satria Sudirman No. 1 Telp. 55764955 eks. 505.

HUMANIORA

Foto Pekan IniFoto Pekan IniFoto Pekan IniFoto Pekan IniFoto Pekan Ini

Peringatan Isra Mi’raj diisidengan pembacaan shala-wat, dzikir dan ayat suci AlQuran. Kemudian pence-ramahnya oleh Buya TasmuniAl Hasyim. Buya dalampesan ceramahnya me-ngatakan adanya momen-tum Isra Miraj bagi umatislam dan khususnya kaumibu yang hadir agar lebihmenjaga shalatnya.

“Karena shalat merupa-kan benteng dalam men-

LARANGAN - Salah satu cara untuk me-nggairahkan semangat kerja jajarannya, CamatLarangan Mulyadi mengajak para staf refresh-ing ke Kabupaten Subang pada Sabtu (12/6)dan Minggu (13/6).

Acara ini itu diisi dengan berolahragasepakbola dan bolavoli yang bertandingmelawan jajaran Dinas Perhubungan Ka-bupaten Subang. “Kegiatan ke luar kota selainrefresing, juga bagi kami silaturahmi.”

Mudah-mudahan dengan adanya kegiatantersebut aparat yang ada di KecamatanLarangan bisa lebih bersemangat dalambekerja. (iwan)

Ratusan Kaum Ibu di KecamatanLarangan Peringati Isra Miraj

LARANGAN – Ratusan kaum ibu

tergabung dalam Badan KontakMajlis Taklim (BKMT) Kecamatan

Larangan mengikuti peringatan IsraMiraj yang digelar di aula kantor

kecamatan, Selasa (15/6).

cegah kemungkaran. Disamping itu umat Islam jugaharus berkualitasnya bagusdari hari ke hari,” ujarnya.

Mulyadi, Camat Larangan,mengatakan terkait Pe-merintah Kota Tangerangtelah meriah Adipura makawarga patut bersyukur.“Caranya agar warga bisaikut mempertahankannyadengan cara menjaga ke-bersihan dan kegiatanpenghijauan,” katanya.

Buya Tasmuni Al Hasyim menyampaikan tausyiahnya di hadapan ratusan kaum ibu BKMT. (iwan)

Sementara UstadzahYusrah Aisyah, Ketua BKMTKecamatan Larangan, me-

ngungkapkan kegiatan pe-ngajian BKMT rutin digelarsebulan sekali setiap minggu

kedua. Kebetulan acara hariini digabung dengan ke-giatan Isra Mi’raj. (iwan)

Di Rumah Ustadzah Hj. Aisyah 2 Minggu Sekali Gelaran Santunan Bagi Anak Yatim

Hj. Aisyah Halimi (2 dari kiri) bersama Hj. Sugiasih, Ny. Suhardi, Ny. Suhaeni dan Ny. Fitri paraanggota majelis taklim An-nisa di kediamannya ketika akan memulai belajar mengaji. (irfan)

BATUCEPER – Dapat di-pastikan setiap 2 minggusekali di rumah Hj. AisyahHalimi di Jl. Mutiara 5 No.15 Perumahan BatuceperIndah, Kelurahan Batu-ceper, akan di temukansantunan bagi anak yatimyang rutin dilakukan sejaklama.

Sekitar 50 anak dibe-rikan santunan pada se-tiap kali dilakukan san-tunan yang digelar setiapdua pekan. “Dana yangterkumpul sanggupnyasegitu, inginnya bisa le-bih,” kata Hj. Aisyah,

Sekretaris Forum Ko-munikasi Ustadzah (FKU)Kota Tangerang, Senin(15/6).

Sosok wanita ini me-mang dikenal sebagai to-koh yang tak pernah hentiberkegiatan di berbagaiwi layah Kota Tangerang.“Setiap hari pasti ada ke-giatan, kadang memberipengajaran ngaji, tausiyahatau yang lainnya, po-koknya selama masih sang-gup diamalkan, saya pastikerjakan.”

Keaktifannnya dalamkegiatan sosial di masya-

rakat menyebabkan dirinyaselalu diminta menjadianggota organisasi di mana-mana. “Wah jika disebut-kan satu persatu, banyak…nanti takut terlewat, yangpenting amal dari kegiatan-nya.”

Diakuinya kegiatan so-sial dan dakwah ini di-lakukan mulai tahun 1987,sejak tinggal di daerahKecamatan Kresek dirinyatelah aktif berdakwah.Tak heran jika KementrianAgama mencalonkan di-rinya sebagai PenerimaPelat ihan Manajemen

Agama Islam. “Sebagaisalah satu Penyuluh Aga-ma Honorer (PAH) diKota Tangerang.”

Ibu dari 6 orang anakini kini hanya t inggalberdua dengan 1 anaknyasetelah suaminya me-ninggal dunia. Sementara5 anak lainnya telah lamatinggal memisahkan diridari rumahnya.

“Anak-anak sudah be-sar, jadi saya bisa ber-kegiatan seperti ini, me-ngisi kesibukan sehari-haridengan beramal,” ka-tanya. (irfan)

Aparat KecamatanLarangan Refreshing

ke Subang

DISAMBUT RAMAH: Walikota H.Wahidin Halim disambut warga Nahdlatul

Ulama (NU) saat menghadiri sekaligusmembuka Konferensi Cabang III NU Kota

Tangerang, bertempat di Pondok PesantrenAl-Mansyuriyah, Cipondoh, Kota

Tangerang, Selasa (14/6). (boy hadi)

Page 7: KOBEN 17

Th.VIII/Pekan 1/ Rajab 1431 HTh.VIII/Pekan 3/ Juni 2010 M

Edisi 17 7 -IPTEK & PENDIDIKAN

Potong Kuku Tiap JumatBanyak Faedahnya

TANGERANG - “Dengan rajin memotong kukusetiap hari jumat bisa berkhasiat nanti ketikausia lanjut bisa tidak berkacamata,” demikiandikatakan Ustadz H. Usman di salah satupengajian rutin yang diadakan tiap Selasa diMasjid Al-Muhajirin di Perumahan Korpri,Kelurahan Kedaung Wetan, KecamatanNeglasari.

Hal ini diungkapkan Deni Danial, salah satustaf Setwan DPRD Kota Tangerang, beberapawaktu lalu. Dijelaskannya hari jumat adalah harisuci bagi umat islam ada beberapa faedah yangbisa diambil manfaatnya. “Di antaranya faedahmemotong kuku itu,” katanya.

Adapun waktu yang tepat untukmemotong kuku tersebut adalah mulai darisubuh sampai dengan selesainya shalat jumat.Sedangkan adab-adab dalam memotong kukudimulai dari jari telunjuk tangan kananberurutan ke kanan diakhiri dengan ibu jaritangan kiri. Kemudian untuk jari kaki dimulaidari jari kelingking kaki kiri berurutan ke kanandiakhiri jari kelingking kanan. (imron)

Pertamakali Ikuti UAN,Pelajar SMPN 22 Lulus 100%

NEGLASARI – Wa-laupun baru perta-makali mengikuti UjianAkhir Nasional (UAN),namun siswa-siswiSMPN 22 Tangerang diKelurahan KedaungWetan dinyatakan lulus100%.

“Ini hal yang meng-gembirakan bagi kamipengajar SMPN 22 Ta-ngerang,” kata Jama-ludin, kepala SMPN 22 Neglasari, Selasa (15/6).

Ia merasa senang karena sebanyak 369siswa-siswi kelas IX yang selama ini di-bimbingnya dapat merayakan kelulusannyasecara bersama tanpa ada yang harusmengulang. “Mudah-mudahan prestasi ini dapatterus dipertahankan.”

Dituturkannya keberhasilan ini juga berkatdoa dan usaha siswa agar dapat lulus denganbaik. Para pelajar memang dipesankan sekolahuntuk terus menimba ilmu sebelum mengikutiUAN. Hasilnya, ternyata memang memuaskan.

Selain kegiatan belajar formal siswa SMPN22 Tangerang diajarkan memiliki akhlaq yangbaik juga. “Setiap Jumat, semua siswa masuklebih pagi dan bertadarus bersama, dilanjutkanberdoa untuk orang tua, setelah itu barudimulai belajar,” kata Jamaludin. (irfan)

TANGERANG – Dihadirisedikitnya 300 tokoh ma-syarakat, tokoh agama,pemuda, pengurus RT/RW,dan kader PKK se-KelurahanBabakan, Kecamatan Ta-ngerang, peresmian kantorbaru Koperasi Masyarakat

Digelar Peresmian dan Pelantikan Pengurus Baru Kopmas Babakan(Kopmas) Babakan besertapelantikan 8 pengurus barudigelar di Pasar Babakan,Sabtu (12/6).

Lurah Babakan Moham-mad Ali usai meresmikankantor baru dan melantikpengurus baru Kopmas

dalam sambutannya ber-pesan kepada seluruh pe-ngurus Kopmas yang baruagar mampu bersikap ama-nah untuk kemajuan Kop-mas ke depannya.

Pengurus baru Kopmasyang baru dilantik adalah

Ketua Kopmas H. Supratnobeserta Wakilnya Koes-mono, Sekretaris AzanoRanggito, Bendahara H.Abu Sofyan, Manager Ope-rasional Ramli Abu Bakar, danDewan Pengawas Durham,Suhaemi, dan H. NahwanSA.

Dalam kesempatan itupara pengurus tampil ber-sama di hadapan wargayang hadir untuk mema-parkan visi dan misi Kopmasyang baru. Dituturkan selainakan berusaha profesionaldalam mengelola mana-jemen Kopmas, wadah inipun nantinya bisa mem-perjuangkan para pemudawarga yang mengangguruntuk memperoleh pe-kerjaan di Tangerang City.

“Sebab sampai saat iniwarga Babakan hanya se-bagai penonton saja se-dangkan pengembang TCyaitu PT Panca Karya pernah

berjanji untuk melibatkanpemuda Babakan bekerja diTC. Inilah yang akan kitaperjuangkan lagi, walaupunkemarin sempat terhambatoleh pengurus Kopmas yanglama,” ungkap H. Supratno.

Sementara Durham salahsatu tokoh pemuda Ba-bakan yang duduk sebagaiDewan Pegawas Kopmasmengaku dirinya besertapengurus Kopmas lainnyasudah melakukan silahturah-mi kepada Direktur PTPanca Karya (Pakkar) H. YogiYogaswara, untuk mem-bangun komitmen barudimana Pakkar nantinyadapat menerima tenagakerja warga Babakan sesuaidengan keahlian dan pendi-dikannya. “Di antaranya yaitudilibatkan dalam pengelolaanperparkiran, pengadaankebutuhan tenaga cleaningservice, dl l,” ujarnya.(vanessa)Pengurus Baru Kopmas Babakan. (vanessa)

Syarif Duta AnakPropinsi Banten 2010TANGERANG – Terpilih sebagai Duta AnakTingkat Propinsi Banten 2010, SyarifHidayatullah (19 th) mengaku akan berupayasungguh-sungguh memberi penyadaranteman-teman anak jalanan lainnya di KotaTangerang.

Ditemui KOTA BENTENG tengah mengisistand hasil kerajinan Keluarga Anak Langit diFestival Cisadane 2010, Rabu (16/6), diamenjelaskan saat ini sudah sekitar 20 rekananjal yang sadar atas arahan darinya untukbelajar dan memperoleh pembinaan di RumahBelajar Anak Langit.

“Bukan hal yang mudah untuk memberipenyadaran kepada mereka, sebab sebagiandaripada mereka dipekerjakan oleh orangtuamereka yang miskin untuk membantu mencarinafkah…” katanya.

Namun demikian, Syarief dengan gigih terusmelakukan upaya pendekatan kepada teman-temannya untuk memperoleh pendidikan gratisdari Keluarga Anak langit di PKBM, pembinaanketerampilan life skil bantuan Dinas SosialPemkot, dan juga pembinaan keagamaan olehpara relawan keluarga Anak langit. (vanessa)

CILEDUG – Siswa SMPYapera Ciledug, khususnyakelas VII dan VIII, mengisiclass-meeting atau hari-hariusai ulangan umum semes-ter dua dengan pentas seni(pensi) dan lomba olahraga.

Kegiatan berlangsungmeriah digelar di halamansekolah berlangsung sejakSenin (14/6) sampai Rabu(16/6). Di antaranya krea-tifitas yang mereka tun-jukan yakni pentas band,tarian tradisional, gitarakustik dan marawis. Ke-

Gratis Biaya Sekolah 32 Siswa SMKN 6Penerbangan Pemegang KMG

NEGLASARI – Sebanyak 32 siswayang kini mengikuti pelajaran di

SMKN 6 Penerbangan Tangerang diKelurahan Kedaung Wetan adalah

siswa kurang mampu penerima KMG.

Mereka bersekolah gratis di sekolahini.

“Juga ada siswa kurangmampu dari luar kota,” kataDesi Rosarina, Humas SMKN6 Tangerang, Selasa (15/6).

Sebagai pelopor SMKNjurusan Penerbangan di In-donesia, sekolah ini memangmenerapkan pendidikan dan

penerimaan siswa barusecara khusus. “Untuk ma-suk sekolah ini selain di-lakukan ujian tertulis dahulu,juga ada tes kesehatanfisik.”

Dalam kegiatan MasaOrientasi Siswa Baru (Mabis)

SMKN 6 pun dilakukandengan cara berbeda, selainsiswa akan diberikan pre-sentasi mengenai bahayaNarkoba dari BNN. Merekajuga akan diberikan pem-bekalan dari berbagai ins-tansi terkait.

“Ada pembekalan dariDinas Pendidikan, Polrihingga dari KNPI mengenaikepemudaan,” katanya.(irfan)

Beberapa Siswa SMKN 6Penerbangan Tangerang.

(irfan)

Sambut Festival Cisadane,Warga Gerendeng Kerjabakti

TANGERANG – Menjaga lingkungan taman tepian SungaiCisadane tetap bersih dan hijau, sedikitnya 26 warga RW 04Kelurahan Gerendeng kembali menggelar bebersih lingkungan,Selasa (15/6).

Bebersih yang dimulai sejak pukul 6 pagi. Warga berbagitugas, ada yang memungut sampah, memotong rumput yangtumbuh panjang, dan menyiram tanaman. Kemudian pukul 7pagi mobil truk Dinas Kebersihan datang lalu seluruh sampahyang terkumpul diangkut truk kebersihan ke TPA Rawa Kucing.

Ketua RW 04 Gerendeng Mintarsih menjelaskan programkerja bakti rutin digalakan RW 04 seminggu sekali. “Apalagi KotaTangerang sudah meraih Adipura dan akan menyambut festivalCisadane, malu dong kalo lingkungan tamannya kotor.” (vanessa)

Siswa SMP Yapera Ciledug Gelar Pensi dan Lomba Olahraga

Siswa SMP Yapera Ci ledug tengah menunjukankreatifitasnya dalam bidang seni yakni bermain band. (iwan)

mudian untuk olahragayakni futsal, basket, danbulutangkis.

Anak-anak cukup ber-semangat mengisi acara,semisal mengikuti lombaolahraga. Walau lapangantempat mereka bertandingterus diguyur hujan namunkegiatan tetap berlangsung.

Dani, Ketua OSIS SMPYapera, mengatakan ke-giatan pensi dan lombaolahraga diikuti setiap kelasyang ada di sini. Masing-masing kelas yang ber-

jumlah 11 kelas wajib me-ngirimkan perwakilannya.“Dan mereka boleh memilihmata lomba,” katanya.

Yoni Suminto, PembinaOSIS SMP Yapera, menga-takan kegiatan pensi danlomba sudah rutin dilakukandi sini usai anak-anak mengi-kuti ulangan umum semes-teran yang jatuh bulan Junidan Desember. Tujuannyamemfasilitasi bakat siswa danmengembangkannya di bi-dang agama, olaharga danseni. (iwan)

Puluhan Kelompok Seni SMPN 12Periuk Ikuti Pensi

PERIUK – Sedikitnya 1.500 pelajar put-ra-putri SMPN 12 Kota Tangerang, diKelurahan Periuk unjuk bakat seni dalampentas seni (Pensi) bertajuk The ColourFull Of Art, Rabu (16/6), di halamanolahraga SMPN 12 Kota Tangerang.

Nasya, Ketua Osis SMPN 12 sekaligusKetua Panitia Pensi, menjelaskan pensiyang berlangsung sejak pagi hinggasore digelar pengurus Osis SMPN 12Kota Tangerang untuk mementaskan31 kelompok band pelajar kelas VII-IX,

pementasan tari tradisional, fashionshow busana kebaya, grafiti, vocal grup,atraksi musik ansembly, dengan me-ngundang beberapa kelompok bandbintang tamu indi label.

Guru pembina Pensi SMPN 12 RitaTrisyatin, Rara Suwarni, dan Muhammadyang ditemui mengaku senang dengangelaran Pensi yang berlangsung meriahini. “Kami sekolah akan selalu men-dukungnya,” tutur Rita diamini dua gurulainnya itu. (vanessa)

Mintarsih beserta warga tengah membersihkan tamantepian sungai Cisadane. (vanessa)

Jamaludin

Syarif dengan raihan piala prestasi di stand KeluargaAnak langit di Festival Cisadane. (vanessa)

Page 8: KOBEN 17

Edisi 17Th.VIII/Pekan 1/ Rajab 1431 HTh.VIII/Pekan 3/ Juni 2010 M

- 8- 8 WANITA & KELUARGA

D a r i D a p u r P K K

SEPERTI masakan kalioyang berisi tetelan da-ging sapi beraroma ber-bagai bumbu rempahdibalut kuah santanyang dibubuhi nanassegar, maka sajian PaceriNanas masakan khasdaerah Kota Pontianak,Kalimantan Barat, punlayak anda coba di ru-mah.

Sesuai resep kirimanKetua TP PKK Kelurahan Periuk Ny. RitaAriani Mulyanto, masakan ini me-merlukan beberapa bahan pem-buatnya, a.l: Sediakan ¼ kg dagingsapi tetelan, 1 buah nanas ukuransedang, ½ kg terung ungu, dansantan kental dan encer dari 1 butirkelapa.

Siapkan pula bumbu rempah yangdihaluskan, terdiri 1 sdt lada, 1sdtketumbar, ½ ruas jahe, 1 ruas kunyit,kapulaga secukupnya, 1 batang kayumanis, 5 batang cengkeh, 1sdt jintan

TANGERANG – Pelatihan 10 ProgramPokok PKK dan keterampilan membuatkue kering direncanakan akan digelar TPPKK Kecamatan Tangerang bagi Ketua danPengurus PKK 8 kelurahan di KecamatanTangerang.

Dipaparkan Ketua TP PKK KecamatanTangerang Hj. Tien Nurwana dalamPertemuan Rutin Bulan PKK KecamatanTangerang yang diikuti 60 kader danpengurus PKK 8 kelurahan, Jumat (11/6), di Aula Kecamatan Tangerang,

Paceri NanasOleh: Ny. Rita Ariani Mulyanto

putih, 1sdt adas manis,bunga peka secukup-nya, cabe merah keringsecukupnya, garam,gula, dan bumbu pe-nyedap secukupnya.

Cara membuatnyaadalah rebus potongandaging tetelan sapi sam-pai empuk dengan san-tan encer dan garamsedikit. Kemudian tumisbumbu halus dengan

minyak goreng sampai wangi, lalumasukkan ke dalam rebusan dagingyang sudah empuk tadi.

Setelah didiamkan beberapa saat,lalu masukkan potongan buah nanasdan terung ke dalam daging yang masihdirebus dengan api sedang. Setelahrebusan mendidih, lalu tambahkansantan kental, garam, gula, dam bumbupenyedap.

Paceri nanas matang, sajikan dengannasi hangat. Selamat mencoba!(vanessa)

Siap Digelar Diklat PKK 8 Kelurahantujuannya agar para pengurus PKKkelurahan menguasai program PKK danterampil membuat kue kering.

Dalam pertemuan itupun, 8 Ketua PKKkelurahan ditugaskan menggiatkanpembentukan kelompok dasawisma dilingkungan RW binaannya yang belumdibentuk kelompok. Selanjutnya da-sawisma RT/RW itu diarahan untukmenggiatkan program dana jimpitanmembantu warga sakit atau warga kenamusibah. (vanessa)

JATIUWUNG – Pasca suaminya terkena PHK dari pabriktempatnya bekerja pada 2009, Ny. Neni yang tinggaldi lingkungan RT 03/01 Kelurahan Keroncong,Kecamatan Jatiuwung pun membuka usaha a kecilmemproduksi celana legging.

Berkat keuletan dan kesabarannya, akhirnya produksiperempuan inipun meningkatkan dari bulan ke bulan.

Suami di-PHK, Ny. Neni Produksi Celana Legging

Ny. Neni berfoto bersama Camat Dahlan di stand pameran di halaman KantorKecamatan Jatiuwung. (vanessa)

Kini dia bisa memproduksi 25 lusin celana leggingberbahan spandex untuk dipasarkan ke berbagai lokasidi Jatiuwung.

Ditemui KOTA BENTENG saat mengikuti pamerankelompok UP2K (Usaha Peningkatan PenghasilanKeluarga) Kecamatan Jatiuwung yang dikunjungi KetuaTP PKK Kota Tangerang beberapa waktu lalu, Ny. Neni

menjelaskan produksinyadijual eceran untuk sa-tuan celan legging senamRp 25 ribu.

Diakui sesuai arahandari Ketua TP PKK KotaTangerang Hj. Niniek WH,dia akan berusaha me-ningkatkan kualitas mutudagangannya sehinggaproduksi celana legging-nya bisa semakin digemarimasyarakat. Dia pun ber-syukur saat Camat Ja-tiuwung Dahlan dalampameran itu membeliproduksinya. (vanessa)

JATIUWUNG – Pem-bangunan 2 gedungposyandu di wilayahKelurahan Keroncongsedang dilaksanakanmelalui SKPD Tata Kota,di antaranya di ling-kungan RT 06/07 Pe-rumahan Taman KotaPermai dan Wilayah RT01/03 Perumahan Ke-roncong Permai.

Ny. Mondang Arito-nang, Kasi Ekbang Ke-lurahan Keroncong, Selasa (15/6),mengatakan pembanguna dua ge-dung posyandu itu termasuk dalamprogram pembangunan 1.000 pos-yandu oleh Pemkot Tangerang.“Usulannya telah lama disampaikan dan

2 Gedung PosyanduDibangun di Keroncong

telah disetujui.”Diakuinya sebenar-

nya Pemkot Tangerangtelah menyiapkan danauntuk pembangunanbeberapa gedung pos-yandu lainnya di Keron-cong. “Hanya sayanglahannya yang belumkita miliki, karena kalaubukan tanah fasos-fasum, rasanya sulituntuk mendapatkan-nya.”

Diharapkan kepada warga yanglingkunganhya telah dibangunkangedung posyandu agar merawatnyadan memanfaatkannya denganmenggelar kegiatan-kegiatan posyan-du. (wawan)

KARANG TENGAH - Ke-lurahan Pedurenan men-dapat kunjungan penilaiandari Tim Penilai NasionalLomba Kesatuan Gerak PKKdan KB-Kesehatan, Sabtu(5/6). Kegiatan dipusatkandi halaman Posyandu Ma-tahari, Perumahan CiledugIndah II, RW 08, Pedu-renan, Kecamatan KarangTengah.

Rombongan tim penilainasional diketuai Marli Alam-syah langsung melihat-lihatgedung Posyandu Matahariserta menanyakan kegiatan-nya. Kemudian dilanjutkanmelihat berbagai hasil ke-terampilan para kader pos-yandu di Pedurenan.

“Khusus di Kota Tange-rang saya melihat ada usahaatau partisipasi luar-biasauntuk memajukan programini.” Sebab i tu pihaknyamengharapkan agar pe-laksanaan kesatuan gerakPKK, KB dan kesehatan

Karang Tengah Dinilai Tim Lomba Gerak PKK & KB-Kes

Mari Alamsyah, Ketua Tim Penilai Lomba Kesatuan Gerak PKK & KB-Kesehatan tengahmendapat penjelasan. (iwan)

terus ditingkatan setiaptahunnya. Hal itu karenasudah berdasarkan peratu-ran sehingga harus ko-mitmen.

Hadir dalam acara peilaian

H. Arief R Wismansyah,Wakil Walikota Tangerang,Ketua TP PKK Kota Ta-ngerang Hj. Niniek WH,pimpinan SKPD, dan un-dangan. Selain itu diekpose

pula kegiatan KesatuanGerak PKK & KB-Kesehatanyang disampaikan langsungKetua PKK Kelurahan Pe-durenan Ny. Dewi N Su-hendar. (iwan)

CIBODAS – Meskipunbalaiwarga yang biasadijadikan kegiatan pos-yandu sedang dibongkaruntuk pembangunan pos-yandu, namun kegiatanrutin Posyandu Sedap-malam (SM) di lingkunganRW 09 Cibodasari terusdilaksanakan.

“Kita sekarang terusmencarikan solusi untukkelanjutan program pe-layanan penimbanganbalita, imunisasi, BKB, danpemeriksaan Bumil,” kataHabsah Iskandar, KetuaPosyandu Sedapmalam,Rabu (16/6).

Diutarakan denganadanya pembanguan pos-yandu ini membuat wargasenang. Diharapkan nantinya setelahgedung posyandu terbangun bisa me-macu motivasi para kader dan warga untukdapat bekerjasama memanfaatkanposyandu.

“Sampai saat ini ada 60 balita dan 60lansia yang dilayani pembinaan ke-sehatannya di Posyandu Sedapmalam.Mudah-mudahan dengan adanya ba-

Dibangunkan Gedung,Posyandu SM Tetap Operasi

ngunan baru nanti pesertanya semakinbanyak,”ucapnya.

Hj. Siti Rohali, Ketua PKK Cibodasari,mengutarakan pihaknya senang denganada pembangunan posyandu. Nantinya,gedung itu bisa difungsikan untuk segalakegiatan, baik PKK, posyandu, ke-sekretariatan RW, pengajian, dan menjadigedung serbaguna. (wawan)

Kegiatan penimbangan di Posyandu Sedapmalam. (wawan)

Ketiga belas kelompokpeserta lomba simulasi per-wakilan 13 PKK kecamatanmemang tengah dinilaidalam bersimulasi selama 30

Senyuman Ketua TP PKKIringi Lomba Simulasi KDRT

TANGERANG – Sesekali senyumanmengembang di wajah Hj. Niniek WH

yang datang didampingi Wakil Ketua ITP PKK Hj. Aini Suci saat melihat aksi

para kader beserta kelompoknyaberlomba menjadi yang terbaik dalam

Lomba Simulasi KDRT (Kekerasan

Dalam Rumah Tangga) yang digelar TPPKK Kota Tangerang di Aula Gedung

Nyi Mas Melati, Senin (14/6).

menit dengan mengocokdadu layaknya bermainmonopoli untuk kemudianmengambil kartu perta-nyaan seputar permasalahan

KDRT.Tim yang mampu mema-

parkan permasalahan KDRTdengan baik dan atraktifditanggapi 8 kaum ibupenonton yang terdiri kaderPKK dan melibatkan ketuaPKK kelurahan.

Ketua TP PKK Kota Ta-ngerang Hj. Niniek WH,mengutarakan lomba inidigelar sebagai penjaringanprestasi terbaik di bidangprogram kerja Pokja I PKKKota Tangerang 2010 gunamenentukan duta untukLomba Simulasi KDRT keTingkat Propinsi Bantenyang akan berlangsung 25Juni.

“Kepada pemenang per-tama yaitu TP PKK Keca-matan Tangerang diharap-kan dapat mempersiapkandiri dengan baik dan mudah-mudahan memperoleh hasilyang terbaik pula nantinya,”tutur Hj. Niniek WH.

Diinformasikan 3 pe-menang berhasil ditetapkanpara juri yang terdiri dariperwakilan Polres MetroTangerang, perwaki lanpengurus P2TP2A, dan PKKKota Tangerang, Juara I PKKKecamatan Tangerang,Juara II PKK KecamatanPinang, dan Juara III PKKKecamatan Neglasari.(vanessa)

Salah satu peserta lomba simulasi KDRT tengah memperagakan pemecahan masalah KDRT yang timbul melalui pertanyaanyang tertera dalam kartu pertanyaan yang mengundang senyuman Hj. Niniek WH dan HJ. Aini Suci AW. (vanessa)

Ny. Mondang Aritonang

Page 9: KOBEN 17

Th.VIII/Pekan 1/ Rajab 1431 HTh.VIII/Pekan 3/ Juni 2010 M

Edisi 17 9 -HIGIENIS & SEHAT

BENDA – Puluhan kaum ibudari 3 kecamatan (Benda,Batuceper dan Neglasari)mendatangi PuskesmasJurumudi Baru di KecamatanBenda untuk mendapatkanlayanan KB gratis yangdigelar kerjasama BPM-KBdan Dinas Kesehatan KotaTangerang, Kamis (10/6).

“Kami membuka 3ruangan untuk melayaniwarga,” kata drg. Sri N,Kepala Puskesmas Juru-mudi Baru. Hampir seluruhbidan Puskesmas dari 3kecamatan berkumpul diPuskesmas Jurumudi Baruguna membantu mem-berikan layanan KB bagiwarga yang datang.

Kaum Ibu 3 Kecamatan Dilayani KB Gratis

Puluhan kaum ibu memenuhi ruangan tunggu Puskesmas Jurumudi Baru gunamendapatkan layanan KB gratis.(irfan)

Beberapa kader Pos-yandu nampak juga beradadi kerumunan warga, turutmembantu mendaftarkanwarganya ke Puskesmas.“Banyak warga kami yangbelum tahu tempat Pus-kesmas Jurumudi Baru,”kata Wulan Kader Pos-yandu Neglasari.

Pelayanan yang dibukahingga sore hari tersebut,adalah rutinitas tahunanyang digelar BPMKB KotaTangerang. “In formasilayanan saya dapatkanminggu kemarin dari Pos-yandu, sekal igus maumenggunakan KB Implan,”kata Winarti warga yanghadir pada saat itu. (irfan)

PINANG – KaderPosyandu danPelajar di Keca-matan Pinang ru-tin mendapat pe-nyuluhan prilakuhidup bersih dansehat (PHBS) da-ri petugas Pus-kesmas Kunciran.

“Sasaran so-sialisasi kepadamereka agar lebihmengena sasaran. Selanjutnya mereka bisamenyebarluaskannya ke masyarakat atau orangterdekatnya,” kata Kepala Puskesmas Kuncirandr. Hj. Ethika Rahdiantina, Selasa (15/6).

Dilakukannya sosialisasi PHBS bertujuan agarwarga terbiasa hidup bersih dan sehat yangdimulai dari hal-hal kecil. Kegiatan sosialisasisendiri dilakukan sebulan dua kali. (iwan)

Ciptakan Kenyamanan, PuskesmasKarang Tengah Diperasri

KARANG TENGAH – Gedung

Puskesmas Karang Tengah yangberada di Jl. Ceremai, Perumahan

Departemen Keuangan, KelurahanKarang Tengah, kini terlihat asri dan

bersih di setiap ruangannya.

Keasrian itu dapat terlihatdari adanya pepohonanyang menghiasi halamandan teras gedung tersebut.Di samping itu tanaman punada di di setiap ruangan.Begitu juga tempat-tempatsampah kecil. Tanaman itua.l. pucuk merah, tanamancincalo WeHa, dan mangga.

Disediakan juga tempatsampah kering dan basah.“Kalau puskesmasnya teduhdengan pepohonan, kitajuga tambah betah,” kataAngel, salah satu pengun-jung, Selasa (15/6). Se-tidaknya dengan banyak

pohon menjadi penghiburmata di kala menungguantrian. Maklum pengunjungPuskesmas Karang Tengahsetiap harinya selalumeningkat.

Kepala Puskesmas Ka-rang Tengah dr. Feriansyahmengungkapkan setiapwarga yang berkunjung kePuskesmas Karang Tengahdiharapkan puas atas pe-layanan yang diberikan.Sebab itu pelayanan di-tingkatkan dan halamangedung puskesmas dibuatasri dan bersih agar pasientidak jenuh. (iwan) Gedung Puskesmas Karang Tengah yang asri dan bersih demi menyamankan pengunjung. (iwan)

Kader Posyandu-Pelajar PinangDisuluh PHBS

dr. Hj. Ethika R

Yayasan Amirudin Insani Gelar Pengobatan Alternatif GratisCIBODAS – Sedikitnya 300pengunjung mendapat pe-

ngobatan alternatif gratisdigelar Yayasan Amarudin

Insani bekerjasama MajwlisZikir dan Pengobatan Nu-

russyi fa di TK At-Taqwa,Kelurahan Jatiuwung, Ming-gu (13/6).

Syarifudin, PengurusYayasan Amirudin Insani,menjelaskan program pe-ngobatan di sini sudahketiga kalinya, namun untukpengobatan alternatif se-perti ini baru pertama kali.“Ini motivasi kami membantuwarga baik dalam bidangpendidikan, kesehatan dansosial.”

Abi Maulana Yusuf, Pem-bimbing Majelis Zikir, me-ngutarakan pengobatanyang dilakukan denganmemakai kunci dan tasbih.Baik penyakit rohani mau-pun jasmani, Insya Allahdapat dibantu proses pe-nyembuhannya. Adapunyang membantu pengo-

batan adalah orang yangpernah diobati, yang kinimereka mau membantu or-ang di sekelilingnya untukdapat disembuhkan sepertidirinya.

Mufid, Sekjen Majlis JikirNurussyifa, menuturkan pro-gram pengobatan seperti initelah dilakukan sejak Maret2010 di 5 tempat. Ke-semuanya membuahkanhasil cukup memuaskan danditerima masyarakat. “Bilaada pasien yang sudahsembuh ingin ikut ber-gabung dengan majelis zikirdipersilakan.”

Jaenudin, Lurah Jati-uwung menyambut positifprogram pengobatan ini.Diharapkan pengobatanseperti ini benar-benarmembantu warga. (wawan)

Poli MTBS PKM PeriukJaya Suluh Kesehatan

PERIUK – Mencegah penyakit berbasislingkungan mewabah, Puskesmas Periuk Jayarajin mensosialisasikan PHBS (Pola Hidup Bersihdan Sehat) kepada setiap pasien ibu balita yangdatang berobat ke Poli MTBS (ManajemenTerpadu Balita Sakit) puskesmas.

Bidan Sri Astuti yang tengah bertugasbersama Bidan Esih di Poli MTBS Puskesmas PeriukJaya, Rabu (16/6), menghimbau PHBS dan MTBSdalam bahasa yang sederhana. Bahkan pe-nyuluhan itupun dilakukan sambil mengobrolsehingga diharapkan dapat mudah diingat.

“Apabila sudah menerapkan budaya PHBSdengan baik di rumah, Insya Allah penyakit batukanak bisa segera sembuh,” tutur Bidan Sri.

Sementara terkait meningkatnya kunjunganpasien Poli MTBS setiap tahunnya sekitar 50%,dijelaskan Puskesmas periuk Jaya akan terusberupaya meningkatkan kualitas pengobatanyang manjur dengan teliti memeriksa sakitpasien warga. (vanessa)

Ria kepada Pasien: Sehari Tiga Kali Minum Obatnya Ya Bu…

PINANG – “Sehari tiga kali,ya bu, minum obatnya,sesudah makan. Janganlupa juga vitaminnya diha-biskan,” kata Ria Susanti,Petugas Farmasi PuskesmasPanunggangan memberi-tahu pasien yang bernama Ri-ta dari balik ruang apotik pus-kesmas itu, Senin (14/6).

Panggilan dan sekaliguspemberitahuan cara minumobat yang benar adalahrutinitas Ria setiap hariketika bertugas di ruangapotik Puskesmas Panung-gangan. Para petugas diruang itu mengaku merasabertanggungjawab atas

keamanan obat hinggasampai kepada si pasien.

“Jadi kita tidak sekedarmemanggil pasien untukmengambil obatnya. Tetapijuga memberitahukan caradan kapan minum obatserta pemakaiannya,” kataRia. Misalnya jangan minumobat dalam jarak waktuyang dekat. Begitu jugadengan obat tetes jangansalah meneteskannya. Se-mua itu akan menye-babkan bahaya bagi sipasien.

Pekerjaan petugas diapotik di samping meracikobat sesuai resep dan

memberikan obatnya bagipasien di puskesmas jugamenyiapkan obat-obat bagipasien di posyandu yangada di wilayah kerjanya.Kemudian agar obat tetapaman dilakukan penyim-panan obat yang baik danpenggolongannya.

Pelayanan di apotik Pus-kesmas Panungganganyang dilakukan oleh ahlinyayakni tenga farmasi barusetahun lalu. Diharapkandengan adanya pelayananyang profesional itu makasetiap pasien yang ber-kunjung ke puskesmas ter-sebut merasa puas. (iwan)

Ria, petugas farmasi Puskesmas Panunggangan ketikatengah melayani pasien. (iwan)

Ratusan Warga RW 03Benda Gelar Fogging

BENDA – Ratusan warga di lingkungan RW 03Kelurahan Benda melaksanakan rutinitaskerjabakti sepanjang Jl. Husein Sastranegaradan fogging lingkungan, Sabtu (12/6).

“Tujuannya untuk kebersihan dan men-cegah demam berdarah,” kata Dani, Ketua RW03 Benda. Kegiatan yang dilaksanakan mulaipukul 7.30 pagi dan berakhir sekitar pukul 9.00,serentak didukung juga puluhan kaum ibumajelis taklim setempat. “Sebelum mengajimereka melakukan kerjabakti dahulu.”

Fogging dilakukan di seluruh RT di wilayahRW 03, secara bergantian wilayah setiap RTdisemprotkan asap fogging oleh satu orangpetugas. “Warga swadaya ingin difogginglingkungannya,” jelas Dani. (irfan)

Dani, Ketua RW 03 bersama warga melakukanpembersihan jalan dan drainase Jl. HuseinSastranegara. (irfan)

Bidan Sri dan Bidan Asih tengah memeriksa pasienbayi dan balita yang datang berobat. (vanessa)

Page 10: KOBEN 17

Edisi 17Th.VIII/Pekan 1/ Rajab 1431 HTh.VIII/Pekan 3/ Juni 2010 M

- 10 KECAMATAN MEMBANGUN

CILEDUG – Pembangu-nan Kantor KelurahanTajur yang baru 10 per-sen diharapkan bisa se-lesai Desember 2010.Penyelesaian bulan itudimaksudkan untuk se-segera mungkin pela-yanan masyarakat biadilaksanakan di kantorbaru tersebut.

“Kami mengharapkanpembangunan kantorkelurahan bisa cepat selesai, biar layanan masyarakatsemakin baik di kangtor baru,” kata H. Rusmara,tokoh masyarakat Tajur, Selasa (15/6).

Subur Budiono, Lurah Tajur, di tempat terpisahmengatakan pembangunan gedung kantorkelurahan memang diharapkan selesai sesuaiwaktunya atau sebelum Desember 2010. “Agarkualitas bangunan kantor bagus maka pelaksananyaharus mengerjakan dengan bertanggungjawab.”

Diinformasikan pembangunan Kantor KelurahanTajur memanfaatkan APBD Kota Tangerang Tahun2010 Rp 1.343.250.000. (iwan)

“Adipura telah berhasi lkita raih, sekarang perangterhadap sampah teruskita lakukan,” kata LurahEndang Suardi, Senin (14/6).

Diakuinya keberadaanTPS sampah yang mema-dai memang telah lamadiharapkan warga, se-hingga mereka secaraswadaya mengumpulkandana lebih dari Rp 10 juta

Runtut Peraihan Anugerah Adipura dan Ciptakan Budaya Bersih

Warga RT 01/02 KetapangSwadaya Bangun TPS

CIPONDOH – Semangat

mempertahankan Anugerah Adipuraterus digelorakan warga RT 01/ RW

02 Kelurahan Ketapang, di antaranya

dengan berswadaya membangunTempat Pembuangan Sementara

(TPS) Sampah seluas 5 meter x 4meter.

untuk membangunnya.Akhirnya bangunan miriprumah kontrakan keci ltersebut dapat digunakansebagai TPS sampah.

Dengan dibangunnyaTPS ini diharapkan dapatmemgoptimalkan pengam-bilan sampah warga olehmobil sampah Dinas Ke-bersihan dan PertamananKota Tangerang. “Diha-rapkan pula nantinya se-

Lurah Endang, Sekkel Hidayat, Ketua RT 01/ RW 02 dan Ketua RW 02 bersama tokohmasyarakat berfoto bersama di depan TPS baru yang siap beroperasi. (irfan)

makin mendorong kesa-daran warga membuang

sampah pada tempatnyasebagai wujud membuda-

y akan kebersihan,”kataEndang. (irfan)

Kantor KelurahanTajur Selesai

Desember 2010

Subur Budiono

LARANGAN - Warga di lingkungan RW 03Kelurahan Cipadu Jaya mengaku gembira karenajalan lingkungannya menjadi mulus setelahdipavingblok Pemkot Tangerang.

Jalan itu yakni Jalan Nuri dan Jalan Gagak yangmenghubungkan ke jalan utama di wilayahtersebut. Jalan ini memiliki panjang 445 meter danlebar 3,50 meter. B iayanya dengan memanfaatakandana APBD Kota Tangerang tahun 2010 sebesarRp 395.590. 000.

“Pokoknya jalan lingkungan kami tidak beceklagi setelah dipavingblok,” kata Kamidun, Ketua RT04/03, Senin (14/6). Usulan jalan agar dipavingbloksudah cukup lama, sekarang dipenuhi PemkotTangerang.

Bukiah Ibrahim, masih warga RT 04/03,menambahkan dengan jalan lingkungan yang mulusmaka baik pejalan kaki maupun yang memakaikendaraan merasa nyaman memanfaatkannya.Sebab itu mereka berjanji akan menanampepohonan yang bermanfaat di pinggirnya.Sehingga lingkungan jalan tambah asri dan indah.

Tarmuzi, Sekkel Cipadu Jaya, mengatakan wargayang jalan lingkungannya sudah mendapatrehabilitasi dari Pemkot Tangerang agar bisamemelihara dan menjaga keberadaannya. “Misalnyadengan melakukan penghijauan di pinggirannyaatau rutin membersihkan saluran airnya,” ujarnya.(iwan)

CIPONDOH - Warga lingkungan RW 01 KelurahanCipondoh Makmur (CM) senang sehubungan jalanlingkungannya kini dibangunkan drainasenya olehPemkot Tangerang untuk meminimal isir ke-mungkinan terjadinya banjir.

Drainase yang tengah dikerjakan itu yakni di GangMasjid yang menghubungkan ke ruas Jl. Alfitroh.Memiliki panjang 470 meter dan lebar 2 meter.Biayanya dengan memanfaatakan dana APBD KotaTangerang tahun 2010 sebesar Rp 270.766.000.

“Dengan jalan ada drainasenya, maka air hujanpun tidak akan membanjiri ke mana-mana,” kataTiun, Ketua RW 01, Senin (14/6).

Dirinya menyebutkan pembangunan drainasebaru kali ini di wilayahnya. Sebab itu warga di sinimerasa bersyukur atas adanya pembangunantersebut. (iwan)

Rumah Miring Suhamid Kini Dibangun Swadaya Warga Kebon BesarBATUCEPER – Alangkahgembiranya hati keluargaSuhamid karena rumahnyadi lingkungan RT 04/01 Ke-lurahan Kebon Besar yangdahulunya berkondisi mi-ring, akhirnya dibangundana sosial BKM dan swa-daya warga Kebon Besar.

“Alhamdulillah, memangkami tidak memiliki biayauntuk memperbaiki rumah,semuanya untuk sekolahanak,” kata Suhamid, de-ngan mata berkaca-kaca,Sabtu (12/6).

Dikisahkannya ia ber-sama istri dan 4 anaknyaselama ini menempatitempat tinggal 4 meter x7 meter, hanya satu kamardan kamar mandi yangdapat dimilikinya. Namuntidak menyurutkan se-

mangat menyekolahkananak-anaknya. “Anak sayayang pertama duduk dikelas 3 SMKN 1, dapatbeasiswa KMG, yang keduakelas 1 SMK yang sama,yang ketiga SMP kelas 1dan terakhir kelas 4 SD.”

Ia bercita-cita agaranak-anaknya dapat terusmelanjutkan pendidikan,tidak seperti dirinya yangtidak dapat sekolah. “Biarbapaknya kerja serabutan,yang penting anaknyadapat sekolah.”

Ia dikenal warga se-bagai pekerja yang rajin danikhlas dalam bekerja. “PakAmid mau kerja apa saja,walau hanya betulin satugenting bocor warga,”kata tetangganya.

Ketua KSM Kemboja

Heriyanto, pelaksana ke-giatan pembangunan ru-mah itu, mengatakan pe-

ngerjaan akan selesai dalam14 hari. “Rumah layak hunisangat dibutuhkan ke-

luarga Suhamid, kami punberswadaya membantu-nya.” (irfan)

BKM Benda Program Bedah Rumah, Paving Blok & Drainase

Nasrul

BENDA – Secara serentakBKM Kelurahan Benda akanmenyelesaikan proyek pem-bangunan 1 bedah rumah,4 paving blok jalan ling-kungan dan 1 drainase dibulan Juli 2010.

Demikian ungkap Ketua

BKM Kelurahan Benda Nas-rul ketika melaporkan ke-giatannya kepada LurahBenda H. Masan, Jumat(10/6).

Kegiatan ini diharapkanH. Masan akan dapat me-ningkatkan kehidupan dan

memperbaiki perekono-mian warga secara lebih baiklagi. “Pemerintah hanyamemberi stimulan, yangpenting warga sadar danmau berswadaya,” katanya.

Dalam laporan tersebutterdapat program 1 bedah

rumah di wilayah RT 01/04,4 paving blok jalan ling-kungan masing-masing: RT05/01, RT 03/04, RT 01/08 dan RT 02/02, se-dangkan drainase yangakan ditingkatkan berada diwilayah RT 03/10. (irfan)

Cegah Banjir, Jembatan Cikoneng Ilir Diusulkan Ditinggikan

PERIUK – Jalan tanah dilingkungan RW 05, Pe-rumahan Wisma Harapan,Kelurahan Gembor, Ke-camatan Periuk, saat initengah dipaping blok Pem-kot Tangerang melalui pro-yek yang ditenderkan DinasPU Kota Tangerang.

Sekel Gembor Eep RuliHasan, Jumat (11/6), men-jelaskan pembangunan jalan

Jalan RW 05 Gembor Dipaving Blok

Sekel Gembor Eep Ruli Hasandan Agus Mapilindo tinjau

jalan pavingblok. (vanessa)

lingkungan yang termasukdalam skala prioritas usulanwarga ini dianggarkan APBDII 2010 senilai Rp792.602.000.

“Jalan ini memiliki panjang1.435 meter dan lebar 3meter,” katanya. Diharapkansetelah jalan terbangun,warga perumahan baru ituakan nyaman berlalulintas.

Sementara Agus Mapi-

lindo, salah satu warga Peru-mahan Wisma Harapan, me-ngucapkan terimakasih ke-pada Walikota H. WahidinHalim yang telah mem-prioritaskan pembangunanjalan di wilayahnya. (vanessa)

Warga RW 03 CipaduJaya Senang Jalannya

Dipavingblok

Warga RW 01 CM SenangDibangun Drainase

Muholil, Staf Ekbang Kelurahan Jatake didampingi wargatengah memantau rencana peninggian jembatan. (wawan)

JATIUWUNG – JembatanCikoneng Ilir di lingkunganRW 06 Kelurahan Jatakedalam diusulkan direnovasidengan meninggikan badanjembatannya sehingga nan-tinya tak lagi menghambatderasnya aliran air.

“Di saat turun hujan lebatseperti beberapa hari yanglalu, ketersendatan aliran airmenjadi penyebab puluhanrumah terendam air,” kata H.Eman, Lurah Jatake, Selasa(15/6). Diakuinya usulanrenovasi jembatan ini sudah

diajukan, mudah-mudahanbisa direalisasikan PemkotTangerang untuk mengatasikerawanan banjir di wilayahini.

Jembatan di lingkunganini telah berusia 15 tahunyang dibangun swadayawarga. Namun saat ini KaliCikoneng Ilir semangkindangkal dan hulu kali punsemakin menyempit, se-hingga perlu renovasi se-kaligus normalisasi kali.

Sisi lainnya, kelurahanpun merencanakan bersama

sejumlah pabrikan akanmenyudet kali di pertemuanair Kampung Kebon Cau.“Kami sedang usulkankepada pihak perusahaanyang lahannya akan terkenasudetan.”

Sementara Sularso, Ke-tua RW 06 KeluarahanJatake, merespon positifprogram Kelurahan Jatakeini untuk mengatasi banjirlingkungan di musim hujan.“Kalau sudetannya diwu-judkan, Insya Allah banjirbisa diatasi.” (wawan)

Page 11: KOBEN 17

Th.VIII/Pekan 1/ Rajab 1431 HTh.VIII/Pekan 3/ Juni 2010 M

Edisi 17 10 -11 - SAMBUNGAN BERITA

HM Bakri, Ketua...“Prestasi ini tak pernah didapat pemerintah daerah

lainnya di Indonesia,” katanya saat pembukaan RakerkotaKadin Kota Tangerang, Selasa (15/6) di Pondok Selera.(imron)

Dr. Suryadi: Warga...Ketua Yayasan Pendidikan Budi Mulia ini mengharapkan

dengan raihan prestasi ini selanjutnya harus dapat dirasakanmanfaatnya oleh warga, misalnya jangan ada lagi keluhanpungli dan bayaran sekolah yang tak terjangkau. “Ini kanprestasi pengelolaan keuangan terbaik tingkat nasional.”(iwan)

Dr. Amarno: Tiga...Universitas Pamulang, Selasa (15/6).

Keberhasilan diraih bukan ujug-ujug, tetapi melalui prosesdan dukungan semua pihak. “Ada tiga pilar pendukungsehingga Kota Tangerang berhasil meraih penghargaan itu,yakni birokrasi, pengusaha, dan masyarakat sipil,” katanya.(iwan)

Heru: Bukti Keberhasilan...Dikatakan apalagi penilaian WTP dari BPK RI itu diraih

dalam 3 tahun berturut-turut sehingga menjadi prestasiyang luar biasa. Selamat kepada Pemkot dan warga KotaTangerang. (wawan)

Rasa SyukurAtas pencapaian prestasi

menyandingkan dua prestasinasional itu, Walikota H.Wahidin Halim memanjatkanrasa syukur kepada AllahSWT dan menyampaikanucapan terimakasih kepadasemua pihak dan wargaKota Tangerang yang telahmembantu sehingga ca-tatan dua prestasi terbaiknasional pun bisa diraih KotaTangerang.

Lalu WH – sapaan akrabH. Wahidin Halim – menya-takan tekadnya untuk terusmempertahankan predikatWTP ini sebagai manifestasitata kelola pemerintahanyang baik dan AnugerahAdipura sebagai penghar-gaan tertinggi tentangkebersihan Kota Tangerang.

Sandingkan Adipura-WTP...“Hal ini pun merupakanperwujudan semangat dankomitmen seluruh masya-rakat Kota Tangerang dalammenjadikan kota akhlakulkarimah ini menjadi yangterdepan.”

WH sendiri akhirnya men-dapat banyak ucapan se-lamat dari berbagai kalanganyang kebetulan bertatapmuka dengan dirinya dibanyak kesempatan meme-nuhi undangan baik dalamacara kedaerahan maupunundangan organisasi-or-ganisasi.

Pujian BPKRIDalam Rapat Paripurna

Istimewa DPRD Kota Ta-ngerang dalam rangka Pe-nyerahan Laporan HasilPemeriksaan BPKRI atas

Laporan Keuangan Peme-rintah Kota TangerangTahun Anggaran 2009 ber-tempat di ruang rapat DPRDKota Tangerang, Kamis (10/6), Kepala Perwakilan BPKRIPropinsi Banten SlametKurniawan mengungkapkanBPKRI menyampaikan ap-resiasi serta penghargaansetinggi-tingginya atas pen-capaian kinerja PemkotTangerang dalam penge-lolaan keuangan yang baik,bersih dan transparan se-hingga Pemkot Tangerangberhasil mempertahankanpredikat WTP tiga tahunberturut-turut.

“Kami memberikan peng-hargaan dan ucapan terima-kasih kepada Walikota Ta-ngerang beserta segenapjajarannya atas kerja kerasdan upaya-upaya perbaikanyang telah dilakukan dalam

pengelolaan dan pertang-gungjawaban pengelolaankeuangan daerah,” paparSlamet. Ditambahkan bah-wa berkat kerja kerasnya iniPemkot Tangerang berhasilmempertahankan opini Wa-jar Tanpa Pengecual ian(WTP) tahun anggaran2009.

Predikat WTP ketigakalinya diraih Pemkot Ta-ngerang, kata Slamet, ber-dasarkan hasil pemeriksaanyang telah dilakukan BPKRIatas laporan keuanganPemerintah Kota TangerangTahun Anggaran 2009 yangtelah disampaikan WalikotaTangerang pada tanggal 31Maret 2010 dan 27 Mei2010.

“Atas dasar laporan ter-sebut BPKRI menyimpulkanbahwa tidak ditemukansalah saji yang material atas

laporan keuangan PemkotTangerang Tahun Angga-ran 2009 dan oleh karenaitu BPKRI memberikanpendapat atau opini WajarTanpa Pengecual ian (Un-qual ified Opinion),” ka-tanya.

Keberhasilan PemkotTangerang menyandangpredikat WTP tiga tahunberturut-turut, yakni untukpelaporan keuangan tahunanggaran 2007, 2008 dan2009 tidak lepas dari ko-mitmen serta kerja kerasWal ikota Tangerang H.Wahidin Halim beserta ja-jarannya yang didukungoleh DPRD Kota Tangerangserta segenap masyarakatdalam bersama-sama me-wujudkan tata kelola pe-merintahan yang bersih dantransparan (good and cleangovernment). (imron)

TANGERANG –Sedikitnya 100 warga dilingkungan RW 12Perumahan Pengayo-man, Kelurahan Sukasari,menggelar acara nontonbareng (nobar) pertan-dingan sepakbola PialaDunia 2010 diBalaiwarga, Sabtu (12/6).

Nobar digelar KarangTaruna Sukasari awalnya

WH Lepas 172 Atlet Pelajar Kota Tangerang ke POPDA V Banten

Disiplin & Sportivitas Kunci SuksesPUSPEM - Walikota H. Wahidin Halim

meminta para pelajar yang mengikuti

Pekan Olahraga Pelajar Daerah(POPDA) V Banten untuk menjaga

disiplin dan sportifitas dalammengikuti semua pertandingan.

“Disiplin dan sportifitas kunci

keberhasilan, tidak hanya sebagaiatlet saja, sekaligus sebagai generasi

harapan masa depan…”

Hal tersebut disampaikanwalikota saat melepas paraatlet pelajar Kota Tangerangyang akan terjun dalamPOPDA V Banten 13-18Juni di ruang akhlakul kari-mah Plaza Puspem, Minggu(13/6).

Dikatakan sikap disiplindan sportifitas harus dijagadengan baik, karena ke-

menangan akan terasa lebihbaik jika diikuti denganterbangunnya rasa disiplindan sportifitas yang tinggi.“Oleh karena itu, man-faatkanlah kesempatandalam dunia olahraga iniuntuk memupuk semangat,sikap dan rasa disiplin se-hingga ke masadepan akansiap berkiprah tidak hanya

dalam bidang olahraga tapijuga dalam bidang pem-bangunan lainnya.”

Walikota juga berpesankepada para atlet untuktidak melupakan pendi-dikan mereka. Sekolahtetap harus jadi fokusutama, jangan sampaikarena mengejar prestasimereka meninggalkan se-kolah. “Tetap berprestasidalam bidang olahraga,tapi sekolah jangan sampaiditinggal karena sekolahitu utama.”

Menyinggung upaya me-ningkatkan motivasi, pres-

100 Warga RW 12 Sukasari Nobar Piala Duniamemang saatpembukaan Piala Dunia diAfsel yang ditayangkanRCTI, Sabtu (19/6).Selanjutnya nobar akandigelar secara berkelilingdi tiap-tiap lingkunganyang ada di KelurahanSukasari pada Sabtumalam.

Warga saat nobarpertama menyambutantusias dan meras puas

atas kegiatan bersamaitu. Layar yangdisediakan memakaipantulan gambarproyektor ke dinding dibalaiwarga sebesar 2meter x 4 meter sebagailayarnya.

Ketua Karang TarunaSukasari Hariyana men-jelaskan momentum PialaDunia 2010 dijadikanuntuk mempererat talisilahturahmi warga danpemuda. “Hadiah doorprize pun kami berikankepada penonton yangberuntung. Hadiahdidapat bekerjasamadengan sponsor,”katanya. (vanessa)

Tim L2C Cibodas berfoto bersama Tim Pasar Lama Sukasari, panitia dan juri sebelum pertandingan. (vanessa)

PERIUK - Meperebutkanhadiah uang pembinaan Rp1,5 juta, Gempar (GerakanMoral Pemuda Gebang Ra-ya-Sangiang Jaya) meng-gelar pertandingan sepak-bola tarkam (antar kam-pung) yang diikuti 16 ke-sebelasan dari 13 keca-

16 Kesebelasan Ikuti Turnamen Sepakbola GEMPARmatan se-Kota Tangerang dilapangan sepakbola ForgestaGedang Raya, Minggu (13/6).

Turnamen yang digelarsejak 13-27 Juni menggu-nakan sistem gugur, di manaseluruh peserta tim bertemudan berunjuk kemampuan-

nya yang terbaik.Agus Setiawan, Ketua

Panitia Sepakbola Gempar,menjelaskan turnamen yangdigelar dalam rangka me-nyambut HUT RI ini sudahdigelar rutin selama 2 tahunterakhir. Tujuannya men-jaring bakat dan potensi

sepakbola pemuda untukmemperoleh pembinaanprestasi di Klub PembinaanPersikota.

“Dengan menghadirkanbeberapa juri dari Persikota,kami berupaya pertandinganberlangsung fair-play,” tuturAgus. (vanessa)

tasi dan pembinaan paraatlet, walikota menyatakanPemkot Tangerang akanterus berupaya mening-katkan fasilitas olahragademi memotivasi dan me-ningkatkan prestasi atlet.Diharapkan dengan terse-dianya fasilitas yang lengkapdan memadai, atlet akanlebih terdorong untuk ber-latih lebih giat lagi.

Sementara Kepala DinasPemuda, Olahraga, Ke-budayaan dan Pariwisata(Disporbudpar) Kota Ta-ngerang H. Tabrani men-jelaskan atlet pelajar KotaTangerang yang akan me-ngikuti POPDA V Banten2010 ini berjumlah 172 or-ang dan akan mengikuti 13cabang yang dipertanding-kan.

Dari ke-13 cabang olah-raga itu, khusus cabangsenam, atlet Kota Tange-rang secara langsung akanmengikuti POPWIL mewakiliPropinsi Banten, karenatidak ada lawan. “Senamkami terbaik dan tidak adalawan, jadi otomatis majumewakili wilayah Banten,”papar Tabrani.

Tabrani juga menyata-

kan bahwa sebagai bentukapresiasi kepada para atletyang mengikuti POPDA Vini, pihaknya telah menye-diakan bonus bagi para atletyang berprestasi. Bonusberupa uang tunai masing-masing untuk medali emassebesar Rp 5 juta, medaliperak Rp 4 juta dan medaliperunggu sebesar Rp 3 juta.(imron)

Page 12: KOBEN 17

Op in i

OpiniEdisi 17Th.VIII/Pekan 1/ Rajab 1431 H

Th.VIII/Pekan 3/ Juni 2010 M

Tata Kelola Kepemerintahan yang Baik (Good Governance)Oleh: HM Harry Mulya Zein

(Sekretaris Daerah Kota Tangerang)

SEPEKAN ini merupakan waktuyang sangat berharga bagi masya-rakat Kota Tangerang, khususnyaPemkot Tangerang. Bagaimana

tidak, pada awal pekan, tepatnyaSelasa (8/6), Pemkot Tangerangberhasil kembali meraih peng-hargaan tertinggi bidang ling-kungan hidup (Adipura) 2010.

Dalam penghargaan itu KotaTangerang berhasi l meraih posisikelima kategori Kota Metropolitan.Penghargaan langsung diberikanPresiden Susilo Bambang Yudho-

yono di Istana Negara.Selang dua hari, Pemkot

Tangerang juga menerima peng-hargaan dari Badan PemeriksaanKeuangan Republik Indonesia (BPK

RI) sebagai daerah terbaik dalammengelola keuangan daerahnya,dari hasil pemeriksaan BPK-RIPerwakilan Banten terhadapkinerja Laporan Keuangan Peme-

rintah Kota Tangerang Tahun Buku2009 dengan opini Wajar TanpaPengecualian (WTP).

Penghargaan tersebut diraihtidak lepas dari niat yang tulus

(politic will) dan kerja keras WalikotaTangerang H. Wahidin Halimsebagai Kepala Daerah. Sebabtanpa adanya political will dari ke-pala daerah dan segenap jajaran

aparatur, DPRD sebagai lembagalegislatif serta lembaga ke-Muspi-

daan, sangat mustahil Pemkot Ta-ngerang dapat berhasil memper-tahankan prestasi selama kurunwaktu tiga tahun berturut-turut.

Patut diakui, prestasi itu bukantujuan utama melainkan sebagaibentuk kewajiban yang harus di-tunjukan kepada publik bahwasegenap aparatur Pemda dapat

menjalankan roda birokrasi secarabaik serta amanah. Bersih daripraktek korupsi, kolusi dan ne-potisme (KKN).

Secara teoritis, clean govern-

ment tidaklah sebatas bagaimanapemerintah menjalankan kewe-nangannya dengan baik semata,tetapi lebih penting adalah bagai-mana masyarakat dapat ber-

partisipasi dan mengontrol peme-rintah menjalankan wewenangdengan baik (accountable). Se-bab, seringkali tata-pemerintahanyang baik dipandang sebagai

“sebuah bangunan dengan 3 pi-lar.” Ketiga tiang penyangga ituadalah transparansi, akuntabilitas,dan partisipasi.

Pertama, transparansi, berarti

terbukanya akses bagi semuapihak yang berkepentingan terha-dap setiap informasi yang ber-kaitan dengan berbagai peraturandan perundang-undangan, serta

kebijakan pemerintah, denganbiaya seminimal mungkin. Informasi

sosial, ekonomi, dan politik yangdapat dijamin keterandalannya(reliable) dan dilakukan secaraberkala dan dapat diakses oleh

publik (biasanya melalui filter me-dia-massa yang bertanggungjawab). Artinya, transparansidibangun atas pijakan kebebasanarus informasi yang memadai

disediakan untuk dipahami dan(untuk kemudian) dapat dipantau.

Transparansi jelas mengurangitingkat ketidakpastian dalamproses pengambilan keputusan

dan implementasi kebijakan publik.Sebab, penyebarluasan berbagaiinformasi yang selama ini aksesnyahanya dimiliki pemerintah untukdapat memberi kesempatan ke-

pada berbagai komponen masya-rakat turut mengambil keputusan.Oleh karenanya, perlu dicatatinformasi ini bukan sekadar terse-dia, tapi juga relevan dan bisa

dipahami publik. Selain itu, trans-paransi ini dapat membantu untukmempersempit peluang korupsi,kolusi dan nepotisme di kalanganpara penyelenggara negara.

Kedua, akuntabilitas. Yakni,kapasitas suatu instansi pemerin-

tahan untuk bertanggunggugatatas keberhasilan maupun ke-

gagalannya dalam melaksanakanmisinya dalam mencapai tujuandan sasaran yang ditetapkansecara periodik.

Artinya, setiap instansi peme-

rintah mempunyai kewajibanuntuk mempertanggungjawabkanpencapaian organisasinya dalampengelolaan sumberdaya yangdipercayakan kepadanya, mulai

dari tahap perencanaan, imple-mentasi, sampai pada peman-tauan dan evaluasi.

Akuntabilitas merupakan kunciuntuk memastikan bahwa ke-

kuasaan itu dijalankan dengan baikdan sesuai dengan kepentingan

publik. Untuk itu, akuntabilitasmensyaratkan kejelasan tentangsiapa yang bertanggunggugat,kepada siapa, dan apa yang diper-

tanggunggugatkan. Karenanya,akuntabilitas bisa berarti pulapenetapan sejumlah kriteria danindikator untuk mengukur kinerjainstansi pemerintah, serta meka-

nisme yang dapat mengontrol danmemastikan tercapainya berbagaistandar tersebut.

Berbeda dengan akuntabilitasdalam sektor swasta yang bersifat

dual-accountability structure(kepada pemegang saham dankonsumen), akuntabilitas padasektor publik bersifat multiple-ac-countability structure. Ia dimintai

pertanggungjawaban oleh lebihbanyak pihak yang mewakilipluralisme masyarakat. Rincinya,kinerja suatu instansi pemerintahharus dapat dipertanggung-

jawabkan terhadap atasan, angg-ota DPRD, organisasi non-pe-merintah, lembaga donor, dankomponen masyarakat lainnya.Semua itu berarti pula akuntabilitas

internal (administratif) dan ekster-nal ini menjadi sama pentingnya.

Akhirnya, akuntabilitas me-nuntut adanya kepastian hukumyang merupakan resultan darihukum dan perundangan-un-

dangan yang jelas, tegas, diketa-hui publik di satu pihak, serta upayapenegakan hukum yang efektif,konsisten, dan tanpa pandang buludi pihak lain. Kepastian hukum juga

merupakan indikator pentingdalam menimbang tingkat ke-wibawaan suatu pemerintahan,legitimasinya di hadapan rak-yatnya, dan dunia internasional.

Ketiga, partisipasi. Yang me-rupakan perwujudan dari be-rubahnya paradigma mengenaiperan masyarakat dalam pem-bangunan. Masyarakat bukanlah

sekadar penerima manfaat (ben-eficiaries) atau objek belaka,melainkan agen pembangunan(subjek) yang mempunyai porsiyang penting. Dengan prinsip “dari

dan untuk rakyat”, mereka harusmemiliki akses pada pelbagai ins-titusi yang mempromosikan pem-bangunan. Karenanya, kualitashubungan antara pemerintah de-

ngan warga yang dilayani dan dilin-dunginya menjadi penting di sini.

Hubungan yang pertamamewujud lewat proses suatupemerintahan dipilih. Pemilihan

anggota legislatif dan pimpinaneksekutif yang bebas dan jujur me-

rupakan kondisi inisial yang di-butuhkan untuk memastikanbahwa hubungan antara peme-rintah yang diberi mandat untuk

menjadi “dirigen” tata pemerin-tahan ini dengan masyarakat(yang diwakili legislatif) dapatberlangsung dengan baik.

Pola hubungan yang kedua

adalah keterlibatan masyarakatdalam proses pengambilan ke-putusan. Kehadiran tiga domainpemerintah, sektor swasta, danmasyarakat sipil dalam proses ini

amat penting untuk memastikanbahwa proses “pembangunan”tersebut dapat memberikan man-faat yang terbesar atau “ke-bebasan” (mengutip Amartya Zen)

bagi masyarakatnya.Pemerintah menciptakan ling-

kungan politik, ekonomi, danhukum yang kondusif. Sektorswasta menciptakan kesempatan

kerja yang implikasinya mening-katkan peluang untuk meningkat-kan pendapatan masyarakat.Akan halnya masyarakat sipil(lembaga swadaya masyarakat,

organisasi masyarakat, organisasikeagamaan, koperasi, serikatpekerja, dan sebagainya) mem-fasilitasi interaksi sosial-politik untukberpartisipasi dalam berbagai

aktivitas ekonomi, sosial, danpolitik. ***

Ketua Herry Rumawatine

Wakil Ketua H. KarnadiWakil Ketua M. Bonnie Mufidjar Wakil Ketua Gatot Wibowo