kilas mn 04 4/8 2015...12.00-14.00 tabligh akbar " nailul hafiz bin abdul rahim" aula...

3
MTQ MN XIV Edisi 4 1 Indahnya Hidup dengan Dzikir dan Alquran I ndahnya Hidup dengan Dzikir dan Al'Quran, itulah tema tabligh akbar di hari kedua pelaksanaan MTQ MN XIV yang diadakan pada Senin (3/8/2015). Bertempat di Mesjid Ukhuwah Islamiyah UI, acara tabligh akbar ini diisi oleh Ust. Arifin Ilham. Dalam pemaparannya, Arifin Ilham mengajak umat muslim untuk membaca dan memaknai Alquran yang diwariskan oleh Rasulullah SAW, karena Alquran itu penuh dengan doa, ilmu, dan hidayah. "Terangilah rumahmu dengan Alquran!," serunya. Menurutnya, hidup memerlukan hikmah yang didapatkan dari Alquran. Kehidupan yang dilandasi dengan keimanan serta kecintaan kepada Alquran dan dzikir menciptakan ketenangan yang mampu menjadi perisai dalam kehidupan manusia yang berliku. Sebagai manusia yang beriman, sudah barang tentu selalu mengharap rahmat dan keridhaan Allah SWT. Caranya untuk mencapai semua kenikmatan itu adalah dengan mengamalkan Alquran dan berdizkir tanpa mengenal lelah. Di akhir tausyiahnya, Arifin Ilham kembali menekankan untuk membiasakan membaca Alquran, karena itu merupakan sesuatu yang penting. Dalam ceramahnya, Arifin mengajak kaum muslimin menjadikan dzikir dan Alquran sebagai penolong. “Dzikir itu kalau terus menerus dari sekian banyak hikmah. Jika selalu ingat Allah, akan Allah jaga hatinya,” tegasnya. (Kelly) KILAS MN Edisi 04 4/8 2015

Upload: others

Post on 29-Oct-2020

4 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: KILAS MN 04 4/8 2015...12.00-14.00 Tabligh Akbar " Nailul Hafiz bin Abdul Rahim" Aula Utama Masjid UI 19.00 - 23.00 Penampilan dari perwakilan kafilah MTQ MN UI 2015 Panggung Utama

MTQ Mahasiswa

Nasional XIVMTQ MN XIV Edisi 4 1

Indahnya Hidup dengan Dzikir dan Alquran

Indahnya Hidup dengan Dzikir dan Al'Quran, itulah tema tabligh akbar di hari kedua pelaksanaan MTQ MN XIV yang diadakan pada Senin (3/8/2015). Bertempat di

Mesjid Ukhuwah Islamiyah UI, acara tabligh akbar ini diisi oleh Ust. Arifin Ilham.

Dalam pemaparannya, Arifin Ilham mengajak umat muslim untuk membaca dan memaknai Alquran yang diwariskan oleh Rasulullah SAW, karena Alquran itu penuh dengan doa, ilmu, dan hidayah. "Terangilah rumahmu dengan Alquran!," serunya.

Menurutnya, hidup memerlukan hikmah yang didapatkan dari Alquran. Kehidupan yang dilandasi dengan keimanan serta kecintaan kepada Alquran dan

dzikir menciptakan ketenangan yang mampu menjadi perisai dalam kehidupan manusia yang berliku.

Sebagai manusia yang beriman, sudah barang tentu selalu mengharap rahmat dan keridhaan Allah SWT. Caranya untuk mencapai semua kenikmatan itu adalah dengan mengamalkan Alquran dan berdizkir tanpa mengenal lelah. Di akhir tausyiahnya, Arifin Ilham kembali menekankan untuk membiasakan membaca Alquran, karena itu merupakan sesuatu yang penting. Dalam ceramahnya, Arifin mengajak kaum muslimin menjadikan dzikir dan Alquran sebagai penolong. “Dzikir itu kalau terus menerus dari sekian banyak hikmah. Jika selalu ingat Allah, akan Allah jaga hatinya,” tegasnya. (Kelly)

KILAS MN Edisi

04 4/82015

Page 2: KILAS MN 04 4/8 2015...12.00-14.00 Tabligh Akbar " Nailul Hafiz bin Abdul Rahim" Aula Utama Masjid UI 19.00 - 23.00 Penampilan dari perwakilan kafilah MTQ MN UI 2015 Panggung Utama

Nama Habiburrahman El Shirazy alias Kang Abik sudah tak diragukan lagi dalam dunia tulis-menulis. Sepanjang karirnya, Kang Abik berhasil melahirkan

beragam karya sastra populer, antara lain Ayat-ayat Cinta (2004), Ketika Cinta Bertasbih (2007), hingga karya teranyarnya Api Tauhid (2014). Dalam tiap karyanya, Kang Abik juga berhasil membawa cerita yang menarik sekaligus sarat makna dan pembelajaran.

Salah satu rahasia kesuksesannya dalam meramu novel-novel tersebut ternyata adalah menjadikan Alquran sebagai sumber inspirasi cerita. Hal tersebut disampaikannya dalam malam seni Musabaqah Tilawatil Quran Mahasiswa Nasional (MTQ MN) XIV yang berlangsung pada Minggu malam (2/8/2015) di area Perpustakaan UI.

Dalam seminar, Kang Abik berbagi cerita bagaimana ia bisa mendapatkan inspirasi-inspirasi cerita novelnya dengan merenungkan ayat-ayat Al-Quran yang penuh makna. "Saya mendapatkan inspirasi untuk membuat alur cerita Ayat-Ayat Cinta justru ketika saya men-tadhaburi makna dari surah Az-Zukhruf ayat 67, Ketika Cinta Bertasbih dari surah Al Hadid ayat 1, dan Api Tauhid dari Ar-Rum ayat 50," ungkapnya.

Kang Abik juga menyampaikan betapa pentingnya ide atau kreativitas bagi kemajuan suatu bangsa dan individu. Menurut sejarah, bangsa atau individu yang maju adalah orang-orang yang mau membuat suatu solusi yang kreatif

dari permasalahan-permasalahan yang dihadapinya sehari-hari.

Ia mencontohkan dunia Islam dengan sistem tajwidnya berusaha mengatasi permasalahan pelafalan Al-Quran yang berbeda-beda, agar tetap sesuai dengan pelafalan yang dicontohkan Rasulullah SAW. Untuk memunculkan ide-ide ini, biasanya manusia memerlukan sumber inspirasi. Kang Abik mengajak pemuda-pemuda bangsa untuk menjadikan Alquran sebagai salah satu sumber inspirasi tersebut, karena menurutnya umat Islam terdahulu terbukti mempunyai peradaban yang maju dengan menjadikan Alquran sebagai pedoman dan sumber inspirasi hidup mereka. (Wanda)

Said Nursi, sebelumnya telah dikenal dalam dunia penafsiran Alquran. Ia dikenal sebagai penulis serta penafsir Alquran yang cerdas dan berwawasan

luas. Karya-karya beliau yang hebat membuat panitia MTQ MN XIV membuat acara bedah buku salah satu buku andalannya, yaitu Al-Lama'at. Bedah buku ini diselenggarakan pada Senin (3/8/2015) bertempat di Aula

Utama Masjid Ukhuwah Islamiyah UI Depok.Al-Lama'at mempunyai arti kilauan atau cahaya

yang terang. Buku ini hadir dalam rangka memberikan pencerahan kepada masyarakat Islam, terutama masyarakat Turki yang saat pembuatan karya ini begitu sekuler atau jauh dari kehidupan Islam.

Buku ini sejatinya adalah tafsir Alquran. Ia lahir sebagai pengingat bahwa Alquran diberikan kepada manusia untuk dijadikan jalan hidup. Buku yang berisi 717 halaman ini mengisahkan tentang hikmah kehidupan dan kisah para nabi dalam memperjuangkan agama Allah.

Penafsiran Alquran yang dilakukan oleh Said Nursi berbeda dari kebanyakan ahli tafsir, tidak mengartikan kata per kata melainkan mengartikan Alquran dengan berfokus pada persoalan sehingga bersifat dinamis, menjernihkan pikiran, serta mampu memberikan pemahaman menyeluruh terkait ajaran agama Islam.

Dengan membaca buku ini, tidak hanya memberikan umat Islam pengetahuan, namun menjadikan umat Islam yang berakhlakul karimah dan menjadi umat yang saling menghargai antar sesama manusia. (Kelly)

Habiburrahman El Shirazy Ajak Pemuda Jadikan Alquran sebagai Sumber Inspirasi

Bedah Buku "Al-Lama'at" Said Nursi: Membumikan Inspirasi Ilahi

MTQ Mahasiswa

Nasional XIVKilas MTQ MN XIV Edisi 4MTQ Mahasiswa

Nasional XIVKilas MTQ MN XIV Edisi 42 3

Kilas MTQ MN XIVKilas MTQ MN XIV

Galeri MTQ MN XIV 2015

Page 3: KILAS MN 04 4/8 2015...12.00-14.00 Tabligh Akbar " Nailul Hafiz bin Abdul Rahim" Aula Utama Masjid UI 19.00 - 23.00 Penampilan dari perwakilan kafilah MTQ MN UI 2015 Panggung Utama

Selasa, 4 Agustus 2015 08.00 - 17.30 Penyisihan/Presentasi : Tilawah, Hifzhil 5 Juz, Tartil, Syarhil, Kampus UI Debat Bhs Arab dan Inggris SemifinaldanFinal:Fahmil 10.00 - 12.00 Bedah Buku: "Perempuan Betawi" Karya Panggung Bazaar, area parkir sebelah Barat Masjid UI Dr.ItaSyamtasiyah(PengajarDept.SejarahFIBUI) 12.00-14.00 TablighAkbar"NailulHafizbinAbdulRahim" AulaUtamaMasjidUI 19.00-23.00 PenampilandariperwakilankafilahMTQMNUI2015 PanggungUtama 09.00 - 23.00 Bazar dan Pameran Seni Budaya Islam Parkiran Motor Perpustakaan Pusat Rabu,5Agustus2015 08.00-17.30 Penyisihan/Presentasi:Tilawah,Hifzhil10Juz,QiraatSab'ah KampusUI PerempatfinaldanSemifinal:DebatBhsArabdanInggris Final:Tartil,Syarhil,Khaththil 10.00-12.00 PamerandanDemoLukisan''Ebru"dariTurki LokasiBazar 12.00-13.00 Tabligh Akbar "Ust. Hussein Alatas" Aula Utama Masjid UI 09.00 - 23.00 Bazar dan Pameran Seni Budaya Islam Parkiran Motor Perpustakaan Pusat

HARI -TANGGAL Pukul ACARA TEMPAT

Agenda HarianMTQMN XIV 2015

Jadwal Harian Lomba MTQMN XIV 2015

MTQ Mahasiswa

Nasional XIVMTQ MN XIV Edisi 44

Kilas MTQ MN XIV

MTQ Mahasiswa

Nasional XIV