kiat memulai bisnis start up

29
Kiat Memulai Bisnis Amir Fauzi Owner www.jilbabfatta.com Super Grosir Garmen Muslim Online amirfauzi.com facebook.com/ amirfauzifb twitter.com/amirfauzi

Upload: amir-fauzi

Post on 26-Jun-2015

1.320 views

Category:

Business


5 download

DESCRIPTION

Kiat Memulai Bisnis, Jangan Sampai Usaha Yang Kita Rintis Hanya Seumur Jagung

TRANSCRIPT

Page 1: Kiat memulai bisnis start up

Kiat Memulai Bisnis

Amir FauziOwnerwww.jilbabfatta.comSuper Grosir Garmen Muslim Online

amirfauzi.comfacebook.com/amirfauzifbtwitter.com/amirfauzi

Page 2: Kiat memulai bisnis start up

Dari pagi sampai sore…

Dari mulai minum Aqua (74% milik Danone-Prancis), atau minum Teh Sariwangi (100% milik Unilever – Inggris), atau minum susu SGM (82% mlik Numico-Belanda) atau mandi pakai Lux, dengan sikat gigi Pepsodent (Unilever).

Atau mau belanja ke Carrefour (Perancis), atau Alfa (milik Carefour) atau ke Giant dan Hero (milik Dayri Malaysia)

Anda mau menabung ke BCA, Danamon, BII, Niaga atau bank swasta lainnya. Hampir semua bank sudah milik asing. Kepingin bangun rumah paka semen Tiga Roda (Heidelberg-Jerman), Semen Gresik (Cemex- Meksico) atau Semen Cibinong (Holcim-Swiss)

Kalau mau disebut satu persatu, sangat panjang daftarnya….

Page 3: Kiat memulai bisnis start up

…dalam perbankan…

Industri perbangkan Nasional adalah jantungnya perekonomian Nasional. Bisa dibayangkan, apa jadinya jika jantung perekonomian Nasional telah jatuh dalam pelukan investor Asing

Page 4: Kiat memulai bisnis start up

..dalam Industri Telekomunikasi…

Infrastruktur Telekomunikasi merupakan asset yang sangat strategis bagi keamanan informasi dan rahasia negara. Karena itu telekomunikasi masuk dalam hajat hidup orang banyak. Tapi kini industri telekomunikasi telah jatuh dalam pangkuan Asing.

Page 5: Kiat memulai bisnis start up

…integritas maritim…

Kita boleh bangga menyebutkan diri sebagai negeri maritim yang lautannya terhampar luas. Tapi apakah kita patut bangga jika kapal yang mengarungi lautan 95% adalah kapal-kapal Asing

Page 6: Kiat memulai bisnis start up

…dalam industri penerbangan…

Dalam bidang penerbangan, semestinya tertutup bagi pemodal asing. Tapi kini perusahaan Asing sudah beroperasi dengan leluasa di udara kita membawa penumpang lokal.

Page 7: Kiat memulai bisnis start up

…industri listrik…

Krisis listrik tak kunjung usai, kini investor Asing mulai masuk dengan rencana pembagian pengelolaan dari pembangkit, transmisi, dan distribusi

Page 8: Kiat memulai bisnis start up

..dalam pertambangan…

Indonesia dikenal sebagai negara yang memiliki potensi tambang sangat besar. Karena tidak mampu mengelola kini 85,4% pengelolaan migas dikelola oleh perusahaan Asing

Page 9: Kiat memulai bisnis start up

…Aset bangsa….

Arus privatisasi atau penjualan BUMN sangat gencar. Proses liberalisasi terus berjalan.Lantas bagaimana dengan hajat hidup orang banyak

Page 10: Kiat memulai bisnis start up

…Apakah kita sudah merdeka…

Segala kebutuhan hidup kita telah dikuasai asing. Parahnya lagi, kita sudah merasa menjadi manusia modern jika mengenakan barang luar negeri. Padahal milyaran dolar uang kita dijarah keluar

Page 11: Kiat memulai bisnis start up

Bagaimana Kita Bisa Keluar dari Jebakan Tikus

Page 12: Kiat memulai bisnis start up

Pentingnya Perniagaan

E : EmployeeS : Self EmployeeB : BusinessmanI : Investor

Quadran Kiyosaki

Page 13: Kiat memulai bisnis start up

Fakta Sebuah Negara

David McClelland berpendapat bahwa, suatu negara akan menjadi makmur apabila mempunyai Entrepreneur sedikitnya 2% dari jumlah penduduk. Singapura, menurut laporan Global Entrepreneurship Monitor tahun 2005 memiliki Entrepreneur sebanyak 7,2% dari total penduduk. padahal pada tahun 2001 hanya tercatat sebesar 2,1%. jumlah ini menarik dibandingkan dengan Amerika Serikat, lokomotif ekonomi selama satu abad terakhir ini. pada tahun 1983, penduduk Amerika Serikat yang berjumlah 280 juta jiwa, sudah memiliki 6 juta Entrepreneur atau 2.14% dari total penduduknya. Di Indonesia diperkirakan hanya 400 ribu orang yang tercatat menjadi pelaku usaha yang mandiri atau sekitar 0.18% dari populasi. Dengan jumlah penduduk sebesar 220 juta jiwa, Indonesia membutuhkan 4,4 juta Entrepreneur

Salah satu survey menunjukkan 86% mahasiswa ingin jadi PNS

Page 14: Kiat memulai bisnis start up

4,6 Kegagalan Sebelum Sukses

• Seorang Entrepreneur, perlu kerja keras, ulet dan pantang menyerah

• Sebelum sukses seorang entrepreneur rata-rata memiliki kegagalan usaha sebesar 4,6 kali

• Kegagalan adalah sekolah, Jangan takut gagal, yang kita takutkan ketika gagal tidak mampu bangkit lagi

Page 15: Kiat memulai bisnis start up

Catatan Kegagalan Saya

1. Bisnis IT di Balikpapan (Tutup)2. Bisnis Kue Kering di Balikpapan (Tutup)3. Bisnis Ternak Kambing di Blitar (Tutup)4. Bisnis Digital Printing di Blitar (Tutup)5. Bisnis Garmen Muslim di Bandung

(Berjalan)

Page 16: Kiat memulai bisnis start up

Catatan Saya Tentang Memulai Usaha

Page 17: Kiat memulai bisnis start up

1. Mulailah dari yang KecilMayoritas usaha besar

dimulai dari hal yang kecil. Mulai dari rumah, garasi,

kos-kosan dan dengan modal kecil. Jika tumbuh besarkanlah, jika stagnan

tutuplah

Page 18: Kiat memulai bisnis start up

2. Cari Peluang Bisnis yang Sudah Ada

Untuk memulai, tidak perlu dengan penemuan baru,

amati apa yang laku disekitar anda, dan

duplikasi serta perbaiki 10 persen saja dari pesaing.

Page 19: Kiat memulai bisnis start up

3. Pilih Bisnis yang Anda Sukai

Jika kita menyukai bisnis yang kita geluti, energi akan

terfokus dan anda lebih mudah menghadapi apapun

yang akan terjadi. Karena ada passion di situ

Page 20: Kiat memulai bisnis start up

4. Fokus Pada Bisnis dan Bukan pada Asesoris

Fokuslah pada bisnis yang Anda geluti, jangan nunggu sempurna (harus ada kios, alat-alat kantor, karyawan

dan asset tetap)

Page 21: Kiat memulai bisnis start up

5. Pisahkan Uang Pribadi dan Uang BisnisAgar bisnis bisa

dimonitor,harus dipisah uang pribadi dan uang

bisnis. Wajib

Page 22: Kiat memulai bisnis start up

6. Mulailah dari Berdagang sebelum MemproduksiJangan memproduksi

sesuatu, bisa jadi produk yang dihasilkan tidak laku di

pasar. Lebih baik kuasai pasar dulu

Page 23: Kiat memulai bisnis start up

7. Buat Bisnis yang Cash Flownya Cepat

Bagaimana bisnis Anda bisa bersifat cash. Cash flow is

the king dalam bisnis. Bagaikan darah dalam

tubuh.

Page 24: Kiat memulai bisnis start up

8. Gunakan Efek TornadoDari cash yang Anda

kumpulkan, putar dan putar terus agar bisnis Anda cepat

tumbuh

Page 25: Kiat memulai bisnis start up

9. Penuhi Keinginan PasarSelalu jadikan pasar sebagai

referensi, pasar tidak pernah menipu. Apa yang

dibutuhkan pasar penuhilah, apa yang tidak diingkan

pasar hindarkanlah

Page 26: Kiat memulai bisnis start up

10. Fokus, Fokus, FokusJangan buka bisnis lain sebelum bisnis utama membesar. Kegagalan

utama dari pebisnis pemula adalah tidak fokus

Page 27: Kiat memulai bisnis start up

2 Resep Spiritual

Perbanyak SedekahPerbanyak Silaturahmi

Page 28: Kiat memulai bisnis start up

No Action, Nothing HappensTake Action Mircacle

Happens

Page 29: Kiat memulai bisnis start up

TERIMAKASIH

Q&A