kesiapan banjir 2014 - docs.unocha.org · mengusulkan status siaga darurat bencana ......

15
12/12/2013 1 1 2 3

Upload: doandung

Post on 03-Mar-2019

220 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

12/12/2013

1

L/O/G/Owww.themegallery.com

1

2

3

12/12/2013

2

12/12/2013

3

1. SEBAGIAN BESAR KAWASAN UTARA BERUPA DATARAN RENDAH di bawah muka lautpasang

2. 13 SUNGAI DARI BODETABEK MENGALIR KE JAKARTA Bermuara di Teluk Jakarta

3. PENURUNAN TANAH (LAND SUBSIDENCE) pengambilan air tanah

4. CURAH HUJAN TINGGI hulu dan lokal

5. JARAK EWS DEPOK-JAKARTA TERLALU JAUH hujan lebat dibawah Depok tidak terdeteksi EWS banjir tidak terdeteksi

6. AIR LAUT PASANG CENDERUNG MENINGKAT Akibat Global Warming

7. PESATNYA PEMBANGUNAN DAN PERUBAHANTATA GUNA LAHAN DI DAERAH HULUmeningkatkan run-off

8. KESADARAN WARGA MASIH RENDAH Penumpukan sampah dan Hunian/bangunanilegal di Kali

12/12/2013

4

TIME SERIES KEJADIAN BANJIR

PERBANDINGAN BANJIR 2007 DAN 2013

Perbandingan 

2007 dan 2013

Terdampak 

Banjir 2007

Bebas Banjir 

2007Total RW

Terdampak 

Banjir 2013115 382 497

Bebas Banjir 

2013148 2047 2195

Total RW 263 2429 2692

12/12/2013

5

JUMLAH LOKASI BANJIRJakarta Timur : 25 Kelurahan : 95 RWJakarta Selatan : 22 Kelurahan : 56 RWJakarta Pusat : 9 Kelurahan : 13 RWJakarta Barat : 45 Kelurahan : 212 RWJakarta Utara : 23 Kelurahan : 132 RWTotal : 124 Kelurahan : 508 RW

KONDISI BANJIR TAHUN 2013

Intensitas Curah Hujan Tinggi di Hulu dan Hilir

Tinggi Muka Air (TMA) di Katulampa :Tanggal 15/01/2013 07:00, MA = 200Tanggal 16/01/2013 12:00, MA = 170Tanggal 17/01/2013 24:00, MA = 170Tanggal 18/01/2013 03:00, MA =180TMA Depok : Tanggal 15/01/2013 10:00, MA = 350Tanggal 16/01/2013 13:00, MA = 230Tanggal 17/01/2013 01:00, MA = 200Tanggal 18/01/2013 07:00, MA = 350

TMA di Katulampa tanggal 15 dan 18 Januari 2013 mengakibatkan naikknya muka air diDepok hingga 350 tapi tidak menimbulkan lonjakan muka air di Manggarai dan Karet,karena TIDAK disertai hujan lebat di daerah tengah dan hilir.Sedangkan TMA di Katulampa tanggal 16 Januari 2013 hanya 170 tetapi menimbulkanmengakibatkan TMA di Manggarai mencapai SIAGA I, dikarenakan disertai HUJAN lebatdengan durasi yang cukup lama di daerah tengah dan hilir.

TMA di pintu air Karet selalu tinggi sejak tanggal 15-20 Januari 2013, merupakan kontribusKali Krukut.

12/12/2013

6

KONDISI MUKA AIRKATULAMPA – DEPOK – MANGGARAI -KARETTANGGAL 15/01/2013 s/d 20/01/2013200

170 170 180

350 350

230 200

1020

730

Jebolnya Tanggul Latuharhary karena meluapnya air diatas mukatanggul (over topping), karena aliran cukup deras sehingga tanahyang ada di belakang tanggul jadi tergerus.Menyebabkan kawasan HI, Pluit dan PLTU Muara Karang tergenang.

12/12/2013

7

• Teknik Modifikasi Cuaca

• Penanganan Pengungsi Evakuasi, Logistik dll

• Perbaikan Tanggul Latuharhary dan tanggul kritislainnya

• Mobilisasi Pompa di Lokasi Banjir

• Relokasi Warga ke Rumah Susun pasca Banjir

12/12/2013

8

a. Normalisasi Waduk b. Optamalisasi Pompa 80% kondisi baikc. Penambahan Pintu Air (manggarai

dan karet)d. Drainasee. Pengerukan Kali Besarf. Pengerukan Kali Submakrog. Membangun 1,958 Sumur Resapanh. Mengecek dan Memperbaiki Tanggul

yang Rentan

a. Menyusun Renkon Banjir 2013 (dalam tahap ditetapkan sebagai Pergub)

b. Pembuatan Renkon Tingkat Kelurahan di 56 Kelurahan Rawan Banjir

c. Instruksi Gubernur No. 119/2013 Tentang Antisipasi Puting Beliung dan Banjir Akhir Tahun 2013

d. Mengusulkan Status Siaga Darurat Bencana Banjir 15 Desember 2013

e. Penerapan TMC (untuk bulan Desember 2013 melalui anggaran BNPB, bulan Januari s.d. Maret 2014 diusulkan melalui APBD DKI Jakarta

f. Pembangunan PUSDALOPS ditargetkan beroprasi tanggal 20 Desember 2013

g. Menginstruksikan kepada seluruh SKPD PB agar menyiagakan dan mendekatkan sumber daya PB ke lokasi-lokasi rawan bencana banjir (Jumlah dan rincian terlampir)

12/12/2013

9

h. Telah dialokasikan anggaran PB di 15 Kecamatan @Rp. 250 juta dan 89 Kelurahan @Rp. 50-100 juta

i. Sosialisasi Kepada Masyarakatterkait Ancaman Bencana Banjir

j. Melakukan pelatihan TRC

k. Peningkatan KapasitasPenanggulangan Bencana kepadaMasyarakat dan KomunitasSekolah

l. Simulasi

m. Pembuatan Peta Rawan BanjirPartisipatif

L/O/G/Owww.themegallery.com

Bencana bukan untuk ditakuti…..

Tapi untuk ditanggulangi….

12/12/2013

10

12/12/2013

11

12/12/2013

12

BPBD

Dinas Pemadam KebakaranKabid PB

Walikota

Dinas Perindustrian & EnergiKabid Pencahayaan Kota

Dinas Pertamanan & PemakamanKabid Taman

Satpol PPKabid Linmas

Dinas SosialKabid Banjansos

Dinas PUKabid Pengendalian Sumber Daya Air

Camat

Lurah Dinas OlahragaKa. UPT Gelanggang Remaja

Dinas KesehatanKabid Yankes

Dinas KebersihanKabid Penanganan Sampah dan Air Kotor

Dinas PerhubunganKabid Pengendalian Operasional

Sekko

GUBERNUR

KA BPBDINFORMASI

TRC Tanggap (SKPD terkait)

TRC Kaji SKPD TERKAIT

Penetapan Status

Darurat

INSTANSI TERKAIT (TNI/POLRI, dll)

1. Mendirikan Posko Lapangan2. Menentukan/Mendirikan lokasi pengungsian3. Mendirikan Pos Kesehatan4. Mendirikan dapur umum5. Memenuhi kebutuhan dasar6. Melakukan penyelamatan evakuasi dan rujukan7. Mendistribusikan logistik8. Menerima dan menyalurkan bantuan9. Pengamanan Lokasi bencana10. Melakukan evaluasi dan pelaporan

BENCANA

PUSDALOPS

12/12/2013

13

Pembekalan materi dan pelatihan PB

12/12/2013

14

PendirianPosko PB

Pemberianbantuan danfasilitas di kep. Seribu, pulauharapan,

PenyerahanAsuransi

Kebakaran

12/12/2013

15