keseimbangan

15
ANALISIS BIOMEKANIKA PADA OLAHRAGA LOMPAT JAUH By : Evi Swantika Dewi

Upload: ika-fitria-wati

Post on 04-Aug-2015

337 views

Category:

Documents


10 download

TRANSCRIPT

Page 1: KESEIMBANGAN

ANALISIS BIOMEKANIKA PADA OLAHRAGA LOMPAT

JAUH

By :Evi Swantika Dewi

Page 2: KESEIMBANGAN

Latar belakang

Dalam kehidupan modern manusia tidak dapat dipisahkandari olahraga, baik sebagai arena adu prestasi maupun sebagai kebutuhan untuk menjaga kondisi tubuh agar tetap sehat.

Olahraga lompat jauh merupakan Olahraga ini menuntut gerakan di saat sang atlet melakukan lompatan setelah diawali dengan berlari sehingga menghasilkan lompatanyang sangat jauh. Pemenangnya ditentukan dari seberapaJauh sang atlet mampu melompat di kolam pasir sebagaimedia pengukurannya. Oleh karena itu dalam pembuatanmakalah ini dimaksudkan untuk menganalisis hubunganFisika dengan olahraga yang dipandang dari sudut biomekanika.

Page 3: KESEIMBANGAN

Tujuan

Agar dapat memahami danmenerapkan ilmu biomekanik danmenganalisis teknik pada olahragalompat jauh.

Page 4: KESEIMBANGAN

Pengertian biomekanikaBiomekanik adalah ilmu pengetahuan yang

menerapkan hukum mekanika terhadap struktur hidup, terutama sistem lokomotor dari tubuh.

Tujuan mempelajari biomekanika adalah:1. Menambah pengetahuan dasar sehingga kita mempunyai

cakrawala yang luas tentang gerak tubuh.2. Kemampuan untuk mengetahui manfaat mekanis dari

gerakan3. untuk meningkatkan performance, equipment,

Page 5: KESEIMBANGAN

Tehnik lompat jauh meliputi 4 :1. Awalan2. Dua langkah terakhir3. Tolakan(tumpuan)4. Melayang di udara : gaya jongkok, gaya menggantung dan berjalan di udara5. Mendarat

Lompat Jauh adalah nomor olahraga atletik lompat yang menuntutketerampilan melompat ke depan sejauh mungkin dengan satu kali tolakan. Tujuan Lompat Jauh yaitu untuk melatih kecepatan dan daya ledak pada saat melompat.

Page 6: KESEIMBANGAN

Lompat jauh merupakan gabungan gerak berputar dan gerak linier gerak linier. Ketika seorang atlet lompat jauh melakukan start hingga dia mendarat pada bak pasir.

Faktor yang mempengaruhi lompat jauh :1. kecepatan2. kekuatan3. daya ledak4. keseimbangan5. keterampilan

Page 7: KESEIMBANGAN

Gerak dalam olahraga lompat jauh yaitu :

• gerak putar : gerak persendian ketika atlet tersebut berlari merupakan gerak berputar dimana pusat putaran tersebut ada pada Articulacio humeri, Articulation coxae, dan Articulation genus.

• gerak parabola : ketika bertolak dari balok tumpuan hingga mendarat di bak pasir.

pada posisi di sumbu x

Page 8: KESEIMBANGAN

Macam – Macam Keseimbangan

• Keseimbangan statis • Keseimbangan dinamis • Keseimbangan labil• Keseimbangan stabil

Page 9: KESEIMBANGAN

Faktor-faktor yang mempengaruhi keseimbangan

• Pusat gravitasi • Garis GRAVITASI• Bidang tumpu

Page 10: KESEIMBANGAN

Keseimbangan Berdiri Pada posisi berdiri seimbang, susunan saraf pusat berfungsi untuk menjaga pusat massa tubuh (center of body mass) dalam keadaan stabil dengan batas bidang tumpu tidak berubah kecuali tubuh membentuk batas bidang tumpu lain (misalnya : melangkah). Pengontrol keseimbangan pada tubuh manusia terdiri dari tiga komponen penting, yaitu sistem informasi sensorik (visual, vestibular dan somatosensoris), central processing dan efektor.

Page 11: KESEIMBANGAN

Stabilitas Berbanding Lurus dengan Besarnya Jarak Proyeksi Jatuhnya Titik Berat Badan ke Tepi Alas yang Searah dengan Gerakan Di dalam cabang olahraga bulu tangkis, terdapat

service atau pukulan-pukulan yang dapat digunakan oleh para pemain bulu tangkis untuk membuat permainannya lebih bagus, sehingga perlu adanya suatu keseimbangan dalam bermain bulu tangkis. Service yang menerapkan faktor kesimbangan adalah “Deep Single Service” dan “Short Double Service”, sedangkan pukulannya adalah pukulan “Forehand Overhead”. Di bawah ini akan dijelaskan bagaimana pengaruh faktor Stabilitas Berbanding Lurus dengan Besarnya Jarak Proyeksi Jatuhnya Titik Berat Badan ke Tepi Alas yang Searah dengan Gerakan dalam service atau pukulan tersebut.

Page 12: KESEIMBANGAN

Deep Single Service

Pada saat awal melakukan serve, berat badan di letakkan di kaki belakang. Kemudian pada saat hendak melakukan pukulan pada shuttle, gerakan bahu dan pinggul diputar ke depan yang diikuti oleh perpindahan berat badan dari kaki belakang ke kaki kanan sehingga disini keseimbangan dapat dicapai pada saat memindahkan berat badan yang searah dengan gerakan.

Page 13: KESEIMBANGAN

Short Double Service

Pada saat memukul shuttle dengan raket di tangan kanan, didikuti pula dengan memindakan berat badan dari kaki kanan ke kaki kiri. Sehingga pemindahan berat badan searah dengan gerakan memukul shuttle yang dapat menimbulkan keseimbangan.

Page 14: KESEIMBANGAN

Pukulan “Forehand Overhead”

Dalam melakukan pukulan ini, arah gerakan searah dengan proyeksi jatuhnya berat badan ke tepi alas yang dapat membuat keseimbangan. Berat badan dipindahkan ke kaki belakang yang diiikuti oleh melangkahkan kaki ke belakang dan jika perlu melompat ke belakang kemudian kita memukul shuttle.

Page 15: KESEIMBANGAN

SEKIAN

&

TERIMAKASIH