kesehatan kerja

Upload: devianingsih-andikha-madao

Post on 14-Jan-2016

225 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

kseharttAan

TRANSCRIPT

  • DASAR DASAR KESEHATAN KERJA Dr. Iyone E.T. Siagian, M.Kes, DK

    Bagian Ilmu Kedokteran KomunitasFakultas Kedokteran UNSRAT

  • Tujuan Instruksional UmumSetelah mengikuti perkuliahan ini mahasiswa dapat menjelaskan : pengertian, ruang lingkup, tujuan, kegiatan, tingkat pencegahan, hygiene lingkungan kerja, ergonomi dan faal kerja

  • Pokok Bahasan & Sub Pokok BahasanPengertian tenaga kerja, tempat kerja dan kesehatan kerjaSejarah kesehatan kerja Pengaruhi lingkungan kerjaGangguan iklim kerja panasIklim kerja dan cuaca kerjaKebisingan dan pengendalian

  • Batasan & Ruang LingkupHygiene perusahaan adalah spesialisasi ilmu hygiene beserta prakteknya yang mengadakan penilaian pada faktor penyebab penyakit kwalitatif dan kwantitatif dalam lingkungan kerja dan perusahaan melalui pengukuran untuk perbaikan / pencegahan.

  • Kesehatan kerja adalah spesialisasi ilmu kesehatan & kedokteran beserta prakteknya bertujuan pekerja/masyarakat mendapatkan derajat kesehatan setinggi-tingginya baik fisik, mental maupun sosial dengan upaya preventif dan kuratif terhadap penyakit / gangguan

  • Tenaga kerja adalah tiap orang yang mampu melakukan pekerjaan baik di dalam maupun di luar hubungan kerja guna menghasilkan jasa atau barang untuk memenuhi kebutuhan masyarakat

  • Tempat kerja adalah tiap ruangan atau lapangan, tertutup atau terbuka, bergerak atau tetap dimana tenaga kerja bekerja, atau yang sering dimasuki tenaga kerja untuk keperluan suatu usaha dan dimana terdapat sumber atau sumber-sumber bahaya.

  • Nilai Ambang Batas (NAB)Standar faktor tempat kerja yang dapat diterima tenaga kerja tanpa mengakibatkan penyakit atau gangguan kesehatan dalam pekerjaan sehari-hari yang tidak melebihi 8 jam sehari atau 40 jam dalam seminggu

  • Upaya Kesehatan Kerja(UKK) di PuskesmasSalah satu upaya kesehatan di PuskesmasDitujukan pada masyarakat pekerja informal (wilayah kerja)Meningkatkan status kesehatanMeningkatkan produktivitas Pelayanan kesehatan paripurna

  • KESEHATAN KERJATenaga kerja derajat kesehatan Upaya preventif dan kuratifFisik sosial dan mentalTenaga kerja formal / informalPetani,perajin,nelayan,penyelam, tukang,montir dllMeningkatkan produktivitas kerjaMenurunkan absensi kerja

  • Tujuan : Meningkatkan derajat kesehatan pekerja agar pekerja tetap sehat dan produktifMasyarakat sekitar perusahaan terlindung dari bahaya pencemaran perusahaanProduksi perusahaan aman bagi konsumen

  • Kegiatan : Pencegahan penyakit / celakaPeningkatan kesehatan pekerjaMencegah kelelahan pekerjaKegairahan / kenikmatan kerjaHigiene sanitasi perusahaanEfisiensi/produktivitas pekerjaPerlindungan masyarakat umum

  • Masalah :Penyakit umum : TBC, jantungPenyakit akibat kerjaGizi pekerja kurang baikLingkungan kerja Kesejahteraan pekerjaFasilitas kesehatan perusahaanPenerapan undang-undang

  • Tingkatan PencegahanHealth Promotionpendidikan kesehatan pekerjaperbaikan gizi pekerjakejiwaan pekerja yang sehatperumahan pekerja yg memadairekreasi bagi pekerjalingkungan kerja yang sehatpemeriksaan sebelum bekerja

  • Perlindungan KhususImunisasiHigiene sanitasi yang baikPerlindungan diri dari bahayaPengendalian bahaya kerjaPerlindungan dari karsinogenMenghindari alergenKeserasian pekerja dgn mesin

  • Diagnose Dini dan Upaya PengobatanGeneral check up teraturMengobati dan mencegah proses penyakit Mencegah penularan penyakit Mencegah komplikasi Mencegah tenaga kerja terhadap gangguan penyakit Penyaringan

  • Lingkungan Kerja dan KesehatanFaktor fisik lingkungan kerjaIklim kerja dan cuaca kerjaBising (noise)Pencahayaan/iluminasiVibrasi/getaranRadiasi

  • Iklim Kerja dan Cuaca KerjaPerpaduan dari suhu udara, kelembaban udara, gerakan udara, radiasi (tubuh)Suhu udara : kehilangan panas dari tubuh bila kontak dengan benda yang suhu lebih rendah KonduksiKelembaban udara : penurunan suhu dengan evaporasi (kulit, paru-paru) Diukur dengan hygrometerGerakan atau aliran udara : Diukur dengan anemometer penting untuk penurunan suhu tubuh

  • Radiasi : Pancaran panas dikeluarkan dari tubuh ke sekitarnya dalam bentuk gelombang elektromagnetisSuhu radiasi diukur dgn Globe termometerMetabolisme tubuh tergantung suhu sekitar dan suhu lingkungan tempat kerja (temp. udara, kelembaban, pergerakan udara dan panas radiasi)

  • Suhu kering (dry bulb temp):Termometer suhu kering - DBSuhu basah alami (natural wet bulb temp): termometer bola basah alami (natural wet bulb thermometer WB)Suhu bola (globe temp) : termometer bola ( Globe Thermometer GT)Index suhu basah dan bola (wet bulb globe temp index WBGT Index) :0,7 X WB + 0,2 X GT + 0,1 X DB

  • Gangguan Iklim Kerja PanasMilia Rubra (head rash)kemerahan pada kulit, nyeri, sengatan panas, proses berkeringat dan evaporasi terhambat, sering dialami pekerja fisik/militer di iklim panas. Penanggulangan : istirahat ditempat yang sejuk pakai bedak pelindung panas Kejang panas (head cramps)Kejang otot ekstremitas dan abdomen keringat banyak hilang air + garamsuhu normal atau sedikit meninggi- penangganan : cairan Nacl, tempat sejuk

  • Kelelahan panas (heat exhaustion) : kolaps sirkulasi darah dehidrasi kehilangan garam berlebihan produksi keringat bertambah banyak kulit pucat, basah, nyeri otot dan dapat terjadi sedikit kejang. Pertolongan : beri cairan banyak, O2 dan bawa ke tempat sejuk.

  • Heat Stroke, Heat Pyrexia, Sun Stroke / Sengatan PanasKeadaan darurat medikAngka kematian tinggiMekanisme pengatur suhu tak berfungsiKesadaran menurun, kejang dan sianotisPernapasan dan nadi cepatPertolongan dengan cairan, O2 dan menurunkan suhu tubuh

  • Pengendalian Lingkungan Kerja PanasVentilasi, Pendingin (AC)Suhu nyaman 240 260 CPengatur waktu, ruang kontrolAlat pelindung diriPencegahan : air minum, garam (NaCl), makanan, istirahat, tidur dan pakaian

  • Aklimatisasi Penyesuaian fisiologik seseorang yang biasa hidup di iklim dingin kemudian berada di iklim panasAklimatisasi lengkap/sempurna dalam 10 sampai 14 hari Bila tidak kontak lagi dengan lingkungan panas selama 2-3 hari toleransi menurun dan hilang dalam 3 4 minggu

  • Kebisingan (Noise)Bunyi rangsangan telinga oleh suatu gelombang yang merambat dgn kecepatan tertentu (melalui udara, logam, cairan dan benda elastis) dan diterima oleh saraf pendengaran untuk diteruskan ke otakBising bunyi yang tidak dikehendaki (unwanted sound) campuran gelombang sederhana dan berbagai frekwensi

  • Bising Keadaan Berbahaya di IndustriPekerja dapat mengalami ketulian akibat terpapar dengan intensitas bising ditempat kerja di atas 85 decibelKorea : 12 % Hongkong : 15 %Singapura : 40 % Philipina : 74 %

  • Kualitas BunyiFrekwensi : jumlah getaran/detik = HertzIntensitas : arus energi persatuan luas dinyatakan dengan desibel (dB)Telinga manusia dapat menangkap frek. antara : 16.000 - 20.000 HzAlat pengukur bising Sound Level Meter dapat mengukur intensitas 30-130 dB dan frek. antara 20 - 20.000 HzAnalisa frek.kebisingan dengan alat Octave Band Analyzer

  • Jenis KebisinganKebisingan kontinu spektrum frek. luas (steady state wide band noise) :mesin, kipas angin, dapur pijar, dllKebisingan kontinu spektrum frek. sempit (steady state narrow band noise) :gergaji sirkuler, katup gas, pemukul tiang pancangKebisingan terputus-putus (intermitent) :lalu lintas, suara pesawat terbang di bandara.

  • Kebisingan impulsif (impact or impulsive noise) : pukulan palu, tembakan meriam, ledakan bomKebisingan impulsif berulang :mesin tempa, alat-alat berat tertentu

    Maksud pengukuran bising :mendapatkan data kebisingan diperusahaanmengurangi tingkat kebisinganmengendalikan tingkat kebisingan

  • Dampak KebisinganFisiologi efek: gangguan pendengaran ringan/berat tetap/sementara tuli akibat bising tuli persepsiGangguan komunikasiPsikologi efekNilai ambang kebisingan 85 dBKelemahan pendengaran pada frek. 3.000 - 6.000 Hz ( 4.000 Hz )

  • Faktor-faktor yang mempengaruhi Tuli akibat bisingIntensitas bising frek. 1000 Hz , intensitas 85 dB selama 4 jam dianggap amanFrekwensi bising bising dengan frek. tinggi lebih berbahaya dari bising dengan frek. rendahLama kontak dengan bising semakin lama semakin bertambah bahaya pada alat pendengaran

  • Sifat bising bising terus menerus lebih berbahaya dari bising yang terputus-putusKepekaan seseorang kepekaan memberi respon berbeda-bedaUmur diatas 40 tahun lebih mudah menderita tuli akibat bisingWaktu diluar lingkungan bising selingan dilingkungan tenang mengurangi gangguan pendengaran

  • Pengendalian Bising(Noise Control Program)Pengurangan bising dari sumbernya :Acoustical design - alat dibuat kurang/tidak menimbulkan bisingSubstitution with less noisyMerubah tingkat frek. sumber bunyiMenggunakan pelumasFondasi mesin dijaga agar baut dan sambungan tidak goyang

  • Pengantar (Noise path)Sumber kebisingan ditutup atau dipisah (enclosure of noise source) Menggunakan acoustical tileMenjauhkan jarak antara sumber dan receiverMenggunakan alat pelindung diri (APD) - ear plug (sumbat telinga) - ear muff (tutup telinga)Pengaturan jam/rotasi kerja (administrasi)Pendidikan dan penyuluhan

  • Skala Tingkat BisingKriteria dBA ilustrasi menulikan 130 telinga sakit 120 gerinda 110 paint sprayingSangat 90 mesin press hiruk 80 motor listrikKuat 70 kantor gaduh radio keras 60 kantor umumnyaTenang 30 rumah tenangSangat 20 suara daun tenang 10 berbisik

  • Tingkat Bising RuangKantor/Ruang Kontrol30-35 dB kantor tenang,memuaskan 35-40 dB kantor perusahaan dan kantor ukuran menengah40-50 dB ruang teknik besar pengunaan telpon terganggu50-60 dB tidak memuaskan untuk konperensiBesar 60 dB tidak memuaskan untuk kantor dan ruang kontrol

  • Intentitas dan Jam Kerja Diperkenankan85/90 dB 8 jam92 _ 6 jam95 _ 4 jam97 _ 3 jam100 _ 2 jam105 _ 1 jam110 _ 0,5 jam --115---0,25

  • Pencahayaan Sumber : alam sinar matahari buatan atau campuranKekuatan pencahayaansiang tempat terbuka 2.000 100.000 luxmalam hari 50 500 luxpenambahan kekuatan cahaya menambah daya tetapi kelelahan relatif bertambah

  • Kelelahan MataIritasi mata , mata warna merahPenglihatan rangkapSakit kepalaKetajaman penglihatan turunDaya akomodasi mata menurunDaya konvergensi menurun

  • Pengaturan Pencahayaan BuatanPembagian cahaya dlm lapangan penglihatan perbandingan terbaik antara pusat cahaya daerah sekitar pusat dan lingkungan luas sekitarnya adalah = 10 : 3 : 1Kesilauan terjadi bila perbedaan penyebaran luminensi melebihi perbandingan 40 : 1

  • Arus cahaya : sumber cahaya yang penting pengaturan dan arah untuk mencegah bayanganWarna cahaya : warna dan komposisi spektrum : penting untuk kombinasi warna dan dekorasi yang serasi agar suasana kerja nyamanPanas akibat sumber cahaya sumber cahaya alam, buatan suhu udara ditempat kerja

  • Syarat Pengaturan PencahayaanSumber pencahayaanintensitas/kekuatan cahayajenis/sumber cahayalokasi sumber cahayaefisiensi dan efektifitas sumberLingkungan tempat kerjaluas,tinggi bangunan, jumlah jendela warna dinding dan langit2Jenis pekerjaankasar/halus, kecil/teliti Lama waktu kerja

  • Vibration / GetaranGetaran udara gangguan akustikGetaran mekanis berakibat timbul resonansi alat2 tubuhEfek mekanis pada jaringanRangsangan reseptor syarafSel-sel jaringan dapat rusakMetabolisme jaringan terganggu

  • Gerakan sistem bolak balik, dapat berupa gerakan yang harmonis sederhana atau kompleks, sifatnya dapat periodik atau random, transient, kontinu atau intermitentVibration is a physical factor which acts on man by transmission of mechanical energy from source of oscillationMedia/sistem : gas/udara, cairan (liquid), padat (solid)

  • Penilaian Terhadap GetaranNilai ambang batas (NAB)Threshold limit values (TLV)Menurut ACGIH (American Conf. Goverm. Industrial Health) 1993Pengukuran dgn vibration meterLama pemaparan Accelaration 4 - 8 jam 4 m/detik 2 - 4 6 1 - 2 8 < 1 12

  • Efek Fisiologis Sistem peredaran darah dipengaruhi hanya dengan getaran2 intensitas tinggiTekanan darah, denyut jantung pemakaian oxigen dan volume denyut nadi berubah tergantung intensitas vibrasiMata sangat dipengaruhi vibrasi

  • Gangguan Melakukan PekerjaanGangguan menggerakkan tanganMenurunnya visus mataMeningkatnya tonus otot terjadi kontraksi statis penimbunan asam laktat kelelahan Rangsangan retikuler di otak menyebabkan rasa mabuk

  • Vibration DiseaseLocal vibration (pengaruh lokal)General/whole body vibrationPemaparan getaran waktu lama faktor memperburuk keadaan dingin, bising, static load, dllWhite finger spasme pembuluh darahRaynauds phenomena organPolineuritisGangguan CNSGeneral angiodystonia

  • Fenomena RaynaudKelainan pada peredaran darah dan sarafAnggota badan pucat biru dimulai dengan kedinginan tanpa sumbatan pembuluh darah dan kelainan giziKekakuan ujung jari berulangPengerutan nadi tangan

  • Pengendalian GetaranPeralatan kerja rendah intensitas getaran (memiliki internal damping) bor listrik pakai damping pistonMenambah/menyisipkan damping antara tangan dan peralatan memakai sarung tangan karet busa membalut pegangan peralatan dengan karetPakai remote controlWaktu kerja (rotasi, jenis/jam kerja TLVMassage dan olah raga khusus

  • Radiasi Mempengaruhi tenaga kerja dan pekerjaannyaRadiasi elektromagnetis : - gelombang mikro/micro waves - radiasi laser, sinar ultra violet - sinar infra merah , sinar X / RoRadiasi radioaktif : - sinar-sinar dari bahan radioaktif

  • Radiasi Non Ionising Radiation (NIR) Radiasi elektromagnetik tergantung panjang gelombangLaserFrekwensi rendah (Low frekwensi)Transmisi kabel, sinar radio, radio gelombang pendek (short wave)Microwave, radar, sistem komunikasi, pemancar radio

  • Sinar Ultra VioletA panj. gel. 320-400 nmB 280-320 nmC kecil 280 nmB : mempengaruhi : Man, hewan, tumbuhan sensitivitas max. kulit 290-300 nm conjunctiva/retina 270 nm efek : erythema,kanker,keratitis sumber: sun,las,industri,lampu UV

  • Sinar laserEmisi energi tinggiPengunaan : pengelasan,Pemotonganpelapisan,holografi,alat optis,spektroskopioperasi kedokteranBahan penghasil laser : laser gas (Helium, Neon, Argon, CO2)

  • Efek sinar laser pada pekerja Kerusakan mata akibat termisKerusakan retina dan kebutaanKelainan kulitPekerja sebelum bekerja dgn alat laser harus diperiksa mata dan keadaan kulitnyaPengunaan laser sejak awal hingga seterusnya harus dicatat

  • Lanjut Pengendalian :alat pelindung diricream penahan sinar mataharikaca mata dengan lapisan cobaltInfra merah spektrum sinar infra merah mulai dari cahaya merah pada akhir visible light (spektrum sinar tampak). Sinar ini dihasilkan dari benda panas dapat menyebabkan katarak pada mata

  • Bahan Bahan RadioaktifRadiasi luar atau dalamEfek somatik : akut dan kronisAkut :200-5.000 RadEfek genetik : alat reproduksiBatan : otoritas mengusahakan dan menyelenggarakan pengunaan tenaga atom di Indonesia

  • Kimia Lingkungan kerjaIndustri : produk,proses,limbahGas, pelarut, dust, smoke, fume, mist, pestisida, plastik, dllGas dlm industri :1.Simple asphyxiants :nitrogen, methane, carbon dioxide2.Chemical asphyxiants : CO , H2S , HCN

  • Kimia LingkunganIrritant gases :sulfur dioxideAmoniakNitrogen dioxideOzonChlorineFlourinePhosgene

  • Pelarut dalam industriBentuk organik dan inorganikOrganik :hidrokarbon alifatik (n-heksana, bensin,gasolin)hidrokarbon alisiklik ( terpentin dan siklohexana)hidrokarbon aromatik (benzena, toulena,xylena)

  • Pengunaan PelarutPembuatan tinta cetakPembuatan catPembuatan perekatPembuatan zat warnaPembuatan plastikPembuatan tekstilProduk pertanian dan farmasi

  • Chemical aspixiaKemampuan jarringan menggunakan O2 tergangguGas CO : HbCO MAC (max. allowable concentration - kadar tertinggi diperkenankan KTD) 100 ppm 8 jam perhariCO : gas tak berwarna, tak berbau, hasil pembakaran tak sempurna, menyebabkan pusing, sesak napas, dan kesadaran menurun

  • Gas bersifat irritasiKongesti dan udema jalan napas batuk hebat sukar sembuhGas SO2 : bau merangsang/iritasi tak berwarna, TLV 5 ppm di tempat kerja, gangguan batuk, irritasi bronchus dan konjunktivaNH3 (amoniak) : larut dlm air, tak berwarna, TLV 100 ppm, merangsang mata, suara serak, udema paruNO2 : ggu.pernapasan - kematian

  • Pengendalian bahan kimia ditempat kerjaUndang-undang dan peraturanNilai max. zat toxis, sanitasi, limbah industri, hygiene lingkungan kerjaAdministrasi: jam kerja, istirahat lembur, umur dan kelamin PekerjaSains dan teknologi : teknik produksi bahan baku, pengamananPemeriksaan kesehatan awal, deteksi dini, promotif/preventifPendidikan dan penyuluhan

  • Prevensi Awal Pencegahan Penyakit KerjaPengujian dan pelarangan bahan-bahan kimia berbahaya sebelum dipasarkanPengantian dgn bahan-bahan yg bahayanya lebih kecilPengawasan lingkungan kerjaPengawasan biologis pd pekerja

  • Debu lingkungan kerjaPartikel hasil proses mekanis penghancuran batu, peledakan, tambang batu baraEfek : gangguan penglihatangangguan faal paruKeracunan menganggu kenyamanan kerja

  • Sifat sifat debuPengendapan gravitasi bumi, kecil melayangPermukaan basahcendrung selalu basahPenggumpalanpermukaan basah menempel dan menggumpalListrik statik percpt. penggumpalanOptis memancarkan sinar

  • Macam macam debuOrganik : kapas,daunMineral : SiO2, SiO3, arang batuMetal : timah hitam, merkuri, cadmium, arsenEfek :penimbunan debu diparu paru, tergantung ukuran debu :5-10 mikron tertahan pada cilia pernapasan bagian atas, jika debu masuk alveoli, fibrosis (keras) vital capacity paru berkurang fungsi turun

  • Komposisi debu mempengaruhi kesehatanSolubilityKomposisi kimia debu :Inert dust (tak terjadi fibrosis)Proliferative (terbtk. fibrosis paru debu sifat asam/basa iritasiKonsentrasi debuUkuran partikel debu

  • Pengontrolan debuPencegahan transmisi metode basah alat scrubber, electropresipitator dan ventilasi umumPencegahan terhadap sumber :local exhaustersubstitusiAlat pelindung diri

  • Faktor BiologikLingkungan kerjaBakteri/kumanProtozoaJamurParasitVirusPenyakit anthrax - peternakJamur tukang cuciParasit perkebunan/pertanian

  • Faktor biologisPenyakit Virus : penyakit kuku dan mulut pindah dari ternak ke pekerja dalam peternakanVaccinia pemerah sapiAnthrax pekerja di pejagalan penyamak kulit, pengeringan tulang dllPenyakit kudabakt. Pleifera Mallei

  • Lanjut .Candida albicans tumbuh pada tempat kadar gula tinggi dapat diderita pekerja perusahaan roti dan pembuat manisan (pala dll)Ancylostomiasis karena cacing pekerja tambang / perkebunanKutu dan pinjal ditempat kerjaKutu alang-alang dan padi

  • Lanjut .Pinjal hidup pada anjing dan kucing dapat menularkan peny.Tumbuhan tertentu dapat menyebabkan gatal2 pd pekerja pertanian,perkebunan dan hutanResin pada bunga matahari dpt menyebabkan dermatosisSingkong amygdalin dan cyanida

  • ErgonomiErgon = kerjaNomos = peraturan atau hukumPeraturan bagaimana melakukan kerja dan pengunaan peralatan kerjaIlmu penyesuaian peralatan dan perlengkapan kerja dengan kondisi dan kemampuan manusia

  • Ergonomi Ingin mencapai kesehatan kerja dan produktivitas kerja yang optimalSkandinavia mengunakan istilah BioteknologiAmerika Utara mengistilahkan Human Factors EngineringMencegah kecelakaan/inefisien

  • ERGONOMIKManusia, teknologi dan lingkunganPenyesuaian agar mendapatkan produktivitas kerja optimalKeserasian pengunaan alat dan lingkungan kerja mengurangi beban kerja (ergonomik=keserasian)Merancang atau mendesign alat dan lingkungan kerja yang ergonomis

  • Pengertian ErgonomiPeraturan kerja agar aktivitas kerja lebih baik,nyaman,efektifMempelajari khusus hubungan pekerja tempat kerja dan alat yang dipakaiPenerapan ilmu biologis manusia teknik/teknologi penyesuaian satu sama lain secara optimal menghasilkan efisiensi dan kesejahteraan kerja

  • Komponen keilmuanErgonomiAnatomiAntropometri (ukuran tubuh),Aplikasi kekuatan (biomekanik)Fisiologi Pengunaan energi dan fungsi tubuhPsikologis tingkah laku mempengaruhi ketrampilan, motivasi, latihan, usaha

  • Tujuan umumErgonomiKesehatan pekerja optimal dan produktivitas kerja maximalLingkungan kerja serasiPengunaan alat yang nyaman, tak membosankan, mengurangi kecapaian, bahaya , meningkatkan keselamatan kerja optimalMengurangi beban kerja

  • Biomekanika Gerakan dan sikap badan dan pemakaian energi serta fungsi sensorimotorisSikap tubuh baikTerlatih dlm ketrampilan kerjaTempat duduk nikmatPegangan mesin dan alat mudah dicapai

  • Beberapa prinsip ErgonomiSikap tubuh dipengaruhi bentuk susunan, ukuran, penempatan mesin dan cara melayani mesinKursi dapat distel naik turun dan maju mundurPekerjaan tangan dgn berdiri tinggi kerja 5-10 Cm di bawah tinggi siku

  • Lanjut ..Sikap duduk paling baik sedikit membungkuk(otot),duduk tegak dari sudut tulang,selang selingPekerjaan berdiri sebaiknya dirubah pekerjaan duduk bila tidak mungkin ada istirahatBeban fisik max. 50 kilogramKemampuan kerja 8-10 jam/hari

  • Terima Kasih

    *