kendari pos edisi 5 mei 2011

17
Kamis, 5 Mei 2011 Harga Eceran Rp. 3.500,- http://www.kendarinews.com Publik pernah terhenyak dengan aktivitas Komunitas Eden. Penyebabnya, Lia Aminudin, pemimpin komunitas itu, mengaku mendapat wahyu melalui Malaikat Jibril. Gara-gara pengakuan- nya tersebut, dia pun diadili, lalu dijebloskan ke tahanan. Jumat dua pekan lalu (15/4), Lia bebas. Apakah dia tetap akan menjalankan keyakinannya? THOMAS AQUANIO KUKUH, Jakarta TIGA orang berjubah serbaputih tam- pak sedang sibuk di pekarangan sebuah rumah di Jalan Mahoni 30, Senen, Jakarta Pusat, sore pekan lalu. Ada yang sedang menyiram tanaman di taman, ada pula yang menyapu teras di lantai dua. Komunitas Eden yang Kontroversial setelah sang Pemimpin Bebas dari Penjara Tuhan Marah kepada Wartawan karena Tak Datang saat Diundang Baca TUHAN di Hal. 7 Selain penghuninya yang semua berjubah serbaputih, yang membuat rumah itu ber- beda dari rumah-rumah di sekitarnya adalah tulisan God’s Kingdom Eden di bagian de- pan. Selain itu, di pintu gerbang berdiri sebuah ukiran batu mirip bangunan pura. Itulah rumah yang ditinggali Lia Aminu- din alias Lia Eden. Para pengikutnya menyebut rumah tersebut sebagai surga dan kerajaan, tempat sang pemimpin mere- ka (Lia) bertakhta. Sejak bebas dari Lapas Kelas I Khusus Wanita Tangerang, Jumat (15/4), Lia kem- bali tinggal di rumah tersebut. Ketika Jawa Pos (Kendari Pos Group) datang ke rumah itu pekan lalu, seorang pria turun dari lantai dua melalui tangga besi di teras. PASANGAN selebriti Baim dan Artika Sari Devi kompak mengurus buah hatinya, Sarah Ebiela Ibrahim (1,5 tahun). Baim dan Tika, biasa disapa, tak mau egois mengurus anak. "Untuk pendidikan, masing-masing punya daya sendiri-sendiri. Yang nggak saya pikirkan jus- tru malah dipikirkan oleh suami. Tika memang memasukkan anaknya tahun ke PAUD (Pendidikan Anak Usia Dini). Tapi sebagai orang tua, ia juga ingin berperan untuk menga- rahkan serta membentuk karakter anak. "Di luar itu anak kami pun masih per- lu perhatian dari ortu. Di sini, kami orang tua jadi leb- ih mengenal jauh potensi anak, membentuk ka- rakternya, dan mengarahkan dia mintanya kemana," ujar Tika. (bcg) SELEBRITI Kompak dengan Suami Lia Eden Artika Sari Devi PEMIKIRAN saya, saat dua buah kapal milik TNI Angkatan Laut, KRI Abdul Halim Perdanaku- sumah dan KRI Yos Sudarso men- inggalkan Tanjung Priok menuju El Daman, tempat penyanderaan perompak Somalia, dua atau tiga awak kapal maupun perompak akan tewas didor. Awak kapal yang sela- mat akan dibawa pulang, per- ompak yang hidup akan ditawan dan uang tebusan tak akan diba- yar. Semakin yakin lagi setelah 28 hari kemudian, TNI kembali men- girim satu buah kapal yakni, KRI Balikpapan. Ternyata, semua prediksi saya meleset. 20 awak MV Sinar Kudus selamat dan seluruh perompak juga selamat. Perompak melepaskan kapal berikut seluruh awaknya dengan tebusan Rp 39 Miliar (Jawa Pos, 2 Mei 2011). Ah, itu kan predik- si, bisa saja meleset. Tapi, di balik penyanderaan kapal berbobot 8000 ton yang memuat ferronikel asal Pomalaa Kolaka ini, ada sesuatu yang saya sesali. Tanpa basa basi, saya lang- sung saja. Dua tahun lalu, saya ang- kat jempol dengan upaya pemerin- tah daerah yang sanggup meyakinkan jajaran direksi sebuah perusahaan tambang untuk Titip Pesan ke Perompak Somalia Catatan La Ode Diada Nebansi Jakarta, KP Mahkamah Konstitusi (MK) mengukuhkan keme- nangan pasangan calon incumbent, Hugua-Arwahi (Surgawi) pada Pemilihan Umum Kepala Daerah (Pemilukada) Wakatobi, Sulawesi Tenggara. Dalam sidang pembacaan putusan perkara Pemilukada Waka- tobi, MK menyatakan menolak permohonan penggu- gat untuk seluruhnya. “Menyatakan menolak eksepsi termohon dan pihak terkait, dalam pokok perkara menolak permohonan seluruh pemohon untuk seluruhnya,” kata Ketua Panel hakim, Mahfud MD saat membacakan amar putsan pada siding di Gedung MK, Jalan Medan Merdeka Barat, Jakarta Pusat, Rabu (4/5). Dalam amar putusannya, MK juga mengesahkan Keputusan KPU Wakatobi Nomor 274/19/PKWK/IV/ 2011 tertanggal 2 April 2011 tentang penetapan dan MK Kukuhkan Hugua Kendari, KP Partai Nasional Republik (Nas- rep) Sultra bergerak cepat. Setelah mengikuti Rapat Koordinasi Na- sional (Rakornas), kemarin giliran Nasrep Sultra yang menggelar Ra- pat Koordinasi Daerah (Rakorda). Kegiatan yang berlangsung sehari tersebut digelar di salah satu hotel di Kendari. Menariknya beberapa tokoh muncul pada Rakorda kemarin. Di- antaranya mantan Kadis Kimpras- wil Sultra, Drs Kimsan Taohae yang didapuk menjadi ketua DPC Muna, mantan Kadis Perkebunan Sultra Drs Andi Syamsul Bahri, kemudi- an ada juga Drs Tony Irianto Mekoa yang kini memimpin DPC Nasrep HANS/KP Ketua Partai Nasional Republik (Nasrep) Sultra Gunawan Yiedri (kedua dari kanan) ketika memberikan sambutan dalam acara Rakorda partai Nasrep Sultra kemarin di salah satu hotel yang ada di Kendari. Partai Nasrep Sultra Yakin Lolos Verifikasi Baca HUGUA di Hal. 7 Baca NASREP di Hal. 2 Baca PESAN di Hal. 7

Upload: pt-media-kita-sejahtera

Post on 18-Mar-2016

275 views

Category:

Documents


8 download

DESCRIPTION

E_Paper Kendari Pos

TRANSCRIPT

Page 1: Kendari Pos Edisi 5 Mei 2011

Kamis, 5 Mei 2011 Harga Eceran Rp. 3.500,-http://www.kendarinews.com

Publik pernah terhenyak denganaktivitas Komunitas Eden. Penyebabnya,Lia Aminudin, pemimpin komunitas itu,

mengaku mendapat wahyu melaluiMalaikat Jibril. Gara-gara pengakuan-

nya tersebut, dia pun diadili, laludijebloskan ke tahanan. Jumat dua

pekan lalu (15/4), Lia bebas. Apakah diatetap akan menjalankan keyakinannya?

THOMAS AQUANIO KUKUH,Jakarta

TIGA orang berjubah serbaputih tam-pak sedang sibuk di pekarangan sebuahrumah di Jalan Mahoni 30, Senen, JakartaPusat, sore pekan lalu. Ada yang sedangmenyiram tanaman di taman, ada pulayang menyapu teras di lantai dua.

Komunitas Eden yang Kontroversial setelah sang Pemimpin Bebas dari Penjara

Tuhan Marah kepada Wartawan karena Tak Datang saat Diundang

Baca TUHAN di Hal. 7

Selain penghuninya yang semua berjubahserbaputih, yang membuat rumah itu ber-beda dari rumah-rumah di sekitarnya adalahtulisan God’s Kingdom Eden di bagian de-pan. Selain itu, di pintu gerbang berdirisebuah ukiran batu mirip bangunan pura.

Itulah rumah yang ditinggali Lia Aminu-din alias Lia Eden. Para pengikutnyamenyebut rumah tersebut sebagai surgadan kerajaan, tempat sang pemimpin mere-ka (Lia) bertakhta.

Sejak bebas dari Lapas Kelas I KhususWanita Tangerang, Jumat (15/4), Lia kem-bali tinggal di rumah tersebut. Ketika JawaPos (Kendari Pos Group) datang ke rumahitu pekan lalu, seorang pria turun darilantai dua melalui tangga besi di teras.

PASANGAN selebriti Baim dan Artika SariDevi kompak mengurus buah hatinya, SarahEbiela Ibrahim (1,5 tahun). Baim dan Tika,biasa disapa, tak mau egois mengurus anak."Untuk pendidikan, masing-masing punya dayasendiri-sendiri. Yang nggak saya pikirkan jus-tru malah dipikirkan oleh suami.

Tika memang memasukkan anaknya tahun kePAUD (Pendidikan Anak Usia Dini). Tapi sebagaiorang tua, ia juga ingin berperan untuk menga-rahkan serta membentuk karakter anak.

"Di luar itu anakkami pun masih per-lu perhatian dariortu. Di sini, kamiorang tua jadi leb-ih mengenal jauhpotensi anak,membentuk ka-rakternya, danmengarahkan dia mintanyak e m a n a , " ujar Tika. (bcg)

SELEBRITIKompak dengan Suami

Lia EdenArtika Sari Devi

PEMIKIRAN saya, saat dua buahkapal milik TNI Angkatan Laut,KRI Abdul Halim Perdanaku-sumah dan KRI Yos Sudarso men-inggalkan Tanjung Priok menujuEl Daman, tempat penyanderaanperompak Somalia, dua atau tigaawak kapal maupun perompak akantewas didor. Awak kapal yang sela-

mat akan dibawa pulang, per-ompak yang hidup akan ditawandan uang tebusan tak akan diba-yar. Semakin yakin lagi setelah 28hari kemudian, TNI kembali men-girim satu buah kapal yakni, KRIBalikpapan.

Ternyata, semua prediksi sayameleset. 20 awak MV Sinar Kudus

selamat dan seluruh perompak jugaselamat. Perompak melepaskankapal berikut seluruh awaknyadengan tebusan Rp 39 Miliar (JawaPos, 2 Mei 2011). Ah, itu kan predik-si, bisa saja meleset.

Tapi, di balik penyanderaankapal berbobot 8000 ton yangmemuat ferronikel asal Pomalaa

Kolaka ini, ada sesuatu yang sayasesali. Tanpa basa basi, saya lang-sung saja. Dua tahun lalu, saya ang-kat jempol dengan upaya pemerin-tah daerah yang sanggupmeyakinkan jajaran direksi sebuahperusahaan tambang untuk

Titip Pesan ke Perompak SomaliaCatatanLa Ode Diada Nebansi

Jakarta, KPMahkamah Konstitusi (MK) mengukuhkan keme-

nangan pasangan calon incumbent, Hugua-Arwahi(Surgawi) pada Pemilihan Umum Kepala Daerah(Pemilukada) Wakatobi, Sulawesi Tenggara. Dalamsidang pembacaan putusan perkara Pemilukada Waka-tobi, MK menyatakan menolak permohonan penggu-gat untuk seluruhnya.

“Menyatakan menolak eksepsi termohon dan pihakterkait, dalam pokok perkara menolak permohonanseluruh pemohon untuk seluruhnya,” kata Ketua Panelhakim, Mahfud MD saat membacakan amar putsanpada siding di Gedung MK, Jalan Medan MerdekaBarat, Jakarta Pusat, Rabu (4/5).

Dalam amar putusannya, MK juga mengesahkanKeputusan KPU Wakatobi Nomor 274/19/PKWK/IV/2011 tertanggal 2 April 2011 tentang penetapan dan

MKKukuhkanHugua

Kendari, KPPartai Nasional Republik (Nas-

rep) Sultra bergerak cepat. Setelahmengikuti Rapat Koordinasi Na-sional (Rakornas), kemarin giliranNasrep Sultra yang menggelar Ra-pat Koordinasi Daerah (Rakorda).

Kegiatan yang berlangsung seharitersebut digelar di salah satu hoteldi Kendari.

Menariknya beberapa tokohmuncul pada Rakorda kemarin. Di-antaranya mantan Kadis Kimpras-wil Sultra, Drs Kimsan Taohae yang

didapuk menjadi ketua DPC Muna,mantan Kadis Perkebunan SultraDrs Andi Syamsul Bahri, kemudi-an ada juga Drs Tony Irianto Mekoayang kini memimpin DPC Nasrep

HANS/KP

Ketua Partai Nasional Republik (Nasrep) Sultra Gunawan Yiedri (kedua dari kanan) ketika memberikan sambutandalam acara Rakorda partai Nasrep Sultra kemarin di salah satu hotel yang ada di Kendari.

Partai Nasrep Sultra Yakin Lolos Verifikasi

Baca HUGUA di Hal. 7Baca NASREP di Hal. 2

Baca PESAN di Hal. 7

Page 2: Kendari Pos Edisi 5 Mei 2011

2 Kendari Pos |Kamis, 5 Mei 2011

Konawe Utara serta La OdePemilu Ketua DPC ButonUtara. Sementara itu, mantanBupati Kolaka dua periode DrsAdel Berty konon menjadi Ket-ua DPC Kolaka.

Ketua DPD Partai Nasrep Sul-tra Gunawan Yiedri dalam samb-utannya ketika membuka Ra-korda partai Nasrep memintakepada seluruh simpatisan par-tai besutan Hutomo MandalaPutera itu agar benar-benarserius dalam menjalankan akti-fitas partai demi memenangkanPemilihan Umum (Pemilu) ta-hun 2014 mendatang.

‘’Kita semua merupakanpimpinan di partai ini. Hanyakebetulan saja saya yang ditun-juk menahkodai partai NasrepSultra. Tetapi kita yang hadirmari bertekad untuk men-jadikan partai ini, pemenangdalam Pemilu tahun 2014 men-

datang,” kata Gunawan disam-but aplaus peserta.

Kepada Kendari Pos, Guna-wan Yiedri mengatakan, dirin-ya lega setelah partainya su-dah terbentuk di 12 kabupaten-kota yang ada di Sultra. Sehing-ga secara formal, mereka sudahsiap untuk diverifikasi olehDepkumham. Gunawan ber-harap, partainya akan lolosverifikasi dan siap mengikutiPemilu tahun 2014.

‘’Kita jadwalkan awal Juni inisudah dilakukan deklarasi se-cara nasional. Setelah itu, akankita ikuti dengan deklarasi danpelantikan untuk DPD Sultra.Mudah-mudahan pak Tommy(Hutomo Mandala Putera,red)berkesempatan hadir danmelantik pengurus DPD Sultra,”kata Gunawan Yiedri.

Dia optimis dapat membesar-kan partai ini di Sultra. Apala-gi pihaknya tidak akan men-jalankan roda partai ini ber-dasarkan subjektifitas, tetapi

lebih pada pengkaderan. Seh-ingga tidak ada istilah mengor-bankan kader demi uang danjabatan.

‘’Kita akan bangun partai inidengan prinsip-prinsip yangberadab dan terhormat. Tidakada kader yang akan dikor-bankan hanya karena persoa-lan uang dan keluarga sertajabatan. Partai ini partai kaderyang benar-benar akan mem-perjuangkan aspirasi rakyat.Maka itu, kita berharap keper-cayaan yang diberikan DPPuntuk mengurus dan membe-sarkan partai ini di Sultra se-moga dapat kita realisasikan,”tegas Gunawan Yiedri.

Sementara itu SekretarisUmum DPD Partai Nasrep Sul-tra, Darman SP mengatakanpartainya yakin akan lolos ver-ifikasi di Depkumham. ”Kitasudah melakukan kebulatantekad agar lolos dalam verifi-kasi yang dilakukan Depkum-ham,” kata Darman.(p2/han)

Nasrep ......................

pembangunan harus disesuaikan dengan RTRW (Ran-cangan Tata Ruang Wilayah),” katanya.

Terpisah, rombongan anggota DPRD Sultra menemuiDirektur Jenderal (Dirjen) Otonomi Daerah Kemenda-gri, Djohermansyah Djohan. Anggota DPRD Sultra inimempertanyakan tindaklanjut tim kajian dari Kemend-agri terkait dengan masalah pemindahan ibukota Butur.

Menurut La Pili, anggota DPRD Sultra, dalam per-temuan itu Kemendagri belum memberikan keputusanapapun. Karenanya, sebelum memutuskan, Kemenda-gri akan memanggil Gubernur Sultra, Ketua DPRDSultra, Ketua DPRD Butur, dan Bupati Butur. “Renca-nanya akan diundang minggu-minggu ini,” katanya.

Hanya saja, kata La Pili, Kemendagri berpesan agarpembangunan infrastruktur tetap dipusatkan di Buran-ga karena sebagai pusat pemerintahan.

Sebagaimana diketahui, warga menentang kebija-kan Pemerintah Kabupaten Buton Utara karena pem-bagunan kantor Satuan Kegiatan Perangkat Daerah(SKPD) dilakukan Ereke. Upaya pembangunan kantordinas itu dicurigai adanya rencanya pemindahan ibu-kota dari Buranga ke Ereke. (awa)

DPD Minta MendagriBersikap Tegas

Kairo, KPSejumlah negara Islam ber-

golak setelah jasad Osama binLaden ditenggelamkan di lautdari geladak sebuah kapal in-duk AS saat menuju Afghani-stan. Sebagaimana dilansir AlJazeera, sejumlah ulama mem-protes aksi yang dilakukan ser-dadu AS itu karena bertentan-gan dengan ajaran Islam. Men-urut mereka, jenazah Osamaharus dikuburkan di daratandan dihadapkan ke Makkah.

Seorang ulama di Lebanon,Omar Bakri Mohammed, bahkanberkomentar lebih keras soalpemakaman itu. “Bangsa Ameri-ka sengaja menghina umat Is-lam!” teriaknya sebagaimana

dilansir media-media di TimurTengah. Yang dilakukan AS ter-hadap jenazah Osama, lanjutdia, merupakan sebuah kesala-han fatal.

Lebih lanjut, pemakaman dilaut baru diizinkan bila adakejadian khusus. Misalnya,meninggal di atas kapal laut.“Pembuangan Osama di lautsangat bertentangan denganhukum Islam, nilai-nilai agama,dan adab kemanusiaan,” tegasSyekh Ahmed al-Tayeb, imambesar Masjid Al Azhar, Kairo.

Pemimpin pusat pengajaranmuslim Sunni Mesir itu menge-cam, “pembuangan” jenazahOsama merupakan penghina-an terhadap umat Islam. “Dila-rang dalam Islam merusak ma-yat, apa pun keyakinannya.Orang menghormati mayat den-gan menguburkannya,” ujarn-ya sebagaimana dikutip stasi-

un televisi Al Jazeera.Seorang pengacara Islam terk-

enal Mesir, Al-Zayat, jugamengecam tindakan AS itu. Diamenyatakan, jenazah Osama se-baiknya dimakamkan di nega-ra asalnya, Arab Saudi, salahsatu sekutu AS. “Tidak cukup-kah mereka membunuhnya(Osama) dan menunjukkankegembiraannya kepada dun-ia?” gugatnya sebagaimanadisiarkan Al Jazeera.

Ulama di Iraq mengungkap-kan, hanya satu yang diuntung-kan dari pemakaman Osama dilaut, yaitu ikan. Tradisi pe-makaman secara Islam terse-but menjadi perdebatan intensdi Iraq sejak 2003. Saat itu, ten-tara AS membalsam mayat duaanak Saddam Hussein setelahtewas dalam baku tembak. Duajasad anak Saddam itu lantasditunjukkan ke media.

Pendapat berbeda disam-paikan Ketua Depar-temen Kajian IslamAmerican UniversityAkbar Ahmed. Diamenuturkan, pen-guburan Osama dilaut mencegah keti-dakpuasan yang dis-

Partai Nasrep Gelar Rakorda

asarkan pada makam Osama.Makam Osama bisa menjadiajang pengultusan hingga sas-aran kekecewaan.

“Makam itu sangat kuat.Makam figur muslim kontro-versial dalam sejarah Islam bisamemancing kemarahan dankekecewaan. Makam itu bisamemiliki karisma religius. Jikamembolehkan Osama di-makamkan di Pakistan, parapengikut Osama akan muncul,menanam bunga, dan para per-empuan akan mengatakanmakam itu mempunyai kekua-tan menyembuhkan, terutamadi kalangan tak berpendidikan.Mitosnya pun akan berkem-bang,” ujar Ahmed kepada TheNew York Times.

Menurut salah seorangpejabat AS yang tak bersediaidentitasnya disebutkan, kepu-tusan pemakaman itu dibuatsetelah negerinya menyimpul-kan bahwa tak ada negara yangbersedia menerima jenazah danmemakamkan Osama. Speku-lasi lain menyebutkan, ada ke-takutan kuburan musuh nomorsatu AS tersebut bakal menjadititik perlawanan para penduku-ngnya. AP/AFP/iro)

Mendagri ...................

Jasad Osama Ditenggelamkan ke LautUlama ArabAnggap AmerikaHina Umat Islam

Page 3: Kendari Pos Edisi 5 Mei 2011

Cross Mobile Phone

Hadirkan Spesial Musik dan GameKendari, KP

Saat ini Cross Mobile Phone Indonesia menawar-kan berbagai tipe dan model handphone yang sesuai kebutuhan konsumen. Salah satunya Cross CB 96T Games Phone. Handphone jenis ini dileng-kapi dual GSM, layar 2,4 inchi dileng-kapi TV, QVGA LCD, Game PAD, Java dan WAP, E-Buddy, MMS, dan free T-Flash 4GB. Selain itu, menghasil-kan suara yang sangat jernih karenamenggunakan Yamaha Chip Sound dan terdapat ribuan game sesuai keingi-nan pengguna ponsel.

Marketing Manager Cross MobilePhone Indonesia, Hery Pradityo melaluirelease menjelaskan kelebihan ponseltersebut dilengkapi modem, radio, MP3,MP4, kamera 1.3 MP, webcam, bluetooth,mobile bangking dan masih banyak lagikelebihan lainnya yang tidak terdapat

di ponsel merk lain. Ponsel Cross dibekali fitur canggih sesuai perkembangan teknologi. ‘’Cross selalu terdepan

dalam menghadirkan produk yang terjangkaudengan tanpa mengorbankan kualitas dan fit-urnya,” Ungkapnya.

Jika tipe Cross CB 96T special games, lain haldengan Cross CB 95T yang dijuluki Music

Phone dengan spesifikasi Dual GSM, TV QVGA LCD, MP3, MP4, 3GP, ra-

dio FM, video recording, modem,webcam, bluetooth, USB, mobilebangking, sound yang dihasil-kan dari big dan loud speaker diponsel ini sangat jernih sehinggamenghasilkan suara yang benar-benar maksimal. “Semua tipe dari

ponsel Cross merupakan produk yang bersertifikat CE (Conformite

Europene) sesuai standar Eropa baik dari segi produksi dan kualitas,” Tan-

das Hery. (adv/awl)

3Kamis, 5 Mei 2011

Akibat SuplayKolono TerhambatKendari,KP

Selama ini komoditi ke-lapa di Kecamatan KolonoKabupaten Konsel selalu men-dominasi produksi kopra diSultra. Kejadian gempa yangterjadi beberapa waktu lalutermasuk di Kolono akhirnyamempengaruhi produktivitas.Akibat tidak ada suplay dariKolono, harga kopra menga-lami kenaikan. Sebelumnya

Kendari, KPAsosiasi kelistrikan makin

meramaikan persaingan diSultra. Kabar terkini AsosiasiKontraktor Listrik Nasional(Aklinas) kini mulai mele-barkan sayapnya. Sejak Aprillalu, lembaga tersebut sudahhadir di daerah ini. Kehadiranorganisasi yang didirikan di 5September 2007 lalu itu berori-entasi penuh untuk mengatasimasalah kelistrikan.

Ketua Umum DPD AklinasSultra, Abdi Ruslan Romu SEmengatakan karena baru ter-bentuk, Aklinas rencananyaakan menyelenggarakan musya-warah daerah untuk menyusunkomposisi pengurus di Sultra.Setelah kegiatan itu terlaksana,Aklinas akan membukan cabangdi beberapa daerah.

Selain Musda, kata Abdidalam waktu dekat Aklinasakan mendatangkan investorlitrik dari luar negeri. Kedatan-gan mereka, tentu untuk mem-bangun mitra dengan pemerin-tah dalam mengatasi berbagaipersoalan yang menyangkutkelistrikan. Baik mengenai kri-sis listrik, pemberian pelayananmaksimal kepada masyarakat,maupun dalam pengelolaanbiaya pemasangan listrik.

Namun hal itu belum bisadipastikan, karena pihak Ak-linas masih menunggu kesedi-aan dari pemerintah provinsi,dalam hal ini Gubernur Sultra,apakah setuju dengan rencanaAklinas atau mempunyai per-timbangan lain. “Kapanpunkami siap menghadirkan inves-tor di Kendari. Asal sudah adakata sepakat dari gubernur.kehadiran kami, bukan untukbersaing dengan asosiasi lainyang bergerak dibidang yangsama, tapi bagaimana menjalinkerjasama untuk memberikanpelayanan kelistrikan yangmaksimal pada masyarakat,”terang Abdi.

Tak dapat dipungkiri kataAbdi Ruslan, selama ini masihterdengar keluhan tingginyabiaya pemasangan instalasi lis-trik. Bahkan, harganya cukup

Kendari, KP Kejadian gempa yang terjadi

beberapa waktu lalu, membuatReal Estate Indonesia (REI) Sultra berkunjung ke Kolonosebagai daerah yang terparahterkena gempa. Catatan REIsesuai data Kecamatan setem-pat, sebanyak 384 rumah rusakdimana 99 rumah diantaranyamengalami kerusakan cukupberat. Hal itulah yang mem-buat REI Sultra mengusulkanpada REI se-Indonesia agarmembantu para korban untukmemperoleh bantuan berupamaterial.

Sekretaris REI Sultra, IwanSetiawan menjelaskan, selama

setiap kilogram Kopra dihargaRp 5 Ribu. Kini Menjadi Rp 8,5ribu.

Pemilik UD Sinar 99, Il-yas selaku pengusaha hasilbumi di Kendari mengatakankenaikan harga kopra terjadisudah sepekan. Pemicunyakarena jumlah kopra yang di-kumpulkan berkurang. Pekansebelumnya kata Ilyas, ia bisamengumpulkan sekitar empatkontainer dalam satu mingu.Tapi saat ini hanya satu kon-tainer saja, karena suplai han-ya didatangkan dari Tinang-

gea, Konawe Selatan dan Ereke,Buton Utara. “Kalau stok ban-yak, harga murah. Kalau stokkurang, harganya naik sepertiyang terjadi saat ini,” terang-nya kemarin.

Minimnya kopra kata Il-yas akan terus berlanjut yangmembuat harganya pun akansemakin naik. Pasalnya daerahproduksi minyak seperti Sura-baya terus meminta suplai,sementara produksi di daerahberkurang. “Bila gempa sudahsurut, tentunya stok kembalistabil. Tapi dari informasi yang

ada, di Kolono gempa masihterus berlangsung, hingga be-berapa pekan yang membuatkopra minim,” katanya.

Selain harga kopra yangmengalami kenaikan kata Ilyaskakao juga tidak kalah mena-rik. Harga yang sebelumnyahanya Rp 20 ribu perkilogram,kini naik hingga Rp 24 ribu.Hanya saja saat ini produksitidak merata, masih beberapadaerah saja seperti di Ladongi.“Panen besar kemungkinannanti di Bulan Juni,” pungkasIlyas. (lis/awl)

Harga Kopra Naik

variatif. Hal itu tentu menyu-litkan warga yang ingin mem-peroleh pelayanan listrik, teru-

tama bagi masyarakat kecil.Untuk menjawab semua keluhanmasyarakat, Aklinas berupaya

Aklinas Hadir di Sulawesi Tenggara

Camat Kolono, M Yusuf saat menerima bantuan bagi korban gempa dari Ketua REI Sultra, Amiruddin Massa

REI Galang Bantuan Bahan Materialini REI secara nasional selaupeduli terhadap bencana alamyang terjadi. Diantaranya saatgempa di Sumatra Barat danmeletusnya Merapi beberapalalu. Saat itu REI sebagai bagi-an dari masyarakat Indonesia memberikan sumbangan padamereka. “Masing-masing dae-rah menggalang dana, kemu-dian DPP REI mengumpulkandan menyerahkan di lokasi bencana. Biasanya berupakebutuhan material pemban-gunan rumah dan kebutuhanmendesak yang dibutuhkan,”terangnya.

Dari kebiasaan itu, REI Sul-tra pun telah mengusulkan ke

DPP REI untuk melakukanpenggalanan dana. Katanyasaat ini puluhan anggota REISultra yang tergabung dalamkunjungan ke Kolono lalu mem-perkirakan sejumlah bahanbangunan cukup dibutuhkankorban. “Kalau kayu di Konselmasih banyak, kemungkinanyang dibutuhkan seperti se-men, paku dan materi sejenis-nya. Atau bila perlu kita salur-kan dana nanti mereka sendiriyang mengalokasikannya,”papar Iwan. Dalam kunjunganke Kolono, REI sempat meny-umbangkan sembako berupaberas, mie instant serta kebu-tuhan lainnya. (lis)

memberikan listrik murah danpemasangan yang cepat pada pe-langgan listrik. (fya/awl)

sulis/kpPAMERKAN HAYATE 125 CC PT Sinar Galesong Pratama (SGP) Kendari selaku maindealer sepeda Motor Suzuki,baru saja meluncurkan SuzukiHayate 125 CC. Produk ter-baru tersebut kini dipamer-kan di stand Suzuki tempatpelaksanaan Kendari Expo. Suzuki Hayate mengusungplatform Suzuki Skywave125. Bedanya terjadi banyakperombakan pada bagianbodinya. Mulai dari bagiandepan, desain baru di bagiantengah sampai buntut dibuatlebih soft. Tarikan garis bod-inya tidak terlalu kaku, tapilebih dinamis.

Page 4: Kendari Pos Edisi 5 Mei 2011

Langganan Luar Kota Rp. 67.500,-Kamis, 5 Mei 2011 email : [email protected]

Pemkab KonutSerahkan 10 RaperdaKendari, KP

Pemerintah kabupaten Konawe Utara (Konut), kemarin (4/5)menyerahkan 10 Rancangan Peraturan Daerah (Raperda), kepa-da DPRD Konawe Utara (Konut) di Aula Pemkab Konut. SepuluhRaperda baru yang akan dibahas DPRD Konut itu yakni Raperdapengelolaan pertambangan, mineral dan batubara, pajak miner-al bukan logam dan batuan, retribusi parkir, izin penyelengga-raan pengusahaan minyak dan gas serta Raperda retribusi pasar.

Lima raperda lain yang diserahkan diantaranya pajak beaperalihan hak atas tanah dan bangunan, pajak reklame, izintempat usaha dan izin gangguan.

Penyerahan 10 raperda itu, dilakukan langsung Bupati KonutAswad Sulaiman kepada Ketua DPRD Konut, Raup dan disaksi-kan Wakil Bupati Konut, Ruksamin, Ketua DPRD Konut DaudAkbar dan sejumlah anggota DPRD Konut serta kepala SKPDlingkup Pemkab Konut.

Sebelum penyerahan 10 Raperda yang akan dibahas DPRDKonut itu, Bupati Konut Aswad Sulaiman mengatakan, denganadanya Raperda yang bakal ditetapkan menjadi Perda tersebut

Andoolo, KPKorban bencana gempa di Kecama-

tan Kolono terus mendapat perhatian.Setelah beberapa waktu lalu dikun-jungi Bupati Konawe Selatan (Kon-sel), H Imran bersama rombongan,Gubernur Sultra H Nur Alam bersamajajarannya, termasuk beberapa lem-baga lainnya termasuk Kendari Pos.Kemarin (4/5), giliran anggota DPRDbersama sekretariat menyambangikorban dengan memberikan bantuan.

Penyerahan bantuan itu, dipimpinwakil ketua DPRD Djuharuddin bersa-ma anggota dewan lainnya menyerah-kan bantuan berupa 2 ton beras, 200dos mie instan dan 50 dos ikan kaleng.Sebelum penyerahan Djuharuddinmengatakan, kunjungan kerja selu-ruh anggota DPRD di Kolono dalamrangkaian peduli korban bencanagempa bumi.

�Hari ini (kemarin) DPRD Konselsecara kelembagaan dapat memberi-kan bantuan secukupnya. Harapan

DPRD Konsel Peduli Korban Gempa Kolono

DPD Minta Mendagri Bersikap TegasSoalPolemikPemindahanIbukota Butur

Jakarta, KPDewan Perwakilan Daerah (DPD)

meminta ketegasan Menteri DalamNegeri (Mendagri) Gamawan Fauzimenyikapi permasalahan ibukotaButon Utara (Butur). Menurutnya, se-cara tegas Undang-undang (UU) No-mor 14 tahun 2007 tentang pembentu-kan kabupaten buton utara bahwaIbukota Butur di Buranga, bukan didaerah lain.

�Mendagri harus bersikap tegas,karena dia yang punya kewenangan

melakukan pengawasan kepada pe-merintah daerah. Selama Undang-un-dang menyebut Buranga sebagaiibukota, ya tidak bisa di daerah lain.Pembangunan Buranga harus diprior-itaskan,� kata Anggota Komite I DPD,H Kamaruddin ketika dihubungi dariJakarta, Rabu (4/5).

Kamaruddin yang juga mantan Pen-jabat Sementara (Pjs) Kolaka Utaramengatakan tanpa ketegasan Menda-gri maka permasalahan di Butur akanterus berlarut-larut. Ia juga men-gungkapkan, hasil kajian DPD ter-hadap masalah Ibukota Butur sudahdiserahkan ke Kemendagri. �Burangatetap ibukota, kecuali jika undang-

undangnya diganti. Makanya, pem-bangunan harus disesuaikan denganRTRW (Rancangan Tata RuangWilayah),� katanya.

Terpisah, rombongan anggota DPRDSultra menemui Direktur Jenderal(Dirjen) Otonomi Daerah Kemenda-gri, Djohermansyah Djohan. AnggotaDPRD Sultra ini mempertanyakan tin-daklanjut tim kajian dari Kemendagriterkait dengan masalah pemindahanibukota Butur.

Menurut La Pili, anggota DPRD Sul-tra, dalam pertemuan itu Kemendagribelum memberikan keputusan apap-un. Karenanya, sebelum memutuskan,Kemendagri akan memanggil Guber-

nur Sultra, Ketua DPRD Sultra, KetuaDPRD Butur, dan Bupati Butur. �Ren-cananya akan diundang minggu-ming-gu ini,� katanya.

Hanya saja, kata La Pili, Kemenda-gri berpesan agar pembangunan in-frastruktur tetap dipusatkan diBuranga karena sebagai pusat pemer-intahan. Sebagaimana diketahui, war-ga menentang kebijakan PemerintahKabupaten Buton Utara karena pem-bagunan kantor Satuan Kegiatan Per-angkat Daerah (SKPD) dilakukanEreke. Upaya pembangunan kantordinas itu dicurigaiadanya rencana pe-mindahan ibukota dari Buranga keEreke. (awa)Baca KONUT di Hal 6

Baca KONSEL di Hal 6

RUSLANAMRULLAH/KP

Bupati Konawe Utara, Aswad Sulaiman (kanan) menyerahkan 10Raperda kepada Ketua DPRD Konut, Raup, di aula Pemkab Konutkemarin.

RUSLANAMRULLAH/KP

PagarSDN3Pudaria,KecamatanKolono,KabupatenKonaweSelatan robohakibatguncangangempadiwilayahKolonobeberapa waktu lalu.

Page 5: Kendari Pos Edisi 5 Mei 2011

6 Kendari Pos |Kamis, 5 Mei 2011

maka pengelolaan sumber penda-pat daerah diharapkan lebih men-ingkat dibanding sebelum. �Kitaberharap dengan berlakunya Per-da ini maka PAD KabupatenKonawe Utara terus mengalamipeningkatan dari sebelumnya,�ujar Aswad.

Selama ini, kata Aswad, dasarPemkab Konut dalam melakukanpungutan masih menggunakanPerda lama hasil produk PemkabKonawe sebagai induk KonaweUtara. �Dengan adanya Perda baruini nanti, maka perda lama hasilproduk Pemkab Konawe dengansendirinya tak berlaku lagi,� kataAswad.

Pembahasan Raperda ini dibagidalam dua pansus. Pansus perta-ma membahas lima raperda yangkoordinir Ketua DPRD, Raup, danDaud Akbar. Sedangkan ketua di-percayakan kepada Abd Hakim,wakil ketua, Iskandar Mekuo, H.Rudin Lahadi selaku sekretarisbersama enam anggota lainnya Ba-daruddin, Samir, Sanusi, SawiLapalulu, H. Hery Asiku serta AndiSyamsul Alam.

Lima raperda itu yakni pengelo-

laan pertambangan, mineral, danbatuan, Pajak mineral bukan log-am dan batuan, pajak parker, retri-busi izin penyelenggaraan pen-gusahaan minyak dan gas sertaretribusi pasar.

Sementara Pansus II yang diket-uai Asmuddin Moita, Wakil KetuaNurtanJaya,SekretarisAbdurrah-man Pagala serta lima anggotanyayakni, IMadeTarubuana,DrsPoki,Taslim Sauala, Hj Jamila serta AliAsman.

Mereka akan membahas limaRaperda yakni pajak bea perali-han hak atas tanah dan bangunan,pajak reklame, izin tempat usahadan izin gangguan (HO), serta retri-busi izin pemanfaatan kayu padahutan hak (IPK-HH) dan iuranproduksi pemanfaatan kayu padahutan hak. Raperda perubahanstatus Desa Linomoiyo (Kecama-tan Oheo), Desa Asera (KecamatanAsera) serta Desa Bende (Kecama-tan Motui).

Ketua Pansus I, Abd Hakimmengatakan waktu pembahasan 10Raperda tersebut bakal dimaksi-malkan. �Target waktu pem-bahasannya, paling lambat duapekan sudah bisa selesai,� ujarn-ya. (p2/lan)

kami dengan bantuan ini jangandinilai banyaknya, tetapi inimerupakan kebersamaan dankepedulian DPRD terhdapat kor-ban bencana yang menimpa war-ga Kolono,� ujar Djuharuddin,kemarin.

Politisi PAN itu berpesan kepa-da warga Kolono untuk tidak men-inggalkan kampung dan mengung-si di luar dari Kecamatan Kolono.Dari data BMG, bahwa goncangan

yang masih terja-di beberapa hariterakhir tersebutsudah tidak sebe-sar dengan yangpertamadantidakberpotensi tsuna-mi. �Kepada war-ga untuk tidakpanik dan men-dengar informasi

yang tidak resmi dan menimbul-kan kepanikan. Untuk itu semuaitu serahkan kepada mahapencipta,�katanya.

Dalam kesempatan itu juga,Kepala Desa Batu Putih, Muhlismenyampaikan kepada DPRD un-tuk segera mengalokasikan angga-ran rekonstruksi perumahan war-ga yag tertimpa bencana gempa.Rekonstruksi itu jangan hanya di-lihat dari berat, ringannya kerusa-kan akibat gempa, tetapi rumah-rumahwargayangtidaklayakhuniuntuk diberikan perhatian.

�Selain itu pendistribusian lo-gistik sebaiknya seluruhmasyarakat tidak dibedakan,mengingat korban bencana diKolono, bukan saja yang rumah-nya rusak, tetapi seluruh wargaKolono pasca gempa tidak lagimencari nafkah, akibat trauma,�keluhnya dihadapan seluruh ang-gota DPRD yang hadir. (era)

Konut .....................

Konsel ..................

Pulau Masudu Desa Terapung di Kecamatan Poleang TenggaraAir Laut Pasang, Desanya Tenggelam Selama 30 Menit

Nuryadi, Bombana

PULAU Masudu merupakan salahsatu desa dari empat Desa di Keca-matan Poleang Tenggara. Luaswilayahnya hanya 5,40 kilometer.Penduduknya, 1.425 jiwa yang terdi-ri dari 355 KK dan 911 wajib pilih.Daerah ini merupakan salah satudesa terpencil di Kabupaten Bomba-na. Selain karena jauh dari ibukota,untuk masuk di daerah ini hanyamenggunakan kapal laut.

Akses masuknya dari berbagaiarah. Bisa dari pelabuhan Kasiputedengan waktu tempuh sekitar duajam. Bisa juga dari Desa Lareete,Kecamatan Poleang Tenggara danBambaeya, Kecamatan PoleangTimur, waktu tempuhnya sekitar 30menit. Sedangkan dari Tapuahi,Kecamatan Mataoleo hanya mem-butuhkan waktu 20 menit.

Pulau Masudu didiami berbagaietnis, antara lain Muna, Buton, Sela-yar, Bajo dan Bugis dengan matapencarian nelayan. Pulau Masudubiasa disebut dengan desa terapung.Sebab, jika air laut pasang, hampirseluruh wilayahnya tenggelam atautergenangi air laut sekitar 50 sampai70 centimeter. Nah, jika kondisinyaseperti itu, maka warga di daerah itubiasanya menggunakan perahu dihalaman rumahnya atau berkunjungdari rumah ke rumah. �Biasanya adajuga yang berjalan kaki meski ket-inggian air seperti itu,� ujar Syari-fuddin, Kepala Desa Masudu.

Menurut Syarifuddin, dalam se-tahun, pulau Masudu terendam airlaut sebanyak tiga kali. Satu kali

di bulan Januari dan dua kali dibulan Februari. Namun salah se-orang warga pulau Masudu men-gatakan, air laut menggenangi de-sanya biasanya dua hingga tigakali dalam sebulan atau tergan-tung air pasang tertinggi.

Warga di Pulau Masudu kebanya-kan membuat rumah panggung. Adajuga yang membangun rumah per-manen atau rumah batu. Saat airpasangtertinggi,sebagianrumahper-manen itu ikut terendam. Saranadan prasarana di pulau itu juga mem-prihatinkan. Sumber air tawarnya

tidak ada, penerangannya meng-gunakan genset dan PLTS, dermag-anya tidak ada, serta tidak adanyatanggul pemecah gelombang.

Khusus air tawar, warga di pulauMasudu mengambil dari desa teta-ngga, Tapuahi. Hal itu disebabkankarena tidak ada satu titk punwilayahnya yang bisa dijadikansumber air bersih. �Letaknya ditengah-tengah laut, jadi tidak adaair bersih atau air tawar,� tutur salahseorang warga.

Untuk mendapatkan air tawar, war-ga pulau Masudu harus menyebrang

laut menuju desa tetangganya, Tapua-hi. Itupun tidak gratis, sebab merekaharus membelinya Rp 500 perjerigenatau Rp 1000 termasuk biaya penye-brangan menggunakan perahu mesintempel (katinting). Di daerah ini, po-hon yang tumbuh hanya delapan.Hewan ternak yang hidup dipulau iniyakni kambing. Jumlahnya seratu-san ekor. Makanannya aneh, selainkertas atau plastik, untuk bertahanhidup binatang ini memakan bebera-pa makanan yang kerap dikonsumsimanusia. �Bahkan uang kertas jugadimakan,� ungkap Syarifuddin. (***)

NURYADI/KP

Pulau Masudu, Kecamatan Poleang Tenggara, Kabupaten Bombana yang dikelilingi laut.

Page 6: Kendari Pos Edisi 5 Mei 2011

Kendari Pos |Kamis, 5 Mei 2011 7

Tuhan ........................

Dengan senyum yang khas, diamenyambut Jawa Pos dan mem-persilakan masuk.

Dia lantas memperkenalkandiri. Namanya A. Rachman,umurnya 40 tahun. Ketika JawaPos menyampaikan keinginanuntuk bertemu Lia, Rachmanberkeberatan. “Pemimpinkami (Lia) tak ingin menemuiwartawan,” katanya kepadaJawa Pos. “Setelah bunda (seb-utan Lia Eden) bebas, banyakwartawan yang minta wawan-cara,” ucapnya. Tapi, lanjutRachman, pemimpinnya itu tid-ak mau menemui wartawan.

Dia menjelaskan, Lia Edenbukanlah siapa-siapa, sama sep-erti orang-orang lainnya. Yangmembuat Lia sedikit berbedaadalah dirinya dipercaya Tu-han menerima wahyu-Nya.“Tuhan baru saja menurunkanperintah agar bunda tidakmenerima wawancara dengansiapa pun,” tegas Rachman.

Meski demikian, Rachmantetap mempersilakan Jawa Posmasuk ke teras rumah tersebut.Teras itu begitu asri. Beberapasofa cokelat bermotif garis-garistertata rapi menghadap sebuahmeja kaca kecil. Tampaknya,sofa itulah yang digunakan parapenganut Eden untuk meneri-ma tamu. Sebab, di atas mejakaca tersebut ada beberapajajanan yang disimpan dalamtoples. Kondisinya sangat rapidan bersih. Debu pun, tampa-knya, tidak menempel.

Begitu pula taman di rumahEden. Semua tertata apik. Be-berapa tanaman tumbuh suburdi sana. Ada yang digantung dipot, ada juga yang ditanam lang-sung ke tanah. Yang membuatsedikit mencolok adalah ber-dirinya sebuah patung ma-laikat, lengkap dengan sayapyang mengepak.

Patung malaikat dengan ting-gi sekitar setengah meter itumemang mirip patung-patungmalaikat di gereja-gereja ataubangunan kuno lainnya. Setiaporang yang masuk dari gerbangutama akan disapa patung ma-laikat tersebut.

Rachman menceritakan, tid-ak ada yang istimewa sejakkedatangan Lia setelah bebasdari penjara. Kegiatan di ru-mah itu pun tidak berbeda.“Kami hanya syukuran saatbunda datang. Waktu itu di sinijuga banyak tamu danmakanan,” ungkapnya.

Menurut dia, selain parawartawan, tamu yang memada-ti rumah itu pada hari kebeba-san Lia adalah para warga seki-tar. Hubungan antara Eden danwarga di sekitarnya, menurutRachman, sudah membaik danbisa hidup berdampingan.

Sebenarnya rumah Eden itupernah diobrak-abrik warga.Sebab, Lia dianggap telahmenyebarkan ajaran agamasesat. Perusakan tersebut terja-di sebelum penangkapan ked-ua Lia pada 15 Desember 2008.

Pada 2 Juni 2009, PengadilanNegeri (PN) Jakarta Pusatmemvonis Lia dengan huku-man dua tahun enam bulan

penjara. Majelis hakim menya-takan Lia terbukti bersalahkarena telah melakukan peni-staan agama. Pernyataan Liayang menyerukan penghapu-san seluruh agama menying-gung perasaan serta keyakinanpemeluk agama lain. “Perbua-tan Lia juga diikuti parapengikutnya,” kata Ketua Ma-jelis Hakim Sujbacran saat itu.

Sebenarnya, sebelum pen-angkapan 2008, perempuankelahiran Surabaya tersebutditangkap pada 2005. Kala itu,setelah divonis, Lia pun dibe-baskan pada 2007.

Rachman menceritakan, kinianggota Komunitas Eden se-makin menyusut. “Sekarangtinggal 21 orang. Jumlah itutermasuk bunda. Itu adalahanggota inti kami,” jelasnya.

Dia tidak memerinci per-bandingan antara laki-laki danperempuan dalam komunitasn-ya. Nah, di luar jumlah itu, ada10 anak yang tinggal di rumahtersebut. “Jadi, di rumah ini ada31 orang,” terangnya.

Seorang anak laki-laki sem-pat keluar untuk menyuguhkanair minum kepada Jawa Pos.Pakaian yang dikenakan punsama dengan anggota komuni-tas yang dewasa. Jubah putih-putih. Pembawaan anak-anaktersebut juga cenderung kalem.Dalam pengamatan Jawa Pos,orang-orang Komunitas Edenitu kerap menaruh telapak tan-gan kanannya di dada.

“Silakan,” ucap anak laki-laki yang tidak mau menye-butkan namanya itu lantastersenyum menyodorkan se-buah air mineral kemasanberukuran sedang.

Rachman mengungkapkan,anak yang paling tua di rumahitu berumur 13 tahun. Memang,sebagian besar adalah anakpara anggota Komunitas Eden.Sisanya adalah anak-anak man-tan anggota Komunitas Edenyang memilih tinggal di rumahtersebut meski orang tuanyamemutuskan untuk keluar.

Meski sehari-hari terkung-kung dan hanya tinggal di dalam

rumah tersebut, ternyata anak-anak itu juga mengenyam pen-didikan. Rachman menutur-kan, sepuluh anak di sanamengikuti program home-schooling.

Di tengah perbincanganantara Jawa Pos dan Rachman,tiba-tiba seseorang muncul daripintu utama rumah itu yang ter-buat dari kaca berkelambu pu-tih. Perempuan berkulit sawomatang dan berambut pendekkeluar dari rumah tersebut.“Halo, apa kabar”? katanya.

Dengan senyum ramah diamenyalami Jawa Pos. Ya, per-empuan itu adalah Lia Eden,sang pemimpin KomunitasEden. “Saya ini sebenarnyasudah tidak diizinkan Tuhanuntuk menemui wartawan,”ungkap Lia lalu duduk di sebe-lah Rachman.

Lia yang saat itu mengenakankaus polos putih yang dibalutjubah putih tersebut menyat-akan, sejak keluar dari penjara,Tuhan memerintah dirinya un-tuk tidak menemui wartawan.

Sebenarnya, sehari sebelumdibebaskan, tepatnya Kamis (14/4), kata Lia, Tuhan memerintahdirinya untuk mengundang se-luruh wartawan di Lapas WanitaTangerang. Saat itu, lanjut dia,Tuhan memerintah dirinya un-tuk menyebarkan wahyu-wahyuyang diturunkan kepada dirin-ya saat berada di lapas. “Kamisudah undang ratusan wartawan.Tapi, cuma dua yang datang. YaTuhan marah,” ujarnya dengannada menggebu.

Sejak saat itu Tuhan tidakmengizinkan Lia menemuiawak media. Memang, saat pem-bebasannya, banyak wartawanyang menemui Lia. “Itu yangterakhir saya ketemu mereka,”ucapnya.

Tapi, dia menceritakan, be-berapa saat setelah Jawa Posdatang, Lia menyatakan Tuhankembali menurunkan perintahkepada dirinya. “Tuhan meng-izinkan saya bertemu Anda,”katanya kepada Jawa Pos.

Lebih lanjut Lia menerang-kan, tidak ada perbedaan sete-

lah dirinya bebas dari penjaradengan aktivitas sebelumnya.Bahkan, dia mengaku men-jalani hukuman di lapas den-gan rasa bahagia. Di lapas, Liajuga menyatakan bisa berinter-aksi dengan perempuan-perem-puan penghuni lapas lainnya.Di sana, dia mengajarkan ilmumerangkai bunga.

Apakah Lia akan mencaripengikut baru? “Nggak lah,”tegasnya.

Dengan gaya ceplas-ceplos,dia menegaskan bahwa Komu-nitas Eden tidak akan menam-bah penganut atau anggota baru.Bahkan 21 anggota itu mungkinberkurang. “Kalau nambah,enggak mungkin. Tapi, kalauberkurang iya,” ujarnya.

Menurut Lia, 21 anggotatersebut telah berjanji untukmelaksanakan pensucian mut-lak. Artinya, kepada Tuhan,mereka semua berjanji untukhidup tanpa dosa. Jadi, merekamenjalankan hidup layaknyamalaikat. Rachman menam-bahkan, membunuh nyamukdan memetik tanaman pun tid-ak akan mereka lakukan.

Lia menerangkan, pertenga-han 2000, jumlah penganutEden berkembang pesat, yak-ni mencapai 100 orang. Tapi,lantaran banyak yang tidakkuat melaksanakan pensucianmutlak, mereka memutuskanuntuk keluar dari komunitas.Bahkan tak jarang Lia mengel-uarkan anggotanya lantarantelah melakukan dosa.

Jadi, Lia membantah tudu-han bahwa dirinya terus men-cari penganut-penganut baru.“Buat apa nambah baru? Ngu-rusi yang sekarang aja susah,”katanya lantas tertawa.

Dia percaya, suatu saat nantibila anggotanya berhasil men-jalankan pensucian mutlak danseluruh warga Indonesia tidakmelakukan dosa, Tuhan akanmemberikan mukjizat yangluar biasa. “Jadi, rugi dongkalau kami nambah anggotabaru lalu mereka berbuat dosa.Mukjizatnya jadi tertutuplagi,” urai perempuan yang la-

hir pada 1947 tersebut.Yang memungkinkan bertam-

bahnya anggota KomunitasEden adalah bergabungnyaanak-anak di lingkungan ituuntuk menjadi anggota tetap.“Sekarang belum waktunya.Mereka masih kecil,” ujarnya.

Dia menerangkan, seluruhanggota Komunitas Eden yangtinggal di rumahnya dilarangbekerja. Tugas wajib merekaadalah berdoa. Setiap hari mere-ka lebih banyak menghabiskanwaktu untuk berdoa.

Menurut Lia, tidak ada tataupacara yang dipatenkan un-tuk komunitas tersebut. Ber-doa, lanjut dia, adalahberkomunikasi dengan Tuhan.Jadi, cara-caranya terserahkepada individu.

Bagaimana dengan sumberkeuangan? Dia menjawab, adadelapan orang yang tercatatsebagai donatur mereka. Nah,delapan orang itu merupakanmantan anggota komunitasyang memutuskan untuk kelu-ar. Setelah keluar, mereka kem-bali menjalankan agama yang

sebelumnya dianut. Tapi, dela-pan orang itu sudah berjanjiuntuk melakukan pensucian.Jadi, sedapat mungkin merekatidak berbuat dosa, bahkanmenjalankan agamanya dengankhusyuk. “Kami tidak sem-barangan menerima sumban-gan orang. Kami hanya meneri-ma dari yang sudah ditentu-kan,” ucapnya.

Saat ditanya jumlah uangyang dikirim para donatur itusetiap bulan, Lia mengelakmenyebutkan nominal. “Yangpenting kami berkecukupan,”jawabnya.

Pada akhir perbincangan, Liapun mempersilakan Jawa Posmasuk ke ruang utama yang di-gunakan sebagai tempat sem-bahyang. Yang tampak men-colok di ruangan itu, terdapatdua kursi putih yang diukirhingga menyerupai singgasana.Ukurannya berbeda. “Itu yanggede (sebelah kanan) adalahsinggasana Malaikat Jibril. Ka-lau dia turun jadi manusia, diaakan duduk di sana. Nah, yangkecil punya saya,” ujarnya.

Di tengah dua kursi tersebut,berdiri sebuah tongkat besar yangterbuat dari logam yang disimpandalam kaca bening. Tongkatberornamen itu adalah tongkatkhas yang kerap dibawa Lia.“Kalau wahyu Tuhan turun, sayaakan duduk di sana sambil me-megang tongkat. Lalu, ada yangmenulisnya,” jelasnya.

Nah, di depan dua kursi ituada alat musik, keyboard danlonceng. Lia menjelaskan, bilaTuhan menurunkan wahyu,dirinya akan membunyikanlonceng sebesar kepala manu-sia itu. Lalu, anggotanya akanberkumpul di depan dirinyadan bersujud.

Apakah setiap hari men-genakan jubah putih? “Ya, inimenandakan bahwa hidupkami suci seperti malaikat,”jawab Lia.

Kesan seperti malaikat se-makin kental saat mereka men-genakan ikat kepala kain pu-tih. Lia menambahkan, kainjubah yang terbuat dari kainkafan tersebut melambangkankesederhanaan.(kum)

Donatur Lia Eden Kirim Uang Setiap Bulan

menyisihkan sebagian keuntungan-nya sebesar Rp 103 Miliar. Angkatjempol karena kepala-kepala daerahsebelumnya tidak “tembus”pemikirannya bahwa di Kolaka kitabisa mendapatkan uang. Selama inimemang ada, tapi tak sampai ber-bunyi “ratus miliar”. Siapapun yangsaya temui ketika itu, rata-rata mem-beri jawaban bahwa kepala daerahkita hebat, karena sanggupmeyakinkan manajemen perusahaan.

Ternyata, kehebatan ini menjadilemah setelah perompak Somaliasukses menarik dana Rp 39 Miliaruntuk satu kapal ferronikel. Informa-si di banyak media, satu kapalferonikel ini dikabarkan seharga Rp1,5 Triliun. Satu koma lima triliunrupiah itu hanya untuk satu kapal.Bayangkan. Dalam satu bulan bera-pa kali pengapalan? Atau, dalam satutri wulan berapa kali pengapalan?Atau, dalam satu semester, berapakali pengapalan? Atau, dalam satutahun, berapa kali pengapalan? Bay-angkan.

Walaupun begitu, prestasi kepaladaerah yang sukses merebut Rp 103Miliar tetap menjadi prestasi karenanilai itu memang bernilai prestasi.Ibarat seorang penduduk di lahantambang emas atau di lahan nikelyang tiba-tiba dihadiahi sebuah se-peda motor Made in India olehpemegang kuasa pertambangan (KP).Setelah tanahnya yang mengandungemas atau nikel diolah dalam waktulama, penduduk itu kemudian protesdan meminta kijang open cup butut.Oleh pemegang KP (emas/nikel) dis-

anggupi dan penduduk tersebut mer-asa mendapatkan bahagian yang luarbiasa besar. Dia bangga bukan main.Suatu ketika, datang seorangpenyerobot dan mengkavling tanahyang sudah lebih dahulu dikavlingoleh pemegang KP. Sang penyerobotbertahan dan bersikukuh mengolahlahan dengan alasan untuk sekadarberkebun. Sang penyerobot berse-dia meninggalkan lokasi asal diberitebusan uang dengan besaran terten-tu. Pemegang KP bersedia dan di-lakukanlah transaksi. Mau tahu be-rapa besaran uang yang dimintapenyerobot? Ternyata, jumlah uangyang diberikan bisa untuk membelimobil mewah, jauh lebih tinggi darisekadar kijang open cup butut.

Tapi bahwa, seorang pendudukyang mendapatkan kijang open bu-tut juga berprestasi. Tentu, prestasiini pada masa itu, yakni masa sebe-lum datang sang penyerobot. Setelahdatang penyerobot, masanya lain lagi.Kalau dulu hanya dapat kijang openbutut, kalau dulu hanya dapat Rp 103miliar, sekarang sudah harus mobilmewah, sekarang sudah harus berka-li-kali lipat dari Rp 103 Miliar.

Bayangkan. Satu kapal feronikelseharga Rp 1,5 Triliun. Satu kalipengapalan bisa dapat uang Rp 1,5triliun. Kalau pun masih ada biaya-biaya, paling hanya dikurangi har-ga solar, dikurangi ongkos karya-wan, dikurasi biaya susut, gaji di-reksi dan mungkin juga fee orang-orang senayan. Bayangkan. Dalamsatu bulan berapa kali pengapalan?Atau, dalam satu tri wulan berapakali pengapalan? Atau, dalam satusemester, berapa kali pengapalan?Atau, dalam satu tahun, berapa kali

pengapalan? Bayangkan.Andai saja, umpamanya. andaika-

ta, umpama kata, ferronikel kita dika-palkan sejak tahun 70-an, dan setiapkali pengapalan dirompak oleh mili-si Somalia, kira-kira sudah berapaduit yang mereka kumpulkan? Bay-angkan.

Haruskah kita merompak untukmendapatkan bahagian yang sesuaidan besar, seperti juga bahagiannyaperompak Somalia yang bisa menda-patkan uang Rp 39 Miliar dalam satukapal tanpa letusan senjata? Sayakira, pemikiran ini tidak bijaksana.Tidak halal sebuah pemberian jikayang memberi itu ternyata tidak ih-las. Tapi kan bukan barangnya.Barang kita. Nah, kalau itu tinggaldikoordinasikan, dibicarakan, diju-jurkan, ditransparankan, dengankomitmen: maju dan berkembangbersama, kaya bersama, sejahterabersama. Sangat tidak adil kalaubarang itu barang saya tapi kamuyang dapat uang. Tidak adil pengelo-laannya, kalau kekayaanmu diper-oleh dengan menjual barang saya.Tidak ada keadilan jika kamu-kamusemua menumpang mobil mewah fullAC melintas di atas jalan beraspalmulus, sementara kami yang punyaharta benda hanya menumpang diatas kijang open butut melintas diatas jalan aspal jaman Belanda yangsudah tak karuan.

Andai peristiwa perompakan beru-jung transaksi uang bisa diprediksisebelumnya, mungkin akan ada war-ga Kolaka yang akan mencari nomortelepon para perompak di Somaliadan menitip pesan seperti ini: Mint-akan Juga Bagian KamiDaaaan.([email protected])

Pesan ........................

Tidak Bijaksana Kalau Harus Merompak

pengesahan hasil pemilukadaWakatobi dengan peraih suara ter-banyak pasangan Surgawi. “Kepu-tusan KPU Wakatobi dinyatakanberlaku sah menurut hukum. Selainitu, Mahkamah tidak menemukanadanya pelanggaran yang bersifatterstruktur, sistematis dan masif,”kata Mahfud yang juga Ketua MK.

Pembuktian oleh pemohon di per-sidangan, Mahkamah mengakumeyakini telah terjadi politik uangyang dilakukan Surgawi. Mahkamahjuga menilai tindakan yang dilaku-kan tim sukses Surgawi tersebutmerupakan pelanggaran Pemiluka-da, meskipun telah lewat waktupelaporannya tetapi tetap dapatdiproses secara hukum dengan di-laporkan kepada pihak kepolisian.

Hanya saja, terkait dengan dalilpara pemohon, Mahkamah menilaipolitik uang yang terjadi belumdapat dikategorikan sebagai tin-dakan yang terstruktur. Meskipunsecara sporadis terbukti adanyapolitik uang namun menurutMahkamah tidak signifikan mem-pengaruhi peringkat perolehansuara pasangan calon.

Mengenai perintah Camat Wangi-wangi Selatan, Nur Saleh kepadakepala desa membentuk tim tujuh,Mahkamah juga meyakini camattelah memerintahkan. Hanya saja,para pemohon tidak dapat membuk-tikan lebih lanjut korelasi pemben-

tukan tim tujuh dengan keterpen-garuhan pemilih dalam pemungu-tan suara, apalagi terhadap hasilPemilukada di Wangiwangi Selatan.

Kuasa hukum pemohon, Muham-mad Iskandar mengaku kecewadengan putusan hakim. Alasannya,semua saksi yang disiapkan tidakdiminta keterangannya. Kata dia,dari 89 hanya 19 saksi yang diberikesempatan untuk menyampaikanketerangan di persidangan. “Jelaskami kecewa, apalagi hakim memin-ta pemeriksaan lanjutan sementarasaksi yang kami siapkan tidak selu-ruhnya diperiksa,” katanya.

Sebagaimana diketahui, lima pas-angan calon menggugat kemenan-gan Surgawi di MK. Kelima pasan-gan yang menolak pasangan yangdiusung PDIP itu Masing-masing,pemohon Aslaman Sadik-Andi Has-an (pasangan nomor urut satu), LaOde Sudil Baenu-Halimudin Adam(pasangan nomor urut dua), Edhiar-to Rusmin-La Ode Hasimin (uruttiga), La Ode Bawngi-La Ode Bhas-ani (nomor urut empat), La Onu LaOla-La Ode Boa Sardiman (nomorurut enam). Kelima pasangan iniakhirnya mengugat putusan KPUWakatobi di MK.

Sementara itu, Kuasa hukum KPUWakatobi, Safarullah mengatakansudah memprediksi sejak awal pu-tusan hakim. Alasannya, fakta yangterungkap dan bukti-bukti yangdiajukan di persidangan oleh pe-mohon itu lemah. “Hanya satu yangmendapat penilaian hakim, yakni

keterlibatan Camat WangiwangiSelatan yang memerintahkan ke-pada desa membentuk tim tujuh.Tapi hanya diyakini satu kepaladesa saja, tidak secara seluruhnya,makanya tidak terlalu berpengaruhpada putusan hakim,” katanya.Lima Pola Pengamanan

Sejak kemarin, polisi di Wakato-bi sudah mempersiapkan diri men-yambut putusan MK. Caranya, poli-si mengantisipasi keamanan den-gan melakukan lima pola penga-manan dan mendatangkan pasukanBKO dari Polda. “Hingga saat ini(kemarin), situasi aman dan tertib,namun pasukan pengamanan tetapdisiagakan mengantisipasi, gunasituasi keamanan pasca putusanMK,” terang AKBP Pitra A Ratulan-gi, Kapolres Wakatobi.

Untuk itu, orang nomor satu PolresWakatobi itu, menghimbau kepadamasyarakat Wakatobi yang selamaini dianggap sudah tertib dan patuhhukum untuk tetap menjaga citrayg baik ini, dengan menghormatiapapun putusan MK. “Kepolisianbersama aparat terkait lainnya,akan patuh, apapun putusan yangdiambil MK. Makanya, guna men-dukung keamanan pasca putusanMK, ada yang stan by,” ujarnya.

Sementara, pasukan BKO dariPolda meliputi satu SSK PHH Bri-mob, dua SSK Dalmas. “Polanyameliputi pengamanan unjuk rasa,pengamanan lokasi, pengamananVIP, anti anarkis dan patroli,” tan-dasnya. (cr1/awa)

Hugua .......................

Keamanan PascaPutusan MK Diantisipasi

Page 7: Kendari Pos Edisi 5 Mei 2011

8 Kendari Pos |Kamis, 5 Mei 2011

Jakarta, KPDewan Perwakilan Daerah

(DPD) meminta ketegasanMenteri Dalam Negeri (Menda-gri) Gamawan Fauzi menyika-pi permasalahan ibukota Bu-ton Utara (Butur). Menurutn-ya, secara tegas Undang-undang(UU) Nomor 14 tahun 2007 ten-tang pembentukan kabupatenbuton utara bahwa IbukotaButur di Buranga, bukan didaerah lain.

“Saya kita Mendagri harusbersikap tegas, karena dia yangpunya kewenangan melakukanpengawasan kepada pemerin-tah daerah. Selama Undang-undang menyebut Buranga se-bagai ibukota ya tidak bisa didaerah lain. PembangunanBuranga harus diprioritaskan,”kata Anggota Komite I DPD, HKamaruddin ketika dihubungidari Jakarta, Rabu (4/5).

Kamaruddin yang juga man-

tan Penjabat Sementara (Pjs)Kolaka Utara mengatakan tan-pa ketegasan Mendagri makapermasalahan di Butur akanterus berlarut-larut. Ia jugamengungkapkan, hasil kajianDPD terhadap masalah IbukotaButur sudah diserahkan ke Ke-mendagri. “Buranga tetap ibu-kota, kecuali jika undang-un-dangnya diganti. Makanya,

Mendagri: PerkantoranDipusatkan di Buranga

Baca MENDAGRI di Hal. 2

Page 8: Kendari Pos Edisi 5 Mei 2011

Kamis, 5 Mei 2011 Langganan Dalam Kota Rp. 65.500,-Hujan Ringan 23 - 32 °C

Kendari,KPJanji adalah utang. Jika tak bisa mene-

busnya jangan coba buat janji. Nah, kare-na anggota DPRD Kendari berjanji akanmemanggil Kadis Kesehatan Kota Kend-ari dan Dirut RS Abunawas tak dipenuhi,Gerakan Rakyat Keadilan (GARAK) Sul-tra kembali mendatangi gedung rakyatitu, kemarin.

Seperti diketahui Garak minta agarDPRD menghearing Dirut RS Abunawas

dan Kadinkes. GARAK Sultra menuntutagar Dirut RS Abunawas dan Kadinkesbertanggung jawab terhadap pelayananyang tidak maksimal di RS Abunawas.Masalah obat obatan yang diminta mem-beli di apotik, makanan yang diberikantidak sesuai dengan sakit yang dideritapasien, serta pelayanan yang lebih diuta-makan adalah persyaratan administrasiketimbang melayani pasien sekarat.

“ Cukup sudah kita dijanji terus h

wakil wakil rakyat. Sudah tiga kali da-tang ke DPRD dan selalu dijanjikanakan memanggil Dirut RS Abunawas danKadinkes. Tapi hampir sebulan, janji parawakil rakyat ini, tidak pernah dipenuhi,dengan alasan reses,” tukas korlap aksiAmin Kaimuddin kemarin.

Meskipun hampir 15 menit berorasi,lagi lagi DPRD Kota Kendari yang dip-impin Wakil Ketua DPRD Kota Kendari H. Bachrun Konggoasa, Ketua Komisi

III Alwi Genda, dan beberapa anggotadewan lainnya yaitu Muh. Yahya danZainuddin Monggilo, cuma bisa berjanjiakan memanggil Dirut RS Abunawas danKadinkes Kota Kendari, Selasa pekan de-pan.

“Dirut RS Abunawas dan Dinkes KotaKendari, saat ini sedang diperiksa in-spektorat dan BPK. Tapi tidak usah kha-

Ingkar Janji, Anggota DPRD Didemo

TERAS METROMasyarakat MakinSadar Kebersihan

Pola hidup sehat masyarakat makin matang.Salah satu indikatornya adalah hampir tak ditemuilagi sampah yang berserakan di lingkungan masyar-akat. Semua teratasi karena pengelolaan sampahmakin profesional. Yang terpenting adalah kesa-daran masyarakat akan hidup sehat.

Menurut Kadis Kebersihan Kota Kendari, AgusSalim, kesadaran masyarakat terus meningkat. Bisa dilihat di beberapa tempat, seperti pasar. Didaerah sekitar pasar kata Agus Salim, sebelumnyaadalah pusat sampah yang selalu menggangu pe-mandangan setiap sore. Tapi, seiring peningkatankesadaran warga, sekarang sudah tidak tampaklagi, termasuk di sungai dan kali.

“Ada beberapa tempat yang memang masukdalam kategori rawan sampah karena tergolongpemukiman yang padat penduduk. Yakni, Kecama-tan Mandonga, Kendari, Kendari Barat dan Kadia.Karena penduduknya cukup banyak, sampah yangdihasilkanpun lebih banyak dari daerah lainnya,”terangnya.

Untuk mengantisipasi masalah sampah yang

METROSIANAPengusaha Paling

Bandel Lunasi PajakKamPanye sadar akan pajak tak memberikan

kontribusi positif bagi wajib pajak. Salah satu pal-ing bandel membayar pajak adalah kalangan pen-gusaha. Sementara yang paling sadar membayarpajak dari kalangan masyarakat kecil.

Hal tersebut ditegaskan Kadispenda Kota Kend-ari, Zainal Arifin kemarin. Menurutnya, berdasar-kan hasil survey yang diperoleh sangat tampak jikayang intens membayar pajak setiap tahun adalahwarga yang berasal dari kalangan ekonomi menen-gah ke bawah. Sedangkan pengusaha, yang notabenememiliki kemampuan finansial untuk melunasi pa-jaknya, banyak yang selalu menunggak.

“Saya tidak tahu apa alasannya, yang jelas daripantauan kami, setiap tahun yang rutin membayarpajak adalah masyarakat kecil. Warga yang memi-liki ekonomi ke atas, malahan bandel untuk mem-

Enam PNS TerlibatPengrusakan Kantor Kejati Kendari, KP

Aksi unjuk rasa PNS Pemkot Kendari di Kejati 14 April lalu berbuntut. Pihakkejaksaan melaporkan pengrusakan ke polisi. Bukti yang dibawa ke polisiadalah gambar rusaknya pagar dan pec-ahan kaca yang dilakukan oleh demon-stran. Hingga saat ini, baru tiga saksiyang diperiksa.

Kapolres Kendari, AKBP YuyunYudhantara mengungkapkan, setelahmenerima laporan dari pihak kejaksaan,

pihaknya langsung melakukan pemerik-saan saksi.

“Kasus ini masih dalam proses. Buktipengrusakan yang ditunjukan berupagambar kerusakan pagar dan pecahankaca yang dilakukan oleh para demon-stran. Hingga saat ini, baru tiga orangsaksi yang diperiksa,” terang Yuyun Yud-hantara di Mapolres Kendari, kemarin.

Polisi saat ini mempersiapkan suratpanggilan terhadap saksi dari PNS. Yangtrerpoeriksa itu adalah orang yang dini-

lai bertanggung jawab dalam pergerakanyang dilakukan PNS Pemkot Kendari.

PNS Pemkot melakukan demonstrasibesar-besaran terkait penahanan Se-kot Amarullah dan Kepala BPN RuslanEmba. Merekaprotes dengan penahanantersebut.

Lalu, mengapa baru dilakukanpemeriksaan? “Ya laporannya juga barudisampaikan. Kami tidak akan melaku-kan penyelidikan jika pihak kejaksaantidak membuat laporan. Begitu laporan-

nya dimasukkan, kami langsung tindak-lanjuti dan saat ini masih dalam proses,”jelas mantan Kapolres Konawe itu.

Pihak kepolisian masih terus menelu-suri pelaku pengrusakan pada kantorKejati Sultra. Pasalnya, perbuatan yangdilakukan oleh oknum demonstrantelah melanggar pasal 406 KUHP ten-tang pengrusakan dan pasal 170 KUHP.“Pokoknya, kasus ini kita sedang pros-es dan berlanjut terus,” tendas YuyunYudhantara. (aka)

Kendari, KPSebagai tuan rumah Sail Wakatobi-Be-

litong, Sultra harus tampil beda. Apalagiiven tersebut dianggap Gubernur NurAlam sebagai ajang yang untuk mempro-mosi potensi Sultra secara global.

Saat rapat koordinasi persiapan SailWakatobi di ruang rapat gubernur ke-marin (4/5), Nur Alam mengungkapkansecara khusus Sail Wakatobi akan men-jadi ajang untuk promosi daerah danmemperkenalkan Wakatobi sebagai pu-sat segitiga karang dunia, dengan surganyata di bawah laut. Tapi secara umumuntuk Sultra, iven ini juga akan menjadihajatan besar masyarakat Bumi Anoa.

Selain di Wakatobi, Pemprov jugatengah merancang memeriahkan iventersebut di Kendari dengan melaksana-kan festival Teluk Kendari, Sultra Expodan perencanaan kawasan mina politanSultra. Di Wakatobi sendiri, akan dilak-sanakan gerakan nasional masyarakatminapolitan, pelatihan scuba diving,

Pemprov MatangkanSail Wakatobi

Baca pemprov di Hal 10

Baca INGKAr di Hal 10

Baca mAsyArAKAt di Hal 11

Baca peNGusAhA di Hal 10

Nur Alam

suwarjono/kpDemo PNS diKantor KejaksaanTinggi Sultra.Mobil dinasyang digunakanpendemomenabrak pagarkantor KejaksaanTinggi SulawesiTenggara

suwarjono/kpMobil unit pelayanan Keluarga Berencana (KB) memberi kemudahan bagimasyarakat yang ingin berkonsultasi atau menjadi peserta KB dengan biaya murah.

suwarjono/kpJajaran mobil unit sampah yang baru di pelatarankantor Wali Kota Kendari

Page 9: Kendari Pos Edisi 5 Mei 2011

10 Kendari Pos | Kamis, 5 Mei 2011Metro

watir, Selasa pekan depan kamipasti menghadirkan keduapenjabat itu ke dewan. Tuntu-tan Anda ini sudah kami rap-

atkan di badan musyawarahdewan,”tukas Bahrun Kong-goasa ketika menerima demon-stran.

Mendengar janji itu, massasempat melakukan tawar mena-war dengan legislatif, terkait

waktu pemanggilan kedua pen-jabat Pemkot tersebut. Ahirnyadengan wajah kecewa, bela-san masa GARAK Sultra ini,menerima saran dewan danakan datang kembali ke dewanSelasa pekan depan. ( tri )

Ingkar...

GARAK Dijanji (Lagi) Pekan Depan

bayar pajak,”katanya.Pokok Pajak Bumi dan Ban-

gunan (PBB) yang diterimaPemkot Kendari setiap tahun-nya berkisar Rp 7 miliar keatas, sedangkan realisasi daripokok itu hanya sekitar Rp 5miliar.

Ia mengaku, penunggakanpajak bukanlah dilakukan

temu nelayan, lomba foto ba-wah laut, yacht rally, upacara17 Agustus di dasar laut, sertaperingatan perkawinan massalbawah laut.

Agar kegiatan tersebut se-makin meriah, Pemprov juga melaksanakan berbagai kegia-tan di Baubau seperti HaloSultra yang sudah digelar, se-lanjutnya festival pulau Ma-kassar, serta festival seni danparade budaya Kesultanan Bu-ton September nanti.

“Agenda utama dari SailWakatobi adalah pameranexpo,yact rally yang akan di-ikuti kapal layar mancanegaradan domestik, seminar danoperasi Bhakti Surya Baska-ra Jaya (OP-SBJ) yang akanmelakukan pengobatan gratisdengan rute Kendari , Wawonii,

Bombana, Maginti, Kabaena,Baubau, Batuatas dan Wanci.Sementara data jumlah pas-ien OP SBJ katarak 331 orang,gondok 233, bibir sumbing 73orang, hernia 206 orang, tumorringan 75, kontap 73 dan khitanmissal 496 orang anak,” terangNur Alam.

Menurutnya, tujuan pelak-sanaan Sail Wakatobi ini un-tuk menggalang keterpaduanantar daerah kabupaten/kotase Sultra, mengangkat potensidaerah untuk membangun kes-ejahteraan rakyat Sultra yangberkelanjutan, menjadikanWakatobi dan kabupaten lainsebagai daerah tujuan wisatanasional dan internasional,serta menjadikan potensi bu-daya dan sumber daya alam dilokasi kegiatan sebagai sum-ber kehidupan masyarakat dansumber pembangunan daerahyang berkelanjutan. Selain itu

juga untuk pemberdayaanusaha mikro kecil dan menen-gah (UMKM) dan penciptaanpengembangan ekonomi krea-tif di daerah Provinsi Sultra.

“Out put Sail Wakatobiadalah meningkatnya wawasanbahari, terciptanya laut yangbersih dan terumbu karangyang sehat, pemanfaatan po-tensi kelautan dan perikananyang optimal sebagai sum-ber ekonomi dan kehidupanmasyarakat. Selain itu juga meningkatkan kualitas dankuantitas infrastruktur, sara-na pendidikan, kesehatandan fasilitas umum lainnya,meningkatnya kesejahteraanmasyarakat dengan bertam-bahnya kesempatan kerja dibidang perhotelan, restoran,transportasi, pariwisata, peri-kanan serta berkembangnyaUMKM dan ekonomi kreatif baru, “ katanya lagi sembari

Pemprov...

Pajak Pendorong Pembangunan Daerah

menyebutkan kegiatan SailWakatobi berdasarkan Kepresno 9 tahun 2011 tentang PanitiaNasional Penyelenggaraan SailWakatobi-Belitong. Kegiatantersebut juga didukung pem-biayaan dari masing-masingkementrian, pendanaan APBNdan APBD maupun swasta.

Karo Humas dan PDE SultraDrs Aksioma Boonde merilisratusan Tamu mancanegaraakan menghadiri Sail Wakatobi,untuk itu Pemprov Sultra ber-sama Polda Sultra dan instansiterkait lainnya memaksimalkankeamanan dan kenyamanantamu mancanegara maupundomestik. Fasilitas pendukunglainnya seperti lapangan udara,transportasi darat dan laut, lay-anan kesehatan, sarana komini-kasi dan informasi serta hoteldan restoran telah dipersiapkanuntuk menunjang kegiatan itu. (ema)

Sail Wakatobi Dapat Meningkatkan Kesejahteraan Masyarakat

lain memberikan teguran.Jika tidak diindahkan, akandiberikan peringatan. Lang-kah kedua jika masih tidakdigubris, akan ditangani olehtim yustisi.

Tim yustisi kata dia bek-erjasama dengan Pemdadankantor pajak untuk melaku-kan peringatan keras agaryang bersangkutan melunasipajaknya. Jika hal itu masihjuga tidak diindahkan, maka

Dispenda akan berkoordinasidengan kantor pajak untukmemblokir rekening wajib pa-jak dimaksud.

“Kami sangat mengharap-kan seluruh masyarakat agarsadar dengan kewajibannya.Pajak merupakan salah satupendorong pembangunan.Jika tidak dilunasi, makabisa dipastikan pembangunandi daerah kita akan terham-bat,” katanya. (fya)

pejabat, karena rata-rata selalumelunasi tepat pada waktunya.Yang disesalkan adalah sifatbeberapa pengusaha yang acuhdengan kewajibannya terhadapdaerah. Zainal Arifin belum mau merinci siapa pengusahadimaksud.

Untuk mengantisipasimasyarakat yang kurangpeduli terhadap pajak, ia men-gaku sudah membuat langkah-langkah antisipasi, antara

Pengusaha...

Kendari, KPPerumahan Griya Bahtera-

mas yang khusus dibangununtuk PNS lingkup Pemprovakan segera diresmikan. Jikatak ada aral, Menteri Peruma-han Rakyat Suharso Monoarfa akan meresmikan Senin (9/5)pekan depan.

Saat ini pembangunan peru-mahan yang terletak di NangaNanga itu tengah dalam prosesperampungan. Sebanyak 70unit dari rencana pembangu-nan seribu rumah tahap perta-ma sudah mencapai 90 persen.Sedangkan ratusan lainnyabaru tahap pembangunan fon-dasi.

Kadis PU Sultra DoddyDjalante mengatakan, 70 unit

perumahan tersebut hanyamenunggu finishing untuk di-huni. “Perumahan ini diban-gun tanpa APBD sama sekali.Semuanya swadaya Pemprov.Hal itulah yang membang-gakan sehingga menteri berse-dia untuk hadir meresmikan,”terangnya.

Meski tengah digenjot pem-bangunannya, tapi berkembangkabar bahwa pembangunanGriya Bahteramas masih ber-sengketa. Sengketa itu terjadiantara warga yang mengakupemilik tanah dan Pemprov.Toh, Doddy menjamin bahwasengketa itu tidak ada. Menu-rutnya jika Pemprov telahmembangun di suatu tempat,berarti telah dilakukan kajian

dari segala aspek, termasukpenguasaan tanah. “Jangankhawatir dengan sengketa itu.Tidak ada sengketa tanah. Ke-tika rampung, perumahan itubisa segera ditempati,” ungka-pnya.

Sebagai gambaran, tiapsatu unit rumah PNS dies-timasi berharga Rp 38 juta.Pembayarannya akan diam-bilkan dari uang lauk pauk(saat ini tambahan penda-patan pegawai). Jika kurang,maka cicilannya akan ditam-bah dari gaji masing-masingPNS. Sedikitnya 50 hektartanah yang akan digunakanuntuk membangun peruma-han tersebut telah dilakukanproses land clearing. (ema)

Menpera AkanResmikan GriyaBahteramas

Page 10: Kendari Pos Edisi 5 Mei 2011

11 Kendari Pos | Kamis, 5 Mei 2011 Metro

ada di Kota Kendari, pihaknya su-dah berupaya melakukan berbagaistrategi penanggulangan sampah.Salah satunya, menambah armadaangkutan sampah.

“Saat ini sudah ada 32 dantrek,lima amrol dan 15 motor sampah.Termasuk lima unit tambahan ar-mada sampah bantuan pemerintah.

Mudah-mudahan armada yang

ada bisa meminimalisir masalahsampah di kota Kendari,” tandas Agus Salim lagi.

Untuk menuntaskan seluruhpermasalah sampah diakui AgusSalim memang belum sepenuh-nya bisa dilakukan. Apalagi dipemukiman penduduk yang ter-letak di daerah ketinggian, sangatsulit dijangkau dengan kendaraansampah. Tapi dengan respon posi-tif masyarakat, diharapkan sedikitmembantu petugas sampah dalam

pengangkutan.Idealnya kata Agus Salim, untuk

wilayah Kota Kendari harus memi-liki 40 unit kendaraan sampah dalambentuk dantrek untuk bisa menan-gani permasalahan sampah secaratuntas. Itupun harus dibarengi den-gan sumber daya manusia, karenaarmada pengangkut sampah tidakmungkin bisa operasi jika tidakada yang menyetir. Dalam setiap ar-mada, minimal dikendalikan lima personil. (fya)

Masyarakat...

Idealnya Kendari Harus Miliki 40 Unit Pengangkut Sampah

Kendari, KPProgram persaudaraan madani

(Permadani) yang digaungkan saat kepemimpinan Wali Kota Kend-ari Ir Asrun dinilai cukup mampumenekan jumlah kemiskinan. Dari33 persen masyarakat miskin yangtercatat pada tahun 2007, mengalamipenurunan yang cukup signifikan hingga 8,7 persen tahun 2010.

Meski demikian, beberapa halyang dilakukan dalam realisasiprogram itu, perlu untuk direviewkembali. Pasalnya, ada hal-hal yangmasih dianggap kurang maksimal,misalnya dalam pemberdayaanmasyarakat miskin.

“Sebenarnya, kami ingin agar pro-gram permadani ini bukan hanyasekadar memberikan bantuan saja,

tapi ada upaya pemberdayaan darimasyarakat yang bertindak sebagaidonatur kepada warga miskin yangmenjadi saudaranya. Misalnyadipekerjakan sebagai karyawanatau buruh lainnya,” ungkap KepalaBadan Pemberdayaan Masyarakat(BPM) Kota Kendari, Arifin Baidi, SH.

Menurutnya, memberikanpenekanan kepada pemberi bantu-an itu tidaklah mungkin. Pasalnya,kegiatan sosial merupakan hal yangtak bisa diintervansi, memberikanbantuan harus sesuai keikhlasanyang bersangkutan. Sebagai me-diator, pemerintah hanya mampumengarahkan, eksekusi lebih lanjutdilakukan pemberi bantuan kepadasaudara madaninya.

Dalam program pengentasankemiskinan kata Arifin, memangtak hanya melalui Permadani.Ada kegiatan lain yng digaungkanPemkot yang juga berorientasipada penurunan angka kemiski-nan di Kota Kendari. Misalnya,Badan Layanan Umum Daerah(BLUD), bedah rumah, PNPMMandiri dan lainnya.

Evaluasi yang dilakukan berkai-tan dengan program Permadaniadalah pendataan profil warga miskin. Data itu akan disesuaikandengan kebutuhan pemberi sau-dara madani yang akan memberibantuan. Yang jelas, programtersebut akan lebih memberday-akan masyarakat miskin ke depan-nya. (fya)

BPM EvaluasiProgram Permadani

Kendari, KPPemkot Kendari tak mau

dicap sebagai pemerintah yangmengabaikan masyarakatnya, uta-manya pelayanan.Nah, sesibuk apa-pun di lokasi pameran, PNS harustetap menjadi pelayan yang baik.

Menurut Kabag Humas PemkotKendari Trikora Irianto, instansiyang berpartisipasi dalam kegiatan diharapkan tidak meninggalkantugas pokok, khususnya pemberianpelayanan.

Menurutnya, pameran merupa-

kan salah satu bentuk peringatanKota Kendari dalam rangka HUTke 180. Seluruh SKPD diharuskanuntuk terlibat. Namun jangan di-jadikan alasan untuk mengabaikanpelayanan di kantor, karena sebagaipamong daerah, PNS dituntut mam-pu memberikan pelayanan yangmaksimal kepada masyarakat.

“Pameran harus jalan, tapi pelay-anan juga jangan diabaikan. Pejabatmaupun staf yang ikut berpartisi-pasi dalam memeriahkan KendariExpo, mesti pintar-pintar membagi

waktu. Ada saatnya untuk terjunke lokasi pameran, tapi ada saatnyatetap tinggal di kantor seperti bias-anya,” terangnya kemarin.

Pria berkacamata itu menutur-kan, keterlibatan SKPD dalam me-meriahkan pameran, jangan sampaidipelesetkan niatnya oleh sebagianorang karena tidak maksimalnyapelayanan. Untuk itu, sebelumhal tersebut terjadi, baiknya parapimpinan SKPD membuat jadwalagar dua kegiatan penting itu tidakada yang terlewatkan. (fya)

Pameran Jalan, Pelayanan Harus Optimal

suwarjono/kp

Adipura layakmenjadijaminan kebersihanKota Kendari.Upaya DinasKebersihanKota Kendariterutamajajaranpetugaskebersihanjalanan patutmendapatapresiasimasyarakat

Page 11: Kendari Pos Edisi 5 Mei 2011
Page 12: Kendari Pos Edisi 5 Mei 2011

HiburanKendari Pos |Kamis, 5 Mei 2011 13

SYAHRINI terus mengungkapkan kekecewaan hatinya terhadap Anang Herman-syah. Bahkan, di album perdananya setelah duet dengan Anang, perempuan asal Bogor,

Jawa Barat, itu tidak lagi menggunakan lagu-lagu ciptaan Anang.�Bukan nggak mau dan Syahrini nolak, tetapi Pak Hadi yang paksa Anang untuk bikinin

lagu. Karena nggak mau, ya Syahrini bilang, �Ya, sudahlah, kalau nggak mau nggak usahdipaksa�,� kata Rani, manajer sekaligus adik kandung Syahrini, ketika dihubungi, beberapawaktu lalu.

Rani pun terkejut dengan statemen orang tua angkat Anang, Hadi, yang terkesan memutarba-likkan fakta. �Lucu sih, menurut aku. Dibalik-balikin gini,� katanya.

Apalagi dengan menggunakan sumpah pocong segala. �Di Islam nggak ada sumpah pocong. Akumaunya sumpah Alquran. Alquran-nya tumpukin saja 100,� ujarnya.

Meski demikian, Rani tidak akan mempermasalahkan hal tersebut. Statemen itu pun tidakakan memengarui karir Syahrini di panggung hiburan. Bahkan, Syahrini telah manggung dimancanegara.

�Dia nggak pernah down ataupun bete. Memang, dia nggak tahu pemberitaan yang ada karenadia ke Hongkong. Dia memang nggak melakukan itu, kok. Dia (Syahrini, Red) sabodo teuing,�katanya dengan logat Sunda. (jpnn/lia)

SyahriniTak Pakai

Lagu Anang Lagi

Syahrini

Jakarta, KPUntuk memenuhi kenyamanan dan

kebutuhan keluarganya, Diva pop TitiDwi Jayanti tengah membangun rumahbaru. Dia memilih konsep tropis dihunian yang akan ditempatinya nanti.�Keluarga saya keluarga besar. Anak-anak jelas menjadi pertimbangan utamaketika saya membuat rumah,� kata Titidi sela-sela acara peluncuran produkterbaru MU, Masterproof, di KawasanAncol, Jakarta Utara, kemarin.

Sebagai brand ambassador peralatanbangunan, Titi pun banyak belajarmengenai struktur bangunan rumahbarunya tersebut. Dia tidak mau kalahdengan suaminya, Ovie. �Saya dansuami sudah memutuskan untukmembeli rumah baru yang sedikit lebihbesar. Untuk menampung semua.

Apalagi sekarang anak saya yang sudahberjumlah setengah lusin itu butuhprivasi,� ujarnya.

Salah satunya menyediakan halamanyang cukup besar untuk aktivitas danruang gerak mereka. Apalagi personeltiga Diva ini sangat menyukai konseprumah yang terbuka sehingga udarabisa masuk dengan leluasa ke dalamrumahnya. �Pasti, rumah saya setiapruangan ada fungsinya. Konsep yangbuka-bukaan. Artinya, ruanganterbuka. Jadi, saya sesuaikan dengankebutuhan,� lanjutnya.

Meski demikian, ibu enam anak initidak mau ngoyo saat membangunrumah. Jika kondisi keuangannyamenipis, dia memilih berhenti. �Con-tohnya saat ini aku stop dulu. Duitnyabelum cukup,� katanya. (jpnn/lia)

Titi DJ Pilih yang Terbuka

Katy Perry, RaihThe Greatest Pop Act

PENYANYI Katy Perry bisa bersukaria. Baru-baru ini, Perry mendapatgelar The Greatest Pop Act darimajalah musik ternama di Ing-gris, NME (New Musical Ex-press).

Penghargaan itu diberikansetelah pihak NME melakukanpolling dari pembacanya.Hasilnya, Perry mengung-guli nama beken sepertiMadonna, Lady Gaga,dan Britney Spears.

Perry yang baru sajamenikah dengan RussellBrand ini, merasa sangattersanjung meraih peng-hargaan.

�Ini adalah sebuah pujian dari NMEkarena mereka biasanya sering

memberi kritik pedas. Sayaucapkan terima kasih,� un-gkap Katy Perry.

Tahun ini, Perry me-m a n g m e r a y a k a n 1 0tahun dia merambah du-n i a e n t e r t a i n m e n t .Meskipun terbilang yun-ior dibanding Madonna,namun NME menilai Per-

ry layak mendapat gelarThe Greatest Pop Act sepa-

njang masa. �Prestasinyam e l e b i h i p e n y a n y i y a n glain,� kata sumber di NME.(jpnn/lia)

KatyPerry

Page 13: Kendari Pos Edisi 5 Mei 2011

n ta

w

n ta

w

Edukasi14 Kendari Pos |Kamis, 5 Mei 2011

Lancar UN SusulanSMP di Kendari

Pembina Persekutuan Siswa Kristen Berpulang

Kendari,KPTiga SMP di Kota Kendari, yang

terdiri dari SMPN 1, 5 dan 10 Kendaritelah melaksanakan UN susulan matapelajaran Bahasa Indnesia pada sela-sa (3/5). Adanya ujian susulan karenaKota Kendari pada (25/4) lalu digun-cang gempa. Catatan pantauan DinasDiknas Kota Kendari, bahwa UN sus-ulan tersebut berjalan lancar.

�Pelaksanaan sama dengan UN uta-ma, UN susulan yang berlangsung ditiga SMP berlangsung lancar. Se-banyak 800 lebih siswa mengikutiUN susulan,�� kata Kabid DikmenDinas Diknas Kota Kendari, M JafarM.Pd, kemarin.

Dikatakan, meskipun lancar, teta-pi pihaknya mengakui masih ada

siswa yang salah menuliskan bioda-ta. �Untung saja para pengawas telahberpengalaman mengantisipasi den-gan terlebih dulu mengeceknya se-belum LJK dimasukan ke amplop,��katanya. Tentang kerahasiaan doku-men soal UN susulan dan sistem pe-meriksaan LJK, mantan KepalaSMAN 9 Kendari ini menandaskantata cara pelaksanaan telah sesuaimekanisme.

�Saol UN yang dicetak ulang Di-nas Pendidikan Sultra, yangmendapat pengawalan ketat mulaidari pencetakan hingga pendistri-busian. Sedangkan pemeriksaanakan disesuaikan dengan jadwalpemeriksaan akan dilakukan ITUnhalu,� tandasnya. (fas)

DI DOA ibuku ada namaku disebut... , demiki-an petikan syair lagu yang menjadi ungkapanbelasungkawa siswa dalam ibadah pemaka-man Theresia Ponratte�, S.PAK, guru matapelajaran Agama Kristen SMAN 1 Kendari,kemarin (4/5). Kepergian sang Pembina Per-sekutuan Siswa Kristen SMAN 1 Kendari, men-inggalkan duka yang mendalam bagi para siswadan sahabat.

Selain para siswa yang merasa kehilanganibu guru yang dianggap santun dan ramah, jugapara teman sekerja di sekolah tersebut. Setiapkali ketemu dengan guru yang begitu cepatpergi ke pangkuan Bapa di Surga, para siswatentu mendapat sapaan manis, kini tak ada lagi.

Salah seorang siswa binaan Theresia mengkusangat berduka atas meninggalnya sang ibuguru guru yang dianggap seperti orang tuanyasendiri ketika di sekolah. Siswa tersebut punberharap karena sekarang tak memiliki guruagama Kristen, kiranya pemerintah memerha-tikan itu.

Kepergian ibu guru kelahiran Tana Toraja 43tahun silam itu meninggalkan duka yang men-dalam bagi keluarga serta teman sepelayanandi Gepsultra Jemaat Imanuel Kendari. Semasamuda ibu yang meninggalkan seorang putrisematawa yang bernama Keisya itu dan suami

tercinta Mus Jhon Pattiasina, pernah menjadiketua pemuda.

Setelah itu menjadi anggota majelis pekerjaharian (MPH) Gepsultra Jemaat Imanuel Ken-dari. Selain melaksanakan tugas negera se-bagai guru Agama Kristen yang telah lebih dari10 tahun di SMAN 1 Kendari, juga selalu terli-bat dalam persekutuan dan pembinaan sekolah

minggu dan remaja. Bahkan dua tahun terakhirini mendirikan kelompok persekutuan Medu-lu yang di-j a d i k a nsalah satuwadah pel-ayanan ro-hani. (lut)

ParasiswaSMAN 1Kendari yangmenyampaikanbelasungkawamelaluisyairlagu padaprosesi ibadahpemakamanyangsebelumnyadisemayamkandiGerejaImanuelKendari.

DARWINSIHOMBING/KP

Page 14: Kendari Pos Edisi 5 Mei 2011

15Kendari Pos |Kamis, 5 Mei 2011 EdukasiKemenag Jaring Santri untuk BeasiswaKendari, KP

Kementerian Agama (Kemenang) Sultra memberi-kan kesempatan bagi alumni pesantren belajar diperguruan tinggi. Pihaknya telah mengagendakanorientasi dan seleksi program beasiswa bagi santriberprestasi. Selama dua hari seleksi di MAN 1Kendari itu diikuti 51 siswa kelas XII dari pondokpesantren se-Sultra.

Menurut PLH Bidang Pekapontren Kemenag Sul-tra, Dra. Yuni Susilowati, seleksi diikuti sejumlahutusan dari pondok pesantren di Sultra. Programsejak 2006 itu bermitra dengan sebelas perguruantinggi negeri di Indonesia.

�Tujuan seleksi, untuk menjaring santri berpresta-si yang memiliki bakat untuk mengembangkan poten-si di bidang keagamaan, sosial, pertanian, kesehatan,dan teknologi. Alumni dari program ini diharapkan

menjadi pioneer pengembangan sains dan teknologidi lingkungan pondok pesantren,�� katanya.

Namun disayangkan katanya, karena para siswadari ponpes di Sultra masih minim pembinaan, seh-ingga sangat kurang yang lolos seleksi. Kondisi itu takmenyurutkan Kemenag Sultra melaksanakan pro-gram beasiswa. (p1)

Kendari,KPMenjelang pelaksanaanlombaolym-

piade science nasional (OSN) tingkatSMA se-Kota Kendari, sekolah diim-bau mempersiapkan para utusan.Bahkan,akhir April lalu, semua SMAtelah disurati tentang rencana itu.

�Suratyangdikirimkesetiapsekolahagar mempersiapkan sebanyak lima

orang untuk utusan dalam jang tanggal10 Mei itu. Para siswa akan bertarungdengan bidang mata pelajaran yangakan dilombakan,�� kata Kabid DikmenDinas Diknas Kota Kendari, M Jafar,kepada koran ini,kemarin (4/5).

Dikatakan, juara tingkat KotaKendari akan menjadi utusan keOSN tingkat provinsi. Berkaitan

dengan itu, para pembimbing set-iap sekolah agar mempersiapkansiswa dengan matang.

Bahkan, untuk persiapan keprovinsi, akan disiapkan pembimb-ing dari dosen untuk mengintensif-kan siswa latihan. Mereka yang akandijadikan utusan adalah juara perta-ma sampai tiga. (fas)

SMA Diminta Persiapkan Utusan OSN

Page 15: Kendari Pos Edisi 5 Mei 2011

Xpresi16 Xpresi Kamis, 5 Mei 2011

12

JanganKeseringanIlfilYach!!

Perasaan emang sulit untuk ditebak.Kadang saat tertentu kita merasa happy,tapi di momen lain kita malah merasakansedih, alias nggak mood. Nach, kalo rasaseperti itu always menyertai hari-harikita, otimatis kita bakalan bingung donknentuin sikap bagaimana seharusnya,apalagi kalo udah keseringan ilfil aliasilang felling.

By the way, kenapa yach orang biasajadi ilfil?? Ada alasan tertentu kali yach,sampe orang-orang pada ngaku ilfilketika berpapasan dengan musuh, atauorang yang dibencinya..daripadapenasaran, mending kita intip gimanakomen sobat Xpresi.

Ilfil versi Cahya, adalah perasaandimana kita nggak senang bangetmelihat sebuah obyek. Saking nggaksukaya kita, membuat perasaan jadi bete,en kadang berpengaruh pada kegiatanlainnya..wah bisa gawat nich..

Feeling kayak githu kata cewekberjilbab tersebut, emang kadang nggakterduga juga. Biasanya, muncul saat kitalagi kesal ma orang, kena marah maguru, putus ma pacar atau ketahuanboong ma nyokap. Bawaannya jadi nggakasyik, en biasanya membuat kita jadimalas ngomong, lebih banyak diam encenderung menyendiri.

Kalo sifat seperti itu terpelihara denganbaik dalam diri kita, udah ketebak donkkita bakal jadi sosok yang nggakmenyenangkan. Orang-orang terdekatkita, kemungkinan besar akan merasatersisih, bahkan nggak dianggap samasekali oleh kita.

Pernyataan yang sama juga terlontar dari Novi. Cewekberkacamata itu ngaku kalo ilfil emang bukan sifat yang terpuji.Coz, meskipun itu muncul secara natural, harus ada upaya darikita untuk membendungnya. Apalagi kalo udah menyangkutpergaulan kita dengan sohib-sohib terdekat yang intensnemenin kita.

Nggak perlu ngerasa ilfil kata siswi SMAN4 Kendari itu, kalo lagi merasa nggakkonek ma someone or something. Curhataja ke teman, atau orang-orang terdekat,agar masalah yang kamu hadapin bisaberkurang, en nggak akan ada tuch yang namanya ilfil..(fya)

Chadidjah Selomo (Poli Psikologi Rumah Sakit Jiwa Kendari)

Novi (Anggota Paskibraka SMAN 4 Kendari)

Belum Punya PilihanPADA umumnya, yang suka ilang feeling (ilfil)

karena jiwanya masih labil. Mereka bisa sajamemiliki rasa sayang tapi belum punya tujuanyang jelas. Dalam arti, mereka masih banyakdipengaruhi oleh nafsu. Misalnya saja melihatcowok yang cakep, punya kendaraan yangbagus, atau si cewek sering dikasih hadiah.Wah.. pasti jadi mudah tertarik tuch??

Pada dasarnya ini dikarenakan remajabelum punya pandangan jauh ke depan.Belum punya kematangan untuk melihat calonpasangan. Namanya saja masih remaja.

Mereka masih mencari jati diri. Jadi kaloterjadi hubungan yang putus nyambung, itumasih hal yang wajar. Mereka bukan mencaripasangan yang matang. Malahan masihmengandalkan egoisnya.

Dampak positif jika seorang remaja memilikihubungan atau pacar mungkin kalo di sekolahbisa meningkatkan semangat. Misalnya saja jadirajin pergi les. Namun dampak negatif yang bisaditimbulkan jika tak mampu mengontrol emosimengakibatkan drop, dan motivasi belajarmenurun. (Ka’ Wulan)

SERING Ilfil dengan cowok??? Hmmm... kalo sayasih kayaknya enggak. Yach secara saya kan tipecewek setia, hehee..

Kalo ngomong masalah ilfil emang enggak,tapi saya lebih memilih untuk menjaga jaraksaja kalo berhubungan dengan lawan jenis.Bukan karena gak mau berteman, tapi kan kitajuga menjaga dari hal-hal yang mungkin sajaterjadi atau bisa-bisa menjadi fitnah, Cieee...

Kan lebih baik mencegah sebelumnya, yagak???

Soalnya, cowok itu kalo dituruti pastibanyak maunya. So kita juga harus taubatasannya dimana, apa lagi kita kan cewek.Jangan mudah tergoda, dan harus pintar-pintarjaga diri. Gak perlu ilfil atau menghindarisecara berlebihan. Tapi kita juga harusmemegang prinsip kita, oke??? (Ka’ Wulan)

Jaga-Jaga Saja...

cuap-cuap

Bagi sobat-sobat X-genk yang pengengabung ngasih komentar via Facebook dirubrik kesayangan kamu ini, silahkan addFacebook X-Presi :

expresikp @yahoo.com

share

Selvy ClaluwJuteck [email protected] 1 Palangga “Klw dri tmn klw ilfilx iyuw drigaya bicrax dibuat” gituw,,, lowdri pcr dia mrh” truz jdi bik boznajaan cuka cembru buta buangeet,,,kdang” biknq ilfil,,,,

Ashna [email protected] 1 Kendari “Law aqqu sich ilfil ma temanjarna banget cman law dy lgi bxkgya n suka alay..... n yang pnting kita sdah slangngerti ma sfat kita stu sma lainpsti kta gag akn prnah lgi ilfil matman kita......

Racka [email protected] 4 Kendari“Hmmm...Ilfill yahhh kdang2 aqrasainn....mrutq ilfil tuhh prasanyg timbul akibat penampilan ntingkah laku seseorng yg nggkenk d lihat....jd sobat expersi klokita bertemu ama org yg mmbuatkit ilfil nggk usahh d ladeniajahhh....biarkn dia brkembngdgn sendirix.....heheheh

Megha Manopo [email protected] Kartika “IlfiL siih sering sama teman,Klo bicara.y yg tingkat tinggisuper sibuk lah sok22 lah apalahitulah, Ak.y biasa22 ajjh ,Dengerin apa ajjh yg dia bilang :D

Ddew’[email protected] 1 Ranomeeto “Ilfiil tuch biasa.y timbulkbnyakan dri prubahan sikap ygover dr tmen or pcr.. Msal.y,dytmbah lebay,, itu slh stu yg bwtkta ilfiil,, bnyak sich yg bwt ktailfiil,bkn cm dr sikap,dr crabrpkaian.y jja bsa bwt kta ilfiil,drcra.y brbicara n bnyak dechpko.y....”

IfDaar [email protected] 1 Sampara “Ilfil srng banget,apa lg pda saatberbicara ama teman2, , MET NAH MBURI”

Hajar [email protected] 1Baubau “Llaw mnurutQ.....illfil tu bisa tmbul krna perbuatan or perilakuseseorang yg tdk ktasukai..........msalx sprti pacar yg nda pernah mau ngertiin qta,”

Shanchy Prianchy [email protected] 3 Raha “Yacgh,,,,klo qciiiiihhhhhhhhhh,,,,,ilfil kykx jarangdecgh,,,, cmn klo ada org sok gayaaja gityu.....

Nining Supu EigherLs C’[email protected] Unhalu “ILfeel smua org pzti pernahh....Lw ut sy zeh trgntung tp biazanyayg bwt ilfeel i2 sikap’y ses0rg ygga sesuai dgn przaan,dLL..Tp trgntg dr org’y jg zehH”

Mega [email protected] 1 Kendari Barat “Kalau saya karna orangnyabawel,cerewet,dan egois itu yangbikin saya ilfil pada sahabat saya,”

Ferthy Gadizz Nutritionist f a c e b o o k . c o m /fertyani.gadizcanser STIKES Karya Kesehatan“uuhhff’ yG nMx iLLfiL, tiaP hR qrasa’in, iLLfiL ma’ tmN yG siFatxjadi2’an, anEhh NmeMbingungkan,.. di tamBah LgillfiL ma’ pcr, aDuhhh’, Q biSagiLaaa...

HarMawati [email protected] Amik Yapennas Kendari“iLfiL ...??? yah kadang2 klu lg smtmn. tp gak semua tmn2q sih cmada bbrp org. Z kadang merasaiLfil klu “Dia” sdh mlai bicaratinggi alias membanggakan apayg dia miliki “sok pamer”. bkn iRisih cm malu aja sm tmn2 lain yglg dngar. ckckckck...

Page 16: Kendari Pos Edisi 5 Mei 2011

Kendari Pos | Kamis, 5 Mei 2011

Barcelona, KPBegitu memastikan tiket lo-

los ke final Liga Championsmusim ini, entrenador Barcelo-na Josep Guardiola langsungteringat memori 19 tahun lalu.Saat itu, Guardiola masih ber-

main danm e m -p e r s e m -bahkan ge-lar LigaChampionskali perta-ma buat

Barcelona. Ya, sama seperti 19tahun lalu, final Liga Champi-ons kali ini digelar di Wem-bley, London. ‘’ Momen luarbiasa tatkala kami memenang-kan gelar Liga Champions un-tuk kali pertama di Wembleylama dan kini kami bakaltampil di Wembley baru,’’ kataGuardiola, kepada Marca.

Ketika final Liga Champi-ons 1992, Guardiola menjadipemain vital di lini tengan Bar-ca. Bersama Jose Mari Bakerodan Eusebio Sacristan, mere-ka menjaga keseimbangan dilini tengah Barca. Hasilnya,Barca menang 1-0 atas Sampdo-ria lewat gol Ronald Koeman.Sekarang Guardiola kembalilagi ke Wembley, sebagai pelatihdan ini menjadi final keduanyadi Liga Champions. Sebelumn-ya pada 2009, dia juga mem-bawa Barca ke final dan tampil

Kenangan Wembley 1992

Baca 1992 Hal 18

Barcelona, KPTidak ada Jose Mourinho di bench pemain Real Madrid

ketika laga el clasico pada second leg semifinal Liga Champi-ons, kemarin dini hari. Dia memang sedang terkena skorsingakibat diusir dari pinggir lapangan di first leg semifinal (27/4).Lalu di mana Mourinho ? Sebab, tactician asal Portugal itu jugatidak tampak di tribun VIP Nou Camp, markas Barcelona.Mourinho tidak bergabung dengan 1.500 fans Real yang mem-berikan dukungan langsung kepada Iker Casillas dkk.

Pelatih yang menyebut dirinya The Special One itu ternyatamenonton el clasico pemungkas musim ini tersebut melaluilayar televisi di hotel. Dia menginap di Hotel Rey Juan Carlosdengan pengawalan yang ketat supaya tidak menjadi sasaran fansBarca. Ya, alasan keamanan yang menjadi salah satu penyebabutama mantan pemain Inter Milan itu tidak datang ke Nou Camp.Sebab, dia ditempatkan di box VIP yang letaknya dekat dengantribun untuk pendukung tim berjuluk Blaugrana itu.

Lagipula bila dia berada di box VIP, tetap saja tak bisaberkomunikasi dengan asistennya Aitor Karanka ataupundengan para pemainnya. Sebab, sesuai dengan aturan UEFA,dilarang melakukan komunikasi via telepon atau pesan sing-kat saat berada di bench pemain. Karanka mengakui bosnyatidak datang ke stadion. Namun, dia memastikan bahwa Mour-inho akan berbicara langsung dengan pemainnya usai pertand-ingan yang berkesudahan 1-1 tersebut. Real gagal lolos karenakalah agregat 1-3.

Boleh saja UEFA melarang adanya komunikasi, tapi Mour-inho selalu punya cara untuk mengatasinya. Dia pernah men-galami situasi serupa ketika masih melatih Chelsea, enamtahun lalu. Saat itu dia diskorsing gara-gara ribut denganpelatih Barca Frank Rijkaard dan wasit Anders Frisk. Mourin-ho mengakalinya dengan menyaksikan laga dari televisi diruang ganti Chelsea. Kemudian, untuk menjalin komunikasidengan asisten pelatih Rui Faria, dia menugaskan pelatih kiperSylvinho Lauro untuk bolak-balik dari bench ke ruang ganti.

Entrenador Barca Josep Guardiola bersimpati pada situasiyang dihadapi Mourinho. “Saya lebih senang bila pelatihlawan berada di tempatnya. Tapi, dia harus menjalani sanksikarena sebelumnya diusir,” kata Guardiola kepada Eurosport.Tanpa Mourinho, Karanka yang menggantikan posisinya be-lum menghadirkan kemenangan buat Real. Namun, dari sisipermainan, Real bermain lebih menyerang dan berani men-guasai bola lebih lama ketimbang di first leg semifinal. (ham)

Nonton dari Televisidi Hotel

Barcelona, KPTumor liver sempat mengan-

cam hidup bek Barcelona asalPrancis Eric Abidal. Demi men-jaga keselamatannya, operasipun dilakukan pada 17 Maretlalu. Sejak itu, pemain berusia31 tahun tersebut absen dari

lapangan hijau. Setelah duabulan menjalani pemulihanpaskaoperasi, Abidal akhirn-ya comeback ke lapangan hi-jau. Entrenador Barca JosepGuardiola memainkannya di

Kado Final Buat Abidal

Baca KADO Hal 18

Manchester, KPRio Ferdinand termasuk yang mengecam

aksi diving pemain Barcelona dalam legpertama semifinal Liga Champions kontraReal Madrid (27/4). Namun, Ferdinand tern-yata mendukung Barca—sebutan Barcelo-na—sebagai lawan Manchester Uniteddalam final di Wembley 28 Mei nanti. Fer-dinand mengatakan, final United versusBarca akan sangat dinantikan fans keduaitu. Sebab, itu adalah rematch final 2009.Kala itu, di Stadion Olimpico, Roma, Unit-

Ngeri PadaMessi

Baca NGERI Hal 18

Roma, KPMisi AS Roma untuk menunda pesta juara AC Milan di

Olimpico Minggu (8/5) nanti rasanya sulit terwujud. Pasal-nya, Milan yang hanya membutuhkan satu poin untuk memas-tikan scudetto, dipastikan tampil dengan skuad yang lebihsolid. Terutama di lini depan. Di mana, pada sektor ini Milanberpeluang menurunkan bomber Alexandre Pato. Pemainasal Brazil itu bahkan sudah mengikuti sesi latihan bersamaskuad inti Rossoneri-julukan AC Milan. Sepanjang pekan ini,pelatih Milan Massimiliano Allegri memang terus memonitorperkembangan Pato. Allegri memang ingin segera mendapatkepastian tentang perkembangan proses pemulihan cederaPato. Selain Pato, bomber jangkung Zlatan Ibrahimovic jugadipastikan bisa tampil setelah menuntaskan masa skors.

Nah, jika Milan bisa turun dengan kekuatan penuh, Romajustru sebaliknya. Kekuatan tim asuhan Vincenzo Montellaitu bakal tereduksi menyusul sanksi yang diterima SimonePerrotta dan Daniele Rossi. Keduanya bahkan harus menga-khiri kompetisi lebih cepat, karena harus menjalani skorsselama tiga laga akibat kartu merah yang diterima ketikalawan Bari Minggu lalu (1/5). De Rossi menerima kartu merahsetelah menyikut pemain Bari, Simone Bentivoglio. Sedan-gkan Perrotta juga dihadiahi kartu merah setelah memukulAndrea Masiello.

Tapi, kubu Roma menilai sanksi yang dijatuhkan untuk DeRossi dan Perotti tidak sesuai dengan pelanggaran yangdilakukan. “Itu sebabnya, kami siap mengajukan banding,”demikian pernyataan yang disampaikan juru bicara Romakepada Tuttosport. (ren/bas)

Milan Solid, RomaTak Komplit

AFP PHOTO/ SIU WU

Penyerang Real Madrid Cristiano Ronaldo bertemu andalan Barcelona asal Argentina, Lionel Messi pada laga leg keduasemifinal Liga Champions di Stadion Camp Nou. Barcelona melaju ke final setelah menang agregat gol 3-1.

AFP PHOTO / OLIVIER MORIN

Para pemain AC Milan melakukan selebrasi usai mengalahkanSampdoria di awal Mei ini. Gelar scudetto musim ini kian dekatdirengkuh.

Rio Ferdinand

AFP PHOTO/JOSEP LAGO

Bek Barcelona, Eric Abidal mendapat sambutan rekan-rekannya usaimenahan imbang Real Madrid 1-1 dan memastikan lolos merebut tiket final Liga Champions.

Page 17: Kendari Pos Edisi 5 Mei 2011

20Kendari Pos |Kamis, 5 Mei 2011

Rumbia, KPWaktu penajaman visi misi

selama tiga hari dimanfaatkanMuhammad Subhan Tamberadan Aziz Baking untuk menam-bah pendukungnya. PasanganSERASI ini mendapatkan jad-wal pertama di wilayahPoleang, Senin (2/5) lalu. Kes-empatan tersebut diman-faatkan semaksimal mungkinpasangan yang diusung Golkardan koalisinya ini.

Subhan dan Aziz Baking ber-sama ratusan pendukungnyamengawali kegiatannya di DesaTepoe, Kecamatan PoleangTimur. Lokasi yang dipilihadalah rumah mantan calonBupati, Muhtar Alie Hasan. Dikediaman mantan rival Mu-hammad Subhan Tambera danAziz Baking ini sekitar 700 -anorang hadir mendengar pena-jaman visi misi SERASI.

Diawali dengan orasi yangdisampaikan Muhtar AlieHasan. Katanya, sampai ke-marin, namanya masih seringdijual untuk mendukungcalon lain. “Makanya per-temuan hari ini saya tegaskankembali bahwa saya tidakpernah mendukung calonlain, selain pasangan nomorurut lima,” katanya. Olehnyaitu, Muhtar menegaskan selu-ruh simpatisan dan penduku-ngnya untuk memenangkanSubhan Tambera dan AzizBaking di Pilkada 8 Mei nanti.

Muhtar mengaku, dirinyamerasa yakin dan percaya bilaSubhan terpilih, Bombana akanlebih berkembang seperti ka-bupaten lain. Sebab, Subhandan Aziz Baking yang lahir danbesar di Bombana tidak mung-kin menelantarkan daerah ke-lahirannya. Olehnya itu jikastatus Bupati sudah disandang,Muhtar meminta agar dua pu-tra terbaik Bombana ini mem-perhatikan masyarakat Poleang

Kendari, KPPemkab Bombana belajar

dari pengalaman Pilkada Kon-awe Selatan dan Konawe Utarayang harus diulang berdasar-kan putusan Mahkamah Kon-stitusi (MK). Itu sudah diantisi-pasi dengan menyiapkan ang-garan sebesar Rp 2,5 Miliar jikabenar-benar akan ada Pilkadaulang terjadi.

“Tapi semoga itu tidak terja-di, supaya dana Rp 2,5 miliarbisa dialihkan untuk pemban-gunan di Bombana. Masih ban-yak kantor-kantor SKPD yangbelum terbangun,” kata SekabBombana, Rustam Supendyakhir pekan lalu. Mantan Kepa-la Bappeda Bombana itu mer-inci bila anggaran dana Rp 8Miliar dikucurkan Pemkab

untuk Pilkada putaran perta-ma. Sementara Pilkada putar-an kedua sebanyak Rp 3 Miliarlebih. Total lebih Rp 11 Miliarsudah diserahkan ke KPU Bom-bana dan aparat keamanan demikelancaran hajatan itu.

“Jadi dengan dana cadanganuntuk persiapan Pilkada ulangsebesar Rp 2,5 miliar totalnya13,5 Miliar lebih,’’ jelas Rustam.Apakah dana Rp 8 Miliar yangdikucurkan saat Pilkada putaranpertama sudah dipertanggungja-wabkan? Itulah yang membuatpusing Rustam Supendy. Katan-ya KPU bersandar pada aturanPermendagri bila dana Pilkadabaru dipertanggungjawabkansetelah tiga bulan pelaksanaankegiatan, sementara setiap akhirtahun laporan keuangan harus

dilaporkan termasuk ke BPK RI.Harus Damai

Makin dekatnya hari pen-coblosan di Bombana, suhupolitik daerah itu kian panas.Makanya, Badan KesatuanBangsa dan Politik (Kesbang-pol) menyerukan agar semualapisan masyarakat Bombanamenyambut Pilkada denganaman, nyaman dan damai.“Mari kita sambut dengan damaisebagai wujud kecintaan kitaterhadap daerah Bombana,”kata Abdul Rahman, KepalaBadan Kesbangpol Bombana.

Menurutnya, pesta demokra-si di Bombana yang memper-temukan H. Tafdil dan Hj. Masy-ura Ila Ladamay (Tamasya) ser-ta Muhammad Subhan Tam-bera dan Abdul Aziz Baking

(Serasi), merupakan arah pe-nentuan Bombana untuk limatahun kedepan. Siapapun yangterpilih di hari H pencoblosan-nya yakni 8 Mei nanti, harusdidukung bersama karenabagaimana pun dua pasangancalon yang tampil nanti merupa-kan putra-putri terbaik yangdimiliki daerah Bombana.

Rahman menuturkan, jikadalam pelaksanaannya terdapatmasalah, dia menghimbau agardiselesaikan melalui jalur yangbenar. Namun begitu dirinyaberharap agar Pilkada Bombanamenjadi cermin bagi kabupatendan kota lain di Sultra termasukdi Indonesia, yang bebas darigugat menggugat. Dengan arti sia-papun yang menang dan kalahmenerima hasilnya.(nur/awl)

dan Bombana.Subhan Tambera yang tampil

mempertajam visi misinyamengatakan, dirinya sudah san-gat berdosa bila kelak jadibupati tetap memperlihatkandaerah kelahirannya terus ter-lantar. Katanya, niatnya majujadi bupati salah satunyabagaimana memperbaiki Bom-bana agar masyarakatnya se-jahtera dan pembangunannyaberkembang.

“Saya berani calon, bukankarena saya rakus, gila hartaatau berniat merampok. Sayamaju karena kecintaan sayapada daerah kelahiran sayaperut bumi Bombana,” katan-ya. Terkait programnya, Sub-han memprioritaskan saranajalan, air bersih, irigasi, per-tambangan rakyat serta kese-jahteraan masyarakat. Diajuga memprioritaskan pener-imaan CPNS bagi masyarakatBombana dengan niat meng-

haramkan segala macam ben-tuk pungutan.

Sementara Aziz Baking, calonwakilnya menuturkan, per-jalanan SERASI menuju kursibupati dan wakil bupati dilaluidengan berbagai pembusukan,fitnah dan berbagai hal untukmenjatuhkan kredibilitasnya.Namun apa yang dilakukanSERASI, pihaknya tidak per-nah berniat untuk membalas itukarena yang dilakukan tim-tim-nya satu yakni mendoakan mere-ka yang menghujat dan men-jelek-jelekan itu.

Khusus perolehan suara diPoleang, SERASI berani mema-sang target minimal 45 persenhingga 50 persen. Dasarnya,kerja ekstra timnya selama iniserta banyaknya dukungan dariberbagai lapisan masyarakat.Masuknya barisan pendukungMuhtar Alie Hasan ke kelom-pok SERASI juga jadi alasanutamanya.(nur)

Dana Pilkada UlangDisiapkan Rp 2,5 M

Hajatan Kendari Expo II di MTQSquare tak hanya menyuguhkan ber-bagai sarana hiburan bagi masyar-akat. Hadirnya pedagang di tempat

itu, menjadi rangsangan tersendiribagi pengunjung, untuk menyem-

patkan diri menginjakkkan kaki dilokasi pameran.

Sarfiayanti, Kendari

SEJAK siang hingga malam hari, loka-si MTQ Square tak pernah sepi. Berbagaiaktivitas tampak di setiap sudut lokasiKendari Expo yang berisi stand-standberbagai instansi dan perusahaan.Ada yang datang sekedar jalan-jalan, adayang penasaran melihat-lihat stand pam-eran, ada berniat untuk menjual, adapu-la yang sengaja datang untuk berbelanja.

Yah, seperti tahun-tahun sebelamn-ya, di lokasi pameran memang tersediaberbagai ragam barang dagangan. Mu-lai dari pecah belah, hiasan dinding,penjual parfum, hingga pedagang pa-kaian tak ketinggalan menempati standyang sudah disiapkan panitia. Sudah

dapat dipastikan jika momen itu bukanhanya menjadi ajang promosi bagi ber-bagai intansi di lingkup Pemkot Kend-ari, tapi juga sebagai wahana hiburanbagi masyarakat.

Keramaian yang tampak di lokasiKendari Expo II, tak hanya terlihat dibagian dalam dan stand-stand pamer-an. Dari luar arena pameran, kerumu-man manusia dan padatnya kendaraanyang diparkir di sisi kanan dan kiri

lokasi MTQ Square sangat terlihat.Pengunjung yang datang juga dari

segala umur. Anak-anak, remaja hing-ga orang dewasa, seaakan tak mau ket-inggalan menyaksikan tampilan-tampi-lan khas dari berbagai intansi yangberpartisipasi dalam pameran itu. Sak-ing tak mau ketinggalan momen, adapengunjung yang bahkan menga-badikan gambarnya di stand pameranyang dianggap unik dan menarik.

Ada juga yang ikut berpartisipasidalam program-program instansi yangditawarkan dalam momen Kendari Expo.Misalnya pembayaran pajak, hinggamengikuti penyuluhan-penyuluhan kes-ehatan yang dilakukan oleh instansiterkait. Agenda Pemkot Kendari, yangrencananya akan dilaksanakan rutin itu,memang cukup menarik perhatian. Ter-pusat di tengah-tengah kota tentu menja-di daya tarik tersendiri bagi warga untukberkunjung tanpa mengenal waktu.

Bahkan, ada yang tiap hari berkun-jung, hanya untuk sekedar refreshingmenghilangkan stres. “Sejak pembu-kaan saya ke pameran, hari ini sayadatang lagi. Bukan untuk belanja sih,hanya ingin melihat apa saja yang me-narik dalam kegiatan ini, kalau ada yangsaya suka, baru saya beli” ungkap Adi,salah seorang pengunjun pameran.

Berbagai aktivitas yang berlangsungdi pameran Kendari Expo, bisa menja-di gambaran roda perekonomian yangberputar. Mulai dari pedagang kecil,hingga perusahaan besar, ikut ambilbagian dalam kegiatan itu. (***)

Melihat Aktivitas Pengunjung Kendari Expo II

Nikmati Hiburan, Sempatkan Diri Berbelanja

BLH Jual Tas dari Bungkus Sabun

Selama Kendari ExpoKendari, KP

Dinas Kesehatan Kota Kendari men-jadikan momentum Kendari Expo yangdigelar guna memperingati HUT Kota Ken-dari untuk menunjukan kepada masyar-akat bahwa instansi itu sangat peduli terha-dap masalah kesehatan, utamanya bagimereka yang kurang mampu. Di arena Ken-dari Expo, instansi yang dipimpin dr Mar-yam Rutfiah itu memberikan layanan kes-ehatan gratis.

Selain itu, Dinkes juga mensosialisasikankesehatan dan penyakit yang mudah men-ular di musim yang ekstrim. Misalnya sajapenyakit deman berdarah dengue (DBD),dan malaria. i stand yang berdiri menariktersebut dipajang leaflet berukuran besartentang gejala penyakit-penyakit menulardan cara pencegahannya. Dengan begitusetiap pengunjung yang hadir dapat mem-baca dengan jelas.

Menurut dokter yang bertugas menjagastand saat itu, drg. Fauziah, M.Kes., di standtersebut menyediakan labolatorium gratis,dengan bermacam-macam pemeriksaanantara lain, tensi darah, periksa kadar guladalam darah, kolesterol, asam urat, danpemeriksaan tiroid. Bagi pengunjunganyang ingin mengecek kesehatannya dapatmenunggu hasilnya hanya dalam lima men-it.

“Dengan moment ini kami ingin mem-berikan layanan kesehatan gratis. Denganharapan masyarakat dapat peduli terhadapkesehatannya. Agar mereka dapat mengu-bah perilaku hidup bersih dan sehat,”ujarnya.(p1)

Dinkes GratiskanLayanan Kesehatan

Kendari,KPBadan Lingkungan Hidup (BLH)

Kendari tak mau ketinggalan menun-jukan partisipasinya di ajang Kend-ari Expo. Lembaga tersebut menun-jukkan karya-karyanya denganmemamerkan produk-produk keraji-nan dari limbah. Sejumlah produkunik dan menarik itu pun dipasang disejumlah meja dan etalase denganharga yang dipatok mulai Rp 10 ribu.

Barang-barang itu antara lain, tasdari bungkus deterjen maupun pewan-gi, serta beberapa dompet yang dibuatdari bungkus makanan ringan. Se-mua itu merupakan karya binaanBLH yang selama ini juga memiliki

banyak pesanan. “Biasanya setelahmelihat sampel, ada yang tertarik danmemesannya,” terang Zukarnaim pen-jaga stand di BLH.

Selain produk ketrampilan ada jugaproduk pupuk baik cair maupun pa-dat, semuanya juga terbuat dari daurulang sampah organik. Untuk pupukcair dihargai Rp 2500 per botol, semen-tara pupuk padat, satu kilo gramnyaRp 7 ribu. Meski baru satu hari ber-langsung tapi sudah banyak pengun-jung yang tertarik dengan produk BLH.“Orentasi kami, bagaimana masyar-akat bisa lebih peduli terhadap ling-kungan. Setidaknya memanfaatkanlimbah sekitar lingkungannya untuk

bisa dibuat menjadi produk yang bisadigunakan,” paparnya.

Selain produk limbah, juga sejum-lah alat pengecek polusi udara ataupencemaran air juga diperlihatkan.Dua alat tersebut selama ini juga sudahdigunakan yakni dua mesin mengecekpolusi udara akibat bensin dan solartelah diuji cobakan. Hasilnya di Ken-dari pencemaran udaranya masih stand-ar, tidak sperti di kota-kota besar lain-nya. Demikian untuk alat pencemaranair, juga telah dilakukan uji coba.“Pada tahun 2007 membuktikan di Pan-tai Kendari Beach sudah tercemarioleh mercuri,” timpal Andi, rekanZulkarnain. (lis)

SERASI Target 50 Persen di Poleang

SUWARJONO/KP

Selain aneka perhiasan menarik, dengan berbagai motifdan desain yang dijual di arena Kendari Expo, para pebisnisotomotif di daerah ini juga memasarkan produk-produkterbaik mereka. Berbagai jenis mobil dan motor dari merek-merek pabrikan ternama, ambil bagian dan menyitaperhatian pengunjung di arena Kendari Expo. Inimenunjukan jika acara yang digelar selama sepekan inimendapat kepercayaan dunia usaha sebagai salah satusarana promosi dan pemasaran produk.

Pengunjungmelihatdekat anekaperhiasanturutdipamerkandi salah satu standKendari Expo.

SUWARJONO/KP

SULIS/KP

Salah satu produk kerajinan yang dipamerkan Badan Lingkungan Hidup (BLH) di Kendari Expo, berupa tas dari hasil daurulang bungkus deterjen.

NURYADI/KP

Peluang Subhan Tambera memenangkan Pilkada Bombana makinbesar. Dukungan masyarakat kian hari justru makin bertambah.Kesederhanaannya ternyata membuatnya disukai banyakkalangan, termasuk wanita-wanita “perkasa” yang menambangbatu kromit di Kabaena ini.