kementerian pendidikan dan kebudayaan …a. konsentrasi akuntansi sektor publik no kode mk nama mk...

2
KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN UNIVERSITAS JAMBI PROGRAM PASCASARJANA PROGRAM STUDI MAGISTER ILMU AKUNTANSI ( MIA-UNJA ) Terakreditasi “B” Berdasarkan SK BAN-PT Nomor: 3865/SK/BAN-PT/Akred/M/X/2017 SEMESTER GANJIL TAHUN AKADEMIK 2020/2021 Pascasarjana Universitas Jambi Jln. H. A. Manap Telanaipura – Jambi 36122 Sekretariat Pasca: 0741-61129 Sekretariat Magister Ilmu Akuntansi: 0741-3072952 Website: mia.unja.ac.id / Email: [email protected] PENDAHULUAN Program Studi Magister Ilmu Akuntansi Program Pascasarjana Universitas Jambi dibuka berdasarkan Surat Keputusan MENDIKNAS Nomor 207/D/O/2010, tanggal 9 Desember 2010 dan Perpanjangan Izin Nomor : 13632/D/T/K-N/2012, Terakreditasi “B” Berdasarkan SK BAN-PT No. 3865/SK/BAN-PT/Akred/M/X/2017 Tahun 2017. Pengelola Program Studi Magisiter Ilmu Akuntansi ini terdiri dari: Rektor : Prof. H. Johni Najwan, S.H., M.H., Ph.D Direktur Pascasarjana : Prof. Dr. Ir. Hj. Anis Tatik Maryani, M.P Ketua Program : Dr. Drs. H. Mukhzarudfa, M.Si Sekretaris Program : Wirmie Eka Putra, S.E., M.Si V I S I Visi penyelenggaraan pendidikan Magister Ilmu Akuntansi Pascasarjana Universitas Jambi adalah “Menuju Program Magister Ilmu Akuntansi yang menjadi pusat pendidikan dan pengembangan ilmu akuntansi secara nasional dan memiliki mutu serta daya saing di dunia internasional”. M I S I Misi penyelenggaraan pendidikan Magister (S2) Program Studi Magister Ilmu Akuntansi Program Pascasarjana Universitas Jambi adalah sebagai berikut: 1) Menghasilkan lulusan yang ahli dan kompeten serta memiliki integritas di bidang akuntansi. 2) Menghasilkan sumberdaya yang berperan aktif dalam pengembangan ilmu akuntansi, dan menghasilkan karya yang menjadi rujukan pendidikan dan penelitian di bidang akuntansi di tingkat nasional dan mampu bersaing di tingkat internasional serta mampu membangun sinergi kerjasama pengabdian pada masyarakat melalui jejaring mitra strategis. 3) Memberikan kontribusi dalam pengembangan pedoman, kebijakan dan sistem akuntansi stakeholder. KOMPETENSI LULUSAN 1) Mampu mengembangkan kemampuan dan keahlian untuk mengenali, mengamati masalah-masalah dalam bidang ilmu akuntansi, serta melakukan pendekatan dan penalaran ilmiah untuk memecahkan masalah-masalah yang dihadapi dengan cara menguasai dan memahami pendekatan, metode, kaidah ilmiah disertai keterampilan penerapannya. 2) Mampu mengembangkan keahlian dan kemampuan dalam bidang ilmu akuntansi untuk meningkatkan kualitas pelayanan dan kinerja profesi dengan jalan penelitian dan pengembangan serta mampu menduduki jabatan pada jenjang yang sesuai termasuk bidang pengajar pada perguruan tinggi. 3) Memiliki wawasan dan bekal ilmu pengetahuan yang cukup dalam rangka pengembangan ilmu pengetahuan lebih lanjut yang ditunjukan dengan ketajaman analisis permasalahan, Keserba cakupan tinjauan, kepaduan pemecah masalah serta melanjutkan pendidikan ke jenjang yang lebih tinggi dalam bidang ilmu akuntansi. FASILITAS PERKULIAHAN Penyelenggaraan pendidikan berdasarkan sistem kredit semester dengan beban studi 47 SKS yang terdiri atas kuliah di kelas, seminar/persentasi tugas, penulisan karya ilmiah dan tesis. Perkuliahan Kelas Reguler dilaksanakan pada hari Senin-Kamis, dan di hari Sabtu. SYARAT PENERIMAAN MAHASISWA Berijazah S-1 Ekonomi dari PTN atau PTS dengan IPK Min. 2,75. Untuk yang berijazah S1 lainnya, akan dipertimbangkan khusus oleh Ketua Program Studi. Lulus Tes Ujian masuk yang diselenggarakan oleh Pascasarjana Universitas Jambi. PENERIMAAN MAHASISWA Jadwal Pendaftaran Mahasiswa Baru Semester Ganjil T.A 2020/2021 No Keterangan Gel. I Gel. II 1 Pendaftaran online dan Pengembalian Berkas Pendaftaran 10 Feb s/d 04 Apr 2020 04 Mei s/d 27 Jun 2020 2 Tes Masuk (Potensi Akademik, Dasar Keilmuan, Wawancara) 11 Apr 2020 27 Jul 2020 3 Pengumuman Kelulusan 25 Apr 2020 11 Jul 2020 4 Registrasi pembayaran BKT (Biaya Kuliah Tunggal) dan Uang Pangkal 02 Jul 2020 s/d 06 Agus 2020 5 Perkuliahan Perdana Masing-masing Prodi Mengikuti Kalender Akademik PENDAFTARAN Pendaftaran menjadi mahasiswa baru Program Studi Magister Ilmu Akuntansi Universitas Jambi melalui pendaftaran online di: http://pmb.unja.ac.id (Portal Pendaftaran online mahasiswa Pascasarjana 2019) CONTACT PERSON : Wirmie (0813-7924-9553) Rozie (0852-6610-2456) Ratna (0882-7434-8983) Web: mia.unja.ac.id, E-mail: [email protected] Lampiran syarat untuk pendaftaran: File pasfoto digital, format JPG, ukuran 200x300 pixel Max.100 KB Fotokopi ijazah S-1 yang telah dilegalisir (rangkap 2) Fotokopi Transkrip Nilai yang telah dilegalisir (rangkap 2) Mengisi Formulir Online untuk mendapatkan Nomor PIN dan Formulir yang telah disediakan di program Pasfoto warna terbaru ukuran 3 x 4 (4 Lembar) Ket. Info lebih lengkap dan formulir dapat di unduh pada website pendaftaran mahasiswa baru (http://pascasarjana.unja.ac.id/pmb ).

Upload: others

Post on 02-Dec-2020

8 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN …a. konsentrasi akuntansi sektor publik no kode mk nama mk sks 1 mak521 sistem informasi akuntansi 3.00 2 mak522 analisis laporan keuangan dan

KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN

UNIVERSITAS JAMBI

PROGRAM PASCASARJANA PROGRAM STUDI MAGISTER ILMU AKUNTANSI

( MIA-UNJA )

Terakreditasi “B” Berdasarkan SK BAN-PT

Nomor: 3865/SK/BAN-PT/Akred/M/X/2017

SEMESTER GANJIL

TAHUN AKADEMIK 2020/2021

Pascasarjana Universitas Jambi Jln. H. A. Manap Telanaipura – Jambi 36122

Sekretariat Pasca: 0741-61129

Sekretariat Magister Ilmu Akuntansi: 0741-3072952 Website: mia.unja.ac.id / Email: [email protected]

PENDAHULUAN

Program Studi Magister Ilmu Akuntansi Program Pascasarjana Universitas Jambi dibuka berdasarkan Surat Keputusan MENDIKNAS Nomor 207/D/O/2010, tanggal 9 Desember 2010 dan Perpanjangan Izin Nomor : 13632/D/T/K-N/2012, Terakreditasi “B” Berdasarkan SK BAN-PT No. 3865/SK/BAN-PT/Akred/M/X/2017 Tahun 2017.

Pengelola Program Studi Magisiter Ilmu Akuntansi ini terdiri dari:

Rektor : Prof. H. Johni Najwan, S.H., M.H., Ph.D Direktur Pascasarjana : Prof. Dr. Ir. Hj. Anis Tatik Maryani, M.P Ketua Program : Dr. Drs. H. Mukhzarudfa, M.Si Sekretaris Program : Wirmie Eka Putra, S.E., M.Si

V I S I

Visi penyelenggaraan pendidikan Magister Ilmu Akuntansi Pascasarjana Universitas Jambi adalah “Menuju Program Magister Ilmu Akuntansi yang menjadi pusat pendidikan dan pengembangan ilmu akuntansi secara nasional dan memiliki mutu serta daya saing di dunia internasional”.

M I S I Misi penyelenggaraan pendidikan Magister (S2) Program Studi Magister Ilmu Akuntansi Program Pascasarjana Universitas Jambi adalah sebagai berikut: 1) Menghasilkan lulusan yang ahli dan kompeten serta memiliki

integritas di bidang akuntansi. 2) Menghasilkan sumberdaya yang berperan aktif dalam

pengembangan ilmu akuntansi, dan menghasilkan karya yang menjadi rujukan pendidikan dan penelitian di bidang akuntansi di tingkat nasional dan mampu bersaing di tingkat internasional serta mampu membangun sinergi kerjasama pengabdian pada masyarakat melalui jejaring mitra strategis.

3) Memberikan kontribusi dalam pengembangan pedoman, kebijakan dan sistem akuntansi stakeholder.

KOMPETENSI LULUSAN

1) Mampu mengembangkan kemampuan dan keahlian untuk mengenali, mengamati masalah-masalah dalam bidang ilmu akuntansi, serta melakukan pendekatan dan penalaran ilmiah untuk memecahkan masalah-masalah yang dihadapi dengan cara menguasai dan memahami pendekatan, metode, kaidah ilmiah disertai keterampilan penerapannya.

2) Mampu mengembangkan keahlian dan kemampuan dalam bidang ilmu akuntansi untuk meningkatkan kualitas pelayanan dan kinerja profesi dengan jalan penelitian dan pengembangan serta mampu menduduki jabatan pada jenjang yang sesuai termasuk bidang pengajar pada perguruan tinggi.

3) Memiliki wawasan dan bekal ilmu pengetahuan yang cukup dalam rangka pengembangan ilmu pengetahuan lebih lanjut yang ditunjukan dengan ketajaman analisis permasalahan, Keserba cakupan tinjauan, kepaduan pemecah masalah serta melanjutkan pendidikan ke jenjang yang lebih tinggi dalam bidang ilmu akuntansi.

FASILITAS PERKULIAHAN

Penyelenggaraan pendidikan berdasarkan sistem kredit semester dengan beban studi 47 SKS yang terdiri atas kuliah di kelas, seminar/persentasi tugas, penulisan karya ilmiah dan tesis. Perkuliahan Kelas Reguler dilaksanakan pada hari Senin-Kamis, dan di hari Sabtu.

SYARAT PENERIMAAN MAHASISWA

� Berijazah S-1 Ekonomi dari PTN atau PTS dengan IPK Min. 2,75. Untuk yang berijazah S1 lainnya, akan dipertimbangkan khusus oleh

Ketua Program Studi. � Lulus Tes Ujian masuk yang diselenggarakan oleh Pascasarjana

Universitas Jambi.

PENERIMAAN MAHASISWA

Jadwal Pendaftaran Mahasiswa Baru Semester Ganjil T.A 2020/2021

No Keterangan Gel. I Gel. II

1 Pendaftaran online dan Pengembalian Berkas Pendaftaran

10 Feb s/d 04 Apr 2020

04 Mei s/d 27 Jun 2020

2 Tes Masuk (Potensi Akademik, Dasar Keilmuan, Wawancara)

11 Apr 2020 27 Jul 2020

3 Pengumuman Kelulusan 25 Apr 2020 11 Jul 2020

4 Registrasi pembayaran BKT (Biaya Kuliah Tunggal) dan Uang Pangkal

02 Jul 2020 s/d 06 Agus 2020

5 Perkuliahan Perdana Masing-masing Prodi

Mengikuti Kalender Akademik

PENDAFTARAN

Pendaftaran menjadi mahasiswa baru Program Studi Magister Ilmu Akuntansi Universitas Jambi melalui pendaftaran online di:

http://pmb.unja.ac.id (Portal Pendaftaran online mahasiswa Pascasarjana

2019)

CONTACT PERSON :

Wirmie (0813-7924-9553) Rozie (0852-6610-2456) Ratna (0882-7434-8983)

Web: mia.unja.ac.id, E-mail: [email protected]

Lampiran syarat untuk pendaftaran:

• File pasfoto digital, format JPG, ukuran 200x300 pixel Max.100 KB • Fotokopi ijazah S-1 yang telah dilegalisir (rangkap 2) • Fotokopi Transkrip Nilai yang telah dilegalisir (rangkap 2) • Mengisi Formulir Online untuk mendapatkan Nomor PIN dan Formulir

yang telah disediakan di program • Pasfoto warna terbaru ukuran 3 x 4 (4 Lembar)

Ket. Info lebih lengkap dan formulir dapat di unduh pada website pendaftaran mahasiswa baru (http://pascasarjana.unja.ac.id/pmb).

PIN dan Formulir

Page 2: KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN …a. konsentrasi akuntansi sektor publik no kode mk nama mk sks 1 mak521 sistem informasi akuntansi 3.00 2 mak522 analisis laporan keuangan dan

SEMESTER I

SELEKSI DAN PENGUMUMAN PENERIMAAN

Penerimaan calon mahasiswa dilaksanakan dengan tahap penyeleksian melalui ujian masuk yang dilaksanakan oleh Pascasarjana Universitas Jambi dan hasil dari ujian tersebut akan diumumkan melalui website Pascasarjana Universitas Jambi atau melalui Sekretariat Magister Ilmu Akuntansi Program Pascasarjana Universitas Jambi.

PENDAFTARAN ULANG/REGISTRASI

Pendaftaran ulang calon mahasiswa yang dinyatakan lulus dan diterima di Program Magister Ilmu Akuntansi dilakukan sendiri oleh yang bersangkutan dengan membawa berkas pendaftaran ulang yang bertempat di Sekretariat Program Magister Ilmu Akuntansi, Kampus Unja Telanaipura.

KURIKULUM

Beban Satuan Kredit Semester (SKS) untuk Program Magister Ilmu Akuntansi Pascasarjana Universitas Jambi adalah 47 SKS dengan rincian mata kuliah sebagai berikut :

No Kode MK Nama MK SKS

1 MAK511 TEORI AKUNTANSI KEUANGAN 3.00

2 MAK512 TEORI KEUANGAN DAN PASAR MODAL 3.00

3 MAK513 METODE RISET AKUNTANSI 3.00

Jumlah Kredit yang Diambil = 9.00

A. KONSENTRASI AKUNTANSI SEKTOR PUBLIK

No Kode MK Nama MK SKS

1 MAK521 SISTEM INFORMASI AKUNTANSI 3.00

2 MAK522 ANALISIS LAPORAN KEUANGAN DAN PERPAJAKAN

3.00

3 MAK523 ETIKA PROFESI DALAM AKUNTANSI 3.00

4 MAK524 AKUNTANSI KEUANGAN SEKTOR PUBLIK

3.00

Jumlah Kredit yang Diambil = 12.00

SEMESTER II

SEMESTER I

SEMESTER III

SKS

3.00

3.00

3.00

.00

SKS

3.00

3.00

3.00

3.00

12.00

B. KONSENTRASI AKUNTANSI MANAJEMEN

No Kode MK Nama MK SKS

1 MAK521 SISTEM INFORMASI AKUNTANSI 3.00

2 MAK522 ANALISIS LAPORAN KEUANGAN DAN PERPAJAKAN

3.00

3 MAK523 ETIKA PROFESI DALAM AKUNTANSI 3.00

4 MAK525 AKUNTANSI MANAJEMEN LANJUTAN 3.00

Jumlah Kredit yang Diambil = 12.00

A. KONSENTRASI AKUNTANSI SEKTOR PUBLIK

No Kode MK Nama MK SKS

1 MAK621 SEMINAR AKUNTANSI SEKTOR PUBLIK

3.00

2 MAK612 AKUNTANSI KEPERILAKUAN 3.00

3 MAK613 SEMINAR AUDIT BISNIS DAN SEKTOR PUBLIK

3.00

4 MAK614 MANAJEMEN KEUANGAN SEKTOR PUBLIK

3.00

Jumlah Kredit yang Diambil = 12.00

B. KONSENTRASI AKUNTANSI MANAJEMEN

No Kode MK Nama MK SKS

1 MAK611 SEMINAR AKUNTANSI MANAJEMEN 3.00

2 MAK612 AKUNTANSI KEPERILAKUAN 3.00

3 MAK613 SEMINAR AUDIT BISNIS DAN SEKTOR PUBLIK

3.00

4 MAK615 AKUNTANSI UNTUK PENGAMBILAN KEPUTUSAN

3.00

Jumlah Kredit yang Diambil = 12.00

No Kode MK Nama MK SKS

1 MAK622 SEMINAR USULAN PENELITIAN 2.00

2 MAK623 TESIS 12.00

Jumlah Kredit yang Diambil = 16.00

SEMESTER IV

SEMESTER III

TENAGA PENGAJAR / DOSEN

Program Studi Magister Ilmu Akuntansi Universitas Jambi diasuh oleh tenaga tetap pengajar Universitas Jambi, yaitu:

- Prof. Dr. H. Amri Amir, S.E., M.S

- Prof. Dr. H. Haryadi, S.E., M.MS

- Dr. H. Afrizal, S.E., M.Si, Ak. CA

- Dr. Drs. H. Mukhzarudfa, M.Si

- Dr. Hj. Sri Rahayu, S.E., Ak. MSA., CA,.

- Dr. Enggar Diah Puspa Arum, S.E., Ak., M.Si., CA

- Dr. Ilham Wahyudi, S.E., M.Si

- Dr. Achmad Hizazi, S.E., M.Com., Ak., CA

- Dr. Yudi, S.E., MSA

- Dr. Wiralestari, S.E., M.Si

- Dr. Rico Wijaya. Z, S.E., M.M., M.Si., Ak.

- Dr. Muhammad Gowon, S.E., M.Si., Ak., CA

- Dr. Ratih Kusumastuti, S.E., M.M., M.Si., Ak., CA

- Dr. H. Zamzami, S.E., M.Si

- Dr. H. Junaidi., S.E., M.Si

- Dr. Tona Aurora Lubis, S.E., M.M

- Dr. Syaparuddin, S.E., M.Si

- Dr. Drs. Asep Machpudin, M.M