kelompok 2 ( asam laktat )

9
Produksi Asam Laktat Dari Dekstrosa Disusun oleh : Oriza Krisnata K (141710101043) Loefi Candra Devi (141710101025) Ika Wahyuni (141710101034) Angga Setiyawan (141710101040) Danang Dwi C (141710101019) JURUSAN TEKNOLOGI HASIL PERTANIAN FAKULTAS TEKNOLOGI PERTANIAN UNIVERSITAS JEMBER 2015

Upload: anggasetiyawan

Post on 09-Nov-2015

234 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

Tugas

TRANSCRIPT

  • Produksi Asam Laktat Dari DekstrosaDisusun oleh :

    Oriza Krisnata K (141710101043)Loefi Candra Devi (141710101025)Ika Wahyuni(141710101034)Angga Setiyawan (141710101040)Danang Dwi C(141710101019)

    JURUSAN TEKNOLOGI HASIL PERTANIANFAKULTAS TEKNOLOGI PERTANIANUNIVERSITAS JEMBER2015

  • ASAM LAKTATAsam laktat (asam 2-hidroksipropionat, CHCHOHCOOH) saat ini banyak dimanfaatkan dalam industri makanan sebagai 3 pengemulsi (emulsifier), pengasam (acidulant), penyedap (flavour ), dan pengawet (preservative), selain itu juga untuk aplikasi industri lainnya, seperti industri farmasi, industri kosmetik, industri kulit, dan sebagai biodegradable polimer/plastic.

  • AlatBahan1. Fermentor1. Lactobacillus derbucki2. Evaporator2. Dekstrosa3. Acidifier 3. Diammonium fosfat4. Tangki koagulasi4. Malt sprouts5. Kalsium karbonat6. Kalsium hidroksida7. Asam sulfat

    ALAT DAN BAHAN

  • PROSES FERMENTASIInokulum(Lactobacillus derbucki)Substrat (dekstrosa)InokulasiDiammonium fosfat,MALT SPRROUTS dan Kalsium karbonatPenyaringanCa laktatFermentasi (24-48 jam)Sterilisasi Media

  • PROSES PEMURNIANPenyaringanCa laktatEvaporasi Kalsium laktat 32%Acidifier (700)Asam filfat 0,01 MAsam laktat dan gypsum

  • Asam laktat dan gypsumFiltrasi Evaporasi gypsumAsam Laktat

  • PROSES FERMENTASIDektsrosa difermentasi di dalam fermentor dengan bantuan bakteri Lactobacillus derbucki, sebuah molekul glukosa akan diubah menjadi 2 buah molekul asam laktat. Dimana dalam proses fermentasi ditambahkan media-media yang berfungsi membantu proses kerja bakteri yang ada didalam fermentor.

  • PROSES PENGUNDUHANUntuk mencegah produk asam laktat yang dihasilkan memiliki pH yang terlalu tinggi maka perlu dilakukan penambahan kalsium hidroksida (Ca(OH)3) pada tangki koagulasi sehingga terbentuk Ca-laktat.

  • PROSES PEMURNIANCa-laktat kemudian dipekatkan di dalam evaporator untuk menghasilkan kalsium laktat. Kalsium laktat dipekatkan untuk sehingga menghasilkan asam laktat dan gypsum. Gypsum dan asam laktat disaring sehingga asam laktat terpisah dari gypsum. Kemudian asam laktat dipekatkan lagi di dalam evaporator 99% dengan menggunakan evaporator bertingkat.