kejang absence

1
a. Kejang Absence Kejang absence biasanya terjadi kurang dari 10 detik, tetapi kejang ini dapat berlangsusng selama 20 detik. Kejang ini berawal dan berakhir tiba-tiba. Kejang absence adalah episode singkat terpaku. Nama lain dari kejang absence adalah petit mall. Selama kejang kesadaran dan kemampuan untuk bereaksi melemah. Seseorang yang mengalami kejang absence biasanya tidak menyadari apa yang telah terjadi. Tidak ada peringatan sebelum kejang dan orang tersebut dengan segera kembali terjaga setelah itu (orrin,2004). Kejang absence sederhana hanya menatap. Kebanyakan kejang absence memperlihatkan kejang absence kompleks. Yang diartikan terdapat perubahan pada aktivitas otot. Gerak kepala yang paling sering adalah kedipan mata. Gerak kepala lainnya meliputi gerak pada mulut, pergerakan tangan seperti menggosok jari bersama dan kontraksi atau relaksasi otot. Kejang absence kompleks sering terjadi lebih dari 10 detik. Kejang absence biasanya dimulai saat berumur 4 sampai 14 tahun. Anak yang menderita penyakit ini biasanya tumbuh kembang dan intelegensinya normal. Mendekati 70% kasus, kejang absence biasnaya akan berhenti pada usia 18 tahun.

Upload: fathimatuzzahro-fathim

Post on 08-Feb-2016

26 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

kejang absence

TRANSCRIPT

Page 1: Kejang Absence

a. Kejang Absence

Kejang absence biasanya terjadi kurang dari 10 detik, tetapi kejang ini dapat

berlangsusng selama 20 detik. Kejang ini berawal dan berakhir tiba-tiba.

Kejang absence adalah episode singkat terpaku. Nama lain dari kejang absence adalah

petit mall. Selama kejang kesadaran dan kemampuan untuk bereaksi melemah. Seseorang

yang mengalami kejang absence biasanya tidak menyadari apa yang telah terjadi. Tidak ada

peringatan sebelum kejang dan orang tersebut dengan segera kembali terjaga setelah itu

(orrin,2004).

Kejang absence sederhana hanya menatap. Kebanyakan kejang absence

memperlihatkan kejang absence kompleks. Yang diartikan terdapat perubahan pada aktivitas

otot. Gerak kepala yang paling sering adalah kedipan mata. Gerak kepala lainnya meliputi

gerak pada mulut, pergerakan tangan seperti menggosok jari bersama dan kontraksi atau

relaksasi otot. Kejang absence kompleks sering terjadi lebih dari 10 detik.

Kejang absence biasanya dimulai saat berumur 4 sampai 14 tahun. Anak yang

menderita penyakit ini biasanya tumbuh kembang dan intelegensinya normal. Mendekati

70% kasus, kejang absence biasnaya akan berhenti pada usia 18 tahun.