kata pengantar.pdf

2
PT. PERTAMINA EP ASEET 2 (REGION SUMATERA) Jl. Jenderal sudirman No. 3, Prabumulih, Sumatera Selatan, 31122 Telepon: (0713)382201 Fax: (0713)320115/320116 http://www.pertamina-ep.com Muhammad Guntur | Laporan Kerja Praktek Interpretasi Data Log dalam Menetukan Nilai Saturasi Air (SW) Pada Sumur UH-23. i KATA PENGANTAR Puji dan syukur penulis panjatkan atas kehadirat Allah SWT, karena berkat rahmat dan karunia-Nya penulis dapat menyelesaikan kerja praktek dan menyelesaikan penyusunan laporan yang berjudul Interpretasi Data Log menentukan Saturasi air (SW) pada sumur UH-23, di PT. Pertamina EP Asset 2 (Region Sumatera) Field Prabumulih yang dilaksanakan selama kurang lebih satu bulan, yaitu dari tanggal 2 juni-2 juli 2014. Adapun kerja praktek yang di laksanakan di PT. Pertamina EP Asset 2 (Region Sumatera) Field Prabumulih bertujuan melengkapi persyaratan kurikulum guna memenuhi pengambilan mata kuliah wajib di jurusan Fisika Fakultas MAtematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Sriwijaya. Kerja praktek dan laporan ini diselesaikan berkat bimbingan dari berbagai pihak. Pada kesempatan kali ini penulis mengucapkan terima kasih sebesar-besarnya pada semua pihak yang telah memberikan bantuan dan bimbingan selama melaksanakan kerja praktek kepada : 1. Allah SWT yang telah memberikan nikmat-Nya yang tidak pernah putus. 2. PT. Pertamina Asset 2 (Region Sumatera) Field Prabumulih sebagai tempat penelitian dan pengambilan data. 3. Bapak Drs. M. Irfan, M. T, selaku Dosen pembimbing Kerja Praktek. 4. Bapak Oki Satriawan selaku pembimbing kerja Praktek di Geologi dan Geofisika di PT. Pertamina EP Asset 2 (Region Sumatera) Field Prabumulih. 5. Bapak Drs. Octavianus Cakra Satya, M. T, selaku Ketua Jurusan Fisika Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Sriwijaya. 6. Ibudaku tercinta sebagai great motivator dan pengemar terberat dalam hidupku serta selalu mendoakan kebaikan bagi hidupku, Ayahandaku sebagai panutan dan pelindung, dan Relinto Akbar yang merupakan satu-satunya big brother dalam hidupku. 7. Yohanes dwi prasetio sebagai rekan satu team dan perjuang.

Upload: muhammad-guntur

Post on 13-Dec-2015

13 views

Category:

Documents


2 download

TRANSCRIPT

Page 1: KATA PENGANTAR.pdf

PT. PERTAMINA EP ASEET 2 (REGION SUMATERA)

Jl. Jenderal sudirman No. 3, Prabumulih, Sumatera Selatan, 31122 Telepon: (0713)382201 Fax: (0713)320115/320116

http://www.pertamina-ep.com

Muhammad Guntur | Laporan Kerja Praktek Interpretasi Data Log dalam Menetukan Nilai

Saturasi Air (SW) Pada Sumur UH-23. i

KATA PENGANTAR

Puji dan syukur penulis panjatkan atas kehadirat Allah SWT, karena berkat

rahmat dan karunia-Nya penulis dapat menyelesaikan kerja praktek dan menyelesaikan

penyusunan laporan yang berjudul Interpretasi Data Log menentukan Saturasi air (SW)

pada sumur UH-23, di PT. Pertamina EP Asset 2 (Region Sumatera) Field Prabumulih

yang dilaksanakan selama kurang lebih satu bulan, yaitu dari tanggal 2 juni-2 juli 2014.

Adapun kerja praktek yang di laksanakan di PT. Pertamina EP Asset 2 (Region

Sumatera) Field Prabumulih bertujuan melengkapi persyaratan kurikulum guna

memenuhi pengambilan mata kuliah wajib di jurusan Fisika Fakultas MAtematika dan

Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Sriwijaya.

Kerja praktek dan laporan ini diselesaikan berkat bimbingan dari berbagai pihak.

Pada kesempatan kali ini penulis mengucapkan terima kasih sebesar-besarnya pada

semua pihak yang telah memberikan bantuan dan bimbingan selama melaksanakan

kerja praktek kepada :

1. Allah SWT yang telah memberikan nikmat-Nya yang tidak pernah putus.

2. PT. Pertamina Asset 2 (Region Sumatera) Field Prabumulih sebagai tempat

penelitian dan pengambilan data.

3. Bapak Drs. M. Irfan, M. T, selaku Dosen pembimbing Kerja Praktek.

4. Bapak Oki Satriawan selaku pembimbing kerja Praktek di Geologi dan

Geofisika di PT. Pertamina EP Asset 2 (Region Sumatera) Field Prabumulih.

5. Bapak Drs. Octavianus Cakra Satya, M. T, selaku Ketua Jurusan Fisika Fakultas

Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Sriwijaya.

6. Ibudaku tercinta sebagai great motivator dan pengemar terberat dalam hidupku

serta selalu mendoakan kebaikan bagi hidupku, Ayahandaku sebagai panutan

dan pelindung, dan Relinto Akbar yang merupakan satu-satunya big brother

dalam hidupku.

7. Yohanes dwi prasetio sebagai rekan satu team dan perjuang.

Page 2: KATA PENGANTAR.pdf

PT. PERTAMINA EP ASEET 2 (REGION SUMATERA)

Jl. Jenderal sudirman No. 3, Prabumulih, Sumatera Selatan, 31122 Telepon: (0713)382201 Fax: (0713)320115/320116

http://www.pertamina-ep.com

Muhammad Guntur | Laporan Kerja Praktek Interpretasi Data Log dalam Menetukan Nilai

Saturasi Air (SW) Pada Sumur UH-23. i

8. Ade surya putra, Surya dwi yurisman Prabu Oktarino, Chandra Muliawan, Fitri

Haryani, Ratih nurmala sari, Tiara kumala, Nurhidaya Devi, Nurul Safitri, Desi,

Elly deah berianty, Anak SC Of AAPG, mbak agustin paryati, mbak retno, mbak

rodita, mbak desta, Suryo tribuono, Diwa, Willy, kalybara, panji agung, panji

prasetio, Angkatan 2010, angkatan 2012, angkata 2013 atas doa dan

dukungannya.

9. Keluarga besar ibu dan bapakku.

10. Keluarga besar Fisika 2011.

11. Dan semua pihak terkait dalam pembuatan Laporan Kerja Praktek ini.

Penulis sadar sepenuhnya bahwa pembuatan laporan ini masih terdapt banyak

kekurangan dan oleh karena itu penulis sangat mengharapkan kritik dan saran yang

membangun dalam penyusunan laporan ini.

Demikanlah, akhir kata semoga laporan Kerja Praktek ini dapat menambah

pengetahuan di bidang geologi dan geofiska dan bermanfaat bagi pembaca dan yang

membutuhkan.

Prabumulih, 2 Juli 2014

Penulis