kata pengantar.doc

Upload: rahmad-kasraruddin

Post on 13-Oct-2015

10 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

xvxxxxxxxxklllllllll

TRANSCRIPT

KATA PENGANTARBismillahirrahmanirrahim,

Puji syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT yang telah memberikan rahmat dan karunia-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan laporan Presentasi Kasus yang berjudul Asuhan Kebidanan Pada Ny.T G2P1A0 Dengan Persalinan Normal Pada Bulan Mei 2014. Shalawat serta salam kita curah limpahkan pada junjunan Nabi Besar Muhammad SAW, bagi keluarganya, para sahabatnya dan sampailah kita selaku umatnya.

Laporan Asuhan Kebidanan ini disusun sebagai salah satu tugas Praktik Klinik Kebidanan I (PKK I) Program Studi DIII Kebidanan STIKes Rajawali Bandung. Dalam penyusunan studi ini penulis ingin mengucapkan terimakasih kepada:

1. Ibu Tonika Tohri, S.Kp., M.Kes, selaku Ketua STIKes Rajawali Bandung.

2. Ibu Erni Hernawati, S.S.T.,M.M, selaku Ketua Program Studi Kebidanan STIKes Rajawali Bandung.

3. Ibu Yeni Sutiani, SST Selaku Pembimbing Akademik Stikes Rajawali Bandung.4. Ibu Iga, SST Selaku Pembimbing Akademik Stikes Rajawali Bandung.

5. Seluruh staf Program Studi DIII Kebidanan dan staf perpustakaan STIKes Rajawali Bandung.

6. Dr. S. Nurhasijati. N selaku UPT. Puskesma Ibrahim Adjie yang telah mengizinkan Praktik Klinik Kebidanan I.

7. Seluruh bidan yang berada di tempat praktek Puskesmas Ibrahim Adjie yang telah mengizinkan dan membimbing untuk melaksanakan Praktik Klinik Kebidanan I.

8. Ny. T beserta keluarga yang telah bersedia berpartisipasi dalam penyusunan studi ini.

9. Teman-teman seperjuangan Program Studi DIII Kebidanan STIKes Rajawali Bandung dan untuk semua pihak yang tidak bisa kami sebutkan satu per satu.Penulis menyadari dalam penyusunan studi kasus ini masih terdapat kekurangan, baik dari segi penulisan maupun materi yang disampaikan.Oleh karena itu, kritik dan saran yang membangun penulis harapkan untuk menjadi masukan yang berguna bagi penulis. Penulis juga sangat mengharapkan agar studi kasus ini berguna bagi orang lain yang membutuhkan.

Bandung, Mei 2014

DAFTAR ISIKATA PENGANTAR.iDAFTAR ISI.iiiBAB I PENDAHULUAN.1A.Latar Belakang.1B. Identifikasi Masalah.6C. Tujuan Penelitian.61. Tujuan Umum.62. Tujuan Khusus.6D. Manfaat Studi Kasus.61. Manfaat Teoritis.6E. Ruang Lingkup.7F. Lokasi dan Waktu.7G. Sistematika Penulisan.81. Bab I pendahuluan.82. Bab II Tinjauan Teori.83. Bab III Tinjauan Kasus.84. Bab IV Pembahasan.85. Bab V Penutup.86. Daftar Pustaka.8BAB II TINJAUAN TOERI.9A. Kehamilan.91. Definisi.92. Asuhan Antenatal Care.9a. Definisi.9b. Tujuan Asuhan Kehamilan.9c. Standar Minimal Kunjungan Kehamilan.10d. Kebijakan Program.10B. Intra Natal Care.101. Definisi.102. Tanda-tanda Persalinan.113. Tahapan Persalinan.124. Laserasi Perinium.135. Partograf.15C. Post Natal Care.151. Definisi.152. Perubahan Yang Terjadi Pada Masa Nifas.153. Perubahan Psikologis Dalam Masa Nifas.194. Asuhan Pada Masa Nifas.19D. Asuhan Neonatus Bayi dan Balita.231. Definisi.232. Ciri-ciri Bayi Baru Lahir.233. Penanganan Bayi Baru Lahir.244. Keuntungan Pemberian Asi.265. Tanda-tanda Bahaya Pada Bayi.266. Imunisasi.267. Ketuban Bercampur Mekonium.278. Faktor Resiko Terjadinya sindroma Aspirasi Mekonium.28BAB III TINJAUAN KASUS.30A. Asuhan Kebidanan (Data Sekunder).30B. Asuhan Kebidanan Pada Ibu Bersalin.31C. Asuhan Kebidanan Pada Ibu Nifas.45D. Asuhan Kebidanan Pada Bayi Baru Lahir.49BAB IV PEMBAHASAN.54A. Kehamilan.54B. Intra Natal Care.55C. Post Natal Care.57D. Bayi Baru Lahir.58BAB V KESIMPULAN DAN SARAN.59A. KESIMPULAN.59B. SARAN.59DAFTAR PUSTAKALAMPIRANi