karya tulis akhir - core.ac.uk · mahad darul arqam yang senantiasa selalu mendukung dan memotivasi...

21
KARYA TULIS AKHIR HUBUNGAN ANTARA PERILAKU MEROKOK DENGAN DERAJAT INSOMNIA PADA MAHASISWA FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG Oleh: ALDI NURFAHMI AWALUDIN 201210330311013 UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG FAKULTAS KEDOKTERAN 2016

Upload: hoangcong

Post on 11-Apr-2019

222 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: KARYA TULIS AKHIR - core.ac.uk · Mahad Darul Arqam yang senantiasa selalu mendukung dan memotivasi dalam penyeleseian tugas akhir ini 17. Semua teman-teman Fakultas Kedokteran Universitas

KARYA TULIS AKHIR

HUBUNGAN ANTARA PERILAKU MEROKOK DENGAN DERAJAT

INSOMNIA PADA MAHASISWA FAKULTAS KEDOKTERAN

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG

Oleh:

ALDI NURFAHMI AWALUDIN

201210330311013

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG

FAKULTAS KEDOKTERAN

2016

Page 2: KARYA TULIS AKHIR - core.ac.uk · Mahad Darul Arqam yang senantiasa selalu mendukung dan memotivasi dalam penyeleseian tugas akhir ini 17. Semua teman-teman Fakultas Kedokteran Universitas

ii

HASIL PENELITIAN

HUBUNGAN ANTARA PERILAKU MEROKOK DENGAN DERAJAT

INSOMNIA PADA MAHASISWA FAKULTAS KEDOKTERAN

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG

KARYA TULIS AKHIR

Diajukan kepada

Universitas Muhammadiyah Malang

Untuk Memenuhi Salah Satu Persyaratan

Dalam Menyelesaikan Program Sarjana

Fakultas Kedokteran

Oleh

Aldi Nurfahmi Awaludin

201210330311013

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG

FAKULTAS KEDOKTERAN

2016

Page 3: KARYA TULIS AKHIR - core.ac.uk · Mahad Darul Arqam yang senantiasa selalu mendukung dan memotivasi dalam penyeleseian tugas akhir ini 17. Semua teman-teman Fakultas Kedokteran Universitas

iii

LEMBAR PENGESAHAN

LAPORAN HASIL PENELITIAN

Telah disetujui sebagai hasil penelitian

untuk memenuhi persyaratan

Pendidikan Sarjana Fakultas Kedokteran

Universitas Muhammadiyah Malang

Tanggal: 10 Agustus 2016

Pembimbing I

dr. Iwan Sis Indrawanto, Sp.KJ

Pembimbing II

dr. Bambang Widiwanto MS, Sp.OT

Mengetahui,

Dekan Fakultas Kedokteran

Universitas Muhammadiyah Malang

dr. Irma Suswati, M.Kes

Page 4: KARYA TULIS AKHIR - core.ac.uk · Mahad Darul Arqam yang senantiasa selalu mendukung dan memotivasi dalam penyeleseian tugas akhir ini 17. Semua teman-teman Fakultas Kedokteran Universitas

iv

LEMBAR PENGUJIAN

Karya Tulis Akhir oleh Aldi Nurfahmi Awaludin

telah diuji dan dipertahankan di depan Tim Penguji

Pada tanggal: 10 Agustus 2016

Tim Penguji

dr. Iwan Sis Indrawanto, Sp.KJ

dr. Bambang Widiwanto MS, Sp.OT

dr. Yuliono Trika Nur Hasan, Sp.M

, Ketua

, Anggota

, Anggota

Page 5: KARYA TULIS AKHIR - core.ac.uk · Mahad Darul Arqam yang senantiasa selalu mendukung dan memotivasi dalam penyeleseian tugas akhir ini 17. Semua teman-teman Fakultas Kedokteran Universitas

v

KATA PENGANTAR

Puji syukur saya panjatkan kepada Tuhan Yang Maha Esa, karena atas

berkat dan rahmat-Nya, penulis telah berhasil menyelesaikan penelitian yang

berjudul “Hubungan Antara Perilaku Merokok dengan Derajat Insomnia pada

Mahasiswa Fakultas Kedokteran Universitas Muhammadiyah Malang”. Penulisan

penelitian ini dilakukan dalam rangka memenuhi salah satu syarat untuk mencapai

gelar Sarjana Kedokteran Jurusan Pendidikan Dokter pada Fakultas Kedokteran

Universitas Muhammadiyah Malang.

Penulis menyadari bahwa penyusunan tugas akhir ini jauh dari sempurna,

walaupun demikian penulis telah berusaha semaksimal mungkin serta mendapatkan

bantuan dan bimbingan dari dosen pembimbing dalam rangka penyusunan. Tanpa

bantuan dan dorongan dari berbagai pihak, sangatlah tidak mudah menjalani masa

perkuliahan hingga pada penyusunan tugas akhir ini.

Akhir kata penulis berharap semoga penelitian ini dapat menambah

wawasan dan bermanfaat bagi semua pihak.

Malang, 10 Agustus 2016

Penulis

Page 6: KARYA TULIS AKHIR - core.ac.uk · Mahad Darul Arqam yang senantiasa selalu mendukung dan memotivasi dalam penyeleseian tugas akhir ini 17. Semua teman-teman Fakultas Kedokteran Universitas

vi

LEMBAR PERSEMBAHAN

1. Allah SWT yang telah memberikan rahmat, karunia kesehatan, kesabaran dan

lindungan sehingga penulis dapat menyelesaikan tugas akhir ini.

2. dr. Irma Suswati, M.Kes selaku Dekan Fakultas Kedokteran Universitas

Muhammadiyah Malang.

3. dr. Moch. Ma’roef, Sp.OG selaku Pembantu Dekan I Fakultas Kedokteran

Universitas Muhammadiyah Malang

4. dr. Rahayu, Sp.S selaku Pembantu Dekan II Fakultas Kedokteran Universitas

Muhammadiyah Malang.

5. dr. Iwan Sis Indrawanto, Sp.KJ selaku Pembantu Dekan III Fakultas

Kedokteran Universitas Muhammadiyah Malang dan selaku Pembimbing 1

atas bimbingan, dukungan, saran dan bantuan yang telah diberikan dalam

penyusunan karya tulis akhir ini

6. dr. Bambang Widiwanto MS, Sp.OT selaku Pembimbing II atas bimbingan,

dukungan, saran dan bantuan yang telah diberikan dalam penyusunan karya

tulis akhir ini.

7. dr. Yuliono Trika Nur Hasan, Sp.M selaku Penguji atas saran, kritik dan

bimbingannya dalam penyusunan karya tulis akhir ini.

8. Orang tua tercinta Bapak Mahmud, Ibu Yati Sulastri, dan adik – adik saya

Rapida Pasha, Zulfan Alfairuz, serta Kaisan Nadzir yang selama ini menjadi

motivator terbesar untuk menjalani kuliah, memberikan dukungan dan

senantiasa mendoakan penulis.

Page 7: KARYA TULIS AKHIR - core.ac.uk · Mahad Darul Arqam yang senantiasa selalu mendukung dan memotivasi dalam penyeleseian tugas akhir ini 17. Semua teman-teman Fakultas Kedokteran Universitas

vii

9. Para dosen Fakultas Kedokteran Universitas Muhammadiyah Malang yang

telah membantu dalam menyelesaikan tugas akhir ini.

10. Staff TU dan Laboran Fakultas Kedokteran Universitas Muhammadiyah

Malang yang telah membantu dalam menyelesaikan tugas akhir ini.

11. Mahdi, Tiara, Dito, Rachmad Faisal, Virlie yang telah menjadi motivator,

memberi dukungan dan membantu hingga penulis bisa menyelesaikan tugas

akhir ini.

12. Kenny dan Hilda yang telah menjadi teman seperjuangan untuk selalu

bimbingan bersama sama serta selalu memberi dukungan dan membantu

hingga penulis bisa menyeleseikan tugas akhir ini

13. Teman teman kontrakan Adhi Candra, Harvy, Dzikrulloh akbar yang selalu

memotivasi saya dalam penulisan tugas akhir ini sehingga bisa menyeleseikan

tugas akhir ini

14. Teman teman Aditya Hendra dan Akbar yang selalu memberi saran dan

dukungan dalam penyeleseian tugas akhir ini

15. Teman teman BEM FK UMM yang selalu memotivasi saya dan memberi

dukungan sehingga penulis bisa menyeleseikan tugas akhir ini

16. Teman teman IKADAM MALANG yang telah menjadi sahabat 6 tahun di

Mahad Darul Arqam yang senantiasa selalu mendukung dan memotivasi dalam

penyeleseian tugas akhir ini

17. Semua teman-teman Fakultas Kedokteran Universitas Muhammadiyah Malang

angkatan 2012 dan semua pihak yang telah membantu dalam menyelesaikan

tugas akhir ini.

Page 8: KARYA TULIS AKHIR - core.ac.uk · Mahad Darul Arqam yang senantiasa selalu mendukung dan memotivasi dalam penyeleseian tugas akhir ini 17. Semua teman-teman Fakultas Kedokteran Universitas

viii

ABSTRAK

Awaludin, Aldi Nurfahmi. 2016. Hubungan Antara Perilaku Merokok dengan

Derajat Insomnia pada Mahasiswa Fakultas Kedokteran Universitas

Muhammadiyah Malang. Karya Tulis Akhir, Fakultas Kedokteran,

Universitas Muhammadiyah Malang. Pembimbing: (1) Iwan Sis

Indrawanto* (2) Bambang Widiwanto MS**

Latar Belakang: Insomnia merupakan salah satu gangguan tidur yang paling

sering dijumpai. Biasanya timbul sebagai suatu gejala dari gangguan lain yang

mendasarinya, terutama gangguan psikologis seperti kecemasan, depresi atau

gangguan emosi lainnya. Salah satu faktor yang dapat menyebabkan insomnia

adalah gaya hidup berupa perilaku merokok, dimana terdapat kandungan nikotin

yang akan membuat seseorang menjadi ketergantungan pada rokok. Pada penelitian

sebelumnya diperoleh data bahwa individu yang memiliki kebiasaan merokok

beresiko menderita insomnia.

Tujuan: Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui adanya hubungan antara

perilaku merokok dengan derajat insomnia pada mahasiswa Fakultas Kedokteran

Universitas Muhammadiyah Malang.

Metode Penelitian: Analitik observasional dengan pendekatan cross sectional.

Penelitian ini dilakukan pada bulan Juni 2016 di Fakultas Kedokteran Universitas

Muhammadiyah Malang. Teknik pengambilan sampel adalah total sampling.

Adapun instrument yang digunakan adalah kuisioner data responden dan Insomnia

Rating Scale yang telah dibakukan oleh KSPBJ (Kelompok Studi Psikiatri Biologi

Jakarta). Data dalam penelitian ini dianalisis secara statistik dengan Kolmogorov

Smirnov dan Uji Korelasi Spearman dan diolah dengan menggunakan SPSS 21.0

for Windows.

Hasil Penelitian: Dari hasil penelitian diperoleh 48 sampel yang memenuhi

kriteria, yaitu 22 perokok ringan, dan 26 perokok sedang sampai berat. Berdasarkan

hasil uji statistik Kolmogorov Smirnov bahwa terdapat perbedaan bermakna derajat

insomnia berdasarkan perilaku merokok. Dari hasil uji statistik rank spearman

menunjukan korelasi positif dan hubungan yang bermakna antara perilaku merokok

dengan derajat insomnia

Kesimpulan: Dapat disimpulkan bahwa terdapat perbedaan yang signifikan

(bermakna) derajat insomnia berdasarkan perilaku merokok dan korelasi positif

antara perilaku merokok dengan insomnia pada mahasiswa Fakultas Kedokteran

Universitas Muhammadiyah Malang

Kata Kunci: Derajat Insomnia, Perilaku Merokok.

*Pembimbing 1

Staff pengajar ilmu kejiwaan Fakultas Kedokteran UMM

**Pembimbing 2

Staff pengajar ilmu bedah Fakultas Kedokteran UMM

Page 9: KARYA TULIS AKHIR - core.ac.uk · Mahad Darul Arqam yang senantiasa selalu mendukung dan memotivasi dalam penyeleseian tugas akhir ini 17. Semua teman-teman Fakultas Kedokteran Universitas

ix

ABSTRACT

Awaludin, Aldi Nurfahmi. 2016. Correlation Between Smoking Behavior and

Severity of Insomnia Among Student of Medical Faculty, University of

Muhammadiyah Malang. Script, Medical Faculty, University of

Muhammadiyah Malang. Supervisor: (1) Iwan Sis Indrawanto* (2)

Bambang Widiwanto MS**

Background: Insomnia is the most kind of frequent sleep disorder. It usually

presents as a symptom of another underlying disorders, especially psychological

disorders such as anxiety, depression or other emotional disorders. One of the

factors that causes insomnia is lifestyle such as smoking behavior, where the

nicotine content could lead to dependency. The previous study showed that a person

who has smokes are at risk of suffering from insomnia.

Objective: To investigate the correlation between smoking behavior and severity

of insomnia among students of the Medical Faculty, University of Muhammadiyah

Malang.

Methods: Observational analytic study with cross sectional approach. This study

was conducted in June 2016 at Medical Faculty of Medicine, University of

Muhammadiyah Malang. The sampling method was total sampling. The instrument

is this study was respondent data and Insomnia Rating Scale which has been

standardized by KSPBJ (Biological Psychiatry Study Group Jakarta). The data was

analyzed statistically with Kolmogorov Smirnov, and Spearman Correlation Test

and processed using SPSS 12.0 for Windows.

Results: Where was 48 samples that met the criteria, which 22 was light smokers,

26 was heavy dan moderate smokers. Based on the statistical with Kolmogorov

Smirnov test there was are significant differences in the degree of insomnia based

on smoking behavior . Spearman rank test correlation showed a positive and

significant relationship between smoking behavior with the degree of insomnia

Conclusion: There was significant differences degree of insomnia based on

smoking behavior and there was a positive correlation between smoking behavior

and insomnia among student ofMedical Faculty, University of Muhammadiyah

Malang

Keyword: Severity of Insomnia, Smoking behavior.

*Supervisor 1

Lecturer Staff of Psychiatry Department, Medical Faculty UMM

**Supervisor 2

Lectuter Staff of Surgery Department, Medical Faculty UMM

Page 10: KARYA TULIS AKHIR - core.ac.uk · Mahad Darul Arqam yang senantiasa selalu mendukung dan memotivasi dalam penyeleseian tugas akhir ini 17. Semua teman-teman Fakultas Kedokteran Universitas

x

DAFTAR ISI

Halaman

HALAMAN JUDUL ……………………………………………………... ii

LEMBAR PENGESAHAN ………………………………………………. iii

LEMBAR PENGUJIAN …………………………………………………. vi

KATA PENGANTAR …………………………………………………… v

LEMBAR PERSEMBAHAN ……………………………………………. vi

ABSTRAK ……………………………………………………………….. viii

ABSTRACT ……………………………………………………………… ix

DAFTAR ISI ……………………………………………………………... x

DAFTAR GAMBAR ……………………………………………………... xiv

DAFTAR TABEL ……………………………………………………….... xv

DAFTAR SINGKATAN ………………………………………………...... xvi

DAFTAR LAMPIRAN ………………………………………………….... xvii

BAB 1 PENDAHULUAN ………………………………………………… 1

1.1. Latar Belakang ……………………………………………… 1

1.2. Rumusan Masalah …………………………………………... 2

1.3. Tujuan Penelitian …………………………………………… 2

1.3.1. Tujuan Umum ……………………………………..... 2

1.3.2. Tujuan Khusus ……………………………………… 3

1.4. Manfaat Penelitian …………………………………………. 3

1.4.1. Manfaat Akademik …………………………………. 3

1.4.2. Manfaat Institusi ……………………………………. 3

1.4.3. Manfaat Masyarakat ………………………………... 3

Page 11: KARYA TULIS AKHIR - core.ac.uk · Mahad Darul Arqam yang senantiasa selalu mendukung dan memotivasi dalam penyeleseian tugas akhir ini 17. Semua teman-teman Fakultas Kedokteran Universitas

xi

BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA ………………………………………..... 4

2.1. Perilaku Merokok ………………………………………....... 4

2.1.1. Definisi Perilaku Merokok ………………………..... 4

2.1.2. Jenis – Jenis Rokok ……………………………….... 5

2.1.3. Aspek – Aspek Perilaku Merokok …………………. 6

2.1.4. Tahapan Perilaku Merokok ………………………… 8

2.1.5. Tipe Perilaku Merokok …………………………….. 8

2.1.6. Faktor Faktor Mempengaruhi Perilaku Merokok ….. 9

2.1.7. Zat – Zat Dalam Rokok ……………………………. 11

2.2. Tidur ……………………………………………………….. 12

2.2.1. Definisi Tidur ……………………………………… 12

2.2.2. Fisiologi Tidur ……………………………………... 13

2.2.3. Tahapan Siklus Tidur ………………………............. 15

2.2.4. Jenis Jenis Gangguan Tidur ………………………... 16

2.3. Insomnia …………………………………………………… 17

2.3.1. Definisi Insomnia ………………………………….. 17

2.3.2. Penyebab Insomnia ……………………………….... 17

2.3.3. Tanda dan Gejala Insomnia ………………………... 19

2.3.4. Klasifikasi Insomnia ……………………………….. 20

2.3.5. Dampak Insomnia ………………………………….. 24

2.4. Mekanisme Nikotin Menyebkan Insomnia ………………… 24

BAB 3 KERANGKA KONSEP ………………………………………..... 27

3.1. Kerangka Konsep ………………………………………….. 27

3.2. Hipotesis Penelitian ………………………………………... 28

Page 12: KARYA TULIS AKHIR - core.ac.uk · Mahad Darul Arqam yang senantiasa selalu mendukung dan memotivasi dalam penyeleseian tugas akhir ini 17. Semua teman-teman Fakultas Kedokteran Universitas

xii

BAB 4 METODE PENELITIAN ………………………………………... 29

4.1. Jenis Penelitian …………………………………………….. 29

4.2. Tempat dan Waktu Penelitian ……………………………… 29

4.3. Populasi dan Sampel Penelitian ……………………………. 29

4.3.1. Populasi …………………………………………….. 29

4.3.2. Sampel ……………………………………………… 29

4.3.3. Besar Sampel ……………………………………….. 29

4.3.4. Teknik Pengambilan Sampel ……………………….. 31

4.3.5. Karakteristik Sampel Penelitian ……………………. 31

4.3.5.1. Kriteria Inklusi ……………………………. 31

4.3.5.2. Kriteria Eksklusi ………………………….. 31

4.4. Variabel Penelitian ………………………………………… 32

4.4.1. Variabel Bebas …………………………………….. 32

4.4.2. Variabel Tergantung ………………………………. 32

4.5. Definisi Operasional ………………………………………. 32

4.6. Alat dan Bahan Penelitian …………………………………. 33

4.7. Prosedur Penelitian ………………………………………… 33

4.7.1. Syarat Penelitian …………………………………… 33

4.7.2. Pelaksanaan Penelitian …………………………….. 34

4.8. Alur Penelitian …………………………………………….. 35

4.9. Analisis Data ………………………………………………. 36

4.10. Jadwal Penelitian …………………………………………... 36

BAB 5 HASIL PENELITIAN DAN ANALISIS DATA ……………….... 37

5.1. Data Umum Karakteristik Sampel ………………………….. 37

Page 13: KARYA TULIS AKHIR - core.ac.uk · Mahad Darul Arqam yang senantiasa selalu mendukung dan memotivasi dalam penyeleseian tugas akhir ini 17. Semua teman-teman Fakultas Kedokteran Universitas

xiii

5.2. Distribusi Frekuensi Variabel ………………………………. 38

5.2.1. Perilaku Merokok …………………………………... 38

5.2.2. Derajat Insomnia …………………………………… 39

5.3. Hasil Analisis Data …………………………………………. 39

5.3.1. Tabulasi Silang Perilaku Merokok dengan Insomnia .. 39

5.3.2. Uji Chi Square ………………………………………. 41

5.3.3. Uji Kolmogorov Smirnov …………………………… 42

5.3.4. Uji Korelasi Spearman …………………………….... 43

BAB 6 PEMBAHASAN ………………………………………………….. 45

6.1. Pembahasan …………………………………………………. 45

BAB 7 KESIMPULAN DAN SARAN ………………………………….... 49

7.1. Kesimpulan …………………………………………………. 49

7.2. Saran ………………………………………………………... 50

DAFTAR PUSTAKA ……………………………………………………... 51

LAMPIRAN ……………………………………………………………..... 56

Page 14: KARYA TULIS AKHIR - core.ac.uk · Mahad Darul Arqam yang senantiasa selalu mendukung dan memotivasi dalam penyeleseian tugas akhir ini 17. Semua teman-teman Fakultas Kedokteran Universitas

xiv

DAFTAR GAMBAR

Gambar Halaman

Gambar 3.1 Kerangka Konsep …………………………………… 27

Gambar 4.1 Bagan Alur Penelitian ………………………………. 35

Page 15: KARYA TULIS AKHIR - core.ac.uk · Mahad Darul Arqam yang senantiasa selalu mendukung dan memotivasi dalam penyeleseian tugas akhir ini 17. Semua teman-teman Fakultas Kedokteran Universitas

xv

DAFTAR TABEL

Tabel Halaman

Tabel 2.1 Tahapan Siklus Tidur ………………………………….. 15

Tabel 5.1 Distribusi Frekuensi Usia Responden ………………..... 37

Tabel 5.2 Distribusi Frekuensi Derajat Merokok ………………... 38

Tabel 5.3 Distribusi Frekuensi Derajat Insomnia ………………... 39

Tabel 5.4 Tabulasi Silang Variabel Penelitian ………………….... 40

Tabel 5.5 Hasil Uji Chi Square …………………………………... 41

Tabel 5.6 Crosstab Penggabungan Cells …………………………. 42

Tabel 5.7 Hasil Uji Chi Square …………………………………… 42

Tabel 5.8 Hasil Uji Kolmogorov Smirnov ……………………….. 43

Tabel 5.9 Hasil Uji Korelasi Spearman …………………………... 43

Page 16: KARYA TULIS AKHIR - core.ac.uk · Mahad Darul Arqam yang senantiasa selalu mendukung dan memotivasi dalam penyeleseian tugas akhir ini 17. Semua teman-teman Fakultas Kedokteran Universitas

xvi

DAFTAR SINGKATAN

RISKESDAS : Riset Kesehatan Dasar

PPRI : Peraturan Pemerintah Republik Indonesia

CO : Karbon Monoksida

HB : Hemoglobin

REM : Rapid Eye Movement

BSR : Bulbar Synchronizing Region

NACHRS : Nicotinic Asetilkolin Receptors

VTA : Ventral Tegmental Area

PFC : Profrontal Cortex

NAC : Nucleus Accumbens

KSPBJ : Kelompok Studi Psikiatri Biologi Jakarta

IRS : Insomnia Rating Scale

SPSS : Statistic Package for Social Science

PPDGJ : Pedoman Penggolongan dan Diagnosis Gangguan Jiwa

Page 17: KARYA TULIS AKHIR - core.ac.uk · Mahad Darul Arqam yang senantiasa selalu mendukung dan memotivasi dalam penyeleseian tugas akhir ini 17. Semua teman-teman Fakultas Kedokteran Universitas

xvii

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran Halaman

Lampiran 1 Data Rekapitulasi Hasil Penelitian ……………………..... 56

Lampiran 2 Lembar Penjelasan Tujuan Penelitian …………………..... 58

Lampiran 3 Lembar Persetujuan Mengikuti Penelitian ……………….. 60

Lampiran 4 Lembar Kuisioner Data Identitas Responden …………….. 62

Lampiran 5 Lembar Kuisioner Insomnia Rating Scale ………………... 64

Lampiran 6 Hasil Statistik Deskriptif dan Crosstab …………………... 67

Lampiran 7 Hasil Uji Chi Square dan Penggabungan Cells …………... 68

Lampiran 8 Hasil Uji Kolmogorov Smirnov dan Spearman …………. 69

Lampiran 9 Surat Ethical Clearance …………………………………... 70

Lampiran 10 Bukti Dokumentasi Penelitian …………………………… 71

Lampiran 11 Kartu Konsultasi Tugas Akhir …………………………… 72

Page 18: KARYA TULIS AKHIR - core.ac.uk · Mahad Darul Arqam yang senantiasa selalu mendukung dan memotivasi dalam penyeleseian tugas akhir ini 17. Semua teman-teman Fakultas Kedokteran Universitas

xviii

DAFTAR PUSTAKA

Amirta Y, 2009, Tidur Bermutu Rahasia Hidup Berkualitas. Keluarga Dokter,

Purwokerto Utara.

Badan Penelitian dan Pengembangan Kesehatan, Kementrian Kesehatan RI, 2010.

Riset Kesehatan Dasar Indonesia Tentang Penggunaan Tembakau, Jakarta.

Benowitz N L, 2010, Nicotine Addiction, The New England Journal of Medicine,

362 (24).

Buscemi N, 2005, Manifestations and Management of Chronic Insomnia in Adults,

University of Alberta Evidence based Practice Center Edmenton, Alberta,

Canada, pp. 2-5

Chien KL, Chen PC, Hsu HC et al, 2010, Habitual Sleep Duration and Insomnia

and The Risk of Cardiovascular Events and All-cause Death: report from a

community based cohort. Sleep.33: pp. 1-8.

Darmansjah I, Sulitia G, 2007, Farmakologi dan Terapi , Edisi V, Fakultas

Kedokteran Universitas Indonesia, Jakarta, pp. 103 - 6

Doghrmaji K. MD, 2006, The Epidemiology and Diagnosis of Insomnia. The

American Journal of Managed Care, Vol. 12, No. 8, pp. 82 – 91.

Fikriyah S, Febrijanto Y, 2012, Faktor – faktor yang Mempengaruhi Perilaku

Merokok pada Mahasiswa Laki – Laki di Asrama Putra, Jurnal STIKES Vol.

5, No.1, pp. 99 – 109.

Hilyana, Suryanti dkk, 2013. Hubungan Tingkat Stres Terhadap Perilaku Merokok

Remaja Siswa di SLTP30 Makassar Kota Makassar. Artikel Penelitian.

Volume 2 Nomor 4.

Page 19: KARYA TULIS AKHIR - core.ac.uk · Mahad Darul Arqam yang senantiasa selalu mendukung dan memotivasi dalam penyeleseian tugas akhir ini 17. Semua teman-teman Fakultas Kedokteran Universitas

xix

Kaplan H I, Sadock J B, 2010, Buku Ajar Psikiatri Klinis , 2th edn, Buku

Kedokteran EGC, Jakarta, pp. 337 – 339.

Katzung, Bertram G, 2001, Farmakologi : Dasar dan Klinik, Edisi I, Salemba

Medika, Jakarta, pp. 3 – 22

Komasari D, Helmi A F, 2000, Faktor – Faktor Penyebab Perilaku Merokok pada

Remaja, Jurnal Psikologi No.1, Yogyakarta, pp.37 – 47.

Kunert K, King M L, Kolkhorst F W, 2007, Fatigue and Sleep quality in nurses.

Journal of pychosocial nursing & mental health services, Vol 45, No.8

Lumbantobing, S M, 2004, Gangguan Tidur, Balai Penerbit Fakultas Kedokteran

Universitas Indonesia : Jakarta.

Mai E, Buysse D J, 2009, Insomnia Prevalence, Impact, Pathogenesis, Differential

Diagnosis, and Evaluation, Sleep Med Clin, Vol 3 No. 2, pp. 167 – 174.

Maslim R. 2003. Buku Saku Diagnosis Gangguan Jiwa, 2th edn, Bagian Ilmu

Kedokteran Jiwa Fakultas Kedokteran Unika Atmajaya, Jakarta, pp. 88 – 98.

Monks F J, Knoers A M P., Rahayu S, 2002, Psikologi Perkembangan Pengantar

Dalam Berbagai Bagiannya. Yogyakarta : Gajah Mada University Press.

Mulyani T S, 2015, Dinamika Perilaku Merokok pada Remaja, Naskah Publikasi,

Pascasarjana Psikologi Universitas Muhammadiyah Surakarta, Surakarta.

Mu’tadin. Z, 2002. Kemandirian Sebagai Kebutuhan Psikologis Pada Remaja

http://www.e-psikologi.com/remaja.050602.htm [online] diakses pada

tanggal 23 Februari 2016

Mushoffa M A, Husein A N, Bakhriansyah M, 2013, Hubungan Antara Perilaku

Merokok dengan Kejadian Insomnia pada Mahasiswa Fakultas Kedokteran

Page 20: KARYA TULIS AKHIR - core.ac.uk · Mahad Darul Arqam yang senantiasa selalu mendukung dan memotivasi dalam penyeleseian tugas akhir ini 17. Semua teman-teman Fakultas Kedokteran Universitas

xx

Universitas Lambung Mangkurat, Jurnal Kedokteran, Vol 9, No.1, pp. 73 -

79

National Institute Of Health. 2011. DNA Damage. http://www.science-

education.nih.gov. Diakses pada 02 Februari 2016

PP RI. 2012, Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 109 Tahun 2012

Tentang Pengamanan Bahan Yang Mengandung Zat Adiktif Berupa Produk

Tembakau bagi Kesehatan, No. 109, Jakarta.

Potter P A, Perry A G, 2006, Buku Ajar Fundamental Keperawatan : Konsep,

proses dan praktis, Ed. Ke – 4, Jakarta : EGC.

Prayitno A., 2002, Gangguan Pola Tidur pada Kelompok Usia Lanjut dan

Penatalaksanaannya. Jurnal Kedokteran Trisakti. 21 : 23 – 30.

Rafknowledge, 2004, Insomnia dan Gangguan Tidur Lainnya. Jakarta : Gramedia.

Rika, 2009, Faktor – Faktor yang Mempengaruhi Kebiasaan Merokok dan

Hubungannya dengan Status Penyakit Periodontal Remaja di Kota Medan,

Thesis, Universitas Sumatera Utara, Medan.

Runingsih, Tarmali A, Pranowowati, 2012, Hubungan Anatara Kebiasaan

Merokok Dengan Kejadian Insomnia pada Mahasiswa STIKES Ngudi

Waluyo Kabupaten Semarang, Artikel Penelitian, Semarang.

Sarwono S W, 2000, Teori – teori Psikologi Sosial, Jakarta, Raha Grafindo Persada.

Setiawati A, 2013, Suatu Kajian Molekuler Ketergantungan Nikotin, Jurnal

Farmasi Sains dan Komunitas, Vol 10 No.2, Yogyakarta.

Setyanda Y O G, Sulastri D, Lestari Y, 2015, Hubungan Merokok dengan Kejadian

Hipertensi pada Laki Laki Usia 35 – 56 Tahun di Kota Padang, Jurnal

Kesehatan Andalas, Vol. 4, No.2. pp. 434 – 440.

Page 21: KARYA TULIS AKHIR - core.ac.uk · Mahad Darul Arqam yang senantiasa selalu mendukung dan memotivasi dalam penyeleseian tugas akhir ini 17. Semua teman-teman Fakultas Kedokteran Universitas

xxi

Sukendro S, 2007, Filosofi Rokok : Rokok, Kandungan, Bahaya, dan Manfaatnya,

Pinus Book Publisher, Yogyakarta, pp. 82 - 6

Vaora M, Sabrian F, Dewi Y I, 2014, Hubungan Kebiasaan Merokok Remaja

dengan Gangguan Pola Tidur, Jurnal Keperawatan Jiwa, Volume 2, No 1,

pp. 58 – 66.

Zaini N, 2013, What Is Insomnia, E – Jurnal Medika Udayana, Vol.2 No. 13, pp. 7

– 10.