(kanan) pt sarana menara nusantara tbk. (kedua kanan...

1
PT SARANA MENARA NUSANTARA Tbk. DAN ENTITAS ANAKNYA LAPORAN POSISI KEUANGAN KONSOLIDASIAN Tanggal 30 Juni 2017 (Disajikan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain) ASET 30 Juni 2017 31 Des 2016 ASET LANCAR Kas dan setara kas Piutang usaha Pihak ketiga Pihak berelasi Piutang lain-lain - pihak ketiga Pajak dibayar dimuka Beban dibayar dimuka Uang muka TOTAL ASET LANCAR ASET TIDAK LANCAR Properti investasi Aset tetap Goodwill Estimasi pengembalian pajak Aset takberwujud Sewa lokasi jangka panjang Piutang lain-lain - pihak berelasi Piutang derivatif Aset pajak tangguhan, neto Aset tidak lancar lainnya TOTAL ASET TIDAK LANCAR TOTAL ASET 4.743.309 590.168 4.310 1.935 8.622 37.308 53.075 5.438.727 18.505.083 302.400 152.812 6.269 627.894 1.925.694 139.752 28.265 2.656 44.899 21.735.724 27.174.451 2.905.307 351.699 - 1.345 298.903 20.548 16.748 3.594.550 18.268.830 238.958 152.812 5.816 666.157 1.858.790 139.500 32.599 2.189 65.006 21.430.657 25.025.207 LIABILITAS DAN EKUITAS 30 Juni 2017 31 Des 2016 LIABILITAS JANGKA PENDEK Utang pembangunan menara dan lainnya Pihak ketiga Utang lain-lain Utang dividen Utang pajak Pendapatan ditangguhkan Liabilitas imbalan kerja jangka pendek Akrual Bagian yang akan jatuh tempo dalam waktu satu tahun utang jangka panjang - pihak ketiga Utang obligasi TOTAL LIABILITAS JANGKA PENDEK LIABILITAS JANGKA PANJANG Pendapatan ditangguhkan Bagian jangka panjang dari Utang jangka panjang Pihak ketiga Pihak berelasi Utang obligasi, setelah dikurangi bagian yang akan jatuh tempo dalam waktu satu tahun Utang swap valuta asing Liabilitas imbalan kerja jangka panjang Liabilitas pajak tangguhan, neto Liabilitas rencana opsi manajemen Provisi jangka panjang TOTAL LIABILITAS JANGKA PANJANG TOTAL LIABILITAS EKUITAS Ekuitas yang dapat diatribusikan kepada pemilik entitas induk Modal saham Nilai nominal - Rp50 (angka penuh) per saham Modal dasar - 20.000.000.000 saham Modal ditempatkan dan disetor penuh - 10.202.925.000 saham Tambahan modal disetor Penghasilan (rugi) komprehensif lain Saldo laba Telah ditentukan penggunaannya Belum ditentukan penggunaannya Total ekuitas yang dapat diatribusikan kepada pemilik entitas induk Kepentingan nonpengendali TOTAL EKUITAS TOTAL LIABILITAS DAN EKUITAS 235.454 3.831 613.065 132.045 1.905.814 21.542 248.567 675.679 - 3.835.997 57.826 6.322.862 500.000 2.488.277 91.163 106.250 2.119.508 87.446 235.895 12.009.227 15.845.224 510.146 20.576 21.631 600 10.776.208 11.329.161 66 11.329.227 27.174.451 189.327 21.298 - 335.568 953.352 45.460 242.501 516.745 998.701 3.302.952 60.752 5.471.255 500.000 2.432.170 223.650 91.512 1.978.153 30.000 226.417 11.013.909 14.316.861 510.146 20.576 (23.175) 500 10.200.237 10.708.284 62 10.708.346 25.025.207 30 Juni 2017 30 Juni 2016 PENDAPATAN DEPRESIASI DAN AMORTISASI BEBAN POKOK PENDAPATAN LAINNYA BEBAN POKOK PENDAPATAN LABA BRUTO BEBAN PENJUALAN DAN PEMASARAN BEBAN UMUM DAN ADMINISTRASI KENAIKAN NILAI WAJAR PROPERTI INVESTASI PENGHASILAN / (BEBAN) USAHA LAINNYA, NETO LABA USAHA PENGHASILAN KEUANGAN, BRUTO PAJAK FINAL ATAS PENGHASILAN KEUANGAN PENGHASILAN KEUANGAN, NETO BIAYA KEUANGAN LABA SEBELUM BEBAN PAJAK PENGHASILAN BEBAN PAJAK PENGHASILAN LABA PERIODE BERJALAN Penghasilan (rugi) komprehensif lain: Kerugian aktuaria Pajak penghasilan tangguhan terkait Selisih kurs dari penjabaran laporan keuangan Keuntungan neto dari lindung nilai arus kas Pajak penghasilan tangguhan terkait PENGHASILAN (RUGI) KOMPREHENSIF LAIN, SESUDAH PAJAK PENGHASILAN TOTAL PENGHASILAN KOMPREHENSIF PERIODE BERJALAN, SESUDAH PAJAK Laba periode berjalan yang dapat diatribusikan kepada: Pemilik entitas induk Kepentingan nonpengendali Total penghasilan komprehensif yang dapat diatribusikan kepada: Pemilik entitas induk Kepentingan non-pengendali Laba periode berjalan per saham (angka penuh) 2.643.232 (238.861) (140.612) (379.473) 2.263.759 (40.730) (192.387) 51.736 (61.432) 2.020.946 44.578 (8.916) 35.662 (361.661) 1.694.947 (418.947) 1.276.000 (3.954) 981 - 63.705 (15.926) 44.806 1.320.806 1.275.992 8 1.276.000 1.320.798 8 1.320.806 125 2.423.134 (218.921) (98.117) (317.038) 2.106.096 (27.188) (189.019) 109.730 39.882 2.039.501 38.975 (7.795) 31.180 (284.642) 1.786.039 (458.062) 1.327.977 (10.883) 2.721 3.572 3.711 (1.821) (2.700) 1.325.277 1.324.705 3.272 1.327.977 1.322.065 3.212 1.325.277 130 LAPORAN LABA RUGI DAN PENGHASILAN KOMPREHENSIF LAIN KONSOLIDASIAN Untuk Periode Enam Bulan yang Berakhir pada Tanggal 30 Juni 2017 (Disajikan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain) LAPORAN ARUS KAS KONSOLIDASIAN Untuk Periode Enam Bulan yang Berakhir pada Tanggal 30 Juni 2017 (Disajikan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain) 30 Juni 2017 30 Juni 2016 ARUS KAS DARI AKTIVITAS OPERASI Penerimaan kas dari pelanggan Pembayaran kas kepada pemasok Pembayaran kas kepada karyawan Kas yang dihasilkan dari operasi Penghasilan bunga yang diterima Pembayaran pajak penghasilan dan pajak lainnya Pengembalian pajak Lain-lain Arus kas neto yang diperoleh dari aktivitas operasi ARUS KAS DARI AKTIVITAS INVESTASI Pembayaran sewa tanah jangka panjang Pembelian properti investasi Pembelian aset tetap Arus kas yang digunakan untuk aktivitas investasi ARUS KAS DARI AKTIVITAS PENDANAAN Penerimaan utang jangka panjang Pembayaran utang jangka panjang Pembayaran dividen oleh entitas anak kepada kepentingan non pengendali Pembayaran biaya pinjaman Pembayaran bunga obligasi Pembayaran bunga pinjaman Pembayaran utang obligasi Arus kas neto yang (digunakan untuk) diperoleh dari aktivitas pendanaan KENAIKAN NETO KAS DAN SETARA KAS Pengaruh perubahan kurs mata uang pada kas dan setara kas KAS DAN SETARA KAS AWAL PERIODE KAS DAN SETARA KAS AKHIR PERIODE 3.654.324 (330.592) (161.753) 3.161.979 32.803 (560.819) 2.182 23.366 2.659.511 (232.580) (174.235) (77.262) (484.077) 1.117.000 (118.250) (4) (13.017) (100.537) (210.984) (1.000.000) (325.792) 1.849.642 (11.640) 2.905.307 4.743.309 3.480.710 (251.726) (123.847) 3.105.137 27.651 (626.783) 1.831 8.555 2.516.391 (786.998) (3.599.752) (24.373) (4.411.123) 3.015.308 (134.219) - (28.950) (86.562) (165.665) - 2.599.912 705.180 (90.682) 2.986.834 3.601.332 LAPORAN PERUBAHAN EKUITAS KONSOLIDASIAN Untuk Periode Enam Bulan yang Berakhir pada Tanggal 30 Juni 2017 (Disajikan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain) Ekuitas yang dapat diatribusikan kepada pemilik entitas induk Total Kepentingan nonpengendali Total Ekuitas Modal saham ditempatkan dan disetor penuh Tambahan modal disetor Saldo Laba Penghasilan komprehensif lainnya Cadangan umum Belum ditentukan penggunaannya Selisih kurs dari penjabaran laporan keuangan Keuntungan (kerugian) neto dari lindung nilai arus kas Keuntungan (kerugian) aktuaria kumulatif Saldo 31 Desember 2015 Laba periode berjalan Penghasilan (rugi) komprehensif lain Pembentukan cadangan wajib Saldo 30 Juni 2016 Saldo 31 Desember 2016 Laba periode berjalan Penghasilan (rugi) komprehensif lain Deklarasi/pembayaran dividen Pembentukan cadangan wajib Saldo 30 Juni 2017 510.146 - - - 510.146 510.146 - - - - 510.146 20.576 - - - 20.576 20.576 - - - - 20.576 400 - 100 500 500 - - - 100 600 7.160.632 1.324.705 - (100) 8.485.237 10.200.237 1.275.992 - (699.921) (100) 10.776.208 31.420 - 2.739 - 34.159 - - - - - - (54.228) - 2.783 - (51.445) (28.826) - 47.779 - - 18.953 11.172 - (8.162) - 3.010 5.651 - (2.973) - - 2.678 7.680.118 1.324.705 (2.640) - 9.002.183 10.708.284 1.275.992 44.806 (699.921) - 11.329.161 (1.579) 3.272 (60) - 1.633 62 8 - (4) - 66 7.678.539 1.327.977 (2.700) - 9.003.816 10.708.346 1.276.000 44.806 (699.925) - 11.329.227 Catatan: Informasi keuangan di atas pada tanggal 30 Juni 2017 dan periode enam bulan yang berakhir pada tanggal tersebut (tidak diaudit) diambil dari laporan keuangan konsolidasian yang telah dilakukan reviu oleh Kantor Akuntan Publik Purwantono, Sungkoro & Surja ( ), dalam laporannya tertanggal 14 Agustus 2017. Informasi tertentu seperti catatan atas laporan keuangan konsolidasian tanggal 30 Juni 2017 dan untuk periode enam bulan yang berakhir pada tanggal tersebut (tidak diaudit) tidak termasuk dalam informasi yang disajikan. Kudus, 21 Agustus 2017 PT SARANA MENARA NUSANTARA Tbk. S, E & O Direksi Bisnis Indonesia, 21 Agustus 2017

Upload: truongque

Post on 06-Mar-2019

221 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: (kanan) PT SARANA MENARA NUSANTARA Tbk. (kedua kanan ...bigcms.bisnis.com/file-data/1/3431/c0eb51e8_Jun17-SaranaMenaraNus... · Telkom, Pegadaian, PT Pembangunan Perumahan, Pupuk

34 Senin, 21 Agustus 2017 R E G I O N A L �SINERGI BUMN

Dari Desa Membangun Negeri M. Kahfi

kahfi @bisnis.com

Empat perusahaan milik negaramenambah suka cita warga desa merayakan Hari Kemer-dekaan ke-72 RI di Lapangan

Malabar, Pangalengan, Bandung. Me-reka bersinergi memberikan bantuanpembangunan dan kesehatan.

Empat Badan Usaha Milik Negara(BUMN) yakni PT Bank Mandiri (Per-sero) Tbk. sebagai koordinator BUMNPIC Jawa Barat bersama PT Bio Far-ma, Perum Jasa Tirta 2, PT Perkebun-

an NusantaraVIII, membe-sut acara itu.

Dirut Bank Mandi-ri Kartika Wirjoatmodjo, mengatakan kegiatansosial tersebutjuga merupa-kan bagian dari rangkai-an kampa-nye “BUMN Hadir untuk Negeri” dalammenyambut HUT Kemer-dekaan ke-72RI. “Melalui aksi sosial ini, kami bersama se-luruh BUMN PIC JawaBarat inginmenunjukkan semangat dan

jati diri insan BUMN yang senantia-sa berbaur dan berbagi kebahagiaandengan masyarakat. Inilah salah satubentuk realisasi spirit BUMN Hadiruntuk Negeri,” kata Kartika seusai upacara, Kamis (17/8).

Sejumlah wakil dari BUMN lainnyaturut hadir. Di antaranya, Deputi Bi-dang Usaha Industri Agro dan FarmasiKementerian BUMN Wahyu Kuncoro,Direktur Pemasaran Bio Farma M. Rahman Rustan, Direktur 1 Perum Jasa Tirta 2 Sumyana Sukandar, Direktur Manajemen Aset PT PN VIII Gunara.

Pada kesempatan itu, digelar penye-rahan simbolik bantuan bagi perbaikansebanyak 724 rumah veteran yangmerupakan program kerja sama Kodam III/Siliwangi dan 10 BUMN yaitu Bank Mandiri, Bio Farma, BRI, BNI, BTN, Telkom, Pegadaian, PT Pembangunan Perumahan, Pupuk Indonesia, dan Pe-lindo II. Bank Mandiri menyerahkan bantuan CSR Bedah Rumah Veteransenilai total Rp28 miliar.

Sebagai tambahan, Bank Mandiri merenovasi dan melengkapi fasilitassekolah di SDN 01 Pengalengan dan SDN 03 Pengalengan dengan anggaran sebesar Rp350 juta. “Kami juga mem-bantu dalam bentuk penyerahan kreditusaha rakyat [KUR] untuk membantu peternak susu dan bantuan saranapada petani kopi agar usahanya lebih maju dan sejahtera," kata Kartika.

PELAYANAN MASYARAKATAksi sosial lainnya dilakukan Bio

Farma dengan pemberian beasiswa gratis 27 peserta Siswa Mengenal Nu-santara (SMN) Jabar. Lebih jauh, BioFarma beserta empat BUMN lainnya itu menggelar pelayanan vaksin gratis bagi masyarakat setempat.

Vaksinasi hepatitis B gratis diberikan untuk 500 masyarakat di kawasan PTPNVIII. “Masih dalam rangkaian HUT RI, se-belumnya, Bio Farma sendiri telah mem-berikan vaksinasi gratis 2.200 petugas gorong-gorong dan kebersihan di wilayah Kota Bandung” jelas Rahman Rustan.

Dia mengatakan vaksinasi hepatitisB amat vital bagi kesehatan masyara-kat, khususnya di wilayah perdesaan.Dari hasil pendataan Bio Farma, untukKecamatan Pengalengan saja, mayoritas penduduk berusia dewasa memerlukan vaksinasi ulangan (booster) hepatitis.

“Seharusnya vaksin ini sejak bayi sudah diberikan, namun seiring waktu,ketika dewasa terdapat individu yangmengalami pelemahan. Namun di sini [Pengalengan] banyak dewasa yang juga belum dapat vaksin tersebut,” kata Rahman.

Dalam kesempatan yang sama, PT Perkebunan Nusantara VIII juga mengge-lar aksi sosial berupa renovasi Masjid AlHimah di Mandalawangi, Desa Pangale-ngan, Bandung. Gunara yang mewakili PTPN VIII menyampaikan aksi tersebutmerupakan kepedulian PTPN VIII kepada lingkungan terdekat. Sebelumnya PTPN VIII juga menerima siswa mengenalNusantara (SMN) dari Provinsi BangkaBelitung dan siswa SMN Provinsi Jawa Barat dan memberikan edukasi menge-nai lingkungan, pariwisata, sejarah sertamelihat langsung pemetikan teh, proseshingga pengemasan produk PT PN VIIIdi kawasan Agro Wisata.

Adapun Perum Jasa Tirta 2 akanmerealisasikan kepedulian sosialnya melalui penyaluran bantuan Taman Ba-caan untuk Masyarakat Desa Cibinong.Sumyana Sukandar mengharapkanbantuan tersebut dapat meningkatkantingkat literasi masyarakat.

PT SARANA MENARA NUSANTARA Tbk.DAN ENTITAS ANAKNYA

LAPORAN POSISI KEUANGAN KONSOLIDASIANTanggal 30 Juni 2017

(Disajikan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

ASET 30 Juni 2017 31 Des 2016ASET LANCAR

Kas dan setara kasPiutang usaha

Pihak ketigaPihak berelasi

Piutang lain-lain - pihak ketigaPajak dibayar dimukaBeban dibayar dimukaUang muka

TOTAL ASET LANCAR

ASET TIDAK LANCARProperti investasiAset tetapGoodwillEstimasi pengembalian pajakAset takberwujudSewa lokasi jangka panjangPiutang lain-lain - pihak berelasiPiutang derivatifAset pajak tangguhan, netoAset tidak lancar lainnya

TOTAL ASET TIDAK LANCAR

TOTAL ASET

4.743.309

590.168 4.310 1.935 8.622

37.308 53.075

5.438.727

18.505.083 302.400 152.812

6.269 627.894

1.925.694 139.752 28.265 2.656

44.899

21.735.724

27.174.451

2.905.307

351.699 -

1.345 298.903 20.548 16.748

3.594.550

18.268.830 238.958 152.812

5.816 666.157

1.858.790 139.500 32.599 2.189

65.006

21.430.657

25.025.207

LIABILITAS DAN EKUITAS 30 Juni 2017 31 Des 2016LIABILITAS JANGKA PENDEK

Utang pembangunanmenara dan lainnya Pihak ketiga

Utang lain-lainUtang dividenUtang pajakPendapatan ditangguhkanLiabilitas imbalan kerja jangka pendekAkrualBagian yang akan jatuh tempo

dalam waktu satu tahunutang jangka panjang - pihak ketiga

Utang obligasi

TOTAL LIABILITAS JANGKA PENDEK

LIABILITAS JANGKA PANJANGPendapatan ditangguhkanBagian jangka panjang dari

Utang jangka panjangPihak ketigaPihak berelasi

Utang obligasi, setelah dikurangibagian yang akan jatuh tempodalam waktu satu tahun

Utang swap valuta asingLiabilitas imbalan kerja

jangka panjangLiabilitas pajak tangguhan, netoLiabilitas rencana opsi manajemenProvisi jangka panjang

TOTAL LIABILITAS JANGKA PANJANG

TOTAL LIABILITAS

EKUITASEkuitas yang dapat diatribusikan

kepada pemilik entitas indukModal saham

Nilai nominal - Rp50(angka penuh) per sahamModal dasar - 20.000.000.000 sahamModal ditempatkan dan disetor penuh - 10.202.925.000 saham

Tambahan modal disetorPenghasilan (rugi) komprehensif lainSaldo laba

Telah ditentukan penggunaannyaBelum ditentukan penggunaannya

Total ekuitas yang dapat diatribusikankepada pemilik entitas induk

Kepentingan nonpengendali

TOTAL EKUITAS

TOTAL LIABILITAS DAN EKUITAS

235.454 3.831

613.065 132.045

1.905.814 21.542

248.567

675.679 -

3.835.997

57.826

6.322.862 500.000

2.488.277 91.163

106.250 2.119.508

87.446 235.895

12.009.227

15.845.224

510.146 20.576 21.631

600 10.776.208

11.329.161

66

11.329.227

27.174.451

189.327 21.298

- 335.568 953.352 45.460

242.501

516.745 998.701

3.302.952

60.752

5.471.255 500.000

2.432.170 223.650

91.512 1.978.153

30.000 226.417

11.013.909

14.316.861

510.146 20.576

(23.175)

500 10.200.237

10.708.284

62

10.708.346

25.025.207

30 Juni 2017 30 Juni 2016PENDAPATAN

DEPRESIASI DAN AMORTISASIBEBAN POKOK PENDAPATAN LAINNYABEBAN POKOK PENDAPATAN

LABA BRUTO

BEBAN PENJUALAN DAN PEMASARANBEBAN UMUM DAN ADMINISTRASIKENAIKAN NILAI WAJAR PROPERTI INVESTASIPENGHASILAN / (BEBAN) USAHA LAINNYA, NETOLABA USAHA

PENGHASILAN KEUANGAN, BRUTOPAJAK FINAL ATAS PENGHASILAN KEUANGANPENGHASILAN KEUANGAN, NETOBIAYA KEUANGANLABA SEBELUM BEBAN PAJAK PENGHASILAN

BEBAN PAJAK PENGHASILAN

LABA PERIODE BERJALAN

Penghasilan (rugi) komprehensif lain:

Kerugian aktuariaPajak penghasilan tangguhan terkait

Selisih kurs dari penjabaran laporan keuanganKeuntungan neto dari lindung nilai arus kasPajak penghasilan tangguhan terkait

PENGHASILAN (RUGI) KOMPREHENSIF LAIN, SESUDAHPAJAK PENGHASILAN

TOTAL PENGHASILAN KOMPREHENSIF PERIODE BERJALAN,SESUDAH PAJAKLaba periode berjalan yang dapat diatribusikan kepada:

Pemilik entitas indukKepentingan nonpengendali

Total penghasilan komprehensif yang dapat diatribusikan kepada:Pemilik entitas indukKepentingan non-pengendali

Laba periode berjalan per saham (angka penuh)

2.643.232

(238.861) (140.612) (379.473)

2.263.759

(40.730) (192.387)

51.736 (61.432)

2.020.946

44.578 (8.916) 35.662

(361.661) 1.694.947

(418.947)

1.276.000

(3.954) 981

- 63.705 (15.926)

44.806

1.320.806

1.275.992 8

1.276.000

1.320.798 8

1.320.806

125

2.423.134

(218.921) (98.117)

(317.038)

2.106.096

(27.188) (189.019) 109.730 39.882

2.039.501

38.975 (7.795) 31.180

(284.642) 1.786.039

(458.062)

1.327.977

(10.883) 2.721

3.572 3.711

(1.821)

(2.700)

1.325.277

1.324.705 3.272

1.327.977

1.322.065 3.212

1.325.277

130

LAPORAN LABA RUGI DAN PENGHASILAN KOMPREHENSIF LAIN KONSOLIDASIANUntuk Periode Enam Bulan yang Berakhir pada Tanggal 30 Juni 2017

(Disajikan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

LAPORAN ARUS KAS KONSOLIDASIANUntuk Periode Enam Bulan yang Berakhir pada Tanggal 30 Juni 2017

(Disajikan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

30 Juni 2017 30 Juni 2016ARUS KAS DARI AKTIVITAS OPERASI

Penerimaan kas dari pelangganPembayaran kas kepada pemasokPembayaran kas kepada karyawanKas yang dihasilkan dari operasiPenghasilan bunga yang diterimaPembayaran pajak penghasilan dan pajak lainnyaPengembalian pajakLain-lain

Arus kas neto yang diperoleh dari aktivitas operasi

ARUS KAS DARI AKTIVITAS INVESTASIPembayaran sewa tanah jangka panjangPembelian properti investasiPembelian aset tetap

Arus kas yang digunakan untuk aktivitas investasi

ARUS KAS DARI AKTIVITAS PENDANAANPenerimaan utang jangka panjangPembayaran utang jangka panjangPembayaran dividen oleh entitas anak kepada kepentingan non pengendaliPembayaran biaya pinjamanPembayaran bunga obligasiPembayaran bunga pinjaman Pembayaran utang obligasi

Arus kas neto yang (digunakan untuk) diperoleh dari aktivitas pendanaan

KENAIKAN NETO KAS DAN SETARA KAS

Pengaruh perubahan kurs mata uang pada kas dan setara kas

KAS DAN SETARA KAS AWAL PERIODE

KAS DAN SETARA KAS AKHIR PERIODE

3.654.324 (330.592) (161.753)

3.161.979 32.803

(560.819) 2.182

23.366

2.659.511

(232.580) (174.235) (77.262)

(484.077)

1.117.000 (118.250)

(4) (13.017)

(100.537) (210.984)

(1.000.000)

(325.792)

1.849.642

(11.640)

2.905.307

4.743.309

3.480.710 (251.726) (123.847)

3.105.137 27.651

(626.783) 1.831 8.555

2.516.391

(786.998) (3.599.752)

(24.373)

(4.411.123)

3.015.308 (134.219)

- (28.950) (86.562)

(165.665) -

2.599.912

705.180

(90.682)

2.986.834

3.601.332

LAPORAN PERUBAHAN EKUITAS KONSOLIDASIANUntuk Periode Enam Bulan yang Berakhir pada Tanggal 30 Juni 2017

(Disajikan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

Ekuitas yang dapat diatribusikan kepada pemilik entitas induk

Total Kepentingan nonpengendali Total EkuitasModal saham

ditempatkan dan disetor penuh

Tambahan modal disetor

Saldo Laba Penghasilan komprehensif lainnya

Cadangan umum

Belum ditentukan penggunaannya

Selisih kurs dari penjabaran laporan

keuangan

Keuntungan (kerugian) neto

dari lindung nilai arus kas

Keuntungan (kerugian) aktuaria

kumulatif

Saldo 31 Desember 2015

Laba periode berjalanPenghasilan (rugi) komprehensif lainPembentukan cadangan wajib

Saldo 30 Juni 2016

Saldo 31 Desember 2016

Laba periode berjalanPenghasilan (rugi) komprehensif lainDeklarasi/pembayaran dividenPembentukan cadangan wajib

Saldo 30 Juni 2017

510.146

- - -

510.146

510.146

----

510.146

20.576

- - -

20.576

20.576

----

20.576

400

- 100

500

500

---

100

600

7.160.632

1.324.705 -

(100)

8.485.237

10.200.237

1.275.992 -

(699.921)(100)

10.776.208

31.420

- 2.739

-

34.159

-

----

-

(54.228)

- 2.783

-

(51.445)

(28.826)

- 47.779

--

18.953

11.172

- (8.162)

-

3.010

5.651

- (2.973)

--

2.678

7.680.118

1.324.705 (2.640)

-

9.002.183

10.708.284

1.275.992 44.806

(699.921)-

11.329.161

(1.579)

3.272 (60)

-

1.633

62

8 -

(4)-

66

7.678.539

1.327.977 (2.700)

-

9.003.816

10.708.346

1.276.000 44.806

(699.925)-

11.329.227

Catatan:

Informasi keuangan di atas pada tanggal 30 Juni 2017 dan periode enam bulan yang berakhir pada tanggal tersebut (tidak diaudit) diambil dari laporan keuangan konsolidasian yang telah dilakukan reviu oleh Kantor Akuntan Publik Purwantono, Sungkoro & Surja ( ), dalam laporannya tertanggal 14 Agustus 2017. Informasi tertentu seperti catatan atas laporan keuangan konsolidasian tanggal 30 Juni 2017 dan untuk periode enam bulan yang berakhir pada tanggal tersebut (tidak diaudit) tidak termasuk dalam informasi yang disajikan.

Kudus, 21 Agustus 2017

PT SARANA MENARA NUSANTARA Tbk.

S, E & ODireksi

Direktur Pemasaran PT Bio Farma (Persero) M. Rahman Rustan (kiri)Bidang Usaha Industri Agro dan Farmasi Kementerian BUMN Wahyu Kuncoro(kanan) bersama para direksi empat BUMN meninjau lokasi pelaksanaan

Tahun ke-72 Kemerdekaan Republik Indonesia di Lapangan Malabar, Pangalengan, Kabupaten Bandung, Jawa Barat, Kamis (17/8).

didampingi Direktur Utama Perusahaan Umum Jasa Tirta II Djoko Saputrokanan), Regional CEO PT Bank Mandiri Tbk Wilayah VI Jawa 1 Iman Gunawan (kelima kiri), Direktur Manajemen Aset PT PerkebunanNusantara (PT PN) VIII Gunara (kanan) serta para direksi BUMN PIC

Purwakarta, Jawa Barat, Minggu (13/8).

Direktur Pemasaran PT Bio Farma (Persero) M. Rahman Rustan (kedua kiri), Direktur Risk Management & Compliance PT Bank Mandiri (Persero) Tbk. Ahmad Siddik Badruddin (keempat kiri),

BUMN Wahyu Kuncoro Direktur Utama PT Perkebunan(keempat kanan),

dan Direktur I Perusahaan Umum Jasa Tirta II Sumyana Sukandar (kedua kanan) berfoto bersama para perwakilan penerima bantuan

ke-72 Kemerdekaan Republik Indonesia di Lapangan Malabar, Pangalengan, Kabupaten Bandung, Jawa Barat, Kamis (17/8).

Kuncoro bersama para direksi empat BUMN, Bank Mandiri, BioFarma, PT Perkebunan Nusantara VIII, dan Perum Jasa Tirta II berfoto

ke-72 Kemerdekaan Republik Indonesia di areal Perkebunan Teh Malabar, Pangalengan, Kabupaten Bandung, Jawa Barat, Kamis (17/8).

(Adv)

Pelaksana Tugas (Plt) Direktur Utama PT Bio Farma (Persero) Juliman (kedua kanan) disaksikan Panglima Kodam III/Siliwangi Mayor Jenderal TNI

(kedua kiri) dan Regional CEO PT Bank Mandiri TbkWilayah VI Jawa 1 Iman Gunawan (kanan) melakukan penandatanganannota kesepahamanan tentang bantuan bedah rumah keluarga veterankemerdekaan di Bandung, Jawa Barat, Selasa (8/8).

Bisnis Indonesia, 21 Agustus 2017