kaleidoskop 2011 - eprints.umk.ac.ideprints.umk.ac.id/338/1/hal._judul.pdf · terutama yang...

13

Upload: trannguyet

Post on 10-Mar-2019

225 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: KaleidosKop 2011 - eprints.umk.ac.ideprints.umk.ac.id/338/1/Hal._Judul.pdf · Terutama yang menyangkut profil lembaga, program akademik, sistem pelayanan, keunggulan, keunikan, dan
Page 2: KaleidosKop 2011 - eprints.umk.ac.ideprints.umk.ac.id/338/1/Hal._Judul.pdf · Terutama yang menyangkut profil lembaga, program akademik, sistem pelayanan, keunggulan, keunikan, dan

Kaleidoskop 2011 Universitas Muria Kudus

KaleidosKop 2011UNIVERSITAS MURIA KUDUS (UMK)

www.umk.ac.id

Disusun oleh :Hubungan Masyarakat (Humas) Universitas Muria Kudus (UMK)

Page 3: KaleidosKop 2011 - eprints.umk.ac.ideprints.umk.ac.id/338/1/Hal._Judul.pdf · Terutama yang menyangkut profil lembaga, program akademik, sistem pelayanan, keunggulan, keunikan, dan

��

Kaleidoskop 2011 Universitas Muria Kudus

KALEIDOSKOP 2011 UNIVERSITAS MURIA KUDUS

© Hubungan masyarakat Unversitas Muria Kudus

Hak Cipta dilindungi oleh UU RI No. 19 Tahun 2002

Penyunting : Zamhuri

Penata Halaman : Farih Lidinnillah

Cetakan I, Februari 2012

ISBN

Penerbit:

Badan Penerbit Universitas Muria Kudus

Jl. Kampus UMK, Gondangmanis, Bae, PO BOX 53 Kudus 59382

Telp: 0291 – 438229 Fax: 0291-437198

Email: [email protected] atau [email protected]

Website:http://www.umk.ac.id

Page 4: KaleidosKop 2011 - eprints.umk.ac.ideprints.umk.ac.id/338/1/Hal._Judul.pdf · Terutama yang menyangkut profil lembaga, program akademik, sistem pelayanan, keunggulan, keunikan, dan

���

Kaleidoskop 2011 Universitas Muria Kudus

Jasmerah UMK

Puji syukur kami panjatkan kehadirat Tuhan YME atas segala nikmat dan petunjuk-Nya, sehingga dapat tersusun buku

berjudul “Kaleidoskop 2011 Universitas Muria Kudus (UMK)”. Buku berisi informasi mengenai perkembangan UMK selama 2011.

Informasi dalam buku ini merupakan hasil pemberitaan yang ditampilkan pada website resmi UMK, www.umk.ac.id. Pengertian sederhana berita adalah sesuatu yang baru. Oleh sebab itu, dapat dikatakan, buku berisi informasi terbaru UMK di selama 2011. Perkembangan dimaksud di atas adalah hal-hal baru baik berupa prestasi, layanan, atau inovasi dan hal lain menyangkut langkah-langkah yang telah ditempuh UMK.

Bukan hal baru ketika informasi ini disampaikan di tahun berikutnya, yakni ketika pembaca mengkonsumsi buku ini. Hal (informasi) baru punya masa dan sifatnya sementara. Bukan hal baru yang menjadikan kami bersemangat untuk membukukan-nya. Akan tetapi, betapa bernilainya kumpulan informasi tersebut bagi perjalanan UMK ke depan.

Bertolak kesadaran tersebut, UMK mendokumentasikan perkembangan-perkembangan, raihan-raihan yang baru direngkuh UMK di masa 2011 lalu, sehingga menjadi memori dan kenangan indah di masa datang. Kenangan yang bukan untuk dilupakan, tetapi berperan besar membentuk masa depan gemilang.

Patut kita teladani ungkapan Presiden Pertama RI, Soekarno,

Pengantar Rektor

Page 5: KaleidosKop 2011 - eprints.umk.ac.ideprints.umk.ac.id/338/1/Hal._Judul.pdf · Terutama yang menyangkut profil lembaga, program akademik, sistem pelayanan, keunggulan, keunikan, dan

�v

Kaleidoskop 2011 Universitas Muria Kudus

jangan melupakan sejarah (Jasmerah). Pesannya, bangsa besar adalah bangsa yang tidak melupakan sejarah.

Akhirnya, melalui buku ini, pesan penghargaan atas sejarah tersebut coba dipraktikkan UMK. Buku ini merupakan simpul kecil, kami berharap dari simpul ini, UMK menjadi lebih besar di masa datang. Isi buku ini adalah perjalanan UMK selama satu tahun 2011 dan merupakan bagian dari sejarah perjalanan besar UMK masa lalu, masa kini dan di masa mendatang. Semoga.

Demikian sepatah kata yang dapat saya sampaikan. Atas kontribusi yang diberikan dalam penyusunan buku ini, kami sampaikan terima kasih.

Kudus, Januari 2012

Rektor

Prof. Dr. dr. Sarjadi, Sp. PA.

Page 6: KaleidosKop 2011 - eprints.umk.ac.ideprints.umk.ac.id/338/1/Hal._Judul.pdf · Terutama yang menyangkut profil lembaga, program akademik, sistem pelayanan, keunggulan, keunikan, dan

v

Kaleidoskop 2011 Universitas Muria Kudus

Mengenalkan UMK Lewat Jagat Maya

Sejak dirilis pertama kali sekitar bulan April 2008, Website Universitas Muria Kudus (UMK) yang beralamat di www.umk.

ac.id mendapatkan respon antuasisme dari para pembaca portal pendidikan. Hal ini bisa dilihat dari semakin tumbuhnya jumlah pengujung portal UMK baik dari dalam maupun dari luar negeri. Pada awal tahun 2011 tampilan portal UMK kami rubah menjadi lebih stylist. Portal UMK yang tampil dalam dua versi, Bahasa Indonesia dan Bahasa Inggris, semakin mendapat respon positif dari pengunjung.

Jalan yang harus kami tempuh masih terlalu jauh dan panjang untuk menuju dan bisa memberikan layanan dan penampilan prima. Terutama jika dibanding dengan website dari perguruan tinggi lain yang sudah memiliki reputasi dan hadir terlebih dahulu. Namun, berbagai upaya terus kami lakukan, setidaknya, bisa memberikan sentuhan berbeda yang memang menjadi pembeda dan penciri dari keberadaan UMK.

Kami menyadari memang tidak mudah menyajikan menu website lembaga pendidikan tinggi (PT) sebagai bagian dari prototype perwajahan UMK. Kami harus menyajikan berbagai sajian informasi dan perkembangan UMK secara periodik. Terutama yang menyangkut profil lembaga, program akademik, sistem pelayanan, keunggulan, keunikan, dan hasil-hasil kegiatan tridarma pendidikan di UMK.

Berkat dorongan dan dukungan motivasi dari Rektor UMK, Prof

Pengantar Humas

Page 7: KaleidosKop 2011 - eprints.umk.ac.ideprints.umk.ac.id/338/1/Hal._Judul.pdf · Terutama yang menyangkut profil lembaga, program akademik, sistem pelayanan, keunggulan, keunikan, dan

v�

Kaleidoskop 2011 Universitas Muria Kudus

Dr. dr. Sarjadi, Sp.PA, tugas yang harus kami kerjakan menjadi lebih mudah dan ringan. Apalagi peran dan partisipasi masyarakat sivitas UMK tidak kalah heroik dalam memompa semangat. Karenanya, dukungan dan peran aktif dari para anggota sivitas akademika, menjadi modal besar keberlangsungan dan keberadaan portal UMK.

Selama tahun 2011, rekam jejak peran serta dan partisipasi para anggota sivitas akademika baru bisa kami rangkum menjadi sebuah buku yang kami beri title “Kaleidoskop 2011 Universitas Muria Kudus (UMK)”. Buku ini merupakan pengikat dari serangkaian kegiatan dan aktivitas selama tahun 2011 yang direkam oleh portal UMK.

Buku ini dibagi menjadi empat bagian yaitu bagian pertama, beranda berisi tentang ulasan berita kegiatan tridarma. Bagian kedua, kemahasiswaan, berisi rekam jejak kegiatan kemahassiswaan di lingkungan UMK. Bagian ketiga, Seputar Kudus mengangkat peristiwa beberapa kejadian penting di Kabupaten Kudus. Dan bagian keempat, artikel, berisi tentang opini dari pengunjung dan pembaca portal UMK yang masuk ke meja redaksi.

Tentu, masih ada beberapa bagian babak perjalanan para anggota sivitas yang belum dapat kami rangkum. Bukan karena sengaja, hal tersebut karena semata-mata keterbatasan dan kekuarangan yang ada pada kami. Untuk itu, pada kesempatan ini sampaikan permohonan maaf. Mudah-mudahan buku ini bisa bermanfaat dan menginspirasi bagi kita semua untuk berkarya lebih baik lagi di masa mendatang.

Kepada Rektor UMK, Para Pembantu Rektor, Dekan, Kepala Lembaga dan Badan, Kepala UPT dan Unit, Kepala Biro, para mahasiswa, terutama preside BEM dan Ketua Unit Kegiatan Kemahasiswaan (UKM) dan semua pihak yang tidak dapat kami sebutkan satu persatu dalam pengantar ini, kami haturkan terima kasih atas bantuan dan dukungan sehingga buku ini bisa

Page 8: KaleidosKop 2011 - eprints.umk.ac.ideprints.umk.ac.id/338/1/Hal._Judul.pdf · Terutama yang menyangkut profil lembaga, program akademik, sistem pelayanan, keunggulan, keunikan, dan

v��

Kaleidoskop 2011 Universitas Muria Kudus

diterbitkan.

Kudus, Januari 2012

Kepala Humas

Zamhuri

Page 9: KaleidosKop 2011 - eprints.umk.ac.ideprints.umk.ac.id/338/1/Hal._Judul.pdf · Terutama yang menyangkut profil lembaga, program akademik, sistem pelayanan, keunggulan, keunikan, dan

v���

Kaleidoskop 2011 Universitas Muria Kudus

DAFTAR ISI

Pengantar Rektor ���Pengantar Ka. Humas vDaftar Isi v���

bERANDARefleks� Akh�r Tahun, UMK Semak�n Maju (Catatan 2011-1)

Bekal Pen�ngkatan Kual�tas d� 2012 (Catatan 2011-2)

Tahun Baru, Prestas� Baru (Catatan 2011-3)

M�krot�k C�ptakan Layanan Internet Sehat

FT UMK Mendukung RIM Buka Server d� Indones�a

Mesk� Inflas� T�ngg�, N�la� Ekspor Indones�a Pos�t�f

DR. Suparnyo : Mengura� Benang Kusut Hukum Indones�a dengan

Pendekatan Hukum Proges�f

Fakultas Tekn�k Kembangkan Teknolog� Pengecoran

Perlu Mot�vas� D�r� yang Kuat Untuk Menjad� Entrepreneur

D�alog Fakultas Agar Leb�h Berkual�tas

Fakultas Pertan�an UMK Pelopor� Penggunaan Pupuk Organ�k

Wal�kota Solo Berbag� Keberhas�lan Dalam Menert�bkan PKL

Karya Jurnal�st�k B�sa Menggoyang Dun�a

S�stem KBK Ajar� Mahas�swa Belajar Mand�r�

Berawal Jad� Model H�ngga Menangkan Lomba D�sa�n Bal�ho

Kudus Programkan1000 Koperas�

Kul�ah Umum Sert�f�kas� Teknolog� Informas�

PT S�nerg�kan Posdaya Dengan Program Pemer�ntah

UMK Menang� PHKI tahun 2011

Chr�st�an Adr�anto Semangat� Entrepreneur d� UMK

Pogd� BK UMK Dapat Akred�tas� B

Harapan Dekan d� Ultah Fakultas Ps�kolog� Ke Semb�lan

Pem�l�han Mahas�swa Berprestas� Berlangsung Ketat

UMK Gelar Workshop H�pnos�s Untuk Penyembuhan

UMK Lant�k 393 W�sudawan

Pend�d�kan Sadar Med�a Perlu D�gencarkan

Butet Pentas “Kuc�ng” d� UMK

Sem�nar Ps�kolog� Mult�kultural�sme d� UMK

1.

2.

3.

4.

5.

6.

7.

8.

9.

10.

11.

12.

13.

14.

15.

16.

17.

18.

19.

20.

21.

22.

23.

24.

25.

26.

27.

28.

2

5

8

13

15

17

19

21

23

26

28

30

32

34

36

37

39

41

43

45

47

48

50

52

54

56

58

60

Page 10: KaleidosKop 2011 - eprints.umk.ac.ideprints.umk.ac.id/338/1/Hal._Judul.pdf · Terutama yang menyangkut profil lembaga, program akademik, sistem pelayanan, keunggulan, keunikan, dan

�x

Kaleidoskop 2011 Universitas Muria Kudus

29. Mendesak, Rev�tal�sas� Bh�neka Tunggal Ika dan Pancas�la

30. Mengenal Pelat�han Shalat Khusyu’ Abu Sangkan

31. Bangk�tkan Kesegaran J�wa dengan Berw�sata

32. Teknolog� Jejar�ng Sos�al Harus D�s�kap� Secara Kr�t�s

33. UMK Resm�kan Pojok Bursa Efek Indones�a

34. Masalah Semak�n Komplek, Konselor Menjad� Prospekt�f

35. Pem�mp�n B�ngung, Generas� Muda Pun Jad� B�ngungan

36. Kapolda Jateng; Bukannya Pancas�la T�dak Sakt� Lag�

37. UMK Mer�ahkan Gebyar Ulang Tahun ke-31

38. Ultah, UMK Bag�kan 31 Sepeda Gunung

39. UMK Lestar�kan Budaya J�gang

40. Joko Utomo, Doktor Manajemen Puskesmas dar� UMK

41. UMK Selenggarakan Lomba Penul�san Bag� Wartawan

42. Membedah Buku “24 Cara Mendongkrak IPK”

43. UMK Kembangkan Pasar Modal Bursa Efek

44. Men�ru Semangat Kaya dar� Nab�

45. Kel�ru, L�hat Rokok Hanya Isu Kesehatan

46. UMK Selenggarakan Seleks� Calon Mahas�swa Baru

47. UMK Umumkan Pener�maan Calon Mahas�swa Baru Gelombang Pertama

Tahun 2011/2012

48. UMK Gelar Kh�tan Massal

49. Pemer�ntah Berkual�tas Cerm�n dar� Pem�lu Berkual�tas

50. Beas�swa Mahas�swa Berprestas� Program PHKI B

51. Perlu Penel�t�an Untuk S�kap� Anomal� Mus�m

52. Jalur Kereta Ap� Semarang-Rembang D�h�dupkan Ekonom� Panturan

Berkembang

53. Abu Sangkan: Bangun Karakter Lewat Masj�d

54. Pener�maan Calon Mahas�swa Baru Gelombang Kedua Tahun 2011/2012

D�umumkan

55. UMK Ngabubur�t Bersama 382 Yat�m P�atu

56. Puasa Menjanj�kan Perubahan

57. Kemerdekaan M�nus Kedaulatan

58. Har� Kemerdekaan, Rektor Ber� Penghargaan 15 Mahas�swa Berprestas�

59. Rektor: Saatnya Mengapl�kas�kan H�kmah Puasa

60. Wartawan Suara Merdeka dan Radar Kudus Menang� UMK Med�a

Compet�t�on 2011

61. Pen�ngkatan Jumlah mahas�swa Ind�kator Kepercayaan Masyarakat pada

UMK

62. UMK Bangun Karakter R�buan Mahas�swa Baru lewat ESQ

63. Pasar Kl�won Terbakar, Pembelajaran W�rausaha Sebag�an Mahas�swa

UMK Terganggu

61

64

68

70

72

74

76

78

80

82

84

86

89

91

93

96

99

102

104

106

108

111

113

116

119

121

122

124

126

129

131

133

135

137

139

Page 11: KaleidosKop 2011 - eprints.umk.ac.ideprints.umk.ac.id/338/1/Hal._Judul.pdf · Terutama yang menyangkut profil lembaga, program akademik, sistem pelayanan, keunggulan, keunikan, dan

x

Kaleidoskop 2011 Universitas Muria Kudus

64. Kemenr�stek Semangat� UMK Jad� PT Unggulan

65. UMK Tandatangan� Perjanj�an ERP dengan BSM

66. Za�nur�, Doktor Manajemen Uk�r Jepara dar� UMK

67. Rektor UMK : BEM Perlu Belajar dar� Backpacker

68. Cer�ta D�bal�k Keg�atan Pra D�ksar Menwa UMK

69. Pembelajaran dengan Pu�s� Antar Fajar ke Spanyol

70. Kegagalan, Modal Besar Sukses W�rausaha

71. Catatan Med�s Korban Tewas Pra-D�ksar

72. UMK Lant�k 576 W�sudawan

73. Rektor Lant�k 11 Pejabat Baru UMK

74. Aku� Salah, Warta Jateng Janj� Ralat Ber�ta

75. UMK Akh�r� Persel�s�han Pember�taan Warta Jateng

76. Un�sbank Stud� KBK ke UMK

77. Pertama Akred�tas�, Progd� Akuntans� UMK Langsung B

78. UMK Tambah Progd� Tekn�k Mes�n S1

79. 166 Mahas�swa UMK Dapat Beas�swa

80. UMK Ikrarkan N�la�-n�la� Kepahlawanan

81. UMK Gelar Pelat�han Jurnal�st�k d� Blora

82. Maks�malkan Laborator�um Komputer untuk Pelat�han

83. Ing�n Majukan Sekolah dengan Menul�s

84. Penul�s Harus Peka Sos�al

85. Belajar W�rausaha dar� Steve Jobs

86. Wartawan Seragam “Abu-abu” Unjuk Kebolehan

87. Membaca dan Menul�s Dua Hal Sangat Pent�ng

88. 28 Pasangan Laksanakan Pern�kahan Massal d� UMK

89. Pend�d�kan Karakter Belum Membum�

90. Dengan Menul�s B�sa Kuasa� Dun�a

91. D�kt� N�la� Maks�mal PHKI UMK

92. “Meng�nt�p” Keg�atan Roadshow Jurnal�st�k D� SMAN 1 Cepu

93. Jam�n Mutu, UMK Gelar Pelat�han Aud�tor

94. Kota Kretek Terancam Putusan MK

95. Semangat B�sa Pelajar Blora

96. 987 Mahas�swa UMK Akan KKN d� 58 Desa

97. Ps�kolog� Forens�k Bantu Ungkap Kr�m�nal�tas

98. Akbar Tanjung : Perkuat Gerakan Moral Mahas�swa!

99. B�sa Jad�, Majapah�t �tu Islam

100. Akt�v�s Mahas�swa B�cara Rokok

101. Desember, Pendonor Darah UMK Men�ngkat

102. Mahas�swa Ps�kolog� UMK Pelajar� Ajaran Sedulur S�kep Blora

142

144

146

149

151

153

155

157

159

161

164

167

169

172

174

176

179

182

184

186

188

190

193

195

197

200

203

205

207

209

211

214

217

219

222

225

227

230

232

Page 12: KaleidosKop 2011 - eprints.umk.ac.ideprints.umk.ac.id/338/1/Hal._Judul.pdf · Terutama yang menyangkut profil lembaga, program akademik, sistem pelayanan, keunggulan, keunikan, dan

x�

Kaleidoskop 2011 Universitas Muria Kudus

KEMAHASISWAAN1. L�putan Pendek Kul�ah Lapangan Ps�kolog� Kr�m�nolog� Mahas�swa

Fakultas P�skolog� Menembus Pulau Terlarang, Nusakambangan

2. Tahun Baru 2011 Penuh Kekeluargaan

3. Berbag� dengan Guru SD Rahtawu

4. Belajar Bahasa Inggr�s Melalu� Role Play

5. Bakt� Mahas�swa Ps�kolog� d� Desa Colo

6. 109 mahas�swa UMK mendapat Beas�swa PPA- BBM Tahun 2011

7. “Kuput�k”Ku Lolos Seleks� Program Kreat�v�tas Mahas�swa DIKTI 2011

8. Gugah Pedul� L�ngkungan Lewat Lomba Poster

9. T�ngkatkan Kemampuan Anggota Melakukan Pertolongan d� A�r

10. Akuntans� UMK Kembangkan Pembelajaran Akuntans� Syar�’ah

11. Ikut� Tab�at Nab�, jangan Ikut� Per�laku Art�s

12. Juara Majalah D�nd�ng T�ga D�mens�

13. Pusara Kemat�an, Refleks� Keh�dupan Teater Kampus

14. KPT (Kaj�an Ps�kolog� Terapan) INSIGHT UMK Rekrut Calon Tra�ner Baru

15. KSR UMK Menanam Ben�h Pedul� L�ngkungan

16. Membudayakan Bahasa Jawa Melalu� Wayang Merang

17. Program Magang Portal Webs�te UMK

18. Semarakkan Ramadhan d� UMK: Asy�knya mahas�swa berbuka bersama d�

Kampus

19. 467 Mahas�swa Ikut� PPL d� Sekolah se-Kudus

20. BEM Ps�kolog� Mot�vas� S�swa Berkebutuhan Khusus

21. Ant�s�pas� Perubahan Standar Laporan Keuangan, BEM FE Gelar Sem�nar

22. Normal Pun Butuh Ps�kolog

23. Srandal Ala Jawa

24. Cerpen Guru SMA 1 Bae d�pentaskan d� UMK

25. Agar T�dak Apat�s, BEM FKIP Gelar LKMM

236

239

241

243

245

248

250

252

253

255

257

259

261

263

265

267

269

271

273

275

277

279

282

284

286

SEPUTAR KUDUS1. Target Pener�maan Cuka� Rokok 2011 Na�k

2. BCB d� Kompleks Menara Kudus Banyak D�rehab

3. Sejumlah Cagar Budaya d� Kudus Terkesan W�ng�t

4. PDAM Kudus Ra�h Penghargaan C�tra Pelayanan Pr�ma

5. NU Dukung Perda Penert�ban Karaoke

6. Penel�t�an BPPA tentang Sabda Kusuma P�cu Keresahan

7. Penca�ran BOS Tergantung Sekolah

8. Perba�kan Jalan Kudus-Pat� Mendesak

9. Jalur Alternat�f Utara Kudus-Pat� Mula� Rama�

10. Haul C�kal Bakal Desa Padurenan

290

292

294

296

298

300

303

306

310

312

Page 13: KaleidosKop 2011 - eprints.umk.ac.ideprints.umk.ac.id/338/1/Hal._Judul.pdf · Terutama yang menyangkut profil lembaga, program akademik, sistem pelayanan, keunggulan, keunikan, dan

x��

Kaleidoskop 2011 Universitas Muria Kudus

11. Masyarakat Mak�n Melek KB

12. Jalan Desa Rahtawu Mempr�hat�nkan

13. Organda Perk�rakan Penghas�lan Sup�r Turun 30

14. Berdz�k�r Dengan Mus�k Debu

15. Pengesahan RAPBD 2011 Molor

16. Sambut Ramadan, Gelar Fest�val Apem

17. Pemprov Jateng Berupaya Pertahankan MTQ Pelajar

18. Meluruskan Har� Jad� Kota Kudus

19. Smok�ng Area D�n�la� T�dak Efekt�f

20. Perkaw�nan Kaum Sam�n Terancam

21. Petan� Gagal Panen Peroleh Bantuan

22. Museum Se-Jateng/DIY Rama�kan Har� Jad� Museum Kretek

23. KPU Kudus Launch�ng PIPP

24. Etos Gusj�gang Kudus Bergeser

25. Buruh Kretek Kudus Demo Tolak RPP Rokok

314

316

318

320

322

325

327

329

332

335

338

340

342

344

346

ARTIKEL1. Sumpah Pemuda dan Problem Pengangguran

2. B�la Korups� Jad� Tab�at

3. Belajar Dar� Sumur Rumah Adat Kudus

4. Darul Ilm� dan ’Peradaban Baru’ Pantura T�mur Jateng

5. Kur�kulum Berbas�s Kompetens� d� PT

350

354

358

362

367