k06 perencanaan kawasan - medha...

3
11/11/2010 1 PTO4104. Pengantar Arsitektur Lanskap, 2010 S I T E / T A P A K Pada setiap tapak terdapat penggunaan yang ideal Pada setiap penggunaan terdapat tapak yang ideal TAPAK IDEAL Pengembangan yang direncanakan dengan baik, hasilnya terlihat serasi dengan kondisi tapak. TAPAK ALTERNATIF Kita masih perlu menentukan kebutuhan/teknologi untuk pengembangan tapak, dan mempertimbangkannyadengan berbagai alternatif situasi. Diperlukan modifikasi TIDAK DAPAT DIAKOMODASIKAN HUBUNGAN FUNGSI DAN TAPAK merupakan bagian integral dan yang tak terpisahkan dari perencanaan dan perancangan suatu lanskap (Nurisjah dan Pramukanto, 1993) merupakan suatu seni yang mengatur dan menata lingkungan fisik untuk mendukung perilaku manusia (Kevin Lynch, 1971) ANALISIS & PERENCANAAN TAPAK

Upload: ngohanh

Post on 08-Apr-2019

221 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

11/11/2010

1

PTO4104. PengantarArsitektur Lanskap, 2010

S I T E / T A P A K

—Pada setiap tapak terdapatpenggunaan yang ideal

—Pada setiap penggunaan terdapattapak yang ideal

— TAPAK IDEALPengembangan yang direncanakan dengan baik, hasilnya terlihat serasi dengan kondisi tapak.

— TAPAK ALTERNATIFKita masih perlu menentukan kebutuhan/teknologi untuk pengembangan tapak, dan mempertimbangkannyadenganberbagai alternatif situasi. Diperlukan modifikasi

— TIDAK DAPAT DIAKOMODASIKAN

HUBUNGAN FUNGSI DAN TAPAK

— merupakan bagian integral dan yang tak terpisahkandari perencanaan dan perancangan suatu lanskap(Nurisjah dan Pramukanto, 1993)

— merupakan suatu seni yang mengatur dan menatalingkungan fisik untuk mendukung perilaku manusia(Kevin Lynch, 1971)

ANALISIS & PERENCANAAN TAPAK

11/11/2010

2

— merupakan proses penelitian terhadap tapak danlingkungan sekitarnya, guna merencanakan suatutindakan terhadap tapak yang dapat mengamankanbiosfer, bumi, air, udara, dan daratan.

— Penelitian dilakukan terhadap tapak dan lingkungansekitar yang potensial berpengaruh terhadapnya, standar-standar, analisis sosial, ekonomi & budaya, serta analisis berbagai jenis kegiatan yang akandiakomodasikan di atas tapak tersebut.

ANALIA TAPAK

Planning on the land, Planning with nature, work with nature — konsep yg dikembangkan adalah konsep ruag

kehidupan (system of space: Art of space, Nature of space), yang bersifat fisik dan psikis.

— Untuk mendapatkan ruang kehidupan yang baik makaharus diketahui, dimengerti, dan dihayati hubunganmanusia dan lingkungannya, hubungan manusiadengan kehidupannya dan eksistensinya.

— (laba-laba dan jaringnya, manusia dan rumahnya)

Pengaruh Manusiadan Alam/Lanskap/Tapak, rencanatapak/lanskap :

1. Seluruhnyaalami2. Alami, dan manusia masuk untuk menikmatinya (ada

track, trail, dsb)3. Alam berimbang dengan keinginan manusia4. Manusia membawaalam ke lingkungannnya (menata

pekarangan dsb)5. Manusia membentuk/mengkreasi lanskap

— The Landscape of X (X= pemukiman, habitat hewan, jalan raya, CBD, hutan dsb)

MODIFIKASI/MANIPULASI LANSKAP

Lanskap yang baik (yang diharapkan):

"visually and functionally beautiful, it has unity"

Aspek yang dinilai :1. Visual Lanskap2. Sosial budaya & historik3. Komposisi Fisik4. Ekologi Lanskap5. Amenity

KEINGINAN THDP SUATU LANSKAPDilakukan terhadap :

1. Sumber daya lanskap- air bersih- produktivitas lahan- nilai visual, dsb

2. Bencana alam/lanskap- bencana alami- bencana yang dibuat manusia

3. Kesesuaian terhadap pembangunan- fisik- iklim- visual

4. Dampak aktivitas manusia terhadap lanskap- penilaian terhadap dampak lingkungan

PENILAIAN LANSKAP

11/11/2010

3

Why, When, Where, What, How— Konsep:

1. Design untuk apa (what)2. Mengapa dibuat (why)3. Dimana letaknya (where)4. Untuk kapan---tempat berbeda, analisis berbeda,

waktu ke belakang dan kedepan (when)5. Bagaimana membuatnya (how)

Architecture

EngineeringUrban & Regional Planning

LandscapeArchitecture

PlanConcept

Dalam pengembangan struktur dan lanskap, diperlukan kerjasama antara berbagaidisiplin keilmuan dan profesi.