jurnal kegiatan

18
JURNAL KEGIATAN GERIATRI Penulis: Meli Ardianti Muchtaridi (406138039) Pembimbing: dr.Noer Saelan T,Sp.KJ KEPANITERAAN KLINIK ILMU GERIATRI PERIODE 31 AGUSTUS – 3 SEPTEMBER 2015 FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS TARUMANAGARA SASANA TRESNA WERDHA RIA PEMBANGUNAN KARYA BAKTI CIBUBUR

Upload: meli-ardianti

Post on 30-Jan-2016

250 views

Category:

Documents


1 download

DESCRIPTION

jurnal

TRANSCRIPT

Page 1: JURNAL KEGIATAN

JURNAL KEGIATAN

GERIATRI

Penulis:

Meli Ardianti Muchtaridi (406138039)

Pembimbing:

dr.Noer Saelan T,Sp.KJ

KEPANITERAAN KLINIK ILMU GERIATRI

PERIODE 31 AGUSTUS – 3 SEPTEMBER 2015

FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS TARUMANAGARA

SASANA TRESNA WERDHA RIA PEMBANGUNAN

KARYA BAKTI CIBUBUR

Page 2: JURNAL KEGIATAN

BIODATA COAS KEPANITERAAN KLINIK ILMU GERIATRI

1. Nama : Meli Ardianti Muchtaridi

TTL : Bengkulu, 26 Mei 1991

NIM : 406138039

Minat : Sp. OG

Email : [email protected]

Page 3: JURNAL KEGIATAN

Daftar Case Ujian Geriatri

Penguji : dr. Noer Saelan Tadjudin, Sp. K

1. Meli Ardianti Muchtaridi (406138039) : Siti Azhar (Dahlia 5)

Page 4: JURNAL KEGIATAN

PEMBAGIAN PASIEN

Meli Ardianti Muchtaridi

Oma Hartini Suryono (WK8)

Tempat / Tanggal Lahir Madiun, 5 Juni 1940

Usia 75 Tahun

Pendidikan Terakhir SGA

Pekerjaan Terakhir Karyawan PT. Harian Merdeka dan guru

Riwayat Hidup Oma merupakan anak bungsu dari 5 bersaudara. Oma

menempuh pendidikan SGA di Salatiga dan pernah

bersekolah di Jerman. Sejak tahun 2006 oma memutuskan

untuk tinggal di STW dengan adik sepupunya menjadi

penanggung jawab oma.

Masalah Biologis Sulit tidur sejak 1 minggu yang lalu

Masalah Psikososial -

Masalah Lingkungan -

Pemeriksaan Fisik TD : 130/70mmHg

N: 82 x/m

Mata : arcus senilis : +/+

Riwayat Penyakit

Dahulu

Hiperurisemia

Dislipidemia

Herpes zooster

Diagnosa Hipertensi Grade II Terkontrol obat

Hemiparase sinistra e.c suspek stroke hemoragik

Obat yang diminum Amlodipine 10mg Tab, 1 x 1 (Pagi) A.C

Aspilet 80 mg Tab, per dua hari

CTM 4 mg Tab, 1 x ¼ (Malam)

Daylivit caps, 1x1 (Pagi)

MMSE 15 (definite gangguan kognitif)

GDS 9 (kemungkinan besar depresi)

ADL 11 (ketergantungan sedang)

Page 5: JURNAL KEGIATAN

IMT TB : 156 cm

BB : 52 kg

IMT : 21,37

Normoweight

Kunjungan Keluarga 3-4x dalam setahun

Erman Donti Erman (B3)

Tempat/tanggal lahir Teluk Bayur, 10 November 1940

Usia 75 tahun

Pendidikan Teralkhir SMA

Pekerjaan Terakhir Konsultan Swasta PT.DECERCO

Riwayat hidup Opa terlahir di Teluk Bayur 75 tahun yang lalu. Opa biasa

dipanggil Erman. Opa sempat kuliah di Universitas

Parahyangan Bandung jurusan arsitektur, tapi hanya sampai

semester tiga, karena faktor biaya akhirnya Opa memutuskan

untuk berhenti. Pada tahun 1951 Opa menikah dan dikaruniai

5 orang anak. Sejak 3 tahun yang lalu Opa berpisah dengan

istrinya dan ikut dengan anak pertamanya. Sejak pensiun Opa

memutuskan hidup sendiri di kosan daerah Cipete, dengan

alasan tidak mau merepotkan anaknya. Opa masuk STW atas

kemauan sendiri karena setelah pensiun beliau tidak ingin

merepotkan anak-anaknya. Opa sangat nyaman berada di

STW dan ingin menghabiskan masa tuanya di STW.

Masalah biologis • BAK sedikit-sedikit dan terputus-putus

• Penglihatan kedua mata buram seperti berkabut

• Pendengaran sering berdengung

Masalah psikososisal -

Masalah lingkungan -

Pemeriksaan fisik TD: 130/70 mmHg dan N: 80 x/menit,

Mata : arkus senilis ODS +, katarak immatur ODS +

Telinga: tampak serumen pada kedua liang telinga

Riwayat penyakit dahulu TBC, sudah melakukan pengobatan 2 x 6 bulan. Sekarang

Page 6: JURNAL KEGIATAN

keluhan untuk paru-paru sudah tidak ada.

Diagnosis Hipertensi Grade II terkontrol dengan obat

Susp. Hipertrofi prostat

Katarak senilis imatur ODS

Serumen ADS

Obat yang diminum - Amlodipin 5 mg 1x1 malam hari

- Daylivid 1x1 setiap pagi

- Anjuran : Harnal 0,2 mg tablet 1x1

ADL 20 (mandiri)

IADL 16 (mandiri)

GDS 0 (Tidak terdapat depresi)

MMSE 28 Normal

Kunjungan keluarga 2x setahun

Oma Judiningsih (Bungur 14)

Jenis kelamin Perempuan

Tempat / tanggal lahir Jakarta, 2 Juni 1937

Usia 78 tahun

Pendidikan Terakhir SPK/AKADEMI

Pekerjaan Terakhir Ibu Rumah Tangga

Riwayat Hidup Oma anak ke 2 dari 6 bersaudara lahir di Jakarta 78 tahun yang

lalu. Dari kecil sampai SMP Oma bersekolah di Jakarta, karena

mengikuti ayahnya yang pindah ke Semarang, maka Oma

melanjutkan pendidikannya di Semarang. Pada tahun 1960

Oma memutuskan untuk menikah dan tinggal di Jakarta dan

dikarunia 2 orang anak. Pada tahun 1997 suami Oma

meninggal, sehingga Oma tinggal sendiri di daerah Tebet.

Pada tahun 2004 Oma tinggal di rumah anaknya. Pada tahun

2007 Oma memutuskan untuk tinggal di STW atas keinginan

diri sendiri. Oma senang tinggal di STW karena di sana Oma

bisa belajar mengaji, memiliki teman untuk bersosialisasi dan

tidak ingin merepotkan anak-anaknya. Biaya hidup Oma di

STW ditanggung oleh anak laki-lakinya.

Page 7: JURNAL KEGIATAN

Masalah biologis Nyeri di kedua lulut sehingga terbangun malam hari, kaku

setiap pagi dan lemas saat berjalan, sakit di kedua kaki

Masalah psikologi -

Masalah lingkungan -

Pemeriksaan Fisik TD : 130/80 mmHg

Nadi : 72x/menit, RR : 16x/menit.

Mata : CA +/+.

Lutut : edema +/+, krepitasi +/+, deformitas bentuk tungkai O

(+). Kekuatan motorik : 4/4

Riwayat Penyakit Dahulu -

Diagnosa Osteoarthrosis Genu Bilateral

Hipertensi grade II terkontrol obat

Hiperkolestrolemia terkontrol obat

Hiperurisemia terkontrol obat

Obat yang diminum Amlodipin 10 mg tab 1x1 malam

Ascardia 80 mg 1 tab selang sehari

Glucosamin 1x1 tab malam hari

Osteocal 1250 mg 1x1 siang hari

Daily vit 1x1 tab

Allopurinol 100 mg tab 1x1 malam

Piroxicam 10 mg 1 tab jika nyeri

Kalk 10 mg 1x1 tab pagi hari

MMSE 30 (tidak ada gangguan kognitif)

GDS 0 (tidak depresi)

ADL Barthel Index = 18 (ketergantungan ringan)

IMT 42/(1,5)2 = 18,8 (normal)

Kunjungan Keluarga Tidak rutin, biasanya 2 bulan sekali dikunjungi anaknya

Page 8: JURNAL KEGIATAN
Page 9: JURNAL KEGIATAN

Oma Husna Aziz (Bungur 23)

Tempat/tanggal lahir Palembang 4 Juni 1943

Usia 72 Tahun

Pendidikan Terakhir S1 Psikologi

Pekerjaan Terakhir HRD di Perusahaan Ultramilk

Riwaya hidup Oma merupakan anak ke 4 dari 7 bersaudara, pasien terlahir

72 tahun yang lalu. Oma menikah dan dikaruniai seorang

putra pada saat usia pernikahan 2 tahun, dan sekarang

tinggal di luar negeri sebagai pembuat satelit.. Pada tahun ke

4 pernikahannya, suami Oma meninggal karena serangan

jantung. Oma memutuskan untuk tinggal di STW agar dia

tidak merasa kesepian di rumah. Penanggung jawab Oma

selama di STW adalah saudara-saudara Oma.

Masalah biologis - Mengeluh hidung tersumbat dan sering bersin pada saat

pagi dam malam hari

- Terkadang nyeri pada paha kanan.

Masalah psikososial Tidak ada

Masalah lingkungan Tidak ada

Pemeriksaan Fisik TD: 110/70 mmHg

Nadi: 80x/menit

Hdung:sekret +/+, warna putih kental, mukosa hiperemis

+/+

Riwayat Penyakit Dahulu - Post fraktur columna femoris dextra dipasang protesa

- Post op katarak OD tahun 1999 di bandung

- Post op katarak OS 1 September 2014

Diagnosa Rhinitis Alergi Kronis

Riwayat penyakit dahulu -

Obat yang diminum Omega 3 1x1 pagi, Kalk 1x1 tab pagi

CTM 1x¼ jika perlu saja

IMT 45kg/151 cm/19,7

MMSE 29 (Normal)

GDS 2 (Tidak depresi)

ADL 18 (Ketergantungan Ringan)

Kunjungan keluarga dalam 1 Bulan sekali

Page 10: JURNAL KEGIATAN

Oma Nuraini Sulaiman (Cempaka 7)

Tempat / tanggal lahir Batu Rusa, 18 September 1939

Usia 75 tahun

Pendidikan Terakhir SMP

Pekerjaan Terakhir Karyawati swasta

Riwayat hidup Oma berusia 75 tahun, anak ke-2 dari 5 bersaudara dan 2

adik tiri. Oma menikah pada usia yang sangat muda

(16tahun) dan suami 17 tahun lebih tua darinya. Dari

pernikahan Oma mempunyai 8 orang anak. Tahun 1980

Oma bercerai dari suaminya atas dorongan orang tua Oma.

Sehingga sejak saat itu, Oma bekerja menghidupi 8 orang

anaknya sendiri dengan berjualan, karena suami Oma tidak

bertanggung jawab membiayai hidup mereka. Mantan

suami Oma meninggal pada tahun 1995 dan Oma juga

kehilangan putra bungsunya karena kecelakaan. Pada tahun

2010 Oma memutuskan untuk masuk STW atas keinginan

sendiri karena klien merasa rumah anaknya terlalu berisik.

Biaya hidup klien ditanggung oleh anaknya.

Masalah biologis Mengeluh nyeri punggung apabila duduk dalam waktu lama

Masalah psikososial -

Masalah lingkungan -

Pemeriksaan fisik TD: 120/80 mmHg

N: 70 x/ menit

ODS: lensa keruh, shadow test (-), VODS: 6/60

Lutut : edema -/-, krepitasi +/+,

Diagnosis Osteoartritis Genu Dextra et Sinistra

Hipertensi grade I terkontrol obat

Katarak Senilis Matur ODS

Presbiopi ODS

Spondiloarthrosis lumbalis DD/HNP

Riwayat penyakit dahulu Depresi (2010)

Page 11: JURNAL KEGIATAN

Bronchitis (2010)

Pruritus (2011)

Fraktur intertrochanterica femoris dextra(2012)

Terapi - Omeprazole (PPI) 20 mg 1x1

- Glucosamine MSM 500 mg 1x1

- Osteocal tab 1x1 (calcium caarbonate 1.250 mg)

- Amlodipine 5 mg 1x1

- Kapsul racikan (Natrium Diclofenac (NSAID) 25mg, Vit

B complex ½ tab) 2x1

MMSE 27 tidak ada gangguan kognitif

ADL 17(ketergantungan ringan)

GDS 0 (tidak depresi)

Kunjungan Keluarga

dalam 1 tahun terakhir

Minimal setiap 2 minggu sekali anak perempuan bernama

Suyanthi mengunjungi oma.

Page 12: JURNAL KEGIATAN

Oma Siti Azhar (Eyang Azhar) (Dahlia 5)

Tempat / Tanggal Lahir Aceh, 30 Maret 1926

Usia 89 tahun

Dorothea Tati Wibowo (C23)

Tempat/tanggal lahir Pontianak, 23 Mei 1930

Usia 85 tahun

Pendidikan Terakhir SAA

Pekerjaan Terakhir Asistensi Apoteker

Riwayat hidup Oma merupakan anak ke 4 dari 10 bersaudara. Oma menikah

tahun 1958 dan dikaruniai 3 orang anak. Alasan untuk tinggal di

STW karena keinginannya sendiri supaya ada teman sebaya

karena berbeda apabila berbicara dengan anak/cucu.

Masalah biologis -

Masalah psikososial -

Masalah lingkungan -

Pemeriksaan Fisik -

Diagnosa -

Riwayat penyakit

dahulu

-

Obat yang diminum Hemoroid

Katarak

Osteoporosis

IMT -

MMSE 30 (normal)

GDS 0 (tidak depresi)

ADL 16 (mandiri)

Page 13: JURNAL KEGIATAN

Pendidikan Terakhir SD

Pekerjaan Terakhir Penjahit

Riwayat Hidup Oma menikah dan suami Oma meninggal tahun 1963 akibat

kecelakaan kerja setelah 15 tahun pernikahan, Oma tidak

dikaruniai anak. Pasien tinggal di STW atas kemauannya

sendiri dan penanggung jawab selama tinggal di STW

adalah keponakan Oma.

Masalah Biologis - Gatal pada sela-sela jari ke 4 dan 5 kaki kanan

- Penglihatan mata kanan kabur

- Nyeri pada lutut kaki yang hilang timbul

Masalah Psikososial -

Masalah Lingkungan -

Pemeriksaan fisik TD: 130/80 mmHg, N: 82 x/menit

Ekstremitas inferior : krepitasi +/+

Kulit : Interdigitalis pedis jari IV dan V dextra

Inspeksi : fisura sisik halus dan tipis berwarna putih

Palpasi : teraba kasar dan berbatas tegas

Riwayat Penyakit Dahulu Post operasi katarak OS (tanpa IOL)

Diagnosa - Afakia OS

- Katarak senilis imatur OD

- HT grade 1 terkontrol obat,

- Osteoporosis

- Osteoartrosis genu bilateral

- Tinea pedis interdigitaslis dextra

Obat – Obatan - Nifedipine 10 mg 2x1 tab sesudah makan

- Kalk 500 mg 1x1 tab pagi sesudah makan

- Vitamin C 1x1 tab pagi sesudah makan

Anjuran: Ketokonazole krim 2%, 2x1 setelah mandi

Page 14: JURNAL KEGIATAN

Osteoflam 3x1 kaplet

Joinfit roller jika perlu

MMSE 25 (normal)

GDS 4 (normal)

ADL Ketergantungan ringan

IMT 30.42 (obesitas grade II)

Kunjungan Keluarga 1 bulan sekali