jadwal kegiatan beasiswa split-site - pusdiklat bps trifold ipb 1.pdf · nama pic : yuli cahya...

2
Beasiswa Split-Site Master’s Program 2019 Australia Awards in Indonesia dan Badan Pusat Statistik Program Magister Sains Ekonomi Master of Applied Economics Untuk pertanyaan dan informasi lebih lanjut, silahkan menghubungi: Pusat Pendidikan dan Pelatihan BPS RI Nama PIC : Yuli Cahya Ningrum (Tata Usaha Umum Pusdiklat BPS) Alamat : Pusdiklat BPS Jl. Raya Jagakarsa No 70 Lenteng Agung, Jakarta Selatan - 12620 No telepon: (021) 7873782-83 Email : [email protected] Jadwal Kegiatan Pendaftaran seleksi beasiswa secara online oleh masing-masing eselon 2 melalui http://pus diklat.bps.go.id/tb : 1 November 2018 – 15 Januari 2019. Pendaftaran ditutup: 15 Januari 2019. Peserta yang dinyatakan lolos seleksi berkas dan mengikuti seleksi wawancara dengan Australia Awards in Indonesia harus mengumpulkan syarat ITP TOEFL 525 atau IEL TS 5.5 (bukan Prediction ITP) paling lambat 26 Februari 2019. Seleksi wawancara dengan Australia Awards in Indonesia dan tes IELTS: Maret 2019. Seleksi dan Pendaftaran ke IPB: Mei 2019. Pengumuman peserta lulus seleksi: Agustus 2019. Program Penyetaraan di IPB (bagi lulusan D4): Juni-September 2019. Perkuliahan S2 di IPB: September 2019 – Juli 2020. Pelatihan Bahasa Inggris dan Pre-Departure Training di IALF (Jakarta, Surabaya, atau Denpasar): Agustus 2020-Januari 2021. Perkuliahan di University of Adelaide: Februari-Desember 2021.

Upload: others

Post on 11-Oct-2020

8 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: Jadwal Kegiatan Beasiswa Split-Site - Pusdiklat BPS trifold IPB 1.pdf · Nama PIC : Yuli Cahya Ningrum (Tata Usaha Umum Pusdiklat BPS) Alamat : Pusdiklat BPS Jl. Raya Jagakarsa No

Beasiswa Split-Site Master’s Program 2019Australia Awards in Indonesia dan Badan Pusat StatistikProgram Magister Sains EkonomiMaster of Applied Economics

Untuk pertanyaan dan informasi lebih lanjut, silahkan menghubungi:

Pusat Pendidikan dan Pelatihan BPS RINama PIC : Yuli Cahya Ningrum (Tata Usaha Umum Pusdiklat BPS) Alamat : Pusdiklat BPS Jl. Raya Jagakarsa No 70 Lenteng Agung, Jakarta Selatan - 12620 No telepon: (021) 7873782-83Email : [email protected]

Jadwal Kegiatan• Pendaftaran seleksi beasiswa secara online oleh masing-masing eselon 2 melalui http://pus diklat.bps.go.id/tb : 1 November 2018 – 15 Januari 2019.• Pendaftaran ditutup: 15 Januari 2019.• Peserta yang dinyatakan lolos seleksi berkas dan mengikuti seleksi wawancara dengan Australia Awards in Indonesia harus mengumpulkan syarat ITP TOEFL 525 atau IELTS 5.5 (bukan Prediction ITP) paling lambat 26 Februari 2019.• Seleksi wawancara dengan Australia Awards in Indonesia dan tes IELTS: Maret 2019.• Seleksi dan Pendaftaran ke IPB: Mei 2019.• Pengumuman peserta lulus seleksi: Agustus 2019.• Program Penyetaraan di IPB (bagi lulusan D4): Juni-September 2019.• Perkuliahan S2 di IPB: September 2019 – Juli 2020.• Pelatihan Bahasa Inggris dan Pre-Departure Training di IALF (Jakarta, Surabaya, atau Denpasar): Agustus 2020-Januari 2021.• Perkuliahan di University of Adelaide: Februari-Desember 2021.

Page 2: Jadwal Kegiatan Beasiswa Split-Site - Pusdiklat BPS trifold IPB 1.pdf · Nama PIC : Yuli Cahya Ningrum (Tata Usaha Umum Pusdiklat BPS) Alamat : Pusdiklat BPS Jl. Raya Jagakarsa No

Badan Pusat Statistik Republik Indonesia bekerja sama dengan Australia Awards in Indonesia, Institut Pertanian Bogor, dan University of Adelaide memberikan beasis-wa Split-Site Master’s Program tahun akademik 2019-2021 untuk staf BPS di daerah dan di pusat.

Program beasiswa ini terdiri dari 1 tahun belajar di Institut Pertanian Bogor, Indone-sia yang dibiayai oleh Badan Pusat Statistik RI dan 1 tahun belajar di University of Adelaide, Australia yang dibiayai oleh Pemerintah Australia. Setelah lulus, maha-siswa akan mendapatkan dua gelar S2 yaitu Magister Sains Ekonomi dan Master of Applied Economics.

• Masa kerja atau mulai aktif bekerja kembali setelah tugas belajar minimal 4 tahun.• Diusulkan oleh atasan setingkat Eselon II.• Tidak menjadi peserta Diklatpim Tingkat III atau IV Tahun 2017 dan 2018, kecuali bagi yang sudah menyelesaikan dan menyerahkan laporan proyek perubahan jangka menengah dan panjang ke Bidang Diklat Prajabatan dan Kepemimpinan Pusdiklat BPS.• Tidak sedang menjalani Ijin Belajar.• Lulusan S1 dari bidang yang berkaitan atau D4 Politeknik STIS.• IPK S1/D4 minimal 3.0 (dengan skala 4).• Nilai kemampuan Bahasa Inggris ITP/ Prediction TOEFL 525 atau IELTS 5.5. • Umur maksimal 35 tahun pada 31 Januari 2019.• Lulusan program TB APBN BPS siap ditempatkan di manapun sesuai dengan kebutuhan organisasi.• Membuat rencana proposal riset dan rencana penerapan ilmu.• Mengisi formulir aplikasi.

• Calon Peserta TB diusulkan secara online oleh masing-masing eselon 2 melalui http://pusdiklat.bps.go.id/tb dan wajib melengkapi berkas pendaftaran sebelum tanggal 15 Januari 2019. Langkah-langkah pemberkasan dan petunjuk pengusulan calon peserta TB secara online mengikuti petunjuk sebagaimana terlampir.• Menyerahkan hasil tes asli kemampuan Bahasa Inggris minimal: ITP/Prediction TOEFL 525 atau IELTS 5.5 yang masih berlaku sampai tanggal 17 Februari 2019. • Menyerahkan fotokopi KTP/SIM/Passport yang masih berlaku di bulan Juli 2019.Persyaratan Pelamar

Prosedur Pendaftaran