infertiltas wanita

60
PENANGANAN INFERTILITAS PADA WANITA

Upload: nicholas-alexander

Post on 29-Sep-2015

6 views

Category:

Documents


2 download

DESCRIPTION

infertilitas wanita

TRANSCRIPT

  • PENANGANAN INFERTILITAS PADA WANITA

  • BAB I. PENDAHULUANInfertilitas : gagal hamil 1 tahun/lbh dg coitus teratur & tanpa kontrasepsi.

    Infertilitas : 1. Primer. 2. Sekunder.

  • Primer : Blm pernah hamil 1 tahun.

    Sekunder : Pernah hamil, kemudian tidak mampu lagi selama 1 tahun

  • BAB II. ETIOLOGIFaktor uvolasi.Faktor Tuba dan Peritoneal.Faktor Cervical.FAktor Uterus.Faktor Imunologi.Faktor Infeksi.Unexplained Infertility.

  • BAB III. PEMERIKSAANFaktor Ovulasi. - Ovulasi : pecahnya Folikel de Graff.

  • - Insidensi : 30-40%.- Pemeriksaan :a. Pencatatan Suhu Basalb. Pemeriksaan Hormon.c. Pemeriksaan Lendir Cervix.d. Biopsi Endometrium.e. Monitoring USG.

  • a. Pencatatan Suhu Basal.Catat tiap pagi dalam grafik.Sebelum beraktivitas, makan dan minum.Pola Bifasik : adanya siklus ovulatoar.Pola Monofasik : tjd siklus anovulatoar.

  • b. Pemeriksaan Hormon.Progesteron.Kenaikan > 10 nmol/L ovulasi. LH. Ovulasi : 34-36 jam stlh lonjakan LH. atau, 10-12 jam stlh puncak LH.

  • c. Pemeriksaan Lendir Cervix.Tdk menentukan kapan ovulasi.Menentukan ada atau tidak ovulasi.Lendir mampu meregang 8-10 cm karena esterogen (Spinbarkeit).Lendir dikeringkan gambaran daun paku (Ferning)

  • d. Biopsi Endometrium2-3 hr sblm mens.Gbrn Sekretoris Ovulasi.U/ Mens tidak teratur.

  • e. Monitoring USGUkuran ovum 17-29 mm, rata-rata 21-23 mm.Monitoring dengan USG transvaginal pd induksi ovulasi.

  • 2. Faktor Tuba dan Peritoneal.Pemeriksaan:a. Rubin tes / Pertubasi.b. HSG (Histerosalphingografi)c. Laparoscopy.

  • a. Rubin tes / PertubasiTuj : untuk mengetahui utuh/tdk tuba.Cara : CO2 dialirkan ke uterus dan tuba. Dgn stetoskop ki/ka uterus bunyi aliran udara tuba paten.Keluhan nyeri bahu tuba paten.Cek tekanan dgn Kymogram : Tuba paten tek < 180 mmHg.Obstruksi partial tek 180 200 mmHg.Obstruksi total tek > 200 mmHg.

  • b. HSG ( Histerosalphingografi)Cek patensi tuba.Dilakukan stlh mens berakhir/ sblm ovulasi.Persiapan : cek LED PID kronis : Doksisiklin 100 mg 2 x sehari.Pem. Bimanuil : massa adnexa, terderness (inf baru terjadi).

  • c. Laparoskopi.Kel pd HSG pastikan dgn Laparoskopi.Keuntungan : Untuk Diagnosa dan terapi.Terapi : Operatif pd obstruksi tuba, perlengketan tuba dan endometriosis.Diagnosis : memantau ovulasi.Dpt melakukan biopsi endometrium.

  • 3. Faktor Cervix. Penyebab infertilitas 5%.Pemeriksaan : Post coital Tes (PCT), 1-2 hari sebelum ovulasi.Persiapan : jgn pake pelumas yang mengandung spermicid. Cara : Setelah coitus 1-2 jam ke lab. hasil kualitas mukus dan jlh sperma yang motil.

  • 4. Faktor Uterus. Jika pd endometrium terdapat fibroid :Perdarahan.Fibroid intramural dan sub mukosa abortus.Myomektomy Infertilitas.Kel. Kongenital ( uterus didelphis) abortus spontan.Myoma submukosa mengganggu implantasi.

  • 5. Faktor Imunologi.Spermatozoa sbg auto antigen.Tjd Rx Ag-Ab Antisperma sbg IgM & IgGTes MyardTest Kibricks / Franklin-Dukes aglutinasi pd mucus cervical dan plasma semen.Tes Isojoma.

  • 6. Faktor Infeksi E/ Chlamidia trachomatis asimptomatis & tjd kerusakan tuba. Mycoplasma hominis Ureoplasma urealiticum.Infertil 53%.

  • 7. Unexplained Infertility.Pencatatan suhu basal & LH urine bisa dilakukan dirumah.Hasil N Laparoskopi untuk mendiagnosa adanya endometriosis. HSG untuk cek tuba paten.Evalusi endokrin :FSH & Prolaktin.K/ Cervical PCT & biakan Chlamidia.Biopsi endometrium Pematangan.

  • BAB IV. PENANGANAN1.Faktor Ovulasi. Biopsi Ovarium PCOs Pe FSH & LH. Pe Prolaktin & Met. Katekolamin Bromokriptin.Kel. Thyroid Tiroksin (hipothyroid) Karbimazole (hiperthyroid)

  • Obat untuk menginduksi ovulasi :Chlomifen Citrat.Humegon / HMG.HCG.GnRH.Epimesrol.Tamoksifen.Bromokriptin.

  • Chlomifen Citrat.Antiestrogenik Pengeluaran FSH & LH.Syarat : anovulasi, Hipofise-hipothalamus N, Esterogen cukup, Prolaktin N.Indikasi : Anovulasi 2o, PCOs, Unexplained.50 mg/hr selama 5 hari.Keberhasilan : 60 95%.

  • ES/Hiperstimulasi ovarium.Hipertensi.Abortus.Kehamilan ganda.Hot Flushes.Kelainan kongenital.

  • b. Humegon/ HMG. rhFSH/ rekombinan FSH murni.Indikasi : anovulatorik, G3 haid, Uji progesteron (+), dg Chlomifen Citrat 3 siklus gagal.Pemberian : HMG : 1 amp i.m. hr ke-5 9 haid spontanUSG pervaginam fol.optimal naikkan 75 IU, Max 450 IU.

  • rhFSH : 1 ampul , S.CMax 225 IU/hari.Sediaan 75 & 150 IU.

  • c. HCG.Bila uk fol. 16 18 mm.Indikasi : disfungsi fase lutheal.KI/ - Kehamilan - Tumor ovarium. - Ca ovarium - Ca Uterus.- Ca Mammae Tu. Hipofise-hipothalamus- Perdarahan pervaginam yang belum jelas penyebabnya.

  • ES/ - Hiperstimulasi Ovarium. - Kehamilan ganda. - Abortus. - Jerawat & BB .Pemberian : Dosis tunggal 5.000 10.000 IU, i.m. stlh 3 siklus evaluasi.Keberhasilan : 25 60%

  • d. GnRH dan analog.Indikasi : - anovulasi Hipothalamik. - Sekresi & sintesis GnRH rendah.Syarat : Gonadotropin Cukup.Cara Pemberian : Intermiten 5-100 mg/kalitiap 60-90 menit selama 6 minggu.Dgn pompa Zyklomat dan Computerized auto-syringe Fisiologis.

  • Keberhasilan : Ovulasi 59-100%.Kehamilan : 15 69%.Penyulit & ES/ jarang.

    e. Epimestrol. Memicu pengeluaran estriol LH surge dari hipofise.Indikasi : anovulatorik (FSH & LH N/, Prolaktin N)Mengimbangi antiestrogen klomifen sitrat.

  • Pemberian :- Dosis 5-10 mg/hari. - Hr ke-5 haid sampai 10 hari. Kombinasi dg Chlomifen Citrat hr ke-1 sampai ke-5 haid, Epimestrol hr ke-1 sampai ke-10 haid.Ovulasi (-) naikkan dosis.ES/ Jarang.Ovulasi 29-50%.Kehamilan : 0 16%.

  • f. Tamoksifen.Indikasi :Anovulasi 2o, PCOs, Unexplained.Cara pemberian : 50 mg/hr selama 5 hari.ES/ - Hot flushes. - Katarak, retinopati, kel. Kornea. - Ca endometrium.

  • g. Bromokriptin.Syarat : tdk boleh pd Hiperprolaktinemia k/ prolaktinoma g3penglihatan.Indikasi : - Prolaktin (N 5-25ng/ml). - Hiperprolaktinemia k/ prolaktinoma. Pemberian : -Pd fase pematangan. - 2 x 2,5 mg/hr.

  • 2. Faktor Tuba & PeritonealLaparoskopi operatif : - Nyeri pelvis.- Infertilitas.- Endometriosis.- Ligasi Tuba.- Keh.Ektopik- PID.- Kel. Uterus.- Kerusakan tuba.-Adhesiolisis.- Kista Ovarium.

  • KI/ - Absolut : Ileus, Distensi abdomen, Peny.Jtg & Paru, Syok. - Relatif : Obesitas, Massa abdomen, hamil tua, adhesi pelvis & Peritonitis.Tindakan :Adhesiolisis.4. Fimbrioplasti.Salphingostomi.5. Endometriosis.Myomektomi6. Drilling.

  • 4. Faktor Uterus.Penanganan biasanya bersamaan dengan faktor tuba Tuboplasti.Pd myoma Myomectomi.

    5. Faktor Imunologi.Autoantigen (spermatozoa) antibodi.Penanganan msh blm diketahui k/ merupakan penelitian yg Retrospektif.

  • 6. Faktor Infeksi.Chlamidia trachomatosa AB.Mycoplasma hominis Doxicyclin.Ureaplasma urealyticum AB.

    7. Unexplained Infertility.Tdk ada e/ ditemukan, tdk ada th/ spesifik.Tanpa th/ kehamilan 60% dl 3-5 tahun.Saran inseminasi buatan bila sdh lama.

  • BAB V. ARTIUI ( Intra Uterine Insemination ) - Syarat : min. satu tuba harus paten. - Indikasi :- ada antibody-antisperma. - Negative post coital test. - OLigospermia. - Absent cervical mucus. - Psicosexual reason.

  • - Cara : - Sperma dicuci dgn swim up, - Ovarian Stimulation dgn clomiphene citrate. - Dgn USG transvaginal sel telur matang suntik HCG, 24-48 jam lakukan inseminasi ke dalam uterus.- Kehamilan : 15 %.

  • 2.IVF ( Invitro Fertilization )I/ Faktor tuba.Cara : - Injeksi FSH untuk stimulasi ovulasi. (hr ke 2-3 stlh menstruasi selama 5 hr). - Ambil sel ovum+ sperma tabung. - Stad Blastocyte ET ke uterus. ( max masukan 3 embrio ). - Kehamilan rata2 : 20-35 %.

  • 3.GIFT ( Gamet Intra Falopian Transfer ).Syarat : Salah satu atau kedua tuba harus paten.Dgn kateter taruh sperma +ambil ovum masukan langsung ke tuba.Kehamilan : 40 %.

  • 4. ZIFT (Zigote Intra Fallopian Transfer).Disebut juga ET.Kombinasi IVF dan GIFT.Ovum+ sperma fertilisasi dlm tabung letakkan pd tuba falopii atau lgs ke uterus.Syarat : 1 atau kedua tuba harus paten.Kehamilan : 35 40%.

  • 5. Sperma injection.SUZI (Sub Zonal Sperm Insertion)ICSI (Intra Cytoplasmic Sperm Injection)- Bila faktor infertilitas pada suami.- Zona pelucida di lubangi dengan asam/ Acid Drilling ( Acidified Tyrodes Sol ).- Dengan menggunakan pipet runcing suntikan sperma. !! Hanya 1 sperma saja ! kedalam sitoplasma sel telur.

  • 6. PROST (Pronuclear Stage Tuba Transfer)Syarat : Salah satu atau kedua tuba harus paten.Caranya : sama spt GIFT hanya yang di transfer dalam bentuk Pronucleus.Kehamilan : 35-40 %.

  • 7. TEST ( Tubal Embryo Stage Transfer ) TET ( Tubal Embryo Transfer)Syarat : salah satu atau kedua tuba harus paten.Transfer dalam bentuk embrio ( stlh 2 hr dalam tabung ) kedalam tuba.Kehamilan : 35-40 %.

  • 8. Ovum Donation.Bila pd wanita yang tidak ada ovarium tapi ada uterusnya.Donor disuntik esterogen & progesteron dosis tinggi.Ovum diambil + sperma suami suntik kerahim istri ( ET ).

  • 9. Surrogacy.I/ Istri punya ovarium tp tidak memiliki rahimSurgade mother (meminjam rahim orang lain)

    10. Adopsi.Semua prosedur sudah dilakukan tp tetap tidak berhasil konseling untuk kesiapan mental.

  • Terima Kasih