indikasi perlunya pemeriksaan gcu.doc

2
Indikasi perlunya pemeriksaan G-C-U: 1. (C) Kolesterol [ Normalnya 160 – 200 ]: Penderita kolesterol tinggi sering sakit/pegal di tengkuk kepala bagian belakang, pundak, tangan dan kaki, selain itu mudah lelah dan mengantuk. 2. (U) As.Urat: Penderita as.urat tinggi sering mengalami nyeri pada bagian sendi (carpal dan tarsal), terutama sendi phalanx. Nyeri hebat pada kondisi tertentu seperti setelah bangun tidur di pagi hari atau saat malam hari. 3. (G) Gula darah [Normalnya 70-125]: Penderita gula darah tinggi sering buang air kecil ( > 5x di malam hari), mudah haus, dan mudah lelah. Pada tingkat lanjut gejala yang muncul seperti kesemutan, dan luka yang sukar (sulit) sembuh ditambah perawakan yang terlihat obes. Tambahan: 4. (T) Tensi (Normalnya 140/90 – JNC 8): jika hiper (sering mengeluh pusing yang mencengkram kepala), jika hipo (sering mengeluh pusing berputar, berkunang-kunang, lemas, letih, konsentrasi menurun) Edukasi: (Tanya sebelum memberi edukasi, misalnya akan memberi edukasi berhenti merokok, tanyakan apakah bapak merokok ?) 1. Bagi penderita Kolesterol tinggi a. Jangan terlalu banyak makan gorengan, jeroan, seafood dan daging (sapi, kambing, bebek, kerang, kepiting, lobster,udang) b. Berhenti merokok c. minum air putih minimal 8 gelas per hari (pola pagi-siang-malam 2-4-2) d. Olahraga rutin (setidaknya 3x dalam seminggu) e. Rutin makan wortel (sop) dan sayur bayam f. Mengurangi minum kopi manis dan teh manis g. Jangan terlalu sering makan mi instan (1 bulan 2x) 2. Bagi penderita asam urat a. Disarankan melakukan olahraga seperti berenang dan senam peregangan

Upload: vian-aprilya

Post on 15-Apr-2016

224 views

Category:

Documents


5 download

TRANSCRIPT

Page 1: Indikasi perlunya pemeriksaan GCU.doc

Indikasi perlunya pemeriksaan G-C-U:

1. (C) Kolesterol [ Normalnya 160 – 200 ]: Penderita kolesterol tinggi sering sakit/pegal di tengkuk kepala bagian belakang, pundak, tangan dan kaki, selain itu mudah lelah dan mengantuk.

2. (U) As.Urat: Penderita as.urat tinggi sering mengalami nyeri pada bagian sendi (carpal dan tarsal), terutama sendi phalanx. Nyeri hebat pada kondisi tertentu seperti setelah bangun tidur di pagi hari atau saat malam hari.

3. (G) Gula darah [Normalnya 70-125]: Penderita gula darah tinggi sering buang air kecil ( > 5x di malam hari), mudah haus, dan mudah lelah. Pada tingkat lanjut gejala yang muncul seperti kesemutan, dan luka yang sukar (sulit) sembuh ditambah perawakan yang terlihat obes.

Tambahan:

4. (T) Tensi (Normalnya 140/90 – JNC 8): jika hiper (sering mengeluh pusing yang mencengkram kepala), jika hipo (sering mengeluh pusing berputar, berkunang-kunang, lemas, letih, konsentrasi menurun)

Edukasi: (Tanya sebelum memberi edukasi, misalnya akan memberi edukasi berhenti merokok, tanyakan apakah bapak merokok ?)

1. Bagi penderita Kolesterol tinggia. Jangan terlalu banyak makan gorengan, jeroan, seafood dan daging

(sapi, kambing, bebek, kerang, kepiting, lobster,udang)b. Berhenti merokokc. minum air putih minimal 8 gelas per hari

(pola pagi-siang-malam 2-4-2) d. Olahraga rutin (setidaknya 3x dalam seminggu)e. Rutin makan wortel (sop) dan sayur bayamf. Mengurangi minum kopi manis dan teh manisg. Jangan terlalu sering makan mi instan (1 bulan 2x)

2. Bagi penderita asam urata. Disarankan melakukan olahraga seperti berenang dan senam

peregangan b. Jangan bekerja terlalu lelah/capekc. minum air putih minimal 8 gelas per hari

(pola pagi-siang-malam 2-4-2) d. makan tomat dan pisang rutin (3 tomat dan 1 pisang tiap hari)e. Mengurangi minum kopi manis dan teh manisf. Jangan terlalu banyak makan kacang (tempe, tahu), bebek, telur,

jeroan, seafoodg. Jangan terlalu sering makan mi instan (1 bulan 2x saja)

3. Bagi penderita gula darah tinggia. Lakukan olahraga rutin yang banyak mengeluarkan keringat (lari-

lari kecil keliling lapangan 3x)b. Jangan terlalu banyak makan nasi (misalnya makan nasi sampai 5

piring sehari dengan porsi besar)c. Jangan terlalu sering makan mi instan (1 bulan 2x saja)d. Dianjurkan mengkonsumsi buah jeruk, ikan lele dan nila