implementasi dan hambatan-hambatan dalam …repository.ump.ac.id/5907/1/arif budiarto cover.pdf ·...

14
IMPLEMENTASI DAN HAMBATAN-HAMBATAN DALAM PENDEKATAN PEMBELAJARAN KONTEKSTUAL MATA PELAJARAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DI SMP NEGERI 1 GOMBONG TAHUN PELAJARAN 2012/2013 SKRIPSI Diajukan untuk Memenuhi Sebagian Syarat Mencapai Derajat Sarjana S-1 oleh : ARIF BUDIARTO 0906010031 PROGRAM STUDI PENDIDIKAN AGAMA ISLAM FAKULTAS AGAMA ISLAM UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PURWOKERTO 2013 Implementasi Dan Hambatan..., Arif Budiarto, Fakultas Agama Islam UMP, 2013

Upload: others

Post on 29-Nov-2020

27 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: IMPLEMENTASI DAN HAMBATAN-HAMBATAN DALAM …repository.ump.ac.id/5907/1/ARIF BUDIARTO COVER.pdf · implementasi dan hambatan-hambatan dalam pendekatan pembelajaran kontekstual mata

IMPLEMENTASI DAN HAMBATAN-HAMBATAN DALAM PENDEKATAN PEMBELAJARAN KONTEKSTUAL MATA

PELAJARAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DI SMP NEGERI 1 GOMBONG TAHUN PELAJARAN 2012/2013

SKRIPSI Diajukan untuk Memenuhi Sebagian Syarat

Mencapai Derajat Sarjana S-1

oleh : ARIF BUDIARTO

0906010031

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN AGAMA ISLAM FAKULTAS AGAMA ISLAM

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PURWOKERTO 2013

Implementasi Dan Hambatan..., Arif Budiarto, Fakultas Agama Islam UMP, 2013

Page 2: IMPLEMENTASI DAN HAMBATAN-HAMBATAN DALAM …repository.ump.ac.id/5907/1/ARIF BUDIARTO COVER.pdf · implementasi dan hambatan-hambatan dalam pendekatan pembelajaran kontekstual mata

NOTA PERSETUJUAN PEMBIMBING

Kepada Yth. Dekan Fakultas Agama Islam

Universitas Muhammadiyah Purwokerto di Purwokerto

السّلام عليكم ورحمة االله وبركاته

Setelah melakukan pembimbingan, telaahan, arahan dan koreksi terhadap penulisan skripsi berjudul : "IMPLEMENTASI DAN HAMBATAN-HAMBATAN DALAM PENDEKATAN PEMBELAJARAN KONTEKSTUAL MATA PELAJARAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DI SMP NEGERI 1 GOMBONG TAHUN PELAJARAN 2012/2013", yang ditulis oleh :

Nama : Arif Budiarto NIM : 0906010031 Program Studi : Pendidikan Agama Islam Saya berpendapat bahwa skripsi tersebut dapat diajukan kepada Fakultas Agama Islam untuk dimunaqasyahkan dalam rangka memenuhi sebagian syarat mencapai derajat sarjana S-1 dalam ilmu Pendidikan Agama Islam.

والسّلام عليكم ورحمة االله وبركاته

Purwokerto,U09 Rabiulawal 1433 H

06Februari2013 M Pembimbing, UIbnuHasan, S.Ag., M.S.I

NIK. 2160179

Implementasi Dan Hambatan..., Arif Budiarto, Fakultas Agama Islam UMP, 2013

Page 3: IMPLEMENTASI DAN HAMBATAN-HAMBATAN DALAM …repository.ump.ac.id/5907/1/ARIF BUDIARTO COVER.pdf · implementasi dan hambatan-hambatan dalam pendekatan pembelajaran kontekstual mata

IMPLEMENTASI DAN HAMBATAN-HAMBATAN DALAM PENDEKATAN PEMBELAJARAN KONTEKSTUAL MATA PELAJARAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DI SMP NEGERI 1 GOMBONG TAHUN PELAJARAN 2012/2013

PENGESAHAN

Skripsi berjudul :

Ditulis oleh : Arif Budiarto NIM : 0906010031 Program Studi : Pendidikan Agama Islam

Telah dimunaqasyahkan pada : Hari :Senin Tanggal : 11 Februari 2013

Dinyatakan diterima sebagai salah satu syarat mencapai derajat sarjana S-1 dalam ilmu Pendidikan Agama Islam.

DEWAN SIDANG MUNAQASYAH

Pimpinan Sidang,

Drs. Wage, M.Ag NIK. 2160173

Pembimbing / Penguji I Penguji II

Drs. A Sulaeman, M.S.I Ibnu Hasan, S.Ag., M.S.I NIK. 2160212 NIK. 2160179

Dekan Fakultas Agama Islam

Universitas Muhammadiyah Purwokerto

Ibnu Hasan, S.Ag., M.S.I NIK. 2160179

Implementasi Dan Hambatan..., Arif Budiarto, Fakultas Agama Islam UMP, 2013

Page 4: IMPLEMENTASI DAN HAMBATAN-HAMBATAN DALAM …repository.ump.ac.id/5907/1/ARIF BUDIARTO COVER.pdf · implementasi dan hambatan-hambatan dalam pendekatan pembelajaran kontekstual mata

PERNYATAAN KEASLIAN

Dengan ini saya :

Nama : Arif Budiarto NIM : 0906010031 Program Studi : Pendidikan Agama Islam Menyatakan bahwa skripsi yang berjudul : IMPLEMENTASI DAN HAMBATAN-HAMBATAN DALAM PENDEKATAN PEMBELAJARAN KONTEKSTUAL MATA PELAJARAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DI SMP NEGERI 1 GOMBONG TAHUN PELAJARAN 2012/2013

Secara keseluruhan adalah hasil penelitian / karya sendiri, kecuali pada bagian – bagian yang dirujuk sumbernya.

Purwokerto, 09 Rabiulawal 1433 H 06Februari 2013 M Saya yang menyatakan, Arif Budiarto

NIM. 0906010031

Implementasi Dan Hambatan..., Arif Budiarto, Fakultas Agama Islam UMP, 2013

Page 5: IMPLEMENTASI DAN HAMBATAN-HAMBATAN DALAM …repository.ump.ac.id/5907/1/ARIF BUDIARTO COVER.pdf · implementasi dan hambatan-hambatan dalam pendekatan pembelajaran kontekstual mata

MOTO

“Hai orang-orang beriman apabila kamu dikatakan kepadamu: "Berlapang-lapanglah dalam majlis", Maka lapangkanlah niscaya Allah akan member

kelapangan untukmu. Dan apabila dikatakan: "Berdirilahkamu", Maka berdirilah, niscaya Allah akan meninggikan orang-orang yang beriman di antara mu dan orang-orang yang diberi ilmu pengetahuan beberapa derajat. dan Allah

Maha mengetahui apa yang kamu kerjakan”.

“Sesungguhnya sesudah kesulitan itu ada kemudahan”.

Implementasi Dan Hambatan..., Arif Budiarto, Fakultas Agama Islam UMP, 2013

Page 6: IMPLEMENTASI DAN HAMBATAN-HAMBATAN DALAM …repository.ump.ac.id/5907/1/ARIF BUDIARTO COVER.pdf · implementasi dan hambatan-hambatan dalam pendekatan pembelajaran kontekstual mata

PERSEMBAHAN

Puji syukur Kehadirat Allah SWT, yang selalu mencurahkan rahmat dan

hidayah-Nya kepada peneliti, sehingga peneliti dapat mempersembahkankarya ini

kepada:

Kedua orang tua yang dengan segala perjuangan dan pengorbanan

membesarkan, membimbing serta do’a yang tiada henti hingga aku bias

menyelesaikan apa yang menjadi harapan kalian.

Keluarga besar simbah Kartono dimanapun berada terima kasih atas

dukungan dan do’a kalian berikan kepada saya.

Teman-teman dimana pun kalian berada yang selalu mewarnai rasa hadir

dalam diri, tanpa kehadiran kalian ini terasa hambar. Karena kalian semua

hidup ini menjadi indah.

Implementasi Dan Hambatan..., Arif Budiarto, Fakultas Agama Islam UMP, 2013

Page 7: IMPLEMENTASI DAN HAMBATAN-HAMBATAN DALAM …repository.ump.ac.id/5907/1/ARIF BUDIARTO COVER.pdf · implementasi dan hambatan-hambatan dalam pendekatan pembelajaran kontekstual mata

ABSTRAK

Nama : Arif Budiarto Judul : IMPLEMENTASI DAN HAMBATAN-HAMBATAN DALAM PENDEKATAN PEMBELAJARAN KONTEKSTUAL MATA PELAJARAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DI SMP NEGERI 1 GOMBONG TAHUN PELAJARAN 2012/2013

Tinggi rendahnya kualitas pembelajaran dipengaruhi oleh pedekatan

pembelajaran yang digunakan oleh guru. Untuk mengatasi hal tersebut diperlukan suatu pendekatan pembelajaran yang melibatkan siswa aktif. Salah satu pendekatan yang ada adalah pendekatan Kontekstual. Penelitian ini bertujuan untuk : 1) mengetahui pemahaman guru tentang pembelajaran kontekstual. 2) mengetahui pelaksanaan pembelajaran kontekstua. 3) mengidentifikasi hambatan-hambatan yang dihadapi oleh guru dalam pembelajaran kontekstual mata pelajaran Pendidikan Agama Islam.

Penelitian ini termasuk jenis penelitian deskriptif kualitatif. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah: Observasi, wawancara dan Kuesioner, yaitu dengan cara pengumpulan data, reduksi data, penyajian data, menarik kesimpulan atau ferivikasi. Penelitian ini dilaksanakan mulai bukan Desember sampai dengan bulan Januari 2013.

Hasil penelitian menunjukan bahwa 1) guru Pendidikan Agama Islam di SMP Negeri 1 Gombong sudah memahami makna dari pendekatan pembelajaran kontekstual 2) hambatan-hambatan yang dihadapi oleh guru adalah: a. keterbatasan waktu yan dialami oleh guru untuk memaksimalkan pendekatan kontekstual; b. kurangnya waktu untuk mendatangkan tenaga ahli atau tokoh ke dalam kelas; c. siswa belum terbiasa dengan metode pembelajaran dengan pendekatan kontekstual karena masih mengandalkan guru.

Implementasi Dan Hambatan..., Arif Budiarto, Fakultas Agama Islam UMP, 2013

Page 8: IMPLEMENTASI DAN HAMBATAN-HAMBATAN DALAM …repository.ump.ac.id/5907/1/ARIF BUDIARTO COVER.pdf · implementasi dan hambatan-hambatan dalam pendekatan pembelajaran kontekstual mata

KATA PENGANTAR

بِسْمِ االلهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيْمِ

لاةَُ يْنِ . وَالصَّ نْياَوَالدِّ الَْمَمْدُلِ رَبِّ الْعَالمَِيْنَ . وَبهِِ نسَْتعَِيْنُ عَلىَ امُُوْرِالدُّ

ابعَْدُ . دٍ وَعَلىَ الهِِ وَاصَْمَابهِِ اجَْمَعِيْنَ . امََّ وَالسَّلامَُ عَلىَ مُمَمَّ

Segala puji dan syukur, penulis panjatkan kehadirat Allah SWT yang telah

memberikan rahmat dan karunia-Nya, sehingga penulis dapat menyelesaikan

penyusunan skripsi yang sederhana ini. Shalawat dan salam semoga masih

tercurah kepada Nabi Muhammad SAW, keluarga, para sahabat dan para pengikut

yang Istiqamah dalam Islam.

Dalam kesempatan ini penulis ingin menyampaikanpenghargaan dan

ucapan terima kasih kepada berbagai pihak yang telah ikut berjasa dalam

penyusunan skripsi ini. Terima kasih dialamatkan kepada:

Pertama, BapakIbnuHasan, S.Ag., M.S.I selaku Dekan Fakultas Agama

Islam Universitas Muhammadiyah Purwokerto sekaligus sebagai pembimbing

skripsi, yang telah memberikan kesempatan, bimbingan dan arahan kepada

penulis untuk menyelesaikan skripsi ini.

Kedua, Bapak Drs. A. Sulaeman, M.S.I selaku Kaprodi, yang selalu

memotivasi peneliti untuk menyelesaikan skripsi ini dengan tepat waktu.

Keempat, Segenap Dosendan Karyawan Fakultas Agama Islam

Universitas Muhammadiyah Purwokerto.

Implementasi Dan Hambatan..., Arif Budiarto, Fakultas Agama Islam UMP, 2013

Page 9: IMPLEMENTASI DAN HAMBATAN-HAMBATAN DALAM …repository.ump.ac.id/5907/1/ARIF BUDIARTO COVER.pdf · implementasi dan hambatan-hambatan dalam pendekatan pembelajaran kontekstual mata

Kelima, Rekan-rekan seperjuangan IMM di seluruh tingkat Komisariat dan

Koorkom di bawah Wilayah Pimpinan Cabang IMM Banyumas.

Keenam, Rekan–rekan dan adik – adik di Fakultas Agama Islam

Universitas Muhammadiyah Purwokerto.

Ketujuh, Kepala Biro Kemahasiswaan dan Alumni

Universitas Muhammadiyah Purwokerto beserta beserta para Stafnya dalam

memberikan izin dan memaklumi keadaan peneliti untuk menyelesaikan

penelitian / skripsi ini.

Mengingat masih banyak kekurangan dan cacat baik dari sudut isi maupun

metodologi yang cukup mengganggu. Hal ituterjadikarena keterbatasan dalam

penyusunan. Maka kiranya saran membangun menjadi solusi yang paling tepat.

Akhirnya dikembalikan segala urusan kepada Allah SWT. Atas kehendak-

Nyalah skripsi ini terwujuddanselesai. Semoga bermanfaat bagi persyarikatan

Muhammadiyah, Ummat dan Bangsa Indonesia.

Purwokerto, 09 Rabiulawal 1433 H

26 February 2013 M Peneliti, Arif Budiarto NIM. 0906010031

Implementasi Dan Hambatan..., Arif Budiarto, Fakultas Agama Islam UMP, 2013

Page 10: IMPLEMENTASI DAN HAMBATAN-HAMBATAN DALAM …repository.ump.ac.id/5907/1/ARIF BUDIARTO COVER.pdf · implementasi dan hambatan-hambatan dalam pendekatan pembelajaran kontekstual mata

DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL ........................................................................................ i

HALAMAN PERSETUJUAN ..................................................................... ii

HALAMAN PENGESAHAN ...................................................................... iii

HALAMAN SURAT PERNYATAAN ........................................................ iv

HALAMAN MOTTO .................................................................................. v

HALAMAN PERSEMBAHAN ................................................................... vi

ABSTRAK .................................................................................................... vii

KATA PENGANTAR ................................................................................... viii

DAFTAR ISI ................................................................................................ x

DAFTAR LAMPIRAN ................................................................................. xiii

DAFTAR TABEL ........................................................................................ xiv

BAB I PENDAHULUAN ............................................................................. 1

A. Latar Belakang ................................................................................... 1

B. Perumusan Masalah ............................................................................ 4

C. Tujuan Penelitian ............................................................................... 4

D. Manfaat Penelitian ............................................................................. 5

BAB II TINJAUAN PUSTAKA .................................................................. 7

A. Deskripsi Penelitian Terdahulu ............................................................ 7

B. Pembelajaran ...................................................................................... 9

1. Pengertian Pembelajaran ............................................................... 9

2. Prinsip-prinsip Pembelajaran ........................................................ 11

3. Model Pembelajaran ..................................................................... 14

Implementasi Dan Hambatan..., Arif Budiarto, Fakultas Agama Islam UMP, 2013

Page 11: IMPLEMENTASI DAN HAMBATAN-HAMBATAN DALAM …repository.ump.ac.id/5907/1/ARIF BUDIARTO COVER.pdf · implementasi dan hambatan-hambatan dalam pendekatan pembelajaran kontekstual mata

4. Hambatan-hambatan Pembelajaran ............................................... 16

C. Pembelajara Kontekstual .................................................................... 22

1 Pengertian Pembelajaran Kontekstual ............................................ 22

2 Karakteristik Pembelajaran Kontekstual ........................................ 23

3 Komponen-komponen Pendekatan Kontekstual ............................. 26

4 Perbedaan Pembelajaran Kontekstual dengan Pembelajaran

Konvensional................................................................................. 28

5 Fokus Pembelajaran Kontekstual ................................................... 31

6 Hambatan Pembeajarann Kontekstual ............................................ 32

D. Pendidikan Agama Islam ..................................................................... 34

1. Pengertian Pendidikan Agama Islam .............................................. 34

b. Sumber Pendidikan Islam .......................................................... 35

c. Dasar Pendidikan Islam.............................................................. 36

d. Fungsi dan Tujuan Pendidikan Islam ......................................... 38

BAB III METODOLOGI PENELITIAN .................................................... 41

A. Tempat dan Waktu Penelitian ............................................................. 41

B. Jenis Penelitian ................................................................................... 41

C. Sumber Data ....................................................................................... 42

D. Teknik Pengumpulan Data .................................................................. 42

E. Teknik Analisis ................................................................................... 53

Implementasi Dan Hambatan..., Arif Budiarto, Fakultas Agama Islam UMP, 2013

Page 12: IMPLEMENTASI DAN HAMBATAN-HAMBATAN DALAM …repository.ump.ac.id/5907/1/ARIF BUDIARTO COVER.pdf · implementasi dan hambatan-hambatan dalam pendekatan pembelajaran kontekstual mata

BAB IV PEMBAHASAN DAN ANALISIS DATA...................................... 57

A. Deskripsi Data ..................................................................................... 57

B. Hasil Penelitian .................................................................................. 58

1. Implementasi Pendekatan Pembelajaran Kontekstual ..................... 58

2. Hambatan-hambatan dalam Pendekatan Pembelajaran Kontekstual63

C. Pembahasan ........................................................................................ 72

1. Pemahaman Guru Pendidikan Agama Islam Tentang Pembelajaran

Kontekstual di SMP Negeri 1 Gombong ........................................ 72

2. Pelaksanaan Pendekatan Pembelajaran Kontekstual di SMP Negeri 1

Gombong .............................................................................. 74

3. Hambatan-hamabatan yang Dihadapi Guru Pendidikan Agama Islam

dalam Pendekatan Pembelajaran Kontekstual di SMP Negeri 1

Gombong....................................................................................... 75

BAB V PENUTUP ........................................................................................ 78

A. Kesimpulan ......................................................................................... 78

B. Saran .................................................................................................. 80

DAFTAR PUSTAKA .................................................................................... 84

CURICULUM VITAE ................................................................................. 86

LAMPIRAN – LAMPIRAN ......................................................................... 87

Implementasi Dan Hambatan..., Arif Budiarto, Fakultas Agama Islam UMP, 2013

Page 13: IMPLEMENTASI DAN HAMBATAN-HAMBATAN DALAM …repository.ump.ac.id/5907/1/ARIF BUDIARTO COVER.pdf · implementasi dan hambatan-hambatan dalam pendekatan pembelajaran kontekstual mata

DAFTAR LAMPIRAN

1. Kartu Peserta Seminar Proposal

2. Berita Acara Seminar Proposal

3. Daftar Hadir Peserta Seminar Proposal

4. Surat Keterangan Nilai Munaqasyah

5. Lain-lain yang Dianggap Perlu

Implementasi Dan Hambatan..., Arif Budiarto, Fakultas Agama Islam UMP, 2013

Page 14: IMPLEMENTASI DAN HAMBATAN-HAMBATAN DALAM …repository.ump.ac.id/5907/1/ARIF BUDIARTO COVER.pdf · implementasi dan hambatan-hambatan dalam pendekatan pembelajaran kontekstual mata

DAFTAR TABEL

Tabel Halaman

1. Kisi-kisi observasi untuk guru dan murid ............................................... 43

2. Kisi-kisi observasi dalam pendekatan kontekstual .................................. 45

3. Kisi-kisi angket penelitian untuk guru .................................................... 48

4. Kisi-kisi pedoman wawancara ................................................................ 52

Implementasi Dan Hambatan..., Arif Budiarto, Fakultas Agama Islam UMP, 2013