hubungan tingkat pengetahuan pengawas minum obat …eprints.ums.ac.id/25702/1/halaman_depan.pdf ·...

15
HUBUNGAN TINGKAT PENGETAHUAN PENGAWAS MINUM OBAT (PMO) PENDERITA TBC DENGAN PERILAKU PENCEGAHAN PENULARAN TBC DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS JATIYOSO KABUPATEN KARANGANYAR SKRIPSI Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Dalam Memperoleh Derajat Sarjana S-1 Keperawatan FAKULTAS ILMU KESEHATAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA 2013 Diajukan oleh : Nama : Adi Prihantoro NIM : J210110229

Upload: others

Post on 28-Oct-2019

4 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

HUBUNGAN TINGKAT PENGETAHUAN PENGAWAS MINUM OBAT (PMO) PENDERITA TBC DENGAN PERILAKU

PENCEGAHAN PENULARAN TBC DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS JATIYOSO KABUPATEN KARANGANYAR

SKRIPSI

Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Dalam Memperoleh

Derajat Sarjana S-1 Keperawatan

FAKULTAS ILMU KESEHATAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA

2013

Diajukan oleh : Nama : Adi Prihantoro NIM : J210110229

ii

LEMBAR PERSETUJUAN

HUBUNGAN TINGKAT PENGETAHUAN PENGAWAS MINUM OBAT (PMO) PENDERITA TBC DENGAN PERILAKU

PENCEGAHAN PENULARAN TBC DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS JATIYOSO KABUPATEN KARANGANYAR

Diajukan oleh :

ADI PRIHANTORO

J 210110229

Telah Disetujui Oleh :

Pembimbing I Pembimbing II

(Abi Muhlisin, SKM, M.Kep ( Wachidah Yuniartika, S.Kep, Ns)

iii

SURAT PERNYATAAN

PUBLIKASI ILMIAH

Bismuillahirrahmanirrahum

Yang bertandatangan dibawah ini,saya

Nama : ADI PRIHANTORO

NIM : J 210110229

Fakultas/ Jurusan : Ilmu kesehatan / Keperawatan (S1)

Jenis : SKRIPSI

Judul : HUBUNGAN TINGKAT PENGETAHUAN KELUARGA

PENDERITA TBC DENGAN PERILAKU PENCEGAHAN PENULARAN

TBC DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS JATIYOSO KABUPATEN

KARANGANYAR

Dengan ini menyatakan bahwa saya menyetujui untuk : 1. Memberikan hak bebas royalty kepada perusahaan UMS atas penulisan karya

ilmiah saya, demi pengembangan ilmu pengetahuan. 2. Memberikan hak menyimpan, mengalih mediakan/ mengalih formatkan, serta

menampilkannya dalam bentuk softcopy untuk kepentingan akademis kepada Perpustakaan UMS, tanpa perlu minta ijin dari saya selama tetap mancantumkan nama saya sebagai penulis/ pencipta.

3. Bersedia dan menjamin untuk menanggung secara pribadi tanpa melibatkan pihak perpustakaan UMS, dari semua bentuk tuntutan hukum yang timbul atas pelanggaran hak cipta dalam karya ilmiah ini.

Demikian pernyataan ini saya buat dengan sesungguhnya dan semoga dapat digunakan sebagaimana mestinya.

Surakata, 23 Juli 2013 Yang menyatakan

iv

(ADI PRIHANTORO) UNIVERSITAS MUHAMMAFIYAH SURAKARTA

FAKULTAS ILMU KESEHATAN Jl. A. Yani Tromol Pos I, Pabelan, Kartasura Tlp. (0271) 717417, 719483 Fax. 715448 Surakarta 57102

PERNYATAAN KEASLIAN SKRIPSI

Saya yang bertanda tangan dibawah ini : Nama : ADI PRIHANTORO

NIM : J 210110229

Program Studi : S1 – KEPERAWATAN

Judul Skripsi : HUBUNGAN TINGKAT PENGETAHUAN PENGAWAS

MINUM OBAT (PMO) PENDERITA TBC DENGAN

PERILAKU PENCEGAHAN PENULARAN TBC DI

WILAYAH KERJA PUSKESMAS JATIYOSO

KABUPATEN KARANGANYAR

Menyatakan dengan sebenarnya bahwa skripsi yang saya buat dan serahkan ini,

merupakan hasil karya saya sendiri, kecuali kutipan- kutipan dan rimgkasan-

ringkasan yang semuanya yang telah saya jelaskan sumbernya. Apabila dikemudian

hari dan dapat dibuktikan bahwa skripsi ini hasil jiplakan, maka saya bersedia

menerima sanksi apapun dari Fakultas Ilmu Kesehatan dan atau gelar dan ijazah yang

diberikan oleh Universitas Muhammadiyah Surakarta batal saya terima.

Surakarta, 23 Juli 2013

Yang membuat pernyataan

v

Adi Prihantoro MOTTO

Kemenangan yang seindah – indahnya dan sesukar – sukarnya yang boleh direbut oleh manusia

ialah menundukan diri sendiri.

(ibu kartini)

Ilmu itu lebih baik daripada harta. Ilmu menjaga engkau dan engkau menjaga harta. Ilmu itu

penghukum (hakim) dan harta terhukum. Harta itu kurang apabila dibelanjakan tapi ilmu

bertambah bila dibelanjakan.

(Saidina Ali bin Abi Talib)

Hiduplah sesuka hatimu, sesungguhnya kamu pasti mati. Cintai siapa saja yang kamu senangi,

sesungguhnya kamu pasti akan berpisah dengannya. Lakukan apa saja yang kamu kehendaki,

sesungguhnya kamu akan memperoleh balasannya. Dan ingatlah bahawa bersama kesulitan itu

sentiasa akan timbul kesenangan

(Ibnu Abbas)

Janganlah kamu merasa takut untuk menghadapi sesuatu, selalu berfikirlah positif karena

seberat apapun ujian yang kita hadapi allah pasti akan memberikan kita jalan yang terbaik dan

semua akan indah pada waktunya.

(Penulis)

vi

PERSEMBAHAN

Puji syukur kepda Allah SWT, dengn hidayah dan rahmat-Nya penulis dapat

menyelesaikan tugas akhir ini dengan lancar. Sholawat serta salam tak lupa kita

sanjungkan kepada junjungan Nabi Besar Rasulullah Muhammad SAW beserta para

sahabat yang kita tunggu syafa’atnya di akhir zaman nanti. Amien.

Sebagai rasa syukur, terima kasih dan rasa sayang dengan segala kerendahan hati,

karya sederhana ini ku persembahkan kepada yang tercinta dan terkasih :

Ayah dan ibuku yang selalu sayang kepada ku selalu memberi dukungan motivasi dan

doa kepada anaknya tercinta.

Untuk adikku tersayang yang selalu ada menghiburku, belajar yang rajin ya jangan

kecewakan ayah dan ibu.

Untuk teman – teman seperjuanganku hidupku tak kan berarti tanpa kalian,

kegembiraan ini tak akan pernah ada bersama kita berdiri tegak menantang arah dan

kau sahabatku mari kita berjuang.

Almamaterku tercinta : Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah

Surakarta

vii

KATA PENGANTAR

Assalamu’alaikum Wr. Wb

Alhamdulillahirabbil’alamiin, segala puji syukur penulis panjatkan kehadirat

Allah SWT yang senantiasa melimpahkan rahmat hidayah-Nya kepada penulis

sehingga penulis dapat menyelesaikan penyusunan penelitian dengan judul

“Hubungan Tingkat Pengetahuan Pengawas Minum Obat (PMO) Penderita

TBC Dengan Perilaku Pencegahan Penularan TBC Di Wilayah Kerja

Puskesmas Jatiyoso Kabupaten Karanganyar.”

Dalam menyusun penelitian ini penulis menyadari masih banyak mengalami

kesulitan dan hambatan, tetapi bekat bantuan dan bimbingan-Nya dan berbagai pihak

tugas akhir ini dapat penulis selesaikan. Untuk itu pada kesempatan ini, dengan

segala kerendahan dan ketulusan hati penulis ingin menyampaikan terima kasih

kepada :

1. Prof. Dr. Bambang Setiadji, selaku Rektor Universitas Muhammadiyah

Surakarta.

2. Arif Widodo, A. Kep, M. Kes selaku Dekan Fakultas Ilmu Kesehatan

Universitas Muhammadiyah Surakarta.

3. Winarsih Ambarwati, S. Kep, Ns, ETS, M. Kep selaku Kepala Progam Studi

Keperawatan Universitas Muhammadiyah Surakarta.

4. Arina Maliya, A. Kep, Msi. Med selaku sekertaris Progam Studi Keperawatan

Universitas Muhammadiyah Surakarta.

5. Abi Muhlisin, SKM, M.Kep., selaku pembimbing I yang telah memberikan

bimbingan, pengarahan dan masukan dalam penulisan penelitian ini.

6. Wachidah Yuniartika, S.Kep, Ns., Selaku pembimbing II yang senantiasa

memberikan dorongan bimbingan dan masukan dalam penulisan penelitian ini.

viii

7. Siti Arifah, S.Kep, M.Kes. selaku penguji terima kasih atas bimbingan dan

masukannya dalam penulisan penelitian ini.

8. Endang Zulaicha, S.kep., Selaku koordinator Skripsi Prodi Keperawatan

Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah Surakarta beserta seluruh

staff yang telah memberikan dukungan dan fasilitas selama masa perkuliahan..

9. Bapak dan ibu tercinta, terima kasih atas semua yang telah diberikan kepadaku

terutama do’a, kasih sayang, perhatian ,dorongan, nasehat, bimbingan maupun

kebutuhan material, sehingga dapat menyelesaikan tugas akhir ini.

10. Adikku, terima kasih atas dukungan dan semangatnya, belajar yang rajin ya

jangan bikin ayah dan ibu kecewa.

11. Sahabat - sahabatku yang telah memberikan dorongan dan membantu dalam

menyelesaikan tugas akhir ini, dan teman- temanku seperjuangan Keperawatan

Transfer S1 ’11 yang telah memberikan semangat dan do’anya.

12. Semua pihak yang membantu dalam menyusun dan menyelesaikan tugas akhir

ini, terima kasih.

Harapan penulis, semoga penelitian ini dapat bermanfaat bagi pembaca pada

umumnya dan bagi penulis pada khususnya.

Atas bantuannya, penulis mengucapkan banyak terima kasih.

Wassalamualaikum Wr. Wb

Surakarta, 23 Juli 2013

Adi Prihantoro

ix

DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL ................................................................................... i HALAMAN PENGESAHAN ...................................................................... ii HALAMAN PERNYATAAN PUBLIKASI.................................................. iii HALAMAN KEASLIAN SKRIPSI .............................................................. iv HALAMAN MOTTO ................................................................................... v HALAMAN PERSEMBAHAN .................................................................... vi KATA PENGANTAR .................................................................................. vii DAFTAR ISI ............................................................................................... ix DAFTAR TABEL ........................................................................................ xi DAFTAR GAMBAR ................................................................................... xii DAFTAR LAMPIRAN ................................................................................ xiii ABSTRAK ................................................................................................... xiv ABSTRACT ................................................................................................. xv BAB I PENDAHULUAN

A. Latar Belakang ............................................................................... 1 B. Perumusan Masalah ........................................................................ 3 C. Tujuan Penelitian ........................................................................... 3 D. Manfaat Penelitian .......................................................................... 4 E. Keaslian Penelitian .......................................................................... 4

BAB II LANDASAN TEORI

A. Tinjauan Pustaka ............................................................................ 7 1. Tuberculosis Paru (TBC) .......................................................... 7 2. Pengetahuan ............................................................................ 16 3. Perilaku kesehatan ................................................................... 18 4. Pengawas minum obat (PMO) ............................................... 20

B. Kerangka Teori .............................................................................. 22 C. Kerangka Konsep ........................................................................... 23 D. Hipotesis ........................................................................................ 24

BAB III METODE PENELITIAN

A. Pendekatan Penelitian ..................................................................... 25 B. Waktu Dan Tempat Penelitian ........................................................ 25 C. Variable Penelitian Dan Definisi Operasional .................................. 26 D. Metode Pengumpulan Data ............................................................ 27 E. Langkah- langkah Penelitian ........................................................... 39 F. Uji Validitas dan Reliabilitas .......................................................... 32 G. Teknik Analisa Data ....................................................................... 34

x

BAB IV HASIL PENELITIAN

A. Deskripsi Karakteristik Responden .................................................... 36 B. Analisa Data ...................................................................................... 37

1. Analisa Univariat ....................................................................... 37 2. Analisa Bivariat ......................................................................... 38 3.

BAB V PEMBAHASAN

A. Kaakteristik Responden ..................................................................... 41 B. Pengetahuan PMO terhadap TBC ...................................................... 42 C. Perilaku PMO Dalam Pencegahan Penularan TBC ........................... 44 D. Hubungan pengetahuan PMO dengan Perilaku pencegan TBC .......... 46 E. Keterbatasan Penelitian ..................................................................... 47

BAB VI KESIMPILAN DAN SARAN

A. Kesimpulan ....................................................................................... 55 B. Saran ................................................................................................. 55

DAFTAR PUSTAKA

LAMPIRAN

xi

DAFTAR TABEL

Tabel 1. Definisi Operasional ...................................................................... 27 Tabel 2. Indikator Instrumen Pengetahuan .................................................. 28 Tabel 3. Deskripsi Karakteristik Responden ................................................ 36 Tabel 4. Distribusi Pengetahuan PMO ......................................................... 37 Tabel 5. Distribusi Perilaku Pencegahan Penyakit TBC ............................... 37

Tabel 6.Hubungan Tingkat Pengetahuan Keluarga Penderita Tbc Dengan Perilaku Pencegahan Penularan Tbc Di Wilayah Kerja Puskesmas

Jatiyoso Kabupaten Karanganya ..................................................... 40

xii

DAFTAR GAMBAR

Gambar 1 Kerangka Teori ............................................................................. 22 Gambar 2 Kerangka Konsep ......................................................................... 23

xiii

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1. Kuesioner

Lampiran 2. Data validitas dan reliabilitas

Lampiran 3. Hasil uji validitas dan realibilitas

Lampiran 4. Data Responden

Lampiran 5. Karakteristik Responden

Lampiran 6. Hasil analisa data

Lampiran 7. Surat permohanan ijin penelitian

Lampiran 8. Surat keterangan selesai penelitian uji validitas dan reliabilitas

Lampiran 9. Surat keterangan selesai penelitian

xiv

HUBUNGAN TINGKAT PENGETAHUAN PENGAWAS MINUM OBAT (PMO) PENDERITA TBC DENGAN PERILAKU PENCEGAHAN PENULARAN

TBC DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS JATIYOSO KABUPATEN KARANGANYAR

Adi Prihantoro.*

Abi Muhlisin, SKM, M.Kep ** Wachidah Yuniartika S.Kep.,Ns *** Abstrak

Pengawas Minum Obat adalah seseorang yang menjamin keteraturan minum

obat penderita TBC. Peran PMO dalam proses pengobatan pasien TBC tidak hanya

sebatas pengobatan pasien TBC, namun juga untuk melakukan tindakan-tindakan

pencegahan penularan TBC kepada anggota keluarga lainnya. Perilaku pencegahan

penularan TBC harus dilakukan sesuai dengan anjuran yang telah ditentukan

misalnya ventilasi rumah, pembuangan dahak pasien, dan sebagainya.

Pengetahuan PMO tentang penyakit TBC, khususnya tentang cara penularan dan

pencegahan penularan sangat dibutuhkan agar PMO dapat melakukan tindakan-

tindakan pencegahan penularan TBC dengan baik. Penelitian ini bertujuan untuk

mengetahui hubungan pengetahuan Pengawas Minum Obat (PMO) penderita TBC

dengan perilaku pencegahan penularan TBC di Wilayah Kerja Puskesmas Jatiyoso.

Penelitian ini merupakan penelitian deskripstif analitik dengan pendekatan cross

sectional. Populasi penelitian adalah pengawas minum obat (PMO) dari semua

penderita penyakit TBC yang masih menjalani pengobatan rutin di wilayah kerja

puskesmas Jatiyoso kabupaten Karanganyar yaitu sebanyak 32 orang dan sampel

sebanyak 32 orang dengan teknik total sampling. Instrument penelitian berupa

kuesioner. Teknik analisis data menggunakan uji Chi Square dan Fisher Exact Test.

Penelitian ini menyimpulkan bahwa: (1) tingkat pengetahuan pengawas minum obat

(PMO) tentang penyakit TBC di wilayah kerja Puskesmas Jatiyoso sebagian besar

adalah sedang, (2) perilaku pengawas minum obat (PMO) penderita TBC tentang

pencegahan penyakit TBC di wilayah kerja Puskesmas Jatiyoso sebagian besar

adalah sedang, dan (3) terdapat hubungan tingkat pengetahuan pengawas minum

obat (PMO) penderita TBC dengan perilaku pencegahan penyakit TBC di wilayah

kerja Puskesmas Jatiyoso, hasil Chi Square test dengan SPSS for windows 16.0

p=0,049 dimana p ≤0,05.

Kata kunci: pengetahuan, perilaku pencegahan, TBC, pengawas minum obat

xv

RELATIONSHIP KNOWLEDGE OF DRUGS TAKING SUPERVISORS (DTS) TB

PATIENT WITH INFECTION PREVENTION BEHAVIOR TB IN THE REGION OF

PUBLIC HEALTH DISTRICT JATIYOSO KARANGANYAR REGENCY

Adi Prihantoro.*

Abi Muhlisin, SKM, M.Kep ** Wachidah Yuniartika S.Kep.,Ns ***

Abstract

Drugs Taking Supervisors (DTS) is someone who ensures adherence to

medication with TB. DTS role in the treatment of tuberculosis patients is not only

limited to the treatment of tuberculosis patients, but also to perform actions TB

transmission to other family members. TB infection prevention behavior must be

conducted in accordance with the recommendations specified eg home ventilation,

disposal of sputum of patient, and so on. Knowledge about TB disease, particularly

about modes of transmission and prevention of transmission is essential to the DTS

can take measures to prevent the transmission of pulmonary TB well. This study

aims to determine the relationship of knowledge Drugs Taking Supervisors (DTS) tb

patient with infection prevention behavior tb in the region of public health district

jatiyoso karanganyar regency.This research is deskripstif analytic cross sectional

approach. The study population is taking medication oversight of all TB patients are

still undergoing treatment at the region of public health district jatiyoso as many as

32 people and as many as 32 samples with a total sampling technique. Research

instrument in the form of questionnaires. Techniques of data analysis using Chi

Square and Fisher Exact Test. The study concluded that: (1) the level of knowledge

of drugs taking supervisors (DTS) of TB disease in the public health district Jatiyoso

mostly moderate, (2) behavioral of drugs taking supervisors (DTS) tuberculosis

patients about prevention of tuberculosis in the public health district Jatiyoso most

are moderate, and (3) there is a correlation between taking the drugs taking

supervisors (DTS) TB patients with TB disease prevention behaviors in the public

health district jatiyoso, Chi Square test results with SPSS for windows 16.0 p = 0.049

where p ≤ 0.05

Keywords: knowledge, behavior prevention, tuberculosis, Drugs Taking Supervisors

(DTS)