hubungan kelimpahan ikan famili chaetodontidae dengan kondisi terumbu karang di perairan jemeluk...

15

Upload: mujiyanto

Post on 23-Dec-2015

239 views

Category:

Documents


23 download

DESCRIPTION

Penelitian ini bertujuan untuk melihat seberapa besar hubungan kelimpahan ikan famili Chaetodontidae dengan persentase tutupan karang buatan di perairan Teluk Jemeluk, Bali. Metode yang digunakan dalam pengamatan terhadap ikan famili Chaetodontidae dilakukan secara visual sensus. Penentukan kondisi persen cover terumbu karang digunakan metode transek terhadap bentuk pertumbuhan karang (life form), yang didasarkan pada penutupan karang batu. Untuk mengetahui hubungan kelimpahan ikan famili Chaetodontidae dengan persen cover terumbu karang digunakan analisis regresi linear sederhana.KOndisi terumbu karang buatan di Teluk Jemeluk Bali pada tahun 2006 menunjukkan bahwa kesehatan karang yang digambarkan dari persentase hard corals, Acropora dan non Acropora adalah 26.18 persen, atau pada kategori sedang. Pada perairan ini ditemukan 9 spesies dan 2 genus ikan famili Chaetodontidae, yaitu Chaetodon kleini, C. speculum, C. vagabundus, C. baronessa, C. decussates, C. trifasciatus, C. ulientensis, C. heniochus, C. diphreutus dan C. varius. Berdasarkan analisis regresi dan korelasi didapatkan hubungan positif yang cukup kuat antara persenttase tutupan karang dengan kelimpahan ikan indikator famili Chaetodontidae. Nilai positif yang ditunjukkan dari hasil analisis menggambarkan bahwa semakin tinggi nilai persentase tutupan karang maka semakin tinggi kelimpahan ikan famili Chaetodontidae. Hubungan tersebut diperkuat oleh nilai koefisien regresi (r2 = 0.559) yang berarti 55.9 persen perubahan yang terjadi pada variabel depeneden (kelimpahan ikan famili Chaetodontidae) dapat ditentukan oleh variabel independen (persentase tutupan karang buatan)

TRANSCRIPT

Page 1: Hubungan Kelimpahan Ikan Famili Chaetodontidae Dengan Kondisi Terumbu Karang Di Perairan Jemeluk Bali
Page 2: Hubungan Kelimpahan Ikan Famili Chaetodontidae Dengan Kondisi Terumbu Karang Di Perairan Jemeluk Bali
Page 3: Hubungan Kelimpahan Ikan Famili Chaetodontidae Dengan Kondisi Terumbu Karang Di Perairan Jemeluk Bali
Page 4: Hubungan Kelimpahan Ikan Famili Chaetodontidae Dengan Kondisi Terumbu Karang Di Perairan Jemeluk Bali
Page 5: Hubungan Kelimpahan Ikan Famili Chaetodontidae Dengan Kondisi Terumbu Karang Di Perairan Jemeluk Bali
Page 6: Hubungan Kelimpahan Ikan Famili Chaetodontidae Dengan Kondisi Terumbu Karang Di Perairan Jemeluk Bali
Page 7: Hubungan Kelimpahan Ikan Famili Chaetodontidae Dengan Kondisi Terumbu Karang Di Perairan Jemeluk Bali
Page 8: Hubungan Kelimpahan Ikan Famili Chaetodontidae Dengan Kondisi Terumbu Karang Di Perairan Jemeluk Bali
Page 9: Hubungan Kelimpahan Ikan Famili Chaetodontidae Dengan Kondisi Terumbu Karang Di Perairan Jemeluk Bali
Page 10: Hubungan Kelimpahan Ikan Famili Chaetodontidae Dengan Kondisi Terumbu Karang Di Perairan Jemeluk Bali
Page 11: Hubungan Kelimpahan Ikan Famili Chaetodontidae Dengan Kondisi Terumbu Karang Di Perairan Jemeluk Bali
Page 12: Hubungan Kelimpahan Ikan Famili Chaetodontidae Dengan Kondisi Terumbu Karang Di Perairan Jemeluk Bali
Page 13: Hubungan Kelimpahan Ikan Famili Chaetodontidae Dengan Kondisi Terumbu Karang Di Perairan Jemeluk Bali
Page 14: Hubungan Kelimpahan Ikan Famili Chaetodontidae Dengan Kondisi Terumbu Karang Di Perairan Jemeluk Bali
Page 15: Hubungan Kelimpahan Ikan Famili Chaetodontidae Dengan Kondisi Terumbu Karang Di Perairan Jemeluk Bali