hubungan antara harga diri dengan perilaku konsumtif remaja

14
HUBUNGAN ANTARA HARGA DIRI DENGAN PERILAKU KONSUMTIF REMAJA DI BANDA ACEH Presnted by: Aulia Azzama 080710113044

Upload: sadsdam-jk

Post on 04-Sep-2015

71 views

Category:

Documents


2 download

DESCRIPTION

melihat hubungan harga diri dengan perilaku konsumtif pada remaja

TRANSCRIPT

HUBUNGAN ANTARA HARGA DIRI DENGAN PERILAKU KONSUMTIF REMAJA DI BANDA ACEH

HUBUNGAN ANTARA HARGA DIRI DENGAN PERILAKU KONSUMTIF REMAJA DI BANDA ACEHPresnted by:

Aulia Azzama0807101130442manusiaBerperilaku menolongkooperatifPerilaku menolong dalam psikologi adalah perilaku prososialpermasalahan menurunnya perilaku sosialUmum Masyarakat AcehMahasiswaSalah satu faktor yang mempengaruhi prososial adalah harga diriPermaslahan harga diri pada mahasiswaHubungan harga diri denga perilaku prososialRumusan masalah

Rumusan masalah dalam penelitian ini yaitu apakah terdapat hubungan antara harga diri dengan perilaku konsumtif di Banda Aceh?

Tujuan PenelitianBerdasarkan rumusan masalah penelitian di atas, maka tujuan dari penelitian ini adalah untuk melihat hubungan harga diri dengan perilaku konsumtif di Banda Aceh.

PENGERTIAN HARGA DIRI

penilaian yang dibuat seseorang, dan biasanya tetap, tentang dirinya, hal itu menyatakan sikap menyetujui atau tidak menyetujui, dan menunjukkan sejauhmana orang menganggap dirinya mampu, berarti, sukses dan berharga.

Coopersmith (dalam Haspari, 2007)

Deux, Dane dan Wrightsman, 1992 (dalam Sarwono, 2009)Lazarus, 1991 (dalam Santrock, 2007)Faktor Yang Mempengaruhi Harga DiriCoopersmith,(dalam Mruk 2006)Cara Individu dalam Menghadapi Devaluasi

Nilai dan Inspirasi Individu dalam Menginterpretasi PengalamanKelas Sosial dan Kesuksesan

Penghargaan dan PenerimaanDari orang2 yg signifikanAspek Harga DiriCoopersmith (1967), mengemukakan 4 sumber dalam harga diri yaitu:KekuasaanKeberartianKebajikankemampuan

PENGERTIAN PERILAKU KONSUMTIF

Arsy (2006)Dahlan (dalam sumartono 2002)Sumartono (2002)a. Membeli produk karena iming-iming hadiah.b. Membeli produk karena kemasannya menarik.c. Membeli produk demi menjaga penampilan diri dan gengsi.d. Membeli produk atas pertimbangan harga (bukan atas dasar manfaat atau kegunaanya).e. Membeli produk hanya sekedar menjaga simbol status.f. Memakai produk karena unsur konformitas terhadap model yang mengiklankan.g. Membeli produk dengan harga mahal untuk meningkatkan rasa percaya diri.h. Mencoba lebih dari dua produk sejenis (merek berbeda).

Indikator Perilaku Konsumtif (Sumartono, 2002)Ada hubungan yang signifikan antara harga diri dengan perilaku konsumtif remaja di Banda Aceh. Semakin tinggi perilaku konsumtif, maka semakin remdah harga diri individu tersebutHipotesisMetode PenelitianDefinisi Operational

VariabelBebas

Variabel TerikatHarga diri merupakan penilaian yang dilakukan individu terhadap dirinya sendiri agar dapat diterima di lingkungannya. Apabila individu melakukan sesuatu yang positif, maka individu tersebut akan mendapatkan penilaian yang positif, sehingga individu percaya diri disetiap ia melakukan sesuatu.Perilaku konsumtif merupakan perilaku yang ada pada individu untuk mengkomsumsi dan membeli barang atau produk tanpa tujuan yang jelas, melainkan untuk kesenangan sesaat dan mendapatkan perhatian dari orang lain, oleh karena itu perilaku konsumtif hanya mementingkan kesenangan sesaat daripada kebutuhan sehari-hari yang lebih penting (keperluan pokok).Populasi, Sampel Dan Teknik Pengambilan Sampel

Sampel

Siswa/i SMAN 4 Banda AcehKarakterisrik

Siswa/i SMAN 4 Banda Aceh

Siswa/i yang aktif dan tidak diskorTeknik pengambilan sampel

Teknik sampling yang digunakan yaitu Stratified Random SamplingTeknik Pengumpulan Data

Skala Harga DiriDisusun berdasarkan aspek yang dikemukakan oleh Coopersmith (1967)

Model likert : SS, S, TS, STS

Skor skala : 4, 3, 2, 1 dan sebaliknya

Skala Perilaku Konsumtif

Disusun berdasrkan asperk perilaku konsumtif yang dikemukakan oleh Sumartono (2002)

Model likert : SS, S, TS, STSSkor skala : 4, 3, 2, 1 dan sebaliknya

analisis deskriptif menggunakan program SPSS dimana program SPSS (Statistical Package for Social Science)

Pengujian hipotesis dalam penelitian ini menggunakan program komputer SPSS 13.0 for windows realease yang digunakan untuk melihat korelasi dan melihat hubungan antara variabel-variabel yang diteliti.Teknik Analisa data13Terima Kasih