hesty verliyanti_universitas pgri semarang_pkmp

Upload: hesty-verliyanti

Post on 05-Jul-2018

231 views

Category:

Documents


1 download

TRANSCRIPT

  • 8/16/2019 Hesty Verliyanti_Universitas PGRI Semarang_PKMP

    1/38

    i

    PROPOSAL PROGRAM KREATIVITAS MAHASISWA

    JUDUL PROGRAM

    Media “Science Fable ” dalam Pembelajaran IPA Terpadu untuk

    Menumbuhkan Karakter Kepedulian Lingkungan di SMP Nurul Ulum

    Semarang

    BIDANG KEGIATAN:

    PKM PENELITIAN

    Diusulkan oleh:

    HESTY VERLIYANTI (12330067) Tahun Angkatan 2012

    IDA WAHIDAH LAILATUL HIDAYAH (13330029) Tahun Angkatan 2013

    AHMAD AGUNG FAHRURI (13337005) Tahun Angkatan 2013

    UNIVERSITAS PGRI SEMARANG

    SEMARANG

    2014

  • 8/16/2019 Hesty Verliyanti_Universitas PGRI Semarang_PKMP

    2/38

    ii

    PENGESAHAN PROPOSAL PKM-PENELITIAN

    1. 

    Judul Kegiatan : Media “Science Fable ” dalam

    Pembelajaran IPA Terpadu untuk

    Menumbuhkan Karakter

    Kepedulian Lingkungan di SMP

    Nurul Ulum Semarang

    2. 

    Bidang Kegiatan : PKM-P

    3. 

    Ketua Pelaksana Kegiatan

    a. 

     Nama Lengkap : Hesty Verliyanti

     b. 

     NPM : 12330067

    c. 

    Jurusan : Pendidikan Fisika

    d.  Universitas : Universitas PGRI Semarang

    e. 

    Alamat Rumah dan No. Tel./ HP : Balapulang Wetan RT 05/ VKab. Tegal 52464 dan

    089614454012

    f. 

    Alamat email : [email protected]

    4. 

    Anggota Pelaksana Kegiatan/ Penulis : 2 orang

    5. 

    Dosen Pendamping

    a. 

     Nama Lengkap dan Gelar : Duwi Nuvitalia, S. Pd., M. Pd

     b. 

     NIDN : 0608118601

    c. 

    Alamat Rumah dan No. Tel./ HP : Jalan Sendang Utara III RT 7 RW 9

    Kel. Gemah Kec. PedurunganSemarang dan 085740106025

    6. 

    Biaya Kegiatan Total

    a. 

    Dikti : Rp 12.275.000,00

     b. 

    Sumber Lain : Tidak Ada

    7. 

    Jangka Waktu Pelaksanaan : 5 bulan

    Semarang, 23- September- 2014

    Menyetujui,

    Pembina UKM Kajian Ilmiah dan Penelitian Ketua Pelaksana Kegiatan

    Mahasiswa (KIPM) UPGRI Semarang

    (Joko Siswanto, S. Pd., M. Pd) (Hesty Verliyanti)

     NIP. 098401225 NPM. 12330067

    Wakil Rektor Bidang Kemahasiswaan Dosen Pendamping

    (Drs. Supriyono P. S., M. Hum) (Duwi Nuvitalia, S. Pd., M. Pd)

     NIP. 19600522 198803 1 001 NIDN. 0608118601

  • 8/16/2019 Hesty Verliyanti_Universitas PGRI Semarang_PKMP

    3/38

    iii

    DAFTAR ISI

    Halaman Sampul ..................................................................................................... i

    Halaman Pengesahan ............................................................................................. ii

    Daftar Isi ............................................................................................................... iii

    Daftar Tabel .......................................................................................................... iv

    Daftar Gambar......................................................................................................... v

    Ringkasan .............................................................................................................. vi

    BAB 1 PENDAHULUAN ...................................................................................... 1

    1.1 Latar Belakang .......................................................................................... 2

    1.2 Rumusan Masalah ..................................................................................... 2

    1.3 Tujuan Penelitian ...................................................................................... 2

    1.4 Keutamaan Penelitian ............................................................................... 2

    1.5 

    Luaran yang Diharapkan ........................................................................... 21.6 Manfaat Kegiatan ...................................................................................... 3

    BAB II TINJAUAN PUSTAKA ............................................................................ 3

    2.1 Science Fable ............................................................................................ 3

    2.2 Media Pembelajaran ................................................................................. 3

    2.3 Scientific Approach ................................................................................... 4

    2.4 Karakter Kepedulian Lingkungan............................................................. 5

    2.5 Kerangka Berpikir .................................................................................... 5

    2.6 Hipotesis ................................................................................................... 5 

    BAB III METODE PENELITIAN ......................................................................... 63.1 Lokasi Penelitian ...................................................................................... 6

    3.2 Subjek Penelitian ...................................................................................... 6

    3.3 Jenis Penelitian ......................................................................................... 6

    3.4 Teknik Pengumpulan Data ....................................................................... 6

    3.5 Tahapan Penelitian.................................................................................... 6

    3.6 Teknik Analisis Data ................................................................................ 8

    BAB IV BIAYA DAN JADWAL KEGIATAN ..................................................... 8

    4.1 Anggaran Biaya ........................................................................................ 8

    4.2 Jadwal Kegiatan ........................................................................................ 9

    DAFTAR PUSTAKA ............................................................................................. 9

    LAMPIRAN .......................................................................................................... 11

    Lampiran 1 ............................................................................................................ 11

    Lampiran 2 ............................................................................................................ 15

    Lampiran 3 ............................................................................................................ 19

    Lampiran 4 ............................................................................................................ 20

    Lampiran 5 (Tampilan Utama Media Science Fable) ........................................... 23

    Lampiran 6 (Salinan Kartu Tanda Mahasiswa) .................................................... 24

    Lampiran 7 (Rencana Pelaksanaan Pembelajaran) ............................................... 25

    Lampiran 8 (Rekapitulasi Data Siswa Kelas VII A SMP Nurul Ulum) ............... 32

  • 8/16/2019 Hesty Verliyanti_Universitas PGRI Semarang_PKMP

    4/38

    iv

    DAFTAR TABEL

    Tabel 3.1 Tahapan Penelitian Tindakan Kelas menggunkan

    media science fable di SMP Nurul Ulum ................................................ 7

    Tabel 4.1 Anggaran Biaya Program Kreativitas

    Mahasiswa bidang Penelitian .................................................................. 8

    Tabel 4.2 Jadwal Kegiatan Program Kreativitas

    Mahasiswa bidang Penelitian .................................................................. 9

  • 8/16/2019 Hesty Verliyanti_Universitas PGRI Semarang_PKMP

    5/38

    v

    DAFTAR GAMBAR

    Gambar 2.1 Kerangka berpikir penelitian ................................................................ 5

    Gambar Lampiran 5. Salinan Kartu Tanda Mahasiswa ......................................... 23

    Gambar Lampiran 6. Tampilan Utama Media Science Fable ................................ 24

  • 8/16/2019 Hesty Verliyanti_Universitas PGRI Semarang_PKMP

    6/38

    vi

    RINGKASAN

    Menurut bapak Ahmat Muntoha, salah satu guru mata pelajaran IPA SMP

     Nurul Ulum Semarang, di sekolah ini terdapat empat guru pengampu mata

     pelajaran IPA Terpadu dengan jumlah ±324 siswa, kurangnya pemahaman siswaterhadap materi yang diajarkan guru yang dikemas dalam pendekatan  scientific 

    menjadi permasalahan di kelas VII A SMP Nurul Ulum Semarang. Selain itu

     pada kurikulum 2013 menuntut supaya guru dapat memberikan pembelajaran

    yang menekankan pendidikan karakter pada peserta didik. Salah satunya, karakter

    kepedulian lingkungan yang merupakan karakter penting yang harus ada pada

    diri peserta didik. Karakter ini diperlukan supaya peserta didik yang sekarang ini

     berperan sebagai generasi penerus bangsa dapat menjaga kelestarian lingkungan.

    Permasalahan lainnya adalah rendahnya kepedulian lingkungan pada peserta

    didik di SMP Nurul Ulum Semarang, seperti masih terlihat siswa yang

    membuang sampah sembarangan dan jadwal piket kebersihan setiap kelas kurang

    efektif berjalan serta kurangnya kepedulian siswa terhadap penghijauan

    lingkungan di sekitar sekolah.

    Penelitian yang berjudul “Media Science Fable dalam Pembelajaran IPA

    Terpadu di SMP untuk Menumbuhkan Karakter Kepedulian Lingkungan di SMP

     Nurul Ulum Semarang” bertujuan untuk meneliti implementasi media  Science

     Fable dalam pembelajaran IPA Terpadu di SMP untuk menumbuhkan karakter

    kepedulian lingkungan di SMP Nurul Ulum Semarang. Keutamaan dari hasil

     penelitian ini, diharapkan dapat membantu memecahkan masalah dan

    mengantisipasi masalah yang ada pada peserta didik dalam peningkatan karakter

    kepedulian lingkungan yang sesuai dengan kurikulum 2013.

    Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode

     penelitian tindakan kelas. Proses penelitiannya dilaksanakan menjadi tiga siklus.

    Setiap siklusnya terdapat tahapan-tahapan, dimulai dari perencanaan, pelaksanaan

    tindakan, pengamatan dan evaluasi serta analisis dan refleksi. Di akhir proses

     penelitian pada akhirnya dapat disimpulkan sebagai hasil penelitian. Dalam

     penelitian ini teknik pengumpulan data yang digunakan adalah Dokumentasi,

    Angket dan Observasi. Selain itu, analisis data dari penelitian ini menggunakan

    analisis statistik deskriptif. Populasi dalam penelitian tersebut adalah SMP Nurul

    Ulum Semarang yang memiliki ±324 siswa sedangkan sampelnya menggunakan

    sampel jenuh, yaitu kelas VII A, dengan jumlah siswa 28 anak. 

    Kata Kunci: Science fable, IPA Terpadu, dan Kepedulian Lingkungan

  • 8/16/2019 Hesty Verliyanti_Universitas PGRI Semarang_PKMP

    7/38

    1

    BAB I

    PENDAHULUAN

    1.1. Latar Belakang

    Menurut Depdikbud, 1996 dalam Modul Pelatihan Implementasi

    Kurikulum 2013, model pembelajaran terpadu pada hakikatnya merupakan

    model pembelajaran yang memungkinkan peserta didik baik secara individual

    maupun kelompok aktif mencari, menggali, dan menemukan konsep serta

     prinsip-prinsip secara holistik dan autentik. (Kemendikbud, 2013: 171).

    Pembelajaran IPA berorientasi pada kemampuan aplikatif, pengembangan

    kemampuan berpikir, kemampuan belajar, rasa ingin tahu, dan pengembangan

    sikap peduli dan bertanggung jawab terhadap lingkungan sosial dan alam.

    Berdasarkan hasil wawancara dengan bapak Ahmat Muntoha, salah

    seorang guru IPA Terpadu di SMP Nurul Ulum Semarang yang merupakan

    salah satu sekolah menengah pertama dan juga menerapkan pembelajaranIPA Terpadu yang sesuai dengan kurikulum 2013. Beliau mengatakan bahwa

    di sekolah ini terdapat empat guru pengampu mata pelajaran IPA Terpadu

    dengan jumlah ±324 siswa, kurangnya pemahaman siswa terhadap materi

    yang diajarkan guru yang dikemas dalam pendekatan  scientific  menjadi

     permasalahan di kelas VII A SMP Nurul Ulum Semarang. Selain itu pada

    kurikulum 2013 menuntut supaya guru dapat memberikan pembelajaran yang

    menekankan pendidikan karakter pada peserta didik. Salah satunya, karakter

    kepedulian lingkungan yang merupakan karakter penting yang harus ada pada

    diri peserta didik. Karakter ini diperlukan supaya peserta didik yang sekarangini berperan sebagai generasi penerus bangsa dapat menjaga kelestarian

    lingkungan. Permasalahan lainnya adalah rendahnya kepedulian lingkungan

     pada peserta didik di SMP Nurul Ulum Semarang,seperti masih terlihat siswa

    yang membuang sampah sembarangan dan jadwal piket kebersihan setiap

    kelas kurang efektif berjalan serta kurangnya kepedulian siswa terhadap

     penghijauan lingkungan di sekitar sekolah.

    Berkaitan dengan masalah di atas, mata pelajaran IPA Terpadu

    seharusnya dapat membantu menumbuhkan karakter kepedulian ligkungan.

    Hal ini dapat dilihat pada kompetensi dasar kelas VII pada point 3.10 dan

    4.13 yang tertulis sebagai berikut, mendeskripsikan tentang penyebab

    tejadinya pemanasan global dan dampaknya pada ekosistem, menyajikan data

    dan informasi tentang pemanasan global dan memberikan usulan

     penanggulangan masalah. (Lampiran Permendikbud no. 68 tahun 2013, 2013:

    48-49)

    Dalam pelaksanaan penyampaian pelajaran IPA Terpadu masih ada

    kekurangan-kekurangan, diantarannya dari aspek peserta didik, pembelajaran

    terpadu menuntut kemampuan belajar peserta didik yang relatif baik, baik

    dalam kemampuan akademiknya maupun kreativitasnya. Aspek sarana dan

    sumber pembelajaran, pembelajaran IPA Terpadu memerlukan bahan bacaan

  • 8/16/2019 Hesty Verliyanti_Universitas PGRI Semarang_PKMP

    8/38

    2

    atau sumber informasi yang cukup banyak dan bervariasi, selain itu dari

    aspek kurikulum harus luwes, berorientasi pada pencapaian ketuntasan

     pemahaman peserta didik. (www.nellywedya.wordpress.com:3-4). Untuk

    meminimalisir kekurangan-kekurangan pembelajaran IPA Terpadu maka

    guru dapat menggunakan media pembelajaran.

    Pada penelitian ini, peneliti menggunakan media fabel yang

    dikreasikan dalam bentuk visual menggunakan  software Macromedia Flash.

    Media ini dinamakan Science Fable, yaitu fabel atau cerita tentang binatang

    yang berisi tentang pengetahuan alam dan diadaptasi dari fabel-fabel khas

    daerah Jawa Tengah yang dikemas dalam bentuk video guna mempermudah

     pembelajaran IPA melalui media interaktif. Selain memanfaatkan fabel untuk

    media pembelajaran, media ini juga dapat mengenalkan nilai-nilai

    kedaerahannya baik secara tersurat maupun tersirat sehingga anak-anak dapat

    mengenal budaya Jawa Tengah. Binatang- binatang khas Jawa Tengah diantaranya adalah burung Gelatik, itik Tegal, burung Perenjak Jawa, ikan Nila

    Merah, ayam Kendal, ayam Kedu, domba, sapi lokal Boyolali, dan ikan Sidat

    dari Cilacap. (http://alamendah.org/2010/10/31/fauna-identitas-kota-dan-

    kabupaten-di-jawa-tengah) 

    Oleh karena itu, peneliti mengusulkan untuk melakukan penelitian

     pada program kreativitas mahasiswa bidang penelitian ini dengan judul

    “Media Science Fable  dalam Pembelajaran IPA Terpadu untuk

    Menumbuhkan Karakter Kepedulian Lingkungan di SMP Nurul Ulum

    Semarang”. 1.2. Rumusan Masalah

    Bagaimana mediaScience Fable dalam pembelajaran IPA Terpadu

    dapat menumbuhkan karakter kepedulian lingkungan di SMP Nurul Ulum

    Semarang?

    1.3. Tujuan Penelitian

    Untuk mengetahui media  Science Fable dalam pembelajaran IPA

    Terpadu di SMP dalam menumbuhkan karakter kepedulian lingkungan di

    SMP Nurul Ulum Semarang.

    1.4. Keutamaan Penelitian

    Keutamaan dari hasil penelitian ini, diharapkan dapat membantu

    memecahkan masalah dan mengantisipasi masalah yang ada pada peserta

    didik dalam menumbuhkan karakter kepedulian lingkungan melalui media

    Science Fable yang mengacu pada kurikulum 2013.

    1.5. Luaran yang Diharapkan

    Luaran dari Program Kreativitas Mahasiswa bidang Penelitian ini

    adalah media Science Fable dapat menumbuhkan karakter kepedulian

    lingkungan dan dari hasil penelitian yang akan kami lakukan diharapkan

    dapat diikutsertakan dalam publikasi ilmiah berupa diseminarkan dan

    dimasukkan ke dalam jurnal ilmiah nasional.

    http://www.nellywedya.wordpress.com/http://alamendah.org/2010/10/31/fauna-identitas-kota-dan-kabupaten-di-jawa-tengahhttp://alamendah.org/2010/10/31/fauna-identitas-kota-dan-kabupaten-di-jawa-tengahhttp://alamendah.org/2010/10/31/fauna-identitas-kota-dan-kabupaten-di-jawa-tengahhttp://alamendah.org/2010/10/31/fauna-identitas-kota-dan-kabupaten-di-jawa-tengahhttp://www.nellywedya.wordpress.com/

  • 8/16/2019 Hesty Verliyanti_Universitas PGRI Semarang_PKMP

    9/38

    3

    1.6. Manfaat Kegiatan

    1) Bagi mahasiswa

    Memberikan informasi kepada civitas akademika dalam mengetahui

    implementasi media  Science Fable dalam pembelajaran IPA Terpadu

    untuk menumbuhkan karakter kepedulian lingkungan.

    2) 

    Bagi pemerintah

    Memberikan wacana kepada pemerintah tentang pengaruh media 

    Science Fable dalam pembelajaran IPA Terpadu untuk menumbuhkan

    karakter kepedulian lingkungan.

    3) Bagi masyarakat

    Memberikan informasi kepada masyarakat terkait dengan konsep

    media pembelajaran dalam menumbuhkan karakter kepedulian lingkungan

    di SMP Nurul Ulum Semarang melalui media “Science Fable” dalam

     pembelajaran IPA Terpadu.

    BAB II

    TINJAUAN PUSTAKA

    2.1. Science Fable

    Kata Science  berasal dari bahasa latin “ scientia” yang berarti

     pengetahuan. Menurut Webster  New Collegiate Dictionary, definisi  science 

    adalah "pengetahuan yang dicapai melalui studi atau praktik," atau

    "pengetahuan yang meliputi kebenaran umum pengoperasian hukum umum,

    dan lain sebagainya yang diperoleh dan diuji melalui metode ilmiah dan

     berkaitan dengan fisik dunia". (http://www.sciencemadesimple.com/science-

    definition.html) 

    Fabel adalah cerita binatang yang menggambarkan watak dan

     perilaku manusia (http://glosarium.org/arti/?k=fabel). Fabel merupakan cerita

    fiksi atau biasa disebut cerita rekaan. (Fajarwati, 2011: 2). Fabel termasuk ke

    dalam karya sastra bentuk prosa lama seperti halnya dongeng, legenda, mite,

    hikayat dan sage.(Nababan, 2008: 194)

    Berdasarkan pengertian  science  dan fabel di atas, maka kita dapat

    menyimpulkan bahwa  science fable  merupakan cerita binatang yang

    menggambarkan perilaku manusia dan berisi tentang hal-hal yang berkaitandengan ilmu pengetahuan yang dapat dibuktikan kebenarannya dengan

    metode ilmiah, khususnya ilmu pengetahuan alam.

    2.2. Media Pembelajaran

    Kata “media” berasal dari kata latin, merupakan bentuk jamak dari

    kata “medium”. Secara harfiah kata tersebut mempunyai arti pengantar. Akan

    tetapi sekarang kata tersebut sering digunakan, baik untuk bentuk jamak

    maupun tunggal. (Susiliana, Cepi Riyana, 2009: 6)

    Penger tian pembelajaran adalah “suatu  proses yang dilakukan oleh

    individu untuk memperoleh suatu perubahan perilaku yang baru secara

    http://www.sciencemadesimple.com/science-definition.htmlhttp://www.sciencemadesimple.com/science-definition.htmlhttp://glosarium.org/arti/?k=fabelhttp://glosarium.org/arti/?k=fabelhttp://www.sciencemadesimple.com/science-definition.htmlhttp://www.sciencemadesimple.com/science-definition.html

  • 8/16/2019 Hesty Verliyanti_Universitas PGRI Semarang_PKMP

    10/38

    4

    keseluruhan, sebagai hasil dari pengalaman individu itu sendiri dalam

    interaksi dengan lingkungan”. (Tim Pengembang Ilmu Pedidikan FIP- UPI,

    2007: 137)

    Menurut Fogarty dalam Safitri pembelajaran IPA Terpadu akan

    memberikan pengalaman yang bermakna bagi siswa, karena siswa akan

    memahami konsep-konsep yang dipelajari melalui pengalaman langsung dan

    menghubungkannya dengan konsep-konsep lain yang sudah dipahami yang

    sesuai dengan kebutuhan siswa. (Safitri, 2014: 2)

    Pembelajaran IPA Terpadu akan mencapai hasil yang optimal,

    memerlukan kesiapan guru dan siswa, dan bahan ajar dan media

     pembelajaran yang dikembangkan secara terpadu. Sekarang ini telah banyak

     beredar bahan ajar berupa buku IPA Terpadu, namun pembahasan materi di

    dalamnya masih terpisah antara pembahasan bidang Biologi, Fisika, dan

    Kimia. Hal ini bertentangan dengan prinsip pembelajaran terpadu. (Yuliastuti,2014: 16)

    2.3. Scienti fi c Approach

    Pendekatan ilmiahdiyakini sebagai titian emas perkembangan dan

     pengembangan sikap, keterampilan, dan pengetahuan peserta didik.

    Pembelajaran berbasis pendekatan ilmiah lebih efektif hasilnya dibandingkan

    dengan pembelajaran tradisional. Hasil penelitian membuktikan bahwa pada

     pembelajaran tradisional, retensi informasi dari guru sebesar 10 % setelah

    lima belas menit dan perolehan pemahaman kontekstual sebesar 25 %. Pada

     pembelajaran berbasis pendekatan ilmiah, retensi informasi dari guru sebesarlebih dari 90 % setelah dua hari dan perolehan pemahaman kontekstual

    sebesar 50-70 %.

    Pendekatan ilmiah (scientific approach), dalam pembelajaran

    kurikulum 2013 meliputi mengamati, menanya, mencoba, mengolah,

    menyajikan, menyimpulkan, dan mencipta untuk semua mata pelajaran.

    Tahapan mengamati, metode mengamati mengutamakan

    kebermaknaan proses pembelajaran (meaningfull learning ). Tahapan

    menanya, pada saat guru bertanya, pada saat itu pula dia membimbing atau

    memandu peserta didiknya belajar dengan baik. Ketika guru menjawab

     pertanyaan peserta didiknya, ketika itu pula dia mendorong anak didiknya itu

    untuk menjadi penyimak dan pembelajar yang baik sehingga mereka merasa

    ingin tahu lebih untuk menanyakan hal-hal baru.Tahapan menalar, menalar

    dalam konteks pembelajaran pada kurikulum 2013 dengan pendekatan ilmiah

     banyak merujuk pada teori belajar asosiasi.Tahapan mencoba, untuk

    memperoleh hasil belajar yang nyata, peserta didik harus melakukan

     percobaan, terutama untuk materi yang sesuai. Jejaring pembelajaran atau

     pembelajaran kolaboratif, pembelajaran kolaboratif merupakan suatu filsafat

     personal, lebih dari sekadar teknik pembelajaran di kelas-kelas sekolah. Pada

     pembelajaran kolaboratif kewenangan guru, fungsi guru lebih bersifat

  • 8/16/2019 Hesty Verliyanti_Universitas PGRI Semarang_PKMP

    11/38

    5

    manajer belajar, sebaliknya, peserta didiklah yang harus lebih aktif.

    (Kemendikbud, 2013: 194-207)

    2.4. Karakter Kepedulian Lingkungan

    Menurut Undang- Undang Sistem Pendidikan Nasional No. 20 Tahun

    2003 menyatakan, bahwa pendidikan adalah usaha sadar dan terencana untuk

    mewujudkan suasana belajar dan proses pembelajaran agar peserta didik

    secara aktif mengembangkan potensi dirinya untuk memiliki kekuatan

    spiritual-keagamaan, pengendalian diri, kepribadian, kecerdasan, akhlak

    mulia serta keterampilan yang diperlukan dirinya, masyarakat, bangsa dan

    negara.

    Peduli menurut Meliseh adalah salah satu hasil perhatian dari suatu

     peristiwa atau proses belajar yang terjadi secara alami (Meliseh, 2012:

    22).Kepedulian terhadap lingkungan adalah keadaan psikologis seseorang

     berupa perhatian, kesadaran dan tanggungjawab terhadap kondisi pengelolaanlingkungan, baik lingkungan fisik, lingkungan biologis, maupun lingkungan

    sosial dan sangat erat kaitannya dengan tindakan atau perilaku yang secara

    sadar dilandasi oleh pertimbangan yang rasional, pragmatis dan

     bertanggungjawab. (Priyanto, 2013: 50).

    2.5. Kerangka Berpikir

    Gambar 2.1 Kerangka berpikir penelitian

    Berdasarkan gambar di atas dapat diasumsikan bahwa apabila media

     pembelajaran IPA Terpadu science fable dapat diterapkan guna menumbuhan

    karakter kepedulian lingkungan.

    2.6. Hipotesis

    Berdasarkan kajian teori tersebut di atas, peneliti mengajukan

    hipotesis kerja sebagai berikut: media science fable dalam pembelajaran IPA

    Terpadu di SMP dapat meningkatkan hasil belajar peserta didik dan

    menumbuhkan karakter kepedulian lingkungan.

    IPA Terpadu (perpaduan dari bidang ilmu

    Biolo i Fisika dan IPBA

    Kurangnya kepedulian lingkungan siswa kelas VII A di

    SMP Nurul Ulum SemaranKelebihan:

    meningkatkan taraf

    kecakapan berpikirMedia pembelajaran Science Fable

    Scientific Approach (mengamati, menanya,

    menalar, mencoba, membentuk jejaring )

    Menumbuhkan karakter kepedulian lingkungan

    Kekurangan: menuntut

    kemampuan belajar

    akademik dan kreativitas

    eserta didik an baik

  • 8/16/2019 Hesty Verliyanti_Universitas PGRI Semarang_PKMP

    12/38

    6

    BAB III

    METODE PENELITIAN

    3.1. 

    Lokasi PenelitianLokasi penelitian di SMP Nurul Ulum Semarang yang berada di Jalan

    K.H Zainuddin no.53 Karang roto, Genuk Semarang.

    3.2. Subjek Penelitian

    Dalam penelitian ini yang menjadi subjek penelitian adalah siswa

    kelas VII A dengan jumlah siswa 28 orang.

    3.3. Jenis Penelitian

    Jenis penelitian yang digunakan adalah metode penelitian tindakan

    kelas. Penelitian Tindakan Kelas adalah proses pengkajian masalah

     pembelajaran di dalam kelas melalui refleksi diri dalam upaya untuk

    memecahkan masalah tersebut dengan cara melakukan berbagai tindakan

    yang terencana dalam situasi nyata serta menganalisis setiap pengaruh dari

     perlakuan tersebut. (Sanjaya, 2010: 26)

    3.4. Teknik Pengumpulan Data

    Dalam penelitian ini teknik pengumpulan data yang digunakan adalah

    Dokumentasi, Angket dan Observasi. Metode dokumentasi adalah suatu

    metode pengumpulan data dengan mengambil sumber-sumber catatan tertulis

    seperti buku, majalah, notulen rapat, catatan harian dan sebagainya (Arikunto,

    2006). Angket merupakan teknik pengumpulan data yang dilakukan dengan

    cara memberi seperangkat pertanyaan atau pertanyaan tertulis kepadaresponden untuk dijawabnya. (Sugiyono, 2010: 199), sedangkan Observasi

    menurut Sutrisno Hadi (1986) dalam Sugiyono (2010: 203) mengemukakan

     bahwa, observasi merupakan suatu proses yang kompleks, suatu proses yang

    tersusun dari pelbagai proses biologis dan psikologis. Dua proses di antara

    yang terpenting adalah proses-proses pengamatan dan ingatan. Selain itu

    untuk mendukung dalam kegiatan penelitian ini, kami menggunakan lembar

    observasi dan lembar soal untuk membantu peneliti supaya mudah

    mengetahui perkembangan pemahaman peserta didik.

    3.5. 

    Tahapan PenelitianPenelitian ini merupakan penelitian tindakan yang dilakukan untuk

    meningkatkan hasil belajar siswa dalam pembelajaran IPA Terpadu

    menggunakan media Science Fable  dan menumbuhkan karakter kepedulian

    lingkungan peserta didik SMP Nurul Ulum. Proses pelaksanaan tindakan

    dilaksanakan secara bertahap dimulai dari perencanaan tindakan, pelaksanaan

    tindakan, pengamatan dan evaluasi serta analisis dan refleksi.

  • 8/16/2019 Hesty Verliyanti_Universitas PGRI Semarang_PKMP

    13/38

    7

    Tabel 3.1 Tahapan Penelitian Tindakan Kelas menggunakan media science

     fable di SMP Nurul Ulum

    Tahapan Kegiatan Rincian Kegiatan Indikator Capaian

    Siklus I

    Perencanaan

    Melakukan analisis kurikulum untukmengetahui kompetensi dasar yang akan

    disampaikan kepada peserta didik,

    membuat rencana pelaksana pembelajaran,

    membuat media pembelajaran science fable 

    dalam rangka implementasi PTK, membuatlembar soal, dan membuat instrumen yang

    digunakan dalam siklus PTK serta

    menyusun evaluasi pembelajaran

    Terselesaikannya RencanaPelaksanaan Pembelajaran dan

    instrumen-instrumen penelitian

    yang akan digunakan

    Tindakan

    Mendeskripsi tindakan yang akan

    dilakukan, skenario kerja tindakan

     perbaikan yang akan dikerjakan dan

     prosedur tindakan yang akan diterapkan

    Kegiatan pembelajaran dapat

     berjalan dengan baik dan sesuai

    dengan yang ada pada RPP

    Pengamatan

    Merekam data mengenai proses dan produkdari implementasi tindakan yang

    dirancang. Penggunaan instrumen yang

    telah disiapkan sebelumnya perlu diungkap

    secara rinci dan lugas termasuk cara

     perekamannya

    Media science fable melalui datainstrumen-instrumen dapat

    dianalisis dengan hasil yang baik

    Refleksi

    Mengamati teknik pembelajaran yang telah

    dilakukan; mengidentifikasi faktor-faktor

    hambatan dan kemudahan guru dalam

     pembelajaran dengan media yang

    sederhana; merumuskan alternatif tindakan

    yang akan dilaksanakan selajutnya; dan

    menyusun rancangan pelaksanaan

     pembelajaran dengan media

    Dapat mengelompokkan

    kekurangan yang terdapat pada

    tahapan-tahapan di siklus I

    Siklus II

    Perencanaan

    Mengidentifikasi masalah dan penetapan

    alternatif pemecahan masalah yang

    terdapat di siklus I

    Tersusunnya RPP dan Instrumen

    yang lebih baik dari pada di siklus I

    Tindakan Melaksanakan program tindakan II

    Kegiatan pembelajaran dapat

    terlaksana lebih baik dari pada

    siklus I

    PengamatanMengumpulkan dan analisis data tindakan

    II

    Peningkatan hasil dari analisis data

     pada siklus I

    Refleksi Evaluasi tindakan IIDapat merinci kekurangan dari

    kegiatan di sklus II

    Siklus III

    PerencanaanMengidentifikasi masalah dan penetapanalternatif pemecahan masalah yang

    terdapat di siklus II

    Tersusunnya RPP dan Instrumenyang lebih baik dari pada di siklus

    II

    Tindakan Melaksanakan program tindakan III

    Kegiatan pembelajaran dapat

    terlaksana lebih baik dari pada

    siklus II

    PengamatanMengumpulkan dan analisis data tindakan

    III

    Peningkatan hasil dari analisis data

     pada siklus II

    Refleksi Evaluasi tindakan IIIDapat merinci kekurangan dari

    kegiatan di sklus III

    Kesimpulan dan Saran

    Media science fable dapatmenumbuhkan karakter kepedulian

    lingkungan di kelas VII A SMP Nurul Ulum

  • 8/16/2019 Hesty Verliyanti_Universitas PGRI Semarang_PKMP

    14/38

    8

    3.6. Teknik Analisis Data

    Penelitian ini menggunakan analisis statistik deskriptif. Analisis

    statistik deskriptif adalah kegiatan menganalisis data dengan cara

    mendeskripsikan data yang telah terkumpul tanpa bermaksud melakukan

    generalisasi. Analisis statistik meliputi kegiatan mengumpulkan,

    mengklasifikasikan, meringkas, menginterpretasikan, dan menyajikan data

    dari suatu kelompok yang terbatas, tanpa menganalisis dan menarik

    kesimpulan yang bisa berlaku bagi kelompok yang lebih luas merupakan

    ruang lingkup dari statistik deskriptif. (Harinaldi, 2005:4). Dalam Analisis

    statistik deskriptif terdapat ukuran numerik. Ukuran numerik sendiri dibagi

    menjadi dua, yaitu ukuran pemusatan data dan ukuran penyebaran data.

    1)  Ukuran pemusatan data

    a. 

    Mean (Rata-rata): dihitung dengan cara membagi jumlah nilai data

    dengan banyaknya data. ̅

     

     b.  Median: merupakan nilai tengah dari data-data yang terurut.

    c.  Modus: adalah data yang paling sering muncul atau data yang

    mempunyai frekuensi terbesar.

    2)  Ukuran penyebaran data

    a.  Rentang (Range): adalah salah satu ukuran statistik yang

    menunjukkan jarak penyebaran data antara range terendah (xmin)

    dengan nilai tertinggi (xmax). R = Xmax –  Xmin

    a. 

    Variasi b.  Simpangan baku: merupakan ukuran penyebaran yang paling banyak

    digunakan.

    BAB IV

    BIAYA DAN JADWAL KEGIATAN

    4.1. Anggaran Biaya

    Tabel 4.1 Anggaran Biaya Program Kreativitas Mahasiswa bidang Penelitian

    No. Jenis Pengeluaran Biaya (Rp)

    1 Peralatan penunjang 3.120.000

    2 Bahan habis pakai 4.345.0003 Perjalanan 2.955.000

    4 Lain-lain 1.855.000

    Jumlah 12.275.000

  • 8/16/2019 Hesty Verliyanti_Universitas PGRI Semarang_PKMP

    15/38

    9

    4.2. Jadwal Kegiatan

    Tabel 4.2 Jadwal Kegiatan Program Kreativitas Mahasiswa bidang Penelitian

    DAFTAR PUSTAKA

    Arikunto, Suharsimi. 2006. Prosedur Penelitian. Jakarta: Rineka Cipta.

    Artikel non-personal. 2010. Fauna Identitas Kota dan Kabupaten di Jawa Tengah.

    http://alamendah.org/2010/10/31/fauna-identitas-kota-dan-kabupaten-di-

     jawa-tengah diakses pada tanggal 4 September 2014 pukul 09.09 WIB.

    Artikel non-personal. Tanpa Tahun.  Pendidikan IPA Terpadu.

    www.nellywedya.wordpress.com : 3-4 diakses pada tanggal 29 Agustus2014 pukul 21.00 WIB.

    Artikel non-personal. Tanpa tahun.http://www.sciencemadesimple.com/science-

    definition.html diakses pada tanggal 1 September 2014.

    Fajarwati, D. 2011. http://repository.usu.ac.id/ bitstream/ 123456789/ 28140/4/

    Chapter%20II.pdf diakses pada tanggal 30 Agustus 2014 pukul 12.30

    WIB.

    Harinaldi. 2005.  Prinsip-prinsip Statistik untuk Teknik dan Sains. Jakarta:

    Penerbit Erlangga 

    No. Kegiatan

    Bulan

    Maret April Mei Juni Juli

    1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 41 Persiapan

    A Bimbingan ke Dosen

    Pembimbing

    B Menyusun konsep

     pelaksanaan

    C Menyusun instrumen

    2 Pelaksanaan

    A Melakukan Tindakan

    Siklus I

    B Melakukan Tindakan

    Siklus II

    C Melakukan TindakanSiklus III

    3 Penyusunan

    Laporan

    A Menyusun konsep

    laporan

    B Menyempurnakan

    draf laporan

    4 Evaluasi

    A Konsultasi dosen

     pembimbing

    B Seminar

    C Monitoring dan

    Evaluasi

    http://alamendah.org/2010/10/31/fauna-identitas-kota-dan-kabupaten-di-jawa-tengahhttp://alamendah.org/2010/10/31/fauna-identitas-kota-dan-kabupaten-di-jawa-tengahhttp://www.nellywedya.wordpress.com/http://www.sciencemadesimple.com/science-definition.htmlhttp://www.sciencemadesimple.com/science-definition.htmlhttp://repository.usu.ac.id/%20bitstream/%20123456789/%2028140/4/%20Chapter%20II.pdfhttp://repository.usu.ac.id/%20bitstream/%20123456789/%2028140/4/%20Chapter%20II.pdfhttp://repository.usu.ac.id/%20bitstream/%20123456789/%2028140/4/%20Chapter%20II.pdfhttp://repository.usu.ac.id/%20bitstream/%20123456789/%2028140/4/%20Chapter%20II.pdfhttp://www.sciencemadesimple.com/science-definition.htmlhttp://www.sciencemadesimple.com/science-definition.htmlhttp://www.nellywedya.wordpress.com/http://alamendah.org/2010/10/31/fauna-identitas-kota-dan-kabupaten-di-jawa-tengahhttp://alamendah.org/2010/10/31/fauna-identitas-kota-dan-kabupaten-di-jawa-tengah

  • 8/16/2019 Hesty Verliyanti_Universitas PGRI Semarang_PKMP

    16/38

    10

    http://glosarium.org/arti/?k=fabel diakses pada tanggal 2 September 2014 pukul

    14.19 WIB.

    Kemendikbud. 2013. Materi Pelatihan Guru Implementasi Kurikulum 2013 SMP/

     MTs Ilmu Pengetahuan Alam. Jakarta: Badan Pengembangan Sumber

    Daya Manusia Pendidikan dan Kebudayaan dan Penjaminan MutuPendidikan Kemendikbud 2013.

    Meliseh. 2012. Kepedulian Lingkungan Hidup. Bandung: Bumi Aksara.

    Mendikbud RI. 2013. Lampiran Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan

     Nomor 68 Tahun 2013 tentang Kerangka Dasar dan Struktur Kurikulum

    Sekolah Menengah Pertama/ Madrasah Tsanawiyah. Jakarta:

    Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia.

     Nababan, Diana. 2008.  Intisari Bahasa Indonesia untuk SMA. Jakarta: KawanPustaka.

    Priyanto, Yuli., Djati, M. Sasmito., Soemarno., Fanani, Zaenal. 2013.  Pendidikan

     Berperspektif Lingkungan Menuju Pembangunan Berkelanjutan

     Environmental Perspective Education Towards Sustanable

     Development.Jurnal Wacana Vol. 16 No. 1 Tahun 2013 hlm 41.

    Safitri, Mifta Rizqa, Rini Budiharti dan Elvin Yusliana Ekawati.

    2014. Pengembangan Media Pembelajaran IPA Terpadu Interaktif dalam

     Bentuk Moodle Untuk Siswa SMP Pada Tema Hujan Asam. Solo:

    Universitas Sebelas Maret. Jurnal Pendidikan Fisika Vol. 2 No. 1 Tahun

    2014 hlm 1.

    Sanjaya, Wina. 2010.  Penelitian Tindakan Kelas. Jakarta: Kencana PrenadaMedia Group.

    Sugiyono. 2012. Metode Penelitian Pendidikan. Bandung: Alfabeta

    Susiliana, Rudi dan Cepi Riyana. 2009.  MEDIA PEMBELAJARAN: Hakikat,

     Pengembangan, Pemanfaatan, dan Penilaian. Bandung: CV WACANA

    PRIMA.

    Tim Pengembang Ilmu Pendidikan FIP-UPI. 2007. Ilmu dan Aplikasi Pendidikan.

    Bandung: PT Imperial Bhakti Utama.

    Yuliastuti, Nurwita, Pujayanto dan Elvin Yusliana Ekawati. 2014.  Pengembangan

     Media Pembelajaran IPA Terpadu Berbasis E-Learning Dengan Moodle

    Untuk Siswa Sekolah Menengah Pertama Pada Tema Pengelolaan

    Sampah. Solo: Universitas Sebelas Maret. Jurnal Pendidikan Fisika Vol.

    2 No. 1 Tahun2014 hlm 15.

    http://glosarium.org/arti/?k=fabelhttp://glosarium.org/arti/?k=fabel

  • 8/16/2019 Hesty Verliyanti_Universitas PGRI Semarang_PKMP

    17/38

    11

    LAMPIRAN-LAMPIRAN

    Lampiran 1. Biodata Ketua dan Anggota Pelaksana

    a.  Ketua Peneliti

    A. 

    Identitas Diri1 Nama Lengkap Hesty Verliyanti

    2 Jenis Kelamin Perempuan

    3 Program Studi Pendidikan Fisika

    4 NPM 12330067

    5 Tempat dan Tanggal Lahir Tegal, 16 Januari 1993

    6  E-mail [email protected] 

    7 Nomor Telepon/ HP (024)8440274/ 089614454012

    B.  Riwayat Pendidikan

    SD SMP SMA

     Nama Institusi SD N 1Balapulang Wetan

    SMP NBalapulang

    SMA N 1 Slawi

    Jurusan - - IPA

    Tahun Masuk-

    Lulus

    1999-2005 2005-2008 2008-2011

    C.  Pemakalah Seminar Ilmiah (Oral Presentation)

     No. Nama Pertemuan Ilmiah/

    Seminar

    Judul Artikel Ilmiah Waktu dan

    Tempat

    1 - - -

    D.  Penghargaan dalam 10 tahun Terakhir (dari pemerintah, asosiasi

    atau institusi lainnya) No. Jenis Penghargaan Institusi Pemberi Penghargaan Tahun

    1 Juara III LKTIM

    PIM Se-IKIP

    PGRI Semarang

    UKM KIPM IKIP PGRI

    Semarang

    2013

    2 Juara III Debat

    Tingkat Jurusan

    Himpunan Mahasiswa Fisika

    UPGRI Semarang

    2014

    3 Lolos PMW

    tingkat Kopertis VI

    Kopertis VI 2014

    Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan

    dapat dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari ternyata

    dijumpai ketidak-sesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi.

    Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu

     persyaratan dalam pengajuan Hibah Program Kreativitas Mahasiswa bidang

    Penelitian.

    Semarang, 23-September-2014

    Pengusul,

    (Hesty Verliyanti)

    mailto:[email protected]:[email protected]:[email protected]

  • 8/16/2019 Hesty Verliyanti_Universitas PGRI Semarang_PKMP

    18/38

    12

    b.  Anggota Peneliti 1

    A.  Identitas Diri

    1 Nama Lengkap Ida Wahidah Lailatul Hidayah

    2 Jenis Kelamin Perempuan

    3 Program Studi Pendidikan Fisika

    4 NPM 13330029

    5 Tempat dan Tanggal Lahir Demak 11 Januari 1995

    6  E-mail [email protected] 

    7 Nomor Telepon/ HP 082325114730

    B.  Riwayat Pendidikan

    SD SMP SMA

     Nama Institusi MIRaudatul

    Islamiyah

    MTs Sunnan

    Barmawi

    MAN Demak

    Jurusan - - IPATahun Masuk-

    Lulus

    2001-2007 2007-2010 2010-2013

    C.  Pemakalah Seminar Ilmiah (Oral Presentation)

     No. Nama Pertemuan Ilmiah/

    Seminar

    Judul Artikel Ilmiah Waktu dan

    Tempat

    - - - -

    D.  Penghargaan dalam 10 tahun Terakhir (dari pemerintah, asosiasi

    atau institusi lainnya)

     No. Jenis Penghargaan Institusi Pemberi Penghargaan Tahun

    1 - - -

    Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan

    dapat dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari ternyata

    dijumpai ketidak-sesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi.

    Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu

     persyaratan dalam pengajuan Hibah Program Kreativitas Mahasiswa bidang

    Penelitian.

    Semarang, 23-September-2014

    Pengusul,

    (Ida Wahidah Lailatul Hidayah)

    mailto:[email protected]:[email protected]:[email protected]

  • 8/16/2019 Hesty Verliyanti_Universitas PGRI Semarang_PKMP

    19/38

    13

    c.  Anggota Peneliti 2

    A.  Identitas Diri

    1 Nama Lengkap Ahmad Agung Fahruri

    2 Jenis Kelamin Laki-laki

    3 Program Studi Pendidikan Fisika

    4 NPM 13337005

    5 Tempat dan Tanggal Lahir Kendal, 18 Mei 1995

    6  E-mail [email protected] 

    7 Nomor Telepon/ HP 085727705554

    B.  Riwayat Pendidikan

    SD SMP SMA

     Nama Institusi SD N 1 Kalirejo SMP N 1

    Kangkung

    SMA N 1

    Cepiring

    Jurusan - - IPA

    Tahun Masuk-Lulus

    2001-2007 2007-2010 2010-2013

    C.  Pemakalah Seminar Ilmiah (Oral Presentation)

     No. Nama Pertemuan Ilmiah/

    Seminar

    Judul Artikel Ilmiah Waktu dan

    Tempat

    - - -

    D.  Penghargaan dalam 10 tahun Terakhir (dari pemerintah, asosiasi

    atau institusi lainnya)

     No. Jenis Penghargaan Institusi Pemberi Penghargaan Tahun

    1 Juara Tartil Al-

    Qur’an 

    Kecamatan desa Cepiring 2011

    Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan

    dapat dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari ternyata

    dijumpai ketidak-sesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi.

    Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu

     persyaratan dalam pengajuan Hibah Program Kreativitas Mahasiswa bidang

    Penelitian.

    Semarang, 23-September-2014

    Pengusul,

    (Ahmad Agung Fahruri)

    mailto:[email protected]:[email protected]:[email protected]

  • 8/16/2019 Hesty Verliyanti_Universitas PGRI Semarang_PKMP

    20/38

    14

    d.  Biodata Dosen Pembimbing

    A.  Identitas Diri

    1 Nama Lengkap Duwi Nuvitalia, S. Pd., M. Pd

    2 Jenis Kelamin Perempuan

    3 Program Studi Pendidikan Fisika

    4 NIDN 0608118601

    5 Tempat dan Tanggal Lahir Semarang, 08 November 1986

    6  E-mail [email protected] 

    7 Nomor Telepon/ HP 085740106025

    B.  Riwayat Pendidikan

    S-1 S-2 S-3

     Nama Perguruan

    Tinggi

    IKIP PGRI Semarang Universitas Negeri Semarang -

    Bidang Ilmu S1. Pendidikan Fisika  S2. Pendidikan IPA  -

    Tahun Masuk-Lulus

    2005 –  2009 2009 –  2011

    JudulSkripsi/

    Thesis/Disertasi

    Aplikasi Penggunaan

    Switch Relay pada Jam

    Weker untuk

    Menghidupkan Lampu

    secara Otomatis

    Pendekatan Metakognitif

    dalam Inkuiri pada Kegiatan

    Laboratorium Fisika Dasar II

    Ditinjau dari Kecakapan

    Berpikir Kritis Mahasiswa

    -

     Nama

    Pembimbing/Prom

    otor

    Drs. Harto Nuroso,

    M.Pd

    Wawan Kurniawan,

    S.Si

    Dr. Putut Marwoto, M.S

    Drs. Ngurah Made D.P,

    M.Si.,Ph.D

    -

    C.  Pemakalah Seminar Ilmiah (Oral Presentation)

    No. Nama Pertemuan Ilmiah /

    Seminar

    Judul Artikel Ilmiah Waktu dan

    Tempat

    1 Seminar Nasional LessonStudy 2011 Jurusan Fisika

    Kolaborasi  Projected Motion Media dan Carta Dinding dalamMetode Diskusi Kelompok yangDikemas dalam  Lesson Study Guna Peningkatan AktivitasBelajar dan Pemahaman KonsepMahasiswa dalam Belajar Ilmu

    Pengetahuan Bumi dan Antariksa

    IKIP PGRISemarang tanggal2 Maret 2011

    2 Seminar NasionalPengembangan PendidikanFisika untuk MeningkatkanDaya Saing Bangsa ISBN:978-602-8047-03-6, halaman241-246)

    Identifikasi MiskonsepsiMahasiswa Calon Guru Fisika pada Konsep Gaya MenggunakanCertainty of Response Index (CRI)dan Wawancara

    IKIP PGRISemarang tanggal2 Juli 2011

    3 Seminar 2n

      LONTAR

    PHYSICS FORUMISBN: 978-602-8047-68-5

    Pengembangan Model

    Pembelajaran IAD (Ilmu AlamiahDasar) melalui  Project ofWasteManagement   untuk

    Meningkatkan KepedulianLingkungan

    IKIP PGRI

    Semarang8 Juni 2013

    mailto:[email protected]:[email protected]:[email protected]

  • 8/16/2019 Hesty Verliyanti_Universitas PGRI Semarang_PKMP

    21/38

    15

    4. Seminar Nasional “Sains danPendidikan Sains IX” ISSN:2087-0922 Vol 5, No. 1,halaman 363-367)

    Pembelajaran Berbasis Proyek pada Mata Kuliah FisikaLingkungan untuk MenumbuhkanKepedulian pada Lingkungan

    UKSW

    Salatiga, 21 Juni

    2014

    D.  Penghargaan dalam 10 tahun Terakhir (dari pemerintah, asosiasi

    atau institusi lainnya)

    1)  Pengalaman Penelitian Dalam 5 Tahun Terakhir

    (Bukan Skripsi, Tesis, maupun Disertasi)

    No. Tahun Judul RisetPendanaan

    Sumber Jumlah (Juta)

    1. 2011 Kolaborasi  Projected Motion  Media danCarta Dinding dalam Metode Diskusi

    Kelompok yang Dikemas dalam  LessonStudy  Guna Peningkatan Aktivitas Belajardan Pemahaman Konsep Mahasiswa dalam

    Belajar Ilmu Pengetahuan BumidanAntariksa

    IKIP PGRISemarang

    3

    2. 2012 Identifikasi Miskonsepsi Mahasiswa CalonGuru Fisika pada Konsep GayaMenggunakan Certainty of Response Index (CRI) dan Wawancara

    IKIP PGRISemarang

    4

    3. 2012 Remediasi Miskonsepsi Mahasiswa Calon

    Guru Fisika pada Konsep Gaya melaluiPenerapan Model Siklus Belajar ( Learning

    Cycle) 5E

    IKIP PGRI

    Semarang

    5

    4. 2012 Pengembangan Model Pembelajaran IAD(Ilmu Alamiah Dasar) melalui  Project ofWasteManagement   untuk MeningkatkanKepedulian Lingkungan

    IKIP PGRISemarang

    6.5

    5. 2013 Pengembangan Pembelajaran Fisika denganPendekatan Metakognitif untukMeningkatkan Kemampuan Berpikir KritisSiswa SMP

    IKIP PGRISemarang

    7.5

    6. 2013 Pengembangan Kemampuan ProfesionalGuru Fisika Melalui Teaching Clinic MGMP (Tahun 1)

    Hibah DIkti 40.625

    6. 2014 Profil Metakognisi Mahasiswa dalamMenyelesaikan Soal System PersamaanLinier Dua Variabel (Studi AwalPengembangan Indikator Metakognisi)

    IKIP PGRISemarang

    4

    7. 2014 Rancang Bangun Alat Peraga IPATerpadu

    SMPkelas VII pada Materi Global Warming dalam

    Implementasi Kurikulum 2013

    Universitas

    PGRISemarang

    8.5

  • 8/16/2019 Hesty Verliyanti_Universitas PGRI Semarang_PKMP

    22/38

    16

    2)  Pengalaman Pengabdian Kepada Masyarakat Dalam 5 Tahun

    Terakhir

    No. Tahun Judul Sumber Jumlah (Juta)

    1 2011 Pendampingan Penulisan Karya Ilmiah

    Penelitian tindakan Kelas (PTK) danPublikasi Jurnal Ilmiah bagi Guru SekolahDasar di Kecamatan Gajah Mungkur Kota

    Semarang

    IKIP

    PGRISemarang

    3

    2 2012 Penyusunan Perangkat PembelajaranBerbasis Pendidikan Karakter Nagi GuruMadrasah Aliyah Se-Kota Semarang 

    IKIPPGRISemarang

    5

    3. 2012 Pelatihan Pembuatan Pupuk Kompos diKelurahan Mlatibaru Kecamatan SemarangTimur Program KKN Posdaya dalamMewujudkan Kota Layak Anak.

    IKIPPGRISemarang

    4.2

    4. 2013 Penyusunan Perangkat Pembelajaran

    Berbasis Pendidikan Karakter bagi GuruMGMP Fisika SMK Se-Kota Semarang

    IKIP

    PGRISemarang

    6.16

    5. 2014 Penyuluhan Kurikulum 2013 bagi Guru MISumowono

    IKIPPGRISemarang

    6.12

    6. 2014 IbM Kelompok Budidaya Ikan Lele HibahDikti

    47.5

    3)  Pengalaman Penulisan Artikel Ilmiah dalam Jurnal dalam 5

    Tahun Terakhir

    No Judul Artikel Ilmiah Volume/Nomor/Tahun Nama Jurnal

    1 “Penerapan Model STAD Termodifikasi pada Mata Kuliah Fisika Lingkungan ditinjaudari Kemampuan Berpikir Kritis Mahasiswa”

    Volume 3 Nomor 1halaman 16-27

    JurnalPenelitianPembelajaranFisika (JP2F) ber-ISSN :

    2086-2407

    Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan

    dapat dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari ternyata

    dijumpai ketidak-sesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi.Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu

     persyaratan dalam pengajuan Hibah Program Kreativitas Mahasiswa bidang

    Penelitian.

    Semarang, 23-September-2014

    Dosen Pembimbing

    (Duwi Nuvitalia S. Pd., M. Pd)

     NIDN. 0608118601

  • 8/16/2019 Hesty Verliyanti_Universitas PGRI Semarang_PKMP

    23/38

    17

    Lampiran 2. Justifikasi Anggaran Kegiatan

    1.  Peralatan Penunjang

    MaterialJustifikasi

    Pemakaian

    Kuantitas

    Harga

    Satuan

    (Rp)

    Jumlah

    (Rp)Sewa

    Handycam

    Alat untuk

    mendokumentasikan

    selama kegiatan

     penelitian

    3 kali 250.000 750.000

    Sewa

    Laptop

    Alat untuk membuat

    media

     pembelajaran science

     fable 

    2 bulan

    (60 hari)30.000 1800.000

    Sewa

    Printer

    Alat untuk

    mencetakdata dalam bentuk kertas

    2 bulan

    (60 hari) 8.000 480.000

    ATK Untuk penunjang

    administrasi

     penelitian

    1 90.000 90.000

    SUB TOTAL (Rp) 3.120.000

    2.  Bahan Habis Pakai

    MaterialJustifikasi

    PemakaianKuantitas

    Harga

    Satuan (Rp)Jumlah (Rp)

    Kertas A4

    HVS 70

    gram

    Untuk

    keperluan

     proposal

    3 50.000 150.000

    Kertas F4

    HVS 80

    gram

    Untuk

    keperluan

    surat

    menyurat

    3 80.000 240.000

    Buku

    Administrasi

    Untuk

    mencatat

    laporan

    keuangan dan

    administrasi

    lainnya

    5 40.000 200.000

    Kertas

    Buffalo

    Untuk bahan

     penelitian di

    kelas

    10 5.000 50.000

    DVD

    Eksternal

    Untuk

     penyimpanan

    media science

     fable 

    1 500.000 500.000

    Flashdisk 16

    GB

    Untuk

     penyimpanan

    data

    1 100.000 100.000

    Pembuatan Sebagai 1 900.000 900.000

  • 8/16/2019 Hesty Verliyanti_Universitas PGRI Semarang_PKMP

    24/38

    18

    Jurnal pencetakan

     jurnal

    Tinta Hitam

    Printer

    Sebagai

     bahan isi

    ulang tinta di printer

    5 50.000 250.000

    Tinta Warna

    Printer

    Sebagai

     bahan isi

    ulang tinta di

     printer

    5 60.000 300.000

    Saldo

    Modem

    Sebagai

     penghubung

    ke internet

    5 50.000 250.000

    Modem Alat untuk

    membantu

    terhubung ke jaringan

    internet

    1 350.000 350.000

    Konsumsi 40.000 400.000

    Buku

    Penelitian

    Acuan materi

     pedoman

     penelitian

    1 100.000 100.000

    Buku

    Statistika

    Pedoman

    untuk

    menganalisis

    data penelitian

    1 100.000 100.000

    Buku

    Macromedia

    Flash

    Pedoman

    untuk

    membuat

    desain media

     science fable 

    1 100.000 100.000

    Buku

    Penilaian

    otentik

    Kurikulum

    2013

    Pedoman

     penilaian

    otentik sesuai

    kurikulum

    2013

    1 100.000 100.000

    Penggandaan

    lembar

    observasi

    Penggandaan

    lembar

    observasi

    sebagai

    instrumen

     penelitian

    85 1.000 85.000

    Penggandaan

    angket

    (Quisioner)

    Penggandaan

    lembar

    observasi

    sebagai

    instrumen

    85 1.000 85.000

  • 8/16/2019 Hesty Verliyanti_Universitas PGRI Semarang_PKMP

    25/38

    19

     penelitian

    Penggandaan

    Lembar soal

    Penggandaan

    lembar

    observasi

    sebagaiinstrumen

     penelitian

    85 1.000 85.000

    SUB TOTAL (Rp) 4.345.000

    3.  Perjalanan

    MaterialJustifikasi

    PerjalananKuantitas

    Harga

    Satuan (Rp)Jumlah (Rp)

    Transportasi

    ke SMP

     Nurul Ulum

    Survey ke

    lokasi

     penelitian

    3 120.000 360.000

    Pengurusan

    Perijinan ke

    SMP Nurul

    Ulum

    Mengurus

     perijinan

    kepada pihak

    SMP Nurul

    Ulum

    Semarang

    untuk

    kegiatan

     penelitian

    3 150.000 450.000

    Survey

    Peralatan

    Penunjangdan bahan

    habis pakai

    Biaya bensin

    untuk survey

    tempat pembelian

    kebutuhan

    dalam

    kegiatan

     penelitian

    3 80.000 240.000

    Pembelian

     bahan habis

     pakai

    Biaya bensin

    untuk

    membeli

    kebutuhan

     peralatan dan

     bahan penelitian

    3 75.000 225.000

    Transportasi

    ke SMP

     Nurul Ulum

    Penelitian

    siklus tahap I 3 120.000 360.000

    Transportasi

    ke SMP

     Nurul Ulum

    Penelitian

    siklus tahap II 3 120.000 360.000

    Transportasi

    ke SMP

     Nurul Ulum

    Penelitian

    siklus tahap

    III

    3

    120.000 360.000

    Transportasi Biaya 3 200.000 600.000

  • 8/16/2019 Hesty Verliyanti_Universitas PGRI Semarang_PKMP

    26/38

    20

    ke tempat

    Seminar

    transportasi

    menuju ke

    tempat

    seminar

     penelitianSUB TOTAL (Rp) 2.955.000

    4.  Lain-lain

    MaterialJustifikasi

    PemakaianKuantitas

    Harga

    Satuan (Rp)

    Jumlah

    (Rp)

    Publikasi

    seminar

    Biaya

     pendaftaran

     publikasi hasil

     penelitian ke

    kegiatan

    seminar

    3 500.000 1.500.000

    Publikasi dan

    Expo:

    Brosur,

    Leaflet,

    Stand x-

     banner.

    Untuk

     publikasi dan

    expo

    1 50.000

    50.000

    75.000

    175.000

    Pencetakan

     proposal

    Untuk biaya

    mencetak

     proposal

    1 30.000 30.000

    Penggandaan proposal

    Untukmenggandakan

    naskah

     proposal

    3 20.000 60.000

    Pencetakan

    laporan

    Untuk biaya

    mencetak

     proposal

    1 50.000 50.000

    Penggandaan

    laporan

    Untuk

    menggandakan

    naskah laporan

    3 25.000 75.000

    Jilid Jilid proposal

    dan laporanhasil

     penelitian

    25.000

    SUB TOTAL (Rp) 1.855.000

    Total (Keseluruhan) 12.175.000

  • 8/16/2019 Hesty Verliyanti_Universitas PGRI Semarang_PKMP

    27/38

    21

    Lampiran 3. Susunan Organisasi Tim Peneliti dan Pembagian Tugas

    No Nama/ NPM Program StudiBidang

    Ilmu

    Alokasi

    Waktu

    (jam/minggu)

    Uraian Kegiatan

    1Hesty Verliyanti/

    12330067

    Pendidikan

    Fisika

    Ketua Tim

    Peneliti14

    Bertanggung jawab

    terhadap

     perencanaan,

     pelaksanaan,

     pengawasan, dan

    evaluasi kegiatan

    dari awal penelitian

    hingga

     pelaporan penelitian.

    2

    Ida Wahidah

    Lailatul Hidayah/

    13330029

    Pendidikan

    FisikaBendahara 14

    Bertanggung jawabterhadap seluruh

    aliran keuangan yang

    terjadi dalam kegiatan

     penelitian.

    3

    Ahmad Agung

    Fahruri/

    13337005

    Pendidikan

    Fisika

    Tenaga

    Administrasi14

    Bertanggung jawab

    terhadap administrasi

    kegiatan penelitian

  • 8/16/2019 Hesty Verliyanti_Universitas PGRI Semarang_PKMP

    28/38

    22

    Lampiran 4. Surat Pernyataan Ketua Peneliti

    PROGRAMKRATIVITAS MAHASISWA

    UNIVERSITAS PGRI SEMARANG

    Sekretariatan : Jl.Lontar No 01(Sidodadi Timur) Semarang 50125Telp.(024)70564735 / 089614454012

    SURAT PERNYATAAN KETUA PENELITI

    Yang bertanda tangan di bawah ini:

     Nama : Hesty Verliyanti

     NPM : 12330067

    Program Studi : Pendidikan Fisika

    Fakultas : FPMIPA

    Dengan ini menyatakan bahwa usulan proposal kreativitas mahasiswa bidang

     penelitian saya dengan judul:

    Media Science Fable  dalam Pembelajaran IPA Terpadu di SMP untuk

    Menumbuhkan Karakter Kepedulian Lingkungan di SMP Nurul Ulum

    Semarang

    yang diusulkan untuk tahun anggaran 2015 bersifat original dan belum pernah

    dibiayai oleh lembaga atau sumber dana lain.

    Bilamana di kemudian hari ditemukan ketidaksesuaian dengan pernyataan ini,

    maka saya bersedia dituntut dan diproses sesuai dengan ketentuan yang berlaku

    dan mengembalikan seluruh biaya penelitian yang sudah diterima ke kas negara.

    Demikian pernyataan ini dibuat dengan sesungguhnya dan dengan sebenar-

     benarnya.

    Semarang, 23 September 2014

    Mengetahui,

    Wakil Rektor III Yang menyatakan

    UPGRI Semarang 

    (Drs.Supriyono P.S, M.Hum) (Hesty Verliyanti)

    NIP 1960005221988031001 NPM 12330067

  • 8/16/2019 Hesty Verliyanti_Universitas PGRI Semarang_PKMP

    29/38

    23

    Lampiran 5. Salinan Kartu Tanda Mahasiswa Peneliti

  • 8/16/2019 Hesty Verliyanti_Universitas PGRI Semarang_PKMP

    30/38

    24

    Lampiran 6. Gambar Tampilan Utama Media Science Fable

    Tampilan Utama Media Science Fable 

  • 8/16/2019 Hesty Verliyanti_Universitas PGRI Semarang_PKMP

    31/38

    25

    Lampiran 7. Rencana Pelaksanaan Pembelajaran

    RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

    Satuan Pendidikan : Sekolah Menengah Pertama

    Mata Pelajaran : IPA Terpadu

    Kelas/ Semester : VII/ I

    Topik : Pemanasan Global

    Alokasi Waktu : 1x 2JP

    A.  KOMPETENSI INTI

    1.  Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya.

    2. 

    Menghargai dan menghayati perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab,

     peduli (toleransi, gotong royong), santun, percaya diri, dalam berinteraksi

    secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam dalam jangkauan

     pergaulan dan keberadaannya.

    3.  Memahami pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural)

     berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, eni,

     budaya, terkait fenomena dan kejadian tampak mata.

    4.  Mencoba, mengolah dan menyaji dalam ranah konkret (menggunakan,

    membaca, merangkai, memodifikasi, dan membuat) dan ranah abstrak

    (menulis, membaca, menghitung, menggambar, dan mengarang) sesuaidengan yang dipelajari di sekolah dan sumber lain yang sama dalam

    sudut pandang/ teori.

    B.  KOMPETENSI DASAR

    1.1 Mengagumi keteraturan dan kompleksitas ciptaan Tuhan tentang aspek

    fisik dan kimiawi, kehidupan dalam ekosistem, dan peranan manusia

    dalam lingkungan serta mewujudkannya dalam pengamalan ajaran agama

    yang dianutnya.

    2.1 Menunjukkan perilaku ilmiah (memiliki rasa ingin tahu; objektif; jujur;

    teliti; cermat; tekun; hati-hati; bertanggung jawab; terbuka; kritis; kreatif;inovatif dan peduli lingkungan) dalam aktivitas sehari-hari sebagai wujud

    implementasi sikap dalam melakukan pengamatan, percobaan, dan

     berdiskusi.

    2.2 Menghargai kerja individu dan kelompok dalam aktivitas sehari-hari

    sebagai wujud implementasi melaksanakan percobaan dan melaporkan

    hasil percobaan.

    2.3 Menunjukkan perilaku bijaksana dan bertanggungjawab dalam aktivitas

    sehari-hari sebagai wujud implementasi sikap dalam memilih penggunaan

    alat dan bahan untuk menjaga kesehatan diri dan lingkungan.

  • 8/16/2019 Hesty Verliyanti_Universitas PGRI Semarang_PKMP

    32/38

    26

    2.4 Menunjukkan penghargaan kepada orang lain dalam aktivitas sehari-hari

    sebagai wujud implementasi perilaku menjaga kebersihan dan kelestarian

    lingkungan.

    3.10 Mendeskripsikan tentang penyebab terjadinya pemanasan global dandampaknya bagi ekosistem

    4.13 Menyajikan data dari informasi tentang pemanasan global dan

    memberikan usulan penanggulangan masalah.

    C.  INDIKATOR

    1. 

    Memiliki rasa ingin tahu, teliti, jujur, tanggung jawab, dan menghargai

     perbedaan pendapat.

    2.  Menjelaskan konsep pemanasan global.

    3. 

    Menyebutkan tiga faktor adanya pemanasan global.

    4. 

    Mempresentasikan hasil percobaan “bagaimana pemanasan global

    mempengaruhi ekosistem?”. 

    5. 

    Menjaga lingkungan dengan mengurangi kegiatan yang dapat

    menyebabkan pemanasan global.

    6. 

    Memiliki rasa ingin tahu, bertanggungjawab, dan peduli lingkungan.

    7. 

    Menjelaskan upaya yang dapat dilakukan manusia untuk menanggulangi

    masalah pemanasan global.

    A.  TUJUAN PEMBELAJARAN

    1. 

    Mengembangkan perilaku rasa ingin tahu, bertanggungjawab, dan peduli

    lingkungan melalui kegiatan diskusi.

    2. 

    Melalui media Science Fable siswa dapat mengamati peristiwa

     pemanasan global dan dampak akibat pemanasan global.

    3. 

    Melalui kegiatan diskusi kelompok siswa dapat menjelaskan dengan

    kalimatnya sendiri konsep pemanasan global, dan faktor-faktor adanya

     pemanasan global.

    4.  Melakukan percobaan pengamatan efek rumah kaca.

    5.  Melalui kegiatan diskusi kelompok siswa dapat mempresentasikan hasil

     percobaan efek rumah kaca.B.  MATERI

    Pemanasan global merupakan peningkatan secara gradual dari suhu

     permukaan bumi yang sebagian disebabkan oleh emisi dari zat-zat penecmar

    seperti karbondioksida (CO2), metan (CH4) dan oksida nitrat (N2O).

    Pemanasan global dapat mengakibatkan berbagai efek samping seperti,

    timbulnya penyakit- penyakit baru yang dialami manusia sekarang ini.

    Penyakit-penyakit tersebut di antaranya adalah diare, malnutrisi,

    Leptospirosis, infeksi saluran pernapasan akut (ISPA), mulai asma, bronkhitis

    hingga penyakit paru obstruktif kronis (COPD), kanker kulit, katarak,

    http://www.indonesian-publichealth.com/2013/06/surveilans-ispa.htmlhttp://www.indonesian-publichealth.com/2013/06/surveilans-ispa.html

  • 8/16/2019 Hesty Verliyanti_Universitas PGRI Semarang_PKMP

    33/38

    27

     penurunan daya tahan tubuh, dan pertumbuhan mutasi genetik., memperburuk

     penyakit-penyakit umum Asma dan alergi Meningkatkan kasus-kasus

    kardiovaskular, kematian yang disebabkan penyakit jantung dan stroke serta

    gangguan jantung dan pembuluh darah. Selain itu, dampak lainnya dari

     pemenasan global adalah peningkatan suhu bumi, peningkatan volume air

    laut, mencairnya es atau gletser di Antartika, dan salju di pegunungan,

     peningkatan intensitas badai, dan perubahan musim, serta banjir.

    Efek rumah kacaadalah istilah yang biasa digunakan untuk menjelaskan

    meningkatnya suhu udara di permukaan bumi dan lapisan atmosfer bawah

    akibatterus meningkatnya konsentrasi CO2  dan gas-gas rumah kaca

    anthropogenic lainnyadi atmosfer.

    C.  PENDEKATAN/ STRATEGI/ METODE PEMBELAJARAN

    Pendekatan : ScientificMetode : Diskusi Kelompok dan Praktik

    Model : Problem Based Learning  

    D.  MEDIA, ALAT, dan SUMBER PEMBELAJARAN

    Media : Science Fable, Komputer dan LCD

    Alat dan Bahan : Kertas HVS untuk menjawab lembar soal , Kertas Folio

    untuk menulis hasil percobaan 

    Sumber Belajar :

    1.  Buku Siswa IPA SMP Kelas VII Kurikulum 2013

    2. 

    Internet3.  PPT mata kuliah Kapita Selekta IPA Terpadu“Dampak Iklim

    Atmosfir ” 

    E.  KEGIATAN PEMBELAJARAN

    Kegiatan Deskripsi Alokasi Waktu

    Pendahuluan Siswa membentuk kelompok

    diskusi untuk melakukan kegiatan

     pembelajaran ini.

    8 menit

    Inti 1. 

    Mengamati: guru perlihatkanmedia Science Fable  dengan

    tema “Pemanasan Global”

    kepada siswa.

    2. 

    Menalar: siswa mendiskusikan

    tentang cerita di media Sciece

     Fable dan menjawab lembar

    soal diskusi.

    3.  Mencoba: siswa bersama

    kelompok diskusinya

    melakukan percobaan “Efek

    Rumah Kaca”.

    65 menit

  • 8/16/2019 Hesty Verliyanti_Universitas PGRI Semarang_PKMP

    34/38

    28

    4. 

    Menanya: siswa

    mempresentasikan tentang hasil

    diskusi dan hasil percobaan

    “Efek Rumah Kaca” 

    5. 

    Membuat Jejaring: MembuatKesimpulan tentang konsep

     pemanasan global, faktor-faktor

     penyebab dan akibat pemanasan

    global.

    Penutup 1.  Siswa dan guru mereview hasil

    diskusi

    2.  Guru memberikan penghargaan

    kepada kelompok diskusi yang

    kinerjanya baik

    3.  Guru melakukan evaluasi hasil

     belajar mengenai materi yangtelah dipelajari siswa.

    7 menit

    F.  PENILAIAN

    1.  Metode dan Bentuk Instrumen

    Metode Bentuk instrumen

    Sikap Lembar pengamatan ranah afektif dalam diskusi

    Portofolio Lembar tugas proyek percobaan “Efek Rumah Kaca” 

    Tes tertulis Lembar tes tertulis uraian diskusi dan tes pilihan ganda

    individu

    Penilaian proyek Lembar soal tugas proyek

    2.  Contoh Instrumen

    Diskusikan secara berkelompok pertanyaan-pertanyaan di bawah ini!

    1)  Apakah yang anda ketahui dengan peristiwa pemanasan global setelah

    anda melihat video science fable ?

    2)  Apakah dampak akibat dari pemanasan global?

    3)  Faktor apasajakah yang telah mengakibatkan terjadinya pemanasan

    global?4)  Sebutkan gas-gas berbahaya yang dapat mengakibatkan meningkatnya

    suhu bumi, sehingga pemanasan global semakin meningkat?

    5)  Sebutkan lapisan-lapisan atmosfer bumi! Di lapisan manakah yang

    sangat berpengaruh pada peristiwa pemanasan global guna melindungi

     bumi dari radiasi sinar UV?

  • 8/16/2019 Hesty Verliyanti_Universitas PGRI Semarang_PKMP

    35/38

    29

    3.  Lembar Penilaian Ranah Afektif dalam Diskusi

    KELAS : VII A K  

    SEM : 2 (Dua ) E 1 = tidak pernah

    Materi : Pemanasan Global L 2= pernah

    KKM = 75 O 3= sering

    Tgl Pelaksanaan : M

    P

    O

    1 A

    2 B

    3 C

    4 ... DST

    Jumlah

    skor  NILAI

    Skor 1 s/d 3

    LEMBAR PENILAIAN RANAH AFEKTIF DALAM DISKUSI

    Melakukan :

       M  e  n  g  a   j  u   k   k  a  n

      p  e  r   t  a  n  y  a  a  n

       M  e  n   j  a  w  a   b  p  e  r   t  a  n  y  a  a  n

       M  e  n  g  e  m  u   k  a   k  a  n

      g  a  g  a  s  a  n  s  e  s  u  a   i   t  o  p   i   k

     

       M  e  n  a  n  g  g  a  p   i  g  a  g  a  s  a  n

       d  e  n  g  a  n  s   i   k  a  p  s  a  n   t  u  n

       M  e  m   b  e  r   i   k  a  n  s  o   l  u  s   i

     NO Nama Peserta Didik 

     

    4.  Petunjuk Praktikum Pengamatan Efek Rumah Kaca

    1)  Alat dan Bahan yang digunakan :

    a.  Pasir Kering

     b.  Kotak Sepatu

    c.  Termometer Ruangan

    d.  Plastik

    e.  Pena dan kertas

    2)  Cara Kerja Penelitian

    a. 

    Jemur pasir hingga kering (±18 jam) b.  Sediakan dua buah kotak sepatu

    c.  Letakkan pasir kering ke dalam kotak 1 dan kotak 2 hingga

    mengisi setengah bagian kotak, kotak 1 biarkan terbuka dan kotak

    dua ditutup dengan tutup kotak sepatu yang transparan ( dapat

    dilubangi dan ditambahkan dengan plastik) agar memudahkan

     proses penelitiaan perubahan suhu dalam kotak

    d.  Masukkan termometer dalam kedua kotak tersebut dan beri label

    keterangan pada kotak yang akan diletakkan dengan kondisi

    terbuka , dan label keterangan pada kotak yang akan diletakkan

    dalam kondisi tertutup

    e.  Catat perubahan suhu yang tampak dalam termometer secara

     berkala

    3)  Cara Pengambilan Data

    Data diukur dan dicatat secara berkala. Ketika pengamatan agar jelas

     bagaiama perubahan suhu yang terjadi didalam kedua kotak

  • 8/16/2019 Hesty Verliyanti_Universitas PGRI Semarang_PKMP

    36/38

    30

    G.  INSTRUMEN SOAL PENGETAHUAN

    1.  Pilihlah salah satu jawaban yang tepat!

    1) 

    Di bawah ini merupakan gas-gas yang berperan dalam efek rumah

    kaca, kecuali...a.

     

    Karbon dioksida

     b.  CFC

    c.  Metana

    d.  Oksigen

    2)  Lapisan ozon melindungi kehidupan di bumi dari bahaya …. 

    a.  radiasi sinar X

     b.  radiasi sinar kosmis

    c. 

    radiasi sinar ultraviolet

    d.  radiasi sinar infra merah

    3)  Dampak negatif dari pemanasan global adalah ....

    a. 

    terjadinya perubahan musim

     b.   perubahan cuaca yang sangat ekstrem

    c. 

    meningkatnya kasus kebakaran hutan

    d.  turunnya permukaan laut akibat penguapan

    4) 

    Perhatikan pernyatan berikut !

    1. menanam pohon di rumah

    2. memakai sepeda ke sekolah

    3. memakai motor ke sekolah

    Pernyatan yang merupakan upaya –  upaya siswa untuk mengurangi

     pemanasan global adalah pernyatan nomor ...

    a. 1 dan 3 c. 1 dan 2 b. 2 dan 3 d. 1, 2 dan 3

    5)  Sumber emisi global yang menghasilkan gas karbon dioksida

    terbesar adalah…. 

    a. Kebakaran hutan c. pembakaran batu bara

     b. Kendaraan bermotor d. Kilang minyak

    6)  Langkah-langkah yang dapat digunakan untuk menurunkan

     pemanasan global adalah...

    a. Tidak membangun gedung yang ditutupi kaca

     b. Memperbanyak kendaraan bermotor

    c. Memeriksa emisi gas buangan kendaraan bermotor

    d. Melakukan pembakaran untuk membuka lahan baru

    e. Mengalihfungsikan hutan menjadi kebun produksi

    7)  Penggunaan CFC pada berbagai produk telah banyak dikurangi

    karena gas ini dapat menimbulkan… 

    a. Kanker d. lubang ozon

     b. Hujan asam e. asbut

    c. Keracunan

    8)  Pada peristiwa pemanasan global terjadi peningkatan suhu bumi

    yang diakibatkan oleh adanya kalor yang terperangkap di bumi.

    Kalor tersebut berasal dari cahaya matahari yang sampai ke bumi,

  • 8/16/2019 Hesty Verliyanti_Universitas PGRI Semarang_PKMP

    37/38

    31

    cahaya matahari dapat sampai ke bumi karena mengalami

     perpindahan k alor secara ….

    a. radiasi dan konveksi c. konveksi

     b. radiasi d. radiasi dan konduksi

    9) 

    Penyebab pemanasan global yang dapat dilakukan oleh siswaadalah....

    a. jalan kaki ke sekolah, sehinga mengurangi produksi CO2 ke

    atmosfer

     b. mematikan lampu belajar setelah selesai belajar sehinga akan

    menghematlistrik

    c. memakai prafum semprot ke sekolah, sehinga membebaskan gas

    CFC keatmosfer.

    d. hemat memakai kertas, sehinga tidak banyak pohon yang ditebang

    untukpembuatan kertas

    10) Upaya menangani pemanasan global yang sedang digalakan oleh

     pemerintah adalah

    a. penanaman seribu pohon

     b. penebaran benih ikan

    c. rumah sehat

    d. program keluarga berencana 

    2.  Kunci Jawaban

    1)  D

    2) 

    C

    3) 

    B

    4) 

    C

    5)  B

    6)  A

    7) 

    D

    8) 

    B

    9) 

    C

    10) A

    3.  Pedoman Penilaian

    Setiap siswa yang dapat menjawab pertanyaan pilihan ganda

    dengan benar di skor 1, jika salah maka nilainya 0. Maka jika siswa dapat

    mengerjakan semua soal dengan benar, siswa tersebut mendapatkan nilai:

     

    atau dapat dirumuskan dengan:

     

  • 8/16/2019 Hesty Verliyanti_Universitas PGRI Semarang_PKMP

    38/38

    32

    Lampiran 8. Rekapitulasi Data Siswa Kelas VII A SMP Nurul Ulum

    2014/2015

    REKAPITULASI DATA SISWA

    KELAS VII A SMP NURUL ULUM SEMARANGTAHUN PELAJARAN 2014 –  2015

     No Induk N a m a NISNJK Tempat,Tanggal

    Lahir

    Orang Tua/ WaliAlamat Sekarang

    L P Bapak Ibu

    1 2 3 4 5 6 7 8 9 10

    1 2697 AHMAD MULYANTO 1Semarang, 06 Maret2000

    M. Sugeng Siti Darwati NANGENG RT 5 RW 5

    2 2698 AHMAD NASIKIN 003120586 1Semarang, 03 April2000

     Nurhadi Siti Sumarni KARANGROTO RT 2 RW 2

    3 2701 ANIS ISTIKHOMAH 0020899044 1SEMARANG, 21APRIL 2002

    ACHMADI KUSTIWIN JL. JATIMAS BLOK C RT 5 RW 5

    4 2705 BAYU INDARWAN 0027099096 1Semarang, 10 juli2002

    Slamet SINDAHMARDIANI

    JL. JATIMAS BLOK C RT 3 RW 5

    5 2709 DAVID ARI SUSANTO 0021895783 1Semarang,15

    Agustus 2002Sumaryono Suratni JL. SEMBUNG HARJO RT 5 RW 7

    6 2716

    DINI YUNITA DWI

    YANTI 0026034715 1

    Semarang, 10 Juni

    2002 Jumakir Dwi Darwati JL KARANG ROTO RT 2 RW 2

    7 2727FANY LUFTILUBHIYANTI

    0026773413 1Semarang, 26Febuari 2002

    Sulistiyono Siti Amronah JL KUDU KRAMAT RT 2 RW 2

    8 2732 FERDI ARDIANSYAH 0014937447 1Semarang, 26 juli2001

    Sanadi SUTAMI JL. KARANG ROTO RTRT 2 RW 3

    9 2736FITRIA NUR

    CASANAH0020899053 1

    Semarang, 16 Juli

    2002Slamet S Fasichah JL. JATIMAS BLOK C RT 4 RW 5

    10 2737GILANG RIZKIRAHMANDANI

    0014734534 1DEMAK 16 NOP2001

    MUKHLSINHENISETYOWATI

    KARANGROTO RT 13 RW 2

    11 2738 HENNY DWI W 0022592878 1DEMAK 31 MEI2002

    HERMANTO SRI WATI KALISARI MANGGIAN

    12 2741 INDAH SUNDARI 0021895773 1SEMARANG, 6MEI 2002

    UMAR SYARIF SRI SUNTARI BANJARDOWO RT 5 RW 6

    13 2747 LINDHA WAHYU N 1SEMARANG, 10JAN 1999

    RAMIDI YAYUK SRI R

    14 2752 M ANANDA RIZKI F 1SEMARANG, 27FEB

    LUGIANTO ANA RUSUNAWA RT 3 RW 6

    15 2760MUHAMAD LUTFIHAKIM 1

    SEMARANG, 2 NOV 2001 AGUS YANI KARANG ROTO RT 4 RW 4

    16 2763 MUHAMAD ROFIK 0010452654 1SEMARANG, 17MARET 2001

    SUPARNO PARTIAH BANJARDOWO RT 5 RW 6

    17 2766 MUHAMMAD DIVA S 0014937456 1SEMARANG, 25OKTOBER 2001

    SUYUTI MARTINI JL. BERINGIN BLOK A

    18 2767 NABILA FARISKA 0021895781 1SEMARANG, 29JULI 2002

    SAIDI SISWANTI JL. KROJO 1 SEMBUNGHJARJO

    19 2770 NESYA AYUNI 0027021685 1KENDAL, 24MARET 2002

    ABDUL ROKHIM KUSRINI JL. JATIMAS KARANGROTO

    20 2774 NURUL AINI 0014937499 1DEMAK, 7 NOVEMBER 2001

    DJIRAN (Alm) SUMARNI KARANGROTO BLOK C

    21 2775 OKTAVIANA SARI 0026034746 1SEMARANG, 15OKTOBER 2001

    SISWANTOANIKRETROWATI

    KARANGROTO BLOK A RT 3 RW 4

    22 2780PUTRI AMANDAWULANDARI

    0032034292 1SEMENEP, 28 FEB2003

    SA'AT RUSMINI BANJARDOWO

    23 2783 RINDI OTAFIA0010452659

    1SEMARANG, 6OKTOBER 2001

    LINDA WATI JL. SEMBUNG HARJO RT 5 RW 7

    24 2786 SEPHIA EKA TYAS P 0014937514 1SEMARANG, 25SEPTEMBER 2001 RI TUNGGORO

    INDRIYUNIARTI KARANGROTO BARAT RT 11 RW 3

    25 2788 SILVANA ABIDA 0014937513 1SEMARANG, 23SEPT 2001

    MASTUR SITI HARTINI PENGGARON LOR

    26 2791 SULEKAH 1SEMARANG, 28MEI 2000

    SUPENO NGATEMI JL. SEDAYU INDAH RT 2 RW 2

    27 2792TRI JATMIKOWIBISONO

    0020359426 1SEMARANG, 20JANUARI 2002

    HERYANTO ADI S SUPARTIAHPERUMBANJARDOWO BARU RT 1 RW10

    28 2798 ZIDAN ARDI ALFAIZ 0020899043 1SEMARANG, 14

    APRIL 2002ABDUL BASID

    INDAH

    QIPTIYAHKARANGROTO RT 2 RW 7

    12 16 Semarang, 2014

    Wali Kelas,

    ...............................................................