guideline medsco 2015

24
GUIDELINE MEDICAL SCIENTIFIC COMPETITION BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA TAHUN 2015

Upload: dhimas-cicak

Post on 10-Sep-2015

435 views

Category:

Documents


3 download

DESCRIPTION

guide

TRANSCRIPT

  • GUIDELINEMEDICAL SCIENTIFIC COMPETITION

    BADAN EKSEKUTIFMAHASISWAFAKULTAS KEDOKTERAN

    UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTATAHUN 2015

  • PENDAHULUAN

    Pada era globalisasi yang terjadi saat ini, ilmu pengetahuan berkembang sangatpesat. Ditunjang dengan berbagai sarana prasarana berteknologi canggih, berbagaiinstansi pendidikan seluruh dunia pun berlomba-lomba dalam pengembangan riset didunia global. Oleh karena itu, kegiatan mengembangkan ilmu pengetahuan adalahsuatu hal yang sangat penting dalam kehidupan perguruan tinggi secara umum dancivitas akademika khususnya.

    Civitas akademika Universitas Muhammadiyah Surakarta merupakan sumberdaya yang dituntut untuk memiliki kemampuan yang lebih dari masyarakat biasakarena kapasitasnya yang lebih intens berinteraksi dengan ilmu pengetahuan. Haltersebut sudah sepatutnya mampu mengaktualisasikan kompetensinya untuk kegiatanpenulisan, dan hasil penelitian tersebut dapat dipublikasikan dalam media publikasibaik yang bertaraf nasional, regional, maupun internasional. Yang pada akhirnyadapat berkontribusi positif bagi permasalahan dan kesejahteraan bangsa.

    Fakultas Kedokteran Universitas Muhammadiyah Surakartamemilikimisi untukmemajukan ilmu pengetahuan dan teknologi kedokteran berdasarkan nilai-nilaikeislaman dan standar mutu nasional dalam rangka membangun masyarakatIndonesia sebagai masyarakat utama.Hal tersebut mendorong UniversitasMuhammadiyah Surakarta menjadi universitas riset harus mampu mendoronguniversitas menjadi sebuah entitas penghasil pengetahuan baru dengan memberikanprioritas yang tinggi pada penelitian.

    Kegiatan Medical Scientific Competition ini ingin menjembatani sebuahtransformasi sikap dan budaya mahasiswa dari yang kurang mencerminkan budayailmiah menjadi lebih merefleksikan sebuah karakter ilmiah intelektual, sekaligussebagai motivator dan katalisator tumbuhnya semangat untuk meneliti dan menulisdalam bidang keilmiahan. Kegiatan ini juga bertujuan untuk meningkatkanketerampilan dan pengetahuan, serta menjadi wujud pengabdian mahasiswakedokteran terhadap masyarakat.

  • Besar harapan kami bahwa Medical Scientific Competition mampumenghidupkan budaya keilmiahan di kalangan mahasiswa Fakultas Kedokteran UMSserta berguna bagi pengembangan ilmu dan masyarakat sekitar.

  • GUIDELINE LOMBAKARYATULIS POSTER ILMIAH

    I. Tema dan Subtema LombaLomba Poster Ilmiah MedSCo 2015 bertema Gizi. Adapun subtema mencakupkondisi gizi masyarakat yang masih menjadi permasalahan serius di Indonesia, yaitusebagai berikut :a. Marasmus dan Kwashiorkorb. Obesitasc. Anemia Gizid. Xeroftalmiae. Pengaruh Vitamin terhadap anakf. Cachexiag. GAKI

    II. Persyaratan AdministrasiA. Peserta adalah mahasiswa S1 dan D3 praklinik Fakultas Kedokteran dan Kesehatan

    seluruh IndonesiaB. Peserta dapat perseorangan atau berkelompok maksimal 3 orangC. Setiap peserta diperkenankan mengikuti semua cabang lomba dan hanya

    diperkenankan mengirimkan satu karya untuk masing-masing cabang lomba.D. Pendaftaran sudah bisa dilakukan mulai tanggal 15 Juli 2015 dengan cara: Mengisi

    formulir pendaftaran yang tersedia pada lembar terakhir persyaratan lomba ini ataudapat diunduh (download) di www.bemfkums.org dan dikirimkan via email [email protected], serta membayar biaya pendaftaran dan mengirimkanbukti pembayaran via email bersamaan dengan formulir pendaftaran.

    E. Biaya pendaftaran adalah sebesar Rp 100.000,00 untuk setiap tim yang disetorkan kerekening panitiaMedSCo 2015:No. Rekening : 156-00-0794001-0Bank : MandiriAtas nama : Richard Guntur Bramantio

    F. Setelah mengisi formulir pendaftaran dan membayar biaya pendaftaran konfirmasi keCp dengan format nama_asal institusi_jurusan_cabang lomba_jumlah uang

    G. Poster ilmiah adalah hasil penelitian asli yang belum pernah dipublikasikansebelumnya , belum pernah diikutsertakan dalam perlombaan sejenis, dan/atau tidakpernah digunakan untuk media komunikasi apapun.

    H. Apabila karya poster menggunakan penelitian orang lain maka diwajibkan untukmenyertakan surat pernyataan dari peneliti yang terdapat di akhir panduan ini.

    I. Keputusan dewan juri bersifat mutlak dan tidak dapat diganggu gugat

  • III. Ketentuan Karya Tulis Poster IlmiahA. Karya bisa berupa hasil kerja individual atau kolaborasi dengan mengatasnamakan

    salah satu individu yang terlibat penuh dan memenuhi persyaratan sebagai pesertaB. Asli 100% buatan sendiri dan tidak memakai elemen yang melanggar hak cipta dan

    etika pembuatan karya cipta (bukan tiruan atau jiplakan)C. Desain poster menggunakan cetak digital dengan menggunakan aplikasi komputer

    atau software yang sudah umum (Corel Draw, Photoshop, atau kombinasi aplikasilain)

    D. Karya bisa dibuat dengan menggunakan program grafis di komputer ataudibuat/digambar secara manual kemudian dipindai (scanned).

    E. Tidak diperkenankan terdapat tempelan-tempelan kertas/sejenisnya.F. Jumlah warna bebas.G. Menyerahkan soft fileH. Poster harus memenuhi kriteria-kriteria berikut:

    1. Jelas2. Mudah dipahami3. Menarik4. Terstruktur5. Informatif6. Sesuai persyaratan

    I. Format Poster1. Poster yang dibuat harus memuat:

    a. Judul Karya ( Tidak perlu mencantumkan Nama peserta serta AlamatInstitusi / Universitas Asal )

    b. Isi poster memuat alur pikir yang jelas yaitu latar belakang, permasalahan,tujuan, metode, hasil/temuan, kesimpulan/saran.

    c. Tonjolkan bagian-bagian yang dianggap paling penting untukdiinformasikan.

    2. Isi poster harus singkat namun jelas dan efektif menggambarkan isi tema yangdiangkat.

    3. Poster dilengkapi dengan grafik, tabel, atau gambar yang sesuai dengan tema.4. Poster menggunakan bahasa Indonesia yang baik dan benar

    K. Penyerahan Karya1. Karya 1 buah ukuran A4 (soft copy)2. Curriculum Vitae3. Lembar orisinilitas (Dengan mencantumkan Nama Peserta dan Nama

    Institusi Asal )4. Soft copy kartu mahasiswa.5. Softcopy karya (high quality), Curriculum Vitae, kartu mahasiswa , formulir

    pendaftaran, bukti transfer, dikirimkan [email protected]. Presentasi

    Peserta melakukan presentasi melalui video dan dikirim dalam bentuk compact disc

  • (CD) . Hasil presentasi dikirim melalui POS ke :

    Sekretariat Panitia MedSCo 2015Kampus 4 Fakultas KedokteranUniversitas Muhammadiyah SurakartaJalan Pos Tromol nomor 1, Gonilan, Surakarta

    M. Peserta diwajibkan melakukan konfirmasi via sms atau telp ke Richard GunturBramantio (082226348436) untuk memberitahukan bahwa peserta telahmengirimkan karya tulisnya selambat-lambatnya 24 jam setelah pengiriman.

    IV. PenghargaanTiga karya tulis poster ilmiah terbaik sebagai pemenang I, II, dan III dan akan diberikanpiagam penghargaan, dan uang tunai sebagai berikut :Juara I : Rp 1.250.000,00 + sertifikat juaraJuara II : Rp 750.000,00 + sertifikat juaraJuara III : Rp 500.000,00 + sertifikat juara

    V. Jadwal Lomba Karya Tulis Poster Ilmiah1. Pendaftaran peserta dan pengumpulan karya : 15 Juli 2015 - 10 September

    20152. Penerimaan karya terakhir (maksimal diterima panitia): 10 Septemberi 20153. Penilaian oleh juri : 11 September 2015 - Oktober

    20154. Pengumuman pemenang dan penyerahan penghargaan : Oktober 2015

    VI. Contact Person Lomba Karya Tulis Poster Ilmiah

    Richard Guntur Bramantio (082226348436/ id line : richardgunturbrm)

  • FORM PENILAIANLOMBAPOSTER ILMIAH

    Kriteria Penilaian Lomba Poster IlmiahJudul Poster :Peserta 1 :Peserta 2 :Peserta 3 :

    No. Kriteria Penilaian Bobot Skor Nilai (Bobot x Skor)1. Format Poster

    Format gambar, ukurangambar, file size, ukurankertas

    20

    2. Orisinalitas Karya 20

    3. IsiKesesuian sub tema yangdiambil dengan kontenposter, penggunaan EYDdan Bahasa Indonesia

    40

    4. PresentasiCara penyajian, sikappesentasi, penggunaanbahasa, sistematika dalampresentasi

    20

    Jumlah nilai

    Skor Interval : 1-10Total Nilai : 1000

    Nb: Presentasi melalui video

  • GUIDELINE LOMBAKARYATULIS POSTER EDUKASI PUBLIK

    I. Tema dan Subtema LombaLomba Poster Edukasi Publik MedSCo 2015 bertema Gizi. Adapunsubtema mencakup kondisi gizi masyarakat yang masih menjadi permasalahan serius diIndonesia, yaitu sebagai berikut :A. Marasmus dan KwashiorkorB. ObesitasC. Anemia GiziD. XeroftalmiaE. Pengaruh Vitamin terhadap anakF. CachexiaG. GAKI

    II. Persyaratan AdministrasiA. Peserta adalah mahasiswa S1 dan D3 praklinik Fakultas Kedokteran dan Kesehatan

    seluruh IndonesiaB. Peserta dapat perseorangan atau berkelompok maksimal 3 orangC. Setiap peserta diperkenankan mengikuti semua cabang lomba dan hanya

    diperkenankan mengirimkan satu karya untuk masing-masing cabang lombaD. Pendaftaran sudah bisa dilakukan mulai tanggal 15 Juli 2015 dengan cara: Mengisi

    formulir pendaftaran yang tersedia pada lembar terakhir persyaratan lomba ini ataudapat diunduh (download) di www.bemfkums.org dan dikirimkan via email [email protected], serta membayar biaya pendaftaran dan mengirimkanbukti pembayaran via email bersamaan dengan formulir pendaftaran

    E. Biaya pendaftaran adalah sebesar Rp 100.000 untuk setiap tim yang disetorkan kerekening panitia MedSCo 2015:No. Rekening : 156-00-0794001-0Bank : MandiriAtas nama : Richard Guntur Bramantio

    F. Setelah mengisi formulir pendaftaran dan membayar biaya pendaftaran konfirmasike Cp dengan format nama_asal institusi_jurusan_cabang lomba_jumlahuang

    G. Poster edukasi publik adalah hasil penelitian asli yang belum pernah dipublikasikansebelumnya , belum pernah diikutsertakan dalam perlombaansejenis, dan/atau tidak pernah digunakan untuk media komunikasi apapun.

    I. Apabila karya poster menggunakan penelitian orang lain maka diwajibkan untukmenyertakan surat pernyataan dari peneliti yang terdapat di akhir panduan ini

    J. Keputusan dewan juri bersifat mutlak, mengikat dan tidak bisa diganggu gugat

  • III. Ketentuan Karya Tulis Poster Edukasi PublikA. Karya bisa berupa hasil kerja individual atau kolaborasi dengan mengatasnamakan

    salah satu individu yang terlibat penuh dan memenuhi persyaratan sebagai pesertaD. Teknis dan gaya visualisasi bebas, asli 100% buatan sendiri dan tidak memakai

    elemen yang melanggar hak cipta dan etika pembuatan karya cipta (bukan tiruan ataujiplakan)

    E. Desain poster menggunakan cetak digital dengan menggunakan aplikasi komputeratau software yang sudah umum (Corel Draw, Photoshop, atau kombinasi aplikasilain), juga dapat menampilkan foto grafik.

    F. Karya bisa dibuat dengan menggunakan program grafis di komputer ataudibuat/digambar secara manual kemudian dipindai (scanned).

    F. Tidak diperkenankan terdapat tempelan-tempelan kertas/sejenisnya.G. Jumlah warna bebas.H. Menyerahkan soft fileI. Poster harus memenuhi kriteria-kriteria berikut:

    1. Jelas2. Mudah dipahami3. Menarik4. Terstruktur5. Informatif6. Sesuai persyaratan

    J. Format Poster1. Judul singkat dan jelas ( Tidak perlu mencantumkan Nama peserta dan Nama

    serta Alamat Institusi).2. Tonjolkan bagian-bagian yang dianggap paling penting untuk diinformasikan3. Isi poster harus mengandung makna yang jelas, menggunakan kalimat efektif, dan

    mudah untuk dipahami.4. Poster dilengkapi dengan gambar dan/atau bagan yang sesuai dengan tema5. Jika menyertakan grafik atau gambar, judul yang menjelaskan isi grafik dan gambar

    tersebut diletakkan di sisi bawah grafik dan gambar.6. Jika menyertakan tabel dalam poster, judul tabel diletakkan di sisi atas tabel.

    K. Penyerahan Karya1. Karya 3 buah ukuran A4 (soft copy)2. Curriculum Vitae3. Lembar orisinilitas (Dengan mencantumkan Nama Peserta dan Nama

    Institusi Asal )4. Soft copy kartu mahasiswa.5. Softcopy karya (PDF/Ms Word) , Curriculum vitae, Kartu Mahasiswa,

    Formulir pendaftaran, bukti transfer, dikirimkan [email protected]

  • L. PresentasiPeserta melakukan presentasi melalui video dan dikirim dalam bentuk compact disc(CD) . Hasil presentasi dikirim melalui POS ke :

    Sekretariat Panitia MedSCo 2015Kampus 4 Fakultas KedokteranUniversitas Muhammadiyah SurakartaJalan Pos Tromol nomor 1, Gonilan, Surakarta

    M. Peserta diwajibkan melakukan konfirmasi via sms atau telp ke Najmarani untukmemberitahukan bahwa peserta telah mengirimkan karya tulisnya selambat -lambatnya 24 jam setelah pengiriman.

    IV. PenghargaanTiga karya tulis poster edukasi publik terbaik sebagai pemenang I, II, dan III dan akandiberikanpiagam penghargaan dan uang tunai sebagai berikut :Juara I : Rp 1.000.000,00 + sertifikat juaraJuara II : Rp 700.000,00 + sertifikat juaraJuara III : Rp 500.000,00 + sertifikat juara

    V. Jadwal Lomba Karya Tulis Poster Edukasi Publik1. Pendaftaran peserta dan pengumpulan karya : 15 Juli 2015 - 10 September

    20152. Penerimaan karya terakhir (maksimal diterima panitia): 10 Septemberi 20153. Penilaian oleh juri : 11 September 2015 - Oktober

    20154. Pengumuman pemenang dan penyerahan penghargaan : Oktober 2015

    VI. Contact Person Lomba Karya Tulis Poster Edukasi PublikNajmarani (081325495379)

  • FORM PENILAIANLOMBAPOSTER EDUKASI PUBLIK

    Kriteria Penilaian Lomba Poster Edukasi PublikJudul Poster :Peserta 1 :Peserta 2 :Peserta 3 :

    No. Kriteria Penilaian Bobot Skor Nilai (Bobot x Skor)1. Format Poster

    Format gambar, ukurangambar, file size, ukurankertas, jeniskertas, dan posisi kertas

    20

    2. Orisinalitas KaryaKesesuaian antara temalingkup eksplorasi temadengan konsep desain

    20

    3. IsiKesesuaian isi dengansubtema yang diambil,penggunaan EYD danBahasa Indonesia denganbaik dan benar

    40

    4. PresentasiCara penyajian, sikappesentasi, penggunaanbahasa, sistematika dalampresentasi

    20

    Jumlah nilai

    Skor Interval : 1-10Total Nilai : 1000

    Nb: Presentasi melalui video

  • GUIDELINE LOMBAKARYATULIS ESSAY ILMIAH

    I. Tema dan Subtema LombaLomba Essay Ilmiah MedSco 2015 bertema Gizi. Adapun subtema mencakupkondisi gizi masyarakat yang masih menjadi permasalahan serius di Indonesia, yaitusebagai berikut :a. Marasmus dan Kwashiorkorb. Obesitasc. Anemia Gizid. Xeroftalmiae. Pengaruh Vitamin terhadap anakf. Cachexiag. GAKI

    II. Persyaratan AdministrasiA. Peserta adalah mahasiswa S1 dan D3 praklinik Fakultas Kedokteran dan Kesehatan

    seluruh IndonesiaB. Peserta terdiri dari 1 orang atau berkelompok maksimal 3 orangC. Setiap peserta diperkenankan mengikuti semua cabang lomba dan hanya

    diperkenankan mengirimkan satu karya untuk masing-masing cabang lombaD. Pendaftaran sudah bisa dilakukan mulai tanggal 15 Juli 2015 dengan cara: Mengisi

    formulir pendaftaran yang tersedia pada lembar terakhir persyaratan lomba ini ataudapat diunduh (download) di www.bemfkums.org dan dikirimkan via email [email protected], serta membayar biaya pendaftaran dan mengirimkanbukti pembayaran via email bersamaan dengan formulir pendaftaran

    E. Biaya pendaftaran adalah sebesar Rp 75.000 untuk setiap tim yang disetorkan kerekening panitia MedSCo 2015:No. Rekening : 156-00-0794001-0Bank : MandiriAtas nama : Richard Guntur Bramantio

    F. Setelah mengisi formulir pendaftaran dan membayar biaya pendaftaran konfirmasike Cp dengan format nama_asal institusi_jurusan_cabang lomba_jumlahuang

    G. Essay ilmiah adalah hasil penelitian asli yang belum pernah dipublikasikansebelumnya, belum pernah diikutsertakan dalam perlombaansejenis, dan/atau tidak pernah digunakan untuk media komunikasi apapun.

    H. Apabila karya essay menggunakan penelitian orang lain maka diwajibkan untukmenyertakan surat pernyataan dari peneliti yang terdapat di akhir panduan ini.

    I. Keputusan dewan juri bersifat mutlak dan tidak bisa diganggu gugat

  • III. Petunjuk PenulisanA. Naskah harus asli, bukan terjemahan atau saduran;B. Naskah belum pernah diterbitkan di media apapun, dan tidak sedang diikutkan

    dalam kegiatan serupaC. Lomba Essay ini menekankan aspek orisinalitas pemikiran, argumentasi, ketajaman

    analisa, kemungkinan solusi yang ditawarkan, dan gaya penulisan.D. Keputusan Dewan Juri bersifat mutlak, mengikat dan tidak bisa diganggu-gugat;E. Naskah yang masuk menjadi hak panitiaF. Panitia memiliki hak dan wewenang untuk mempublikasikan naskah essay

    dengan tetap mencantumkan nama penulisnya.G. Sifat dan isi tulisan

    1. Judul esai bebas sesuai dengan topik yang dipilih, ekspresif danmenggambarkan isi dari esai tersebut dengan tetap menggunakan bahasaIndonesia yang baik dan benar.

    2. Esai tergolong jenis ilmiah populer yang bersifat asli (bukan jiplakan)sesuai dengan topik dan bisa juga disertai gagasan atau ide kreatif tentangtopik yang dipilih.

    H. Ketentuan penulisan1. Judul diketik dengan huruf kapital.2. Tidak menyertakan Nama Peserta serta Nama Institusi Asal3. Melampirkan daftar riwayat hidup4. Naskah esai diketik sebanyak 1500-5000 kata5. Esai diketik 1,5 spasi pada kertas berukuran HVS A4 jenis huruf Times New

    Roman 12pt.6. Batas pengetikan:

    kiri 4 cm, kanan 3 cm, atas 4 cm, bawah 3 cm.

    I. OrisinalitasPenulis menjamin bahwa karya tulis ilmiah merupakan karya sendiri (bukanjiplakan) dan belum pernah dipublikasikan.

    J. Hak PublikasiPanitia diberikan hak dan wewenang untuk mempublikasikan setiap karya tulisilmiah pemenang lomba dengan tetap mencantumkan nama penulisnya.

    K. Penyerahan1. Karya rangkap 1 (soft copy)2. Curriculum vitae

  • 3. Lembar orisinalitas karya (Dengan mencantumkan Nama Peserta dan NamaInstitusi Asal )

    4. Soft Copy kartu mahasiswa5. Softcopy karya (PDF/Ms Word) , Curriculum vitae, Kartu Mahasiswa,

    Formulir pendaftaran, bukti transfer, dikirimkan [email protected]

    L. PresentasiPeserta melakukan presentasi melalui video dan dikirim dalam bentuk compact disc(CD) . Hasil presentasi dikirim melalui POS ke :

    Sekretariat Panitia MedSCo 2015Kampus 4 Fakultas KedokteranUniversitas Muhammadiyah SurakartaJalan Pos Tromol nomor 1, Gonilan, Surakarta

    M. Peserta diwajibkan melakukan konfirmasi via sms atau telp ke Setiadi(082326703510) untuk memberitahukan bahwa peserta telah mengirimkan karyatulisnya selambat-lambatnya 24 jam setelah pengiriman.

    IV. PenghargaanTiga karya tulis essay ilmiah terbaik sebagai pemenang I, II, dan III dan akan diberikanpiagam penghargaan, dan uang tunai sebagai berikut :Juara I : Rp 1.000.000,00 + sertifikat juaraJuara II : Rp 750.000,00 + sertifikat juaraJuara III : Rp 500.000,00 + sertifikat juara

    V. Jadwal Lomba Karya Tulis Essay Ilmiah1. Pendaftaran peserta dan pengumpulan karya : 15 Juli 2015 - 10 September

    20152. Penerimaan karya terakhir (maksimal diterima panitia): 10 Septemberi 20153. Penilaian oleh juri : 11 September 2015 - Oktober

    20154. Pengumuman pemenang dan penyerahan penghargaan : Oktober 2015

    VI. Contact Person Lomba Karya Tulis Essay IlmiahSetiadi (082326703510 / id line: setiadiiidr)

  • FORM PENILAIANLOMBAESSAY ILMIAH

    Kriteria Penilaian Lomba Essay IlmiahJudul Poster :Peserta 1 :Peserta 2 :Peserta 3 :

    No. Kriteria Penilaian Bobot Skor Nilai (Bobot x Skor)1. Format Penulisan

    - Tata tulis, ukuran kertas,kerapian ketik, tata letak,jumlah halaman.- Ketepatan penggunaantanda baca, huruf miring,huruf capital- Sistematika penulisan

    20

    2. Ide Gagasan-Kesesuaian dengan tema-Orisinalitas karya-Manfaat untuk pemerintahdanmasyarakat-Ketajaman analisispermasalahan

    30

    3. Aspek Kebahasaan- Ketepatan & kejelasanPenggunaan dan sistematikabahasa- Ungkapan bahasa bakuyang baik dan benar

    30

    4. PresentasiCara penyajian, sikappesentasi, penggunaanbahasa, sistematika dalampresentasi

    20

    Jumlah nilai

    Skor Interval : 1-10Total Nilai : 1000

    Nb: Presentasi melalui video

  • GUIDELINE LOMBAKARYATULIS GAGASAN TERTULIS

    I. Tema dan Subtema LombaLomba Gagasan Tertulis MedSco 2015 bertema Gizi. Adapun subtema mencakupkondisi gizi masyarakat yang masih menjadi permasalahan serius di Indonesia, yaitusebagai berikut :a. Marasmus dan Kwashiorkorb. Obesitasc. Anemia Gizid. Xeroftalmiae. Pengaruh vitamin terhadap anakf. Cachexiag. GAKI

    II. Persyaratan AdministrasiA. Peserta adalah mahasiswa S1 dan D3 praklinik Fakultas Kedokteran dan Kesehatan

    seluruh IndonesiaB. Peserta terdiri dari 1 orang berkelompok maksimal 3 orangC. Setiap peserta diperkenankan mengikuti semua cabang lomba dan hanya

    diperkenankan mengirimkan satu karya untuk masing-masing cabang lombaD. Pendaftaran sudah bisa dilakukan mulai tanggal 15 Juli 2015 dengan cara: Mengisi

    formulir pendaftaran yang tersedia pada lembar terakhir persyaratan lomba ini ataudapat diunduh (download) di www.bemfkums.org dan dikirimkan via email [email protected], serta membayar biaya pendaftaran dan mengirimkanbukti pembayaran via email bersamaan dengan formulir pendaftaran

    E. Biaya pendaftaran adalah sebesar Rp 75.000 untuk setiap tim yang disetorkan kerekening panitia MedSCo 2015:No. Rekening : 156-00-0794001-0Bank : MandiriAtas nama : Richard Guntur Bramantio

    F. Setelah mengisi formulir pendaftaran dan membayar biaya pendaftaran konfirmasi keCp dengan format nama_asal institusi_jurusan_cabang lomba_jumlah uang

    G. Gagasan ilmiah adalah hasil penelitian asli yang belum pernah dipublikasikansebelumnya, belum pernah diikutsertakan dalam perlombaansejenis, dan/atau tidak pernah digunakan untuk media komunikasi apapun.

    H. Apabila karya gagasan tertulis menggunakan penelitian orang lain maka diwajibkanuntuk menyertakan surat pernyataan dari peneliti yang terdapat di akhir panduan ini.

    I. Keputusan dewan juri bersifat mutlak dan tidak bisa diganggu gugat

    III. Petunjuk PenulisanA. Topik/Judul

  • Topik dan judul dapat ditentuan sendiri selama masih berkaitan dengan tema dansubtema yang telah ditentukan

    Sifat dan Isi TulisanSifat tulisan bersifat ilmiah dengan tinjauan pustaka bukan hasil penelitianSubstansi berkaitan dengan tema dan subtema yang telah ditentukanKreatif dan objektifLogis dan sistematisMenggugah peningakatan kompetensi dan perkembangan ilmu kedokteran

    B. Sistematika penulisana. Menggunakan bahasa Indonesia yang baik dan benarb. Penulisan Huruf

    Naskah diketik 1,5 spasi dengan menggunakan jenis dan ukuran huruf TimesNew Roman 12 pt kecuali untuk ringkasan diketik satu spasi

    c. Tata Letaki. Batas pengetikan

    samping kiri 4 cm samping kanan 3 cm batas atas 4 cm batas bawah 3 cm

    ii. Jarak pengetikan, bab, dan sub-babJarak pengetikan antara bab dan sub-bab 3 spasi, Sub-bab dan kalimat dibawahnya 1,5 spasiJudul bab diketik di tengah-tengah dengan huruf besar dan dengan jarak 4cm dari tepi atas tanpa digaris bawahiJudul sub-bab ditulis mulai dari sebelah kiri, huruf pertama setiap kataditulis dengan huruf kapital

    ii. Penomoran HalamanBagian pendahuluan yang meliputi halaman judul (tanpa menyertakan nama

  • serta alamat institusi dan anggota kelompok) dan daftar isi memakai angkaromawikecil dan diketik sebelah kanan bawah (i, ii, dan seterusnya)Bagian tubuh/pokok sampai dengan bagian penutup memakai angka arab dan diketikdengan jarak 3 cm dari tepi kanan dan 1,5 cm dari tepi atas (1,2,3 dst.)Nomor halaman tiap bab pertama tidak ditulis namun tetap diperhitungkan

    iv. Garis besar penulisan kaya ilmiah mencakup :1. Halaman judul

    Judul diketik dengan huruf capital Tidak Perlu mencantumkan Nama serta alamat Universitas dan

    Nama Penulis Tahun penulisan

    2. Lembar Pengesahan Lembar pengesahan memuat judul, nama penulis serta nomor induk dan

    penulis Lembar pengesahan ditandatangani oleh Pembantu Dekan bidang

    kemahasiswaan lengkap dengan stempel universitas Lembar pengesahan diberi tanggal sesuai dengan tanggal pengesahan

    3. PendahuluanBagian Pendahuluan berisi hal-hal sebagai berikut: Perumusan masalah yang mencakup latar belakang tentang alasan

    mengangkat masalah tersebut menjadi karya tulis Uraian singkat mengenai gagasan kreatif yang ingin disampaikan Tujuan dan manfaat yang ingin dicapai melalui penulisan

    4. Tinjauan PustakaBagian Tinjauan Pustaka berisi hal-hal sebagai berikut: Uraian yang menunjukkan landasan teori dan konsep-konsep yang

    relevan dengan masalah yang dikaji uraian mengenai pendapat terdahulu yang berkaitan dengan masalah

  • yang dikaji Uraian mengenai pemecahan masalah yang pernah dilakukan

    5. Metode PenulisanPenulisan dilakukan mengikuti metode yang benar dengan menguraikansecara cermat cara/prosedur pengumpulan data dan/atau informasipengolahan data dan/atau informasi, serta analisis-sintesis.

    6. Analisis dan Sintesis Analisis permasalahan didasarkan pada data dan/atau informasi serta

    tinjauan pustaka Sintesis untuk menghasilkan alternatif model pemecahan masalah atau

    gagasan yang kreatif7. Kesimpulan dan saran

    Kesimpulan harus konsisten dengan analisis permasalahan danmenjawab tujuanSaran disampaikan berupa kemungkinan atau prediksi transfergagasan dan adopsi teknologi

    8. Daftar Pustaka(Vancouver style)

    9. Lampiranjika diperlukan, seperti: foto/dokumentasi, data dan informasi yangmendukung karya tulis

    C. OrisinalitasPenulis menjamin bahwa karya tulis ilmiah merupakan karya sendiri (bukan jiplakan)dan belum pernah dipublikasikan

    D. Hak PublikasiPanitia diberikan hak dan wewenang untuk mempublikasikan setiap karya tulisilmiah pemenang lomba dengan tetap mencantumkan nama penulisnya

    E. Penyerahan1. Karya rangkap 1 (soft copy)2. Curriculum vitae

  • 3. Lembar orisinalitas karya (Dengan mencantumkan Nama Peserta dan NamaInstitusi Asal )

    4. Soft Copy kartu mahasiswa5. Softcopy karya (PDF/Ms Word) , Curriculum vitae, Kartu Mahasiswa

    Formulir pendaftaran, bukti transfer, dikirimkan [email protected]

    F. PresentasiPeserta melakukan presentasi melalui video dan dikirim dalam bentuk compact disc(CD) . Hasil presentasi dikirim melalui POS ke :

    Sekretariat Panitia MedSCo 2015Kampus 4 Fakultas KedokteranUniversitas Muhammadiyah SurakartaJalan Pos Tromol nomor 1, Gonilan, Surakarta

    G. Peserta diwajibkan melakukan konfirmasi via sms atau telp ke Morinda(085642016230) untuk memberitahukan bahwa peserta telah mengirimkan karyatulisnya selambat-lambatnya 24 jam setelah pengiriman.

    IV. PenghargaanTiga karya tulis gagasan tertulis terbaik sebagai pemenang I, II, dan III dan akandiberikan piagam penghargaan, dan uang tunai sebagai berikut :Juara I : Rp 1.250.000,00 + sertifikat juaraJuara II : Rp 750.000,00 + sertifikat juaraJuara III : Rp 500.000,00 + sertifikat juara

    V. Jadwal Lomba Gagasan Tertulis1. Pendaftaran peserta dan pengumpulan karya : 15 Juli 2015 - 10 September

    20152. Penerimaan karya terakhir (maksimal diterima panitia): 10 Septemberi 20153. Penilaian oleh juri : 11 September 2015 - Oktober

    20154. Pengumuman pemenang dan penyerahan penghargaan : Oktober 2015

    VI. Contact Person Lomba Gagasan TertulisMorinda (085642016230/ id line : morindadarumurti )

  • FORM PENILAIANLOMBAGAGASAN TERTULIS

    Kriteria Penilaian Lomba Gagasan TertulisJudul Poster :Peserta 1 :Peserta 2 :Peserta 3 :

    No. Kriteria Penilaian Bobot Skor Nilai (Bobot x Skor)1. Format Penulisan

    - Tata tulis, ukuran kertas,kerapian ketik, tata letak,jumlah halaman.- Penggunaan BahasaIndonesia yang baik danbenar, penggunaan tandabaca dengan tepat

    10

    2. Kreativitas- Kreatif dan bermanfaatbagi masyarakat- Orisinalitas gagasan- Sistematika pengungkapanide(gagasan muncul didukungoleh argumentasi ilmiahyang ditulis secara runtut)

    25

    3. Dasar keilmuan- Relevansi data (minimal10 tahun terakhir) daninformasi yang diacu denganuraian tulisan.- Keakuratan danintegritas data

    15

    4. Topik yang dikemukakan:- Kesesuaian judul dengantema dan sub tema yangdipilih- Aktualitas topik danfokus analisis yang dipilih

    10

    5. Pembahasan- Kemampuan menganalisisdan

    25

  • Mensintesis masalah,

    menghubungkan antaratujuan dengan simpulan.- Kemampuan untukmenghubungkan berbagaidata dan informasi.- Kemampuan untukrealisasi aplikasikemasyarakat

    6. Simpulan danRekomendasi- Kemampuanmenghubungkan tujuan dansimpulan.- Kemampuanmerumuskan rekomendasi

    15

    Jumlah nilai

    Skor Interval : 1-10Total Nilai : 1000

    Nb: Presentasi melalui video

  • FORMULIR PENDAFTARANMedSCo (Medical Scientific Competition)

    Fakultas Kedokteran Universitas Muhammadiyah Surakarta

    Cabang Lomba :Judul karya :Identitas1. Nama :

    Jurusan :2. Nama :

    Jurusan :3. Nama :

    Jurusan :Asal institusi :Alamat Institusi :Alamat rumah* :No Telepon/HP : 1.

    2.3.

    Dikirim via email [email protected]*) salah satu perwakilan

  • LEMBAR PERNYATAAN ORISINALITAS KARYAMedSCo (Medical Scientific Competition)

    Fakultas Kedokteran Universitas Muhammadiyah Surakarta

    Cabang Lomba :Judul karya :Identitas4. Nama :

    Jurusan :5. Nama :

    Jurusan :6. Nama :

    Jurusan :Asal institusi :

    Kami yang bertanda tangan di bawah ini menyatakan bahwa memang benar karya denganjudul yang tersebut diatas merupakan karya orisinal dan belum pernah dipublikasikandan/atau dilombakan di luar kegiatanMedSCo 2015.Demikian pernyataan ini kami buat dengan sebenarnya, dan apabila terbukti terdapatpelanggaran di dalamnya, maka kami siap untuk didiskualifikasisebagai bentuk tanggungjawab kami.

    ..................,.......................2015

    ( )*

    Nb :* Nama terang dan tanda tangan perwakilan kelompokMohon lembar ini dilengkapi dan dilampirkan pada saat pengiriman.Setiap cabang lomba wajib menyertakSan lembar orisinalitas