gugus fungsi pakai terbaru

27
5/23/12 GUGUS FUNGSI Senyawa turunan alkana merupakan suatu senyawa yang berasal dari golongan alkana dengan satu atau lebih atom H – nya diganti oleh atom atau gugus atom tertentu.Gugus atom penganti ini yang disebut dengan gugus fungsi yang berarti gugus penentu sifat.

Upload: yossy-ayuliansari

Post on 21-Jul-2015

360 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

GUGUS FUNGSI

Senyawa turunan alkana merupakan suatu senyawa yang berasal dari golongan alkana dengan satu atau lebih atom H nya diganti oleh atom atau gugus atom tertentu.Gugus atom penganti ini yang disebut dengan gugus fungsi yang berarti gugus penentu sifat.

5/23/12

Macam macam gugus fungsiAlcohol: R-OH

OEther (Alkoksi alkana): R-O-R Aldehyde (Alkanal): RCHO

CH3CH2 O

C H

CH3

C CH3

Ketone (Alkanon): RCOR Ester (Alkil alkanoat) : RCOOR 5/23/12

a. AlkoholBentuk umum

: :

R - OH - OH

Gugus fungsional Rumus empiris Tatanama : IUPAC

( gugusan yang khas )

: CnH2n+2O

: Cari rantai terpanjang , gugus fungsional harus diberi nomor rendah. nama cabang ( abjad ) + alkanol

5/23/12

Penggolongan alkoholBerdasarkan letak gugus OH , alkohol dibedakan atas: Struktur Alkohol : R - OH R-CH2-OH Primer (R)2CH-OH sekunder (R)3C-OH tersier : Bila gugus OH terikat pada C primer. 2. Alkohol secunder 3. Alkohol tersier : Bila gugus OH terikat pada C secunder. : Bila gugus OH terikat pada C tersier 5/23/12

1. Alkohol primer

Sifat-sifat alkohol

Titik didih alkohol tinggi

Alkohol mudah larut dalam air

Dapat ,mengalami reaksi-reaksi berikut: a. Bereaksi dengan logam Na, menghasilkan Natrium

etanolat Na(s) + C2H5OH(l) C2H5ONa(s) + H2(g) b. Dapat diesterifikasi dengan asam, menghasilkan ester. C2H5OH + CH3COOH CH3-COOC2H5 + H2O c.Dapat dioksidasi oksidasi alkohol primer menghasilkan aldehid dan asam karboksilat. 5/23/12

Pembuatan AlkoholHidrasi alkena dengan katalis asam Metanol dibuat dari5/23/12

Stuktur eterStruktur eter :

Bentuk umum Gugus fungsional Rumus empiris Tatanama : IUPAC

: : :

R - O-R -OCnH2n+2 0

( gugusan yang khas )

: Alkoksi = R-O- (pilih yang pendek ) sedangkan R sisanya adalah alkana

NAMA LAIN : Sebut kedua alkil yang mengapait atom O dan tambahkan kata eter. (penamaan ini hanya berlaku untuk R