genetika 5

Upload: kemalasari

Post on 04-Mar-2016

217 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

jreklfghgdsss

TRANSCRIPT

I. Tanggal Praktikum : 13 November 2014

II. Judul Praktikum : Teknik Memperlakukan Hewan Percobaan

III. Tujuan PraktikumDari judul diatas, mahasiswa diharapkan mampu1. Untuk mengetahui teknik memperlakuan hewan.

IV. Dasar TeoriDrosophila memiliki warna tubuh kuning kecoklatan dengan cincin berwarna hitam di tubuh bagian belakang. Betina memilki ukuran panjang sekitar 2,5 mm dan yang jantan lebih kecil dibandingkan dengan betina. Pada jantan, bagian tubuh belakang lebih gelap. Pada Drosophila yang liar memilki mata berwarna merah (Celniker, 2012: 25).Drosophila melanogaster dewasa memiliki kapasitas reproduksi yang besar. Seekor Drosophila melanogaster betina dapat menghasilkan 3000 keturunan dan seekor Drosophila melanogaster jantan dapat menjadi parental dari 10000 keturunan. Drosophila melanogaster betina mempunyai organ penyimpan sperma (Hartwell, 2004: 122).Drosophila melanogaster merupakan jenis lalat buah yang dapat ditemukan di buah-buahan busuk. Drosophila telah digunakan secara bertahun-tahun dalam kajian genetika dan perilaku hewan. Larva Drosophila berwarna putih, bersegmen, berbentuk seperti cacing, dan menggali dengan mulut berwarna hitam di dekat kepala. Untuk pernafasan pada trakea (Suryo, 2010: 23).

V. AlatdanBahana. Alat1. Botol2. Alat tulis menulisb. Bahan1. Pisang (600 gram)2. Agar-agar (07 gram)3. Gulamerah (150 gram)4. Ragi roti (20 gram)5. Asam benzoate (7 ml)6. Aquadest (410 ml)

VI. Cara KerjaI. Gula merah dicampur dengan aquadest atau air dan dimasak sampai mendidih dan ditambahkan agar-agar.II. Kemudian pisang yang diranum diblender sampai hancur.III. Dicampur pisang kedalam adonan air, agar dan gula yang sedang mendidih, diaduk sampai merata diatas api sekitar 15 menit sehingga pisang menjadi matang.IV. Dicampur anti jamur yang telah disiapkan sebelumnya.V. Dibiarkan adonan selama 15 menit supaya dingin.VI. Dituang adonan tersebut sekitar 40 gram kedalam botol biakan yang telah distrilkan kedalam oven.VII. Ditaburkan ragi roti diatas medium sebanyak 10 butir.VIII. Dimasukkan kertas saring steril untuk menyerap kelebihan cairan didalam botol medium.IX. Botol biakan siap digunakan apabila medium sudah dingin.

X. Daftar PustakaCelniker, Scherer. 2012. The Genome Sequence of Drosophila Melanogaster. Journal of European.2(4) 21-33.

Hartwell, Mike. 2004. Teknik Percobaan Lalat Buah dan Teknik Pertumbuhan. Jurna lIlmiah Biologi. 2(4) 121-128.Suryo. 2010. Genetika untuk Strata. Yogyakarta: GMU Press.